Haluan kepri 12 mei 18

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Sabtu & Minggu 12 & 13 Mei 2018 26 & 27 Sya’ban 1439 H

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT 16 HALAMAN, NO 12 - 13 / 5 TAHUN KE 17

Website:

www.haluankepri.com

HARGA ECERAN : RP 2.000 INFO BERLANGGANAN : 082382119999 KRITIK & SARAN : 085264088880

30 Dewan Karimun Bakal Diperiksa KARIMUN (HK) — Penyidik Polres Karimun terus mengembangkan kasus dugaan penyalahgunaan anggaran Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) fiktif tahun anggaran 2016 di DPRD Karimun. Ilham

M Nasihan Dipindahkan ke Rutan Terdakwa Korupsi Askes PNS Pemko Batam Rp55 M

Liputan Karimun Polisi telah menetapkan mantan bendara dewan inisial BZ sebagai tersangka. Dia sudah dicekal ke luar negeri. Selain BZ, mantan Sekwan Karimun inisial UA juga sudah dicekal. Polisi juga akan memeriksa 30 anggota DPRD Karimun periode 2014-2019. "Sudah ada satu tersangka, inisial BZ. Dia mantan bendahara pada tahun anggaran 2016 tersebut. Dia sudah kita cekal ke luar negeri. Kami sudah berkoordinasi dengan Imigrasi Karimun. Mantan Sekwan juga sudah kita cekal, statusnya masih sebagai saksi," ungkap Kasat Reskrim Polres Karimun AKP Lulik Febyantara di Mapolres Karimun, Jumat (11/5) siang. Kata Lulik, meski BZ sudah ditetapkan sebagai tersangka, namun yang bersangkutan belum dilakukan penahanan. Alasannya, karena BZ dinilai kooperatif menjalani pemeriksaan. BZ juga masih akan dimintai terus keterangannya dalam kasus tersebut. Alasan tidak ditahan juga karena BZ sudah dicekal, dan kemungkinan untuk kabur juga sudah tak mungkin.

Gunung Merapi Meletus

Dugaan Kasus SPPD Fiktif

M Nasihan

TANJUNGPINANG (HK) — Status tahanan Drs Much Nasihan SH MH, kuasa hukum PT Asuransi Bumi Asih Jaya (BAJ), sebagai terdakwa dugaan korupsi Askes dan Jaminan Hari Tua (JHT) PNS dan honorer Pemko Batam senilai Rp55 miliar di PT BAJ cabang Batam, dipindahkan dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) ke Rumah Tahanan (Rutan) Kelas I Tanjungpinang, Jumat (11/5). Pemindahanan tersebut, sesuai perintah Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) yang M Nasihan .. Hal. 7

YOGYAKARTA (HK)—Bandara Adisucipto, Yogyakarta, ditutup sementara akibat terdampak sebaran hujan abu vulkanis Gunung Merapi. Penutupan sementBandara ara Bandara Adisucipdisebabkan oleh huAdisucipto to jan abu pascaerupsi Ditutup freatik Gunung Merapi Jumat, (11/5) puSementara pada kul 07.32 WIB. “Hujan abu terjadi di beberapa tempat, khususnya di bagian selatan dan barat daya dari puncak kawah Gunung Merapi,” kata Kepala Pusat Data Informasi dan Hubungan

Gunung Merapi

.. Hal. 7

SEMBURKAN ABU- Gunung Merapi Yogyakarta meletus dan menyemburkan abu vulkanis, Jumat (11/5). Kejadian itu menyebabkan bandra Adi Sucipto ditutup sementara.

30 Dewan .. Hal. 7 ILHAM/Haluan Kepri

Membahagiakan Dunia? "KEBANYAKAN manusia selalu menuntut dunia agar lekas-lekas membahagiakannya. Apakah mereka pernah sekali saja membahagiakan dunia?" - Seno Gumira Ajidarma

Selena Gomez

Tak Tertarik Justin Bieber JAKARTA (HK) — Selena Gomez belum lama ini kembali putus dari Justin Bieber setelah pacaran singkat. Namun kini, kabarnya Selena sudah benar-benar move on. Menurut sumber, pelantun hits 'The Heart Wants What It Wants' itu sudah tak tertarik lagi dengan Justin. Sepertinya Selena tak ingin lagi balikan dengan Bieber. "Saat ini Selena Gomez sudah jauh

Tak Tertarik.. Hal. 7

NET

Polisi Tangkap Pengedar Uang Palsu KARIMUN (HK)— Jufisal (29), warga Kolog Bawah, Kelurahan Seilakam, Kecamatan Karimun diamankan Satreskrim Polres Karimun karena mengedarkan uang palsu pecahan Rp100 ribu. Uang itu sudah dibelanjakannya dan saat ini beredar di masyarakat. Bukan sebagai pengedar, Jufisal bahkan mencetak uang palsu tersebut di rumah-

ILHAM/HALUAN KEPRI

KASAT Reskrim Polres Karimun AKP Lulik Febyantara menunjukkan bukti uang palsu dari tangan tersangka Jufisal, Jumat (11/5).

nya. Contoh uang tersebut diambilnya dari google. Kasat Reskrim Polres Karimun AKP Lulik Febyantara mengatakan, terungkapnya kasus peredaran uang palsu tersebut berawal dari laporan seorang pedagang di warung samping Mapolres Karimun yang menemukan uang diduga palsu yang dibayarkan Jufisal saat berbelanja. Begitu menerima lapo-

Polisi Tangkap

.. Hal. 7

Zulkarnain Lubis, Maradona dari Indonesia, Meninggal Dunia Jakarta — Pemain bola tim nasional pada era 80-an, Zulkarnain Lubis, meninggal dunia di Rumah Sakit Pertamina Pendopo, Kecamatan Talang Ubi, Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI), Sumatera Selatan, Jumat pagi, 11 Mei 2018.

Zulkarnain Lubis, yang merupakan pelatih PS PALI, meninggal secara mendadak sekitar pukul 07.30 WIB. Dia diduga mengalami serangan jantung. Ketua Harian Komite Olahraga Nasional (KONI) PALI Hendri Halim mengatakan meninggalnya mantan pemain timnas Indonesia tersebut sangat di luar dugaan. Pada malam sebelum kejadian itu, Zulkarnain sempat bermain catur bersama dengan Hendri tanpa mengeluhkan sakit. "Saya juga terkejut, denNASIHAN saat dipindahkan ke rutan.

Zulkarnain Lubis.. Hal. 7 Editor: Sofyan, Layouter:Novrizal

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.