CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Kamis, 10 Agustus 2017 17 Dzulkaidah 1438 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 16 HALAMAN, NO 10 / 08 TAHUN KE 16
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK&SARAN: 0778427000
Website: www.haluankepri.com
INFO BERLANGGANAN : 082382119999
Masyarakat Harus Ikut Jaga NKRI
MIRA/HALUAN KEPRI
JOHANES Kennedy memotong tumpeng saat acara syukuran pembangunan Kota Baru Karimun, Rabu (9/8).
DELMAWAN/HALUAN KEPRI
Panbil Investasi Rp1,5 Triliun Bangun Kota Baru Karimun KARIMUN (HK) — Rencana pembangunan Kota Baru Karimun di Coastal Area dimulai. Kota Baru Karimun yang meliputi pelabuhan, mall, resort, hotel, pasar rakyat, kompleks olahraga dan komersial terpadu itu dibangun PT Jaya Annurya Karimun, anak perusahaan Panbil Grup. Rencana pembangunan itu dimulai dengan acara syukuran di kawasan Coastal Area, Kecamatan Tebing, Rabu (9/8). Tak tanggung-tanggung, total in-
vestasi yang digelontorkan Panbil cukup fantastis, mencapai Rp1,5 triliun. Dana tersebut akan dikucurkan secara bertahap. Tahap pertama sekitar Rp200 miliar. Bos Panbil Grup Johanes Kennedy kepada media usai acara syukuran mengatakan, konsultan yang dipakai untuk mendesain bangunan tersebut yakni Icom dari Amerika Serikat. Begitu juga konsultan reklamasi, sengaja didatangkan jasa dari kon-
BATAM (HK) — Gu- Gubernur dan bernur Kepri Nurdin Basirun menegaskan Panglima TNI kedaulatan Indonesia Saksikan harus terus dijaga. Sebagai daerah perbata- Latihan san, peran masyarakat Perang sangat penting untuk menjaga kedaulatan negara. "TNI sudah pasti dengan peran besarnya menjaga kedaulatan negeri ini. Masyarakat Kepri yang memang berbatasan dengan negara asing harus solid dan berperan ikut menjaga kedaulatan NKRI," kata Nurdin menjelang keberangkatan ke Anambas mendampingi Panglima TNI Jendral Gatot Numantyo di VIP Bandara Hang Nadim, Batam, Rabu (9/10). Menggunakan seragam militer, Nurdin tampak menyambut Jenderal Gatot di Bandara Hang Nadim yang
Masyarakat Harus... Hal. 7
DAMPINGI PANGLIMAGubernur Kepri Nurdin Basirun menjelang keberangkatan ke Anambas mendampingi Panglima TNI Jendral Gatot Numantyo di VIP Bandara Hang Nadim, Batam, Rabu (9/10).
Ilyas Sabli
Panbil Investasi ... Hal. 7
PT Artakindo dan PT ABP Salahi Aturan
Raja Amirullah
Dua Mantan Bupati Natuna Saling Bersaksi Korupsi Tunjangan Perumahan Dewan TANJUNGPINANG (HK) — Dua mantan Bupati di Kabupaten Natuna, Raja Amirullah dan Ilyas Sabli segera dipanggil tim penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri untuk dimintai keterangan sebagai saksi antara satu dengan lainnya. Keduanya diperiksa terkait kasus dugaan ko-
rupsi tunjangan perumahan pimpinan dan anggota DPRD Natuna tahun 20112015 senilai Rp7,7 miliar. Sebagaimana diketahui, dalam perkara ini, kedua mantan Bupati Natuna tersebut sebelumnya telah ditetapkan sebagai
Dua Mantan
... Hal. 7
Timbun Hutan Mangrove Melebihi Batas Jangan Campuradukan yang Haq dan Bathil "Dan janganlah kamu mencampuradukkan antara yang haq dengan yang bathil, dan janganlah kamu sembunyikan yang haq, sedang kamu mengetahui” (AlBaqarah:42)
BATAM (HK) — Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Batam, Dendi Purnomo menegaskan, kedua proyek PT Artakindo dan PT Adi Bintan Pratama tersebut sudah menyalahi aturan. Pihak pengembang menimbun hutan mangrove tanpa izin.
Tim Haluan Kepri Liputan Batam
Cut Meyriska
Drama Kolosal JAKARTA (HK) — Cut Meyriska dipercaya memerankan Dewi Harnum di drama kolosal 'Saur Sepuh The Series'. Ia pun sedikit bercerita mengenai perannya tersebut. "Dewi Harnum perannya cewek yang tangguh yang selalu membela kebenaran. Dewi Harnum ini mengagumi sosok Kakang Brama. Jadi segi fighting nggak begitu jago dengan Brama dan Mantili. Tapi
Drama Kolosal... Hal. 7
"Iya izin pemantangan lahan sudah habis tanggal 22 Juli kemarin. Selain itu mereka juga mela-
kukan penimbunan melebihi PL (peta lokasi) yang diberikan BP Batam," ungkap Dendi saat dihubungi melaui telepon, Rabu (9/8) siang. Dendi juga mengata-
kan, jika pihaknya akan terus mengawasi dan menghentikan proyek reklamsi di lokasi hutan mangrove di Kelurahan Tembesi, Sagulung tepatnya belakang SMPN 35 Batam atau di belakang perumahan Taman Anugerah, Sagulung. Namun, sebelum dihentikan pengerjaan penimbunan tersebut, DLH sudah dua kali mendatangi lokasi tersebut dan langsung memberikan surat peringatan I,II dan III. Kasusnya masih tetap diselidiki pi-
PT Artakindo ... Hal. 7
NET
PETUGAS pemadam kebakaran dari Departemen Kehutanan menyemprotkan air pada kawasan hutan gambut yang terbakar di Rimbo Panjang Desa di Kampar, Riau beberapa waktu lalu.
Kebakaran Lahan Meluas di Kampar PEKANBARU (HK) — Kebakaran hutan dan lahan masih terjadi di sejumlah wilayah Riau. Kebakaran itu menghanguskan tiga hektare lahan kosong di Jalan Mandiri, Desa Rimbo Panjang, Kampar. Kondisi tanah yang bergambut membuat petugas pemadam kesulitan memadamkan api. "Kebakaran Hutan sudah berlangsung sejak
LOKASI penimpunan hutan mangrove di kelurahan Tembesi, Sagulung tepatnya belakang SMPN 35 Batam atau di belakang perumahan Taman Anugerah, Sagulung.
Sekdaprov Kalbar Lepas Kloter 11
tiga hari ini," kata Komandan Komando Rayon Militer 07 Kampar Kapten Lilik Haryono saat ditemui di lokasi kebakaran, Selasa (8/9). Lilik menuturkan kebakaran terjadi sejak Minggu, 6 Agustus 2017. Selama tiga hari petugas gabungan yang terdiri dari TNI dan regu pemadam Dinas Lingkun-
Kebakaran Lahan ... Hal. 7
4.922 JCH Sudah Diberangkatkan dari Embarkasi Batam
"Semoga Dirahmati Allah SWT..." BATAM (HK) — Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Dr. M. Zeet Hamdy Assovie, MTM, mengatakan, pihaknya dan seluruh masyarakat Kalbar mendoakan semoga Jamaah Calon Haji (JCH) Kloter 11 diberi kekuatan dan kesehatan dalam menunaikan ibadah haji di Tanah Suci. "Semoga Allah SWT memberi kemudahan dan rahmatnya," ucap M Zeet yang diamini oleh jamaah. Dikatakannya, jamaah yang berangkat ke Arab Saudi tidak perlu khawatir selama di perjalanan dan saat menunaikan ibadah haji. "Ada petugas, mulai dari tingkat nasional hingga petugas Kloter. Jadi, tak usah risau. Jika ada apa-
apa, cepat beritahu petugas. Insha Allah, para petugas akan langsung memberikan bantuan," ucap M Zeet seraya minta jamaah untuk menyimpan nomor hp petugas haji untuk memudahkan komunikasi.
DERMAWAN/HALUANKEPRI
JAMAAH Kloter 11 tengah menaiki bus untuk menuju ke Bandara Hang Nadim setelah dilepas oleh Sekdaprov Kalbar di Asrama Haji Batam, Rabu (9/8) kemarin. Dalam kesempatan itu, dia berpesan, selama berada di Arab Saudi, jamaah hendaknya selalu memperhati-
kan kesehatan. "Banyak minum air putih, makan tepat waktu, dan istirahat yang cukup. Perlu diingat, ibadah haji
membutuhkan stamina yang baik. Karena itu, kesehatan
"Semoga Dirahmati ... Hal. 7 Editor: Syahdan, Layouter: Novrizal
CMYK