CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Sabtu, 18 Juni 2016 13 Ramadhan 1437 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 24 HALAMAN, NO 18/6 TAHUN KE 15
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880
Website: www.haluankepri.com
INFOBERLANGGANAN:082385861119
2.000 Warga Mengungsi Padang Dikepung Banjir PADANG (HK) — Hujan ekstrem dengan intensitas lebih dari 300 milimeter sejak pukul 16.00 hingga 23.30 WIB pada Kamis 16 Juni kemarin, menyebabkan banjir di Kota Padang dan Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat. Akibatnya, sekitar 2.000 warga mengungsi. Kepala Pusat Data dan Informasi Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan, banjir juga disertai longsor di beberapa tempat. "Beberapa sungai meluap, sehingga ribuan rumah terendam banjir dengan ketinggian antara 50140 sentimeter," ujar Sutopo dalam keterangan tertulisnya, Jumat (17/6). Sutopo menjelaskan, banjir menyebabkan ri-
bu_an warga dievakuasi dan satu orang meninggal dunia, yaitu pria 63 tahun warga Komplek Arai Pinang, Jalan Mustika XII, Kota Padang, yang terpeleset saat mengungsi. "Pendataan dan evakuasi masih dilakukan BPBD dan aparat gabungan," kata dia. Sutopo mengatakan, tujuh kecamatan di Kota Padang terendam banjir yaitu Kecamatan Koto TaHALUAN
2.000 Warga .. Hal. 7
Insentif RT/RW Naik 90 Persen KARIMUN (HK) — Insentif RT/RW tahun ini naik sekitar 90 persen dari tahun sebelumnya. Jika tahun lalu, hanya Rp475 ribu per triwulan, maka tahun ini masing-masing RT/RW menerima sebesar Rp750 ribu. Kenaikan itu diketahui setelah Bupati Karimun Aunur Rafiq menyerahkan insentif RT/RW saat safarai Ramadhan di Masjid Al Hidayah, Kelu-
rahan Lubuk Puding Kecamatan Buru, Kamis (16/6). "Insentif RT/RW mulai tahun ini naik, hanya saja kalau tahun lalu setiap akan lebaran Idul Fitri semuanya mendapatkan Tunjangan Hari Raya (THR). Tapi tahun ini sudah tidak lagi menerima, karena berbenturan dengan undangundang yang dikeluarkan
Insentif RT/RW .. Hal. 7
Kebenaran dan Kebathilan "SESUNGGUHNYA kebenaran dapat menjadi lemah karena perselisihan dan perpecahan, dan kebathilan sebaliknya dapat menjadi kuat dengan persatuan dan kekompakan..." (dbc)
PADANG BANJIR - Seorang nenek memanfaatkan ban untuk evakuasi cucunya di banjir Padang. Petugas mengevakuasi warga.
Penyaluran Dana Desa Terkendala
Polda Usut Reklamasi di Batam BATAM (HK) — Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Kepri mengusut permasalahan maraknya reklamasi diduga ilegal di Batam yang berdampak pada kerusakan lingkungan. "Tim kami sedang turun untuk mengumpulkan data-data mengenai seluruh reklamasi yang ada di Batam. Yang tidak sesuai izin akan kami tindak," kata Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Kepri Kombes Pol Budi Suryanto di Batam, Jumat, (17/6). Ia mengatakan, berdasarkan data awal setidaknya terdapat sebanyak 14 perusahaan yang melakukan kegiatan reklamasi di wilayah Kota Batam. "Sementara yang sudah kami petakan ada 14 perusahaan yang
NET
SIDAK anggota DPRD Batam ke lokasi reklamasi di Batam Centre beberapa waktu lalu.
melakukan kegiatan reklamasi. Kami akan dalami dokumen-dokumennya," kata dia. Polda Kepri, kata dia, juga berkoordinasi dengan Pemerintah
Kota Batam yang beberapa waktu lalu mengeluarkan larangan reklamasi mengingat dampak ter-
Polda Usut
.. Hal. 7
KONI Kepri Galang Dana untuk PON BATAM (HK) — Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kepri, menggelar pengumpulan dana untuk atlet yang akan bertanding di PON Jawa Barat pda September 2016 mendatang, mengingat hingga saat ini Pemprov Kepri be-
lum mengganggarkan dana untuk mengikuti kegiatan tersebut. "Kali ini kami berhasil mengumpulkan sekitar Rp1,8 miliar. Kami yakin hingga September nanti dana yang dibutuhkan sekitar Rp20 miliar bisa terkumpul. Tentunya ditambah
dengan anggran APBD Perubahan," kata Ketua KONI Kepri Johannes Kennedy di Batam, Jumat. Agar atlet yang masuk kulifikasi bisa bertanding di PON Jawa Barat, ia juga meminta
KONI Kepri
JAKARTA (HK) — Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Marwan Jafar mengatakan, penyaluran dana desa masih terkendala administrasi. Terutama dataBerdasarkan kementerian, Syarat ada 51 daerah belum menAdministrasi yang dapatkan penyaluran dana desa. "Masalahnya masih sama, belum menyerahkan syarat administrasi, terutama laporan dana desa tahun lalu," ujar Marwan, di Jakarta, Jumat (17/6). Marwan mengatakan, seharusnya penyaluran dana desa tahap I tahun anggaran 2016 selesai sejak akhir Maret lalu. Namun, hingga saat ini, masih ada kabupaten dan kota yang belum menyerahkan laporan realisasi dana desa 2015, sehingga dana desa belum bisa disalurkan. Oleh karena itu, kementerian mengutus tim Jelajah Desa Nusantara (JDN) yang bertugas mengidentifikasi permasalahan, termasuk menyosialisasikan dana desa. "Semakin lama dana desa disalurkan, proses pembangunan juga akan tersendat. Bagaimana jalan, irigasi,
.. Hal. 7
Penyaluran Dana .. Hal. 7
Tantangan Spanyol di Pertandingan Terakhir Raline Shah
Tarawih di Oslo JAKARTA (HK) — Bulan Ramadhan tahun ini berbeda bagi Raline Shah (31), karena ia mendapat kesempatan untuk kali pertama menjalankan ibadah shalat tarawih di Oslo, Norwegia. "Pertama dapat tarawih, dapat masjid bagus di Oslo," kata model dan artis peran ini di Jakarta, Kamis (16/6). Sebelumnya, ia menjalankan puasa hari pertama di Norwegia, yang durasinya jauh lebih panjang dari Indonesia, yakni kira-kira 20 jam. "Saya persiapkan mental," kata Raline, yang mengonsumsi vitamin C dan kolagen untuk kesehatan kulit.
Tarawih di
.. Hal. 7
Spanyol vs Turki Sabtu (18/6) Pukul 02:00 WIB Live di RCTI
PRANCIS (HK) — Juara bertahan Spanyol butuh kemenangan untuk memastikan diri lolos ke babak 16 Besar Euro 2016 dengan sisa satu pertandingan, namun ambisi mereka akan ditantang Turki yang tengah berupaya bangkit dari hasil negatif pekan lalu. Optimisme yang dibawa ke Prancis diguncang hasil negatif kalah 10 dari Krosia di laga perdana Turki. Dengan demikian, kalah dari La Roja dapat mengancam peluang mereka untuk lolos. Dua peman Turki,
Arda Turan dan Hakan Calhanoglu, menjadi sorotan menyusul performa kurang maksimal pekan lalu. Kapten tim Turan yang menjadi sasaran kritik mengungkapkan kekecewaannya terhadap respons fans Turki. “Secara personal saya
main buruk dan tidak efektif. Namun, hal tertentu dapat terjadi dalam hidup. Saya akan berusaha me-
lakukan yang terbaik di pertandingan berikut,” papar Turan kepada laman resmi Uefa.
“Tapi saya sulit mengerti cara orang merespons saya. Saya memakai jersey ini sudah 90 kali lebih. Saya main buruk beberapa kali, tapi Anda dapat menghitungnya dengan jari satu tangan. Saya hanya berusaha membela negara dan tim nasional.” Meski demikian, penggawa Barcelona ini berharap penampilan skuat Fatih Terim dapat meningkat dibandingkan laga perdana, demi menjaga peluang melaju ke babak gugur. Mencuri satu angka
Tantangan Spanyoll .. Hal. 7
Editor: R Ghapur, Layouter: Novrizal, Grafis: Charis Junianto
CMYK