CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Selasa, 8 September 2015 24 Dzulkaidah 1436 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 24 HALAMAN, NO 8/9 TAHUN KE 14
Website:
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 085374539090
www.haluankepri.com
TNI Minta Anggaran Rp35 Triliun JAKARTA (HK) — Tentara Nasional Indonesia (TNI) mengajukan anggaran tambahan sebesar Rp35 triliun kepada DPR RI. Hal itu disampaikan Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo saat rapat dengar pendapat dengan Komisi I DPR, Senin (7/9). "Dari TNI minta tambahan sekitar Rp35 triliun," kata Gatot di Kompleks Parlemen, tadi malam. Ada dua faktor yang yang menjadi alasan TNI mengajukan tambahan anggaran.
BELI SUKHOI — Kementerian Pertahanan Indonesia akan membeli satu skuadron jet tempur Sukhoi Su-35 untuk menggantikan pesawat tempur buatan Amerika F-5 E/F Tiger. Sukhoi Su-35 termasuk salah satu alutsista yang diajukan TNI kepada DPR RI.
Pertama, kenaikan nilai tukar dollar terhadap rupiah. Saat penyusunan APBN 2015 di tahun 2014, asumsi nilai tukar dollar terhadap rupiah saat itu sebesar Rp12.500. "Nah, sekarang kan sudah naik jadi Rp14.000 lebih. Jadi ada kenaikan beberapa TNI Minta Hal 7
WIKIPEDIA
DPR, Menkumham dan Kapolri Gelar Raker
TKA SAIPEM JADI ISU NASIONAL KARIMUN (HK) — Keberadaan tenaga kerja asing (TKA) di PT Saipem Indonesia Karimun Branch (SIKB), Kepulauan Riau kini jadi isu nasional. Komisi III DPR RI bersama Menteri Hukum dan HAM, serta Kapolri akan melakukan rapat kerja yang agenda utamanya membahas pengawasan TKA tersebut.
Persiapan Diri "PERSIAPKAN diri dengan kemampuan ilmu agama, keahlian mencari nafkah, manajemen diri, dan life skill yang baik agar siap menghadapi hidup dan seluruh kesulitan dalam kehidupan dunia ini." (bc)
Dipacari Menko Maritim Cornelia Agatha JAKARTA (HK) — Sosok Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Sumber Daya Republik Indonesia, Rizal Ramli memang tengah menyita banyak perhatian. Kali ini bukan karena tantangan debat dengan Wapres Jusuf Kalla, melainkan karena kehidupan pribadinya yang terungkap. Hal ini karena aktris cantik berusia 42 tahun, Cornelia Agatha mengaku tengah berpacaran dengan pria kelahiran 10 Desember 1954 itu. Dari data yang dihimpun, istri Rizal sendiri yaitu Herawati Moelyono disebut telah meninggal sejak tahun 2006 silam. “Kenal udah lama sekali, udah ya, okey,” ucap Cornelia Agatha ditemui di Kemang Village, Jakarta Selatan, Minggu (6/9). Dipacari Menko Hal 7
Ilham
Sani-Nurdin Optimis Menang
Liputan Karimun "Kunjungan kerja spesifik Komisi III tentang pengawasan orang asing dan tenaga kerja asing di daerah perbatasan termasuk juga yang bekerja di PT Saipem akan kami bahas dalam rapat kerja dengan Menkumham dan Kapolri. Raker itu akan dilakukan dalam waktu dekat ini," ungkap anggota Komisi III DPR RI Dwi Ria Latifa kepada Haluan Kepri, Senin (7/9). TKA Saipem Hal 7
Dwi Ria
BATAM (HK) — Calon Gubernur Kepri, H. Muhamad Sani optimis bisa memenangkan Pemilihan Gubernur Kepri, 9 Desember mendatang. Optimistis itu didasari dirinya dikenal 93 persen masyarakat Kepri dan Batam. Selain itu kata Sani, keyakinan
dirinya menang karena selama lima tahun menjabat sebagai Gubernur Kepulauan Riau, provinsi termuda di Sumatera ini selalu mendapat predikat Wajar Tanpa Pengecualian dalam penggunaan anggaran belanja daerah. Sani-Nurdin Hal 7
Buwas Titip 67 Kasus JAKARTA (HK) — Komisaris Jenderal Polisi Budi Waseso (Buwas) mengatakan ada 67 kasus sedang dalam tahap penyelidikan di Bareskrim Polri. Ia mengakui beberapa kasus diantaranya telah ditingkatkan statusnya dari penyelidikan ke penyidikan. Penyelesaian kasus ini ia titipkan kepada Kabareskrim yang baru, Komjen Polisi Anang Iskandar. LIPUTAN6.COM "Itu yang saya turunkan KAPOLRI Jenderal Polisi Badrodin Haiti (kiri) berjabat tangan dengan Komjen Polisi Budi Waseso (kedua kiri) ditemani Komjen ke pejabat baru," ujar Budi, Polisi Anang Iskandar usai upacara serah-terima jabatan di seusai serah terima jabaAula Rupatama Mabes Polri, Jakarta, Senin (7/9). Buwas Titip Hal 7
NOV/HALUAN KEPRI
PASANGAN Cagub-cawagub Kepri, M Sani-Nurdin Basirun saat berkunjung ke Haluan Kepri, Senin (7/9).
6.256 JCH Embarkasi Batam Tiba di Tanah Suci 3 JCH Wafat di Arab Saudi
BATAM (HK) — Hingga kemarin, Senin (7/9) sebanyak 6.256 Jamaah Calon Haji (JCH) dari 14 Kelompok Terbang (Kloter) Embarkasi Batam telah diberangkatkan ke Tanah Suci. Kloter 14 yang diberangkatkan kemarin adalah JCH asal Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) yang dilepas oleh Staf Ahli Bidang Pemerintahan Pemprov Kalbar, H. Aminuddin di Asrama Haji Batam.
JCH Kepri Berangkat Hari ini HINGGA kemarin 6.256 JCH Embarkasi Batam telah diberangkatkan ke Tanah Suci. Tampak JCH Embarkasi Batam saat berada di Bandara Hang Nadim sesaat akan berangkat ke Arab Saudi. IST
JCH Kloter 14 berjumlah 448 orang yang terdiri dari Kota Pontianak 359 orang, Kabupaten Sanggau 84 orang, dan petugas Kloter 5 orang.
CMYK
Kepada jamaah, H. Aminuddin mengungkapkan, pemerintah sudah sedemikian rupa berupaya meningkatkan 6.256 JCH Hal 7
Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Richo