CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Jumat, 12 Februari 2016 3 Jumadil Awal 1437 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 12/2 TAHUN KE 15
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463
Website: www.haluankepri.com
Ada Tersangka Bansos Batam KEJATI KEPRI UMUMKAN BULAN INI terlibat. Pihaknya menelusuri mulai dari pengajuan, pengucuran, penggunaan, serta pertanggungjawaban pemberi alokasi dana bansos tersebut. ”Dinas Pendidikan, Dinas Sosial, Dinas Pemuda dan Olahraga, Dinas KoperasiUKM, Kesbangpol Linmas, serta Bagian Kesejahteraan (Kabag Kesra) Setdako Batam, dan beberapa dinas lainnya sudah kita periksa,” ujar Rahmat. Rahmat mengaku telah memeriksa lebih seratus orang saksi dalam kaitan aliran dana bansos senilai Rp66 miliar dari anggaran pendapatan belanja daerah (APBD) tahun 2011-2012 itu. ”Rangkaian peristiwa diurai, selanjutnya ditelusuri perbuatan melawan hukumnya. Kita juga menggandeng BPKP untuk menghitung kerugian negara," katanya. Ditegaskan Rahmat, penetapan tersangka tidak dilakukan menyeluruh, tapi bertahap.
TANJUNGPINANG (HK) — Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri sudah mengantongi tersangka kasus dugaan korupsi Bantuan Sosial Pemerintah Kota Batam periode 2011-2012 senilai Rp66 miliar. Korps baju coklat ini akan merilisnya, Februari ini. Aspanel Liputan Tanjungpinang
"Tunggu saja. Tak lewat Februari ini sudah kita tetapkan," ungkap“ Asisten Pidana Khusus (Aspidsus) Kejati Kepri, M Rahmat SH, Kamis di Tanjungpinang. Rahmat mengatakan, ada beberapa SKPD dari Pemko Batam yang
Ada Tersangka ... Hal. 7
Sani-Nurdin Dilantik di Istana TANJUNGPINANG (HK) — Pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Kepri terpilih H Muhammad Sani dan H Nurdin Basirun, hari ini, Jumat (12/2) dilantik menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri periode 2016-2021 oleh Presiden RI Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta. Sani-Nurdin akan dilantik bersamaan dengan enam Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih provinsi lainnya di Indonesia. Mereka Irwan Prayitno-Nasrul Abit (Sumbar), Zumi Zola-Fachrori Umar (Jambi), Ridwan Mukti-Rohidin Mersyah (Bengkulu), Sahbirin Noor-Rusdi Resnawan (Kalimantan Selatan), Irianto Basire-Udin Hianggio (Kalimantan Utara) dan Olly Dondokambey-Steven Octavianus Kandou (Sulawesi Utara). Muhammad Sani dan Nurdin Basirun mengucapkan terima kasih kepada seluruh pendukung di Provinsi Kepri. Sani dan Nurdin juga mengajak seluruh elemen masyarakat bergandeng tangan menyukseskan pembangunan Kepri ke depan. Sani-Nurdin ... Hal. 7
Sani
Nurdin
Polair Karimun Sita 6 Ton BBM Ilegal Sebelum Mengeluh "SEBELUM kamu mengeluh tentang jauhnya kamu telah menyetir, pikirkan tentang seseorang yang menempuh jarak yang sama dengan berjalan..." (bc)
Ify Blink
Tembus Tangga Lagu itunes JAKARTA (HK) — "Berjuta bintang terindah, namun hanya kamu yang paling bersinar di hatiku, kembalilah kepadaku. Jika suatu saat nanti kau di sisiku lagi, pastikan kudekap erat dirimu, tak kan kulepaskan lagi." Demikian bunyi penggalan lirik lagu Kembalilah ciptaan penyanyi Indonesia, Ify Blink. Dinyanyikan sendiri oleh Ify secara solo, lagu tersebut kini sukses menempati urutan ke-36 tangga lagu dunia itunes. Kembalilah adalah lagu ketiga
Tembus Tangga ... Hal. 7
KARIMUN (HK) — Petugas kapal patroli Polair Polres Karimun menangkap Kapal Motor (KM) tanpa nama GT 06 yang mengangkut 6 ton bahan bakar minyak (BBM) jenis premium dengan nilai sekitar Rp35 juta di Pulau Parit, Kecamatan Karimun, Selasa (9/2) siang. Premium tersebut diduga dimuat di perairan Outer Port Limited (OPL) dan akan dijual bebas di Karimun. Kepala Satuan Polair Polres Karimun Iptu Fahmi F dalam keterangan pers di Pos Polair Kolong, Kelurahan Seilakam Barat, Kamis (11/2) mengaILHAM/HALUAN KEPRI KASATPOLAIR Polres Karimun Iptu Fahmi F memberikan pers di atas KM tanpa nama takan, penangkapan kapal yang memuat sekitar 6 ton BBM ilegal di Pos Polair Kolong, Karimun, Kamis (11/2). tanpa nama itu berawal
ketika anggotanya melakukan patroli rutin di sekitar perairan Karimun. Ketika tengah berada di sekitar Pulau Parit 4, mereka melihat kapal muatan BBM yang mencurigakan. "Saat anggota kami tengah berada di Pulau Parit 4 belakang, mereka melihat kapal motor yang mengangkut tankitanki mecurigakan, ternyata tanki tersebut berisi sekitar 6 ton BBM jenis premium. Begitu kami hentikan, dan melakukan pemeriksaan. Ternyata, muatan tersebut tanpa dilengkapi do-
kumen," ungkap Fahmi. Begitu dilakukan pengembangan, kata Fahmi, ternyata BBM tersebut dimuat di sekitar perairan OPL dan diduga hasil 'kencing' dengan kapalkapal tanker. Saat itu juga, kapal beserta ABK dan muatannya digiring ke Pos Polair untuk diamankan. Pihaknya, sudah menetapkan tiga tersangka dalam kasus tersebut. "Kami sudah menetapkan 3 orang tersangka dalam kasus ini, yakni nakhoda kapal inisial I dan ABK dengan inisial S serta pemilik bensin inisial E. Namun, ka-
Polair Karimun ... Hal. 7
Tak Mau Kehilangan Poin CARPI (HK) — Lanjutan giornata ke-24 Seri A Italia, bakal menyajikan partai menarik yang pertemukan tuan rumah Carpi melawan AS Roma, Sabtu (13/2) dinihari WIB di Alberto Braglia stadium. Bertindak sebagai tuan rumah, tentunya Carpi tak mau kembali kehilangan poin dalam laga ini setelah puasa kemenangan di 3 pertandingan sebelumnya. Usai ditahan imbang 1-1 Palermo, Carpi harus
CARPI VS ROMA
kembali gagal memetik poin setelah disikat Fiorentina 2-1 dan berakhir tragis di tangan sang pemuncak klasemen Napoli akhir pekan lalu. Hasil buruk tersebut makin membuat tim asuhan Fabrizio Castori ini terpuruk di dasar klasemen sementara Seri A.
Sabtu (13/2) Pkl. 02:45 WIB di Bein 2
Tak Mau ... Hal. 7
CMYK
Editor: R Ghafur, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Richo Ray