Haluan kepri 16jan16

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Sabtu, 16 Januari 2016

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

6 Rabiul Akhir 1437 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 16/1 TAHUN KE 15

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463

Website: www.haluankepri.com

Ibu - Anak Diamankan di Bandara DIDUGA ANGGOTA GAFATAR BATAM (HK) — Ibu dan anak, calon penumpang tujuan Batam-Pontianak diamankan Otoritas Bandara Hang Nadim Batam, Provinsi Kepri, Jumat (15/1) siang. Keduanya diamankan lantaran adanya informasi mereka merupakan anggota Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) yang akan eksodus dari Batam ke Pontianak. Pariadi Liputan Batam

Pantauan di lapangan, ibu dan anak tersebut diamankan di ruang tunggu lantai tiga bandara tersebut, usai chek in. Keduanya dijemput lalu dibawa ke ruang pemeriksaan lantai dasar sekitar pukul 11.45 WIB. "Kami mendapat in-

formasi dari pihak keamanan bahwa ada dua orang penumpang diduga anggota Gafatar yang mau ke Pontianak," kata Kabag Humas Bandara Hang Nadim Batam, Suwarso, kemarin. Namun setelah diperikIbu - Anak Hal 7

Kapolda: Masyarakat Jangan Panik BATAM (HK) Kapolda Kepri, Brigjend Pol Sam Budigusdian meminta masyarakat tetap tenang dan tidak risau setelah Kepri ditetapkan sebagai siaga satu menyusul serangkaian serangan bom yang terjadi di Sarinah, Jalan Thamrin, Jakarta, Kamis (14/1) lalu. "Masyarakat

Ikhlas "Anda tak akan bisa menghukum orang yang ikhlas. Karena apapun hukuman yang anda berikan, tak akan membuatnya tersiksa. Tapi justru akan membuatnya semakin bersyukur." (bc)

kita minta tetap tenang, jangan panik. Kita tidak boleh takut oleh teror-teror seperti itu. Kewaspadaan perlu ditingkatkan, tapi tidak perlu panik. Masyarakat silahkan melaksanakan aktifitas sehari-hari seperti biasa," kata Kapolda, kemarin. Namun demikian, ia meminta tingkat kewaspadaan di lingkungan masyarakat perlu ditingkatkan. Kapolda mengatakan, ia selalu memantau perkembangan pascaledakan bom di Jakarta dan polisi sudah mengambil tindakan pencegahan di Kepri terutama di pusat keKapolda: Hal 7

TANGKAP TERORIS— Pascaledakan bom Sarinah di Jakarta, polisi menciduk puluhan terduga teroris di sejumlah daerah, Tegal-Jawa Tengah, BalikpapanKaltim, Bekasi-Jawa Barat, Depok dan Tanggerang, Jumat (15/1) dinihari. Penangkapan terduga teroris ini merupakan jaringan Bom Sarinah Jakarta.

Pascaledakan Bom di Sarina

Puluhan Teroris Diciduk di Sejumlah Daerah KARTA (HK)--Pascaledakan bom Sarinah di Jakarta, polisi bergerak cepat dengan menciduk puluhan terduga teroris di sejumlah daerah, Tegal-Jawa Tengah, Balikpapan-Kaltim, Bekasi-Jawa Barat, Depok dan Tanggerang, Jumat

Bangun Vila Rp7 M JAKARTA (HK)— Duit Ayu Ting Ting seolah tak ada habisnya. Setelah memberangkatkan orang tua ke tanah suci dan membeli mobil mewah, Ayu membangun vila. Vila mewah yang dibangun di Bogor itu bernilai Rp7 miliar. Ayu mengaku sudah lama memiliki vila yang bagus. Vila itu akan dijadikan tempat istirahatnya dan sang putri Bilqis Humairah Razak. Kedua orang tua serta saudaranya pun akan diajak. "Alhamdulillah cita-cita kesampaian. Pengin sekali menyenangkan orang tua," kata janda satu anak ini, Jumat (15/1).

Bangun Vila Hal 7

HER I Jalan Swadaya I, Kelurahan Sepinggan Baru, Balikpapan Selatan. Barang bukti yang diamankan berupa sejumlah peluru tajam, bubuk mesiu, dan pupuk urea. Puluhan Teroris Hal 7

Direktur RSUD Batam Ditahan JAKARTA (HK) — Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Embung Fatimah, Batam drg Fadillah RD Mallarangan ditahan Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Polri, Kamis (14/1). Ia ditahan

Ayu Ting Ting

(15/1) dinihari. Penangkapan terduga teroris ini merupakan jaringan Bom Sarinah Jakarta. Di Balikpapan, polisi menciduk seorang terduga teroris di sebuah perkampungan sepi di sekitar Perumahan

dalam kasus dugaan korupsi pengadaan alat kesehatan (Alkes) di rumah sakit tersebut sekitar Rp5 miliar, Kamis (14/1) lalu. Penahanan itu dalam rangka penyidikan kasus korupsi pengadaan alat kesehatan, kebidanan dan kedokteran di

rumah sakit itu yang didanai APBN 2011. Kabareskrim Polri Komjen Anang Iskandar mengatakan hal itu kepada wartawan, kemarin. Direktur RSUD Hal 7

Fadillah

Kisah Heroik AKBP Untung Sangaji

Ketika Sosok Berbaju Putih Tembak Mati Teroris JAKARTA (HK)—Sosok misterius berbaju putih dalam rekaman televisi (TV) itu ternyata bukan anggota teroris, tapi anggota polisi yang sedang berjibaku dalam adu tembak dengan para pelaku teror bom di kawasan Sarinah, Jalan Thamrin, Jakarta Pusat, Kamis (14/1). Nama polisi pemberani tersebut adalah Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Untung Sangaji. AKBP Un-

AKBP Untung Sangaji sedang berjibaku dalam adu tembak dengan para pelaku teror bom di kawasan Sarinah, Jalan Thamrin, Jakarta Pusat, Kamis (14/1).

tung merupakan salah satu anggota Satuan Petugas Penjinak Bom (Satgas Bom) Mabes Polri. Saat bom Sarinah

CMYK

terjadi AKBP Untung kebetulan ada didekat lokasi kejadian dan ia pun langsung sigap melawan para teroris. Hanya dalam hitungan menit, ia berani masuk ke zona pertempuran dan melumpuhkan dua pelaku yang memegang bom. Untung Sangaji menceritakan sebelum aksi teror berlangsung, dia sedang berada di Walnut Cafe yang berada di bagian kiri Sarinah. Keberadaannya di sana unKetika Sosok Hal 7

Editor: M Syahdan, Layouter: Nocrizal, Grafis: Richo


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.