Haluan kepri 16nov16

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Rabu, 16 November 2016

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

16 Shafar 1438 H

1.000 Kilo Liter Minyak Raib

TERBIT 24 HALAMAN, NO 16 / 11 TAHUN KE 16

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK&SARAN: 0778427000

Website: www.haluankepri.com

Barang Bukti Kejari Karimun KARIMUN (HK) — Sebanyak 1.115 kiloliter crude oil (minyak mentah) muatan kapal Tanker (MT) Tabonganen 19 hasil tangkapan petugas patroli Kanwil DJBC Khusus Kepri raib. Minyak tersebut merupakan barang bukti Kejaksaan Negeri (Kejari) Karimun. Ironisnya, muatan kapal yang sebelumnya berisi minyak malah diganti dengan air laut.

Minyak Diganti Air Laur

Tim Haluan Liputan Batam Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kejari Karimun, Kicky Arityanto mengaku mengetahui raibnya minyak itu dari informasi media sosial lewat akun Facebook yang diunggah oleh rekan LSM Karimun pada 14 November 2016 pukul 10.57 WIB.

Dalam akun itu menginformasikan ada oknum Bea Cukai menjual barang bukti minyak tersebut ke Singapura. " Kami menindaklanjuti informasi ini dengan cepat. Selang beberapa jam kemudian kami menerima kedatangan dua anggota Penyidik P2 Kanwil DJBC Khusus Kepri yang mela-

1.000 kilo .. Hal. 7

INFO BERLANGGANAN : 082382119999

Kejahatan Terorganisir

Terkait Hilang Barang Bukti Minyak KARIMUN (HK) — Raibnya ribuan kiloliter crude oil (minyak mentah) muatan kapal Tanker (MT) Tabonganen 19, hasil tangkapan petugas patroli Kanwil DJBC Khusus Kepri dinilai sebagai kejahatan terorganisir. Tindakan pelaku yang menghilangkan barang bukti (BB) yang masih dalam proses persidangan itu diduga

Siap Demi ke Kanwil BC

melibatkan oknum di lintas institusi. "Sidang kasus ini belum mempunyai kekuatan hukum tetap dan masih dalam proses persidangan, tetapi barang buktinya sudah tidak ada. Ini jelas pelanggaran berat dan merupakan kejahatan tero-

Kejahatan Terorganisir .. Hal. 7

Rachman

MINYAK RAIB — Sebanyak 1.115 kiloliter crude oil (minyak mentah) yang diangut Kapal Tanker (MT) Tabonganen 19, hasil tangkapan petugas patroli Kanwil DJBC Khusus Kepri raib. Minyak tersebut merupakan barang bukti Kejaksaan Negeri (Kejari) Karimun.

Kenaikan Tarif UWTO Ditunda

Barometer "SABARLAH DALAM MENGHADAPI UJIAN DAN COBAAN DARI ALLAH SWT, KARENA ITU BENAR-BENAR AKAN MENJADI BAROMETER KEIMANAN DAN KETAKWAAN PADA ALLAH SWT. (bc)

Aura Kasih

Belum Siap Nikah

JAKARTA (HK) — Seiring berjalannya waktu, usia Aura Kasih yang semakin bertambah ternyata membuat kedua orangtuanya mulai gelisah. Pasalnya hingga saat ini pelantun 'Mari Berdansa' itu belum menunjukan tanda-tanda ingin menikah. "Jangan itu dulu ya. Ganti pertanyaan," ujar Aura saat ditemui di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (15/11). Aura yang kini dikabarkan dekat kembali dengan sang mantan, Glenn Fredly itu belum siap untuk mengakhiri masa lajang. Ia berprinsip mengalir saja sampai bertemu jodoh. "Belum siap. Aku tidak mau menargetkan sesuatu, ikutin alur aja. Target nikah belum ada," tambah wanita berumur 28 tahun ini.

Belum Siap

Sampai Ada Aturan Baru BATAM (HK) — Pemerintah akhirnya memutuskan penundaan kenaikan tarif baru Uang Wajib Tahunan Otorita (UWTO) di Batam. Penundaan ini lantaran terjadi penolakan di ma-

pinan Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas Pelabuhan Bebas Batam, menyusul permintaan sejumlah pengusaha dalam rapat bersama di Batam, Kepri, kemarin.

mengatur kenaikan tarif UWTO tersebut. Menteri Perekonomian, Darmin Nasution mengatakan hal itu kepada wartawan usai melakukan pertemuan dengan pengusaha, unsur Pemerintah Provinsi Kepri/Pemko Batam, Menkumham Yasona Laoly, Menteri ATR Sofyan Djalil dan Staf Ahli Kapolri Irjen Pol Burhanuddin Andi di Swiss Bel Hotel, Batuampar, Kota Batam, Selasa (15/11). Kata Darmin, ia telah memerintah Badan Pengusahaan (BP) Batam untuk menunda pemberlakuan kenaikan tarif UWTO tersebut hingga ada aturan baru tentang tarif UWTO di Batam.

... Hal. 7

Kenaikan Tarif ... Hal. 7

syarakat. Pemerintah berjanji mengevaluasi kembali Peraturan Menteri Keuangan (PMK) nomor 148 tahun 2016 dan Peraturan Kepala (Perka) BP Batam nomor 19 tahun 2016 yang

Tujuh Pimpinan BP Batam Dievaluasi BATAM (HK) — Mente r i K o o r d i n a t o r B idang Perekonomian Darmin Nasution akan mengevaluasi tujuh pim-

Tujuh Pimpinan

Argentina vs Kolombia

Yusril: KPK Sengaja Jebak Irman

Pembacaan Eksepsi Irman

JAKARTA (HK) — wa yang dilakuMantan Ketua kan (KPK, red) DPD Irman Gusadalah penginman mengajukan taian dan penykeberatan atas adapan. Penyadakwaan penundapan dan petut umum melalui ngintaian dilaeksepsi yang dibakukan sejak 24 cakan tim kuasa Juni 2016. Jika hukumnya, Selasa pimpinan KPK (15/11) di Pengaberitikad baik, Irman dilan Tipikor, Jamereka sampaikarta. Tim kuasa hukum Ir- kan pada terdakwa bahwa man Gusman menyebut- ada penyadapaan terhakan bahwa KPK berniat dap saudari Memi dan dengan sengaja menjebak saudara Xaveriandy SutanIrman untuk terjerat Op- to dan ada dugaan mereerasi Tangkap Tangan ka memberi hadiah," kata (OTT). Yusril: KPK ... Hal. 7 "Dalam perkara terdak-

Wajib Tundukkan Kolombia

JAKARTA(HK) — Pertandingan kandang melawan Kolombia di San Juan, Rabu (16/11) pagi WIB, menjadi partai wajib menang bagi Argentina setelah mereka dihajar telak Brasil 3-0 pada laga sebelumnya.

... Hal. 7

Hasil negatif kontra Selecao memperpanjang masa krisis Argentina, yang sekarang nihil kemenangan dalam empat duel terakhir di Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Amerika Selatan. Menandai debutnya se-

bagai pelatih Tim Tango dengan keunggulan 1-0 atas Uruguay lewat Lionel Messi membawa Argentina memuncaki klasemen Edgardo Bauza selanjutnya gagal mempersembahkan

Wajib Tundukkan ... Hal. 7

PEMAIN Argentina tertunduk lesu saat kalah melawan Brazil 3-0 pada laga sebelumnya.

Editor: M Syahdan dan, Layouter: Mario

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Haluan kepri 16nov16 by haluan kepri - Issuu