CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Rabu, 16 Maret 2016
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
7 Jumadil Akhir 1437H TERBIT 24 HALAMAN, NO 16/3 TAHUN KE 15
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463
Website: www.haluankepri.com
Kapal Meledak saat Digeledah Bakamla BATAM (HK) — Kapal bermuatan limbah nuklir ilegal meledak di Perairan Teluk Mata Kucing, Jembatan II Barelang, Batam. Sejumlah anak buah kapal (ABK) dan petugas Badan Keamanan Laut (Bakamla) terluka. Ledakan terjadi ketika petugas melakukan
penggeladahan muatan kapal tersebut. Insiden ini membuat
suasana mencekam. Sejumlah petugas berusaha menyelamatkan ABK
yang ada dalam kapal. Sementara sebagian lainnya menghubungi Syahbandar
dan meminta bantuan untuk penarikan kapal ke pangkalan. Namun petugas yang lainnya menolak dan meminta disiapkan ambulans dan Tim Badan Pengawasan Tenaga Nuklir (Bapeten) untuk penanganan personel dan ABK yang terluka akibat leda-
kan tersebut. Tim Bapeten kemudian menggunakan kapal menuju kapal yang terbakar itu. Sejumlah ABK dan petugas yang terluka dievakuasi dan dilarikan ke Rumah Sakit. Operasi pengamanan kapal itu sempat mencekam. Namun demikian hal ini
Kapal Meledak.. Hal. 7
Izin Amdal Dihapus JAKARTA (HK) — Izin analisis mengenai dampak lingkungan (Amdal) dihapus. Selain Amdal, pemerintah juga menghapus izin usaha gangguan (HO), izin tempat usaha, izin prinsip bagi Usaha Kecil Menengah (UKM) dan izin lokasi.
Sekretaris Kabinet Pramono Anung mengatakan, kebijakan itu segera disosialisasikan kepada seluruh kementerian/lembaga pada pekan depan. "Presiden Jokowi memberikan perhatian khusus terhadap hal tersebut, sehingga beliau memberikan arahan ada lima izin usaha yang dihilangkan. Penghapusan itu guna memberikan kemudahan investasi di Tanah Air. Kelima izin yang dihilangkan itu disosialisasikan Minggu depan,"
Jangan Ragu "Jangan ragu untuk menyenangkan orang, karena Anda akan senang. Jangan ragu untuk memberi semangat kepada orang lain, karena Anda juga akan semangat. Jangan ragu untuk mendoakan keberhasilan orang lain, karena Anda akan mendapatkannya juga..." (bc)
Ayu Ting Ting
Pacaran dengan PNS JAKARTA (HK) — Kisah cinta Ayu Ting Ting memang sudah kandas bersama Shaheer Sheikh. Namun beberapa hari belakangan, pedangdut ini dikabarkan tengah
Pacaran dengan PNS.. Hal. 7
kata Pramono usai rapat terbatas di Kantor Presiden, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta, Selasa (15/3). Selain itu, Pramono menjelaskan, Presiden Jokowi juga menugaskan kepada Mendagri Tjahjo Kumolo agar terus mengevaluasi Perda yang layak untuk dicabut. Setelah men-
capai target yang ditentukan diharapkan ada laporan segera. "Kalau nanti perda yang dicabut sudah 1.000, maka segera dilaporkan kepada Presiden untuk disosialisasikan," tandasnya. Sementara itu Menteri Dalam Negeri Tjahjo
Kumolo menegaskan, p i h a k n y a t e n g a h d alam proses memangkas perda-perda yang dianggap menghambat investasi dan perizinan. Hal itu sesuai perintah Presiden yang mene-
Izin Amdal .. Hal. 7
BARCELONA VS ARSENAL Kamis (17/03) PkL. 02:45 WIB di RCTI
Teror Sang Juara Bertahan
Kepemilikan Properti Asing Dipermudah BATAM (HK) — Penetapan Kawasan Dalam rancangan keputusan DewEkonomi Khusus (KEK) meman Kawasan PBPB Batam, diseberikan kemudahan kepemilibutkan orang asing atau badan kan properti oleh warga negausaha asing dapat memiliki hura asing, seperti yang dirannian properti di KEK sebagai cang oleh Dewan Kawasan Perpenjamin. Kemudian, dalam dagangan Bebas Pelabuhan rancangan yang sudah disepaBebas (PBPB) Batam. kati bersama itu juga disebut“Ini sangat bagus untuk kan pemilik hunian diberikan properti Batam, ini harus diizin tinggal dengan Badan Pendorong,” kata Ketua Real Estate gelola KEK sebagai penjamin. Indonesia (REI) Khusus Batam Djaja Kepemilikan Properti .. Hal. 7 Djaja Roeslim, Selasa (15/3).
ARSENAL dalam misi berat saat melawat ke Camp Nou untuk menantang sang empunya stadion, Barcelona pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Kamis (17/3). The Gunners harus menang dengan selisih skor minimal tiga gol. Sementara, Barca hanya butuh hasil imbang untuk bisa meneruskan langkah mereka ke babak se-
lanjutnya. Sebelumnya, pada pertandingan di leg pertama, Barcelona sukses mencuri kemenangan di kandang Arsenal. Lionel Messi dan kawan-kawan menang dengan skor 2-0 pada pertandingan di Stadion Emirates. Celakanya, Arsenal yang membawa misi wajib
Teror Sang .. Hal. 7
Ingin Nikah Lagi, Istri Dipaksa Masuk RSJ MIRIS!. Hanya karena ingin menikah lagi, seorang suami tega memaksa istrinya masuk ke rumah sakit jiwa (RSJ) Gondoamino, Semarang. Bahkan sampai memanggil satpam RSJ untuk menjemput istrinya. Padahal sang istri masih waras. Sang istri, Siti Aisyah (37), warga Tlogosari, Kota Semarang akhirnya mengadukan suaminya Arif ke kantor Badan Pemberdayaan Perempuan, Per-
lindungan Anak, dan Keluarga Berencana (BP3AKB) Provinsi Jawa Tengah, Selasa (15/3). Menurut Aisyah, tindakan itu dilakukan suaminya sebanyak
Ingin Nikah.. Hal. 7
SITI AISYAH (37) bersama kuasa hukumnya Zainal Abidin Petir saat berada di Kantor BP3AKB Provinsi Jawa Tengah, Selasa (15/3).
Editor: M Syahdan, Layouter: Agung Raharjo, Grafis: Richo Ray
CMYK