Haluan kepri 29agustus16

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Senin, 29 Agustus 2016 26 Dzulkaidah 1437 H

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

TERBIT 24 HALAMAN, NO 29 / 8 TAHUN KE 16

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK&SARAN: 0778427000

Website: www.haluankepri.com

INFO BERLANGGANAN : 082382119999

Menyambut Hari Anti Narkoba Internasional

Haluan Kepri Terima Penghargaan BNNP

DERMAWAN/HALUAN KEPRI

PIMPRED Haluan Kepri Andi menerima penghargaan dari Kepala BNNP Kepri Kombes Pol Benny Setiawan, Sabtu (27/8) malam.

BATAM (HK) — Harian Umum Haluan Kepri menerima penghargaan dari Badan Narkotika Nasional Provinsi, (BNNP) Kepulauan Riau. Penghargaan itu diserahkan karena Haluan Kepri merupakan salah satu media cetak yang selalu aktif berpartisipasi dalam

kegiatan pencegahan, pemberantasan, penyalahgunaan, dan peredaran gelap narkoba. Penghargaan diserahkan Kepala BNNP Kepri, Kombes Pol Benny Setiawan pada pegelaran pentas seni budaya masyarakat Kepri, untuk gerakan anti

narkotika menyambut Hari Anti Narkoba Internasional (HANI), bersampena dengan perayaan HUT Kemerdekaan RI ke-71 di Atrium Nagoya Citywalk, Batam, Sabtu (27/8) malam. Penghargaan itu diterima Pemimpin Redaksi (Pimpred) Haluan kepri, Andi.

Kepala BNN Provinsi Kepri, Drs Benny Setiawan mengatakan, dalam upaya pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba di Kepri, BNNP tidak mampu bekerja sendiri. Oleh karena itu, penghargaan patut diberikan kepada sejumlah

pihak termasuk perusahaan media dalam hal ini harian Haluan Kepri sebagai media public yang terus mensosialisasikan program P4GN di Kepri. Diakui, peran media sangat penting, karena melalui

Haluan Kepri

.. Hal. 7

Rudi Pindah ke NasDem BATAM (HK) — Ketua DPC Partai Demokrat (PD) Kota Batam H Muhammad Rudi pindah ke Partai Nasional Demokrat (NasDem). Padahal orang nomor satu di Batam ini baru terpilih sebagai Ketua DPC PD Batam beberapa waktu lalu. Ghafur & Amir Liputan Batam Menariknya, Rudi pun belum sempat dilantik sebagai Ketua DPD PD Batam. Tapi, keburu menye-

DARI kanan ke kiri, Boby Jayanto, Amsakar Ahmad, Nurdin Basirun, Nyat Kadir, HM Rudi. brang ke partai besutan Surya Paloh. Bergabung ke NasDem, pria yang pernah mencicipi atmosfir gedung DPRD Batam lewat Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ini mendapat posisi prestisius di NasDem. Rudi didaulat mendampingi Gubernur Kepri, Nurdin Basirun sebagai Sekretaris DPW NasDem Kepri. Mantan Sekretaris DPW NasDem Kepri, Eddy Prastio menyatakan, Rudi sudah didaulat untuk memegang

Bagian dari Tim "Kamu tidak bisa mendukung tim hanya karena pemain, gelar, atau kemenangan. Kamu mendukung sebuah tim karena kamu telah menemukan sebagian dirimu ada disana." (Dennis Bergkamp)

Donna Agnesia

Kurangi Pekerjaan JAKARTA (HK) — Jarang tampil di layar kaca, rupanya Donna Agnesia memang sengaja mengurangi intensitas pekerjaan di luar rumah. Presenter cantik ini mengaku tengah menikmati waktu bersama ketiga buah hatinya. "Sedang menikmati waktunya, anak-anak saya sekarang sudah ada yang kelas dua dan empat SD, harus diawasi. Sekarang memang lagi menikmati karena dari dulu belum sempat jadi fulltime mommy. Sekarang kalau malam suka temani anak tidur, baca doa bersamasama. Memang sedang menikmati saja," kata Donna saat ditemui di acara Sharp Cooking Matsuri di Pejaten Village, Jakarta, Minggu ( 28/8). Karena itu, kalaupun menerima tawaran syuting dia memilih waktu bekerja yang Kurangi Pekerjaan.. Hal. 7

Rudi Pindah

.. Hal. 7

ENAM BEGAL - Enam pelaku begal ditangkap polisi di sejumlah lokasi berbeda, Jumat (26//8).

Bos Komplotan Begal Ditembak duga pimpinan komplotan begal ditembak polisi lantaran melawan saat ditangkap. Keenam tersangka begal itu adalah Ag (18) diduga bo kelompok yang terkena timah panas

BATAM (HK)— Enam pelaku begal, satu diantaranya remaja dan lima lainnya di bawah umur ditangkap polisi di sejumlah lokasi berbeda, Jumat (26//8). Seorang di antara pelaku yang di-

Apri: Tak Heran BATAM (HK) — di WhatsApp (WA) Ketua Dewan messenger ketika Pimpinan Daerah diminta tanggapan (DPD) Partai Desoal bergabungnya mokrat Kepri, Rudi ke Partai Apri Sujadi menNasDem. yatakan jika posiApri sendiri si Rudi sampai mengaku tidak hehari ini rangkap ran dengan langjabatan. kah politik Rudi "Beliau yang hengkang Apri (Rudi) memadari Partai Demong hebat. Dua krat. Ia merespon kali pemilu, sudah tiga jika persoalan ini merupapartai (PKB, Demokrat Apri: Tak .. Hal. 7 dan NasDem) tulis Apri

polisi, YO (16), IK (13), RS (15) Am (14) dan As (14). Informasi di lapangan, penangkapan keenam begal itu be-

Bos Komplotan

.. Hal. 7

Upaya Bom Bunuh Diri di Gereja Medan Digagalkan Jemaat MEDAN (HK)- Upaya aksi bom bunuh diri di Gereja Katolik Stasi Santo Yosep di Jalan Dr Mansur Nomor 75 Medan, Sumatera Utara berhasil digagalkan jemaat gereja tersebut, Minggu (28/8). Pelaku, Ivan Hasugian (18) warga Setia Budi,Kelurahan Tanjung Sari, Kecamatan Medan Selayang saat ini sudah diamankan polisi dengan

kondisi tubuh dan wajah penuh luka. Informasi di lapangan menyebutkan aksi yang dilakukan Ivan tersebut saat Pastor Albert S Pandingan hendak berkotbah di mimbar pada misa pagi. Namun tiba-tiba Ivan yang sebelumnya sudah duduk di gereja tersebut, berlari mendekati pastor ke altar. Ia membawa tas ransel dan

di tangan lainnya ada sebilah pisau. Sebelum dia sampai di altar, telah keluar percikan api dari ransel yang dibawanya dan mulai membakar dirinya sendiri. Meski api telah menjilat ransel yang dibawanya, Ivan terus berlari ke arah pastor. Melihat gelagat men-

Upaya Bom

.. Hal. 7

Seluruh JCH Embarkasi Batam Sudah di Tanah Suci Keberangkatan JCH Embarkasi Batam Berakhir Proses Pemberangkatan JCH Lancar

BATAM (HK) — Seluruh proses pemberangkatan Jamaah Calon Haji (JCH) dari Embarkasi Batam telah berakhir, Minggu (28/8) kemarin. Hal itu ditandai dengan berangkatnya JCH Kloter terakhir yakni Kloter 20 dengan jumlah sebanyak 364 jamaah asal Kepri, Riau, Jambi, dan Palembang, dengan pesawat Saudi Arabian Airlines (SAA) tepat pada pukul 09.30 WIB pagi.

Dengan demikian semua JCH Embarkasi Batam telah berada di Tanah Suci. Berdasarkan evaluasi Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Batam usai pelepasan Kloter 20, tahun ini proses pemberangkatan JCH berjalan lancar dan sesuai dengan perencanaan. Seluruh JCH .. Hal. 7

CMYK

IST

RANGKAIAN keberangkatan JCH Embarkasi Batam musim haji 1437 H/ 2016 M telah berakhir kemarin, Minggu (29/8) yang ditandai dengan berangkatnya Kloter 20. Dengan begitu, seluruh JCH Embarkasi Batam sudah berada di Tanah Suci. Tampak JCH Embarkasi Batam saat berada di Bandara Hang Nadim sesaat akan berangkat ke Tanah Suci.

Editor: M Syahdan, Layouter: Novrizal


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Haluan kepri 29agustus16 by haluan kepri - Issuu