CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Jumat, 19 Agustus 2016 16 Dzulkaidah 1437 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 24 HALAMAN, NO 19 / 8 TAHUN KE 16
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK&SARAN: 0778427000
Website: www.haluankepri.com
INFO BERLANGGANAN : 082382119999
KECELAKAAN DI BENGKONG DAN SERAYA
Dua Pelajar Batam Tewas BATAM (HK) — Dua pelajar sekolah menengah tewas setelah ditabrak mobil di lokasi berbeda saat pulang sekolah, Kamis (18/8). Nov Iwandra Liputan Batam
NET
KORBAN kecelakaan sesampainya di Unit Gawat Darurat Rumah Sakit Budi Kemuliaan (RSBK), Kamis (18/8). Mereka yang menjadi truk molen ditanjakan Bekorban adalah Safrizal (17) ngkong Sarmen, di depan siswa kelas 11 SMK Mar- Pom SPBU. Kemudian, itim Kecamatan Bengkong. Yusril (14), seorang siswa Ia tewas setelah tertabrak kelas 7, SMPS Ibnu Sina
Tujuh SKPD Lingga Bakal Hilang LINGGA (HK) — Ketua DPRD Lingga Riono mengatakan, usulan rancangan peraturan daerah (Ranperda) tentang perubahan SOTK Pemkab Lingga telah diterima DPRD, dan akan segera dibahas oleh Pansus yang baru di bentuk. "Sudah kami terima,
akan segera di bahas. Pansusnya juga sudah kami bentuk, dipimpin oleh Agus Marli dari Fraksi Golkar," kata dia di Daik Lingga. Menurutnya, perubahan struktur organisasi tata kerja (SOTK) Pemerintah Kabupaten Lingga terse-
Tujuh SKPD
.. Hal. 7
yang menabrak mini bus di Jalan Yos Sudarso. Tepatnya, di penurunan jalan raya depan Kodim 0316 Batam, Seraya, Batuampar, juga sekira pukul 15.30 WIB. Berdasarkan keterangan saksi mata di lokasi kejadian tersebut mengatakan, korban Safrizal hendak pulang ke rumah di daerah Tiban. Ia berboncengan dengan saudaranya Steven, pelajar SMK Maritim kelas 10. Namun ketika melintas di jalanan Bengkong Sarmen yang menajak tersebut mereka ditabrak oleh truk molen dari sebelah kiri. Sehingga, sepeda motor korban itu terbelanting ke dalam parit. "Safrizal jatuh ke jalan dan terlindas ban truk molen itu. Sedangkan Steven terbanting ke pinggir jalan. Namun, dia hanya mengal-
Dua Pelajar
.. Hal. 7
DERMAWAN/HALUAN KEPRI
EKSPRESI KEMERDEKAAN — Ekspresi prajurit TNI dalam pawai kemerdekaan Kamis (18/8) di Engku Putri. Pawai ini dibuka oleh Walikota Batam, Rudi SE.
DPRD Tolak Kenaikan Tarif PLN 47%
JAJARAN pengurus Partai Golkar Batam 2016-2021 Ruslan M Ali Wasyim dan rekan-rekan bersama tim Haluan Kepri, Pempred Andi, Pimprus Ramli, dan Amir Yunus, saat kunjungan silaturahmi ke ke Haluan Kepri, Kamis (18/8).
BATAM (HK) — Komisi III DPRD Provinsi Kepulauan Riau menolak permintaan PT Pelayanan Listrik Nasional Batam (Bright PLN) untuk menaikkan tarif listrik rumah tangga hingga 47 persen. "Kalau kenaikan 47 persen kami keberatan," kata anggota Komisi III DPRD Kepri usai rapat bersama Bright PLN Batam di Batam, Kamis (18/8).
DPRD Tolak
NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI
Jangan Remehkan "Duri sekecil apapun, jangan dianggap remeh, karena bisa melukai! Dosa sekecil apapun, syubhat sehalus apapun, jangan dianggap remeh! Karena setiap dosa memiliki bagian di neraka..." (dc)
Chelsea Islan
Jadi Dokter Muda JAKARTA (HK) — Artis peran Chelsea Islan akan memerankan Ailin dalam film Headshot. Ailin adalah seorang dokter muda yang merawat Ishmael, diperankan Iko Uwais, yang terbaring koma. "Karena dia dokter muda, aku harus belajar mengenai biologi, science, banyak sekali rumus kedokteran yang harus aku pelajari," kata Chelsea ketika menghadiri jumpa pers film tersebut di Lounge Plaza Senayan, Jalan Asia Afrika,
Jadi Dokter .. Hal. 7
Golkar Target Raih 10 Kursi di 2019
Jokowi Panggil 74 Profesor RI di AS
Kunjungan Silaturahmi ke Haluan Kepri BATAM (HK) — Ketua DPD II Partai Golkar, Ruslan M Ali Wasyim mengaku akan fokus menatap pesta politik 2019 mendatang, salah satunya memasang target raihan 10 kursi di pesta demokrasi tahun 2019 mendatang. Demikian disampaikan Ruslan M Ali Wasyim saat berkunjung ke Kantor Halu-
an Kepri, Kamis (18/8) sore, yang disambut langsung oleh Pemimpin Redaksi Haluan Kepri, Andi bersama Pimpinan Perusahaan Ramli, Redaktur Politik Amir Yunus dan wartawan senior Nov Ivandra. "Semenjak saya dipercaya teman-teman memimpin Golkar Batam, saya in-
gin fokus menyongsong tahun 2019 dengan menargetkan 10 kursi di 2019 mendatangm," tegas Ruslan didampingi pengurus lainnya, diantaranya Bendahara Hendra Asman dan
Golkar Target
.. Hal. 7
JAKARTA (HK) — Presiden Jokowi menyampaikan rasa bangganya terhadap orang-orang berprestasi asal Indonesia. Tetapi dia menyayangkan masih adanya anak bangsa berprestasi yang justru dimanfaatkan negara lain. "Profesor kita di Amerika Serikat ada 74, pintar-pintar itu. Saya belum bicara (ada
.. Hal. 7
Jokowi Panggil
.. Hal. 7
Wabup Rokan Hilir Lepas Kloter 10 Seluruh JCH Riau Sudah di Tanah Suci 4.477 JCH Embarkasi Batam Sudah di Arab Saudi
BATAM (HK) — Sebanyak 447 Jamaah Calon Haji (JCH) Kelompok Terbang (Kloter) 10 Embarkasi Batam telah diberangkatkan ke Tanah Suci pada pukul 09.26 WIB pagi kemarin dengan pesawat Saudi Arabian Airlines via Bandara Hang Nadim Batam. JCH Kloter 10 merupakan jamaah terakhir asal Riau yang bertolak ke Arab Saudi. Sebab, mulai
hari ini, Jumat (19/8), Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Batam akan mulai melayani
jamaah asal Kalimantan Barat. Kloter 10 dilepas oleh Wakil Bupati Rokan, Hilir Jamiluddin di Asrama Haji Batam, Kamis (18/8) pagi kemarin yang juga dihadiri Sekretaris PPIH Embarkasi Batam Syahbudi, undangan, dan jamaah yang memadati ruangan. Wakil Bupati Rokan Hilir, Jamiluddin, dalam
CMYK
IST
JCH KLOTER 10 Embarkasi Batam saat berada di Bandara Hang Nadim sesaat sebelum take off menuju Tanah Suci, Kamis (18/8).
sambutannya mengatakan, jamaah calon haji merupakan orang-orang pilihan dan manusia yang berun-
tung, karena telah dipilih Allah SWT untuk memenu-
Wabup Rokan
.. Hal. 7
Editor: R Ghapur, Layouter: Novrizal