CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Senin, 04 April 2016 26 Jumadil Akhir 1437 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 24 HALAMAN, NO 04/4 TAHUN KE 15
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463
Website: www.haluankepri.com
Basko Akikah Cucu ke-9
BASRIZAL Koto dan Elita Basko disaksikan pasangan Rizky Fahrurrozi dengan Rice Luxiana bersiap memotong rambut Rashad Al Aqsa Fahrurrozi dalam acara akikah di Jakarta, Sabtu (11/3)
JAKARTA (HK) — Acara akikah Rashad Al Aqsa Fahrurrozi, anak kedua pasangan Rizky Fahrurrozi dengan Rice Luxiana yang lahir pada Jumat 11 Maret 2016 lalu berlangsung sederhana tapi khidmat. Acara yang dimulai selepas Shalat Ashar, Sabtu (2/4) itu diawali
dengan pembacaan shalawat dan doa dari ibu-ibu pengajian masjid Jalan Lebak Bulus III, Jakarta Selatan. Kemudian dilanjutkan dengan pemotongan rambut Rashad yang dimulai oleh Basrizal Koto dan Elita Basko, kemudian kedua orangtua
Rizky, dan keluarga besar Basrizal Koto. Ibu-ibu pengajian juga ikut memotong rambut Rashad. Hadir juga ketua dan pengurus RT lingkungan rumah H Basrizal Koto. Siang
Basko Akikah
.. Hal. 7
DESFANDRI/HALUAN MEDIA GROUP
Ekonomi Karimun Anjlok KARIMUN (HK) — Pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Karimun, Kepri anjlok dengan kisaran pada angka 6,87 persen. Padahal, sejak tiga tahun terakhir angka pertumbuhan ekonomi di kabupaten itu dinilai cukup baik dengan kisaran 7,26 persen. Sayangnya, pertumbuhan itu hanya mampu bertahan hingga 2014.
Pembenahan BP Batam Tak Jelas BATAM (HK) — Sejumlah organisasi, aktifis dan Lem-
baga Swadaya Masyarakat Batam menilai, pemerintah pusat kian memiliki visi yang
tak jelas dalam membenahi persoalan BP Batam ke depan. Perubahan yang lebih baik dihembuskan oleh pusat seolah-olah hanya lips servi-
ce, tapi sebaliknya memicu kegaduhan. "Lihat saja sikap pemerintah pusat tiba-tiba menunjuk Hatanto Reksodipoetro sebagai pimpinan Badan Pengusahaan (BP) Batam. Apa instrumennya. Proses apa
yang dilalui sehingga begitu mudah mempercayakan kepadanya," kata Ketua Koalisi Masyarakat Mada-
Pembenahan BP
.. Hal. 7
Gani & Ilham Liputan Karimun
“Kita pernah sampai puncaknya pada angka 7,26 persen di tahun 2012. Pada saat itu, kondisi perekonomian sagat baik, investasi pun sangat tinggi. Tapi dengan kondisi ekonomi secara global yang saat ini juga dihadapi berbagai daerah dan regional maka berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi kita yang hari ini (kemarin) turun men-
Ekonomi Karimun
.. Hal. 7
Arema Cronus Juara Piala Bhayangkara Surga Allah SWT "BEGITU banyak ayat-ayatNya yang menjanjikan surga, namun, tak sedikit manusia yang justru menolak karena hanya mencukupkan dengan nikmat dunia..." (bc)
Julia Perez
Botak JAKARTA (HK) — Pedangdut Julia Perez memangkas habis rambutnya. Padahal rambut ibarat makhkota untuk wanita. Tapi dia punya tujuan jelas yang membuatnya berani mengambil keputusan tersebut. "Memang sengaja. Aku mau bilang, bisa cantik kok walaupun botak. Sudah dua minggu ini," kata Jupe, begitu artis ini biasa disapa saat ditemui di kawasan Pejaten Barat, Sabtu (2/4) lalu.
Botak
.. Hal. 7
Menteri yang Layak Diganti
JAKARTA (HK) — Arema Cronus tampil sebagai kampiun turnamen Piala Bhayangkara setelah mengalahkan Persib Bandung 2-0 dalam pertandingan final di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, Minggu (3/4) malam WIB. Pertandingan panas antara Arema dan Persib berlangsung sengit sepanjang 90 menit, dan diwarnai diusirnya Yanto Basna, pemain Persib akibat melakukan tindakan tak terpuji terhadap pemain Arema di pertengahan babak kedua. Arema dan Persib mengawali laga dengan memeragakan permainan terbuka. Namun pertahanan solid masing-masing tim membuat serangan yang dibangun tidak melewati sepertiga akhir. Persib sudah melakukan pergantian pemain di menit ke-12 saat Atep yang mendapatkan cedera digantikan Tantan.
Arema Cronus
JAKARTA (HK) — Kabar reshuffle kabinet jilid II semakin santer terdengar beberapa hari terakhir ini. Pertemuan Presiden Joko Widodo dengan sejumlah petinggi partai politik di Istana Negara belum lama ini juga menguatkan sinyal tentang akan adanya perombakan Kabinet Kerja. Pengamat politik dari Universitas Padjadjaran (Unpad) Bandung, Idil Akbar mengatakan, Jokowi -sapaan Joko Widodo, sebaiknya segera memberi kepastian soal reshuffle. "Kalau memang ada reshuffle paling lambat sampai bulan Juni harus ada kepastian," kata Idil.
.. Hal. 7
Menteri yang
.. Hal. 7
Terkait 10 ABK Disandera Kelompok Abu Sayyaf
Kami Masih Menunggu Kabar BATAM (HK) — Kurang dari empat hari lagi nasib 10 anak buah kapal (ABK) Brahma 12 yang disandera kelompok bersenjata Abu Sayyaf di Filipina akan ditentukan. Pasalnya pada 8 April ini adalah batas akhir pembayaran tebusan uang sebesar 50 juta peso atau sekira Rp15 miliar yang diminta penyandera. 10 ABK disandera saat sedang berlayar bersama Brahma 12, kapal jenis tugboat yang menarik kapal tongkang Anan 12
di perairan Tawi-Tawi, Filipina Selatan, Sabtu (26/3) lalu.
NET
.. Hal. 7
KELUARGA memperlihatkan Kapten Kapal, Peter Tonsen yang disandra bersama sembilan ABK lainnya oleh Abu Sayyaf di Filipina.
Kami Masih
Editor: M Syahdan, Layouter: Agung Raharjo, Grafis: Richo Ray
CMYK