Haluan kepri 05 jun16

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Minggu, 05 Juni 2016

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

29 Sya’ban 1437 H TERBIT 16 HALAMAN, NO 05/6 TAHUN KE 15

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFOBERLANGGANAN:082385861119

Website: www.haluankepri.com

Pakai Simbol PKI, Siap-siap Ditangkap mengeH ATI-HATI nakan simbol-

Libur 1 Juni, Hari Lahir Pancasila 1 JUNI Hari menjadi hari istimewa bagi bangsa Indonesia. Pemerintah telah secara resmi menetapkannya sebagai hari libur dan diperingati sebagai Hari La-

hir Pancasila. Penetapan ini dipandang penting demi mengingat dan sebagai bentuk apresiasi terhadap jasa pahlawan bangsa.

Pertimbangan pemerintah, Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara harus diketahui asal-usul-

JADWAL SHALAT

Libur 1 Juni ... Hal. 7

simbol komunis, meski hanya sekadar gayagayaan. Polri dan TNI kini tengah gencar-gencarnya menindak warga yang mengenakan atribut komunis.

Mereka yang kedapatan memakai kaos bergambar palu arit, pin dan barang apa saja yang mengandung simbol-simbol PKI, termasuk menyanyikan lagu 'Genjergenjer' akan langsung ditangkap. "Ya kalau kamu lihat gambar palu arit, apa pikiran kamu? Komunisme kan. Meski gak ada tulisannya. Ya bisa ditangkap, tentu kami akan minta keterangan yang bersangkutan," kata Kapolri Jenderal (Pol) Badrodin Haiti di Kompleks Istana Kepresidenan,

Minggu, 05 Juni 2016 Subuh Dzuhur

Ashar

Magrib

Isya’

04:31

04:47

15:24

18:13

19:23

12:09

GHANI/HALUAN KEPRI

BUPATI Karimun Aunur Rafiq bertemu dengan pengusaha tempat hiburan malam, Jumat (3/5).

Titi Kamal

halanya) berkalikali lipat ya jadi lebih banyak lagi ibadahnya," kata dia. Bagi pemeran Maura dalam film 'Ada Apa dengan Cinta?' tersebut, Ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah dan momentum untuk berbenah diri. "Mungkin saya lebih mawas diri dan positif lagi dalam bersikap," ucapnya. (kom)

PENGUSAHA hotel dan tempat hiburan malam (THM) di Karimun sepakat untuk tutup atau tidak beroperasi selama sembilan hari selama bulan suci Ramadhan. Jika melanggar, maka Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) akan menjalankan tugasnya melakukan penertiban. Kesepakatan itu diperoleh dalam pertemuan antara Bupati Karimun Aunur Rafiq dengan Persatuan Hotel dan Restoran (PHRI) Kabupaten Ka-

rimun serta Dinas Pariwasata dan Budaya Kabupaten Karimun di rumah dinas Bupati, Jumat (3/6) pagi. Sembilan hari itu yakni, tiga hari pertama puasa, tiga malam pertengahan puasa saat Nuzulul Qur'an dan tiga malam di akhir puasa atau menjelang lebaran Idul Fitri. "Jangan ketika orang sahur tapi masih ada suara bising dari tempat hiburan malam.

Puasa, Tempat... Hal. 7

Jaga Rekor Tanpa Pemain Top

Puasa, Tetap Kerja ARTIS peran Titi Kamal (34) akan tetap mengambil pekerjaan di bulan Ramadhan nanti. Ia mengatakan akan menjalani program stripping pada sebuah sinema elektronik atau sinetron. "Enggak tahu ini, tapi rencananya kalau jadi mau ada stripping," kata dia saat ditemui di Jakarta, Kamis (2/6) lalu. Istri dari artis peran dan model Christian Sugiono itu pun siap-siap saja jika bisa bekerja di bulan puasa ini. Meskipun begitu, dia tetap memprioritaskan beribadah. "Makanya ya senang dan menyambut dengan positif aja," ucap dia. "Sebenarnya setiap hari adalah ibadah. Tapi bulan Ramadhan ini (pa-

Pakai Simbol ... Hal. 7

Puasa, Tempat Hiburan Malam di Karimun Tutup 9 Hari

Batam dan Sekitarnya

Imsak

Jakarta, Rabu (11/5) lalu. Sejak instruksi itu keluar, aparat keamanan di seluruh Indonesia langsung bertindak. Sudah banyak warga yang ditangkap aparat karena mengenakan kaos bergambar palu arit yang merupakan simbol Partai Komunis Indonesia (PKI). Salah satunya adalah Abdul Aziz. Pemuda ini diamankan anggo-

Brasil Vs Ekuador

AKHIR pekan ini Copa America Centenario 2016 akan resmi digelar. Negara-negara di Benua Amerika akan saling bertanding untuk memperebutkan gelar tim terbaik di Amerika. Di Grup B, salah satu raksasa dunia, Brasil akan memulai perjalanannya di Copa America dengan menantang Ekuador di Rose Bowl, California, Amerika Serikat (AS), Minggu (5/ 6) pukul 09.00 pagi WIB. Copa America Centenario diikuti oleh 16 negara dari dua konfederasi, yaitu 10 negara CONMEBOL (Amerika Selatan) serta 6 negara CONCACAF (Amerika Utara, Amerika Tengah,

CMYK

dan Karibia). Dari 16 negara tersebut, hanya delapan tim yang akan akan melaju ke babak knockout. Un-

Jaga Rekor ... Hal. 7

Editor: Andi, Layouter: Mario, Grafis: Charis


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.