CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Sabtu & Minggu 16 & 17 September 2017 23 & 24 Dzulhijjah 1438 H TERBIT 16 HALAMAN, NO 16 - 17 / 09 TAHUN KE 16
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK&SARAN: 0778427000
Website: www.haluankepri.com
INFO BERLANGGANAN : 082382119999
GUBERNUR Kepri, Nurdin Basirun rapat bersama FKPD Kepri dan bright PLN terkait kenaikan tarif listrik Batam di Graha Kepri, kemarin.
TUNJUKAN BBKapolres Bintan AKBP Febrianto Guntur Sunoto memperlihatkan barang bukti (BB) 12 ton serbuk bahan dasar untuk pembuatan pil PCC, kemarin. (foto atas) pil PCC yang beredar di pasaran.
September Naik 15 Persen, Desember 15 Persen
PLN Jamin Tak Ada Pemadaman BAHAN BAKU DIIMPOR DARI INDIA
12 Ton Serbuk Pil PCC Gagal Beredar BINTAN (HK)— Aparat Polres Bintan, Kepri menggagalkan upaya penyelundupan sebanyak 12 ton serbuk, bahan dasar pembuatan pil Paracetamol Cafein Carisoprodol (PCC) senilai Rp2 miliar di Pelabuhan Peti Kemas, Kijang, Kecamatan Bintan Timur, Jumat (15/9). Serbuk tersebut disimpan dalam 480 drum, masing-masing dengan berat 25-27 kilogram. Barang yang memiliki kandungan narkotika itu diselundupkan dari Batam ke Bintan dan rencananya dibawa ke Jakarta. "Serbuk ini dibawa dari gudang ekspedisi pengiriman barang Batu Aji, diangkut dari gudang ter 12 Ton ... Hal. 7 OKI ALEXANDER/HALUAN KEPRI
BATAM (HK) — Direktur Utama (Dirut) bright PLN Batam, Dadan Kurniadipura berjanji mulai hari ini tidak ada lagi pemadaman listrik bergilir di Batam. Janji Dadan itu menyusul telah disepakatinya kenaikan tarif listrik Batam tahap kedua di Gedung Graha Kepri, Batam Centre, Jumat (15/9).
Tim Haluan Kepri Liputan Bintan "Telah disepakati bersama kenaikan tarif listrik secara bertahap, dan itu berarti tidak ada lagi pemadaman listrik kedepan," ungkap Dadan kepada wartawan usai rapat tertutup bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FKPD)
Kepri, kemarin. Kata Dadan, kenaikan tarif listrik disepakati secara bertahap. Pada tahap kedua ini disepakati naik 15 persen mulai berlaku September untuk tagihan
PLN Jamin
... Hal. 7
Berkas Korupsi KONI Natuna Dilimpahkan Selamat Tinggal "SELAMAT tinggal hanya untuk mereka yang suka dengan mata mereka. Karena bagi mereka yang suka dengan hati dan jiwa, tidak ada hal seperti pemisah." (Jalaluddin Rumi)
TANJUNGPINANG (HK) — Berita Acara Pemeriksaan (BAP) tersangka korupsi dana hibah untuk Komite Olah Raga Indonesia (KONI) Natuna 2011 sebesar Rp1,1 miliar dilimpahkan Kejati Kepri ke Pengadilan Tipikor Tanjungpinang, Jumat (15/9). Dalam kasus
ini Kejati Kepri telah menetapkan dua tersangka yakni, Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kabupaten Natuna, Ir Wahyu Nugroho MA bin Hasyim dan Defri Edasa, Kepala Seksi Liputan dan Olahraga Pusat Pemberitaan RRI Jakarta Kapasitas Ir Wahyu Nugroho saat itu menjabat sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Pengelola Ke-
uangan Daerah (BPKD) Natuna. Sedangkan Defri Edasa, menjabat sebagai Ketua Harian KONI Natuna. Keduanya sudah ditahan oleh Kejati sejak Rabu (13/9) lalu. Menurut Asiten Tindak Pidana Khusus (Aspidsus) Kejati Kepri, Ferry Tass SH MHum Msi, pelimpahan dua berkas perkara tersebut sengaja cepat dilakukan agar dapat segara diproses mela-
3.124 JH Debarkasi Batam sudah di Tanah Air
Angel Karamoy
Fokus Restoran JAKARTA (HK) — Tidak seperti artis lainnya yang ikut membuat bisnis oleh-oleh, pesinetron Angel Karamoy mengaku ingin fokus dengan bisnis restorannya di Manado. Meski sempat ditawari sahabatnya untuk berbisnis camilan, ibu dua anak ini menolaknya. "Sempat sih, ada beberapa teman yang menawarkan itu (bisnis oleh-oleh), aku masih mikir-mikir dahulu. Karena harus ada yang fokus ngurusin. Aku lagi kekurangan keluarga nih hehehe," kata Angel, kemarin. Angel mengaku tengah disibukkan dengan rencana membuka restoran baru di Jakarta. "Soalnya yang di Manado banyak banget menyita waktu, benar-benar harus fokus dan ada di tempat. Sedangkan sebentar lagi rencananya mau buka cabangnya di Jakarta. Dan mungkin untuk bisnis yang lain lagi direncanakan," katanya. Angel, yang berani merintis bisnis restoran di kampung halamannya itu, mengaku sudah bisa memantau dari kejauhan.
Fokus Restoran .. Hal. 7
lui sidang di Pengadilan Tipikor Tanjungpinang. "Kita sengaja perintahkan JPU untuk segara melimpah dua berkas perkara dugaan kasus korupsi dana hibah ke KONI Natuna tersebut ke Pengadilan Tipikor Tanjungpinang," ucap Ferry Tass. Sebagaiana diberitakan, dalam kasus KONI tersebut,
Berkas Korupsi ... Hal. 7
Ferry Tass
"Jadilah Pribadi Muslim yang Diteladani"
JH yang Wafat Bertambah Jadi 45 Orang BATAM (HK) — Jamaah Haji (JH) Debarkasi Batam yang wafat di Tanah Suci Makkah bertambah dua orang lagi. Dengan demikian, sampai tadi malam, JH Debarkasi Batam yang wafat sudah 45 orang Dari data yang ditandatangani Kepala Bidang Dokumen Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Batam, H Alikek, SAg, dua JH yang meninggal itu yakni Idris Majdi Rauf (79) asal Kabupaten Bungo, Jambi, no porsi 0500032370, no paspor B 5398171. JH ini wafat di Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Makkah pada
14 September 2017 pukul 22.30 Waktu Arab Saudi (WAS) dan dimakamkan di Sharaya, Makkah. Kemudian JH bernama Manne Lasse Laono (75) asal Kota Jambi, no porsi 0500034036 no paspor B 6420724. Ia wafat di KKHI Makkah pada 14 September 2017 pukul 19.30 WAS dan dimakamkan di Sha-
JH yang
.. Hal. 7
IST
SEORANG petugas kesehatan PPIH Debarkasi Batam di Bandara Hang Nadim tengah memeriksa kesehatan JH yang baru tiba dari Tanah Suci Makkah.
Kalah Adu Penalti dengan Thailand
Kiprah Timnas U-19 Terhenti JAKARTA (HK) — Keberuntungan tak berpihak kepada Timnas Indonesia U-19 dalam laga melawan Thailand dalam semifinal Piala AFF U-18, Jumat (15/ 9) di Thuwunna Stadium, Yangon, Myanmar. Banyak peluang yang diciptakan, namun tak satu pun berbuah gol. Yang paling menyesakkan, Timnas U-19 gagal ke final. Mereka harus kalah dari Thailand lewat babak adu penalti, 2-3. BEK Timnas Indonesia U-19, Firza Andika menangis usai dikalahkan Thailand pada laga Piala AFF U-18 di Stadion
Kiprah Timnas.. Hal. 7 Thuwunna, Jumat (15/9). Indonesia kalah adu penalti dari Thailand.
Editor: Sofyan, Layouter: Novrizal,Grafis: Hilmawan
CMYK