Haluan kepri 17feb16

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Rabu, 17 Februari 2016

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

8 Jumadil Awal 1437 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 17/2 TAHUN KE 15

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463

Website: www.haluankepri.com

BP Batam Tetap Dibubarkan JAKARTA (HK) — Pemerintah tetap membubarkan Badan Pengusahaan (BP) Batam. Pembubaran itu tinggal menunggu dikeluarkannya Peraturan Pemerintah (PP). Kewenangan pengelolaan kawasan Batam akan diambil alih Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian dan Pemerintah Kota Batam.

Kampung Aceh Kembali Digerebek

BATAM (HK) — Sarang peredaran narkoba di Kampung Aceh, Muka Kuning, Batam kembali digerebek polisi, Selasa (16/2). Penggerebekan

yang keempat kali ini polisi mengamankan 17 orang pemakai dan pengedar narkoba serta pemain judi gelper (gelanggang per-

mainan elektronik) sekitar pukul 18.00 WIB. Penggeledahan yang dipimpin langsung Kapolda Kepri, Brigjend Pol Sam Budigusdian didampingi, Kapolresta Barelang, Kombes Pol

Kampung Aceh ... Hal. 7

17 Orang Diamankan

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan hal itu kepada wartawan di Jakarta, Selasa (16/2). "Jadi keputusannya tetap, Otorita (BP) Batam bubar. BP Batam akan dijadikan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK). Dan

BP Batam ... Hal. 7

Manusia Modern "SEBODOH-bodohnya manusia modern adalah sibuk mengurus naik turun saham, naik turun harga, namun lalai mengurus naik turun harga dirinya dihadapan Allah SWT..." (bc)

Nadia Vega

Takut Lihat Video JAKARTA (HK) — Tak lagi menunda momongan, Nadia Vega dan suaminya Sultan Yaar Jorik Doz y akhirnya memutuskan ingin segera memiliki buah hati. Tapi tetap saja perempuan kelahiran Pekanbaru itu takut jika melihat video proses melahirkan. "Sekarang nggak nunda hamil tapi sejujurnya aku sendiri takut. Stres lihat video melahirkan. Ini aja aku merinding kalo ngomongin

Takut Lihat .. Hal. 7

Buronan Riau Ditangkap di Bali BALI (HK) — Buronan terpidana kasus korupsi penyaluran dana bantuan Unit Ekonomi Desa (UED) di Teluk Kuantan, Riau, Helfina Andriani Binti Sohir (30) dibekuk Tim Kejaksaan Agung, Kejari Denpasar dan Kejari Teluk Kuantan di sebuah rumah koskosan di bilangan, Sesetan, Denpasar Seatan, Bali, Selasa (16/2). Helfina sebelumnya Helfina Andriani kabur sehingga ditetapkan sebagai DPO dan menjadi incaran Kejaksaan Agung sejak 2014 silam. Guru honorer ini akan menjalani hukuman 2 tahun penjara. Hal itu berdasarkan putusan Pengadilan

Buronan Riau ... Hal. 7

Spirit Baru ROMA (HK) — Setelah absen selama kurang lebih dua bulan, pagelaran Liga Champions resmi dimulai kembali pada tengah pekan ini. Wakil dari Italia AS Roma akan dijadwalkan menjamu salah satu kandidat juara, Real Madrid di markas mereka Olimpico Stadium pada hari Kamis (18/2) dinihari WIB. Kedua tim sama-sama memulai paruh kedua musim ini dengan spirit yang baru. Pasalnya kedua tim sama-sama menunjuk manajer anyar di paruh kedua musim ini, di mana AS Roma menunjuk Luciano

Spirit Baru... Hal. 7

Memantapkan Koordinasi Terhadap Korban Lakalantas Enam Institusi Lakukan MoU

BATAM (HK) — Enam institusi melakukan penandatanganan Memorandum Of Understanding atau nota kesepahaman tentang Optimalisasi Penerapan Koordinasi Manfaat Penanganan dan Pendataan Korban Lakalantas. Penandatangan MoU antara Ditlantas Polda Kepri, Dinas Kesehatan Kepri, PT Jasa Raharja, BPJS Kesehatan, BPJS Ketenaga-

kerjaan dan Persatuan Rumah Sakit Indonesia (Persi) Kepri Provinsi Kepri itu dilaksanakan di Hotel Harmoni One Lantai 6, Batam Centre, Selasa (16/2) yang

bertujuan untuk memperkuat pelaksanaan di lapangan dalam penanganan korban lakalantas. Kepala BPJS Kesehatan Kantor Cabang Utama (KCU) Batam, Budi Setiawan dalam sambutannya menyampaikan, sejak dicanangkannya Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) bagi seluruh masyarakat Indonesia pada Januari 2014 lalu, pertanggungan terhadap kecelakaan Lakalantas melibatkan tiga pihak penjamin yaitu,

Memantapkan Koordinasi ... Hal. 7

CMYK

DERMAWAN/HALUANKEPRI

ENAM pimpinan institusi salam bersama sesaat setelah penandatanganan MoU tentang Optimalisasi Penerapan Koordinasi Manfaat Penanganan dan Pendataan Korban Lakalantas yang berlangsung di Harmoni One, Selasa (16/2).

Editor: M Syahdan, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Richo Ray


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.