Haluankepri 04feb14

Page 1

CMYK

KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Website: www.haluanmedia.com

Selasa, 4 Februari 2014 4 Rabiul Akhir 1435 H

085265487888

TERBIT 24 HALAMAN, NO 4 /2 TAHUN KE 12

Website: www.haluankepri.com

HARGA ECERAN Rp2.500,-

Aggota DPRD Karimun Versi

Golkar 7, Gerindra 6 Kursi 30 Anggoda DPRD Karimun versi Haluan Kepri KARIMUN (HK) — Harian Umum Haluan Kepri kembali merilis kajian terhadap calon anggota DPRD Kabupaten Karimun yang berpeluang duduk sebagai anggota DPRD Karimun dalam program "Jika Pemilu

Legislatif Hari Ini". Berdasarkan kajian kali ini, dua partai meraih kursi dominan, yakni Partai Golongan Karya (Golkar) meraih 7 kursi dan Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) memperoleh 6 dari 30 kursi yang dipere-

butkan. Berdasarkan kajian Haluan Kepri sebelumnya, partai besutan Prabowo Subianto itu hanya mampu meraup empat kursi. Sementara, untuk partai berlambang pohon beringin, terjadi penambahan satu kursi. Dibawahnya, Partai Hati Nurani Golkar 7 Hal 7

Polri Rekrut Wartawan Jadi Intel JAKARTA (HK) — Kepolisian Republik Indonesia (Polri) berencana merekrut wartawan menjadi intelijen untuk mengamankan Pemilu 2014 di sejumlah daerah di Indonesia. Langkah itu diambil karena Polri tak punya cukup jaringan informan di semua wilayah.

Sutarman

"Agar intelijen memiliki jaringan di setiap daerah, teman-teman media bisa dijadikan jaringan intelijen sehingga dapat memberikan informasi kepada kami," kata Kapolri Jenderal Sutarman di Mabes Polri, Jakarta, Senin (3/2). Sutarman mengatakan, intelijen Polri bertugas mengumpulkan informasi tentang potensi konflik sosial Polri Rekrut Hal 7

Timnas U-19 Taklukkan PSS Sleman 3-1 SLEMAN (HK) — Timnas Indonesia U-19 mengawali tur nusantara mereka dengan sebuah kemenangan. Menghadapi PSS Sleman, tim besutan Indra Sjafri itu keluar sebagai pemenang dengan skor 3-1. Timnas U-19 butuh waktu 15 menit untuk membuka skor pada pertandingan di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Senin (3/2) malam. Gol pertama mereka ini diciptakan oleh Ilham Udin Armayn. Muchlis Hadi Ning punya peran besar dalam terciptanya gol ini. Dia dengan cerdik melewati dua pemain PSS di kotak penalti dan kemudian Timnas U-19 Hal 7

Pendengar Terbaik "SEORANG pendengar yang baik mencoba memahami sepenuhnya apa yang dikatakan orang lain. Pada akhirnya mungkin saja ia sangat tidak setuju, tetapi sebelum ia tidak setuju, ia ingin tahu dulu dengan tepat apa yang tidak disetujuinya" (Kenneth A. Wells)

Ahmad Syukur, S.Ag

Amril

Sujoko, SE

Drs. H. Ady Hermawan

Zainuddin Ahmad

Efrizal

Sri Rezeki

Rahmah

Bakti Lubis, SH

Raja Rafiza, ST

DAERAH PEMILIHAN KARIMUN III

Rasno

H. Muhamad Asyura, SE. MMP

H. Anwar, SH

H. Muhammad Taufiq, SH

H.Erzanto, SE

H.Wijoyokusumo, S.Psi,MPA

H. Arifin Zainuddin

H.Zamhur

ANTARA

TIMNAS UNGGUL — Pesepakbola Timnas Indonesia U-19, Ilham Udin Armayn (kedua kanan) melakukan selebrasi bersama rekannya seusai mencetak gol ke gawang PSS Sleman pada pertandingan ujicoba di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Senin (3/2). Timnas U-19 menang dengan skor 3-1.

T A N J U N G P I N A N G Selama 2013 "Tercatat sepan(HK) — Kekurangan oksijang 2013 sebanyak 18 gen pada pernafasan yang di Tanjungpinang kasus kematian bayi bersifat mengancam jiwa atau dalam disebabkan karena asfiksia. Keistilah medis dikenal dengan asmudian disusul dengan Berat Bafiksia, mendominasi angka kematian dan Lahir Rendah (BBLR) sebabayi di Kota Tanjungpinang, Provinsi nyak 11 kasus. Sisanya terdiri dari Kepri sepanjang tahun 2013. Sepenyakit lain, seperti hernia, radang panjang tahun itu, Dinas Kesehatan paru (pneumonia), dehidrasi berat, Kota Tanjungpinang mencatat ada bronchitis, dan lahir tanpa batok 40 kasus kematian bayi. kepala atau ansepalus," ujar Ke-

Mantap Bercerai

Djumadi

DAERAH PEMILIHAN KARIMUN II

40 KASUS KEMATIAN BAYI

Christy Jusung

“Jika Pemilu Legislatif Hari Ini”

DAERAH PEMILIHAN KARIMUN I

pala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tanjungpinang, Rustam (3/2). Dijelaskannya, asfiksia salah satu penyebabnya adalah hipertensi yang diderita si ibu. "Jadi kami selalu memantau kondisi ibu hamil. Selain itu, tentunya si ibu, juga harus rutin memeriksakan dirinya agar kami mengetahui kondisi kesehatannya. Namun, yang harus selalu diingat, si 40 Kasus Hal 7

Suburniati-Hasbullah Sempat Bertengkar

JAKARTA (HK) — Pembawa acara dan artis peran Christy Jusung memilih untuk tetap bercerai dari suaminya, Jay Alatas. Sidang mediasi yang digelar di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, Senin (3/2), tak bisa

KARIMUN (HK) — Peristiwa te- Kebakaran Kios wasnya Suburniati (27) dan anaknya, Syahrul (5) karena kios di Karimun yang mereka tempati dilalap api, Minggu (2/2) siang, menjadi perbincangan hangat warga Karimun, Provinsi Kepri. Apalagi tersiar kabar, Suburniati dan Hasbullah, suaminya sempat bertengkar sebelum api membakar barang dan tubuh mereka bertiga. Kabar bahwa pasangan suami-istri itu bertengkar diperoleh Haluan Kepri saat Hasbullah berlari hendak menuju kapalnya di pelantar Titi, pada hari naas itu. Informasi tersebut disampaikan oleh seorang kerabat dari pihak keluarga Suburniati, Senin (3/2). Ketika tahu

Mantap Bercerai Hal 7

Suburniati-Hasbullah Hal 7

Abdul Hafid

DAERAH PEMILIHAN KARIMUN IV

Hj. Rormeri, SE

H. Anwar Hasyim,

Jamaluddin, SH

Zaizulfikar, SE. SH

Nyimas Novi Ujiani

Drs. H.Anwar, M.SI MMP

Rudy Haryanto

M.Yusup Sirat, S.IP

Rodiansyah

Muhamad Fajar, A. Md

M. Si

"Tanah Karo Tanah Kelahiran Kami..." BATAM (HK) — Bencana Gunung Sinabung yang telah berlangsung sejak lima bulan lalu dan telah menelan korban 15 orang warga, ternyata tidak menyurutkan niat sebagian masyarakat di situ untuk meninggalkan kampung halaman mereka.

ANTARA

SEORANG anak pengungsi erupsi Gunung Sinabung sedang menenangkan adiknya yang rewel di penampungan. "Tanah Karo adalah daerah asal kami. Apapun yang terjadi di sana, keluarga kami tetap bertahan." Demikian

diungkapkan Sembiring, salah seorang perantau asal Tanah Karo saat dijumpai di rumahnya di Dapur 12, Batuaji.

"Sampai sekarang, keluarga kami tetap bertahan di posko pengungsian. Meskipun suasana sangat tidak baik, tapi, mereka tak mau jauh-jauh dari lingkungannya. Sanak saudara kami tidak mau meninggalkan tanah asalnya meskipun kondisinya sangat parah," papar Sembiring lagi. Dijelaskannya, sejak situasi di Sinabung tidak menentu, Sembiring pernah mengajak orang tua dan keluarganya untuk tinggal di Batam. "Namanya orang tua, yang telah "menyatu" dengan suasana Tanah Karo, mereka tidak mau diajak tinggal di Batam. Apalagi ada informasi "Tanah Karo Hal 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK

Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Dimas


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.