Haluan kepri 22des17 isssu

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Jumat, 22 Desember 2017 03 Rabiul Akhir 1439 H TERBIT 16 HALAMAN, NO 22 / 12 TAHUN KE 16

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

HARGA ECERAN Rp2.000 KRITIK&SARAN: 085264088880

Website: www.haluankepri.com

INFO BERLANGGANAN : 082382119999

Laluan Madani Tercantik se-Indonesia

Resmi Dibuka untuk Umum BATAM (HK) — Walikota Batam H Muhammad Rudi membuka untuk umum Jembatan Layang (fly over) Laluan Madani Batam di Simpang Jam, Kota Batam, kemarin. Pembukaan itu diawali dengan 'tepuk tepung tawar' yang dilakukan Ketua Lembaga Adat Melayu (LAM), Batam, Datok H Nyat Kadir. Ikut hadir pada pembukaan itu Gubernur Kepri, HM Nurdin Basirun, Kapolda Kepri, Irjen Pol Didid Widjanardi, Anggota DPD RI, Hardi S Hood, perwakilan BP Batam, jajaran SKPD Batam dan masyarakat.

Resmi Dibuka

H Muhammad Rudi

... Hal. 7

Walikota Batam

RESMI DI BUKA — Walikota Batam H Muhammad Rudi saat membuka untuk umum Jembatan Layang (fly over) Laluan Madani Batam di Simpang Jam, Kota Batam, Kamis (21/12).

KASUS TAMBANG BAUKSIT ILEGAL DI DOMPAK

Awi Ditetapkan Tersangka Rahasia Atom "BILA rahasia sebuah atom dari atom-atom tersingkap, rahasia segala benda ciptaan, baik lahir maupun batin akan tersingkap, dan kau takkan melihat pada dunia ini atau dunia yang akan datang kecuali Tuhan" - Syaikh Ahmad Al-Alawi

TANJUNGPINANG (HK) — Tim penyidik Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipiter) Satreskrim Polres Tanjungpinang menetapkan Weidra alias Awi (54) sebagai tersangka kasus penambangan bauksit ilegal di Awi Tanjung Moco, Dompak, Kelurahan Dompak, Kecamatan Bukit Bestari, Tanjungpinang. Awi merupakan pemilik tambang bauksit ilegal di Tanjung Moco dari

Vanessa Angel

Diberi Kejutan JAKARTA (HK) — Vanessa Angel berulang tahun ke-26, Kamis (21/ 12). Ia pun diberi kejutan oleh kekasihnya, Marcelo Ivano. Vanessa Angel merayakan ulang tahunnya di Bali bersama sang kekasih Marcelo. Saat momen itu, Marcelo memasuki ke kamar Vanessa yang terlihat masih tertidur. Pria bertubuh gempal itu langsung berusaha membangunkan Va Diberi Kejutan ... Hal. 7

PT AIPP. Tersangka Awi diperiksa tim penyidik di Unit Tipiter Satreskrim Polres

Aspanel Liputan Tanjungpinang Tanjungpinang, Rabu (20/12) sejak pukul 19.00 WIB, usai ditangkap di rumahnya, kawasan Komplek Perla, Kilometer 3 Tanjungpinang, sekitar pukul 18.39 WIB. Penangkapan itu dilakukan setelah tim penyidik menaikan status penyelidikan dugaan kasus tambang bauksit ilegal tersebut ketahap penyidikan. Hingga, Kamis (21/12) pukul 17.45 WIB, Awi masih

Awi Ditetapkan ... Hal. 7

Kejati Tangkap M Nasihan Buronan Korupsi BAJ Batam Rp55 Miliar TANJUNGPINANG (HK) — Tim penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri dibantu tim intelijen Kejaksaan Agung (Kejagung) RI, akhirnya berhasil menangkap Drs Moch Nasihan SH MH, Kuasa hukum PT Asuransi Bumi Asih Jaya (BAJ) yang sudah ditetapkan sebagai ter-

Kejati Tangkap ... Hal. 7

IST

M NASIHAN (dua kiri), kuasa hukum PT BAJ ditangkap di sebuah apartemen mewah di Jakarta Selatan, Rabu (20/12).

Arsenal vs Liverpool

Misi Balas Dendam EMIRATES (HK) — Sebuah laga panas akan mengawali putaran kedua Premier League musim 2017/ 2018. Dua tim papan atas EPL, Arsenal dan Liverpool akan saling bertarung di Emirates Stadium pada hari Sabtu (23/12) dini hari nanti. Baik Liverpool dan Arsenal memang dikategori-

kan sebagai kandidat juara EPL pada awal musim lalu. Namun kedua tim ini tampil kurang konsisten sehingga mereka menempati peringkat 4 dan 5 klasemen sementara EPL, terpaut sekitar 18 poin dengan sang pemuncak klasemen

Misi Balas ... Hal. 7

Ikut Angkat Beras, Baju Nurdin Koyak Masyarakat Minta Gubernur Rutin Operasi Pasar

BATAM (HK) — Gubernur Kepri H Nurdin Basirun ikut mengangkat beras yang dijual ke sebagian masyarakat Batam saat Operasi Pasar (OP) di sejumlah lokasi, kemarin. Nurdin membantu mengangkat beras dan membagi-bagikannya kepada masyarakat karena ingin Operasi Pasar segera selesai. Sebab, antrian masyarakat sudah sangat panjang dan rata-rata mereka mulai mendatangi lokasi

HUMAS PEMPROV

GUBERNUR Kepri H Nurdin Basirun ikut mengangkat beras yang dijual saat Operasi Pasar (OP) di sejumlah lokasi di Batam, kemarin. operasi pasar sejak pagi. semua dapat,” kata Nurdin Camat Bengkong, Batam, “Jangan berebut, ku- Basirun saat menghadiri Kamis (21/12) siang. rangi desakan. Insya Allah Operasi Pasar di Kantor Selain di Bengkong,

Nurdin juga hadir di Operasi Pasar yang dilaksanakan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kepri di Kantor Lurah Tanjungsengkuang dan Kantor Lurah Baloi Indah, Batam. Saat tiba di lokasi-lokasi Operasi Pasar, Nurdin melihat antrian masyarakat lumayan panjang. Panitia terus menjual sembako berupa dua karung beras, minyak goreng dan lainnya kepada masyarakat penerima yang sudah mendapat kupon serta membayar uang sebesar Rp50 ribu. Nurdin seketika ikut mengangkat beras-beras itu dan membagikan kepada masyarakat yang sudah menyerahkan kupon dan uang kepada panitia. Di

Ikut Angkat

... Hal. 7

Editor: Sofyan, Layouter: Novrizal

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.