CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Rabu, 24 Juni 2015 7 Ramadhan 1436 H
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
TERBIT 24 HALAMAN, NO 24/6 TAHUN KE 14
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 085374539090
Website: www.haluankepri.com
Bupati Natuna Mundur Sebagai PNS RANAI (HK) — Bupati Natuna, Ilyas Sabli mengundurkan diri dari pegawai negeri sipil (PNS). Ia mengajukan pensiun dini karena ingin maju pada pilkada di Kabupaten Natuna. Ilyas menegaskan dirinya saat ini sudah tidak lagi berstatus PNS. Ia mengaku sudah pensiun sejak 9 Juli lalu. "Saya sudah pensiun," katanya. Pengunduran Ilyas sendiri dilakukan sebagai syarat maju pada Pilkada Serentak pada Desember
2015. Setiap PNS yang maju pada pilkada wajib mengundurkan diri sebagai PNS. Hal ini sesuai dengan Undang-Undang Aparatur Sipil Negara (ASN) Nomor 5 Tahun 2014. Pada Pasal 119 dinyatakan, pejabat pimpinan tinggi madya dan pejabat pimpinan tinggi pratama yang akan mencalonkan diri menjadi gubernur dan wakil gubernur, bupati/walikota, dan wakil bupati/wakil walikota, wajib menyatakan pengunduran diri secara tertulis dari PNS sejak mendaftar sebagai calon. Bupati Natuna Hal 7
Ilyas Sabli
Tjahjo Kumolo
Mantan Rektor UK Ditahan DUGAAN KORUPSI POKJA INKLUSIF RP417 JUTA JADWAL SHALAT Batam dan Sekitarnya Rabu, 24 Juni 2015 Imsak
Subuh
Dzuhur
Ashar
Magrib
Isya’
04:29
04:39
12.09
15.34
18.15
19.29
Rasa Sakit "SEJATINYA, rasa sakit bukanlah sesuatu yang menjadikan seseorang lemah. Tapi untuk memberikan suatu kekuatan yang mendorong seseorang lepas dari keterpurukan. Percayalah." (bc)
Minum Vitamin Irma Darmawangsa
Kadis PU Bintan Dilaporkan ke Kejati TANJUNGPINANG (HK) — Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Bintan Juni Rianto dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri. Ia dilaporkan LSM Dugaan Korupsi National Pembangunan RSUD Kijang C o r r u p t i on Watch (NCW ) Kepri terkait dugaan korupsi pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kijang, Kabupaten Bintan. " K a s u s d ug a a n k o r u p s i i n i s u d a h k a m i laporkan ke kantor Kejati Kepri di Tanjungpinang pada Jumat (19/6) lalu," kata Ketua LSM National Co r r uption Watc h ( N C W ) K e p r i M ulk a n s ya h , kemarin. Kata Mulkan, laporan yang disampaikan ke Kejati terkait dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan wewenang yang merugikan keuangan negara sekitar Rp6 miliar dari total pagu anggaran pembangunan RSUD sebesar Rp20,699 miliar lebih.
Kadis PU Hal 7 JAKARTA (HK) — Banyak cara dilakukan sejumlah artis dan publik figur untuk menjaga kebugaran saat menjalani ibadah puasa di bulan Ramadhan. Seperti yang dijalani pedangdut Irma Darmawangsa yang membagi resep bugarnya di saat berpuasa. Bagi mantan kekasih Dwi Andhika ini, mengkonsumsi vitamin sangatlah penting sebelum menjalani ibadah puasa. Irma pun meminumnya usai menyantap makanan sahur. "(Vitamin) Iya sangat penting buat saya. Saya butuh vitamin karena saya kan beraktivitas terus selama bulan puasa," ujar Irma, kemarin. Tak hanya vitamin, Irma pun banyak mengkonsumsi air putih. "Minum air yang banyak pas sahur dan batasi makanan yang manis," ujar Irma. Minum Vitamin Hal 7
KARIMUN (HK) — Mantan Rektor Universitas Karimun (UK) Abdul Latif ditahan penyidik Polres Karimun, Senin (22/6). Namun kasus ini baru diekspos polisi, kemarin. Bekas Ketua Kelompok Kerja (Pokja) Inklusif UK ini ditahan terkait dugaan korupsi program pendidikan inklusif pada 2012 lalu. Kerugian negara dalam kasus tersebut sebesar Rp417,3 juta. Ilham Liputan Karimun
ILHAM/HALUAN KEPRI
KAPOLRES Karimun AKBP I Made Suka Wijaya didampingi Kasat Reskrim AKP Hario P Seno mengecek barang bukti buku tabungan Abdul Latif, Selasa (23/6).
"Mantan Rektor UK, inisial AL resmi kami tahan sejak Senin (22/6). Sekarang tersangka sudah berada di ruang tahanan Polres selama 20 hari ke depan," ujar Kapolres Karimun AKBP I Made Suka Wijaya saat memberikan keterangan pers di depan Rupatama Polres Karimun, Selasa (23/6). Kata Kapolres, tersangka diduga melakukan penyalahgunaan anggaran dari dana bantuan sosial melalui DIPA Direktorat Pendidikan Khusus dan Layanan Khusus Pendidikan Dasar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sebesar Rp417,3 Abdul Latif Mantan Rektor Hal 7
Masing-masing Anggota Dewan Dapat Rp20 M JAKARTA (HK) — Meski diwarnai interupsi dan penolakan dari tiga fraksi, namun aturan soal dana aspirasi DPR sebesar Rp11,2 triliun disahkan dalam rapat paripurna, Selasa (23/6). Dengan disahkan aturan tersebut maka masing-masing anggota DPR berhak mendapat dana aspirasi Rp20 miliar per tahun. Sementara tiga fraksi yang menyatakan penolakan adalah Fraksi PDIP, Nasdem, dan Hanura. Fraksi Partai Demokrat yang awalnya terlihat bakal menolak melalui pernyataan Ketua
Dana Aspirasi DPR Disahkan Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono, malah mendukung Usulan Program Pembangunan Daerah Pemili-
han (UP2DP) tersebut. "Dengan memperhatikan catatan (interupsi), mari kita setujui peraturan DPR tentang tata cara pengusulan program pembangunan dana aspirasi. Setuju ya?," kata Masing-masing Anggota Hal 7
NET
WAKIL Ketua DPR, Fahri Hamzah memimpin rapat pengesahaan dana aspirasi pada sidang paripurna di Gedung DPR, kemarin.
CMYK
Editor: M Syahdan, Layouter: Ricoh Polda