Haluankepri 01jul14

Page 1

CMYK

KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Selasa, 1 Juli 2014 2 Ramadhan 1435 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 1/7 TAHUN KE 13

Website: www.haluankepri.com

HARGA ECERAN Rp2.500,

Untuk Indonesia, Kami Ada !

KRITIK & SARAN: 085374539090

Anak Muda yang CERDAS Pilih Pemimpin yang TEGAS

1

I M S A K I YA H Batam dan Sekitarnya

Rabu, 2 Juli 2014 Imsak

Subuh

Dzuhur

Ashar

Berbuka Magrib

Isya’

04 : 30

04 : 40

12 : 10

15 : 36

18 : 15

19 : 30

Prabowo-Hatta

Mustofa Kembali Nakhodai BP Batam

Akil Divonis Seumur Hidup JAKARTA (HK) — Pidana tersebut Mantan Ketua sesuai tuntutan jakMahkamah Konstisa penuntut umum tusi Akil Mochtar meski tanpa pembedivonis seumur hirian denda dan hukudup dalam perkara man tambahan dedugaan tindak pingan karena jaksa dana korupsi penememinta agar Akil rimaan hadiah terdivonis penjara sekait pengurusan 10 umur hidup dan denAkil sengketa pemilihan da Rp10 miliar dan kepala daerah (pilkada) di pencabutan hak politik unMK dan tindak pidana pen- tuk memilih dan dipilih. cucian uang. "Hal yang memberatkan "Menjatuhkan pidana terdakwa adalah ketua lempenjara terhadap terdakwa baga tinggi negara yang meM Akil Mochtar dengan pi- rupakan benteng terakhir dana seumur hidup," kata pencari keadilan sehingga Ketua majelis hakim penga- harus memberikan contoh dilan tindak pidana korupsi terbaik dalam integritas, (Tipikor) Jakarta, Suwidya, kedua perbuatan terdakwa Senin (30/6). Akil Divonis Hal 7

TANJUNGPINANG (HK) — Mustofa Widjaja kembali dipercaya menakhodai BP Batam lima tahun ke depan. Ia resmi dilantik oleh Ketua Dewan Kawasan Pelabuhan Bebas dan Perdagangan Bebas (free trade zone/FTZ) Batam, Bintan dan Karimun (BBK) HM Sani, Senin (30/6) di Tanjungpinang. Rico Barino Liputan Tanjungpinang

RICO BARINO/HALUAN KEPRI

PAKTA INTEGRITAS — Ketua Dewan Kawasan FTZ Batam, Bintan dan Karimun HM Sani (kanan) menyaksikan Mustofa Widjaja menandatangani Pakta Integritas usai dilantik sebagai Kepala BP Batam di Aula Kantor Gubernur Provinsi Kepri di Dompak, Tanjungpinang, Senin (30/6). Mustofa kembali dipercaya memimpin badan investasi Batam itu lima tahun ke depan.

JAKARTA (HK) — Pipik Dian Irawati kembali mendatangi Markas Polres Jakarta Selatan. Istri almarhum Ustad Jefrry al-Buchori alias Uje itu datang dalam kaitan dengan kasus pencurian dan pembakaran rumahnya yang dilakukan oleh seorang pria berinisial IV. Bersama kuasa Maafkan Pelaku Hal 7

Mustofa Kembali Hal 7

Apindo Minta Birokrasi Diperbaiki

Pipik Dian Irawati

Maafkan Pelaku

Selain Mustofa, Ketua DK FTZ BBK yang juga Gubernur Provinsi Kepri HM Sani, melantik Jon Arizal selaku wakil kepala BP Batam, kemudian Istono, Fitrah Kamaruddin, A Gani Lasya, I Wayan Subawa, dan Nur Syafriadi sebagai deputi. Ketua DPRD Kepri dari Partai Golkar itu adalah wajah baru di BP Batam. Ketujuh pejabat BP Batam terpilih itu dilantik berdasarkan Surat Keputusan Dewan Kawasan Pelabuhan Bebas dan Perdagangan Bebas (DKPBPB) Batam, Bintan dan Karimun (BBK) nomor

BATAM (HK) — Terpilihnya jajaran kepala, wakil kepala dan anggota BP Batam mendapat apresiasi dari Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Provinsi Kepri. Ketujuh sosok terpilih yang sudah sangat dikenal

Cahya

Apindo Minta Hal 7

SBY Ingatkan Capres Jaga Etika JAKARTA (HK) — Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta calon presiden yang bertarung saat ini untuk menjaga etika. Presiden berharap agar siapa pun nantinya yang menang, pihak yang kalah tidak mengambil langkah anarkis. Demikian disampaikan Presiden SBY dalam ceramah menjelang buka puasa bersama pimpinan lembaga negara di Istana Negara, Senin (30/6). "Bertepatan dengan pe-

milihan presiden, oleh karena itu, tiada kata yang lebih tepat saya sampaikan sebagai kepala negara untuk kita semua termasuk saudara-saudara kita yang ikut berkompetisi pilpres, menjaga sikap dan perbuatan yang baik dan tidak sebaliknya. Kita tadi mendengar hikmah Ramadhan, yang istilahnya memetik pelajaran politik dari shalat berjemaah, artinya kita harus pandai SBY Ingatkan Hal 7

Argentina Tanpa Aguero SAO PAULO (HK) — Argentina kemungkinan tidak diperkuat Aguero saat meladeni Swiss dalam Babak 16 besar di Arena Corinthians, São Paulo, Selasa (1/7) malam ini. Namun, pihak Argentina belum memberi pernyataan resmi apakah Aguero bisa kembali tampil atau tidak kalau Argentina berhasil menaklukkan Swiss. Meski demikian, Argentina dipastikan tampil percaya diri karena mendapatkan dukungan sejarah. Dalam enam pertemuan kedua tim, tim Tango tidak pernah kalah dengan mengoleksi empat kemenangan dan dua hasil imbang. Argentina dipastikan tidak akan kehilangan banyak pemain andalan, kecuali Sergio Aguero yang mengalami cedera kaki. Namun, pelatih Alejandro Sabella tidak perlu khawatir karena pemain berkualitas seperti Ezequiel Lavezzi

atau Rodrigo Palacio siap menempati posisi striker Manchester City tersebut. Messi biasanya mendapatkan kritikan karena performanya tidak maksimal setiap kali membela Argentina. Namun hal tersebut telah dibungkam oleh La Pulga dengan tampil sangat istimewa sepanjang laga babak grup. Ia sukses mencetak gol di setiap pertandingan, bahkan ia juga dinobatkan menjadi Man of The Match di setiap pertandingan tersebut. Argentina Hal 7 Tanpa

Haluan Kepri SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK

Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.