CMYK
Harian Umum
2
KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Senin, 28 Maret 2016
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
19Jumadil Akhir 1437H TERBIT 24 HALAMAN, NO 28/3 TAHUN KE 15
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463
Website: www.haluankepri.com
2.979 Ekstasi Dililit di Paha Dibawa WN Malaysia
Ilham Liputan Karimun
KARIMUN (HK) — Bea dan Cukai kembali panen ekstasi dalam jumlah fantastis. Upaya penyelundupan sebanyak 2.979 butir ekstasi berhasil digagalkan petugas Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) di Pelabuhan Internasional Karimun, Sabtu (26/3) sekitar pukul 17.00 WIB.
Ekstasi itu dibawa tersangka berinisial LKS (31), warga negara Malaysia. Modusnya, narkoba senilai ratusan juta rupiah itu disembunyikan tersangka dibagian paha dan kaki, lalu dibalut dengan lakban berwarna ungu. LKS, adalah salah satu penumpang kapal feryy
MV Ocean Indoma bertolak dari dari Kukup, Malaysia. Petugas curiga dengan gerak-geraik tersangka karena terlihat gugup saat menginjakkan kaki di ruangan terminal kedatangan pelabuhan tersebut. Tersangka kelihatan makin gugup saat memasuki konter pemeriksaan, terlebih saat harus melewati mesin x-ray.
2.979 Ekstasi
.. Hal. 7
BNN Segera Periksa Kepala Daerah Terkait Penyalahgunaan Narkoba JAKARTA (HK) — Badan Narkotika Nasional (BNN) diminta segera memeriksa para kepala dan pejabat daerah dari penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba). Pemeriksaan itu berupaa tes urine dan rambut guna mengetahui kemungkinan pejabat daerah dan pusat mengkonsumsi barang haram tersebut. Permintaan itu disampaikan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Minggu (27/3). “Kami mempersilahkan BNN melakukan tes urine, darah, maupun rambut pada aparat pusat maupun daerah,” kata Mendagri. Pemeriksaan terhadap kepala daerah dan pejabat daerah itu kata Mendagri, dilakukan agar kejadian penangkapan Bupati Ogan Hilir Ahmad Wazir Noviardi oleh BNN yang tengah pesta narkoba beberapa waktu lalu tidak terulang lagi. Mendagri meminta kepada gu-
BNN Segera
.. Hal. 7
HIPMI Sasar 1,6 Juta Pengusaha Muda Kejujuran "Kejujuran buah keberhasilan. Biarlah diri jujur, walau yang lain membencimu, karena Allah SWT membalasmu lebih dari yang kamu tahu..." (bc)
Jessica Iskandar
Investasi Emas JAKARTA (HK) — Banyak artis yang memulai usaha dengan berbisnis. Kebanyakan dari mereka memilih bisnis kuliner, beda halnya dengan Jessica Iskandar yang investasi emas. Sudah sejak usianya 20 tahun, Jessica mengumpulkan tabungan untuk membeli emas. Menurutnya, investasi emas cukup menggiurkan. "Long lasting soalnya, harganya jarang turun malah cenderung naik. Usia 20 tahun sudah beli emas tiap gram. Harganya sudah naik, malah emas nggak pernah rugi," ungkapnya. Karena dua hal itu juga artis yang kini kerap berkecimpung di acara komedi itu memilih emas sebagai investasi yang menjanjikan.
Investasi Emas .. Hal. 7
Hal tersebut jauh tertinggal dengan negara tetangga, seperti SinKoordinasi Wilayah gapura, Malaysia (Rakorwil) HIPMI dan Thailand. Se-Sumatera, Sabtu "Singapura su(26/3) di Hotel Novodah 7 persen jumtel, Jodoh-Batam. lah pengusahanya, Kata Bahlil, saMalaysia 5 persen, at ini rasio antara kita hanya 1,4 perjumlah penduduk sen, bagaimana kidengan pengusaha ta bisa bersaing, di Indonesia sangat secara kuantitas tidak sebanding. Zico saja kalah jauh," Rata-rata jumlah pengusaha hanya 1,4 persHIPMI Sasar .. Hal. 7 en dari jumlah penduduk.
Upaya Mengejar Rasio Jumlah Pengusaha BATAM (HK) — Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI), Bahlil Wahadalia mengatakan lembaganya menyasar sedikitnya 1,6 juta pengusaha muda untuk dapat menggerakkan laju pertumbuhan ekonomi. Demikian disampaikan Bahlil dalam acara Rapat
Konflik RI-Cina di Natuna Cuma Ulah Petugas JAKARTA (HK) — Penghadangan kapal patroli Indonesia oleh kapal patroli Cina di Perairan Natuna, bukan manifestasi dari kebijakan pemimpin atau Pemerintah Cina. Insiden itu tak lebih dari ulah petugas teknis angkatan laut Cina saat bertugas di lapangan. Menteri Koordinator Kemaritiman Rizal Ramli mengatakan hal itu kepada wartawan.
Konflik RI-Cina
.. Hal. 7
Pengemis itu Mengaku Ayah Artis Marshanda Wajahnya Mirip
JAKARTA (HK) — Pengakuan mengejutkan disampaikan seorang pengemis, Irwan Yusuf. Pria yang diamankan petugas Pelayan, Pengawasan dan Pengendalian Sosial (P3S) dari Suku Dinas Sosial, Jakarta Selatan, Jumat (24/3) lalu itu mengaku sebagai ayah kandung dari artis Marshanda.
Berdasarkan penelusuran wartawan kemarin, Irwan menghabiskan masa mudanya di Tebet, Jakarta Selatan, bersama keluarganya. Di masa mudanya, Irwan menikah dengan anak dari Sofyan Ponda, Ryanti Sofyan. Pasangan itu mengelola bisnis hotel. Usai menikah, Irwan dan Ryanti menempati rumah di kawasan elite Menteng, Jakarta Pusat, tepat-
Pengemis itu
.. Hal. 7
IRWAN Yusuf, pengemis yang diamankan petugas Suku Dinas Sosial, Jakarta Selatan itu mengaku sebagai ayah kandung dari artis Marshanda.
Editor: M Syahdan, Layouter: Agung Raharjo, Grafis: Richo Ray
CMYK