Haluan kepri 04 mei 18 isssuuu

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Jumat, 04 Mei 2018 18 Sya’ban 1439 Hijriyah

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT 16 HALAMAN, NO 04 / 5 TAHUN KE 17

HARGA ECERAN Rp2.000 INFO BERLANGGANAN : 082382119999 KRITIK&SARAN: 085264088880

Website: www.haluankepri.com

Terdakwa Belum Serahkan UP KASUS KORUPSI SISTEM AKADEMIK DI UMRAH TANJUNGPINANG (HK) — Jaksa Penuntut Umum (JPU) bidang tindak pidana khusus Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri hingga kini belum menerima Uang Pengganti (UP) kerugian negara dari empat terdakwa dalam kasus dugaan korupsi proyek pengadaan program integrasi sistem akademik dan administrasi di UMRAH tahun 2015 senilai Rp12,3 miliar.

Aspanel Liputan Tanjungpinang Keempat terdakwa tersebut adalah Hery Suryadi, Wakil Rektor (Warek) II selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), kemudian Hendri Gultom, Direktur PT Jovan Karya Perkasa, selaku pemenang dan pelaksana kegiatan proyek, Yusmawan, Di-

Fery Tass

rektur Utama PT Baya Indonesia, Direktur PT Daham Indo Perkasa dan pemilik PT Inca. Kemudian, Ulzana Ziezie Rachma Ardikusuma, Direktur Utama PT Buana Mita Krida Utama. Sidang perkara tersebut seharusnya sudah memasuki tahap pembacaan tuntutan oleh JPU di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Tanjungpinang, Rabu (2/5). Namun hal itu terpaksa ditunda, karena JPU belum siap untuk menyusun tuntutannya. Padahal, pengembalian UP kerugian negara tersebut setidaknya dapat menjadi bahan pertimbangan jaksa untuk meringankan hukuman yang akan dijatuhkan. Kepala Kejati Kepri DR Asri Agung Putra SH MH melalui Asisten Tindak Pidana Khusus (Aspid-

Terdakwa Belum... Hal. 7

Tenaga Honorer Tetap Ikut Tes Penerimaan CPNS Tahun Ini MAKASSAR (HK) — Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB) Asman Abnur memastikan tidak ada lagi pengangkatan langsung tenaga honorer menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS). Menpan Asman mene-

gaskan, tenaga honorer harus ikut tes seleksi calon PNS ( CPNS) sesuai dengan amanat Undang-undang. Hal itu dikatakan Asman kepada wartawan usai membuka Koordinasi Kebijakan Standarisasi Jabatan dan Pengemban-

Tidak Pernah Salah “ORANG yang tidak pernah membuat kesalahan adalah orang yang tidak pernah mencoba sesuatu yang baru.” – Albert Einstein

gan Karier SDM Kemenpan RB di Hotel Clarion Makassar, Kamis (3/5). “Yang jelas ada penerimaan CPNS tahun ini dan semua harus melalui melalui tes. Hasil seleksi semua diumumkan secara transparan dan tidak ada lagi sistem titipan pejabat dan lainnya," kata dia. "Jadi kalau ada pegawai yang sudah bekerja lima tahun, dua tahun atau tiga tahun, silakan ikut tes jika ingin jadi PNS." Menpan Asman menjamin transparansi dalam rekrutmen CPNS, dimana yang lulus seleksi dipastikan betul-betul berdasarkan kompetensi. Dimana saat ini, era keterbukaan membuat tidak ada lagi orang yang lulus seleksi berdasarkan rekomendasi pejabat tertentu.

Tenaga Honorer ... Hal. 7

Sandra Dewi

Antusias Sambut Ramadan JAKARTA (HK) — Sandra Dewi menulis status di Instagram terkait Ramadan. Meski berbeda keyakinan, tapi sang aktris begitu antusias menyambut bulan yang suci untuk umat Islam tersebut. Sandra ternyata juga suka dengan segala hari besar dalam agama apapun. Di situ, ibu satu anak itu juga membahas soal Tuhan. "Yeay! Hampir memasuki bulan Ramadhan. Paling suka bulan hari besar keagaman kyk Lebaran & Natal, Nyepi, Waisak dll. Sudah sepantasnya umat manusia itu mempopulerkan Tuhan

Antusias Sambut ... Hal. 7

Sedan Terbakar Usai Isi BBM BATAM (HK) — Mobil sedan warna silver BP 1551 ZE terbakar usai mengisi bahan bakar minyak (BBM) di SPBU Tanjung Uncang, Batuaji, Batam, Kamis (3/5) sekira pukul 07.20 WIB. Diduga penyebabnya karena sopir terkejut dan membanting stir ke kiri menghindari pengendara sepeda motor di depannya. Akibatnya jerigen berisi BBM yang baru saja dibelinya di SPBU tersebut tumpah dan mengenai percikan api yang datang tiba-tiba di belakang mobil.

Sedan Terbakar

... Hal. 7

DEDI MANURUNG/HALUAN KEPRI

SEDAN TERBAKAR- Mobil sedan warna silver BP 1551 ZE terbakar usai mengisi bahan bakar minyak (BBM) di SPBU Tanjung Uncang, Batuaji, Batam, Kamis (3/5).

Datok Setia Amanah dan Timbalan Datok Setia Amanah Gubernur dan Wagub Terima Gelar Gelar Kehormatan dari LAM Kepri TANJUNGPINANG (HK) — Gubernur Kepri H Nurdin Basirun dan Wakil Gubernur H Isdianto menerima gelar kehormatan dari Lembaga Adat Melayu (LAM) Provinsi Kepri di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Kamis (3/5). Penabalan gelar tersebut diberikan untuk Gubernur Nurdin yakni Datok Setia Amanah dan untuk Wakil Gubernur Isdianto yakni Timbalan Datok Setia Amanah. Saat penabalan Gubernur dan Wakil Guber-

nur didampingi istri masing-masing yakni Hj. Noorlizah Nurdin Basirun dan Hj Rosmery Isdianto. Dalam sambutannya, Gubernur Nurdin Basirun mengatakan bahwa amanah yang didapat dan melekat di pundak harus dijalankan dan bermuara untuk kepentingan umat. "Amanah tersebut akan terasa mudah dengan doa dari masyarakat karena itu akan terus melekat pada diri kami," ujar Nurdin.

Datok Setia ... Hal. 7

HUMAS PEMPROV KEPRI

GUBERNUR Kepri H Nurdin Basirun dan Wakil Gubernur H Isdianto saat penabalan gelar kehormatan dari Lembaga Adat Melayu (LAM) Provinsi Kepri di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Kamis (3/5).

Indonesia Vs Uzbekistan Imbang BOGOR (HK) — Timnas Indonesia kembali gagal mencetak gol pada match day terakhir PSSI Anniversary Cup 2018 kontra timnas Uzbekistan. METRO TV

Indonesia hanya bisa meraih hasil imbang 0-0 kontra Uzbekistan dalam pertandingan yang digelar di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Kamis (3/5). Ini adalah kali ketiga buat Indonesia gagal mencetak gol setelah kalah 0-1 dari timnas Bahrain dan

TIMNAS Indonesia berebut bola dari timnas Uzbekistan saat pertandingan yang digelar di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Kamis (3/5). bermain imbang 0-0 dengan timnas Korea Utara. Pada awal pertandingan, kiper Indonesia, Andritany Ardhiyasa, mengalami cedera dan digantikan Awan Setho pada menit ke-4.

Indonesia mencatat peluang pertama lewat usaha dari Febri Hariyadi yang melepaskan tendangan dari luar kotak penalti, tetapi masih melambung. Lerby Eliandry mem-

buang peluang emas saat mendapat bola cut-back dari Febry, tetapi sontekannya di depan gawang justru menyamping. Uzbekistan mencoba peruntungan melalui tendangan bebas yang dilepaskan oleh Kenjabaev Islom, tetapi belum menemui sasaran. Pasukan Luis Milla mendapatkan penalti setelah salah seorang pemain Uzbekistan kedapatan handsball di kotak terlarang pada menit ke-35. Tendangan dari titik putih yang diambil Septian David Maulana berhasil ditepis kiper Uzbekistan Ergashev Umidjon. Indonesia Vs ... Hal. 7

Editor: Syahdan, Layouter: Novrizal Jambak

CMYK


CMYK

Jumat, 04 Mei 2018

9

BP Alokasikan Dana Rp3 Miliar Untuk 46 KK di Sei Gong

Banyak Pengendara Tak Punya SIM

BATAM (HK) — Pembebasan lahan di Waduk Sei Gong, di Desa Sijantung, Kecamatan Galang, Kota Batam sebesar Rp3 miliar. Besaran uang kerahiman atau ganti rugi tersebut diberikan setelah Gubernur Kepri mengeluarkan Surat Keputusan (SK), atas penilaian aset dari tim apresial atau independen.

Habli Liputan Batam Deputi IV BP Batam, Mayjen TNI Eko Budi Soepriyanto mengatakan BP Batam sudah mensosialisasikan pembayaran uang kerahiman kepada warga yang berdomisili di sekitar lahan pembangunan waduk Sei Gong, total anggaran

yang dikucurkan sebesar Rp3 miliar untuk 46 Kepala Keluarga (KK). "Anggaran Rp3 miliar un-

Operasi Seligi di Depan Polres BATAM (HK) — Operasi patuh seligi 2018 hari kedelapan di gelar di jalan raya, tepat depan Mapolresta Barelang, Kamis(5/3) sore pukul 16.00 WIB. Hasil operasi tersebut, mayoritas pengendara roda dua yang terjaring, karena tak memiliki SIM. Kanit Turjawali Satlantas Polresta Barelang, Ipda Fredyando mengatakan Operasi Patuh Seligi 2018 sudah berlangsung pada hari kedelapan. Operasi tersebut sengaja digelar di jalan di depan Polresta Barelang untuk pengendara roda dua maupun

Banyak Pengendara ... Hal. 10 NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI

Eko Budi

BP Alokasikan ... Hal. 10

TERIMA KELULUSAN — Para orang tua siswa secara antre mengambil surat kelulusan anaknya di SMA Negeri 8 Batam di Bengkong Sadai, Kamis (3/5). Kebijakan tersebut guna menghindari terjadinya konvoi usai pengumuman kelulusan.

Orangtua Terima Langsung Hasil Kelulusan Cegah Konvoi di Hari Pengumuman BENGKONG (HK) — Untuk mencegah tradisi konvoi di jalan raya pasca pengumuman kelulusan, Kamis (3/5), sejumlah Sekolah Menengah

Atas (SMA) negeri sederajat menerapkan kebijakan penyerahan hasil kelulusan kepada orang tua siswa. Salah satunya adalah SMAN 08

Batam, di Bengkong Sadai. Pengumuman hasil Ujian Nasional (UN) siswa kelas XII disekolah tersebut, dilaksanakan di lapangan upacara, Orangtua Terima ... Hal. 10

Layanan ATB Mobile Tempati Lokasi Baru GOR Bandara, Lapangan Bola Tanjung Uma dan Pasar BBC Dapur 12

HUMAS ATB

PETUGAS pelayanan ATB Mobile Payment saat bersiap menuju lokasi yang telah di tentukan. Layanan ATB Mobile Payment per tanggal 1 Mei 2018 menempati beberapa lokasi baru.

BATAM (HK) — Sebagai bentuk kemudahan bagi pelanggan untuk layanan

pembayaran tagihan air bersih, PT Adhya Tirta Batam (ATB) memaksimal-

kan layanan ATB Mobile Payment. Empat unit ATB Mobile Payment yang sudah berjalan, menempati lokasi baru. "Dari empat unit layanan ATB Mobile Payment, tiga unit diantaranya kita tempatkan di lokasi baru. Ini bertujuan agar bisa menjangkau pelanggan lebih banyak lagi. Penempatan lokasi baru layanan ATB Mobile Payment berlaku mulai tanggal 1 Mei 2018," ujar Enriqo Moreno, Corporate Communication Manager ATB, Rabu (2/5) . Lokasi-lokasi yang

PUTRA/HALUAN KEPRI

SEJUMLAH pengendara sepeda motor terjaring operasi seligi di depan Mapolresta Barelang.

Pentingnya Ketahanan Budaya di Daerah 3T BATAM (HK) — Dirjen Kebudayaan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Hilmar Farid dalam sambutan telekonfresnya mene-

gaskan pentingnya ketahanan budaya dalam rangka pembangunan karakter bangsa di daerah 3T (Ter-

Pentingnya

IST

Layanan ATB ... Hal. 10

YAYUK Sri Budi Rahayu dari Kemendikbud menyerahkan cinderamata ke M Syuzairi dalam kegiatan Bimtek Ketahanan Budaya.

Pesantren

CMYK

... Hal. 10

... Hal. 10

Editor: Amir Yunus, Layout: Mario


CMYK

Jumat, 04 Mei 2018

14

Reni Jabat Kepala BP2RD Kepri Gubernur Lantik 17 Pejabat M Ali Bazar Marilau Kabid Satpol PP Bintan

Dari Pramuka BELAJAR bisa darimana saja, banyak media pembelajaran yang bisa dimanfaatkan untuk memintarkan diri dalam menunjang tuntutan hidup di era modernisasi seperti sekarang. Dari organisasi pramuka, ternyata M Ali Bazar Marilau berhasil memetik pengalaman berharga. Pria yang sekarang menjabat sebagai Kepala Bidang (Kabid) Penegakan Perda Satpol PP Bintan ini mengaku,

Dari Pramuka ... Hal. 15

LANTIK PEJABAT — Gubernur Kepri Nurdin Basirun, Wakil Gubernur Isdianto, Sekdaprov Arif Fadillah bersama empat Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang dilantik di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Kamis, (3/5). HUMAS PEMPROV KEPRI

TANJUNGPINANG (HK) — Gubernur Kepri Nurdin Basirun melantik 4 orang Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dan 13 orang Pejabat Administrator di Lingkungan Provinsi Kepri Tahun 2018 di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Kamis, (3/5) petang. Satu di antaranya adalah Reni Yusneli yang menjabat sebagai Kepala Badan Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah (BP2RD) Kepri.

Reni Yusneli sebelumnya menjabat sebagai Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kota Tanjungpinang. Dalam sambutannya, Gubernur mengatakan kepada seluruh pemangku jabatan dan pejabat yang baru saja dilantik untuk terus memberikan pelayanan prima di bidang apapun yang ditugaskan saat ini. "Ayo tunjukan prestasi,

berikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat," kata Nurdin. Nurdin melanjutkan bahwa amanah yang diemban saat ini merupakan kesempatan untuk menunjukan kualitas. Jangan sampai setelah amanah tersebut telah selesai baru menyesali karena masih ada hal yang belum terwujud. "Selamat bekerja den-

gan baik, tidak perlu diragukan lagi kualitas para pejabat yang diberikan amanah saat ini, tetap fokus untuk kesejahteraan masyarakat dan keberhasilan pencapaian fungsi di lingkup pemerintahan," lanjut Nurdin. Pelantikan, kata Nurdin, merupakan hal yang lumrah terjadi lingkup pe-

Reni Jabat ... Hal. 15

Dinsos Kepri Ajak 37 Anak Panti Jalan-jalan ke Bandung TANJUNGPINANG (HK) — Dinas Sosial (Din-

sos) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mengajak anak panti asuhan yang ada di Tanjungpinang ke

Panti Sosial Asuhan Anak (PSAA) ke Bandung, Provinsi Jawa Barat, Jumat (27/4) akhir pekan lalu.

Kepala Dinsos Kepri, Doli Boniara menyampai-

Dinsos Kepri ... Hal. 15

Riono

Tingkatkan Mutu Kesehatan Lansia IST

KEPALA Dinsos Kepri Doli Boniara bersama anak-anak panti asuhan menjelang keberangkatan ke Bandung, akhir pekan lalu.

TANJUNGPINANG (HK) — Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Tanjungpinang Riono, mengatakan melalui lomba senam sehat lansia bisa meningkatkan derajat kesehatan dan mutu kehidupan usia lanjut untuk mencapai masa tua yang bahagia. Demikian disampaikan Riono pada peringatan Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) XXII Kota Tanjungpinang, di Gedung Wanita Tun Fatimah, Senggarang, Kamis (3/5) dengan mengusung tema "Lansia Sejahtera, Mayarakat Bahagia". Riono sangat mengapresiasi kegiatan lomba senam lansia sebagai salah satu wadah untuk meningkatkan kesadaran para lansia agar hifup sehat. Riono juga menyemangati peserta lomba lansia yang masih tetap produktif dan bersemangat.

Tingkatkan

... Hal. 15

Editor: Andi, Layout: Hestu Purwanto


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.