CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Selasa, 5 Mei 2015 16 Rajab 1436 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 24 HALAMAN, NO 5/5 TAHUN KE 14
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 085374539090
Website: www.haluankepri.com
Pejabat Pertamina Dihabisi di Hotel Juventus Harus Tampil Berani
BALOI (HK) - Misteri terbunuhnya Wakil Kepala Pertamina Depot Kabil, Batam, Teuku Edy Juanda (53) mulai terkuak. Polisi menduga korban tewas dibunuh karena cekikan di Hotel Baloi Garden, Minggu (3/5). Tim Haluan Kepri Liputan Batam "Dipastikan korban tewas dicekik. Tulang lidahnya patah. Soal luka di tubuh korban, itu karena benda tajam, bukan pisau," kata Komisaris Polisi (Kompol), Yoga Buanadipta, Kepala Satuan (Kasat) Reserse dan Kriminal (Reskrim) Kepolisian Resort Kota (Polresta) Batam merilis hasil otopsi, di Mapolresta Barelang, Senin (4/5). Seperti diketahui, jasad Teuku Edy Juanda (53) ditemukan tergeletak di pinggir jalan Rempang Cate, Minggu
TURIN (HK) — Leg pertama babak semi-final Liga Champions 2014/15 dibuka oleh bentrok Juventus dan Real Madrid, di Juventus Stadium, Rabu (6/5) dini hari WIB. Laga ini jadi pertemuan klasik antara raja Serie A Italia dan penguasa La Liga Spanyol. Juve berada pada momen yang tepat jelang jamu Madrid. Mereka baru saja
(3/5) pagi. Saat ditemukan, korban hanya pakai celana dalam. Lehernya yang luka, terbalut seprei dan handuk hotel. Disampaikan Yoga, saat ini polisi terus mengejar pembunuh korban. Polisi mengidentifikasi keterlibatan seorang wanita dan pria yang terakhir bersama korban di kamar 201, Hotel Baloi Garden.
Juventus Harus Hal 7
Pejabat Pertamina Hal 7
Pembangunan Jalan Tol Batam Ditunda BATAM (HK) — Pembangunan jalan tol di Kota Batam, Kepulauan Riau yang rencananya dimulai tahun ini terpaksa ditunda. Alasannya, pemerintah pusat masih fokus membangun infrastruktur di Pulau Sumatera. "Dalam rencana awal, jalan tol di Batam masuk, tapi ternyata Trans Sumatera, sampai lampung saja," kata Walikota Batam Ahmad Dahlan, Senin (4/5). Dahlan mengatakan hal itu disampaikan pemerintah
pusat kepada Pemko Batam, saat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional di Jakarta, pekan lalu. Dalam rapat yang dihadiri Presiden itu, pemerintah pusat juga mendorong pembangunan infrastruktur di Batam, terutama pembangunan jalan arteri. Dikonfirmasi terpisah, Direktur Pelayanan Terpadu Satu Pintu Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Pembangunan Jalan Hal 7
Sabar dan Shalat "SAAT ujian terus menimpa, seolah tidak ada yang mendukung, seolah tidak ada yang membantu, itu mungkin teguran dari Allah SWT, agar kita sadar, bahwa hanya Allah tempat bergantung agar kita ingat, hanya kepada Allah kita mohon pertolongan. Mohonlah pertolongan dengan sabar dan shalat" (bc)
Pevita Pearce
Koleksi Berlian JAKARTA (HK) — Tak berbeda jauh dengan Nikita Willy, artis cantik Pevita Pearce juga gemar memakai berlian. Ia percaya batu mulia tersebut bisa mempercantik penampilannya ketika dikenakan. Pevita pun selalu berusaha memakai berlian yang sesuai dengan dirinya. "Perhiasan itu pemanis, jadi kayak kita liat lukisan itu kayak warna tambahan," ujar Pevita saat ditemui di sebuah acara di Mall Koleksi Berlian Hal 7
Juventus vs Real Madrid Rabu (6/5) Pkl. 01:45 WIB di SCTV
Novel Praperadilankan Polri JAKARTA (HK) — Tim HP," ujar Muji. pengacara Novel BasweTim juga mempertanyadan yang menyebut diri kan peran Kepala Badan Resebagai Tim Advokasi Anserse dan Kriminal Komiti-Kriminalisasi (Taktis) saris Jenderal Budi Waseso mendaftarkan gugatan dalam penangkapan dan pepraperadilan Novel di Penahanan Novel. Budi mengelngadilan Negeri Jakarta uarkan surat perintah pada Selatan, Senin, (4/5). Tim 20 April 2015. Padahal, tutur pembela Novel menggugat Muji, dasar menangkap dan penangkapan dan penamenahan seharusnya melalui Budi Waseso hanan penyidik senior surat perintah penyidikan. Komisi Pemberanta"Kabareskrim bukan basan Korupsi itu oleh Badan Regian dari penyidik yang ditunjuk serse Kriminal Kepolisian RI, melakukan penyidikan," kata Muji. yang disebut bukan bertujuan Tindakan Budi disebut bentuk untuk kepentingan hukum. intervensi pada penyidik. Anggota Taktis, Muji KarAlasan ketiga yang mempertika Rahayu, mengatakan ada kuat pertanyaan tim pengacara sejumlah keganjilan dalam adalah penangkapan Novel tak penangkapan Novel. Pertama, sesuai dengan prosedur. Dalam hal soal perbedaan pasal yang dijaini, pihak Mabes Polri menyatakan dikan dasar menjerat Novel. berbagai pernyataan bohong untuk "Kasus yang disangkakan menutup-nutupi fakta sebenarnya pada Novel adalah Pasal 351 dalam penangkapan dan penahaayat 1 dan 3 KUHP. Nanan Novel. Selain itu, perintah mun yang dijadikan daPresiden Joko Widodo agar Novel sar dalam penangkatak ditahan tak sejalan dengan pan justru Pasal 351 pernyataan Kepala Polri. Muji ayat 2 dan Pasal 442 juncto Pasal 52 KUNovel Praperadilankan Hal 7
JK Pastikan
Ada Reshuffle Menteri JAKARTA (HK) — Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) memastikan akan melakukan reshuffle terhadap jajaran menteri Kabinet Kerja yang dianggap tidak cakap bekerja. Rencananya, reshuffle dilakukan usai hari raya Idul Fitri 2015. "Ya kan, ya tentu dalam waktu ke depan inilah, belum kita bicarakan waktunya. Tetapi ya, saya kira tentu pada waktunya apabila dipandang perlu," kata JK
Jusuf Kalla
di kantornya, Jakarta, Senin (4/5). JK mengatakan, reshuffle perlu dilakukan untuk meningkatkan kinerja pemerintah ke depan. Pasalnya, beberapa waktu belakangan ini santer mengenai perombakan jabatan menteri pemerintahan Jokowi-JK. "Ya, karena banyak perlu peningkatan kinerja tentu dibutuhkan orang-orang yang sesuai kemampuannya," tutur JK. Ditanya mengenai sektor menteri Kabinet Kerja yang akan terkena perombakan, JK memilih bungkam. Namun, ia memberi sinyal kuat akan mencopot menteri yang tidak sesuai kriteria. "Belum, belum. Nanti kita bicarakan ya," tambahnya. Sebelumnya, JK pernah menyatakan reshuffle menteri tidak bergantung hasil survei. Perombakan kabinet JK Pastikan Hal 7
Lagi, Remaja Karimun Terlibat Curanmor KARIMUN (HK) — Jajaran Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Karimun kembali berhasil mengungkap pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di Karimun. Ironinya, dua pelaku curanmor yang berhasil diamankan adalah dua remaja pria usia belasan tahun. Dua pelaku curanmor itu adalah HB (14) dan MA (15). Keduanya ditangkap karena terbukti mencuri dua unit motor. Kasat Reskrim Polres Karimun AKP Hario Prasetio Seno dalam keterangan pers di Mapolres Karimun, Senin (4/5) mengatakan, dua
KASAT Reskrim Polres Karimun AKP Hario Prasetio Seno memyampaikan keterangan pers terkait aksi pencurian sepeda motor yang melibatkan dua remaja di Mapolres Karimun, Senin (4/5). ILHAM/HALUAN KEPRI
CMYK
remaja tersebut, HB dan MA pada Sabtu (18/4) awalnya hanya ingin mencari knalpot racing (knalpot suara keras). Namun, niat tersebut berubah setelah mereka melihat satu unit motor merek Yamaha Jupiter Z di depan warnet di Kampung Bukit, Meral. "Kedua tersangka mulanya hanya berkeliling hendak menggunakan sepeda motor milik orang tua HB. Begitu melihat sepeda motor tengah terparkir, muncul niat dari para tersangka untuk mencurinya. Tersangka HB turun dan menghampiri Lagi, Remaja Hal 7
Editor: Andi, Layouter: Syahril, Grafis: Richo