CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Senin, 15 Januari 2018 27 Rabiul Akhir 1439 H TERBIT 16 HALAMAN, NO 15 / 01 TAHUN KE 16
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
HARGA ECERAN Rp2.000 KRITIK&SARAN: 085264088880
Website: www.haluankepri.com
INFO BERLANGGANAN : 082382119999
GOTONG ROYONG — Warga bergotong royong membersihkan reruntuhan tanah kuning akibat longsor yang terjadi di tiga desa dan satu kelurahan di Kecamatan Tambelan, Ahad (14/1) pagi. Longsor terjadi setelah hujan mengguyur kawasan tersebut selama tiga hari.
4 Desa di Tambelan Tertimbun Hukum Berat Pelaku Pedofilia
BINTAN (HK) — Longsor dan banjir melanda tiga desa dan satu kelurahan di Kecamatan Tambelan, Kabupaten Bintan, Ahad (14/1) dini hari. Puluhan rumah, sekolah dan masjid rusak akibat tertimbun tanah longsor. Bahkan akses jalan menuju desa tersebut terputus. Longsor terjadi setelah hujan mengguyur kawasan tersebut selama tiga hari.
KARIMUN (HK) — Pelaku sodomi terhadap 13 anak di bawah umur di Karimun yang dilakukan Abdul Malik alias Taher (56) agar diberikan sanksi hukum seberat-beratnya. Permintaan itu disampaikan anggota Komisi III DPR RI, Dwi Ria Latifa di Dwi Ria Latifa Tanjungbalai Karimun, Ahad (14/1). "Saya meminta kepada hakim yang menyidangkan kasus dugaan pencabulan terhadap 13 orang anak di bawah umur di Karimun agar Hukum Berat... Hal. 7
Oki Alexander Liputan Bintan Informasi di lapangan, tiga desa dan satu kelurahan yang terkena longsor yakni Desa Kukup, Desa Hilir dan Desa Batu Lepuk serta Kelurahan Teluk SeGUBERNUR Kepri Nurdin Basirun berdialog dengan salah seorang anak saat syukuran sekaligus penandatangan plakat peresmian penggunaan gedung baru Masjid Al-Falah, Sungai Pasir, Karimun, Sabtu (13/1) malam.
Memulai Sekarang "CARA untuk menjadi di depan adalah memulai sekarang. Jika memulai sekarang, tahun depan Anda akan tahu banyak hal yang sekarang tidak diketahui, dan Anda tidak akan mengetahui masa depan jika Anda menunggu" - William Feather
bangun bersama ini terus dimakmurkan baik dari segi pembangunannya, konsistensitas beribadahnya baik shalat maupun acara keagamaan seperti pengajian maka keberkahan akan datang bagi masyarakatnya dan negeri ini," ujar Nurdin saat menghadiri acara syukuran sekaligus penandatangan plakat peresmian penggunaan gedung baru Masjid Al-Falah, Sungai Pasir, Kecamatan Meral, Karimun, Sabtu (13/1) malam.
Pengusaha Sambut Gembira PMK 229
Nurdin ingin pemanfaatan dengan baik masjid-masjid yang di Kepri. Malah bisa menjadi masjid yang menggerakkan banyak hal seperti pendidikan maupun ekonomi syariah. Pengurus Masjid Al-Falah Muhammad Dali menyampaikan rasa syukur atas telah terbangunnya masjid yang telah berdiri sejak tahun 1980. Masjid ini kemudian
Masjid Makmur... Hal. 7
Marion Jola
Heboh Video Hot JAKARTA (HK) — Nama Marion Jola mendadak diperbincangkan netizen akhir pekan ini. al itu setelah muncul sebuah video hot yang menampilkan sosok yang diduga Marion di internet. Video berdurasi 45 detik itu pun sudah dilihat sekitar ribuan netizen. Dalam video tersebut, perempuan yang disebut mirip Marion itu terlihat tidak memakai sehelai benang pun pada tubuhnya. Dalam video tersebut, perempuan yang disebut mirip Marion itu berusaha menutupi wajahnya. Dan pria yang merekam mem Heboh Video... Hal. 7
4 Desa ... Hal. 7
Investor Batam Semakin Bergairah
Masjid Makmur, Masyarakat Diberkahi KARIMUN (HK) — Gubernur Kepri, Nurdin Basirun mengatakan kemakmuran masjid jika terus terjaga maka masyarakatnya akan dilimpahi keberkahan oleh Allah SWT. Di Kepri sendiri Nurdin menilai secara umum memiliki beragam masjid yang bagus-bagus dan hal tersebut perlu diapresiasi. "Insya Allah jika rumah Allah yang kita
kuni. Bencana alam ini tidak menelan korban jiwa. Namun demikian kerugian materil diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah. "Alhamdulillah, tidak ada korban jiwa. Hanya ru-
BATAM (HK) — Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Kepri menyambut baik terbitnya Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No 299/04/2017 tentang Tata Cara Pengenaan Tarif Bea Masuk atas Barang Impor Berdasarkan Perjanjian atau Kesepakatan International. Terbitnya PMK tersebut merupakan kabar gembira bagi pengusaha di Batam, sekaligus menjadi spirit baru Investor Batam ... Hal. 7
Cahya
Rencana Impor Beras 500.000 Ton Dipertanyakan JAKARTA (HK) — Rencana pemerintah yang akan mengimpor beras 500.000 ton dari Thailand dan Vietnam mendapat kritikan dari kalangan politisi Senayan. Bahkan kritik itu datang dari politisi partai pendukung pemerintah. Politisi senior Partai Golkar, Firman Subagyo mempertanyakan kebijakan pemerintah, dalam hal ini Menteri Perdagangan yang akan
Fadli Zon
Jazuli Juwaini
mengimpor beras tersebut. "Kebijakan impor beras 500.000 ton itu patut dipertanyakan. Ada apa dibalik import beras 500.000 ton yang dipaksa-
Firman
kan itu?” tanya anggota Komisi IV DPR, Sabtu (13/1) . Menurut Firman, logika berpikirnya, bulan Oktober adalah musim tanam dan Jan-
uari sudah panen raya yang puncaknya pada bulan Febuari. Sesuai informasi yang didapatnya dan didukung data yang bisa dipertanggungjawabkan bahwa surplus beras sudah dapat dicapai dan dipertanggungjawabkan. "Faktanya Januari 2018 stok beras masih ada di manamana. Bahkan harga, baik menjelang lebaran dan natal tahun baru juga dapat terkendali. Kami sebagai anggota
Rencana Impor ... Hal. 7
Islandia Bungkam Indonesia JAKARTA (HK) — Timnas Indonesia menelan kekalahan 1-4 dari Islandia pada laga persahabatan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Ahad (14/1) malam. Timnas Indonesia yang sedang menguji performa dan pemain sebelum Asian Games 2018 kedodoran menghadapi Islandia, tim peserta Piala Dunia 2018. Di babak pertama, Timnas Indonesia sempat kesulitan menghadapi permainan Islandia. Tim tamu bahkan nyaris mencetak gol cepat pada menit kelima melalui Aron Sigurdarson. Beruntung, kiper Andritany
Ardhiyasa mampu memblok tendangan Sigurdarson menggunakan kaki. Setelah sepuluh menit pertandingan berjalan, Islandia terlihat sempat kePERMAIN Timnas Indonesia berebutan bola dengan pemain Islandia dalam
Islandia Bungkam... Hal. 7 laga persahabatan di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Ahad (14/1) malam.
Editor: Syahdan, Layouter:Novrizal
CMYK