Haluan kepri 14jun16

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Selasa, 14 Juni 2016 9 Ramadhan 1437 H

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT 24 HALAMAN, NO 14/6 TAHUN KE 15

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880

Website: www.haluankepri.com

INFOBERLANGGANAN:082385861119

Anak Punk Hancurkan Mobil BATAM (HK) — Aksi geng motor di Batam mulai redup. Namun kini aksi para remaja lainnya dengan penampilan ala 'funky' atau lebih dikenal dengan anak punk mulai berulah. Selain kerap membuat keributan, mereka juga menyerang sopir dan melakukan pengerusakan mobil angkot Metro Trans BP 1553 DU jurusan Batuaji-Mukakuning. Dedi Manurung Liputan Batam

DPRD Kepri Bahas Perda RTRW Lagi BATAM (HK) — Seluruh fraksi di DPRD Kepri sepakat menghidupkan kembali Paniti Khusus (Pansus) Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW). Ini dilakukan, karena Provinsi Kepri hingga kini belum memiliki Peraturan Daerah tentang RTRW. Mengingat pentingnya Perda tersebut, tahun ini seluruh fraksi di DPRD Kepri sepakat

DPRD Kepri

.. Hal. 7

Ilmu "ILMU itu bukan sebatas apa yang ada di kepala Anda. Jika Anda melihat sesuatu yang tidak sesuai dengan pikiran Anda, jangan protes dulu, pelajari dulu ilmunya. Berbicaralah/ bertindaklah dengan ilmu, bukan dengan jawa nafsu...." (bc)

Mobil tersebut dirusak saat berhenti di halte depan perumahan Bambu Kuning Batuaji, Minggu (12/6) dinihari. Kasus ini sudah dilaporkan ke polisi.

Sopir Metro Trans, Marlon mengaku mobil miliknya dihancur para gerombolan anak punk itu ,saat dirinya bersama lima orang temannya baru selesai mengantar penumpang. Sambil beristirahat, mereka pun berhenti dipinggir jalan dekat halte sembari membeli air mineral di

Jokowi kan pemerintah terhadap peraturan daerah dan Peraturan Kepala Daerah, terdapat 3.143 peraturan yang bermasalah. Pemerintah pusat dan daerah harus memiliki visi yang sama, arah tujuan yang sama serta saling berbagi tugas,” kata Jokowi dalam konfer-

BATAM (HK)- Keberadaan anak Punk di Batuaji dan Sagulung, Batam sering membuat onar dan meresahkan masyarakat. Mereka tak segan-segan memesan nasi kepada pedagang dan tidak membayarnya. Peristiwa ini terjadi, Senin (13/6) siang.

Buat Onar

.. Hal. 7

Anak Punk .. Hal. 7

3.143 Perda Bermasalah Dicabut JAKARTA (HK) — Presiden Jokowi membatalkan 3.143 Peraturan Daerah (Perda) dan peraturan kepala daerah bermasalah yang menghambat pertumbuhan ekonomi daerah, memperpanjang jalur birokrasi, menghambat proses perizinan dan investasi. "Dari hasil evaluasi yang dilaku-

Buat Onar dan Makan Gratis

ensi pers di Istana Negara,Jakarta, Senin (13/6). Jokowi mengatakan pembatalan peraturan tersebut dilakukan agar Indonesia mampu menjadi bangsa yang toleran dan memiliki daya saing dalam persaingan global. Kementerian Dalam Negeri pun segera mengeluarkan Surat Edaran (SE) kepada seluruh kepala daerah agar tidak merancang dan menerbitkan peraturan daerah yang bertentangan dengan visi pembangunan pemerintah pusat. "Saya tegaskan bahwa pembatalan ini untuk menjadikan Indonesia sebagai bangsa yang besar, yang tol-

Bantuan Bencana Tidak Merata KARIMUN (HK) — Bantuan bencana korban angin puting beliung yang disalurkan Pemkab Karimun beberapa hari lalu dinilai tidak merata dan terkesan pilih kasih. Ini terlihat saat

bantuan disalurkan di RT 01 RW 01 Kelurahan Sungai Lakam Barat, Kecamatan Karimun pada Kamis (9/6) sore.

Bantuan Bencana .. Hal. 7

3.143 Perda.. Hal. 7 BUPATI Karimun Aunur Rafiq menyerahkan bantuan kepada warga yang rumahnya rusak disapu angin puting beliung, Kamis (9/6).

Spanyol vs Republik Ceko

Gerard Pique Jebol Gawang Petr Cech Adelia Wilhemina

Sibuk Nyanyi JAKARTA (HK) — Setelah Sigit Purnomo Samsudin Said atau lebih dikenal dengan Pasha menjabat sebagai Wakil Wali Kota Palu, istrinya, Adelia Wilhemina kini sibuk bikin grup vokal. Grup vokal itu dibentuk disela-sela kesibukannya mendampingi sang suami. Grup vokal Adelia diberi nama TRIO DIA. Ia bergabung bersama Devy Rusdi dan Inggrid Kansil. Diakui Adelia, grup ini terbentuk karena seringnya berkumpul dengan rekan organisasi dan juga sosialita. "Kita sering ngumpul makanya kita mikir apa yang mau dibuat, jadi kita buat single Ke

Sibuk Nyanyi .. Hal. 7

PRANCIS (HK) — Juara bertahan Spanyol berhasil membuka Euro 2016 dengan kemenangan tipis 1-0 atas Republik Ceko dalam matchday pertama Grup D di Stadium Municipal de Toulouse, Senin (13/6) malam WIB. M e s k i demikian, kemenangan ini diraih dengan susah payah. Tampil dominan di hampir

sepanjang laga dan membuat banyak peluang, gawang Petr Cech akhirnya jebol di menit ke-87 lewat Gerard Pique di menit 87. Spanyol tampil dengan formasi menyerang 4-3-3

PARA pemain Spanyol merayakan gol Gerard Pique ke gawang Ceko pada laga pertama Grup D Piala Eropa 2016, Senin (13/6).

dengan Alvaro Morata, Nolito, dan David Silva menjadi tridente di lini depan.

Sempat tertatih-tatih di menit-menit awal, Spanyol kemudian menguasai pe-

nuh jalannya permainan di sepanjang babak pertama dengan penguasaan bola menyentuh 68 persen. Visi cemerlang dari para gelandang kreatif seperti Andres Iniesta membuat anak asuh Vicente Del Bosque mudah dalam membuat peluang. Di menit ke-15, gol seharusnya bisa unggul cepat ketika Morata berhasil menyambar crossing mendatar Silva. Namun, Petr Cech secara cermat bisa mengantisipasinya. Cech ternyata terbukti menjadi tembok yang sulit

Gerard Pique .. Hal. 7

Editor:M Syahdan, Layouter: Novrizal, Grafis: Charis Junianto

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.