CMYK
KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Website: www.haluanmedia.com
Rabu, 2 Oktober 2013 26 Dzulkaidah 1434 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 2/10 TAHUN KE 12
Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
Mukhniarti Basko Wisuda Pascasarjana PEKANBARU (HK) — Hj Mukhniarti Basko dan keluarga besar Basko Group, Selasa (1/10), sangat berbahagia. Pasalnya, kemarin, anggota DPRD Riau dari Partai Demokrat itu resmi menyan-
dang gelar Magister Sains (M.Si), setelah diwisuda oleh Rektor Universitas Riau, Prof Dr Ashaluddin Jalil, MS, di aula kampus tersebut, Jalan Pattimura, Pekanbaru. Mukhniarti yang juga calon
legislatif DPR RI dari dapil Riau itu berhasil membuat dan mempertahankan tesis dengan judul 'Motivasi Perempuan Menjadi Calon Anggota Legislatif dari Partai Demokrat'. Mukhniarti Basko Hal 7
HALUAN RIAU
HJ Mukhniarti Basko (pakai toga) bersama suami tercinta, H Basrizal Koto dan putraputri mereka foto bersama usai wisuda pascasarjana di Universitas Riau, kemarin.
PERTARUNGAN KIAN KETAT BATAM (HK) — Haluan Kepri kembali menerbitkan calon legislatif yang layak duduk di kursi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Batam program "Jika Pemilu Legislatif Hari Ini". Dalam kajian program bulan kedua (Oktober) yang dilakukan Haluan Kepri mengukur peluang keterpilihan terhadap caleg, formasi 50 kursi diisi oleh sebagian
besar wajah baru. Haluan Kepri memberi catatan, sesungguhnya pertarungan antar caleg dan partai saat ini makin ketat. Ini bisa dilihat di internal partai itu sendiri. Beberapa nama berhasil menyalip nama-nama yang pernah dirilis Haluan Kepri edisi bulan lalu. Tidak hanya itu, beberapa partai pun harus terlikuidasi, Pertarungan Kian Hal 7
PLN Batam Harus Transparan Terkait Uang Jaminan Langganan BATAM (HK) — Ketua Lembaga Perlindungan Konsumen Kelistrikan Indonesia (L Perkkindo) Kota Batam Thomas AE, Selasa (1/10) mengatakan, PT Pelayanan Listrik Nasional (PLN) Batam, harus transparan terkait keberadaan Uang Jaminan Langganan (UJL) yang mereka pungut kepada pelanggan listrik konvensional atau pelanggan non voucher.
Sausan Machri
Suka Musik Akustik JAKARTA (HK) — Model tahun 1980an, Sasusan Machari memang sudah meninggalkan dunia modeling. Dia kini lebih memilih seni peran film untuk pilihan kariernya ketimbang teater. Baginya, tuntutan di dunia film tak sebanyak teater. "Kalau di teater kita dituntut bisa nyanyi, akting, dancing," kata Sausan saat ditemui seusai rilis film terbarunya di Epicentrum XXI, Senin (30/9). "Aku enggak bisa dancing. Cuma bisa nyanyi sama akting aja.” Di dunia akting, Sausan sudah menunjukkan prestasinya. Dalam film Detik yang dibuat berdasarkan buku Alberthiene Endah, Sausan meraih Piala FFI kategori
Tengku Bayu Liputan Batam Thomas menuturkan, selama ini PT PLN Batam tidak transparan terhadap keberadaan UJL pelanggan. Padahal UJL pelanggan merupakan uang konsumen PT PLN Batam yang dititipkan kepada perusahaan tersebut. PLN Batam Hal 7
Sutarman Paling Tak Bermasalah JAKARTA (HK) — Anggota Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Adrianus Meliala berpendapat, keputusan
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajukan Komisaris Jenderal Pol Sutarman sebagai calon tunggal
Kepala Kepolisian RI (Kapolri) didasarkan pada sosok Sutarman yang paling tidak Sutarman Paling Hal 7
Mereka Bicara Sutarman Abidin Hasibuan: "SUTARMAN memang layak menjadi Kapolri. Dia telah memiliki sejumlah syarat yang dibutuhkan untuk menjadi seorang pemimpin. Selain memiliki sifat pekerja keras, ramah, pintar dan pemberani, beliau juga memiliki aura sebagai seorang pemimpin. Bahkan sewaktu menjabat Kapolda Kepri, sudah terlihat cikal-bakal dia akan menjadi seorang pemimpin tertinggi di Polri. Sebagai warga KeAbidin pri, tentunya kita bangga, jika mantan Kapolda di daerah ini, mampu meraih kursi nomor satu di Kepolisian RI."
Suka Musik Hal 7
Polres Turunkan Tim ke Batuaji
Hal
9
Anggaran Jembatan Dompak Dicoret?
Hal
17
Saparuddin Muda: "DIUSULKANNYA nama Pak Sutarman sebagai calon Kapolri merupakan kebanggaan bagi Kepri. Sebagai masyarakat Kepri saya berdoa supaya beliau dipercaya memimpin Polri. Dan ketika di Kepri dulu, saya memang melihat kepemimpinan Saparuddin Pak Sutarman sebagai sosok polisi yang profesional, wibawa dan bersahaja. Ia juga dekat dengan bawahannya."
Tantangan Pellegrini Keberanian "BERHENTILAH berpikir dari segi keterbatasan. Dan mulailah berpikir dari segi kemungkinan. Bukan karena berbagai hal itu sulit hingga kita tidak berani, melainkan karena kita tidak berani hingga berbagai hal menjadi sulit." (moc)
MANCHESTER (HK) — Manchester City bakal menjamu sang juara bertahan, Bayern Munchen dalam lanjutan babak penyisihan Grup D di Etihad Stadium, Kamis (3/10) dinihari WIB.
Tantangan besar bagi tuan rumah untuk meraih tiga poin, menginggat Manuel Pellegrini belum pernah bisa menang kala bertemu dengan Josep Guardiola.
Man City vs Munchen Kamis (3/10) Pkl. 01:30 WIB
Seperti diketahui bahwa Pellegrini dan Guardiola pernah saling melawan di kompetisi La Liga. Pellegrini membesut Villarreal, Real Madrid dan terakhir Malaga sedangkan Guardiola mengarsiteki Barcelona. Tantangan Hal 7 Pellegrini
Masih Banyak Tak Hafal Pancasila
DANLANAL Karimun, Letkol Laut (P) Hery Winarno bertindak sebagai inspektur upacara memperingati Hari Kesaktian Pancasila di halaman Kantor Bupati Karimun, Selasa (1/10).
Peringatan Hari KARIMUN (HK) — Rasa Kesaktian Pancasila nasionalisme anak di Provinsi Kepri bangsa di Provinsi
ABDUL GANI/HALUAN KEPRI
Kepri, masih terjaga. Faktanya, hampir seluruh pemerintah kabupaten/kota di provinsi ini, Selasa (1/10) menggelar peringatan Hari Kesaktian Pancasila. Hal yang membuat miris, justru masih banyak warga Kepri yang tak Masih Banyak Hal 7 hafal lima sila Pancasila.
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK
Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Dimas