Haluankepri 05agus13

Page 1

CMYK

KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Website: www.haluanmedia.com

Senin, 5 Agustus 2013 27 Ramadhan 1434 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 5/8 TAHUN KE 12

Website: www.haluankepri.com

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

SK Menhut No 463 Perlu Ditinjau BATAM (HK) — Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Batam, hari ini, Senin (4/8), akan melayangkan surat kepada Kementerian Kehutanan agar meninjau kembali SK Menhut No 463 tentang perubahan lahan yang berkaitan dengan hutan lindung di Kota Batam. Ketua Kadin Kota Batam, Akhmad Ma'ruf Maulana menyebutkan, SK Menhut tersebut berdampak negatif pada perekonomian di Batam, timbulnya ketidakpastian hukum investasi yang berkaitan dengan status lahan, dan keresahan masyarakat yang hak bertempat tinggalnya tidak mendapatkan kepastian hukum, di mana jumlahnya mencapai 22.000 rumah. Kadin menilai, SK Menhut No 463 tersebut terindikasi melawan hukum dan atau mal administrasi yang tidak memperhatikan tata aturan proses serta tidak didasarkan atas kondisi lapangan. Sehingga keputusannya tidak sesuai dengan yang diharapkan, bahkan menyimpang dari yang telah disepakati atau telah direkomendasikan oleh

Akhmad Ma'ruf

SK Menhut Hal 7

Tagih KLHS pada HM Sani

DOK

PEMBANGKIT LISTRIK — Kepala Cabang PLN Tanjungpinang Agustian saat meninjau Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Kalang Batang, Bintan pada 20 Juni 2013 lalu. Kondisi listrik yang sering byar pet di Ibukota Provinsi Kepri, Kota Tanjungpinang bisa mengancam iklim investasi.

Listrik di Tanjungpinang Sering Byar Pet

BATAM (HK) — SK Menteri Kehutanan No 463 tentang perubahan peruntukan kawasan hutan menjadi bukan kawasan hutan seluas 124.775 hektar, perubahan fungsi kawasan hutan seluas 86.663 hektar dan perubahan bukan kawasan hutan menjadi kawasan hutan seluas 1.834 hektar di Provinsi Kepri, HM Sani mengamanatkan kepada Gubernur Kepri untuk melaksanakan rekomendasi Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS). Amanat ini terdapat dalam amar ke lima SK Menuhut No 463. Dalam amar ke lima poin a disebutkan; kajian lingkungan hidup strategis memberikan kepastian hukum dalam pemanfaatan ruang dan memanfaatkan ruang secara optimal dalam rangka distribusi ruang yang berkeadilan untuk sebesar-besarnya kesejahteraan masyarakat. (b) Memberikan hak atau penguatan hak atas kawasan hutan yang berubah menjadi APL dimana selama ini oleh masyarakat setempat telah menjadi tempat bermukim dan bertani/ berkebun, agar ada kepastian di kawasan tersebut. (c) Memberi peran kepada pemerintah kabu-

Investor Batal Berinvestasi TANJUNGPINANG (HK) — Kondisi kurangnya ketersediaan listrik di Kota Tanjungpinang dikhawatirkan akan membuat investor batal menanamkan modalnya di ibukota Provinsi Kepri ini. Untuk itu, pemerintah daerah didesak mengambil langkah cepat agar persoalan listrik tidak semakin berlarut. Sutana Liputan Tanjungpinang Hal tersebut dikatakan Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Tanjungpinang Bobby Jayanto di Tanjungpinang, Minggu (4/8). Ia menyatakan, kondisi listrik saat ini sangat

Hal

9

Pemudik Kepanasan dan Kehujanan

Hal

17

Ada Akhirnya MARI kita lihat sisi lain, sebuah sudut yang mungkin terlewat dari pandangan Anda. Ambil sebuah contoh bunga matahari, Anda tentu tahu bunga tersebut kan? Bunga kuning, cerah dan ceria yang selalu membuat suasana seakan meriah dan menyenangkan. Sosoknya yang tinggi dan anggun selalu menjadi pusat perhatian. Indah dan begitu mengagumkan. Namun kemudian tak berapa lama ia menjadi layu, kering dan mati. (cbc)

Investor Batal Hal 7

Bobby Jayanto

Cari TKI Tenggelam di Malaysia

Tagih KLHS Hal 7

Arus Mudik H-5 Membludak

merugikan masyarakat dan Pemerintah Kota Tanjungpinang, serta Pemerintah Provinsi Kepri. "Listrik merupakan kebutuhan yang sangat vital dan mendasar bagi semua kegiatan baik di bidang usaha perdagangan dan lainnya. Keadaan listrik seperti ini sangat berpengaruh terhadap

investor dan pengusaha yang akan berinvestasi di Kota Tanjungpinang," beber Bobby yang merupakan tokoh masyarakat Tionghoa di Tanjungpinang. Dunia usaha, kata Bobby, juga terkena imbasnya. Investor enggan untuk masuk menanamkan modalnya atau berinvestasi di ibukota Provinsi Kepri ini, karena faktor tidak tersedianya sarana listrik yang mencukupi. "Kami, Kadin telah sering mendatangkan investor untuk membuka usaha di Tanjungpinang. Namun selalu mengalami hambatan di bidang kelistrikan

Basarnas Tanjungpinang Kirim Tim BINTAN (HK) — Badan Sar Nasional (Basarnas) Tanjungpinang mengirimkan satu Rescue Boat 209 Tanjungpinang beserta 21 personil guna melakukan pencarian terhadap

36 dari 40 tenaga kerja Indonesia (TKI) yang kapalnya karam dihantam gelombang laut di sekitar perairan Johor Baru, Malaysia, Kamis (1/8) malam lalu. Sayangnya, pen-

carian para TKI belum membuahkan hasil karena terkendala cuaca. "Cuaca tidak mendukung, keBasarnas Tanjungpinang Hal 7

Napoli Melempem di Emirates Cup LONDON (HK) — Klub papan atas Italia, Napoli tampil melempem di ajang Emirates Cup 2013. Skuad Rafael Benitez mengakhiri turnamen yang diikuti empat tim tersebut tanpa satu kemenangan pun. Bahkan di pertandingan terakhir, Napoli harus menyerah 1-3 di tangan FC Porto,

PEMIMPIN Redaksi Haluan Kepri, Rinaldi Samjaya menyerahkan Tafsir Al Qur'an kepada Ade Marbawi, Pengurus Masjid Nurul Ikhlas, Perum Sakura Permai, Batuampar, Jumat (2/8).

Minggu (4/8) malam WIB. Kendati demikian, Rafael Benitez tidak khawatir dan tetap menilai ada sisi positif yang diperlihatkan anakanak asuhnya. Oleh karenanya dia menyebut bahwa kekalahan bukanlah sebuah kemunduran. GELANDANG Porto, Lica (tengah) dikawal dua pemain Napoli dalam Napoli Melempem Hal 7 ajang Emirates Cup, Minggu (4/8) malam WIB.

Soimah

Menyukai Kebaya JAKARTA (HK) — Bukan lantaran berdarah Jawa, Soimah Pancawati mengaku menyukai kebaya. Mengenakan kebaya menurutnya merupakan bagian dari menjaga bentuk tubuh perempuan. "Dalam berbagai kesempatan acara dan aku ketemu dengan perempuan, pasti pertanyaan awalnya, 'Badannya kok singset terus ya Mbak'. Kemudian, ditanya berapa banyak punya kebaya, sampai ditanya sakit enggak kalau pakai kebaya pas lagi manggung. Buat aku pertanyaan itu sangat wajar, karena memang tubuh yang singset itu Menyukai Kebaya Hal 7

FERY/HALUANKEPRI

Haluan Kepri Bagi-bagi Tafsir Al Qur'an

"Alhamdulillah, Semoga Bermanfaat..." BATAM (HK) — "Alhamdulillah, semoga Tafsir Al Qur'an yang kami terima ini bermanfaat untuk menambah ilmu serta pengetahuan para jamaah dan juga anak-anak yang mengaji di masjid ini." "Alhamdulillah, Semoga Hal 7 HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Editor: Yuri B Trisna, Layouter: Dieky, Grafis: Dimas


Ekonomi

Senin, 5 Agustus 2013

2

Penjualan Bisnis Retail di Bawah Target JAKARTA (HK) — Deputi Sekretaris Jenderal Asosiasi Pengusaha Retail Indonesia (Aprindo), Satria Hamid, mengatakan target penjualan segmen retail pada Ramadan tahun ini meleset. Sebelumnya, Aprindo menargetkan penjualan retail pada Ramadan 2013 meningkat 40 persen dari tahun sebelumnya. “Namun, berdasarkan pemantauan Asosiasi hingga H5, peningkatan penjualan baru mencapai 20 persen. Padahal tahun lalu penjualan bisa mencapai 30 persen,” ujarnya saat dihubungi pada Minggu, (4/8). Bagi Asosiasi Peretail, kondisi penjualan yang jauh di bawah target ini dinilai kurang menggembirakan. “Seharusnya Lebaran adalah waktunya para peretail panen raya,” ujar Satria. Faktor penyebab menurunnya penjualan, kata dia, karena konsumen saat ini lebih bijak dalam membelanjakan uangnya. “Sekarang

konsumen dihadapkan dengan kenaikan harga listrik, bahan bakar minyak, dan Hari Raya Idul Fitri berdekatan dengan tahun ajaran baru sekolah,” dia menjelaskan. Hal itu membuat konsumen tidak jorjoran membeli barang untuk Lebaran. Para pengusaha retail, menurut Satria, sangat merasakan terjadinya penurunan penjualan pada Ramadan tahun ini. Hal ini terlihat dari tingkat kunjungan dan transaksi per konsumen yang menurun. “Dibandingkan Ramadan sebelumnya, jumlah item yang dibeli konsumen rata-rata mengalami penu-

runan,” katanya. Kondisi perekonomian yang kurang menguntungkan membuat konsumen mementingkan belanja barang kebutuhan pokok. Meski demikian, para peretail masih terbantu dengan penjualan produk konsumsi yang tetap tinggi. “Produk bahan makanan pokok dan sandang tingkat penjualannya masih tinggi,” ujar Satria. Inilah yang membuat tingkat penjualan retail pada Ramadan masih meningkat, meski jauh di bawah target Asosiasi. “Sementara untuk produk tersier, seperti elektronik dan perabotan rumah tangga, tingkat penjualannya tidak mengalami peningkatan. Karena itu tadi, konsumen sekarang lebih mementingkan belanja barang pokok,” dia menjelaskan. Satria memperkirakan kondisi seperti ini akan bertahan hingga beberapa pekan pasca-Lebaran. “Daya beli masyarakat akan kembali lagi nanti,” katanya. (kcm)

BRI Salurkan Pinjaman Rp65 Triliun ke BUMN JAKARTA (HK) – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk berhasil menyalurkan kredit ke Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sebesar Rp65 triliun selama semester I2013. Total kredit yang telah dikucurkan perseroan ke BUMN hingga saat ini mencapai Rp391,77 triliun. “Kredit korporasi Rp105 triliun. Dari itu BUMN Rp65 triliun, sisanya non-BUMN,” kata Direktur Bisnis Kelembagaan dan BUMN BRI Asmawi Syam seperti dikutip,

Minggu (4/8). Menurutnya, outstanding kredit BUMN tidak akan berubah banyak dari posisi saat ini yang memang sesuai tren adalah saat puncak bagi pinjaman kepada BUMN. Asmawi memerkirakan kredit BUMN di posisi Rp 65 triliun hingga Rp 67 triliun pada akhir tahun ini. “BUMN punya siklus yang beda dengan bisnis lain, di BUMN ada dana diberikan untuk PSO (public service obligation), seperti PLN. Itu akhir tahun (dananya) turun

dia lunasi (pinjaman perbankan). Jadi trennya (kredit BUMN) ada yang turun. Kan BUMN juga ingin memercantik neraca dia,” jelasnya. Secara keseluruhan, perseroan telah menyalurkan kredit ke sekitar 50 BUMN, dan tidak ketinggalan kepada sekitar 80 anak-anak usaha dari BUMN. Terkait dengan suku bunga kredit BUMN, lanjut Asmawi, BRI masih akan memantau perkembangan kondisi perekonomian domestik. (dtc)

IST

BUKA PUASA — Ketua Kadin Batam Akhmad Ma'ruf Maulana (dua kanan) beserta pengurus lainnya, menyalami anak yatim dari Panti Asuhan Miftahul Ulum dan Panti Asuhan Akhlak Mulia saat menggelar buka puasa bersama di Hotel Novotel Batam, Sabtu (3/8)

Konsumsi Domestik Penyebab Pertumbuhan Ekonomi Melambat JAKARTA (HK) — Badan Pusat Statistik (BPS) telah mengumumkan pertumbuhan ekonomi Indonesia hingga kuartal II-2013 hanya naik 5,81 persen secara year on year (YOY), lebih rendah dari pencapaian di kuartal I-2013 sebesar 6,03 persen. Perlambatan tersebut disebabkan beragam faktor, baik menyangkut konsumsi domestik maupun investasi. Ekonom Bank Mandiri, Destry Damayanti, mengatakan, pencapaian pertumbuhan ekonomi Indonesia di periode tersebut memang lebih rendah dari konsesi analis sebesar 5,85 persen (YOY). “Pelambatan perekono-

mian Indonesia ini karena berkurangnya konsumsi domestik, baik dari konsumsi swasta maupun investasi,” kata Destry di Jakarta, Minggu (4/8). Ia menerangkan, penurunan sektor konsumsi domestik disebabkan oleh kebijakan Bank Indonesia (BI) yang baru saja merilis kenaikan suku bunga acuan BI (BI Rate) sebesar 75 basis poin (bps) dalam dua bulan terakhir. Efeknya, bunga pinjaman juga naik. Hal ini berdampak ke sektor investasi. Kredit perbankan ke sektor investasi berkurang akibat naiknya bunga kredit. “Untuk investasi mema-

ng sedikit ada pelambatan sebesar 4,67 persen dibanding analisis kami sebesar 5 persen. Sementara itu, konsumsi swasta masih relatif tangguh karena bisa naik 5,1 persen (YOY) dibanding prediksi kami 4,9 persen,” tambahnya. Di kuartal III-2013, kata dia, pertumbuhan ekonomi Indonesia juga masih tertekan. Hal ini disebabkan oleh dampak kenaikan bahan bakar minyak yang berpengaruh terhadap inflasi. Menurut Destry, kenaikan inflasi di Juli 2013 sebesar 3,29 persen menyurutkan minat masyarakat dalam konsumsi domestik.

Ia berharap konsumsi domestik meningkat di momen Lebaran. Program bantuan langsung sementara masyarakat/BLSM sebagai kompensasi kenaikan harga BBM bersubsidi diharapkan juga dapat mendongkrak konsumsi. “Memang di kuartal III2013 ini permintaan domestik masih akan berkurang. Namun, di akhir tahun kami harapkan bisa naik karena banyak pengeluaran untuk pemilu. Kami harap ekonomi Indonesia bisa rebound,” ujarnya. Ia memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada sepanjang 2013 ini akan mencapai 5,9-6,3 persen. (kcm)

Editor: Nana Marlina, Layouter: Syahril


CMYK 27 Ramadhan 1434 H

04:37

04:47

12:12

15:34

18:17

19:29

Senin, 5 Agustus 2013

3

Disperindag Bantah OP Gagal BATAM (HK) — Dinas Perindustrian, Perdagangan, Energi dan Sumber Daya Mineral (Disperindag ESDM) Kota Batam membantah bahwa Operasi Pasar yang digelar oleh Pemko Batam gagal menekan laju hargaharga di kota ini. Nana Marlina Liputan Batam Dasarnya, Disperindag berpatokan pada laju inflasi di Kota Batam pada bulan Juni yang relatif rendah dibandingkan daerah-daerah lainnya di Indonesia, terutama Sumatera. “Batan tingkat inflasinya paling rendah di Kepri, dari 0,7 persen menjadi 1,2 persen. Memang meningkat, tetapi kondisinya memang secara nasional begitu. Permintaan tinggi di bulan-bulan Ramadhan, tahun ajaran baru, dan terutama naiknya bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. Semua daerah mengalami inflasi,” ujar Kadis Perindag ESDM Kota Batam Amsakar Achmad usai menghadiri buka puasa bersama pengurus Kadin Batam di Hotel Novotel, Sabtu (3/8) malam. Dikatakan Amsakar, bila tidak menggelar operasi pasar, maka inflasi Batam bisa lebih tinggi dibandingkan

yang ada saat ini. Sebagaimana diketahui, Pemko Batam menggelar operasi pasar di berbagai titik di Batam, di mana bahan yang di OP yakni beras, gula dan minyak goreng. Sebagai gambaran, kondisi riil di Batam, harga beras di relatif stabil karena banyak beras impor (diduga ilegal) beredar di kota ini. Begitu juga dengan gula asing (diduga ilegal) yang harganya berada di bawah harga gula nasional. Sementara, harga minyak goreng relatif stabil, bahkan minyak goreng kemasan mengalami penurunan harga secara nasional. “Tidak ada kenaikan terhadap harga beras, gula dan minyak goreng, berarti OP kita berhasil. Lain halnya dengan komoditi lainnya. Survei terhadap 16 komoditi strategis di Kota Batam, hanya tiga ini yang tidak mengalami kenaikan. Sementara yang lain naik, baik telur, cabai, bawang. Kita tidak bisa mengatasinya

karena memang dari daerah asal gagal panen. Untuk bawang, daging, cabai sejak ada impor seminggu terakhir, harga sudah turun,” ujar Amsakar. Amsakar melanjutkan, tiga komoditi tersebut harus dijaga karena bila tidak, maka makin parah inflasi Batam, mengingat ketiga komoditi tersebut sangat krusial. Sementara untuk komoditi lainnya, seperti sayuran dan bumbu dapur masih bermasalah. “Apapun permasalahannya, Batam bukan daerah penghasil. Ketika ada permasalahan terkait cuaca, gagal panen, rentan kendali, dan sekarang BBM bersubsidi, itu sangat berpengaruh pada kenaikan perunit harga,” ujar Amsakar. Dalam kesempatan tersebut Amsakar juga menyinggung tentang impor hortikultura yang sampai saat ini hanya satu perusahaan yang mendapatkan izin di Batam, itupun dari Jakarta. “Setau saya hanya tiga perusahaan yang mendapatkan Rekomendasi Impor Produk Hortikultura (RIPH), dan hanya satu di Batam, itupun perusahaan di Jakarta. Inilah yang tidak jalan sekarang. Permasalahan ini juga kita bahas di Tim Pemantau Inflasi Daerah (TPID) Kota Ba-

Kimia Farma Sedia Obat Generik TANJUNGPINANG (HK) — Kimia Farma, salah satu perusahaan farmasi terbesar di Indonesia menyediakan obat generik dengan harga lebih terjangkau. Pimpinan Apotik Kimia Farma Tanjungpinang, Tri menyebutkan, khusus saat ini hingga 31 Agustus mendatang, Kimia Farma menggelar diskon. “Kami menyediakan obat

generik yang diproduksi oleh perusahaan resmi dan terdaftar Badan Pengawas Obat dan Makanan (BP POM) Kepri dan telah terpercaya legalitasnya,” ujar Tri Kurniawan. Dijelaskan Tri, obat untuk kesembuhan maupun pencegahan dapat diditanggulangi sejak dini, yang ketersediaannya ada di Apotik Kimia Farma. Sebut saja

merek, Lisinoprin, Losartan tablet, Glibenclamid, Metformi glimepirid, acarbose yang saat ini tengah di diskon 10-50 persen. Serta obat asam urat, proxicam, alopurinol, natriumdiklofenad. Kolesterol obatnya, simvastin, actorpostatin, dan gempitbrozi “Obat berguna untuk kesembuhan dan pencegahan asam urat, kolesterol dan hi-

DOK

HARGA KOMODITAS — Seorang pedagang menimbang gula untuk diecer di kedainya di kawasan Jodoh, beberapa waktu lalu. Harga tiga komoditas, yakni beras, gula dan minyak goreng relatif stabil, sementara komoditas lainnya mengalami fluktuasi. tam. Sebenarnya, bila impor berjalan dengan semestinya, harga-harga bisa lebih ditekan lagi,” ujar Amsakar. Asisten II Ekonomi dan Pembangunan Kota Batam Syuzairi yang turut hadir da-

lam kesempatan itu menambahkan, untuk menekan laju harga-harga, TPID merekomendasikan adanya pasar induk yang dikelola pemerintah di Batam. Sementara, kondisinya Pasar Induk di

kawasan Jodoh, Batam telah mati, yang kondisinya sangat mengenaskan. “Kita butuh Pasar Induk. Dengan adanya pasar induk, pemerintah bisa menekan harga-harga,” ujar Syuzairi.

pertensi,” ujar Tri, seraya mengatakan pihaknya mempunyai alat pemeriksaan kesehatan ringan seperi rematik dan diabetes. Yaitu Kit Meter, untuk mengetahui penyakit hipertensi, diabetes, kolesterol dan asam urat. “Fasilitas ini sering digunakan oleh masyartakat Tanjungpinang. Adapun tingkat keakuratan sebesar 99 persen,” imbuhnya. Selain penjualan obat, Kimia Farma mempunyai

Kimia Farma Labotorium dan prakter dokter bersama. Buka 24 jam, siap melani Anda serta memiliki pelayanan cepat dan ramah. Kimia Farma juga membuka prakter dokter bersama untuk konsumen yang butuh pelayanan lebih. Kunjungi Apotik Kimia Farma yang mempunyai empat outlet, yakni Jalan MT Haryono KM 3,5, jalan R Ali haji KM4, Jalan DI Pandajaitan KM9, dan di Jl Bintan Tanjungpinang. (cw73)

KIMIA Farma menyediakan obat generik.

Saat ini di Batam terdapat belasan pasar yang semuanya dikelola oleh swasta. Sehingga pemerintah tidak bisa menekan harga-harga yang semuanya mengikuti hukum pasar. ***

ANDRI SETIAWAN/HALUAN KEPRI

CMYK

Editor:Nana Marlina,Layouter: Mulia Aditya


Dunia

Senin, 5 Agustus 2013

4

FSI: Ani Ungguli Jokowi Jadi Capres JAKARTA (HK) — Ani Yudhoyono secara mengejutkan mengungguli Megawati Soekarnoputri dan Joko Widodo dalam tingkat pengenalan (awareness) dalam survei Lembaga Focus Survey Indonesia (FSI). Ani, Megawati, dan Jokowi masuk dalam 20 nama yang layak menjadi capres. "Hal mengejutkan tokoh muda yang sangat dikenal oleh masyarakat adalah Jumhur Hidayat dengan tingkat awareness mencapai 87 persen, di atas Gita Wiryawan, Mahfud MD, Yusril Ihza Mahendra, Din Syamsuddin, Marzuki Alie, Surya Paloh, Sri Mulyani, dan Pramono Edhie," kata Direktur FSI Nelly Rossa Juliana, di Jakarta, Jumat (2/8). Untuk tingkat pengenalan (awareness) ke-20 nama tokoh nasional yang layak menjadi capres adalah Ani Yudhoyono (99 persen), Megawati Soekarnoputri (99,50 persen), Jokowi (97,30 persen), Basuki Tjahaja P alias Ahok (97,30 persen), Prabowo Subianto (96,20 persen), Sutiyoso (93,90 persen), Jusuf Kalla (91,40 persen), Aburizal Bakrie (90,50 persen), Sri Sultan Hamengku Buwono X (90,30 persen), Wiranto (87,40 persen), dan Moh Jumhur Hidayat (87,30 persen). Selebihnya, sederet nama

seperti Yusril Ihza Mahendra, Mahfud MD, Din Syamsuddin, Sri Mulyani, Gita Wiryawan, Marzuki Alie, Surya Paloh, dan Pramono Anung, mendapat prosentase perolehan suara di bawah Jumhur. FSI menyelenggarakan survei itu dari 10-28 Juli lalu di 21 provinsi yakni di Aceh, Sumut, Riau, Sumsel, Lampung, di seluruh provinsi di Jawa, Bali, NTB, NTT, Sulsel, Sulut, Kalbar, Kaltim, Kalsel, Maluku, dan Papua terhadap 10.000 sampel responden yang memiliki hak pilih dalam pemilu yang tersebar di 200 kabupaten/kota dalam 420 kecamatan pada 5.000 kelurahan/desa. Survei menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan toleransi kesalahan (margin of error) 2,5 persen pada tingkat kepercayaan 98 persen. "Responden menanggapi 20 nama tokoh yang kami sodorkan ke setiap responden. Ke-20 nama itu kami

kumpulkan terlebih dahulu dengan berbagai pertimbangan popularitas dan kiprahnya yang tercermin pada pemberitaan masing-masing tokoh," katanya. Terkait dengan tokoh yang mampu menyelesaikan persoalan nasional, nama Jumhur muncul lagi dengan prosentase yang tinggi bersama Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri. "Jumhur menjadi tokoh muda yang dianggap masyarakat dapat menyelesaikan persoalan nasional karena dia merupakan pejabat negara yang sangat baik dalam mengelola instansi yang dipimpinnya. Hal ini tercermin dengan makin tertatanya perlindungan TKI, tidak adanya korupsi di instansinya. Selain itu Jumhur mantan aktivis buruh yang sangat dikenal di kalangan buruh yang dipastikan akan berpihak pada rakyat kecil," kata Nelly. Respondennya juga disodorkan pertanyaan siapa yang akan mereka pilih bila Pemilu Presiden dilakukan hari ini. Pada peringkat pertama, sebanyak 27,40 persen responden memilih Prabowo Subianto sedangkan Megawati hanya 12,7 persen. Tingkat keterpilihan Jokowi mencapai 11,3 persen, Wiranto 8,4 persen, Moh

Jumhur Hidayat 6,3 persen mengalahkan Hatta Rajasa 5,8 persen, Aburizal Bakrie 4,9 persen. Jumhur Hidayat, katanya, bisa menjadi penarik suara bagi partai politik jika jauh sebelum pemilu Jumhur dijadikan salah satu kandidat calon presiden atau cawa-

Namun kawanan babon di Cape Town tak lagi tertarik berburu makanan di permukiman warga. Dalam kasus terbaru, kawanan babon lebih dari 10 ekor menyerbu apartemen di kota itu. Para babon ini tak hanya menjarah makanan, namun juga barang-barang yang menarik perhatian mereka, mulai boneka panda hingga karpet dan tirai. Babon menjadi hewan dilindungi di negeri itu sejak 1999. Di sekitar Cape Town, saat ini hidup sekitar 500 babon yang tinggal dalam 16 kelompok, yang terputus dari habitat asli mereka. Untuk bertahan hidup, mereka mengais makanan di tong sampah, mencuri makanan dari toko-toko dan pasar, serta menanti "derma" di sekitar lokasi piknik. Beberapa bahkan mencermati dan tahu persis kapan gerobak sampah akan tiba dengan pasokan sampah segar. Namun keberadaan babon liar ini kini dirasa makin mengganggu warga. Mereka

akan menyelinap masuk begitu melihat pintu atau jendela terbuka. "Tidak ada yang mengerti apa yang terjadi di sini! Ini adalah mimpi buruk yang sempurna," kata seorang warga, yang keranjang belanjaannya dari supermarket langsung disambar kawanan babon. Makin menyebalkan, kata dia, karena babon tak lagi takut pada manusia. Upaya untuk mengusir dengan tongkat, katanya, sia-sia belaka. Gangguan tak hanya dirasakan warga, tapi juga pemilik perkebunan. Manajer kebun anggur Groot Constantia, Jean Naude, menyatakan nyaris gagal panen karena serbuan 40 ekor babon. Mereka terpaksa merogoh kocek ekstra untuk membayar lebih banyak penjaga dan memagari kebun. "Bom waktu tengah terpasang di sini. Sesuatu dapat terjadi," dia mengibaratkan. Jenni Trethowan, yang dijuluki The Lady Baboon karena mengabdikan dirinya untuk melestarikan babon,

menyatakan warga beraksi berlebihan atas serangan babon. Pemimpin lembaga nirlaba Baboon Matters Trust ini menyatakan, sejak lama, babon berinteraksi baik dengan warga. "Selama ratusan tahun, babon dan manusia telah berinteraksi di sini, di Semenanjung Cape," katanya. "Fotofoto dari tahun 1950-an menunjukkan warga tersenyum

sen; PKPI 1,6 persen; dan PBB 1,3 persen. Nelly mengaku lembaga surveinya independen dan membiayai sendiri kegiatan survei tersebut tanpa sokongan dana dari salah satu calon atau partai tertentu. "Begitu adanya yang kami peroleh dari responden, semua

bisa dibuktikan, tidak ada pesanan tertentu dari pihak manapun. Kami sangat independen, dan sudah berpengalaman melakukan survei untuk Pilkada DKI Jakarta, NTT, dan beberapa daerah lain yang ternyata terbukti dengan calon yang menjadi pemenangnya," kata Nelly. (rol)

NET

REZEKI MUDIK — Dua orang bocah menjajakan bensin eceran di Jalan Raya Palimanan, Cirebon, Jawa Barat, (8/4). Selain untuk membantu orang tua, bocah tersebut sangat membantu juga para pemudik yang kehabisan bensin.

Mahasiswa UAD KKN di Filipina dan Kamboja

Kawanan Babon Rampok Apartemen CAPE TOWN (HK) — Di Afrika Selatan, babon (Papio ursinus) kerap masuk permukiman warga. Umumnya mereka mencari makanan dan minuman untuk disantap.

pres. Sementara 12 partai politik peserta Pemilu 2014 pilihan responden adalah Gerindra 21,2 persen; PDI Perjuangan 19,7 persen; Golkar 17,1 persen; Partai Demokrat 9,4 persen; Hanura 7,9 persen; PKB 5,7 persen; PPP 5,1 persen; NasDem 4,3 persen; PAN 3,8 persen; PKS 2,9 per-

dengan babon duduk di kendaraan mereka," katanya. Jika ada pola interaksi yang berubah, katanya, warga harus introspeksi. "Jangan lupa bahwa agresi menciptakan agresi. Sikap kitalah yang membuat kita harus menanggung akibatnya," katanya, menyebut tindakan "penuh kebencian" pada babon yang membuat babon kian agresif. (tmp)

YOGYAKARTA (HK) — Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta akhir tahun ini akan mengirimkan mahasiswanya untuk menempuh program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Filipina dan Kamboja. Mahasiswa UAD yang mengikuti program KKN internasional ini sebanyak 19. Sebanyak 11 Mahasiswa menempuh KKN di Filipina dan 8 lainnya di Kamboja. Mahasiswa yang KKN di Filipina dan Kamboja ini berasal dari Fakultas Pendidikan jurusan Pendidikan Biologi. "Mereka akan berada di Filipina selama satu bulan," ujar Rektor UAD, Kasiyarno, Jumat (2/8). Mereka kata Kasiyarno,

akan mengajar di beberapa sekolah di negara tersebut. Selain itu mereka juga akan melakukan bakti sosial terkait bidang ilmu mereka. "Di sana mereka akan mengajari masyarakat membuat tempe," katanya. Mereka kata Kasiyarno, juga mengemban amanah Muhammadiyah untuk meluruskan ibadah umat Islam di negara tersebut. Kasiyarno mencontohkan adanya budaya nikah berkali-kali di semua komunitas di Kamboja. Praktik ini bahkan sering melanggar kaidah Islam. Mahasiswa UAD yang menempuh KKN di negara tersebut mengemban misi meluruskan kembali ibadah

merek sesuai ajaran Islam. "Ini juga sesuai permintaan beberapa komunitas di Kamboja sendiri," jelasnya. Selain mengirimkan mahasiswanya untuk KKN internasional, akhir tahun ini UAD juga mengirimkan alumninya untuk mengajar di Thailand. Sebanyak 11 alumni UAD akan mengajar di beberapa sekolah di Thailand. Mereka akan mengajar Bahasa Indonesia, Bahasa Arab dan Bahasa Inggris. Selain itu akan ada 38 mahasiswa UAD mengikuti pertukaran mahasiswa dengan perguruan tinggi di Filipina. September mendatang UAD juga akan mewakili Indonesia mengikuti Cina Asean Ekspo di Cina.(rol)

Bangkok dan Prancis Paling Banyak Dikunjungi NET

SEORANG penghuni yang marah di kompleks apartemen di Cape Town, Afrika Selatan, mencoba menakut-nakuti kawanan babon, namun sia-sia. Ia terlihat mengayunkan tinjunya ke arah kawanan babon dari jendela apartemennya.

NEW YORK (HK) — Organisasi Pariwisata PBB mengeluarkan data wisata tahunan, meliputi negara dan kota favorit para turis Seperti dikutip BBC, Prancis menjadi negara yang banyak dikunjungi oleh wisatawan asing pada 2012 lalu,

sementara Bangkok menjadi ibu kota yang menarik banyak turis, seperti diungkapkan dalam sebuah studi. Data yang dikeluarkan oleh Organisasi Pariwisata Dunia PBB, menunjukan 83 juta orang berkunjung ke Prancis pada tahun lalu, jum-

lah wisatawan itu bahkan melebihi penduduknya yang ‘hanya’ mencapai 66 juta. Sementara pusat rekreasi ski di Alpen dan tempat peristirahatan di Mediterania selalu masuk daftar teratas sebagai lokasi tujuan wisata favorit, sejak studi dilakukan. Jumlah wisatawan dunia yang berkunjung ke Prancis, lebih banyak 16 juta orang dibandingkan dengan yang datang ke AS, sebagai negara kedua dalam daftar PBB. Meski menjadi negara tujuan wisata nomor satu di dunia, tetapi pariwisata hanya memberikan kontribusi 7% dari produk domestik brutonya, lebih dari banyak dibandingkan industri mobil. Rata-rata wisawatan yang berkunjung ke Prancis menghabiskan uang sekitar 646 dollar AS lebih kecil dibandingkan dana yang dihabiskan turis di negara-negara lain yang berada di daftar 10 besar negara tujuan wisata favorit. Para wisatawan membelanjakan uang 1.884 dollar AS, 1.253 dollar AS di Jerman dan 1.249 dollar AS di Inggris. Sementara turis di Makau, yang terkenal dengan Kasinonya, menghabiskan sekitar 3.213 dollar AS. Sekitar 83 persen wisatawan yang datang ke Prancis berasal dari negara-negara Eropa, yang mungkin dapat menjelaskan alasan sedikitnya uang yang mereka habiskan di negara tersebut. (rol)


Opini & Layanan Umum Inkonsistensi PLN dan Perhatian Pemda PERSOALAN kelistrikan di Pulau Bintan, sampai sekarang belum juga tuntas. Listrik yang kerap byar pet, seakan sudah menjadi santapan masyarakat, yang bisa tersaji kapan saja. Tentu, kondisi ini sangat memprihatinkan. Padahal, masalah ini sudah berlangsung lama serta berulang-ulang, tapi kenapa belum juga menemukan titik penyelesaian? Saat ini, pembangkit listrik yang dimiliki PLN Kepri Area Tanjungpinang belum mampu menyuplai daya sesuai kebutuhan masyarakat. PLTU Kalang Batang, yang sebelumnya digadang-gadang bakal bisa mengatasi kekurangan daya, justru kondisinya melempem. Peralatan di pembangkit tersebut sering mengalami trouble. Semakin sering diperbaiki, semakin sering pula rusak. Berbagai pihak telah mendesak PLN agar mencari solusi yang tepat guna melenyapkan yang namanya kebijakan pemadaman bergilir. Jika pun tak

bisa menghilangkan, paling tidak mampu meminimalisirnya. Beberapa waktu lalu, elemen mahasiswa yang mendapat dukungan penuh dari masyarakat Tanjungpinang juga sudah menggeruduk Kantor PLN di Tanjungpinang. Ketika itu, seperti yang sudahsudah, manajemen PLN mengumbar janji akan menuntaskan persoalan listrik yang kerap byar pet. PLN bahkan berulangkali berani berjanji bahwa ke depan listrik di Tanjungpinang tidak akan mengalami gangguan teknis, kecuali jika ada bencana alam. Akan tetapi, janji tinggallah janji. Sampai sekarang, pelayanan PLN tak jua membaik. PLN telah bersikap inkonsistensi kepada pelanggannya. Pasalnya, kebijakan berbanding terbalik dilakukan kepada PLN kepada pelanggannya yang terlambat membayar tagihan. Dimana, jika pelanggan telat,walau sehari saja dari batas akhir

pembayaran, maka tanpa ampun PLN akan memutus aliran listrik ke pelanggan. Kita pantas khawatir, jika tak boleh dibilang marah, kepada PLN. Sebagai lembaga penyedia dan pengatur listrik di Pulau Bintan, yang meliputi Kabupaten Bintan dan Kota Tanjungpinang, PLN seharusnya mengerti bahwa ketersediaan listrik yang cukup, sangat berpengaruh kepada kehidupan bermasyarakat. Banyak hal yang terkena dampak dari seringnya listrik padam. Mulai dari terganggunya tatalaksana pemerintahan, pelayanan publik, sampai kepada menurunnya kepercayaan investor terhadap suatu daerah. Apalagi, Pulau Bintan juga menjadi tempat Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) berkantor. Pemilihan Kota Tanjungpinang sebagai ibukota Provinsi Kepri, bukan sembarangan. Sudah melewati berbagai kajian yang salah satunya agar pembangunan dan

perkembangan perekonomian di Kepri bisa merata, dan tidak hanya terfokus di Pulau Batam sebagai sentra industri di provinsi ini. Sebagai daerah yang diharapkan tumbuh menjadi kekuatan baru ekonomi di Kepri, Pulau Bintan (kabupaten Bintan dan Kota Tanjungpinang) memang harus terus berbenah. Kelengkapan infrastruktur seperti jalan, pelabuhan dan bandara serta telekomunikasi yang menjadi syarat bagi satu daerah untuk bisa bersaing dengan daerah lain, pun terus digesa pembangunannya di pulau ini. Semua itu tentu bisa menjadi tidak berarti jika pasokan listrik tidak mencukupi. Listrik merupakan kebutuhan yang sangat vital dan mendasar bagi semua kegiatan baik di bidang usaha perdagangan dan lainnya. Di sektor investasi, para calon penanam modal yang semula tertarik, bisa saja berfikir lagi

untuk masuk berinvestasi di Pulau Bintan. Kecuali, investor itu memang bergerak di bidang kelistrikan atau pembangkit listrik. Sesungguhnya pun, masalah kelistrikkan yang sedang terjadi di Pulau Bintan tidak bisa ditimpakan sepenuhnya kepada PLN. Harus ada campur tangan pemerintah daerah (pemda). Eksekutif dan legislatif, tetap harus bergandeng tangan mencarikan solusi terbaik. Jika memang perlu dilakukan penyegaran di jajaran manajemen ataupun sumber daya manusia lainnya di PLN, maka lakukanlah segera. Kalau alat pembangkitnya yang bermasalah, gantilah dengan yang bagus. Atau mungkin pemilihan bahan bakarnya (gas, batubara, BBM) yang belum pas, tidak sesuai dengan mesin yang ada. Harus ada standar yang jelas dan tegas. Ini penting. Mengingat dewasa ini, geliat pembangunan di Bintan dan Tanjungpinang menunjukkan grafik meningkat. Karenanya, paso-

Ayat-ayat Zakat Zakat bertujuan untuk mendekatkan hubungan sesama manusia, terutama hubungan antara kelompok yang kuat dengan kelompok yang lemah, antara yang kaya dengan yang miskin. Zakat diwajibkan dengan tujuan untuk meringankan beban penderitaan kaum dhu’afa, fakir miskin, atau melipur orang-orang yang sengsara, dan membantu orang-orang yang sangat membutuhkan pertolongan. Menurut Yusuf Qardhawi, zakat ialah hak tertentu yang diwajibkan Allah SWT terhadap kaum Muslimin yang diperuntukkan bagi mereka, yang dalam Al Qur'an disebut fakir miskin dan mustahik lainnya, sebagai tanda syukur atas nikmat Allah SWT dan untuk mendekatkan diri kepada-Nya, membersihkan diri dan harta. Hal ini berarti bahwa makna tumbuh dan berkembang itu tidak banyak diperuntukkan untuk harta kekayaan tetapi lebih jauh dari itu. Dengan mengeluarkan zakat diharapkan hati dan jiwa orang yang menunaikan kewajiban zakat itu menjadi bersih. Untuk menggambarkan betapa pentingnya kedudukan zakat, Al Qur'an menyebut sampai 72 kali dimana “itau al-zakah” bergandengan dengan “iqamu al-shalah”, seperti pada ayat 43 surah al-Baqarah, ayat 55 surah al-Maidah, ayat 4 surah al-Mu’minun, dan lain sebagainya. Ayat-ayat alQur’an yang membahas tentang zakat, di antaranya adalah, pertama, Al-Muzammil ayat 20. (Makiyyah) “dan dirikanlah shalat, tunaikanlah zakat dan berikanlah pinjaman kepada Allah pinjaman yang baik.” Kedua, Al-An’am ayat 141 (Makiyyah) “Dan Dialah yang menjadikan kebunkebun yang berjunjung dan yang tidak berjunjung, pohon korma, tanam-tanaman yang bermacam-macam buahnya, zaitun dan delima yang serupa (bentuk dan warnanya) dan tidak sama (rasanya). makanlah dari buahnya (yang bermacam-macam itu) bila Dia berbuah, dan tunaikanlah haknya di hari memetik hasilnya (dengan disedekahkan ke-

K olom Publik (Bagian Pertama) SEORANG muslim sudah seharusnya memahami hakikat hidupnya di dunia. Dari mana ia berasal, untuk apa hidup dan bagaimana dia harus menjalani hidupnya, serta kemana setelah mati? Sudah sewajarnya bila setiap muslim memahami hal ini. Pemahaman akan hakikat hidup sangatlah penting, oleh karena ia akan menentukan corak atau gaya hidup seseorang.

ADA dua hubungan penting yang harus dipelihara dalam ajaran Islam, yaitu hubungan manusia dengan Allah dan hubungan manusia dengan manusia lainnya. Kedua hubungan ini harus sejalan dan serentak. Menurut Islam, dengan melaksanakan kedua hubungan ini, hidup manusia akan sejahtera di dunia maupun di akhiratk. Untuk mencapai tujuan itu, dalam Islam selain kewajiban shalat, puasa dan haji ada juga kewajiban zakat.

Oleh: Drs. H. Jefridin, M.Pd Ketua Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Batam

pada fakir miskin); dan janganlah kamu berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang yang berlebih-lebihan.” Sebab turunnya ayat ini adalah sebagaimana yang diriwayatkan oleh Ibnu Juraij, “Bahwa ayat ini diturunkan berkenaan dengan Tsabit bin Qais bin Syimas yang menebang pohon kurma miliknya, kemudian ia bagibagikan buahnya hingga sore hari sesudah itu ia tidak lagi memiliki buah kurma.” Ketiga, Al-Baqarah ayat 267, 271, dan 274 (Madaniyyah) “Hai orang-orang yang beriman, nafkahkanlah (di jalan Allah) sebagian dari hasil usahamu yang baikbaik dan sebagian dari apa yang Kami keluarkan dari bumi untuk kamu. dan janganlah kamu memilih yang buruk-buruk lalu kamu menafkahkan daripadanya, Padahal kamu sendiri tidak mau mengambilnya melainkan dengan memincingkan mata terhadapnya. dan ketahuilah, bahwa Allah Maha Kaya lagi Maha Terpuji.” (QS. Al-Baqarah: 267). Al-Baqarah: 271 “Hai orang-orang yang beriman! Nafkahkanlah sebagian dari hasil usahamu yang baik-baik” jika kamu Menampakkan sedekah(mu), Maka itu adalah baik sekali. dan jika kamu menyembunyikannya dan ka-

mu berikan kepada orangorang fakir, Maka Menyembunyikan itu lebih baik bagimu. dan Allah akan menghapuskan dari kamu sebagian kesalahan-kesalahanmu; dan Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan”. Al-Baqarah: 274) “Orangorang yang menafkahkan hartanya di malam dan di siang hari secara tersembunyi dan terang-terangan, Maka mereka mendapat pahala di sisi Tuhannya. tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan tidak (pula) mereka bersedih hati”. Keempat, At-Taubah ayat 103 (Madaniyyah) “Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. dan Allah Maha mendengar lagi Maha mengetahui. Kelima, At-Taubah ayat 60 (Madaniyyah) “Sesungguhnya zakat-zakat itu, hanyalah untuk orang-orang fakir, orangorang miskin, pengurus-pengurus zakat, Para mu’allaf yang dibujuk hatinya, untuk (memerdekakan) budak, orang-orang yang berhutang, untuk jalan Allah dan untuk mereka yuang sedang dalam perjalanan, sebagai suatu ketetapan yang diwajibkan Allah, dan Allah Maha mengetahui lagi Maha Bijaksana”. Zakat bertujuan juga sebagai pertumbuhan, sebagaimana yang ditunjukkan dalam QS al-Baqarah ayat 276, karena dengan memberikan hak fakir miskin dan lain-lain yang terdapat dalam harta benda kita, maka terjadilah sirkulasi uang dalam masya-

Makna Hidup Saking pentingnya persoalan ini, sampai mungkin bisa dikatakan, janganlah kita hidup sebelum kita memahami apa sebenarnya hakikat hidup itu sendiri. Tapi tidak sedikit muslim yang tidak memahami, bahkan kehilangan makna hidupnya yang hakiki ini. Ada yang terhanyut oleh pola hidup sekuler, ada pula yang

rakat yang mengakibatkan bertambah berkembangnya fungsi uang itu dalam masyarakat. Di belakang pendapat tersebut terdapat asumsi, seperti yang dikemukakan Ibnu Khaldun, bahwa harta benda itu selalu beredar di antara penguasa dan rakyat. Ia menganggap negara dan pemerintahan itu sebagai suatu pasar yang besar, malah yang terbesar di dunia (alsuq ala’zham), dan bahwa ia itu adalah inti budaya manusia (maddat al-’umran). Jadi apabila negara atau pemerintah, atau penguasa menahan harta benda dalam bentuk pajak yang telah dikumpulkannya dalam kalangannya saja, maka jumlah uang yang beredar dalam masyarakat sudah pasti berkurang pula, dan pendapatan rakyat akan menjadi berkurang pula, padahal rakyat itu merupakan kalangan terbanyak umat manusia ini. Gejala ini menimbulkan kemacetan ekonomi di kalangan masyarakat. Sasaran zakat kemudian ditunjukkan oleh Surat atTaubah ayat 60. Innama asShodaqqatu dari ayat ini menunjukkan kepada zakat-zakat yang wajib, berbeda dengan sadaqah mustahabah yang bebas diberikan kepada semua orang tanpa ada pengkhususan. Sasaran zakat (mustahiq) itu sendiri ialah: 1) orang fakir: orang yang Amat sengsara hidupnya, tidak mempunyai harta dan tenaga untuk memenuhi penghidupannya. 2) orang miskin: orang yang tidak cukup penghidupannya dan dalam Keadaan kekurangan. 3) Pengurus zakat: orang yang diberi tugas untuk mengumpulkan dan

membagikan zakat. 4) Muallaf: orang kafir yang ada harapan masuk Islam dan orang yang baru masuk Islam yang imannya masih lemah. 5) memerdekakan budak: mencakup juga untuk melepaskan Muslim yang ditawan oleh orangorang kafir. 6) orang berhutang: orang yang berhutang karena untuk kepentingan yang bukan maksiat dan tidak sanggup membayarnya. Adapun orang yang berhutang untuk memelihara persatuan umat Islam dibayar hutangnya itu dengan zakat, walaupun ia mampu membayarnya. 7) pada jalan Allah (sabilillah): Yaitu untuk keperluan pertahanan Islam dan kaum muslimin. di antara mufasirin ada yang berpendapat bahwa fisabilillah itu mencakup juga kepentingan-kepentingan umum seperti mendirikan sekolah, rumah sakit dan lainlain. Adapun yang paling mendekati kebenaran adalah setiap orang yang berusaha untuk taat kepada Allah dan orangorang yang berada di jalan kebenaran. 8) orang yang sedang dalam perjalanan yang bukan maksiat mengalami kesengsaraan dalam perjalanannya. Ajaran Islam menjadikan ibadah yang mempunyai aspek sosial sebagai landasan membangun satu sistem yang mewujudkan kesejahteraan dunia dan akhirat. Dengan mengintegrasikannya dalam ibadah berarti memberikan peranan penting pada keyakinan keimanan yang mengendalikan seorang mukmin dalam hidupnya. Demikianlah fungsi sesungguhnya dari ibadah yang dikenal dengan zakat. Dan dalam kelanjutannya peranan organisasi dan kekuasaan yang mengatur dan mengayomi masyarakat juga diikutsertakan, yaitu dengan adanya ‘Amilin dan Imam atau Khalifah yang aktif dalam menjalankan dan mengatur pelaksanaan tersebut. Zakat bukanlah satusatunya gambaran dari sistem yang ditampilkan oleh ajaran islam dalam mewujudkan kesejahteraan umum bagi masyarakat. Namun, harus diakui bahwa zakat sangat penting arti dan kedudukannya karena merupakan titik sentral dari sistem tersebut. ***

5

Senin, 5 Agustus 2013

kan listrik juga wajib dinaikkan. Kalau kita tidak awas, ke depan masalah listrik ini bisa menjadi bumerang. Investor yang sudah ada bukan tidak

mungkin bakal hengkang, dan calon investor, membatalkan niatnya untuk berinvestasi. Bila itu terjadi, maka jelas, kita merugi. ***

C akap B ijak “PENGETAHUAN diperoleh dengan belajar; kepercayaan dengan keraguan, keahlian dengan berlatih; dan cinta dengan mencintai” Thomas S Szasz "ESENSI menjadi manusia adalah ketika seseorang tidak mencari kesempurnaan"

George Orwell

M enyanyah

THR BULAN puasa bulan penuh pembayaran THR tersebut agar berkah. Berkah di dalamnya tepat waktu dan nilainya sesuai ketentuan perundangbagi sebagian orang adalah undangan yang bertunjangan hari raya ( THR). laku. Tidak ada saPenatnya bekerja sambil lahnya, Disnaker propuasa mungkin akan aktif melakukan pehilang saat menerima ngawasan, termaTHR. Pembayaran suk dengan memTHR wajib dilakubentuk posko pekan paling lambat ngaduan pembatujuh hari sebelum yaran THR. Ini Idul Fitri atau H-7. perlu agar jangMenurut Pean sampai THR raturan Menteri yang merupaTenaga Kerja kan hak nordan Transmatif pekermigrasi (Perja yang temenakertralah diatur ns) Nomor Nando K Tamba dalam ke04 Tahun tentuan 1994, setiWartawan Haluan Kepri p e r u n ap orang yang mempekerjakan orang dang-undangan dilanggar. Pemerintah harus bertinlain disebut pengusaha dan wajib membayar THR. Peraturan dak tegas bagi pengusaha perundang-undangan tidak yang tidak menaati aturan mempersoalkan apakah se- pembayaran THR. Sesuai dengorang pengusaha itu perse- an Pasal 8 Permenakertrans 04/ orangan, memiliki perseroan 1994, pengusaha yang meterbatas, yayasan atau per- langgar ketentuan pembayakumpulan. Intinya, setiap orang ran THR diancam dengan huyang mempekerjakan orang kuman baik pidana kurungan lain dengan imbalan upah maupun denda. Permenaketrans 04/1994 wajib membayar THR. Pasal 2 Permenakertrans memberi peluang bagi pengu04/1994 itu menyebutkan, pe- saha untuk membayar THR ngusaha wajib membayar THR lebih kecil dari ketentuan yang pekerja yang sudah bekerja berlaku. Tapi, dengan syarat minimal tiga bulan. Peraturan mengajukan permohonan ini tidak membedakan status penyimpangan jumlah pempekerja itu apakah kontrak, bayaran THR kepada Dirjen outsourcing ataupun tetap. Pembinaan Hubungan IndusAsal seorang pekerja telah trial dan Pengawasan Ketenabekerja selama tiga bulan gakerjaan (Binapenta) Kemeberturut-turut, ia berhak atas nakertrans paling lambat dua THR. Jadi, seorang pekerja bulan sebelum hari raya. Nilai rumah tangga (PRT ) pun asal THR yang dibayarkan ditentuia telah bekerja minimal sela- kan oleh Dirjen Binapenta. Jika ma tiga bulan berturut-turut tidak mengajukan permohonan ini sebelumnya, maka berhak memperoleh THR. Besar uang THR yang di- tidak ada alasan bagi penguterima seorang pekerja sepe- saha untuk tidak membarti diatur dalam Pasal 3 Per- yarkan THR sesuai ketentuan menakertrans 04/1994 adalah yang berlaku. THR diberikan untuk minimal satu bulan gaji bagi mereka yang masa kerjanya membantu keuangan para sudah satu tahun. Sedangkan pekerja dalam memenuhi THR bagi pekerja dengan ma- pengeluaran di bulan Ramadsa kerja 3-12 bulan adalah han yang biasanya meningjumlah bulan masa kerja di- kat. Selain itu, THR biasanya kali satu bulan upah dibagi dipakai untuk mudik serta 12 bulan. Itu adalah nilai mi- membeli keperluan Hari Raya. nimum THR yang harus diba- Oleh karenanya, sekali lagi yarkan. Artinya, perusahaan para pengusaha hendaknya bisa membayarkan nilai THR membayar THR sesuai ketentlebih dari ketentuan itu, apa- uan yang berlaku. Bahkan, bila lagi bila kondisi keuangan memungkinkan membayarperusahaan memungkinkan nya lebih dari ketentuan. Hitung-hitung sedekah sekalian membayar lebih. Pemerintah melalui Dinas hadiah bagi para karyawan Tenaga Kerja (Disnaker) memi- yang merupakan aset peliki kewajiban mengawasi rusahaan. ***

Oleh: Ust. Saiful Ulum, S.Sos.I, Direktur Pendidikan Nuruk Islam Group

acuh tak acuh menjalani hidupnya. Padahal, memahami hakikat hidup bukan hal yang sukar bagi seorang muslim. Allah SWT telah memberikan bekal dan potensi pada diri manusia, berupa daya pikir (akal) dan fitrah yang melekat pada manusia sejak dia diciptakan oleh Allah SW T. Allah SW T telah memberikan panca-

indera, sebagai salah satu unsur penting untuk proses berpikir. (Lihat QS. An-Nahl :78). Semua bekal ini semestinya bisa digunakan dengan sebaik-baiknya, agar pada gilirannya ia dapat memahami hakikat hidupnya di dunia. Kegagalan manusia dalam memahami hakikat hidupnya, tiada lain karena kelalaian dan keengganannya menggunakan

bekal-bekal tersebut, sehingga arah dan orientasi hidupnya menjadi tidak jelas atau menyimpang dari jalan yang semestinya. Akhirnya, hawa nafsu atau setanlah yang dijadikan “tuhan”, yakni menjadi sumber penentu sikap dan tujuan hidupnya. Orang sesat seperti ini dicap oleh Allah SWT bagaikan binatang ternak, bahkan lebih rendah lagi daripada itu. (Lihat QS. Al-A’raf :179). ***

√ Investor Batal Berinvestasi - Kalau investor kayak PT SCI, tak apelah ! √ Ansar Khatib di Batam, Khazalik di Kijang - Udah minta izin Walikota Batam ngak pak Ansar ? REDAKSI menerima kiriman artikel opini, surat pembaca, essai, dan informasi dengan syarat tidak menghina, memfitnah atau menghujat seseorang atau kelompok serta tidak berbau SARA. Setiap surat dilengkapi identitas diri dan dikirimkan ke Redaksi Harian Umum HALUAN KEPRI, Bengkong Garama, Telp. (0778) 427000 (hunting), Faks. (0778) 427784, E-mail: redaksi@haluankepri.com Redaksi berhak mengolah ulang isi

P o j o k

Editor : Fery Heriyanto, Layouter: M Fahrullazi


CMYK

Meranti

Senin, 5 Agustus 2013

6

Sumur Warga Mulai Mengering Kemarau Panjang Melanda Meranti SELATPANJANG (HK) — Kemarau panjang mengakibatkan sejumlah sumur milik warga di Kabupaten Kepuluaan Meranti mengering. Hal ini meresahkan warga, karena persediaan air kurang untuk menyambut lebaran nanti. Untuk mendapatkan air bersih ini, warga terpaksa berkeliling ke pelosok pedesaan. Ruslan Nahrowi Liputan Meranti Seperti warga Pulau Rangsang, mereka harus rela keliling kampung mencari air gambut untuk keperluan sehari-hari. Aini (43) salah seorang warga Rangsang Pesisir mengaku sudah sebulan ini sumurnya kering kerontang tak lagi berair. Biasanya, sumur yang terletak jauh di belakang rumahnya, tak pernah kering. Namun, karena terus menerus dipompa menjadi kering. “Kemarau tahun ini benar-benar menyulitkan war-

ga. Sumur-sumur mengering, tak lagi berair. Jangankan untuk mandi, untuk cuci muka saja tak lagi dapat. Sampai hari ini terhitung sudah hampir sebulan, sumur-sumur waga mengering” ungkap Aini. Kejadian serupa juga dialami wraga Desa Melai Ransang Barat. Menurut salah seorang warga, Mazna (42), sumurnya sudah lebih sebulan tak lagi bisa diambil airnya. Sumur miliknya yang sempat menjadi tumpuan warga setempat turut mengering karena terus dipompa untuk keperluan seharihari. Minimnya curah hujan

ini, kata dia menyebabkan sumber air tak lagi mampu mengeluarkan air. Kondisi ini turut diperburuk dengan intrusi air laut yang terus masuk ke darat. Akibatnya, tidak hanya diancam kekeringan, namun kualitas air sumur warga juga tak lagi layak untuk mandi karena sudah terlalu masam kekuning-kuningan. Untuk keperluan mandi, mencuci dan masak lanjut Maznah, setiap harinya terpaksa harus mengambil air gambut di dekat desa tetangga. Mesipun tidak harus membeli, namun jauhnya jarak yang harus ditempuh menyebabkan tidak bisa bebas memanfaatkan air gambut tersebut. Setiap harinya, untuk masak, mandi dan mencuci meninimal butuh 10 derigen besar. Untuk itu, mau tidak mau harus rela capekcapek ulang alik mengngkut air ke rumah. Bupati Kepulauan Meranti Irwan Nasir mengomentari atas kekeringan air ini

mengatakan, Meranti memang disulitkan dengan persoalan kebutuhan air bersih yang belum tertangani secara optimal. Saat ini hampir seluruh warga diberbagai pelosok pedesaan Meranti masih berharap air dar langit. Kalau hujan tak turun dalam satu atau dua bulan seperti sekarang ini, masyarakat di dekat perbataan seperti Pulau Rangsang akan kekeringan air. Tidak hanya di bakbak penampungan, tapi juga di sumur-sumur warga. “Setiap tahun, Pemkab Meranti mengalokasian lebih dari 10.000 bak-bak untuk menampung ari hujan. Kita perkirakan sudah lebih 60.000 yang dibagi-bagikan kepada masyarakat” ungkap Bupati. Pembagian bak-bak penampung air ini lanjut Bupati, merupakan upaya jangka pendek Pemkab Meranti dalam mengatasi persoaan air bersih. Untuk jangka panjang, Pemkab sedang membuat kajian untuk membangun waduk di Tebing Tinggi Barat dan memanfaatkan air Tasik Air Putih di Rangsang

NET

AIR TELAGA — Seorang warga Kota Selatpanjang sedang mengambil air di Telaga Bening di jalan Merdeka, beberapa hari lalu. Saat ini sumur milik warga pada kering karena kemarau panjang. sebagai sumber air bersih untuk masyarkaat. “Kita rencanakan pada tahun 2015,

Masyarakat Waspada Terjadinya Kebakaran SELATPANJANG (HK) — Bupati Kepulauan Meranti Irwan Nasir minta kepada segenap masyarakat Kepulauan Meranti, terutama warga Selatpanjang agar tetap berhati-hati dan waspada atas berbagai hal kemungkinan buruk yang bisa merugikan masyarakat itu sendiri. Salah satunya penggunaan kembang api dan mercon yang sebenarnya dilarang pemerintah

tersebut, karena bisa menyebabkan kebakaran. Apalagi kata Irwan, saat ini sedang dalam Kondisi kemarau cukup riskan dengan terjadinya kebakaran. Untuk itu kepada para orangtua agar masing-masing menasehati anggota keluarganya untuk tidak menggunakan mercon atau kembang api, yang bisa menimbulkan bahaya, Permintaan Bupati Kepu-

lauan Meranti Irwan Nasir ini disampaikan Humas Setdakab Meranti, Ery Suhairi, kepada Haluan Media Group di Selatpanjang Minggu (4/8). Dijelaskannya, dalam kondisi menjelang perayaan hari lebaran, kesibukan masyarakat menjadi cukup tinggi. Semuanya berpacu mengejar waktu untuk melakukan berbagai persiapan penyambutan dan perayaan hari raya

keagamaan tersebut. Namun demikian factor keselamatan harus menjadi prioritas pertama. Baik keselamatan individu, maupun keselamatan seluruh anggota keluarga. Termasuk keselamatan rumah, sehingga perayaan hari raya nantinya bisa dilaksanakan penuh keceriaan. Penggunaan mercon dan kembang api kata Ery, bisa menyulut terjadinya ke-

bakaran rumah, dan malapetaka lainnya. Untuk itu perlu mendapat perhatian dari para orangtua. Walaupun pada dasarnya penggunaan benda berbahan mesiu itu dilarang pemerintah, namun tidak sepenuhnya masyarakat yang sudah mengindahkannya. “Kita orangtua-lah yang da pat mengawasi para anak-anak kita sehingga

dua program jangka panjang tersebut sudah bisa direaliasika. Kasihan ,mayarakat

masih harus disusahkan keliling kampung mencari air bersih” tandas Irwan lagi. ***

kalaupun terpaksa mereka menggunakannya, tapi dengan jaminan tidak akan mengakibatkan kecelakaan,”kata Ery lagi. Ditambahkannya, penggunaan mercon juga diharapkan tidak dilakukan di tengah-tengah pemukiman warga yang padat. Apalagi sengaja membunyikannya di tengah jalan. Ini juga sangat beresiko bahaya bagi masyarakat yang kebetulan lewat di jalan tersebut. Sebab jika dibunyikan persis bagi masyarakat yang

mengalami gangguan jantung, tentu bisa berakibat fatal. Untuk itu sekali lagi kita imbau kepada para orangtu-alah yang pertama memberikan pengertian terhadap anak-anaknya. Sehingga dalam merayakan hari kemenangan Idul Fitri tersebut semua masyarakat bisa terhindar dari kecelakaan. Bisa merayakannya bersama seluruh keluarga dan juga sahabat dan handai taulan tanpa kurang suatu apapun jua, “tutur Ery. (hmg)

Sumbar-Riau

Pejabat Boleh Pakai Mobnas Lebaran Pemko Siap Diperiksa KPK PADANG (HK) — Pemko Padang tetap dengan keputusannya semula, membolehkan pejabat menggunakan mobil dinas (mobnas) saat Lebaran. Karena sampai saat ini, belum ada satu pun aturan yang mengatur secara tegas tentang penggunaan mobil dinas untuk mudik Lebaran. Begitu juga surat dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), yang katanya sudah dikirimkan ke seluruh instansi terkait, Pemko belum menerimanya. Karena itu jika kebijakan Pemko membolehkan pejabatnya memakai mobnas untuk mudik memiliki implikasi hukum, maka Pemko siap diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Wakil Walikota Padang, Mahyeldi Ansharullah kepada wartawan Jumat (2/8) lalu, mengatakan sampai saat ini Pemko tetap dengan kebijakan yang telah dibuat sebelumnya, mengi-zinkan penggunaan mobil dinas selama mudik Lebaran. “Kita tetap membolehkan pemakaian mobas selama Lebaran. Karena sampai hari ini kita belum menerima ke-

tegasan tertulis tentang larangan itu,” kata Mahyeldi. Dikatakan, Pemko mengacu pada Permen PAN dan RB Nomor 87 Tahun 2005 tentang Pedoman Peningkatan Pelaksanaan Efisiensi, Peng-hematan dan Disiplin Kerja Men-teri Pendayagunaan Apara-tur Negara, yang menyerahkan kepada kepala daerah kebijakannya. “Ini adalah kebijakan kepala daerah. Kebijakan ini diambil karena situasi dan kondisi yang tidak memungkinkan untuk meninggalkan mobnas tersebut di satu tempat. Jika itu tetap kita lakukan, mau disimpan dimana kendaraan tersebut. Kendaraan itu butuh perawatan, mesinnya perlu dihidupkan setiap pagi. Nanti siapa yang akan merawatnya. Siapa yang akan menghidupkan

mesinnya tiap pagi,” ujarnya. Kendati demikian, Pemko Padang tetap melakukan pembatasanpembatasan atas kebijakan yang akan dilakukan. Diantaranya, tidak memper-bolehkan kendaraan dinas tersebut di bawa keluar Sumbar. Bagi yang melanggar pemba-tasan itu tentu ada sanksi. Mahyeldi menegaskan, Pemko tidak akan melawan pusat jika memang ada keputusan yang jelas dan aturan tertulis soal pelarangan penggunaan mobnas selama mudik. “Kalau memang ada keputusan dan aturan jelas dan tertulis, akan kita ikuti. Kalau misalnya hari ini aturan soal itu dikirimkan ke kita, hari ini juga kita akan tindaklanjuti. Sepan-jang ada aturan baku yang mengatur, kita akan patuhi,” ujarnya. Soal implikasi hukum dari kebijakan yang diambil, pihak-nya mengaku siap mempertanggungjawabkannya. Mahyeldi menyatakan siap diperiksa KPK jika memang ada pelanggaran terkait kebijakan Pemko Padang tersebut. “Kalau memang itu tugas KPK, silahkan saja,” katanya. (hmg)

Penumpang SSK II Mencapai 9 Ribu Lebih PEKANBARU (HK) — Mendekati puncak arus mudik tahun ini, lonjakan penumpang sudah terjadi di Bandara Internasional Sultan Syarif Kasim (SSK) II Pekanbaru. Bahkan hingga sore memasuki H-4 lebaran, Minggu (4/8), SSK II mencatat jumlah penumpang mudik sudah mencapai lebih kurang 9.500 orang lebih. Sedangkan sehari sebe-

lumnya, Sabtu (3/8) sampai pukul 21.00 WIB malam, total penumpang mudik di bandara berjumlah 9.700 orang. "Lonjakan memang sudah terjadi. Jumlahnya pun jauh meningkat dibandingkan arus mudik tahun lalu. Pada H-4 tahun lalu kita mencatat total penumpang di SSK II hanya berjumlah 7 ribuan. Sedang-

kan H-4 pada tahun ini penumpang sudah mencapai 9.500 orang. Itupun masih data sementara dan dipastikan akan bertambah sampai update terakhir pukul 21.00 WIB," ujar Airport Duty Manager SSK II, Ibnu Hasan menjawab Haluan Riau, Minggu (4/8). Hanya saja, meski lonjakan penumpang sudah terjadi, Ibnu mengaku jadwal

NET

PADAT PENUMPANG — Bandara SSK II Riau mulai di padati penumpang yang hendak mudik lebaran. Untuk H-4 lebaran, Minggu (4/8), di SSK tercatat lebih kurang 9.500 orang lebih yang akan mudik.

CMYK

penerbangan dibandara masih relatif normal. Menurutnya belum ada gangguan atau delay yang terjadi. "Tidak ada delay, penerbangan masih aman,"ungkapnya. Sementara itu, disinggung mengenai penambahan armada penerbangan, Ibnu mengaku berdasarkan pengajuan yang sudah disampaikan sejumlah maskapai, penambahan untuk ekstra flight diperkirakan mulai diberlakukan hari ini Senin (5/8). "Sekarang penambahan armada belum ada. Tetapi berdasarkan pengajuan dari maskapai diperkirakan besok (hari ini,red) mulai diberlakukan, seperti maskapai Lyon Air dari Medan,"bebernya. Lonjakan di BRPS Tak jauh berbeda dengan kondisi di bandara SSK II, di terminal Bandara Raya Payung Sekaki (BRPS) lonjakan penumpang juga sudah terjadi. Bahkan jika dibandingkan pada Sabtu (3/8) lalu, terjadi peningkatan penumpang sebanyak 400 orang. Lalu untuk jumlah armada yang telah beroperasi, hingga Minggu (4/8) sore bus reguler yang aktif totalnya sudah mencapai 51 unit. (hmg)

Editor: Arment, Layouter: Ricoh Polda


Sambungan Dari Halaman 1

Menyukai Kebaya impian setiap perempuan," kata pesinden dan pembawa acara ini di sela persiapan shooting sebuah acara buka puasa bersama di Jakarta Selatan. Tetapi, Soimah mengaku suka mengenakan kebaya karena sudah terbiasa dan nyaman mengenakan-

nya sejak masih gadis. "Jadi, bukan karena aku perempuan Jawa. Sebenarnya sih, karena sudah jadi kebiasaan, terus nyaman, dan akhirnya menyukainya," tutur Soimah. Meski kebaya bukan menjadi

yaitu di tahun-tahun politik atau jelang Pemilu 2014. "Kita mempertanyakan SK ini kenapa baru turun sekarang, setelah sekian lama. Ada apa ini? Kasihan masyarakat, kasihan pengusaha yang terkena imbas masalah ini," ujar Ma'ruf. Ma'ruf juga menyebutkan, Kadin Batam sedang mempertimbangkan untuk mem-PTUN-kan SK tersebut. Di samping itu, Kadin Batam juga akan melakukan kajian-kajian lebih lanjut atas SK Menhut tersebut. Terkait persoalan yang membelit warga dan pengusaha, LSM Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) Provinsi Kepri, memastikan melakukan yudicial review terhadap SK No 463/Menhut-II/ 2013 terkait pengembalian fungsi hutan lindung di Kepri. Langkah ini diambil, karena menurut pandangan LIRA keberadaan SK Menhut tersebut cacat hukum. "Kami pastikan melakukan yudicial review, setelah lebaran permohonannya kami sampaikan ke MK," tegas Koordinator Wilayah Sumatera II (Riau, Kepri dan Sumbar) Lumbung Informasi Rakyat (LIRA), Dayat Hidayat, baru-baru ini. Sebagai bentuk keseriusan LIRA, lanjut pria yang akrab disapa Kang Dayat Ini, pihaknya sudah melakukan pendekatan dengan Pengacara Senior, Egi Sujana and Rekans, dan saat ini sedang mempelajari berkas perkaranya. "Kami sudah diskusi, kami sepakat menunjuk Pengacara Egi mewakili kami di MK," ungkap Dayat. Yudicial Review ini, tegasnya tidak boleh disia-siakan, karena SK menhut tersebut merupakan upaya sistematik untuk menghutankan kembali Batam. Sementara kondisi di lapangan sudah tidak memungkinkan untuk difungsikan ke alokasi awal. "Selain penujukan Pengacara, kami juga terus mengumpuilkan data di lapangan," tegasnya.

Cacat hukum yang dimaksudkan, yakni sebanyak 20 konsidern, tapi satupun secara sadar memasukkan keberadaan Peraturan menyangkut pembentukan Otorita Batam yang sekarang berubah jadi Badan Pengusaan Batam (BP Batam). Perihal kedua, ungkap Kang Dayat, UU 41 tahun 1999, khususnya Pasal 19 (1), perubahan peruntukan dan fungsi kawassan hutan, ditetapkan oleh pemerintah (Menhut) dengan didasarkan penelitian terpadu (tim terpadu). "Ini belum ada penelitian, ko tiba-tiba SK diterbitkan," terangnya. Padahal, jika mengacu pada Undang-undang di atas, maka seharusnya usulan tim padurasi dari Pemko Batam dab BP Batam dengan Kemenhut, menjadi pertimbangan utama, bukan malah seenaknya menentukan luas dan titiknya. "Pertanyaannya, kenapa justeru hasil padu serasi Batam tak ada disampaikan dalam SK Menhut," katanya. Perihal ketiga, keberadaan SK Kemenhut, telah melabrak sejumlah peraturan perundangan yang lebih tinggi, salah satu terkait tata cara penentuan hutan lindung. "SK Menhut oini juga bertentangan dengan peraturan yang lebih tinggi," katanya. Dalam hal ini, tegas Kang Dayat mengatakan bahwa kuat dugaan menteri telah lalai dan mengabaikan peraturan lebih Tinggi yang mengatur tentang Keberadaan BP Batam. Untuk itu, LIRa meminta seluruh komponen masyarakat untuk bersama-sama satu jiwan satu suara siapapun yang maju dalam Yudicial Review ini harus didukung. Tak hanya Yudicial Review, namun selama proses ini berlangsung, pihak LIRA akan melakukan demo tinggal di Kantor Kemenhut bersama masyarakat Batam. (pti/ays)

lamnya kapal pengangkut TKI tersebut, yaitu Tanjungberakit. "Arah angin ke arah utara. Kemungkinan korban terbawa arus ke perairan Vietnam maupun Malaysia. Walaupun demikian Basarnas tetap melakukan pencarian di perairan Indonesia, barangkali bisa ditemukan," ujar Agus. Terkait masih belum ditemukannya para TKI yang diduga ilegal itu, Agus mengaku agak khawatir. Hal yang dikhawatirkan Basarnas, lanjutnya, korban tertabrak kapal besar. Dari sudut pandang keilmuan, ujar Agus, apabila korban tenggelam di laut dan dalam waktu dua hari jasadnya akan mengapung. Karena proses inkubasi bakteri coliform di di dalam perut korban menghasilkan oksigen yang membuatnya mengapung. "Yang kita khawatirkan, korban mengapung tertabrak kapal besar, hancur dan tenggelam. Sehingga pencarian tidak membuahkan hasil maksimal, karena sebagian tubuh korban hancur tengge-

lam," jelasnya. Dilaporkan kantor berita Malaysia, Bernama, gabungan tim SAR Malaysia belum berhasil menemukan korban baru, setelah empat korban yang selamat. Seperti dilaporkan, sekelompok nelayan lokal menemukan tiga orang yang hanyut di laut sambil berpegangan tong plastik, sekitar pukul 4 sore waktu setempat. Ketiganya berhasil diselamatkan nelayan-nelayan tersebut. Empat korban yang ditemukan tersebut berasal dari Batam, Jawa Timur, Flores, dan Lombok Timur. Keempatnya merupakan pria yang berumur antara 26 dan 31 tahun. Keempat WNI itu kini dirawat di rumah sakit di Malaysia. Seperti diberitakan, kapal motor yang mengangkut para TKI tersebut berangkat dari pantai timur Tanjung Sedili di negara bagian Johor pada tanggal 1 Agustus 2013 pukul 8 malam waktu Malaysia. Kapal yang diduga dihantam ombak tersebut bertolak menuju Batam. (rof)

Dari Halaman 1

Basarnas Tanjungpinang tinggian ombak mencapai 2 meter, jarak pandang hanya 500 meter. Untuk menjaga hal-hal yang tidak kita inginkan, maka tim pulang ke pangkalan. Pencarian akan dilanjutkan besok pagi (hari ini, red), apabila cuaca memungkinkan," kata Kasubsi Operasi Basarnas Tanjungpinang, Agus Tamin kepada Haluan Kepri, Minggu (4/8). Agus mengatakan, Basarnas Tanjugpinang sendiri baru mendapat kepastian tentang adanya TKI tenggelam di perairan Johor Baru dari NPA Singapore, Sabtu (3/8) pagi. "Lalu kita kroscek ke Malaysia kebenarannya. Pada hari Minggu pagi ini (kemarin, red) kita menurunkan 21 anggota dengan satu kapal dengan nama RB 209 Tanjungpinang guna membantu pencarian ke-36 TKI yang belum ditemukan. Namun pencarian di wilayah perbatasan yang masih masuk wilayah kita," ujar Agus. Fokus pencarian, kata dia, yakni 54 kilometer arah utara Tanjungberakit. Alasannya, karena lokasi paling dekat dengan tengge-

Dari Halaman 1

"Alhamdulillah, Semoga Itulah ucapan yang disampaikan Ade Marbawi, pengurus masjid Nurul Ikhlas, Perumahan Sakura Permai, Batuampar ketika menerima Tafsir Al Qur'an yang diserahkan oleh Pemimpin Redaksi Haluan Kepri, Rinaldi Samjaya. Rinaldi mengungkapkan setiap tahun, khususnya pada Ramadhan, Haluan Kepri selalu menyelenggarakan kegiatan yang bersifat sosial keagamaan seperti buka bersama anak yatim serta menyerahkan santunan dan berbagi kebahagiaan dengan kaum dhuafa saat menjelang Idul Fitri. "Namun pada Ramadhan tahun ini, kami meluaskan program tersebut dengan membuat agenda 'Bagi-bagi Tafsir Al Qur'an'. Hal ini didasarkan, banyak dari kita, terkadang dalam membaca Al Qur'an, hanya membaca saja, belum masuk pada telaah lebih dalam dari ayatayat Al Qur'an yang kita baca itu. Padahal, ketika kita membaca arti ayat Al Qur'an yang dibaca, apalagi tafsirnya, sangat luar biasa ilmu dan pengetahuan yang terkandung dalam tiap-tiap ayat Al Qur'an. Semua ilmu ada dalam Al Qur'an. Karena itulah, kami dari Haluan Kepri menyelenggarakan program ini," jelas lelaki yang biasa disapa Aldi ini. Menurut Aldi, hal ini juga ditambah dari diskusi dengan sejumlah ustad dan alim ulama, yang

bagian dari keseharian Soimah, ketika menjalani shooting atau ambil bagian dalam sebuah acara, wanita yang dikenal dengan banyolan Jos Gandos serta tawanya yang keras itu mencoba untuk tampil dengan mengenakan kebaya.(kcm)

Dari Halaman 1

SK Menhut Pemko Batam dan BP Kawasan Batam, dan tim padu serasi. SK Menhut juga disebutkan telah melanggar hak-hak warga negara dan pelaku usaha sebagaimana diamanatkan oleh UUD Amandemen, khususnya pasal 28D ayat 1 tentang pengakuan, jaminan, perlindungan dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama di hadapan hukum. Dan pasal 28 I ayat 2 tentang perlindungan perlakuan bersifat diskriminatif, berhubung ada SK Menhut sebelumnya No 725 tahun 2010 tentang pelepasan kawasan hutan lindung Baloi seluas 119,6 hektar yang pada kenyataan lapangannya (tidak signifikan) bila dibandingkan dengan hak warga negara yang terancam kehilangan hak tinggalnya sebanyak 22.000 rumah, bahkan lebih. "Keputusan Menhut sangat mencenderai kondusivitas perekonomian Batam saat ini dan akan berkelanjutan di masa mendatang dengan pertumbuhan kondisi negatif lebih banyak timbul, serta iklim investasi yang sangat tidak menarik bagi investor berhubung ketidakpastian hukum lahan yang sudah diinvestasikan dengan memenuhi seluruh syarat dan kewajiban yang sudah ditetapkan negara melalui Pemko Batam dan BP Batam terkait pengalokasian, perijinan pembangunan, perdagangan, perbankan, dan perpajakan. Namun saat ini menjadi tidak jelas dan terancam kehilangan hakhaknya, serta menimbulkan konfrontatif horizontal di lapangan antara masyarakat perumahan dengan pengembang maupun dengan Pemko Batam dan BP Batam," papar Ma'ruf kepada wartawan usai menggelar buka puasa bersama anak yatim dan pengurus Kadin Kota Batam dan Kadin se Provinsi Kepri di Hotel Novotel Batam, Sabtu (3/8) malam. Ma'ruf juga menyayangkan SK tersebut baru turun sekarang,

Senin, 5 Agustus 2013

diperoleh satu kesimpulan, banyak dari kita kaum muslim belum begitu mendalami bacaan Al Qur'an yang dibaca. "Padahal kita tahu, Al Qur'an adalah sumber segala ilmu yang ada di dunia ini. Tapi kita kerap lupa dengan fakta tersebut. Melalui program ini, kami menggugah kita semua terutama diri kami sendiri untuk bisa lebih mendalami isi yang terkandung dalam Al Qur'an," terang Aldi lagi. Sementara Andi, Koordinator Program Bagi-bagi Tafsir Al Qur'an ini mengatakan, agenda yang digagas sesaat menjelang Ramadhan ini ternyata mendapat banyak respon positif dari internal maupun pihak eksternal Haluan Kepri. "Saat ide ini kami sampaikan, hampir seluruh tim kerja Haluan Kepri menyambut positif. Bahkan ada yang langsung memberi tanggapan dengan menawarkan sejumlah kemudahan. Demikian pula dengan pihak eksternal, rata-rata menyambut baik program ini. Bahkan tidak kurang Harry Azhar Azis, Wakil Ketua Komisi XI DPR asal Kepri sangat mendukung ketika program ini kami sampaikan," ucap Redaktur Pelaksana I Haluan Kepri ini. Pembagian Tafsir Al Qur'an ini, tambah Andi, dilakukan dalam beberapa kali penyerahan. Perta-

ma saat Berbuka Puasa Keluarga Besar Haluan Kepri dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa pada, Sabtu (28/7) selanjutnya dilakukan pada pekan kemarin. Adapun panti asuhan, mushala, dan masjid yang didatangi oleh tim Haluan Kepri adalah Panti Asuhan Aljabar, Bengkong, Panti Asuhan Asshakinah, Bengkong, Masjid Nurul Hidayah, Bengkong, Masjid Darut Taqwa Bengkong PLTD, Masjid Darussalam, Cendana, Batam Centre, Masjid Jamaatul Huda, Cendana, Batam Centre, Masjid Nurul Ikhlas, Perumahan Sakura Permai, Batuampar, Masjid Al Mardhotillah, Batuampar, Masjid At Taqwa, Tiban Permai, dan Masjid Nurud Dakwah, Perum Bumi Sakinah Tembesi, Sagulung. Sementara itu, penanggungjawab Haluan Kepri, Sofialdi, menyatakan program bagi-bagi Alquran dan terjemahannya merupakan program yang positif. Sofialdi menyatakan bahwa Haluan Kepri, akan melanjutkan program ini, untuk Ramadhan tahun berikutnya. " Program bagi-bagi Alquran dan terjemahannya ini, sangat positif, saya mendukung terlaksananya program ini, dan isnya Allah, kedepan akan terus kami lanjutkan, " ujar Sofiladi yang juga merupakan Wakil pemimpin Umum Haluan Kepri. (fhy)

7

KPK Perlu Segera Tahan Anas JAKARTA (HK) — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diminta segera menahan mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum yang menjadi tersangka kasus dugaan penerimaan hadiah proyek Hambalang. Penahanan diperlukan agar proses penyidikan kasus tersebut bisa dipercepat. "Anas harusnya bisa ditahan di bulan puasa ini, tidak perlu menunggu Lebaran," kata anggota Badan Pekerja Indonesia Corruption Watch (ICW) Emerson Yuntho di Jakarta, Minggu (4/8). Menurut Emerson, penahanan Anas seharus bisa segera dilakukan KPK karena kasus yang menjerat Anas tidak berkaitan dengan perhitungan kerugian negara. Dengan demikian, KPK tidak dapat berala-

san belum menahan Anas karena belum menerima hasil perhitungan kerugian negara proyek Hambalang dari Badan Pemeriksa Keuangan. "Penghitungan kerugian negara juga bisa menyusul, lagipula mereka dijerat juga dengan penerimaan suap atau hadiah, jadi kasus bisa segera jalan," ujarnya. Emerson juga mengatakan, ada sejumlah kekhawatiran jika KPK tidak segera menahan Anas. Salah satunya, kata Emerson, dikhawatirkan yang bersangkutan dapat menghilangkan alat bukti atau mempengaruhi keterangan saksi. "Makanya penting untuk disegerakan karena kalau enggak ditahan, sangat mungkin bisa pengaruhi saksi, atau melarikan diri, atau menghilangkan alat bukti," ujar Emerson.

Sebelumnya Ketua KPK Abraham Samad berjanji akan menahan Anas seusai Lebaran. Selain menahan Anas, KPK berencana menahan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Andi Mallarangeng yang juga menjadi tersangka dalam kasus Hambalang. Abraham mengatakan, pihaknya belum menahan Anas dan tersangka Hambalang lainnya karena masih ada data terkait penyidikan yang harus dilengkapi. KPK mengumumkan penetapan Anas sebagai tersangka pada 22 Februari. Dia diduga menerima hadiah atau janji terkait proyek Hambalang dan proyek lain yang belum dapat disebutkan. Diduga, hadiah yang diterima Anas ada yang berupa mobil Toyota Harrier dan Toyota Vellfire.(kcm/dtc)

diubah peruntukan atau fungsinya dengan arah mendukung ekosistem atau fungsi kawasan di sekitarnya. (h) Menerapkan tata kelola dalam regulasi yang mendukung redistribusi atas kawasan hutan yang diubah peruntukannya menjadi APL, untuk menghindari dominasi penguasaan hak serta mencegah perluasan/perpindahan penduduk ke dalam kawasan hutan. (i) Menata kembali perizinan yang terkait dengan pemanfaatan ruang sesuai dengan keberadaan dan posisi kawasan lindung dan kawasan budidaya di dalam pola ruang RTRWP dan RTRWK yang baru dengan tetap memperhatikan peraturan perundang-undangan untuk memberikan kepastian hukum. (j) Menyusun rencana detail tata ruang dan implementasinya, serta mekanisme pengendalian pemanfaatan ruang dan mekanisme pengaduan masyarakat tentang pelanggaran pemanfaatan ruang dengan melibatkan para pihak di daerah. (k) Mendukung pelaksanaan tata batas pada kawasan hutan sebagai konsekuensi dari perubahan peruntukan dan fungsi kawasan hutan yang ditetapkan dalam revisi RTRWP. (l) Melakukan pengamanan dan penegakkan hukum untuk mencegah peman-

faatan ruang kawasan hutan secara ilegal. Selanjutnya, pada amaran keenam berbunyi, memerintahkan kepada Gubernur Kepri mencantumkan rekomendasi Kajian Lingkungan Hidup Strategis sebagaimana dimaksud dalam amar kelima di dalam peraturan daerah Provinsi Kepri yang mengatur Rencana Tata Ruang Wilayah. BP Batam Tidak Disebut Berdasarkan salinan SK Menhut yang diterima Redaksi Haluan Kepri, BP Kawasan Batam yang selama ini memegang izin hak pengelolaan lahan (HPL) tidak disebut oleh Kemenhut. Salinan keputusas hanya disampaikan kepada 17 instansi, yakni BPK, Menko Perekonomian, Mendagri, Mentan, Menteri ESDM, Mehub, Menteri Pekerjaan Umum, Menteri Lingkungan Hidup, Bappenas, Badan Pertanahan Nasional, Badan Informasi Geospasial, Gub Kepri, Pejabat Eselon I Lingkup Kementerian Kehutanan, Seluruh Bupati/Walikota di Provinsi Kepri, Kepala Dinas Kehutanan di Provinsi Kepri, seluruh Kepala Dinas Kabupaten/Kota yang membidangi kehutanan di Provinsi Kepri, dan Kepala Balai Pemantapan Kawasan Hutan Wilayah XII Tanjungpinang. (pti)

Dari Halaman 1

Tagih KLHS paten/kota dalam optimalisasi pemanfaatan, pengunaan kawasan hutan dalam solusi konflik pengelolaan sumberdaya alam bagi kesejahteraan masyarakat dengan tetap memperhatikan daya dukung lingkungan. (d) Mengoptimalkan kawasan hutan dalam DAS atau satuan hidrologis minimal 30 persen dengan memenuhi asas berkelanjutan sebagai jaminan kelestarian dan kelangsungan daya dukung dan daya tampung lingkungan untuk kepentingan generasi mendatang. (e) Memantapkan alokasi dan posisi kawasan lindung (Hutan Lindung dan Hutan Konservasi) dan kawasan budidaya kehutanan di dalam pola ruang RTRW untuk mengantisipasi pertumbuhan jumlah penduduk, pengembangan investasi, pemekaran wilayah administrasi pemerintahan dengan memperhatikan daya dukung lingkungan. (f) Melakukan kajian tipologi dan konsep tindakan pengelolaan konservasi tanah dan air pada APL dengan fisiografi berat melalui pendekatan vegetativ dan atau pendekatan sipil teknis. (g) Mengoptimalkan kebijakan pemerintah kabupaten/kota dalam pemanfaatan ruang pada kawasan hutan yang

Dari Halaman 1

Napoli Melempem "Ini bukan sebuah kemunduran," ujarnya seperti dilansir Football Italia. "Di babak pertama kami bermain dengan baik. Sementara di babak kedua kami menjaga penguasaan bola dengan sangat baik." "Kami akan melanjutkan kerja keras kami pekan depan. Masih ada 20 hari sebelum liga dimulai dan beberapa pemain baru saja bergabung dengan tim ini." Dalam laga yang digelar di Emirates Stadium, Porto langsung mendapatkan peluang di menit kedua pertandingan lewat Juan Quintero meski sepakannya masih melebar. Pada menit ke-43, tim asuhan Rafael Benitez mendapatkan hadiah penalti menyusul pelanggaran Fernando terhadap Goran Pandev. Pandev yang bertindak sebagai eksekutor sukses menyarangkan

bola ke gawang dan membawa Napoli mengakhiri babak pertama dengan keunggulan. Enam menit babak kedua dimulai, Porto sukses menyamakan kedudukan. Berawal dari umpan terobosan Quintero, Nabil Ghilas mendapatkan ruang bebas dan berhasil menaklukkan kiper Napoli, Rafael, dengan dingin. Tim kota Naples menekan berkali-kali lewat Gonzalo Higuain, Jose Callejon, dan Camilo Zuniga. Namun tak satu pun menembus gawang Porto yang dikawal Helton. Napoli justru kembali kebobolan di menit ke-68 setelah Federico Fernandez melakukan gol bunuh diri buah dari umpan silang Varela. Sepuluh menit kemudian, Lica menegaskan kemenangan Porto memanfaatkan kesalahan

Dari Halaman 1

Investor Batal dan air bersih. Tidak kita sadari kekurangan listrik, air bersih dan infastruktur sarana pendukung lainnya telah banyak merugikan daerah dan masyarakat," jelasnya. Selaku tokoh masyarakat, Bobby merasa sangat pilu melihat persoalan listrik seolah tiada akhir dan solusi. Pemerintah, katanya, seolah diam tanpa berbuat untuk mengatasi masalah ini. "Pemerintah terlihat hanya bisa protes kepada PLN. Begitu juga anggota Dewan. Padahal, kita tahu PLN tidak bisa berbuat banyak dalam penyediaan listrik di ibukota Provinsi Kepri. Sudah bertahuntahun masalah ini tidak teratasi dan semakin parah. Sementara Tanjungpinang terus bergeliat dalam pembangunan dan sangat pesat pertumbuhan penduduknya. Permintaan listrik makin bertambah namun tidak dibarengi dengan kesiapan dari pihak PLN," ungkap ketua Hakka Sejahtera Indonesia Kepri ini. Bobby melanjutkan, belum lama ini pemerintah berusaha memohon kepada PLN agar tidak ada pemadaman listri selama bulan Ramadhan agar umat muslim dapat menjalankan ibadah puasa dengan khusyuk. Begitu juga saat anak-anak sekolah akan menghadapi Ujian Nasional (UN). "Tapi kenyataannya, pemadaman tetap dilakukan dengan alasan yang sudah bosan orang mendengarnya. Bahwa PLTU Kalang Batang mengalami kerusakan sehingga harus dilakukan pemadaman. Tetapi pelayanan PLN sendiri tidak sebanding dengan yang diberikan masyarakat. Coba bila masyarakat terlambat bayar tagihan listrik, PLN akan langsung melakukan pemutusan," ungkapnya.

Andrea Dossena. Bermaksud membuang bola, sepakan Dossena justru terlalu lemah dan jatuh di kaki Lica. Dengan hasil ini, Napoli mengakhiri turnamen dengan mengemas empat poin. Mereka mendapat satu poin dari satu kali imbang, plus tiga poin tambahan dari tiga gol yang diciptakan selama turnamen. Sementara Porto mendapatkan nilai enam, hasil dari tiga poin (dari satu kemenangan) plus tiga gol yang diciptakan. Napoli kehilangan Edinson Cavani yang hengkang ke Paris St Germain. Tapi, sebagai gantinya, mereka mendatangkan banyak pemain. Dries Mertens, Jose Callejon, Raul Albiol, Pepe Reina, dan Gonzalo Higuain adalah beberapa nama yang didatangkan Napoli di bursa transfer musim ini.(fic/glc)

Nasib PLTU Kalang Batang Persoalan listrik di Kota Tanjungpinang seperti tiada akhir. Walau sudah ada PLTU Kalang Batang, namun belum menjamin ke depan akan lebih baik. Buktinya, beberapa kali mesin PLTU ini mengalami kerusakan. Karena itu, dinilai harus dikaji ulang sehingga masyarakat selalu dirugikan. Menurut Bobby Jayanto, mesin PLTU yang ada masih tergolong baru tetapi sering mengalami kerusakan dengan berbagai alasan yang unik yang tidak dapat pahami masyarakat. "Saya sampai bertukar pikiran dengan teman dari luar negeri. Salah satunya dengan perusahan listrik di Thailand 'Nasional Power Supply Thailand' yang merupakan pemasok terbesar listrik di Thailand. Di bangkok inilah penyuplai daya dengan kapasitas ribuan mega watt. Yang membuat terkejut adalah bahan bakar yang mereka pakai merupakan batubara dari Indonesia. Mereka membeli dengan teliti sekali spec yang diminta sehingga tidak mudah rusak," ujar mantan Ketua DPRD Kota Tanjungpinang itu. Namun Bobby mempertanyakan apa yang menimpa PLTU Kalang Batang. "Apakah ada kesalahan manajemen atau kesalahan lain," tanyanya. "Dari perbincangan dengan pengelola listrik di Bangkok, ada beberapa hal yang harus menjadi perhatian dan masukan yakni SDM yang menangani manajemen perusahaan pembangkit, teknik operasional serta yang paling sensitif adalah pemakaian bahan bakar. Dalam hal ini adalah batu baranya harus sesuai dengan spec yang telah ditentukan untuk mesin tersebut," jelas bobby.

Jika tidak sesuai spec, cerita Bobby, maka mesin tersebut akan mengalami kerusakan yang sangat fatal. Walaupun telah diperbaiki tetap akan rusak terus menerus. Pertanyaannya, lanjut Bobby, adalah apakah bahan bakar batu bara yang di pakai di PLTU Kalang Batang sudah diawasi dengan baik sesuai dengan standarnya "Seharusnya, pihak manajemen mengawasi dengan teliti spec yang disuplai oleh pihak ketiga, apakah sudah memenuhi standar mesin pembangkit. Selama bahan bakar batu bara yang dipakai tidak sesuai spec, maka kerusakan atas mesin pembangkit akan berkelanjutan dan akan lebih fatal, perangkat mesin pembangkit tersebut bisa mati total," jelasnya. Bobby mengatakan, selama ini bagaimana dan apa yang dilakukan oleh manajemen PT Capital Turbine Indonesia (CTI) tidak pernah terungkap ke publik. "Ini perlu menjadi pengetahuan kita bersama. Kita minta manajemen lebih terbuka, pihak PLN sebagai user juga turut memperhatikan hal sekecil apapun demi kelancaran supplai listrik ke masyarakat. Kita tidak ingin kelalaian oleh oknum perusahaan pembangkit merugikan semua pihak dunia usaha khususnya dan masyarakat umum," beber Bobby Jayanto. Ia juga menegaskan, investasi daerah tidak maju akibat ketidakmampuan pemerintah menangani pembangkit listriknya. "Semoga Pemerintahan Kepri menyadari pentingnya listrik untuk menunjang pembangunan. Pengelolaan kelistrikan dilakukan dengan baik dan bisa dipertanggungjawabkan. Jangan karena ulah oknum yang tidak bertangung jawab masyarakat jadi korban," katanya. ***


CMYK

Ramadhan 1434 H

Senin, 5 Agustus 2013

Ramadhan, Kejar Keberkahan ke Baitullah H Surya Sardi ST Ketua DPRD Batam RAMADHAN kali ini terasa istimewa bagi Ketua DPRD Batam, H Surya Sardi ST MM. Pasalnya, ia diberi kesempatan menunaikan ibadah umrah bersama keluarga ke Baitullah. Dalam tamasya religius itu, Surya mengaku benarbenar merasakan kenikmatan dalam beribadah. Selama di tanah suci, pria kelahiran Padangsidempuan ini tidak melewatkan hari-hari untuk khusuk beribadah. Shalat sunat, tawaf sunat, membaca quran dan berzikir selalu menghiasi kehidupan Surya selama di Makkatula Mukarromah. Bahkan terik matahari Kota Mekkah ketika itu tidak

dipedulikannya untuk melaksakanan ibadahibadah sunat y a n g memang mendapatkan ganjaran kebaikan berlipat-lipat pada hari biasanya dan di tempat lainnya. Musim panas di Mekkah de-

ngan temperatur yang melebihi dari bulan-bulan biasanya, malah jadi jadi tanta-

Konsultasi Ramadhan Pembaca Haluan Kepri yang mempunyai persoalan seputar Ramadhan, bisa mengirimkan pertanyaan ke 085264088880.*

Mengikuti Imam dari Rumah PERTANYAAN Assalamualaikum, wr, wb. Pak ustad, rumah kami kebetulan dekat dengan masjid, jadi imam memimpin shalatpun kami bisa dengar. Pertanyaannya, bisakah saya shalat tarawih di rumah sambil mengikuti imam di masjid? Wassalamualaikum, wr, wb. (08216916xxxx) JAWABAN Waalaikumsalam, wr, wb. Hal itu tidak bisa dilakukan. Bagaimana jika rumah Saudara ada di depan masjid?

Tentu imamnya ada di belakang Saudara. Kalaupun rumah Saudara ada di belakang masjid, ada ruang yang cukup besar antara imam dan makmum. Sementara untuk shalat berjamaah itu harus berada dalam satu kesatuan. Sarannya, alangkah baiknya Saudara ikut shalat di masjid. Pahalanya akan lebih besar dengan shalat berjamaah. Demikian disampaikan, semoga bisa dipahami. Wassalamualaikum, wr, wb. H Zulkarnain Umar, SAg MH Ketua Persatuan Mubaligh Batam (PMB)

ngan tersendiri bagi Surya untuk beribah. Tapi tidak menyurutkan motivasinya untuk beribadah. “Malahan saya sengaja mencari waktu untuk tawaf ketika matahari tengah terik-teriknya. Walau berpuasa, tapi entah kenapa, teriknya matahari tidak begitu terasa menguras energi saya untuk beribadah,” kata politisi Partai Demokrat ini. Dalam perjalanan umrah kali ini, Surya merasa sangat bersyukur karena bisa mencium hajarul aswad. Ia merasa bahagia bisa diperkenankan Allah untuk menunaikan ibadah umrah dan mencium hajarul aswad. Surya pun berharap, perjalanan umrah di Bulan Ramadhan bisa memberi berkah dalam kedupannya. Sekretaris DPD Partai Demokrat Provinsi

8

PT Rexvin Salurkan Sembako BATAM (HK) — Di tengah bulan Suci Ramadhan yang Mulia, PT Rexvin Putra Mandiri, Grup Cipta, didukung Wakil Walikota Batam Rudi berbagi kebahagiaan dengan ribuan warga Kota Batam dalam program Cipta Grup Berbagi. Perusahaan pengembang itu membagikan 1.500 paket sembako, menyantuni 200 orang anak yatim berikut lima yayasan dan memberikan sumbangan pendirian lima masjid di berbagai daerah di Batam. Program Cipta Grup Berbagi yang dimulai sejak awal hingga pertengahan Ramadhan itu menjadi ajang bagi perusahaan yang membangun ribuan rumah untuk berbagi berkah dengan warga lingkungan sekitar. Tidak tanggung-tanggung, program ini dilaksanakan di sedikitnya 10 lokasi di Batam, yaitu Batu Aji, Dapur 12, Muka Kuning, Pulau Labu, Patam Lestari, Tanjung Riau, Tanjung Piayu, Tanjung Gundap dan Pulau Buluh. Humas PT Rexvin, C. Carliston mengatakan, perusahaannya sengaja memilih momentum Ramadhan untuk menyalurkan bantuan kepada masyarakat. “Kami memang sengaja mengadakannya saat Bulan Puasa. Ini bulan baik dan hari baik untuk saling ber-

Kepulauan Riau ini ingin membuka lembaran baru kehidupannya selepas Ramadhan dengan hati yang bersih, fikiran yang jernih dan semangat pengabdian yang tinggi pada Ilahi. “Semoga saja,” kata pria bersahaja ini beberapa waktu lalu sesampai di tanah air. Dalam kesempatan itu, Surya pun mengajak semua ummat Islam untuk memanfaatkan hari yang tersisa di Ramadhan kali ini dengan memperbanyak ibadah dan iktikaf. “Mari kita kejar kebaikan di hari-hari yang tersisa ini. Semoga kita semua menjadi pribadi yang bertaqwa,” kata mantan Ketua AKLI Kota Batam ini. (ghafur)

bagi antar sesama. Sebenarnya, tahun lalu kami sudah melaksanakan, hanya saja, kami mengumpulkan anak yatim dan kaum duafa di restoran dan hotel. Tapi tahun ini, kami yang berusaha mendekatkan diri ke masyarakat. Langsung datang ke pemukiman masyarakat untuk membagikan sembako, bantuan pada anak yatim dan bantuan pembangunan masjid,” kata Carliston. Sebanyak 1.500 paket sembako yang diberikan kepada masyarakat antara lain berisi beras, gula, minyak goreng, tepung terigu dan sirup. Sedangkan untuk anak yatim, PT Rexvin membantu uang Lebaran dan untuk empat Yayasan Yatim Piatu yaitu Yayasan Al Rohmah Beng-

kong, Yayasan Permata Batu Aji, Panti Asuhan Serambi Madinah dan Panti Asuhan Assyaamil, PT Rexvin memberikan uang tunai dan sembako. Selain itu, perusahaan yang tenar dengan nama Cipta Grup itu juga membantu pembangunan lima masjid berupa bahan-bahan bangunan. “Kami sengaja memilih langsung memberikan bantuan material pendirian masjid seperti semen, seng, kayu dan lain-lainnya untuk mempercepat pembangunan masjid sebagai bentuk kepedulian,” kata Carliston. PT Rexvin berharap bantuan itu dapat membantu meringankan beban masyarakat dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri. (r/and)

IST

DIREKSI PT Rexvin berfoto bersama masyarakat Pulau Buluh usai pembagian sembako, Minggu (28/7).

Perbanyak Sedekah

DARI Ibnu Abbas RA berkata, “Rasulullah SAW

CMYK

adalah manusia yang paling dermawan. Saat di mana beliau paling suka berderma adalah pada bulan Ramadan saat beliau sering bertemu Jibril. Jibril kerap datang menemui Beliau pada setiap malam di bulan Ramadan untuk mengajari Alqur’an. Sungguh Rasulullah SAW saat sering bertemu Jibril adalah manusia yang paling suka berderma bahkan bisa mengalahkan angin yang bertiup kencang.” (Muttafaqun Alaihi). Rasulullah SAW adalah manusia yang paling mengerti akan kebenaran dan balasan-Nya. Beliau manusia yang amat percaya dengan janji Allah SWT atas ganjaran kebaikan. Sebab pahala dan kebaikan adalah rahasia langit yang dijanjikan dan hingga kini belum dapat diindera oleh ummat manusia. (okc)

Editor: Fery Heriyanto, Layouter: Mulia Aditya


CMYK

Senin, 5 Agustus 2013

9

Arus Mudik H-5 Membludak Ardianto ST Caleg DPRD Kota Batam

Menjadi Pribadi Visioner TIDAK mudah mengembangkan diri hanya mengandalkan tenaga untuk bekerja. Namun ada sebuah kemampuan diri yang bisa dilakukan dengan selalu mengasah, menempa pengalaman dengan motivasi terus belajar. Menjadi pribadi yang kreatif dan visioner dengan didukung kinerja nyata serta disukai semua orang mutlak diperlukan untuk kebaikan bersama. Menurut Wakil Ketua DPC Hanura Batam Ardianto ST, dalam bertindak harus cepat, tepat namun santun. Itu semua dilakukan Menjadi Pribadi Hal 10

Calon Penumpang Mencapai 7.806 Orang NONGSA (HK) — Arus mudik di Bandara Internasional Hang Nadim Batam membludak. Calon penumpang yang datang tidak hanya dari sekitar Batam tetapi juga dari luar Batam. Memasuki H-5 Lebaran tercatat sudah 7.806 orang yang berangkat ke berbagai kota di Indonesia.

Armat Juang Liputan Batam Kabag Keuangan dan Umum Bandara Internasional Hang Nadim Batam Suwarso menyebutkan, data yang tercatat sejak H-7 jelang lebaran terjadi peningkatan penumpang di Bandara Internasional Hang Nadim Batam dan tertinggi terjadi pada H-5. " Dari H-7 sampai dengan H5 yang paling tinggi jumlah penumpang di H-5. Untuk keda-

tangan mencapai 5.200 orang dan keberangkatan 7.806 orang," ujar Suwarso yang dihubungi akhir pekan lalu. Untuk mengatasi membludaknya arus mudik, menurut dia, sebelumnya sudah ada tiga maskapai yang mengajukan extra fligt (penerbangan tambahan). Ketiga maskapai itu adalah Lion Air, Sky Aviation dan Citilink. " Untuk extra flight pada H-5 kedatangan 31 orang dan Arus Mudik Hal 10

Waspadai Membawa Barang Orang Lain BATAM CENTRE (HK) — Direktur Reserse Narkoba Polda Kepri, Kombes Agus Rohmat mengimbau masyarakat jangan mudah percaya

dan menerima ajakan orang lain untuk membawa barang yang tidak diketahui apa isinya, dengan iming-iming janji uang dalam jumlah besar.

" Kami minta kepada masyarakat agar lebih berhatihati dalam bergaul dan tidak mudah terayu untuk membawa barang keluar kota de-

ngan iming-iming uang dalam jumlah besar. Karena akan berat resikonya ketika barang dibawa itu berupa Waspadai Membawa Hal 10

Shalat Ied di Sport Hall Temenggung BATAM CENTRE (HK) — Pemerintah Kota Batam menetapkan Sport Hall Tumenggung Abdul Jamal sebagai tempat pelaksanaan shalat sunat Iedul Fitri 1434 H. Ini sehubungan dengan dilakukannya pembangunan menara MTQ di sekitar dataran Engku Putri yang selama ini dijadikan sebagai tempat shalat Iedul Fitri. Saat ini, Walikota Batam Ahmad Dahlan hanya menunggu pengumuman resmi

Shalat Id Hal 10

Jangan Bawa Keluarga Non Skill ke Batam BATAM CENTRE (HK) — Walikota Batam Ahmad Dahlan mewanti-wanti warga Batam yang mudik ke kampung halamannya, agar tidak membawa saudara yang tidak ada keahlian (non skill) saat balik ke Batam. Sebab, Batam dikenal

sebagai kota industri yang banyak membutuhkan tenaga terampil, sehingga mereka yang tidak ada skill dikhawatirkan hanya akan menjadi pengangguran. Ahmad Dahlan mengatakan, di Batam lowongan kerja terbuka lebar. Hal ini

terlihat dari berbagai pengumuman yang terpasang di media setiap hari. Namun demikian, permintaan tenaga kerja bagi perusahaan selalu tidak terpenuhi dengan kriteria. Perusahaan membutuhakan tenaga Jangan Bawa Hal 10

DEDI MANURUNG/HALUAN KEPRI

GANTUNG DIRI — Polisi membawa jenazah Jefri Pandapotan Sihombing yang tewas gantung diri di rumah saudaranya di Kavling Sempurna No 128, Kecamatan Sagulung, Minggu (4/8).

Jefri Tewas Tergantung SAGULUNG (HK) — Jefri Pandapotan Sihombing (21), nekad mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri di pintu dapur rumah saudaranya Hagel di Kavling Sempurna No 128, Kecamatan Sagulung, Minggu (4/8) sekitar pukul 05.00 WIB dinihari.

Jenazah korban pertama kali ditemukan oleh istri Hagle, Yuliana ketika hendak memasak di dapur. " Saat itu, istri saya mau memasak di dapur. Namun terkejut saat melihat jenazah korban sudah tergantung tak bernyawa di pintu da-

pur,” ujar Hagel kemarin. Belum diketahui motif bunuh diri tersebut. Namun diduga ia tertekan pekerjaan. Karena, Jefri yang masih berstatus lajang itu sehari-hari bekerja di koperasi simpang pinjam yang dimodali Alex. Jefri Tewas Hal 10

Semester I Wisata Batam Naik 8,3 Persen BATAM CENTRE (HK) — Kunjungan wisatawan mancanegara di semester pertama 2013 tercatat 643,678 atau mengalami peningkatan 8,30 persen bila dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.

Penambahan itu terlihat dari kunjungan wisatawan setiap bulannya. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Batam Yusfa Hendri mengatakan, peningkatan juga ter-

CMYK

lihat pada bulan Juni. Bila dibandingkan, pada Mei, kunjungan Wisman di Juni 2013 tercatat 126.277 jiwa atau meningkat 15,50 persen dari 109.335 jiwa bulan seSemester I Hal 10

Editor: Sofyan, Layouter: Ricoh Polda


Metro Batam

Senin, 5 Agustus 2013

PT DMC Gelar Program Peduli Gandeng Pengurus Masjid Al-Jamaah SEKUPANG (HK) — Sebanyak 60 keluarga kurang mampu di lingkungan terdekat dengan SPBU Sungai Harapan mendapatkan paket sembako yang terdiri dari satu dus mie instan, satu papan telor dan lima kilogram beras. Program ini diberi nama PT DMC Peduli Idul Fitri dengan menggandeng Pengurus Masjid Al-Jamaah, yang posisinya bersebelahan dengan SPBU Sungai Harapan milik PT DMC. Di hadapan warga, perwakilan dari PT DMC, Marihon Purba yang akrab disapa Pak Putra didampingi Ketua Pengurus Masjid Al-Jamaah, Tarmizi Rumahitam menyebutkan, program DMC Peduli Idul Fitri ini merupakan salah satu bentuk kepedulian dari perusahaan yang salah satu usahanya ada di Sungai Harapan, tepatnya berdekatan dengan Kampung Agas, RT 01 RW 07 dan RT 01 RW 01. ‘ ’Atas nama PT DMC pengelola SPBU Sungai Harapan, atas

nama pimpinan yang saat ini tidak dapat hadir bersama-sama warga terdekat dengan SPBU PT DMC. Kami berharap, apa yang diberikan kepada bapak ibu, dapat mermanfaat,’’ kata Pak Putra di hadapan puluhan warga yang mayoritas kalangan ibu-ibu di teras Masjid Al-Jamaah, Sungai Harapan Sekupang, Minggu (4/8) Pak Putra lebih jauh menyebutkan, program DMC Peduli Idul Fitri ini sengaja digelar bekerja sama dengan pengurus Masjid AlJamaah, hal ini dimaksudkan agar program ini lebih tepat sasaran. Sembako yang diberikan tersebut, benar-benar diterima warga yang kurang mampu. Ketua Pengurus Masjid AlJamaah, Tarmizi yang juga penyair rumahitam menyebutkan, dipilihnya Masjid Al-Jamaah oleh pihak PT DMC merupakan satu inisiatif yang disambut positif oleh seluruh jajaran pengurus Masjid. Hal ini merupakan langkah awal yang baik, menjaga hu-

bungan antara PT DMC dengan SPBU-nya yang bersebelahan langsung dengan Masjid Al-Jamaah. ‘’Melibatkan Masjid untuk kepentingan umat, apalagi berbagai kebahagiaan menyambut Idul Fitri yang dilakukan PT DMC merupakan seuatu yang sepatutnya diapresiasi. Tahun-tahun mendatang, kita berharap ada perusahaan-perusahaan lain juga melakukan hal yang sama, menggandeng pengurus Masjid untuk kegiatan kemasyarakatan dan kepentingan umat,’’ kata tarmizi. Masih dari Sungai Harapan, warga yang mendapatkan paket sembako tersebut menyebutkan, meski hanya terdiri dari tiga jenis sembako, yakni 5 kilogram beras, satu papan telor dan satu dus mie instan, hal ini membuat sangat terbantu. ‘’Kita tidak melihat jenis dan jumlahnya, apa yang kita terima ini merupakan satu hal yang membahagiakan dalam kondisi susah seperti sekarang, apa lagi menyambut Idul Fitri,’’ kata salah seorang warga. (r)

Yamaha Jupiter Hangus Terbakar BATUAJI (HK) — Satu unit sepeda motor merek Yamaha Jupiter Z dengan nopol BP 5423 DJ, hangus terbakar saat melintas dari Mukakuning menuju Batuaji, depannya Tembesi Sayur, Sabtu (3/ 8) sekitar pukul 20.00 WIB. Informasi yang dihimpun di lapangan, sepeda motor yang terjatuh itu langsung ludes terbakar hanya tinggal kerangka yang membuat tontonan banyak warga dan pengendara yang melewati jalan tersebut. Kejadian itu sempat memacetkan arus lalulintas di kawasan itu. Iwanto, warga sekitar mengatakan kejadian berawal saat pe-

ngendara berbadan tinggi itu terjatuh bersama sepeda motornya. Kemudian, bensinnya menetas hingga mengenai busi. Dan, dalam sekejab sepeda motor tersebut langsung terbakar " Saat itu motor yang dikendarainya oleng dan menabrak trotoar jalan. Kerasnya benturan menyebabkan tumpahan bensin langsung terbakar dan menyambar businya," katanya. Dikatakan dia, korban tidak apa-apa, namun dia langsung kabur. Beruntung api dapat segera dipadamkan warga sekitar. “Memang pengendaranya selamat, karena langsung lepas

Dari Halaman 9

Shalat Id dari pemerintah pusat kapan pastinya shalat Iedul Fitri dilaksanakan. Menurut Dahlan, semua sudah teragenda dengan baik. Mengenai pemindahan tempat tIedak ada masalah, sebab dataran Engku Putri saat ini sedang ada pengerjaan proyek. " Pemerintah (Kota Batam) menetapkan Sport Hall sebagai tempat ibadah shalat Iedul Fitri bersama. Di Engku Putri, gak bisa karena ada pengerjaan proyek. Dan, waktunya kita tinggal menunggu pengumuman pusat," kata Dahlan, kemarin. Bila ada umat Islam yang melaksanakan shalat Ied sebelum atau sesudah ketetapan pemerintah pusat, Dahlan mengaku memahami kondisi itu. Dan itu bukanlah perbedaan yang harus dibesar-besarkan. Koordinator Pelaksanaan

motor itu ke pinggir jalan,” kata Mas bro pengendara motor lainnya di lokasi kebakaran. Polisi lalu lintas yang mengetahui kecelakaan tersebut langsung ke lokasi kejadian untuk mengamankan sepeda motor itu dan mengatur lalu lintas yang sempat macet. " Pengendara Yamaha Jupiter itu diduga kehilangan kendali saat berkendara dengan kecepatan tinggi sehingga terjatuh hingga menimbulkan api dari busi. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut," ungkap polisi saat mengatur lalu lintas. (cw71)

Shalat Ied, Syahir mengatakan, khatib yang akan memimpin pelaksanaan shalat itu adalah Deden Sirajudin. Dan, apabila berhalangan hadir maka akan diganti dengan Zulkifli Aka, Kepala Kemenag Batam dengan imam shalat Muslim Ahmad dengan cadangan Amril. Untuk Kota Batam ini, sediktinya 447 titik pelaksanaan shalat Ied yang tersebar di seluruh kecamatan. Ada pelaksanaanya di masjIed dan ada juga di lapangan terbuka. Untuk Kecamatan Belakangpadang sebanyak 20 titik, Bulang 15 titik, Galang 41 titik, Sekupang 45 titik, Batuampar 32 titik, Sei Beduk 46 titik dan Nongsa 31 titik. Kemudian, Batuaji 42 titik, Batam Kota 61 titik, Sagulung 30 titik, Bengkong 52 titik dan Lubuk Baja 32 titik. Kata Syahir, usai pelaksanaan sha-

PERSYARATAN PELAYANAN DOKUMEN KEPENDUDUKAN BERDASARKAN PERATURAN WALIKOTA BATAM NOMOR 19-1 TAHUN 2009 TENTANG PETUNJUK PELAKSANAAN PERDA KOTA BATAM NOMOR 8 TAHUN 2009 TENTANG PENYELENGGARAAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI KOTA BATAM 1. KARTU KELUARGA (KK) BARU PERSYARATAN : a. Surat Pengantar Pembuatan KK Baru dari RT/RW setempat; b. Surat Pengantar dari Kelurahan Setempat; c. Foto copy Surat Nikah/Kutipan Akta Nikah bagi penduduk yang telah menikah sebelum usia 17 (tujuh belas) tahun; d. Fotocopy Ijazah Terakhir; e. Fotocopy Surat Keterangan Pindah yang dikeluarkan oleh Instansi Pelaksana daerah asal bagi penduduk yang pindah dari Kabupaten/Kota lain dalam wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia; f. Fotocopy Surat Keterangan Pindah dari luar negeri yang dikeluarkan oleh KBRI atau Konsul bagi WNI yang datang dari luar negeri karena pindah; g. Izin Tinggal Tetap bagi Orang Asing h. Bukti pembayaran retribusi perolehan KK baru kepada Bendahara Penerima di Instansi Pelaksana. 2. KARTU KELUARGA (KK) PENGGANTIAN PERSYARATAN : a. Surat Pengantar Pembuatan KK Penggantian dari RT/RW setempat; b. Surat Pengantar dari Kelurahan Setempat; c. Asli Kartu Keluarga Lama; d. Fotocopy KTP; e. Foto copy Surat Nikah/Kutipan Akta Nikah bagi penduduk yang telah menikah sebelum usia 17 (tujuh belas) tahun; f. Fotocopy Akta Kelahiran Anak; g. Fotocopy Akta Kematian; h. Surat Keterangan Pindah bagi penduduk yang pindah; I. Bukti pembayaran retribusi perolehan KK Penggantian kepada Bendahara Penerima di Instansi Pelaksana. Lampiran I : Perda Daerah Kota Batam Nomor 8 Tahun 2013 Tanggal 27 Juni 2013

lat maka akan dilaksanakan 'open house' kediaman Walikota dan Wakil Walikota Batam. " Rumah Walikota akan open house di Tanjungpinggir, dimulai pukul 9.00 WIB hingga 14.00 WIB. Dan rumah Wakil Wali Kota Rudi mulai pukul 10.00 WIB hingga 16.00 WIB. Semua masyarakat diundang. Jadi, ini bisa dimanfaatkan untuk bertemu langsung denga walikota," kata Asisten Administrasi Umum Pemko Batam itu. Sebelum dilaksanakan shalat Ied, malam harinya juga dilakukan takbir keliling, dengan rute Batam Centre menuju Baloi ke Mukakuning dan berakhir di Simpang Basecamp Batuaji. Adapun pesertanya, selain dari perangkat SKPD dan masingmasing kecamatan ditambah sekretariat daerah yang dimulai pukul 19.30 WIB hingga 22.00 WIB sudah diketahui pengumuman pemerintah. Itu langsung takbir keliling. " Ini diperlombakan, sesuai dengan kategori masingmasing dengan penilaian, suara takbiran, seni yang ditampilkan dalan lainnya," kata Syahir. (mnb)

PKB-Muslimat NU Jual Sembako Murah Nilai Rp100 Ribu, Dijual Rp40 Ribu SAGULUNG (HK) — Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kota Batam bersama Muslimat Nahdatul Ulama (NU) membagikan 500 paket Sembako murah di Sei Pelengguk, Sagulung. Paket berisikan berbagai macam sembako senilai kurang lebih Rp100 ribu, dijual ke ibu-ibu Majelis Pengajian hanya seharga Rp40 ribu. Karena harganya yang super murah tersebut, hanya dalam waktu kurang dari satu jam, seluruh paket sembako yang disiapkan panitia, ludes diserbu ibu-ibu. Ketua DPC PKB Batam, Jefry Simanjuntak mengatakan, pembagian 500 paket Sembako murah tersebut merupakan awal dari program pembagian 3 ribu paket yang sama di Sagulung selama bulan Ramadhan 1434 H/2013 M. " Ini awal dari program 3 ribu paket sembako murah yang diluncurkan di seluruh Kelurahan di Sagulung," ujar Jefri Simanjuntak usai memimpin langsung pembagian paket Sembako murah, Sabtu (3/8). Paket sembako murah ini, lanjut Sekretaris Komisi IV DPRD Batam ini, adalah wujud kepedulian PKB ke masyarakat Sagulung dalam menyambut Lebaran Idul Fitri tahun ini, lebih khususnya lagi kepedulian dari para Caleg PKB Dapil Sagulung dan Caleg DPD RI (M Nabil). " Hari ini paket murah, Februari mendatang kita siapkan paket Sembako gratis dengan penerima yang sama," janjinya ke warga. Hal yang sama juga disampaikan oleh Taslim Bustaman, Ketua PAC Sagulung, bahwa ke-

naikan harga BBM berdampak langsung pada kenaikan bahanbahan pokok, sehingga kondisi perekonomian masyarakat semakin terjepit. Karenanya, dia memilih melaksanakan program Sembako murah ketimbang membagikan minuman atau lainnya. "Ibu-ibu lagi pusing mikiran Sembako, makanya kita salurkan paket Sembako murah," ujarnya. Program Tahunan Bagi-bagi paket Sembako murah ini, kata Ketua DPC PKB Batam, Jefri Simanjuntak, bukan kegiatan seremonial yang sekali lewat, tetapi telah dicanangkan menjadi kegiatan tahunan setiap menjelang Lebaran Idul Fitri. "Sesuai kesepakatan temanteman, ini akan jadi ajang tahunan PKB Batam," tegasnya.

Untuk pembelian paketnya, mereka bersama sejumlah pengurus dan caleg sepakat patungan untuk mensukseskan program ini. Tak hanya di moment lebaran, tapi kegiatan yang sama juga dilakukan saat menjelang Natal, ini khusus diperuntukkan bagi warga Nasrani. "Natal juga kita luncurkan program sembako murah, khusus untuk Nasrani, jumlahnya dan paketnya sama," katanya. Dalam kegiatan ini, hadir Pengurus DPC PKB, Pengurus PAC dan Ranting PKB Batam, yakni Jefry Simanjuntak, Taslim Bustaman, Okta Dili Yandri, Ustad Raharjo dan Nurca Delima Lubis serta Tim Sukses M Nabil. Dimana acara ditutup dengan silaturahmi salam-salaman. (ays)

AMIR YUNUS/HALUAN KEPRI

KETUA DPC PKB Kota Batam Jefry Simanjuntak secara simbolis menyerahkan paket sembako murah kepada perwakilan majelis taklim di Musholah Nurul Hidayah, Sabtu (3/8).

Dari Halaman 9

Semester I belumnya. Dan meningkat 7,88 persen periode Juni tahun sebelumnya. " Kunjungan wisaman itu masih didominasi dari Singapuran, Malaysia Filipina, Kerena Selatan, Cina, India, Amerika, Jepang dan negaranegara lainnya,"kata Yusfa, kemarin. Menjelang lebaran ini,

dipastikan jumlahnya akan terus meningkat. Sebab, kata Yusfa, dari informasi dari PHRI dan Asita, pada 8 hingga 11 Agustus, hotel-hitel sudah dibooking dari wisatawan dua negara tetangga, yakni Singapura dan Malaysia. Dimana, hotel rata-rata semua sudah penuh. " Kita perkirakan akan

teris meningkat. Saya dapat kabar, dari Asita dan PHRI pada lebaran nanti hotel sudah dibooking semua. Ini bertepan dengan cuti bersama di Singapura dan Malaysia. Kamis lebaran, kan cuti. Jumaat juga cuti. Sehingga dimanfaatkan masyarakat disana. Kan sabtu Minggu juga libur," katanya.

Kata Yusfa, disemester pertama kunjungan wisatawan sudah hampir separuh dari target kunjungan Batam di 2013, yakni 1,25 juta orang. Ia pun yakin, target itu akan tercapai, mengingat trendnya setiap tahun terus meningkat meski tidak mengalami lonjakan yang drastis. (mnb)

skil. Ingsinyur, dokter atau lainya lah gitu,"ujar Dahlan, kemarin. Imbauan Dahlan bukan tanpa alasan. Menurut dia, bila warga yang datang ke Batam tanpa skill, maka akan menjadi tanggung jawab bersama. Banyak yang mengandalkan tenaga. Dan ke-

tika sudah kepepet menjadi terlunta-lunta dan kerja semrawutan. Menurut Dahlan, pada bursa kerja beberapa tahun yang lalu, sekitar 5000 tenaga kerja yang dibutuhkan. Tapi, yang terserap hanya sekitar 3000 ribu orang. Artinya, lowongan itu ada, na-

mun tidak bisa terpenuhi dengan sumber daya yang ada di Batam. Karenanya, perlu orang-orang yang handal untuk bersaing. "Batam ini persaingan sangat ketat. Bila kita tidak memiliki skill, maka kita akan ketinggalan,"kata Dahlan. (mnb)

Dari Halaman 9

Jangan Bawa kerja yang memiliki keahlian atau skill. " Karenanya saya imbau, kepada warga kita yang melakukan mudik ke kampung halaman, untuk tidak membawa keluarganya lah ke Batam saat kembali untuk niat mencari kerja. Kalaupun mau, bawa yang memang memiliki

Dari Halaman 9

Waspadai Membawa bom, " ujarnya saat buka puasa bersama seluruh personil Direktorat Reserse Narkoba (Ditreskoba) Polda Kepri dan wartawan di Saung Sunda Sawargi, Sabtu (3/8). Sebab, menurut Kombes Agus Rohmat, dalam melakukan pemberantasan Narkoba, tidak hanya menjadi tugas Kepolisian semata te-

tapi juga seluruh lapisan masyarakat, termasuk media masa. " Pemberantasan Narkoba diperlukan kerjasama semua pihak termasuk di dalamnya peran media masa dalam memberikan infomasi kepada masyarakat," tambah Agus Rohmat. Dikatakan dia, penggu-

naan Narkoba harus betulbetul dihindari karena kalau sudah sekali saja mengkomsumsi barang haram tersebut orang itu akan ketagihan. Setelah ketagihan, orang tersebut bisa berkembang menjadi bandar Narkoba. Dalam buka puasa bersama tersebut Direktur Reserse Narkoba Polda Kepri

mengajak dibulan ramdan ini untuk meningkatkan amal ibah salah satunya adalah bekerja dengan semaksimal mungkin dalam pemberantasan Narkoba di Kepri ini. "Bekerja secara bersungguh-sung merupakan salah satu bentuk ibadah kepada Allah,"ungkapnya. (jua)

jauh memandang kedepan," kata alumnus Sekolah Tingi Teknih Ibnu Sina ini. Dengan demikian, ia yakin semua akan tercapai dengan selalu memandang positif serta terdapat hikmah

yang sangat baik. Sebab, semua orang memiliki kemampuan yang sangat luar biasa, tergantung kinginan untuk belajar dan terus belajar. " Sekecil apapun yang kita kerjakan, asalkan ada manfaat-

nya bagi orang tentu akan ada hasilnya dan dapat dirasakan," ujar pria kelahiran Sidrap, Oktober 44 tahun silam ini. Menurut Calon Legislatif Kota Batam ini daerah pemilihan Batam Kota dan Lu-

bukbaja ini, yang diperlukan bagi diri seseorang adalah komitmen yang terus konsisten untuk menjadi mausia yang idealis sehingga dihargai. Khususnya sesama ciptaan-Nya. (mnb)

kejadian, antara korban dan dirinya, termasuk keluarga korban membahas soal pengeluaran uang yang dibungakan korban. " Kemarin malam, kami berkumpul semua bersama korban dan keluargannya. Malam itu juga sudah mau selesai pembicaraan. Maksudnya, besok (Minggu red) dibahas lagi, tahunya sudah meninggal dunia duluan,"

ujarnya menjelaskan. Dikatakan dia, selama ini tidak ada masalah di lapangan. Korban sudah dianggapnya sebagai saudara kandung. Namun, korban jarang pulang ke rumah melainkan menginap di rumah temannya. Alex menyebutkan, setahun ini korban sudah menjalankan uang sebesar Rp 50 juta di lapangan, tapi yang

kembali baru Rp 14 juta. Selain itu, selama korban kerja, gaji korban tetap diberikan. Dan perihal itu yang mau diperjelaskan terhadap keluarga korban, artinya biar saling memahami apalagi yang berkaitan masalah uang. Kapolsek Sagulung AKP Eddy Buce melalui Kanit Reskrim Iptu Tommy yang dikonfirmasi kemarin, mengatakan berdasarkan hasil ke-

simpulan sementara, korban meninggal karena bunuh diri. Hal itu berdasarkan hasil pemeriksaan terhadap jasad korban. " Setelah mendapat laporan dari warga sekitar, anggota langsung menuju TKP. Untuk saat ini saksi sudah kita periksa. Sedangkan jenazah korban sudah dibawa ke RSBP Sekupang," ujar Tommy. (cw71)

Dari Halaman 9

Menjadi Pribadi dengan cara merangkul dengan pendekatan visi yang baik dan dibuktikan dengan prilaku dan tingkah yang nyata. " Ada pola pikir yang harus terus diasah, dengan memunculkan ide-ide kreatif dengan

Dari Halaman 9

Jefri Tewas Diduga ia nekad bunuh diri, karena tidak tercapainya target pengembalian uang yang sudah dipinjamkannya. Kondisi itu membuatnya frustasi karena tak tahu bagaimana cara mengembalikannya. Alex yang dihubungi kemarin, mengaku terkejut ketika mendapat informasi korban tewas gantung diri. Ia mengakui malam sebelum

Dari Halaman 9

Arus Mudik

PENETAPAN TARIF RETRIBUSI PENGGANTIAN BIAYA CETAK KARTU TANDA PENDUDUK DAN AKTA CATATAN SIPIL I. Retribusi di Bidang Palayanan Pendaftaran Penduduk adalah : NO JENIS RETRIBUSI WNI 1 Kartu Keluarga ( KK ) Baru 15,000 2 Kartu Keluarga ( KK ) Penggantian 10,000 3 Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) Baru 20,000 4 Kartu Tanda Penduduk ( KTP ) Penggantian 10,000 5 Kartu Keterangan Bertempat Tinggal / Surat Keterangan Tempat Tinggal 500,000 6 Kartu Penduduk Sementara / Surat Keterangan Tinggal Sementara 10,000 7 Perpanjangan Kartu Penduduk Sementara / Surat Keterangan Tinggal Sementara 5,000 8 Kartu Identitas Kerja (KIK) 5,000 9 Kartu Identitas Penduduk Musiman -

WNA 1.000.000 100,000 1.500.000 1.000.000 -

II. Retribusi di Bidang Palayanan Pencatatan Sipil adalah : NO PERISTIWA PENTING 1 Akta Kematian yg pelaporannya 0 s/d 30 hari 2 Akta Perkawinan yg pelaporannya 0 s/d 60 hari 3 Akta Perceraian yg pelaporannya 0 s/d 60 hari 4 Akta Pengesahan dan Pengakuan Anak yg pelaporannya 0 s/d 30 hari 5 Akta Ganti Nama yg pelaporannya 0 s/d 30 hari

WNA 50,000 600,000 1.800.000 150,000 100,000

WNI 10,000 300,000 300,000 50,000 -

keberangkat 411 orang,"ungkapnya. Khusus untuk maskapai Citilink, jadwal berangkat untuk extra fligt rute BatamSurabaya pada pukul 22.00 WIB dari Bandara Hang Nadim dan ini merupakan penerbangan terakhir. Dikatakan dia, diperkirakan akan terjadi peningkatan penumpang 12 persen pada musim mudik tahun 2013 ini jika dibanding tahun sebelumnya. Selain masalah penum-

10

pang, pengelola Bandara Internasional Hang Nadim Batam juga melakukan penertiban kepada kendaraankendaraan yang tidak memarkir pada tempatnya. Ini bertujuan agar tidak terjadi kemacetan dan kendaraan menjadi tertib, baik di pintu keberangkatan maupun kedatangangan. " Kita juga menertibkan kendaraan yang parkir tidak pada tempatnya,"kata Suwarso. Sebelumnya, Kepala Bi-

dang (Kabid) Komersil Bandara Hang Nadim Batam Dendi Gustinandar pernah menhataskan menyampaikan, mulai tanggal 30 Juli lalu untuk masyarakat yang datang lebih awal ke bandara telah dipersiapkan tempat untuk menunggu yang berada didepan pintu masuk keberangkatan. " Kita siapkan tempat untuk menunggu jadwal keberangkatan di luar bandara bagi penumpang yang datang lebih awal,"terangnya.

Dia juga menyampaikan, untuk menghindari kepadatan di pintu masuk keberangkatan yang menuju ke konter Check-in pengelola bandara juga telah membuka satu lagi pintu masuk. Sehingga pintu masuk menjadi dua. "Pintu masuk keberangkatan kita juga tambah satu lagi sehingga menjadi dua pintu masuk,"ungkapnya. Pantauan Haluan Kepri di Bandara Internasional Hang Nadim Batam Minggu (4/8), dari pagi hari para ca-

lon penumpang sudah mendatangi Bandara Internasional Hang Nadim Batam. Rata-rata membawa barang bawaan dalam jumlah banyak. Untuk kendaraan yang tidak diparkir pada tempatnya dan mininggalkannya begitu saja petugas menggembosi ban mobil tersebut. Setidaknya terpantau ada delapan mobil yang digembosi oleh petugas terbagi di pintu keberangkatan dan juga kedatangan. ***


CMYK

Iklan

Senin, 5 Agustus 2013

CMYK

11


Lingga

Senin, 5 Agustus 2013

12

Jalur Pancur Penumpang Meningkat Pantauan Arus Mudik H-3 LINGGA (HK) — Meningkatnya lonjakan penumpang mudik melalui Pelabuhan Pancur Kecamatan Lingga Utara, Kabupaten Lingga mulai H-3, membuat operator kapal menambah armada. Sedangkan di Pelabuhan Jagoh dan Tanjung Buton masih normal. Jefriadi Liputan Lingga Sedangkan arus penumpang dari Kabupaten Lingga menuju Tanjungpinang dan sebaliknya terlihat padat hari Sabtu dan Minggu saja. Masih bisa diatasi dengan armada yang tersedia selama ini. "Sabtu dan Minggu memang padat penumpang dari Lingga dan dari luar daerah yang mudik juga ramai. Un-

tuk jalur yang paling ramai menuju ke Pancur, Lingga Utara. Saat ini ada tambahan armadanya satu kapal ferry untuk mengangkut penumpang ke jurusan tersebut, kata Mawardi, Kabid Perhubungan Laut dan Udara Dishubkominfo Kabupaten Lingga, Minggu (4/8) Ditambahakanya. jalur menuju Pancur sebelumnya dilayani satu speed saja. Mengingat tingginya arus mudik

ke daerah tersebut, saat ini operator kapal menambah satu kapal fery. "Speed tetap jalan dan di tambah satu ferry lagi agar penumpang ke daerah itu bisa lebih nyaman,"terangnya. Sementara itu, sampai saat H-4 belum ada peningkatan yang berarti arus mudik di Pelabuhan Tanjung Buton, Daik dan Jagoh,Singkep Barat. "Semua penumpang yang berangkat baik dari Lingga maupun yang masuk ke Lingga masih bisa terangkut," kata Mawardi lagi. Dia memastikan, meskipun ada lonjakan penumpang tidak ada yang melebihi kapasitas angkut kapal. "Sampai saat ini, sesuai dengan kursi yang ada.Tidak melebihi kapasitas. Semua penumpang masih dapat tempat duduk," tandasanya. ***

RSL Daik Belum Dihibahkan

NOFRIADI PUTRA/ HALUAN KEPRI

RUMAH Sakit Lapangan (RSL) Daik, Lingga sampai saat ini statusnya belum jelas hibahnya dari Kemenkes RI, Minggu (4/8) LINGGA (HK) — Rumah Sakit Lapangan (RSL) Daik, Lingga masih berstatus milik Pemkab Lingga dan Kementrian Kesehatan (Kemenkes) RI. Sampai saat ini statusnya belum seratus persen hibah. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lingga, dr Igantius Lutti Minggu (4/8). Sudah hampir satu tahun lebih, kata Lutti, pihaknya mengajukan proses penghibahan RSL Daik Lapangan Lingga ke Pemkab Lingga. Menurutnya, dua tahun ter-

akhir RSL, Daik Lingga dikelola sendiri dan biaya operasi oleh Pemkab Lingga. "Status RSL Daik, Lingga masih milik bersama Pemkab Lingga dengan Kemenkes. Belum serstus persen hibah. Sedang proses," ungkap Lutti, Diterangkan Lutti, sampai saat ini tanggung jawab hibah resmi belum disertakan juga. Makanya, tambah Lutti, manajemen RSL Daik Lingga,masih berada di Dinkes. Bahkan, kalau RSL Daik, Lingga sudah dihibahkan maka, dengan serta merta

Bupati akan memetakan, termasuk kategori apa nantinya RSL Daik, Lingga tersebut. Apakah termasuk Tipe C atau Tipe D atau kriteria khusus "Kalau sudah serah terima baru ada diajukan Bupati, mau tipe apa," imbuhnya. Sebenarnya lanjut Lutti, hibah RSL Daik Lingga sudah diajukan, namun belum dikasih Depkes. Karena memang ada aturannya. Menurut aturan tersebut, kalau aset yang bernilai lebih 20 M, maka itu harus melalui Menkes, dan tembusan ke presiden. "RSL Daik, Lingga memiliki nilai aset lebih 20 miliar," imbuhnya. Ditambahkan, RSL Daik Lingga baru saja dilakukan penggantian direktur RSL Daik, karena direktur lyang mengundurkan diri. "Sudah seminggu yang lalu, melalui Sk Bupati Lingga. Karena Pak Yoyok mengundurkan diri," ungkapnya. Sebagai Plt Direktur RSL Daik, Lingga, ditunjuk dr Masuliandra, atau dr Dodi. Dengan pergantian tersebut diharapkan manajemen RSL Daik, Lingga lebih baik dalam melayani kesehatan masyarakat di Kabupaten Lingga. (put)

JEPRIADI / HALUAN KEPRI

ARUS MUDIK — Menjelang lebaran H-3, arus mudik di beberapa pintu masuk dan keluar Kabupaten Lingga masih terlihat normal.

Selama Puasa Paskibra Tetap Disiplin Berlatih LINGGA(HK) — Sebanyak 32 siswa pilihan dari masing-masing SMA yang ada di Kabupaten Lingga, mengikuti pelatihan Paskibra sejak tanggal 25 Juli 2013. Walau di bulan Ramadhan, seluruh pasukan tetap disiplin mengikuti pelatihan dengan semangat. Mulai dari waktu sahur, selama latihan hingga waktu berbuka puasa, mereka tetap dalam kesatuan. Mereka mendapatkan pelatihan, pembimbingan dan pembinaan di Penginapan Anugrah, Minggu (4/8). Dengan tujuan, untuk mempersiapkan mental, sebagai tim pasukan pengibar bendera tanggal 17 Agustus 2013 mendatang. Mantan Paskibraka tahun 2008 (Purna Lingga),

Rendi Agustian menuturkan, 32 orang Paskibraka telah mengikuti latihan sejak tgl 25 Juli 2013, Mereka merupakan duta dari masing-masing SMA yang dilatih setiap hari, pagi dan sore. "Pelatihnya dari TNI AD sebanyak 10 orang .Kami di sini mengajarkan etika, disiplin, tepat waktu selain baris berbaris," imbuh Rendi. Sebagai mantan Paskibraka, Rendi selalu mendampingi pelatih untuk mendidik anggota Paskibra yang baru tahun 2013.

"Kita seleksi dulu, kita cari dulu yang terbaik untuk pasukan," ungkapnya. Menurut Randi, penempaan Paskibraka Lingga dilakukan sampai penurunan habis masa karantina. Sampai hari ini, seluruh peserta dari siswa terbaik dan dalam keadaan sehat dalam artian tidak ada yang memiliki penyakit dalam. Memasuki lebaran 1434 H, lanjut Rendi, seluruh pasukan tidak ada libur. Namun, direncanakan lebaran pertama kunjung ke rumah bupati, atau rumah wakil bupati. "Seluruh peserta sudah komitmen, tetap dalam kesatuan selama lebaran sampai pada hari H pengibaran bendera," imbuhnya. Sebagaimana diketahui,

Paskibraka Lingga berada di bawah naungan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Lingga untuk mempersiapkan pasukan pengibar bendera peringatan HUT RI 17 Agustus mendatang. Sementara itu, koordinator pelatihan Paskibraka mengatakan bahwa, saat ini angota Paskibra membutuhkan konsentrasi. Menjelang bertugas membutuhkan waktu yang cukup. Pada saat hari raya Iduyk Fitriu nanti, seluruh peserta melakukan shalat Id dengan Bupati Lingga, H daria. Ditambahkannya, mengingat bulan Ramdhan, maka yang perlu menjadi perhatian adalah asupan nutrisi yang bergizi ditingkatkan sesuai dengan porsi latihan. (put)

Warga Lingga Gantung Diri LINGGA (HK) — Belum lagi sebulan dikabarkan seorang warga di Lingga tewas gantung diri, kini kembali lagi terulang kejadian yang sama. Sumadia( 36) warga Rt 01/RW 04 Kelurahan Pancur, Kabupaten Lingga Utara, nekat mengahiri hidupnya dengan gantung diri, Jum'at (2/8)) Iptu Supama, Kapolsek Persiapan Pancur, Sabtu (3/8) mengatakan, peristiwa tragis warga gantung diri belum di ketahui penyebabnya. "Masih dalam penyelidikan pihak kepolisian. Kejadian tersebut kami ketahui pukul 17.55 WIB. Dari laporan Ketua RT yang melaporkan warganya gantung diri," kata Iptu Supama

Mendapat laporan tersebut, Supama bersama anggota Polsek Persiapan Pancur mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) mengecek kebenarannya. "Sampainya di sana, jenazah korban sudah di turunkan oleh warga setempat bernama Pendi dan Ceng Huang dengan memotong tali yang menjerat di leher korban,

ungkap Iptu Supama. Setelah melakukan olah TKP Kemudian korban di bawa ke Puskesmas untuk divisum. Sementara ini kita mempunyai saksi-saksi dalam kejadian tersebut, yakni Pendi dan Ceng Huang. Selain itu juga masih ada saksi lainnya, yakni, Surina,kokyong, demikian ungkap, Iptu Supama.(jfr)

Editor: Apsek, Layouter: Syahrial Anwar


Natuna

Senin, 5 Agustus 2013

13

Kontraktor Didesak Selesaikan Proyek RANAI (HK) — Ketua Komisi II Bidang Pembangunan DPRD Natuna, Abil Hanafi mendesak kontraktor segera menuntaskan proyek pembangunan jalan Macadam menuju Desa Mekar Jaya, Kecamatan Bunguran Barat. Soleh Liputan Natuna Pasalnya, akibat tersendatnya proyek tersebut maka aktifitas masyarakat menuju Kota Ranai dan sebaliknya menjadi terganggu. Dalam kunjungannya ke Desa Mekar Jaya, Abil berjanji kepada masyarakat akan menghubungi pejabat pelaksana teknis kegiatan (PPTK) untuk mencari tahu kenapa pembangunan jalan Macadam di desa Mekar Jaya belum juga rampung dikerjakan. “Setelah kita cek ke lapangan, benar apa yang disampaikan warga bahwa pembangunan jalan macadam menuju desa Mekar Jaya tidak selesai di kerjakan. Hanya tumpukan batu di kanan kiri jalan yang sangat mengganggu pengguna jalan,” ujar Abil kepada media di sela meninjau lokasi, Sabtu (3/8). Dikatakannya,tidak ada alasan bagi pihak panitia pelaksana membiarkan kontraktor untuk menunda pengerjaan jalan Macadam itu.

Sebab jalan tersebut merupakan akses utama warga menuju ibu kota Ranai. Di samping itu, proyek tersebut adalah proyek lanjutan tahun 2012 yang tidak selesai di kerjakan tahun itu juga sehingga harus di selesaikan tahun 2013. Sedangkan menurut politisi partai PAN ini mengatakan, proses pengerjaan jalan macadam baru sekitar 50 meter. Artinya masih ada 150 meter lagi yang harus dikerjakan. “Warga mengaku sangat terganggu dengan kondisi jalan yang belum siap itu.Jadi saya mohon kepada kontraktor dan dinas terkait untuk segera menyelesaikan proyek tersebut,”pinta Abil. Sementara itu, Ketua Badan Pengawas Desa (BPD) desa Mekar Jaya, Tarmizi mengatakan, seharusnya proyek pembangunan jalan macadam selesai tahun 2012. Akan tetapi dengan keterbatasan alat berat yang dimiliki pihak kontraktor, maka pengerjaan jalan menjadi terhambat.

SOLEH/HALUAN KEPRI

TINJAU JALAN — Warga Desa Mekar Jaya, Kecamatan Bunguran Barat mendampingi Ketua Komisi II DPRD Natuna, Abil Hanafi meninjau dari dekat pembangunan Jalan Macadam, Sabtu (3/8) “Kontraktornya tidak punya alat berat sendiri, jadi harus sewa ke perusahaan lain. Mungkin karena terbatasnya waktu penyewaan alat berat membuat kontrak-

KETUA Komisi II DPRD Natuna, Abil Hanafi melaksanakan Safari Ramadhan di Masjid Al-Ghaffar sekaligus menyerahkan bantuan dana. SOLEH/HALUAN KEPRI

Galakkan Program Genre RANAI (HK) – Pemerintah Kabupaten Natuna gencar mengkampanyekan kebijakan yang diusungnya selama ini kepada masyarakat khususnya kepada para remaja. Kebijakan ini diambil untuk mempersiapakan para remaja untuk menempuh jenjang kehidupan berkeluarga nantinya. Demikian dikatakan kepala BPPKB Kabupaten Natuna, Tina Riuwita saat ditemui di kantornya beberapa waktu lalu. Tina mengatakan, mempersiapakna remaja untuk menempuh jenjang kehidupannya yang didapatkan melalui tahapan usia adalah merupakan tanggungjawab semua orang baik terutama sekali di lingkungan keluarga, sekolah dan tempat para remaja berkecimpung dalam

kesehariannya. Dalam hal ini, Pemerintah Kabuptaten Natuna melalui Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana (BPPKB) Kabupaten Natuna mengambil sebuah kebijakan untuk mengusung program GenRe (Generasi Berencana) yang dijadikan sebagai penyokong perkembangan dan kesiapan para remaja untuk menempuh kehidupannya yang lebih tinggi di masa depan. Program ini dituangkan dalam bentuk bimbingan, pendampingan bahkan dalam bentuk fasilitas curhat kepada remaja Natuna yang difasilitasi melalui berbagai kegiatan dan program diantaranya adalah Pusat Informasi dan Konsling Remaja (PIK) dan Kelompok Bina

KEluarga Remaja (BKR yang keduanya dipersiapakan bagi anak mulai usia 10 - 24 tahun. “GenRe ini kita makasudkan untuk mendampingi anak-anak kita mempersiapkan diri ke tahap-tahap kehidupannya yang lebih tinggi. Misalkan anak-anak kita yang masih SMP kita dampingi agar mereka siap menempuh pendidikan di SMA nantinya. Demikian juga dengan yang SMA kita siapkan mereka untuk masuk ke universitas dan baru yang mahasiswa ini kita dampingi mereka mempersiapkan diri mereka untuk menempuh kehidupan rumah tangganya,” Kata Tina. Hal ini dilakukan karena berbagai alasan di ataranya adalah untuk meghindari terjadia pernikahan dini bagi para remaja Natuna. (cw61)

tor tidak menyelesaikan pekerjaannya tepat waktu,”kata Tarmizi. Dikatakan Tarmizi, seharusnya dari pihak kontraktor bisa menggesa pembangunan

jalan Macadam tersebut. Apa lagi waktu sudah sampai di pertengahan tahun. “Masak kalah sama yang proyek tahun 2013. Ini ada proyek jalan desa dan sudah

selesai kerjakan,”kata Tarmizi sambil menunjuk kearah jalan yang baru saja selesai digarap. Ditambahkannya, dari Jalan Simpang Desa Piang

Tengah ke Desa Mekar Jaya berjarak 1.100 meter. Dimana jalan tersebut menjadi akses utama bagi warganya menuju kota Ranai dan sekitarnya. ***

Mitos Gajah Mina Mulai Terkuak RANAI (HK) – Cerita tentang keberadaan makhluq laut yang berukuran rakasasa yang oleh masyarakat Natuna dikenal dengan sebutan Gajah Mina masih belum bisa dipercaya oleh semua masyarakat Natuna, sebagian yang berkata itu masih cerita saja dan sebagiannya mengatakan itu nyata adanya di laut Natuna. Gajah mina berarti gajah laut. Kata mina memiliki arti laut atau kelautan. Oleh Masyarakat Natuna makhluq ini dikenal sejak lama. Da ada tersebar cerita bahwa gajah mina inilah yang menjadi penjaga Pulau Pandan yang sampai saat ini menjadi misteri bagi masyarakat Natuna. Sebab meski tim ekspedisi telah berkali-kali turun mencari keberadaan pulau Pandan tersebut namun hingga saat ini belum diketahui ke-

beradaannya. Selama tahun 2000 ini sedikitnya ada 3 kali masyarakat Natuna menemukan makhluk laut berukuran raksasa yang disebut gajah mina itu, di tempat dan waktu yang berbeda. Pada 2001 Gajah mina tersebut ditemukan di wilayah Bunguran Barat dan pada 2007 ditemukan terdampar di pantai di wilayah Bunguran Timur Laut. Dan Baru-baru ini Gajah mina itu juga ditemukan terapung oleh nelayan di perairan Subi. Pekan Lalu Nelayan Subi menemukan seekor makhluk laut yang mereka yakini sebagai Gajah Mina. Makhluk tersebut ditemukan dalam kondisi terapung, mata membusuk, namun badanya masih utuh. Dengan demikian nelayan yang mencari tongkol itu pun mulai melakukan upaya agar makhluk tersebut

bisa ditarik ke daratan. Lalu mereka mengikatnya dan menariknya dengan mempergunakan 4 unit pompong. Makhluk tersebut bisa ditarik oleh nelayan tersebut namun belum sampai di tepi, organ tubuh gajah mina, tempat mereka mengikatnya dengan pompong itu teputus karena tubuh ikan tersebut sudah busuk. Akhirnya mereka hanya dapat mengambil gadingnya saja dan raga binatang laut itu tidak bisa dibawa keluar karena selain busuk juga hewan tersebut terlalu besar bagi ukuran pompong yang menariknya. Binatang yang diyakini sebagai gajah mina itu diperkirakan memiliki panjang antara 15 sampi 30 meter. “Panjang sekali, pokoknya kurang lebih sebesar kapal yang berkapasitas 250 GT lah, sekawarane gitulah kira-kira.

Kami coba tarik aja sebisanya tapi belum seberapa jauh kita jalan, tiba-tiba gadingnya terlepas dari badannya. Kami nyerah akhirnya kami ngambil gadingnya aja,” tutur Nadi salah seorang di antara Nelayan yang mendatangi kantor Haluan Kepri untuk menginformasikan hasil temuannya itu. Ia mengaku kaget dengan penemuan makhluk raksasa tersebut dan dengan pristiwa itu ia juga megaku yakin bahwa keberadaan gajah mina bukan hanya sekedar cerita tapi memang ada. “Awalnya kami liat hewan itu terapung tapi tak terlalu besar, setelah dihampiri rupanya gaja mina, kami semua kaget sebab tidak pernah disangka kalau dapat lhiat yang namanya gajah mina, sekarang kami percayalah gajah mina ini memang ada,” ujarnya. (cw61)

FATURAHMAN/HALUAN KEPRI

DUA nelayan Natuna memperlihatkan gading mahkluk laut yang diyakini sebagai gajah Mina. Panjang gadingnya mencapai 2. 77 meter. Editor: Niko, Layouter: Syahril


CMYK

Senin, 5 Agustus 2013

14

Pemilih Belum Tentu Bisa Dipengaruhi JAKARTA (HK) — Pendidikan politik semakin mencerdaskan masyarakat. Mereka semakin dewasa dan bijaksana menentukan pilihan politiknya, sehingga mereka belum tentu bisa dipengaruhi oknum tertentu. Direktur Lembaga Riset dan Pendidikan Politik Rakyat (RPPR), Bakti Zainal, menyatakan materi belum tentu bisa mempengaruhi pilihan politik seseorang. Meski banyak calon melakukan manuver politik bahkan dengan iming-iming duit, belum tentu masyarakat memilih calon kepala daerah yang memberikan materi, seperti uang dan bantuan berbentuk materi lainnya. "Pengalaman berdemokrasi sejak reformasi sampai sekarang jadi proses pembelajaran tersendiri. Rakyat

tak bisa lagi dibodohi," katanya, kepada Republika, di Jakarta, Kamis (1/8). Dia menyatakan pada pemungutan suara ulang nanti di Sumatra Selatan, sangat kecil terjadi perubahan. Pilihan awal akan tetap jadi acuan utama bahkan tensinya cenderung menguat. Pihaknya memprediksi perolehan suara tidak jauh berbeda seperti hasil pemilukada sebelum digugat ke MK. Pasangan calon GubernurWakil Gubernur Sumsel Alex Noerdin-Ishak Mekki memperoleh sebanyak 1.405.510

suara. Pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur Sumsel Herman Deru-Maphilinda Syahrial Oesman (Derma) nomor urut 3 dengan memperoleh sebanyak 1.258.240 suara. Selanjutnya, pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur Sumsel Eddy Santana Putra-Wiwit Tatung (ESPWIN) (nomor urut 1) memperoleh sebanyak 695.667 suara dan pasangan Iskandar Hasan-Hafisz Tohir sebanyak 400.321 suara. Direktur Lembaga Pengembangan Otonomi Daerah Yudha Firmasnyah menunjukkan, pengalaman beberapa daerah yang melakukan pemilu ulang hasilnya selalu sama. Yakni, pemenang pada putaran pertama tetap menang di putaran kedua. "Lihat misalnya Tangerang Selatan, Pandeglang atau Pe-

milukada Jawa Timur. Sama saja tidak ada perubahan. Bahkan kemenangannya makin telak," kata Yudha mencontohkan. Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan gugatan pasangan nomor urut 3 pilkada Sumsel, Herman Deru - Maphlinda, untuk dilakukan pemilihan ulang di 5 Kabupaten kota di Sumsel, yaitu, OKU Timur, OKU, Prabumulih, Palembang, dan Kecamatan Warkuk Ranau Kabupaten OKU Selatan. Keputusan ini disahkan, setelah MK menemukan pelanggaran sistematis dalam pelaksanaan Pilkada. MK juga membatalkan Keputusan KPU Sumatera Selatan tentang Penetapan Hasil Rekapitulasi Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Umum Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Selatan Tahun 2013 pada 13 Juni 2013. (rol)

PT DMC Bagi Paket Lebaran SEKUPANG (HK) — Sebanyak 60 keluarga kurang mampu di lingkungan terdekat dengan SPBU Sungai Harapan mendapatkan paket sembako yang terdiri dari satu dus mie instan, satu papan telor dan lima kilogram beras. Program ini diberi nama PT DMC Peduli Idul Fitri dengan menggandeng Pengurus Masjid AlJamaah, yang posisinya bersebelahan dengan SPBU Sungai Harapan milik PT DMC. Dihadapan warga, perwakilan dari PT DMC, Marihon Purba yang akrab disapa Pak Putra didampingi Ketua Pengurus Masjid Al-Jamaah, Tarmizi menyebutkan, program DMC Peduli Idul Fitri ini merupakan salah satu bentuk kepedulian dari perusahaan yang salah satu usahanya ada Sungai Harapan, tepatnya berhampiran dengan Kampung Agas, RT 01 RW 07 dan RT 01 RW 01. "Atas nama PT DMC pengelola SPBU Sungai Harapan, atas nama pimpinan yang saat ini tidak dapat ha-

dir bersama-sama warga terdekat dengan SPBU PT DMC. Kami berharap, apa yang diberikan kepada bapak ibu, dapat mermanfaat,’’ kata Pak Putra di hadapan puluhan warga yang mayoritas kalangan ibu-ibu, Minggu (4/ 8) di teras Masjid Al-Jamaah, Sungai Harapan Sekupang. Pak Putra lebih jauh menyebutkan, Program DMC Peduli Idul Fitri ini sengaja digelar bekerja sama dengan pengurus Masjid Al-Jamaah, hal ini dimaksudkan agar program ini lebih tepat sasaran. Sembako yang diberikan tersebut, benarbenar diterima warga yang kurang mampu. Penyerahan sembako tersebut, juga dilakukan di teras Masjid Al-Jamaah. Ketua Pengurus Masjid AlJamaah, Tarmizi yang juga penyair rumahitam menyebutkan, dipilihnya Masjid Al-Jamaah oleh pihak PT DMC merupakan satu inisiatif yang disambut positif oleh seluruh jajaran pengurus Masjid. Hal ini merupakan langkah awal yang baik,

ISTIMEWA

PAKET LEBARAN — Politisi asal Partai Demokrat, Andi S Mukhtar membagikan paket lebaran kepada warga Tanjunguma, Minggu (4/8).

Andi S Mukhtar Bagikan 1.000 Paket Sembako BATAM (HK) — Politisi Partai Demokrat, Andi S Mukhtar membagikan 1.000 paket lebaran di lima kelurahan. Kegiatan ini sebagai wujud kepedulian terhadap sesama menyambut lebaran. "Ini kebetulan baru saja saya bagi-bagi sembako di Kelurahan Tanjunguma. Saya sudah membagikan di empat kelurahan lainnya lainnya seperti di Baloi Permai, Sei Panas, Baloi dan Belian," ungkap Andi diujung telepon, Minggu (4/8). Andi mengaku, penyaluran paket sembako ini

merupakan bagian dari kegiatan Safari Ramadhannya kepada 18 masjid dan mushalla di Kecamatan Batamkota dan Lubukbaja. "Disamping penyaluran paket sembako, saya bersama rekan-rekan juga menggelar buka puasa bersama di masjid-masjid yang kita singgahi," kata politisi partai Demokrat ini. Menurut Andi, momentum Ramadhan telah memberi kesempatan dirinya bisa bersilaturahmi dengan masyarakat dan berbagi kepada dhuafa. Ia mengaku senang dan bahagia bisa

melewatkan hari-hari selama Ramadhan dengan kegiatan yang positif. Fernando, Ketua RT 06 Tanjunguma menyampaikan apresiasi atas kemurahan hati Andi Mukhtar terhadap sesama. Selaku tokoh masyarakat Tanjunguma, ia mendoakan agar Andi bisa diberi keberkahan dan kesuksesan dalam meniti karir. Termasuk katanya, disampaikan Tuhah yang Maha Kuasa keinginan dan niatnya. "Semoga saja, Bung Andi bisa terpilih jadi anggota DPRD Batam nantinya," kata Fernando. (fur)

H AlGhazali

Legislator, Tetap Berdakwah ISTIMEWA

PENGURUS Masjid Al-Jamaah, Tarmizi menyalurkan bantuan sembako dari PT DMC, di Sekupang, Minggu (4/8). menjaga hubungan antara PT DMC dengan SPBU-nya yang bersebelahan langsung dengan Masjid Al-Jamaah. "Melibatkan Masjid untuk kepentingan umat, apalagi berbagai kebahagiaan menyambut Idul Fitri yang dilakukan PT DMC merupakan seuatu yang sepatutnya diapresiasi. Tahuntahun mendatang, kita berharap ada perusahaan-perusahaan lain juga melakukan hal yang sama, menggandeng pengurus Masjid untuk kegiatan kemasyarakatan dan kepentin-

gan umat,’’ kata tarmizi. Masih dari Sungai Harapan, warga yang mendapatkan paket sembako tersebut menyebutkan, meski hanya terdiri dari tiga jenis sembako, yakni 5 kilogram beras, satu papan telor dan satu dus mie instan, hal ini membuat sangat terbantu. ‘’Kita tidak melihat jenis dan jumlahnya, apa yang kita terima ini merupakan satu hal yang membahagiakan dalam kondisi susah seperti sekarang, apa lagi menyambut Idul Fitri,’’ kata salah seorang warga. (r/fur)

KENDATI disibukkan dengan agenda sebagai legislator DPRD Lingga, AlGhazali tidak melupakan berdakwah sebagai pengabdiannya terhadap ummat. Oleh karenanya, di Bulan Suci Ramadhan ini, ia malah meningkatkan kegiatan dakwahnya dengan terjun ke berbagai mushalla dan masjid yang ada di Singkep dan Singkep Barat. "Dakwah itu bagian dari hidup saya. Oleh karenanya, apapun profesi dan jabatan, saya akan tetap melaksankan dakwah," kata Ketua DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Lingga ketika ditemui belum lama ini. Kehidupan Alghazali yang

CMYK

penuh dengan kegiatan sosial dan agama ini juga membuat dia dipercaya sebagai Ketua Badan Zakat Nasional Kabupaten Lingga. Dalam kapasitas pengurus zakat, ia pun telah mendistribusikan zakat tersebut selama bulan puasa. Kepada ummat Islam yang mampu, mari kita sisihkan rezeki untuk zakat dalam rangka memberdayakan fakir dan miskin, ajak Wakil I Ketua DPRD Lingga ini. (put)


Pendidikan

Senin, 5 Agustus 2013

15

Air Liur Kita Sangat Luar Biasa SADARKAH kita, air liur kita sangat luar biasa? Apa yang terlintas di pikiran kita jika mendengar kata ‘Air liur’? Menjijikkan, jorok, dan bau. Tapi taukah kamu, bahwa Air liur ternyata bisa dijadikan antiseptik darurat lho? Mulut kita menghasilkan 0,5 - 1,5 liter air liur setiap hari. Sebagian besar di produksi oleh tiga kelenjar utama, yaitu kelenjar parotis, kelenjar sublingual, dan kelenjar submandibula. Ada dua tipe tipe pengeluaran atau

sekresi air liur, yaitu sekresi serus yang mengandung ptyalin, sejenis enzym untuk mencerna karbohidrat, dan sekresi mukus yang mengandung musin untuk pelumasan dan pelumasan mukosa. Kedua jenis sekresi ini memiliki mamfaat masing-masing, Enzym ptyalin yang terkandung dalam air liur bermamfaat untuk mencerna karbohidrat. Enzym ini memecah amylum dalam karbohidrat menjadi disakarida maltosa dan poli-

mer glukosa kecil. Inilah yang menyebabkan nasi akan terasa manis jika dikunyah lebih lama dalam mulut. Sekresi air liur tipe mukus berperan menjaga kesehatan jaringan rongga mulut. Kita tahu, di dalam mulut hidup berbagai jenis bakteri yang dapat merusak jaringan mulut dan menimbulkan kerusakan pada gigi. Air liur mengandung ion tiosianat dan beberapa cairan preoteolitik terutama lisosim, yang

menghancurkan bakteri. Dan ternyata, manfaat air liur ini juga dirasakan oleh binatang. Lihatlah bagaimana kucing, anjing, atau monyet menjilati bagian tubuh mereka yang terluka, untuk mencegah luka bertambah parah. Rasulullah juga pernah mengobati sahabatnya yang terluka tangannya dengan cara mengoleskan air liur beliau pada bagian yang terluka, seketika langsung sembuh. Subhanalloh. (education)

Kurikulum 2013 Perlu Disiapkan Matang Jangan Bikin Bingung Guru BATAM (HK) — Pemerhati pendidikan, Djoni Trison menilai persiapan Kurikulum 2013 yang akan diterapkan pada tahun ajaran baru ini dinilai belum matang. Arment Aditya Sejauh ini dari laporan Liputan Batam

Djoni Trison Ia meminta pemerintah harus menyiapkannya dengan matang, pasalnya ia melihat dari kesiapan guru yang akan menerapkan Kurikulum 2013 ini masih pada bingung, karena minimnya pelatihan diberikan. “Kalau mau berhasil Kurikulum 2013 ini harus disiapkan dengan matang, mulai dari pelatihan guru, penyediaan buku pegangan hingga kesiapan lainnya yang menunjang kelancaran inplementasi dari Kurikulum 2013 ini. Tapi saya lihat pelatihan guru saja jarang, belum lagi buku paket belum ada, padahal akan diterapkan pada tahun ajaran ini,” ujar pria yang dikenal dengan sebutan Sony ini mengomentari akan penerapan Kurikulum 2013, Minggu (4/8). Namun Sony tak memungkiri kalau Kurikulum 2013 ini cukup bagus, karena sistem pembelajaran dengan pendeketan scientific, yang lebih menekankan pada lima sistem pembe-

lajaran, proses mengamati, menanyakan, mengeksplorasi/ mengeksperimen, mengasosiasi, dan mengkomunikasikan. Namun hal ini tidak akan berhasil dengan baik apabila guru sebagai pelaku penerapan Kurikulum 2013 ini kurang paham akan implementasinya. Menuntutnya, perubahan proses pembelajaran agar lebih mengedepankan murid melakukan pengamatan, bertanya, dan mengeksplorasi hanya bisa terwujud bila mindset guru telah berubah. Salah satunya untuk merubah mindset guru ini dengan gencarnya pelatihan hingga guru paham betul. Namun bila pelatihan guru hanya sekedar saja berupa cerah, Sony khawatir hanya membuat makin membingungkan para guru itu sendiri. “Sekarang bagaimana mungkin menyulap guru hanya pelatihan sekali dalam empat atau lima hari bisa memenuhi standar kurikulum baru ini. Karena sukses tidaknya Kurikulum 2013 ini, tergantung dari guru itu sendiri. Kalau gurunya masih bingung, bagaimana dengan anak didik nanti,” jelasnya.

pada guru baik SD, SMP maupun SMA, kata Sony, banyak yang mengeluhkan bagaimana model implementasi dua kurikulum berbeda dalam satu sekolah yang sama. Belum lagi persoalan pelatihan guru yang belum dilakukan baru pada tanggal 16 Agustus mendatang dan waktunya juga sangat singkat. Sedangkan guru harus mempersiapkan waktu kurang dari tiga hari untuk membuat dua skenario dan metode pembelajaran, serta pendekatan yang berbeda dalam setiap mata pelajaran. Politisi dari Partai Hanura ini juga mengingatkan kepada pemerintah agar implementasi dari Kurikulum 2013 untuk tahun ajaran baru ini di kaji ulang, supaya tidak menimbulkan keresahan dan kebingungan sekolah-sekolah dalam penerapannya nanti. “Tanggal 16 Agustus baru pelatihan para guru, sedangkan penerapannya tanggal 18 Agustus, bagaimana mungkin guru siap dalam pelatihan sesingkat itu. Belum lagi buku pegangan juga belum sampai kepada siswa. Hal ini akan semakin membingungkan guru dan siswa nantinya,” jelas Sony lagi. ***

Tak Cukupi Jam Mengajar, Guru Kembalikan Uang Sertifikasi BANJARMASIN (HK) — Kepala Dinas Pendidikan (disdik) Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan Nor Ifansyah mengakui ada empat orang guru di kota itu yang wajib mengembalikan uang sertifikasi. “Kewajiban mengembalikan uang sertifikasi tersebut karena keempat guru tersebut dianggap mengajar kurang dari 24 jam dalam seminggu” kata Nor Ifansyah kepada wartawan di balaikota Banjarmasin, bebeapa hari lalu. Menurutnya ketentuan tersebut bukan kebijakan Diknas Kota Banjarmasin, tetapi rekomendasi dari Inspektorat Jenderal Diknas setelah petugasnya memantau ke beberapa sekolah me-

nengah atas di kota ini. Saat inspeksi ke beberapa Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Banjarmasin, petugas Irjen sempat menanyakan masalah sertifikasi terhadap 33 guru. Ke-33 guru tersebut 13 di antaranya guru SMA dan 20 guru SMK, mereka dianggap sebagai sampel dari guruguru yang lain. Ternyata dari 33 guru tersebut empat orang dinyatakan tidak memenuhi jam mengajar yang disyaratkan minimum 24 jam seminggu. Mereka harus mengembalikan sebagian uang sertifikasi yang terlanjur diterima. Meskipun sebenarnya

mereka telah mengajar lebih 24 jam dalam sepekan, namun jam mengajar pada bidang yang bukan bidang studinya dianggap menyimpang dan tidak dibolehkan. Oleh karena itu, kedepan bagi mereka yang tidak mencukupi mengajar bidang studi di sekolah di mana ia berada, maka ia harus pindah ke sekolah lain, atau mengajar di sekolah lain sesuai bidang studi dengan status tenaga honor. Ketika ditanya jumlah guru sertifikasi di Kota Banjarmasin, Nor Ifansyah menyebutkan sebanyak 3091 guru, mulai dari Taman Kanak-kanak hingga Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA). (ant)

Kepri Dirikan SMK Kelautan dan Perikanan Dianggarkan Rp2 Miliar BINTAN (HK) — Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas) melalui Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kepri, tahun ini akan menganggarkan dana APBN Rp2 miliar untuk pembangunan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kelautan dan Perikanan berlokasi di Kuala Sempang, Kecamatan Seri Kuala Lobam, Bintan. Dana tersebut digunakan untuk pematangan dan pengurukan lahan, pembangunan gedung sekolah, asrama, laboratorium dan sarana-prasarana lainnya. Sementara untuk tenaga pengajar, Disdik Provinsi Kepri telah menyekolahkan beberapa puluhan mahasiswa di Jawa guna mengikuti pendidikan keguruan SMK Kelautan dan Perikanan. Nantinya setelah lulus kuliah mereka akan mengajar di SMK tersebut yang masih dalam pembangunan. “Tahun ini Pemerintah

Pusat melalui Kemendiknas menurunkan anggaran Rp2 miliar untuk pembangunan SMK Maritim Kuala Sempang, Kecamatan Seri Kuala Lobam. Dan gurunya nanti para mahasiswa dari Bintan Yatim yang saat ini mendapatkan beasiswa untuk program keguruan SMK Kelautan dan Perikanan di Jawa. Kita harapkan bersamaan dengan kelulusan mereka, nantinya bangunan fisik, asrama, dan sarana prasarana sudah selesai dibangun,” ujarnya. Diberitakan sebelumnya Pemerintah Pusat menganggarkan secara bertahap dengan total Rp144 miliar dari APBN untuk pembangunan SMKN Kelautan dan Perikanan yang akan dibangun di Desa Kuala Sempang dan merupakan SMK Perikanan terbesar ketiga di Indonesia. “Ini merupakan SMKN Perikanan dan Kelautan ter-

besar di Indonesia. Yang pertama dibangun di Gorontalo, yang kedua dibangun di pulau Jawa, dan sekarang di Bintan” kata Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Bintan Makfur Zurachman, saat meninjau lokasi pembangunan SMK Perikanan dan Kelautan Kuala Sempang, beberapa waktu lalu. Sementara siswa yang lulus dari SMK ini kata Makfur, menerima ijazah SMK dan sertifikat keahlian khusus. Sehingga siswa siap untuk bekerja dengan keahlian khusus, seperti keahlian teknik, atau keahlian lainnya. “Begitu juga dengan jurusannya, targetnya dibuka 14 program studi atau jurusan, seperti teknologi pengolahan hasil perikanan, budidaya perikanan laut, bahkan ada pengembangan mangrove, ataupun pembudidayaan terumbu

karang,” katanya. Sekolah dengan luas lahan 10 hektare ini, diharapkan pembangunannya selesai tahun 2015. Luas lahan tersebut disamping terdiri dari ruang kegiatan belajar, laboratorium, balai benih laut, maupun asrama. “Jumlah siswanya dari kelas I sampai dengan kelas III targetnya 2500 anak, yang asalnya dari seluruh Indonesia,” terangnya. Ditenpat terpisah Ketua Komisi IV DPR RI Romahurmuziy (Romi), waktu itu sedang meninjau lokasi pembangunan SMK Perikanan Kuala Sempang mengatakan lokasi pembangunan SMK sangat strategis, karena berada di muara, pertemuan laut dan sungai. “Lokasi sangat strategis karena bisa praktek langsung ke laut. Begitu juga dengan laboratorium alam dan keanekaragaman hayatinya seperti budidaya mangrove sudah ada di lokasi sekolah,” kata Romi.(rof)

Bagi para siswa atau guru yang memiliki prestasi gemilang di sekolah atau ada acara di sekolah mau diterbitkan di Harian Umum Haluan Kepri, silahkan hubungi wartawan Haluan Kepri, Arment, melalui 081277177598. Editor: Arment , Layout: Mulia Aditya


CMYK

Senin, 5 Agustus 2013

16

Hotel Aston Tanjungpinang Peduli Anak Yatim H

GENERAL Manager, Tata Gandasasmita memberikan kata sambutan.

USTAD Dedi memberikan tausiyah sebelum berbuka puasa.

OTEL Aston Tanjungpinang, menggelar buka puasa bersama 100 orang anak yatim piatu dari Panti Asuhan Hidayatullah, Kamis (1/8). Dalam acara buka puasa yang mengusung tema "Buka Puasa Keluarga besar Aston Tanjungpinang bersama Anak Panti Asuhan dan Rekan Media" tersebut dihadiri oleh General Manager Hotel Aston Tanjungpinang Tata Gandasasmita, DOS Hotel Aston Tanjungpinang Budi Lowongan, FOM Hotel Aston Tanjungpinang Jeffri Prasetya Lubis, HEK Hotel Aston Tanjungpinang Hendri, Para Kepala Perwakilan Media, dan tamu undangan lainnya. Dalam acara yang berlangsung sederhana tersebut diisi dengan tausiyah yang dibawakan oleh Ustad Dedi. Tampak keceriaan anak-anak panti asuhan ketika

mengikuti acara ini. Di sela-sela acara, pembawa acara memberikan beberapa pertanyaan, tampak anak-anak panti sangat antusias menjawab pertanyaan. Dalam keterangannya, Budi Lowongan DOS Hotel Aston Tanjungpinang menyatakan, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian kami terhadap sesama. Mengingat bulan Ramadhan merupakan bulan untuk berbagi dan mendekati hari raya kami juga berharap mereka dapat menikmati kegembiraan hari raya. Selain memberikan santunan kami juga memberikan bantuan berupa bingkisan paket sekolah. Pada kesempatan itu Keluarga Besar Hotel Aston Tanjungpinang juga memberikan santunan dan bingkisan untuk anak-anak Panti Asuhan Hidayatulah. *** Narasi dan Foto : Zulfikar dan Humas Aston Tanjungpinang

ANAK Panti Hidayatullah menikmati hidangan berbuka puasa.

BUDI Lowongan, Director of Sales Hotel Aston Tanjungpinang memberikan keterangan kepada awak media.

STAFF Performance Housekeeping Dept Aston Hotel Tanjungpinang.

PEMBACAAN Ayat Suci Al Qur'an oleh anak Panti Asuhan Hidayatullah.

ANAK Panti Hidayatullah tampak antusias menjawab pertanyaan dari pembawa acara.

FOM Hotel Aston Tanjungpinang Jeffri Prasetya Lubis, memberikan hadiah kepada salah seorang anak yang berhasil menjawab pertanyaan yang diberikan pembawa acara.

HEK Aston Hotel Tanjungpinang Hendri, menyerahkan bantuan kepada pengurus Panti Asuhan Hidayatullah.

TATA Gandasasmita bersama para staff memberikan santunan kepada anak Panti Asuhan Hidayatullah.

TATA Gandasasmita bersama tamu undangan dan ustad Dedi menikmati TATA Gandasasmita bersama tamu undangan tampak serius mendengarkan tausiyah dari ustad Dedi. hidangan berbuka puasa.

TATA Gandasmita beserta para staf, anak Panti Hidayatulah dan tamu undangan berfoto bersama.

PUBLIC Relantion Aston Tanjungpinang, Putri Agitiara (2 dari kanan) berfoto bersama usai acara .

CMYK

Editor: Eddy Supriatna , Layouter: M Fahrullazi


CMYK

Senin, 5 Agustus 2013

17

Pemudik Kepanasan dan Kehujanan Pelindo Tak Gubris Imbauan Gubernur

Mellyana Anggraini

TANJUNGPINANG (HK) — Imbauan Gubernur Kepri HM Sani untuk menambah tenda dan menyediakan kursi bagi calon penumpang yang tengah menunggu kapal di Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang tidak digubris oleh PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II Tanjungpinang.

Enterpreneur Muda Tpi

Lakukan Yang Terbaik ENTERPRENEURSHIP adalah soul atau jiwa untuk melakukan suatu kegiatan wirausaha atau usaha mandiri. Hal tersebut dapat dimulai dari diri sendiri atau melihat situasi di luar diri. Bisa dijalankan dari hobi dan keinginan-keinginan bawah sadar yang bila dilakukan menjadi kenyataan yang sungguh luar biasa. Bahkan menurut para motivator, manusia tidak bisa merubah takdir, melainkan hanya bisa merubah kebiasaan karena dengan kebiasaan itulah kita dapat merubah hidup. Kata-kata itulah yang mendorong semangat Mellyana Anggraini untuk memulai bisnis yang dijalaninya hingga sekarang di Kota Tanjungpinang. Wanita kelahiran 18 Februari 1981 ini menyukai tantangan dan punya jiwa bisnis yang tinggi. Apapun yang ia lakukan, semua pasti dilaksanakan dengan ketekunan dan kemampuan terbaik. “Allah SWT sudah memberikan dan menjadikan kita sebagai makhluk yang terbaik di muka bumi. Maka lakukanlah yang terbaik dan maksimal. Dengan keberanian, insyaal

Sutana Liputan Tanjungpinang Permintaan tersebut yakni pada saat Gubernur ke Pelabuhan SBP untuk memantau arus mudik, Sabtu (3/8) lalu. Namun pantauan Haluan Kepri, Minggu (4/8) kemarin, pihak Pelindo belum juga

memasang tenda tambahan serta menyediakan kursi tunggu bagi calon penumpang yang memadati Pelabuhan SBP. Penumpang sejak pagi hingga siang hari kemarin sudah memadati pelabuhan, harus berdiri berjam-jam dan berpanas-panasan Pemudik Kepanasan Hal 18

SUTANA/HALUAN KEPRI

MENUNGGU KAPAL — Pemudik harus berdiri berjam-jam, kepanasan dan kehujanan di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Tanjungpinang saat menunggu kapal yang akan mengangkut mereka, Minggu (4/8).

Lakukan Yang Hal 18

Cuaca Buruk, Pemudik

Diimbau Agar Waspada TANJUNGPINANG (HK) — Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Tanjungpinang mengimbau seluruh warga Kota Tanjungpinang yang hendak

mudik menggunakan kapal laut agar waspada adanya hujan disertai angin kencang dan petir. Kepala BMKG Stasiun Tanjungpinang Hartanto me-

Pemko Tpi Baru Usulkan 2 Ranperda

ngatakan, jelang lebaran warga kebanyakan menggunakan pelayanan kapal laut. Pemudik diimbau untuk wasCuaca Buruk Hal 18

TANJUNGPINANG (HK) — Dari total 16 Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Tanjungpinang yang akan dibahas serta direvisi, hanya dua yang dipastikan sudah diajukan oleh Pemerintah Kota Tanjungpinang ke DPRD Tanjungpinang. Yakni, Ranperda Rencana Tata Ruang Wilayah dan Ranperda Perparkiran. Sisanya terancam tak disahkan tahun ini.

14 Lagi Terancam Tak Disahkan Tahun Ini

Pemko Tpi Hal 18

Imigran Muslim Lebaran di Penampungan TANJUNGPINANG (HK) — Deteni atau imigran ilegal terpaksa merayakan Idul Fitri di Rumah Detensi Imigrasi Tanjunginang. Kondisi ini seperti yang mereka alami tahun-tahun sebelumnya. Sebanyak 300 orang imigran ilegal berasal dari negara Afganistan, Myanmar, Srilanka, Bangladesh, dan Vietnam. dan sebagian besar beraga Islam. Mereka tidak diperbolehkan keluar dari Rumah Detensi untuk melaksanakan shalat Idul Fitri karena khawatir akan melari-

kan diri seperti yang terjadi sebelumnya. Para imigran ilegal ini kebanyakan hendak menuju negara ketiga yakni Australia. Namun saat ini, mereka masih menunggu kepastian status apakah diterima di Imigran Muslim Hal 18

NET

IMIGRAN ilegal terpaksa merayakan Idul Fitri di Rumah Detensi Imigrasi Tanjunginang.

CMYK

Editor: Lili, Layouter: Mulia Aditya


Tanjungpinang

Senin, 5 Agustus 2013

18

Sembilan, Angka Keberuntungan SALAM sejarah masyarakat Tionghoa, sembilan dianggap sebagai angka keberuntungan dan sering dihubungkan dengan naga. Contoh nyata dapat dilihat di berbagai tempat seperti istana dan taman kerajaan. Tembok Sembilan Naga ada di sana.

NET

SEMBILAN naga dalam ornamen bangunan di Kota Terlarang, Cina. Angka 9 juga dipertimbangkan sebagai angka Kaisar. Hanya pejabat tinggi yang boleh memakai jubah dengan sulaman 9 naga. “Dalam sejarah Tionghoa, para Kaisar menyebut diri sendiri sebagai Zhen Long Tian Zi atau putra langit naga asli. Hal ini membuktikan naga memilliki kekuatan dan kekuasaan yang sangat besar

dan agung,” kata Atu alias Srijoto, pemerhati budaya Tionghoa di Tanjungpinang, beberapa waktu lalu. Dalam sejarah, tak bisa dilepaskan dari naga yang kerap menghiasi berbagai acara dalam tradisi Tionghoa. Long (naga) dalam mitos orang Tionghoa merupakan binatang yang sangat keramat, biasa diilustrasikan dengan

Dari Halaman 17

Imigran Muslim negara tujuan atau tidak. Diantara mereka ada yang sudah berada di Rumah Detensi selama dua tahun karena belum ada kepastian dari negara tujuan mereka. Selain itu beberapa dari mereka ayang berada di Rumah Detensi Imigrasi dikarenakan tidak memiliki paspor ataupun surat izin tinggal di Indonesia. Pada Hari Raya Idul Fitri,

pihak RUmah Detensi Imigrasi Tanjungpinang tidak memberi keistimewaan kepada para imigran ini. Bagi mereka, Idul Fitri ini dianggap seperti hari biasa. Namun, menurut salah satu petugas keamanan, Minggu (4/8) di Tanjungpinang, pihak Rumah Detensi Imigrasi memberikan waktu kepada para imigran tersebut untuk refreshing seperti

berenang, bermain futsal dan bolavoli agar tidak stres atau berniat kabur dari tempat penampungan. “Setiap bulan dikasih 2 kali refreshing agar mereka tidak merasa terkurung dan bosan seperti di dalam penjara. Takutnya, kalau tidak dikasih refreshing pasti bakal ada yang stres karena terkurung terus di penampungan,” ujarnya. (cw78)

terjadi cuaca buruk, saya mengimbau operator kapal agar menuruti Kesyahbandaraan di Tanjungpinang, “ katanya lagi. Menurutnya, saat ini di Filipina mengalami cuaca buruk. Dampak cuaca buruk akan berimbas ke wilayah Kepri yakni kawasan Laut Cina Selatan dua sampai tiga hari ke depan. Dampak cuaca tersebut, berpotensi hujan yang cukup kuat, juga gelombang laut yang cukup tinggi di perairan Laut Cina Selatan. “Untuk saat ini gelombang belum begitu tinggi, tetapi kalau ada gangguan cuaca buruk dari Filipina akan memincu lebih tinggi lagi gelombang di Laut

Cina Selatan,” ungkapnya. Hartanto kembali mengimbau masyarakat yang beraktivitas jelang lebaran untuk mewaspadai cuaca di Tanjungpinang karena potensi hujan terjadi hingga lebaran. Masyarakat yang hendak berwisata ke pantai, juga harus mewaspadai gelombang di laut. Di beberapa titik rawan banjir juga diprediksi akan terjadi banjir karena potensi hujan masih cukup kuat selama lebaran. “Bukan hanya di Kepri, tetapi di daerah Jawa juga mengalami pergeseran cuaca menjadi hujan, yang seharusnya musim kemarau. Kita sama-sama mewaspadai cuaca buruk ke depan,” tutupnya. (cw72)

Dari Halaman 17

Cuaca Buruk pada akan timbulnya cuaca buruk seperti hujan disertai angin kencang. Ia mengatakan, wilayah Tanjungpinang beberapa hari ke depan mengalami hujan, terkadang disertai angin kencang yang berpotensi merusak. “Dari kecepatan angin yang cenderung berubah, berpotensi terjadinya angin ribut dibarengi hujan yang dapat merusak daerah laluannya. Petir juga masih berpotensi dibarengi dengan hujan,” kata Ardhito, Minggu (4/8). “Khususnya pengguna kapal menuju Kabupaten Anambas dan Natuna di Laut Cina Selatan agar lebih waspada. Bila syahbandar melarang berangkat apabila

bentuk badan ular, kaki biawak, cakar elang, ekor ular, tanduk rusa, badan bersisik ikan, kumis di ujung mulut, dan mutiara di kening. Sementara pejabat lebih rendah hanya boleh memakai jubah dengan sulaman 8 atau 5 naga. Tak hanya itu, mereka juga harus mengenakan jubah tipis yang transparan ketika menghadap Kaisar. “Hanya Kaisar yang boleh memakai jubah naga tunggal dengan sembilan naga tersembunyi di belakang naga tunggal. Sedangkan permaisuri Kaisar sering diidentikkan dengan Fenghuang (phoenix),” papar Atu. Dalam dekorasi istana atau taman kerajaan terdapat Tembok Sembilan Naga yang mengambarkan berbagai karakter naga yang secara berurutan adalah tianlong (naga langit), shenlong (naga dewa), fucanglong (naga harta tersembunyi), dilong (naga bumi), yinglong (naga elang), dan jiaolong (naga tanduk). Panlong (naga ulir), huanglong (naga kuning) dan longwang (raja naga). Ada versi lain yang menamakan sembilan anak naga tersebut yakni Bìxì, Chiwen, Puláo, Bì’àn, Taotiè, Baxià, Yázi, Suanní dan Jiaotú. (yan)

SUTANA/HALUAN KEPRI

SEDERET kendaraan mobil parkir di bahu jalan di Tanjungpinang beberapa waktu lalu. Minimnya lahan parkir di pusat kota kerap menimbulkan kemacetan terutama jelang hari raya.

Swalayan ‘Nakal’ Diminta Ditutup Beberapa waktu lalu, Maskur menceritakan telah menemukan ratusan karung gula rafinasi dari Pakistan di gudang swalayan Pinang Kencana yang beroperasi di Jalan DI Panjaitan, KM 9, Tanjungpinang. Gula itu seharusnya untuk industri. Namun diduga diperjualbelikan kepada masyarakat umum. Hal ini melanggar izin usaha. “Sampai sekarang tidak ada tindakan tegas dari kepolisian termasuk pemerintah. Ini ada apa? Temuan didapatkan sewaktu kami inspeksi mendadak (sidak) beberapa waktu lalu ke swalayan tersebut. Saya minta pemerintah dan kepolisian memperhatikan masalah ini dan mengambil langkah kongkrit untuk kepentingan masyarakat,” imbaunya.

Sebelumnya diberitakan, menjelang lebaran, Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Tanjungpinang, Dinas Kesehatan dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan sidak ke sejumlah swalayan di Tanjunginang, Senin (29/7) lalu. Dalam sidak di swalayan Pinang Lestari, ditemukan barang yang sudah kadaluarsa dan kemasannya rusak. Barang makanan tersebut adalah asinan buah-buahan, roti kering, permen dan kwaci. Makanan yang sudah kadaluarsa langsung dimusnahkan dengan cara membuka kemasan plastik. Staf Disperindag Kota Tanjungpinang Gilang mengungkapkan, beberapa produk kadaluarsa harus ditarik peredarannya dari swalayan. Tujuannya agar masyarakat tidak membeli dan me-

ngonsumsi makanan tersebut. Produk makanan yang telah kadarluasa sangat berbahaya bila dikonsumsi Dalam sidak juga dilakukan pengecekan timbangan atas setiap barang yang dijual seperti gula, minyak, beras dan kacang-kacangan. Pengecekan tidak hanya terhadap barang-barang yang dipajang di toko tetapi barang yang masih berada di gudang tempat penyimpanan barang. Selain itu, tim sidak juga mengecek barang seperti ikan, ayam dan daging. Barang-barang tersebut tidak boleh terlalu lama disimpan di dalam mesin pendingin. Tim juga meminta pemilik swalayan untuk memusnahkan barang yang telah kadaluarsa dan memberikan surat perjanjian dari dinas terkait agar selalu mengecek setiap barang. (yan)

hal, kapal Super Jet 19 yang akan ditumpanginya akan berangkat pukul 11.00 WIB. “Sengaja datang lebih awal agar lebih tenang dan tidak terburu-buru. Tapi, bukannya mendapat tempat duduk dan bisa berteduh di dalam pelabuhan atau di bawah tenda, malah harus berjemur hingga siang. Tenda yang ada terbatas dan tempat duduk tidak ada, terpaksa duduk di lantai pelabuhan,” jelasnya. Kehabisan Tiket Banyak calon penumpang terkecoh karena tidak bisa membeli tiket kapal di pelabuhan. Pasalnya, tiket kapal tujuan Dabo Singkep sudah habis terjual jauh hari sebelum keberangkatan. “Saya membeli tiket kapal sejak jauh hari. Namun menjelang lebaran ini harusnya ada tambahan kapal sehingga tidak seperti saat ini banyak yang belum punya tiket,” ujar Rio. Sementara Sam (45), warga Dabo Singkep yang hendak mudik bersama tiga anggota keluarganya tidak kebagian tiket kapal. Ia tetap menunggu dan berharap ada kursi kosong. Sam menyayangkan sikap agen kapal

yang tidak menjual tiket kapal. Menurutnya, tiket kapal masih banyak. “Saya melihat dengan mata kepala sendiri penjual tiket memegang banyak tiket kapal. Namun mereka bilang tiket itu sudah ada yang booking. Tiket untuk hari ini sudah habis. Seharusnya agen berlaku adil bagi yang datang ke pelabuhan. Bila ada tiket jual jangan ditahan dengan alasan telah ada yang membooking,” katanya kesal. Sementara itu Kepala Seksi Keselamatan Berlayar Adpel Tanjungpinang Aan Anwar saat dijumpai di pelabuhan menjelaskan, lonjakan penumpang hari ini sudah dimulai sejak pagi dan siang. Selanjutnya, pihaknya hanya melayani penumpang yang memiliki tiket kapal. Bila ada penumpang yang belum memiliki tiket, untuk sementara akan dipinggirkan dulu. Namun ia mengatakan bahwa ada tambahan kapal tujuan Daek Lingga dan Pancur. “Biasanya hanya menggunakan kapal Lingga Permai. Tapi karena lonjakan penumpang, maka kapal Marine Hawk 1 disiagakan. Selain untuk mengantisipasi

lonjakan penumpang juga bila kapal utama mengalami kendala mogok,” bebernya lagi. Aan juga meminta agar masyarakat tidak membawa barang bawaan yang berlebihan demi keselamatan penumpang sendiri. Barang yang berlebihan akan berpengaruh pada mesin kapal dan keselamatan seluruh penumpang. “Hal ini dilakukan untuk menjaga keselamatan penumpang dan memberlakukan aturan sehingga mudik dapat berjalan aman. Kita telah memberikan imbauan kepada calon penumpang agar tidak memaksakan diri menerobos masuk sebelum punya tiket. Demi keselamatan semuanya,” jelasnya. Sementara itu Kapolres Tanjungpinang AKBP Patar Gunawan saat meninjau keamanan mudik di pelabuhan menyatakan bahwa arus mudik berjalan aman, tertib dan tak ada persoalan. “Suasana hari ini tidak ada hambatan atau tindakan kriminalitas. Semua lancar dan aman. Namun tetap waspada dengan menyiagakan anggota di titik yang telah ditentukan,” katanya. ***

nang ini. Perempuan yang biasa disapa Melly ini menambahkan, peluang bisa hadir kapan saja. Apalagi, jelang Idul

Fitri banyak sekali peluang yang bisa diambil. Mulailah belajar dan melihat peluang bisnis, tanamkan konsep usaha, lakukan dan cobalah.

“Mulailah berinovasi, ciptakan produk yang bisa mendatangkan penghasilan dan jadilah ibu rumah tangga enterpreneur,” ujarnya. (yan)

Jual Produk Kadaluarsa dan Langgar Izin Usaha TANJUNGPINANG (HK) — Pemerintah daerah termasuk pihak kepolisian di Kota Tanjungpinang diminta mengambil tindakan tegas yakni menutup swalayan ‘nakal’ yang kedapatan melanggar izin usaha serta menjual produk kadaluarsa. Bila dibiarkan, kondisi akan semakin parah dan merugikan masyarakat. “Pemko bekerjasama dengan kepolisian bisa menutup swalayan yang melanggar izin apalagi sudah mengarah ke tindak pidana. Tolong dengarkan keluhan warga. Segera ambil tindakan tegas agar seluruh swalayan mematuhi aturan dan takut melakukan praktek mencari keuntungan yang merugikan masyarakat konsumen,” kata Maskur Tilawahyu, anggota DPRD Kota Tanjungpinang, Minggu (4/8).

Dari Halaman 17

Pemudik Kepanasan di tengah teriknya matahari. Namun sekitar pukul 11.15 WIB, cuaca berubah gelap dan turun hujan gerimis, penumpang terpaksa hujan-hujanan menuju kapal. Raja Nurdin Razak, Asisten Manager Pelindo II Tanjungpinang saat dimintai keterangan terkait permintaan gubernur mengakui bahwa tenda dan kursi yang diminta Gubernur saat ini belum dipasang. Namun ia berjanji memasang tenda pada sore hari. “Tenda dan kursi akan dipasang nanti sore. Pengerjaannya tidak bisa dilakukan pagi hari karena penumpang sudah memadati pelabuhan sejak pukul 5.00 WIB. Sebenarnya ramai penumpang sejak pukul 5.00 WIB hingga 14.00 WIB saja. Jam selanjutnya tidak ada kapal lagi yang akan membawa penumpang,” jelasnya singkat. Padatnya pelabuhan dikarenakan, pemudik berduyun-duyun datang lebih awal menuju pelabuhan agar bisa segera naik ke kapal. Seperti pengakuan Rio, penumpang yang akan mudik ke Dabo Singkep. Ia mengaku telah berada di pelabuhan sejak pukul 8.00 WIB. Pada-

Dari Halaman 17

Lakukan Yang lah akan membuahkan hasil yang diinginkan kelak,” imbau ibu rumah tangga yang [unya bisnis pernahpernik lebaran di Tanjungpi-

Dari Halaman 17

Pemko Tpi “Pemko yang antarkan ke kita, kita yang bahas. Dari 16 Ranperda yang rencananya akan dibahas, baru dua Ranperda yang diajukan, yakni Ranperda RTRW dan Ranperda Perparkiran. Memang kedua Perda yang lama, RTRW dan Perparkiran itu sudah tidak sesuai lagi dengan kondisi yang ada. Maka perlu ada perubahan, melihat perkembangan dari kota itu sendiri,” kata wakil Ketua II DPRD Kota Tanjungpinang RME Mansyur Razak, Minggu (4/8). “Perda RTRW tahun 2006 dan dan Perda Perparkiran tahun 2003 boleh dikatakan sudah tidak sesuai lagi dengan tata kota yang ada pada 2013 ini. Sehingga perlu ada revisi,” sambung Mansyur kembali.

Mansyur mencontohkan mengenai perparkiran. “Perparkiran kan banyak di ruasruas jalan. Di bahu jalan yang seharusnya tidak boleh parkir, sekarang dijadikan lokasi parkir. Maka DPRD Kota akan mengevaluasi, mana jalan perlu ada lokasi parkir serta mana yang tak boleh. Jadi, parkir itu tidak di tempat yang membahayakan pengguna jalan,” tegasnya. RTRW juga begitu juga. Karena, menurut politisi senior dari partai Golkar itu, melihat kondisi wilayah kota ini, perlu suatu perencanaan baru tentang masalah kebijakan khususnya dari pemerintah daerah. Bagaimana menata daerah ini. “Karena apa? Dahulu kota kita ini belum ada yang

namanya Tata Kota, sekarang sudah ada Dinas Tata Kotanya. Maka perlu adanya revisi Ranperda tentang RTRW tersebut,” jelasnya. Menurut Mansyur, panitia khusus (pansus) dua ranperda itu sudah dibentuk pada Jumat (2/8) lalu. “Begitu Walikota menyampaikan ke dewan, maka kami bentuk dua pansus tersebut. Direncanakan, 9 Agustus nanti usai merayakan Idul Fitri, kita akan membahas dua ranperda itu,” katanya. Sementara 14 ranperda lagi, lanjut Mansyur, pihak dewan akan menunggu dari eksekutif (Pemko Tanjungpinang,red). Tetapi dalam satu tahun ini, kita merencanakan ada enam ranperda yang harus diselesaikan oleh

dewan,” terang Mansyur. Ia berharap ranperda dapat diselesaikan segera. Karena, hal itu merupakan landasan bagi walikota dalam membuat kebijakan. Tanpa ada ranperda, walikota tidak bisa melakukan satu tindakan. “Saya menargetkan paling tidak tahun ini hanya 10 ranperda yang disahkan menjadi perda. Itu pun dengan kerja keras anggota dewan terutama pansus. Saya mengimbau jajaran legislatif bekerja lah tanpa absen. Jangan masuk menjadi anggota pansus tetapi absen. Kita juga minta masyarakat, LSM dan wartawan melakukan kontrol agar pansus bekerja optimal mengesahkan ranperda menjadi perda,” ucapnya. (yan)


CMYK

Bintan

Senin, 5 Agustus 2013

19

Pelantar Rakyat Dipadati Pemudik BINTAN (HK) — Hari Raya Idul Fitri yang tinggal tiga hari lagi. Aktifitas arus mudik di Pelantar Pantai Indah dan Pelantar Barek Motor, Kijang, Bintan mulai ramai dipadati oleh para penumpang yang hendak berangkat ke pulau-pulau, seperti Numbing, Pulau Mapur dan Pulau Kelong Zulfikar Liputan Bintan Sejak pagi hingga siang, Minggu (4/8), ratusan penumpang sudah mulai memadati Pelantar Pantai Indah. Rata-rata para penumpang tersebut hendak pulang atau sekedar habis berbelanja di Pasar Kijang. "Memang biasanya setiap tahun menjelang mau lebaran, penumpang yang

naik dari Numbing mau ke Kijang atau sebaliknya cukup banyak. Lain dari harihari biasanya. Untuk hari ini saya sudah bawa dua trip. Kalau hari ini biasa paling cuma satu trip saja," ujar salah seorang pemilik kapal yang biasa melayani penumpang dari Numbing ke Kijang yang tidak mau namanya disebut. Ketika ditanya apakah alat-alat keselamatan kapal

sudah tersedia, ia menjawab kemarin pengemudi kapal sudah mendapat bantuan life jacket dari Syahbandar. "Tapi kalau bisa tolonglah pelantar di sini, diperbaiki. Mengingat sudah cukup lama pelantar kondisinya seperti ini. Selain itu kalau boleh disediakanlah ruang tunggu, biar para penumpang tak duduk di pos sama di pelantar, sebab terkadang kami susah mau naik turunkan barang kalau banyak penumpang yang duduk di pelantar," tuturnya. Kondisi pelantar saat ini biasanya digunakan oleh warga untuk pergi ke pulaupulau yang ada di Kabupaten Bintan sudah mulai tidak layak. Terlihat disekitar pelantar papan-papan yang ada sudah mulai patah. Bahkan

menurut pemilik warung makan yang ada di pelantar tersebut mengatakan kondisi pelantar ini sudah cukup lama tanpa ada perbaikan. Pelantar Pantai Indah merupakan salah satu pelantar yang selalu digunakan oleh warga dari Pulau-Pulau yang ada di Bintan seperti Pulau Numbing dan Pulau Mapur. Sedangkan untuk Pelantar Barek Motor Kijang biasanya menjadi tempat berangkat warga ke Kelong, Air Glubi dan Tenggel. Untuk warga dari pulau Mantang Baru, Mantang Lama, Mantang Besar, dan Mantang Riau biasanya menggunakan pelantar Sei Enam. Untuk tarif angkutan kapal tahun ini mengalami kenaikan. Hal ini berdasarkan dari SK Bupati nomor 351/

MENUNGGU KAPAL — Calon penumpang yang hendak berangkat ke pulau-pulau yang ada di sekitaran Bintan mernunggu angkutan laut, Minggu (4/8). ZULFIKAR/HALUAN KEPRI

VII/2013 tanggal 2 Juli 2013. Yang menyebutkan untuk trayek Barek Motor Kijang-Kelong-Air Glubi-

Tenggel Rp7.000, Pantai Indah Kijang-Numbing Rp19.000, Pantai Indah KijangMapur Rp30 ribu, Sungai

Enam-Mantang Besar-Mantang Lama-Mantang Riau Rp7.000, Sungai EnamMantang Baru Rp13. ***

H-4 Pasar Barek Motor Sepi Pembeli Ansar Khatib di Batam, Khazalik di Kijang BINTAN (HK) — Memasuki H-4 hari raya Idul Open House Hari Pertama di Tanjunguban BINTAN (HK) — Bupati Bintan Ansar Ahmad bersama Wakil Bupati Bintan Khazalik pada hari pertama Hari Raya Idul Fitri menggelar rumah terbuka (Open House) di Gedung Nasional Tanjunguban, Kecamatan Bintan Utara. Open House diadakan guna memberikan kesempatan kepada warga di Kecamatan Bintan Utara, Seri Kuala Lobam dan Teluksebong un-

tuk bersilaturahim dengan Bupati dan Wakil Bupati. Pada hari kedua pagi, Bupati dan Wakilnya menggelar Open House di Kijang, Kecamatan Bintan Timur dilanjutkan pada siang harinya di Kecamatan Gunungkijang. Pada hari ketiga pagi di Desa Kelong, Kecamatan Bintan Pesisir, dilanjutkan pada sore harinya di Desa Mantang Besar, Kecamatan Mantang.

"Guna mendekatkan dengan warga, saya bersama pak Wakil menggelar Open House hari pertama di Tanjunguban. Pada hari kedua pagi di Kijang, siang di Gunungkijang. Dan hari ketiga pagi di Bintan Pesisir, siangnya di Mantang," kata Bupati Bintan Ansar Ahmad, baru-baru ini. Untuk shalat Idul Fitri lanjut Ansar, ia akan menjadi khatib Idul Fitri di Batam. Sepulang dari Batam langsung menuju Tanjunguban

menggelar Open House. Kabag Humas dan Protokol Pemkab Bintan Luki Z Prawira mengatakan, kegiatan pawai takbir keliling dilaksanakan di Kecamatan Bintan Utara dan Seri Kuala Lobam digabungkan. Pawai ini akan dibuka oleh Bupati, di Simpang Busung, Seri Kuala Lobam. Sedangkan Wakil Bupati membuka pawai takbir keliling di Kijang, Kecamatan Bintan Timur. (rof)

Fitri 1434 H, aktifitas di Pasar Barek Motor Kijang, Bintan terlihat sepi. Menurut Siti (45), salah seorang pedagang yang telah 15 tahun berdagang di pasar mengatakan, tahun ini pasar tersebut sepi dari pembeli. "Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya. Tahun ini sampai H-4 para pembeli yang datang kepasar tidak terlihat padat. Dibandingkan dengan tahun lalu, kami sampai kewalahan untuk melayani pembeli. Namun, tahun ini bisa dilihat sangat sepi, mungkin karena pengaruh kenaikan BBM. Lebaran kali ini juga bertepatan dengan masuknya tahun ajaran baru, sehingga para konsumen tidak banyak yang datang kepasar untuk membeli kebutuhan pokok," ujar Siti, Minggu (4/8). Walaupun sepi dari pembeli kata dia, seperti harga bumbu dapur yang biasanya menjadi salah satu kebutuhan yang paling dicari konsumen tebilang normal. Untuk harga cabai rawit masih dijual Ro30 ribu per kilogram, cabe merah Rp48 ribu per

kilogram, cabe kering Rp36 ribu per kilogram, bawang merah impor dan bawang putih biasanya dijual dengan harga Rp143 ribu perkilonya. Menjelang lebaran, bawang jawa yang kemarin sempat menghilang di Pasaran Bintan. Sejak semalam sudah mulai tampak di Pasar Barek Motor. Menurut Siti, para pedagang sudah mulai berani menjual bawang jawa karena

harga perkarungnya sudah murah dari petani. "Sejak semalam bawang jawa sudah ada, sekarungnya kami membeli seharga Rp250 ribu. Kami jual dengan harga R38 ribu perkilonya. Sejak kedatangannya semalam bawang jawa langsung diserbu oleh para konsumen. Karena bawang jawa memang paling banyak dicari, menurut para konsumen bawang jawa inilah yang paling enak digunakan untuk bumbu masak, dibandingkan dengan bawang merah impor," tutup Siti sambil tersenyum. (cw77)

ZULFIKAR/HALUAN KEPRI

MEMASUKI H-4 lebaran, Pasar Barek Motor, Kijang, Bintan sepi pembeli, Minggu (4/8).

CMYK

Editor: Reza, Layouter: M Fahrullazi


Anambas

Sabtu, 5 Agustus 2013

20

Tower di Kiabu dan Batu Tambun Aktif TAREMPA (HK) — Warga yang mendiami wilayah di Desa Kiabu, Kecamatan Siantan Selatan dan Batu Tambun bisa sedikit bernafas lega. Pasalnya, pihak Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Anambas menuturkan dua desa tersebut segera mendapatkan layanan telekomunikasi pada tahun 2013 ini. Asfanel Liputan Anambas Khairul Syahadat, Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Kepulauan Anambas menuturkan, pihaknya saat ini tengah melakukan koordinasi dengan beberapa pihak guna mewujudkan dan merealisasikan hal tersebut. Hal ini, sekaligus menjawab keluhan beberapa masyarakat akan layanan telekomunikasi tersebut. “Rencana menghidupkan 4 tower di beberapa desa mencapai Rp3,6 M. Setelah adanya koordinasi, dapat satu dari Telkomsel pusat dan BP3T, Insya Allah mereka kasih satu di Kiabu tahun ini aktif, serta wilayah Batu

Tambun setelah dikaji kasih repeater dan menarik sinyal di Tanjungmomong. Apalagi sudah ada listrik di Batu Tambun,” ungkap Khairul. Adapun untuk kedua wilayah lainnya seperti Desa Telaga serta Desa Kusik, dirinya menuturkan belum dapat terealisasi segera untuk tahun ini. Mengingat, terdapat beberapa hal yang menjadi pertimbangan lain. Hal tersebut, tambahnya menurut provider masih belum menutupi untuk biaya operasional dalam mengaktifkan serta mengoperasionalkan BTS di wilayah tersebut. “Sebelumnya, kami mohon maaf, khususnya di beberapa desa seperti Desa Telaga serta Desa Kusik. Di Desa Telaga, untuk biaya

operasional per bulannya minimal membutuhkan biaya sebesar Rp103 juta per bulan. Begitu juga di Desa Kusik, pemasukan di Kusik setelah pihak provider melakukan kalkulasi sekitar Rp21 juta. Hal ini yang menjadikan pertimbangan lain. Namun demikian, Insya Allah kita berjuang terus,” paparnya. Pihaknya menuturkan, guna menunjang optimalisasi layanan tersebut betul-betul dinikmati oleh masyarakat, pihaknya juga mendapatkan bantuan berupa 500 handphone yang nantinya akan dipergunakan baik oleh masyarakat sekitar, untuk pemuda dan perangkat desa. “Untuk satu tower yang ada akan dibagikan sekitar 50 hp (handphone,red). Modelnya biasa, tak salah hp buatan Cina. Sebelumnya, kita mendapat bantuan dari Kemenkominfo untuk pengadaan tower di sepuluh desa yang ada di Kabupaten Anambas. Kita berharap dengan adanya bantuan yang diberikan, layanan akan telekomunikasi ini dapat betulbetul dinikmati oleh masyarakat,” imbuhnya. Sebelumnya, bersadarkan

Seorang Warga Jemaja Hilang Diduga Diterpa Angin Kencang TAREMPA (HK) — Salah seorang warga Desa Kuala Maras Kecamatan Jemaja Timur, bernama Afrizal umur 40 tahun di kabarkan hilang sejak, Kamis (1/8) pukul 15.00 WIB lalu. Namun sampai sekarang, pria tersebut belum juga di temukan, seperti yang di laporkan oleh warga Jemaja kepada Kepala Badan Kesatuan, Kebangsaan, Politik dan Penanggulangan Bencana Kabupaten Kepulauan Anambas, Baharuddin Thalib, kemarin. Dikatakan Baharuddin Thalib, kemaren, Kamis (1/8) sekitar jam 10.00 WIB, bersama dua orang temannya pergi memancing ikan di sekitar laut Kuala Maras menggunakan pompong masing-masing, sekitar pukul 3.00 temannya tersebut pulang terlebih dahulu. Sebelum pulang, di lihatnya Afrizal ini masih nampak memancing, di saat itu di kabarkan angin lagi kencang. “Jam 10 pagi pada hari Kamis, bersama kedua te-

mannya pergi memancing ikan di sekitar laut Kuala Maras, dan sekitar pukul 3.00, temannya ini akan pulang, sebelum pulang, masih di lihatnya Afrizal ini masih memancing,” kata Thalib. Oleh keluargnya, sampai sore masih di tunggu kedatangannya, namun hingga jam 12 malam tak juga muncul. Selanjutnya, keluarga bersama masyarakat setempat melakukan pencarian dengan menyisir sekitar bibir pantai, bahkan warga juga menggunkan kapal Pukat Mayang yang lebih besar. “Sejumlah warga Kuala Maras telah malakukan pencarian, namun hingga kini belum juga di temukan. Menurut warga setempat, karena arah angin yang begitu kencang dari arah barat, di perkirakan berada di sekitar pulau Ayun dan pulau Telaga,” ungkap Thalib. Dengan kejadian yang menimpa warga tersebut, pemerintah kabupaten Kepulauan

Anambas, membentuk tim pencari yang akan di terjunkan ke tempat kejadian. Tim ini terdiri dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), tenaga Medis dari Dinas Kesehatan, Tagana dari Dinas Sosial dan Bakesbangpol. “Untuk mencari warga yang hilang tersebut, pemerintah kabupaten Anambas akan menerjunkan Tim pencari dan juga membantu sejumlah logistik dan Bahan bakar minyak (BBM) serta keprluan lainnya hingga warga yang hilang ini bisa di temukan,” paparnya. Karena kondisi cuaca yang tak menentu dan Ekstrim yang terjadi di Kabupaten Anambas, diharapkan kepada masyarakat yang melakukan aktifitas di laut agar lebih berhati-hati, baik nelayan, pemancing ikan atau warga yang menggunakan transportasi laut. “Kita harapkan agar masyarakat yang berkatifitas din laut agar lebih berhatihati, sebab cuaca di Anambas kini lagi tak bersahabat,” imbau Thalib.(zam)

ASFANEL/HALUAN KEPRI

PEMATANGAN PASKIBRA — Pasukan pengibar bendera (Paskibra) Anambas terus mematangkan diri jelang peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-68 yang tinggal dua minggu lagi. Tampak anggota Paskibra sedang direndam di Pantai Tarempa, Minggu (4/8) program yang dibuat oleh Kewajiban Pelayanan Universal (KPU) atau Universal Service Obligation (USO) yang dilakukan oleh Balai Penyedia dan Pengelola Pembiayaan Telekomunikasi dan Informatika (BP3TI) Kemenkom-

info, terdapat 10 unit tower atau Base Transmision System (BTS) yang terdapat dibeberapa wilayah di Kabupaten Kepulauan Anambas. Adapun beberapa daerah yang mendaptkan bantuan dari pihak Kementrian Kom-

info tersebut diantaranya meliputi daerah Air Biru, Bukit Padi, Lingai, Putik, Air Bini, Impul, Nyamuk, Piasan, Tiangau serta Temburun. Dari data yang berhasil dihimpun oleh Diskominfo Kabupaten Anambas diketahui,

panjang tower tersebut bervariasi mulai dari 32 hingga 52 meter. Sementara, diluar 10 lainnya selain digunakan serta dibangun oleh provider, ada juga yang dibangun dengan menggunakan dana APBD.***

Penumpang MV. Seven Star Island Membludak TAREMPA (HK) — Penumpang kapal feri Seven Star Island dengan rute Tarempa menuju Letung dan Tanjungpinang membludak. Akibatnya, jadwal pemberangkatan yang sedianya, Sabtu (3/ 8) pukul 07.00 WIB, molor jadi pukul 08.45 WIB. Petugas pelabuhan pun dibuat kewalahan untuk menertibkan ratusan penumpang yang tidak sabar ingin berangkat, meskipun kapasitas kapal sudah tidak dimungkinkan lagi.

MV. Seven Star Island layaknya hanya menampung sekitar 300 orang. Namun jumlah penumpang yang ada saat itu, sesuai data dari pihak petuas pelabuhan berkisar sebanyak 500 orang lebih.

RATUSAN pemudik dari Tarempa menuju Letung dan Tanjungpinang berdesakan saat naik kapal MV. Seven Star Island, Sabtu (3/8).

Dimana penumpang menuju Letung sekitar 280 orang lebih. Namun setelah melalui berbagai petimbangan dari petugas pelabuhan setempat, akhirnya kapal feri tersebut tetap diberangkatkan. Kepala Syahbandar Tarempa, Darlis mengatakan, keterlambatan keberangkatan kapal tersebut disebabkan tingginya jumlah arus penumpang yang akan berangkat. Hal lebih ini diperparah, kurangnya kesadaran penumpang untuk ditertibkan. “Keberangkatan dari Tarempa menuju Letung dan selanjutnya ke Tanjung Pinang mengalami keterlambatan, yang semestinya berangkat jam 07.00 WIB, terpaksa tertunda menjadi pukul 08.45 WIB. Sejumlah penumpang tidak sabar untuk tetap bisa menaiki kapal,sesuai tiket kapal yang mereka kantongi,” ungkap Darlis. Dikatakan, sejauh ini belum ada lonjakan penumpang, dari data yang di terima ada sekitar 350 orang yang

berangkat menuju Letung dan Tanjung Pinang, ini masih dalam hal yang wajar Di harapkan kepada calon penumpang agar tidak resah, karena Senin (hari ini,red) masih ada Kapal Pelni Binaya yang akan melayani penumpang menuju Letung dan Tanjung Pinang, terus selanjutnya menuju Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. “Keberangkatan pada hari ini belum ada lonjakan, ini masih normal, walau ada penumpang yang yang tidak kebagian seat, itu masih wajar,” ucapnya. Sementara, Kapolsek Tarempa, AKP, Dedi Suryaman yang turun langsung memantau arus mudik mengatakan, pihaknya menurunkan 5 personil yang di bantu juga oleh petugas dari Dinas Perhubungan Kabupaten Anambas. “Arus mudik pada tahun ini cukup aman, sampai saat ini tidak ditemukan hal-hal yang mencurigakan, boleh dikatakan aman dan kondusif,” ujar Dedi. (nel/zam)

Editor: Didik, Layouter: Syahril


Karimun

Senin, 5 Agustus 2013

21

640 Penumpang Pelni Mudik ke Medan KARIMUN (HK) — Sebanyak 640 penumpang asal Tanjung Balai Karimun diberangkatkan menuju Belawan, Sabtu (3/7). Khodir Liputan Karimun Jumlah penumpang kali ini lebih sedikit di banding hari sebelumnya yang di berangkatkan ke Tanjung Priok Jakarta yang mencapai 1700 penumpang meski sudah H min 5 menjelang lebaran. Muhammad Ibrahim, Kepala Cabang PT Pelni Tanjung Balai Karimun mengatakan, untuk penumpang kali ini tidak sebanyak penumpang yang mudik ke Tanjung Priok beberapa hari yang lalu. Namun Ibrahim mengaku, untuk penumpang di dalam Pelni sendiri hampir mencapai 3.000 orang, dari Karimun sendiri hanya mencapai 640 penumpang dari Jakarta dan Batam sebanyak 2.248 penumpang. “Untuk jumlah penumpang memang tidak sebanyak yang berangkat ke Tanjung

Priok dengan tujuan Medan hanya mencapai 40% dari penumpang sebelumnya bertujuan ke Tanjung Priok. Namun untuk pelayanan kami tetap waspada dan berikan pelayanan yang prima, sehingga penumpang merasa nyaman menggunakan jasa Pelni ini. Harga tiket tidak ada kenaikan, masih normal ke berbagai tujuan khusunya ke Medan,” kata Ibrahim. Ibahim juga menambahkan, untuk perjalanan penumpang sendiri ke Medan akan tiba pada tanggal tanggal 4, dan tanggal 5 kembali menuju Batam setelah itu pada tanggal 6 kembali menuju Medan, dan dari Medan langsung ke Jakarta, hingga tanggal 14 Agustus mendatang jasa pelni kembali ke Tanjung Balai Karimun. Sedangkan ruang yang di alokasikan untuk keselamatan penumpang, Ibrahim mengaku sebanyak 30% dari

total ruang di kapal dialokasikan ruang kosong, untuk antisipasi keselamatan penumpang pelni. Nurdin Basirun yang ikut serta mengantar para penumpang pelni menghimabu agar berhati-hati di perjalanan, mengutamakan keselamatan, dan menghindari memakai barang-barang mahal yang berlebihan. Sedangkan untuk fasilitas pelabuhan, Nurdin juga mengaku memang Tanjung Balai Karimun belun mememiliki pelabuhan untuk pelni yang bisa menunjang transportasi laut. Namun, ke depan pihak Pemerintah Kabupaten Karimun akan tetap berupaya membangun pelabuhan yang layak untuk pelabuhan pelni. Kapolres Kabupaten Karimun AKBP Dwi Suryo cahyono yang turut hadir, Dwi mengimbau bagi warga yang ikut mudik tetap waspada dengan tindak kejahatan selama berada di perjalanan, dan tetap menitipkan rumah yang ditinggalkan kepada tentangga atau bahkan RT/RW setempat. ***

KHODIR/HALUAN KEPRI

ANTAR PENUMPANG — Bupati Karimun, Nurdin Basirun dan Kapolres AKBP Dwi Suryo Cahyono turut mengantar para penumpang Pelni menuju Belawan Medan, Sabtu (3/7) di Pelabuhan Tanjung Balai Karimun.

Arus Mudik Masih Normal

ILHAM/HALUAN KEPRI

KAPAL MV Dumai Express tujuan Buton, Riau tengah memuat penumpang arus mudik di pelabuhan domestik Tanjungbalai Karimun, Minggu (4/8).

KARIMUN (HK) — Arus mudik lebaran Idul Fitri 1434 Hijriyah di Pelabuhan Domestik Tanjungbalai Karimun, Minggu (4/8) masih normal. Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan Tanjungbalai Karimun memperkirakan puncak arus mudik bakal terjadi, Senin (5/8) ini, seiring diberlakukannya cuti bersama. Kepala Seksi Lalulintas Angkutan Laut Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan Tanjungbalai Karimun, Capt Rudolf Amail kepada Haluan Kepri, Minggu (4/8) mengatakan, berdasarkan pengamatan petugas yang

ditempatkan di lapangan dan data sementara yang direkapitulasi petugas, arus mudik masih terbilang normal. Biasanya kata Rudolf, lonjakan penumpang akan mulai terjadi pada H-3 hingga H-1 lebaran. Untuk tahun ini H-3 pada Senin (5/8), lonjakan penumpang hingga Rabu (7/8). “Hari ini (kemarin,red) belum terjadi lonjakan penumpang, masih dalam batas normal. Lonjakan arus mudik diperkirakan mulai terjadi Senin besok karena bertepatan dengan cuti ber-

sama yang sudah ditetapkan pemerintah. Lonjakan penumpang diperkirakan akan bertambah sampai Rabu depan,” ungkapnya. Rudolf belum bisa menyebutkan berapa angka penumpang yang terjadi pada Minggu kemarin, karena petugas masih melakukan pendataan, dan data tersebut kemudian direkapitulasi oleh petugas di kantor. Data akurat jumlah penumpang secara keseluruhan baru bisa diperoleh pada pukul 23.00 WIB setelah semua data dari seluruh pelabuhan di Karimun sampai ke petugas.

Poliklinik RSUD Tutup Selama Lebaran KARIMUN (HK) — Pelayanan di poliklinik Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karimun ditutup selama libur lebaran, mulai terhitung sejak 5 Agustus hingga 10 Agustus 2013. Bagi pasien yang datang berobat secara umum, maka pelayanan di rumah sakit plat merah itu dialihkan ke bagian Instalasi Gawat Darurat (IGD).

Kepala Bidang Pelayanan RSUD Karimun, dr Suharyanto ketika menghubungi Haluan Kepri, Minggu (4/8) mengatakan, kendati pelayanan poliklinik umum sementara waktu ditutup, namun sebanyak 12 pelayanan medis spesialis tetap dalam keadaan siap siaga memberikan pelayanan yang maksimal kepada pasien yang

membutuhkan. Kedua belas dokter spesialis tersebut, kata Suharyanto adalah spesialis penyakit dalam, spesialis bedah, spesialis kebidanan dan kandungan, spesialis anak, spesialis mata, spesialis syaraf, spesialis telinga hidung dan tenggorokan (THT), spesialis penyakit kulit dan kelamin, spesialis radiologi, spesialis

anastesiologi, spesialis patologi klinik dan spesialis patologi anatomi. “Memang, seluruh dokter spesialis tersebut tidak selalu berada di RSUD selama liburan lebaran, namun semua dokter spesialis itu tidak diperkenankan untuk meninggalkan Karimun. Artinya, meskipun tidak berada di RSUD, namun ketika ada pasien dalam keadaan darurat maka mereka segera datang,” katanya. Menurutnya, sebanyak 17 orang dokter umum yang selalu berada di RSUD tetap bertugas seperti biasa selama libur lebaran berlangsung. Dokter tersebut tetap bertugas seperti biasa dengan melayani pasien yang tengah menjalani perawatan di setiap bangsal dan dokter jaga di IGD. Dikatakan, saat ini Puskesmas Tanjungbalai yang selama ini juga melayani pasien rawat inap dan persalinan, namun karena gedung bangunan Puskesmas tersebut tengah dalam proses re-

habilitasi, maka RSUD Karimun akan menampung pasien jaminan persalinan (jampersal) namun yang hanya dalam keadaan keadaan emergency (darurat) saja. “Sementara, khusus bagi

Namun katanya, untuk data perbandingan jumlah penumpang mudik maupun penumpang arus balik dari pelabuhan domestik tujuan Batam, Tanjungpinang, Dumai maupun ke Buton akan diketahui pada H+7 lebaran Idul Fitri. Rudolf juga menambakan, untuk penumpang KM Kelud yang berangkat dari Pelabuhan Tanjungbalai Karimun menuju Belawan, Sabtu (3/8) malam berjumlah 540 orang. Kapal tersebut merupakan kapal terakhir yang berangkat dari Karimun menuju Belawan sebelum lebaran Idul Fitri tahun ini. “Setelah KM Kelud menurunkan penumpangnya di Be-

lawan, maka kapal akan kembali berlayar ke Batam untuk mengangkut penumpang terakhir dari Batam ke Belawan namun tidak singgah lagi ke Karimun. Kapal tersebut hanya kembali setelah lebaran atau mengangkut arus balik dari Belawan ke Karimun,” pungkasnya. Pantauan Haluan Kepri di pelabuhan Domestik Tanjungbalai Karimun, Minggu (4/8) kemarin, suasana di ruang tunggu pelabuhan masih terlihat normal. Beberapa kursi di ruang tunggu juga masih terlihat kosong. Namun, untuk mengantisipasi arus mudik, di pelabuhan telah disediakan kursi tambahan dilengkapi dengan tenda. (ham)

pasien jampersal yang datang ke RSUD tanpa rujukan dan tidak dalam keadaan emergency (darurat) atau belum melakukan persalinan maka pelayanannya akan dilaihkan ke bidan atau Puskesmas terdekat sebagai pelayanan kesehatan tingkat pertama,” terang Suharyanto. Menurutnya, perubahan

sistem pelayanan di RSUD Karimun tersebut hanya berlangsung selama enam hari saja atau berakhir pada 11 Agustus 2013 saja. Namun, mulai 12 Agustus nanti, semua petugas di bagian pelayanan sudah masuk kerja seperti hari-hari biasa. Artinya, pelayanan RSUD Karimun kembali normal. (ham)

KHODIR/HALUAN KEPRI

BUDI dan tim bagian operasional pasar murah Artha Graha Peduli melayani masyarakat yang begitu antusias dengan pasar murah yang diadakan selama Bulan Ramadhan.

AGP Peduli Warga Kurang Mampu KARIMUN (HK) — Artha Graha Peduli (AGP) berikan kemudahan bagi warga yang kurang mampu dengan program, "Semarak Pasar Murah Ramadhan Artha Graha Peduli" di seluruh Indonesia. Program ini digelar serentak lebih dari 600 titik di seluruh jaringan usaha Artha Graha Network (AGN) Se Indonesia. Salah satunya di Kabupaten Karimun diadakan selama Bulan Ramadhan dan akan berakhir menjalang lebaran nanti. Budi, mewakili team bagian operasional pasar murah Artha Graha mengaku, sebenarnya program pasar murah ini adalah program tahunan dari Artha Graha Peduli dan sudah berlangsung sejak dari tahun 90-an. Kegiatan ini bertujuan membantu warga yang kurang mampu mendapatkan fasilitas bahan-bahan sembako dengan biaya yang sangat terjangkau, ketimbang beli di pasar. "Selama Bulan Rama-

dhan ini Artha Graha Peduli berikan kemudahan bagi warga yang kurang mampu berupa paket sembako murah hanya Rp20 ribu sudah mendapatkan isi paket beras satu kilo, minyak satu liter, gula satu kilo dan mie instan lima bungkus, tidak didapati di pasar semurah ini. Kami ingin berikan kemudahan bagi warga yang ingin menikmati pasar murah menjelang Idul Fitri. Budi mengatakan, program pasar murah Artha Graha Peduli ini adalah program yang terbesar di tahun 2013. Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan utama untuk lebih mendekatkan dan menumbuhkan Artha Graha Network (AGN) sendiri di lingkungan masyarakat. Selain mengadakan pasar murah di berbagai lokasi, dan beberapa pulau di Kabupaten Karimun, Budi juga mengaku, pihak Artha Graha Peduli, juga berkunjung ke tiga panti asuhan diantaranya panti asuhan jabal nur dan Panti

Asuhan Muhammadiyah, Pondok pesantren Al-quran Hidayatullah serta Pondok Pesantren Kaum Dhuafa Salafiyah Daruttaufiq untuk memberikan bantuan berupa sembako, guna masyarakat panti dan pondok pesantren bisa menikmati seiring dekatnya menjelang lebaran idul fitri yang sudah di depan mata. "Kami tetap berikan yang terbaik khusunya bagi warga yang kurang mampu, sebab kami ingin tetap dekat dengan masyarakat dan tetap ingin menjalin hubungan silaturrahmi dengan mereka, khususnya di Kabupaten Karimun ini dan umunya masyarakat Indonesia. Namun kami juga menyadari, kami tidak bisa sempurna. Kami tetap berusaha sepenuh hati untuk berikan kemudahan bagi warga yang kurang mampu," pungkas Budi. Tomy Winata sebagai Pendiri Artha Graha Peduli mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa dan

menyambut hari raya Idul Fitri bagi kaum muslim yang menjalankan ibadah di seluruh Indonesia khusunya di Kabupaten Karimun. Tomy berharap apa yang telah mereka sumbangsihkan, baik berupa moral dan moril tetap berterima di hati masyarakat Kabupaten Karimun khususnya. Sedangkan Rosni salah satu Warga kurang mampu di Pongkar mengaku sangat berterima kasih dengan hadirnya program Artha Graha Peduli ini, sebab pihaknya sangat terbantu dengan harga sembako yang jauh lebih murah dibanding pasar lain, sebab warga kurang mampu dapat subsidi hingga 50% dari Artha Graha Peduli. "Sangat senang sekali, sebab sangat terbantu sekali seiring dekatnya hari raya, karena di tempat lain tidak dapat semurah ini. Pokoknya terima kasih banyak untuk Artha Graha Peduli, maju terus dan tetap peduli terus," tutur Rosni dengan senyum. (abk)

Editor: Niko, Layouter: Syahrial Anwar


CMYK

Senin, 5 Agustus 2013

Neymar Terserang Anemia

22 Neymar

STRIKER Barcelona FC Neymar dilaporkan telah menjalani diet khusus oleh staf medis klub. Tujuannya yaitu untuk meringankan gejala anemia yang ia derita. Seperti yang diberitakan surat kabar Spanyol, El Pais, hanya selang beberapa hari setelah Neymar melakukan debutnya untuk Barca, ia menderita gejala anemia. Kini ia mendapatkan perawatan khusus untuk menyembuhkan penyakit tersebut. "Neymar saat ini sedang dirawat oleh dokter Barcelona terkait gejala anemia yang dideritanya. Yakni dengan makanan yang memadai dan tentu saja penuh vitamin yang lengkap," menurut sumber terpercaya dari pihak Barca. (bln)

Juventus Dipermalukan LA Galaxy LOS ANGELES (HK) — Juara Serie A tahun lalu, Juventus dipermalukan LA Galaxy dengan skor 1-3, dalam ajang Guinness International Championship Cup 2013 di Dodger Stadium, California, Minggu (4/8) pagi WIB. Tampil di hadapan pendukung sendiri, LA Galaxy mampu mengatasi perlawanan La Vecchia Signora dengan menyudahi pertandingan dengan skor 3-1 lewat gol Omar Gonzalez, Landon Donovan, dan Robbie Keane. Sementara gol semata wayang Juve dilesakkan oleh Alessandro Matri. Pelatih Ju ve, Antonio Conte tidak bisa menyembunyikan keke c ewaannya. Hasil buruk ini akan dijadikan sebagai alarm untuk berbenah sebelum musim baru bergulir. Kekalahan atas LA Galaxy bisa dibilang mengejutkan karena Juventus merupakan juara Serie A dua kali beruntun. Selain itu, Bianconeri juga memiliki materi pemain dengan level di atas klub MLS tersebut. Dengan hasil itu, La Vecchia Signora menelan dua kekalahan beruntun, setelah sebelumnya menyerah lewat adu penalti melawan klub

Premier League, Everton usai bermain imbang 1-1. Selanjutnya, Juventus akan bermain dengan tim yang kalah di antara partai Valencia kontra Inter Milan pada tengah pekan depan, sebelum bertarung kontra Lazio di Piala Super Italia (19/8). "Saya pikir bagus karena kekalahan buruk ini terjadi di pramusim sehingga tidak ada masalah," kata pelatih Juventus itu yang dikutip Football Italia. "Kami harus kembali dan mengatur diri sendiri untuk musim depan. Kami tahu kami tidak bermain dengna baik dan kami butuh bekerja keras lagi seperti saat kami merebut dua Scudetto.Kami butuh semua orang untuk bangun dan saya sendiri yang pertama." "Kami memiliki para pemain hebat, pasukan yang hebat tapi dalam dua tahun terakhir, kami selalu melebihi batas kami dengan bekerja keras dan determinasi. Kami harus kembali ke kon-

disi seperti itu. Mereka (Galaxy) memang tampil lebih baik dan cepat daripada kami," ujar Conte. Meski pertandingan berjalan dalam tempo yang tak terlalu cepat di awal, namun sangat terlihat kedua tim sangat berkeinginan membuka keunggulan, baik Juve atau Galaxy sama-sama berusaha mencari celah untuk bisa meringsek ke jantung pertahanan lawan. Gol pembuka di pertandingan ini dicetak oleh Omar Gonzales di menit 36. Skill cemerlang dan kecerdasan mencari posisi menjadi bekal utama terciptanya gol ini. Juninho mampu memberikan umpan lurus mendatar dari sisi tengah kepada Omar yang berdiri leluasa dan membuatnya hanya tinggal berhadapan satu lawan satu dengan penjaga gawang La Vecchia Signora. Tak mau kehilangan muka, Juventus berusaha menyamakan kedudukan. Berselang tiga menit dari gol pertama LA Galaxy, Juve mampu menyamakan skor setelah Matri mampu merobek jala gawang Rowe. Memanfatkan bola rebound hasil sepakan Quagliarella yang mampu dimentahkan penjaga gawang Galaxy, Matri sukses memaksimalkan peluang dengan sontekannya. Gol Matri tersebut menjadi gol terakhir yang tercipta di paruh pertama. Di paruh kedua, kedua tim berusaha memperkuat daya

gedor dengan melakukan banyak pergantian pemain. Total 16 pergantian pemain terjadi di babak kedua ini. Menit 60, GAlaxy sukses menambah keunggulan. Berawal kesalahan Arturo Vidal menguasai bola di wilayah sendiri, membuat Robbie Keane mampu menyerobot bola dan melakukan umpan menyilang yang matang dan sukses dikonversikan Donovan menjadi gol. Galaxy unggul, 2-1. Apes bagi Juve, kini mereka harus lagi-lagi kebobolan yang berawal dari kesalahan pemain mereka sendiri. Kini giliran Andrea Pirlo yang melakukan blunder, bermaksud melakukan back pass kepada kiper, bola justru mampu dikejar Robbie Keane dan mampu mengecoh kiper yang menjadi palang terakhir Juventus. 3-1 bertahan hingga 90 menit. Madrid Kelelahan Sementara itu, Real Madrid berhasil maju ke final Guiness Internasional Champions Cup setelah mengalahkan Everton 2-1. Pelatih Madrid Carlo Ancelotti mengaku timnya mengalami kelelahan. Dalam laga itu, Los Blancos langsung memimpin dua gol masing-masing melalui Cristiano Ronaldo dan Mesut Oezil di babak pertama. Gol balasan Everton baru tercipta di babak kedua melalui Nikica Jelavic. Dengan kemenangan ini, maka Madrid belum terka-

NET

BEREBUT BOLA — Gelandang LA Galaxy, Landon Donovan berebut bola dengan pemain Juventus, Claudio Marchisio dalam ajang Guinness Cup 2013 di Dodger Stadium, California, Minggu (4/8) pagi WIB. Dalam laga itu, LA Galaxy berhasil mengalahkan Juventus 3-1. lahkan di pertandingan pramusimnya. Satu-satunya laga yang gagal dimenangi 'Si Putih' adalah ketika diimbangi Lyon 2-2. Ancelotti menilai Madrid tidak bermain dengan maksimal ketika mengalahkan Everton lantaran tenaga pemainnya cukup terkuras se-

telah melawan LA Galaxy dua hari silam. "Kami harus bermain sepakbola yang lebih baik. Kami bisa saja lebih baik di beberapa area terutama di babak kedua. Tapi bagaimanapun hal itu bisa dimengerti karena kami sedikit kelelahan setelah bermain pada

dua hari lalu," kata Ancelotti di situs resmi klub. Di laga puncak, Madrid akan berjumpa dengan pemenang antara Chelsea kontra AC Milan pada 7 Agustsus. Ini akan sekaligus menjadi reuni Ancelotti dengan dua tim yang pernah dibesutnya. (glc/bbc/rts)

PSG Juara Piala Super Prancis

NET

KAPTEN PSG, Thiago Silva mengangkat Piala Super Prancis, Minggu (4/8) dinihari WIB. LIBREVILLE (HK) — Paris Saint-Germain keluar sebagai juara Piala Super Prancis 2013 setelah mengalahkan Bordeaux. Meski sempat tertinggal lebih dulu, Les Parisiens mampu membalikkan keadaan untuk menang 2-1.

PSG yang berstatus sebagai juara Ligue 1 berhadapan dengan Bordeaux yang merupakan juara Piala Prancis di laga Piala Super Prancis yang dihelat di Stade d'Angondje, Libreville, Gabon, Minggu (4/ 8) dinihari WIB.

CMYK

"Itu pertandingan yang amat sulit dan itu memperlihatkan bahwa tim-tim yang akan menghadapi PSG bakal bermain dengan penuh motivasi," kata pelatih PSG, Laurent Blanc kepada beIN Sport yang dikutip Reuters. Di laga itu, Bordeaux unggul lebih dulu saat laga memasuki menit ke-38. Nicolas Maurice-Belay yang bergerak dari sisi kiri kemudian melepaskan umpan ke dalam kotak penalti yang disambut oleh sundulan Henri Saviet. Hingga turun minum, tak ada gol lagi yang tercipta. Skor 1-0 untuk keunggulan Bordeaux tetap bertahan hingga babak pertama selesai. Di babak kedua, Zlatan Ibrahimovic sempat mencetak gol lewat tandukannya di

menit ke-79. Namun gol ini dianulir wasit karena striker asal Swedia itu sudah lebih dulu terperangkap offside. Empat menit berselang, PSG akhirnya bisa menyamakan kedudukan. Kali ini bola umpan dari Ibra diselesaikan dengan sepakan kaki kanan Hervin Ongenda. Saat laga seperti akan berakhir imbang, Alex muncul sebagai pahlawan kemenangan PSG. Sundulannya menyambut tendangan bebas Lucas Moura memastikan kemenangan 2-1 untuk PSG sekaligus gelar juara Piala Super Prancis. Titel ini menjadi titel ketiga PSG di Piala Super Prancis. Sebelumnya, mereka pernah menjadi juara di tahun 1995 dan 1998. (rts)

Editor: Didik, Layouter: M Fahrullazi


Iklan

Senin, 5 Agustus 2013

23


CMYK

Senin, 5 Agustus 2013

24

HK Bagi-bagi Tafsir Al Qur'an "Al Qur'an Sumber dari Segala Ilmu" ENGISI Bulan Suci Ramadhan 1434 H/ 2013, Haluan Kepri menyelenggarakan program 'Bagi-bagi Tafsir Al Qur'an' untuk panti asuhan, mushala, dan masjid yang ada di Batam. Penanggungjawab Haluan Kepri, Sofialdi, menyatakan program bagi-bagi Alquran dan terjemahannya merupakan program yang positif. Sofialdi menyatakan bahwa Haluan Kepri, akan melanjutkan program ini, untuk Ramadhan tahun berikutnya. " Program bagi-bagi Alquran dan terjemahannya ini, sangat positif, saya mendukung terlaksananya program ini, dan isnya Allah, kedepan akan terus kami lanjutkan, " ujar Sofiladi yang juga merupakan Wakil pemimpin Um-

M

DIREKTUR Haluan Media Group (HMG) Desfandri, menyerahkan Tafsir Al Qur’an kepada perwakilan Panti Asuhan Aljabar, Bengkong.

WAKIL Pimpinan Umum/PP Haluan Kepri, Sofialdi, menyerahkan Tafsir Al Qur’an kepada perwakilan Panti Asuhan Asshakinah, Bengkong.

REDAKTUR Pelaksana I Haluan Kepri, Andi, menyerahkan Tafsir Al Qur’an kepada Tasman, pengurus Masjid Nurul Hidayah, Bengkong, Batam.

ZUL Fadli, Koordinator IT Haluan Kepri (kiri) menyerahkan Tafsir Al Qur’an kepada Ketua Masjid Jamaatul Huda, Cendana , M Nazli.

um Haluan Kepri. Pemimpin Redaksi Haluan Kepri, Rinaldi Samjaya mengungkapkan, setiap tahun, khususnya pada Ramadhan, Haluan Kepri selalu menyelenggarakan kegiatan yang bersifat sosial keagamaan seperti buka bersama anak yatim dan berbagi kebahagiaan dengan kaum dhuafa saat menjelang Idul Fitri. "Namun pada Ramadhan tahun ini, kami meluaskan program tersebut dengan membuat agenda 'Bagibagi Tafsir Al Qur'an'. Hal ini didasarkan, banyak dari kita, terkadang dalam membaca Al Qur'an, hanya membaca saja, belum masuk pada telaah lebih dalam dari ayatayat Al Qur'an yang kita baca itu. Menurutnya ketika kita membaca arti ayat Al Qur'an yang dibaca, apalagi tafsirnya, sangat luar biasa ilmu dan pengetahuan yang terkandung dalam

tiap-tiap ayat Al Qur'an. Karena itulah, kami dari Haluan Kepri menyelenggarakan program ini," jelas lelaki yang biasa disapa Aldi ini. Adapun sejumlah panti asuhan, mushala, dan masjid yang didatangi oleh tim Haluan Kepri, antara lain, Panti Asuhan Aljabar, Bengkong, Panti Asuhan Asshakinah, Bengkong, Masjid Nurul Hidayah, Bengkong, Masjid Darut Taqwa Bengkong PLTD, Masjid Darussalam, Cendana, Batam Centre, Masjid Jamaatul Huda, Cendana, Batam Centre, Masjid Nurul Ikhlas, Perumahan Sakura Permai, Batuampar, Masjid Al Mardhotillah, Batuampar, Masjid At Taqwa, Tiban Permai, dan Masjid Nurud Dakwah, Perum Bumi Sakinah Tembesi, Sagulung.*** Foto dan Narasi: Tim Haluan Kepri

IMAM Masjid Al Mardhotillah, Batuampar, M Yusuf Samad (tengah) menerima Tafsir Al Qur’an dari Pemimpin Redaksi Haluan Kepri, Rinaldi Samjaya (kiri) didampingi Redaktur Pelaksana I Haluan Kepri, Andi.

LITBANG Haluan Kepri, Fery Heriyanto, menyerahkan Tafsir Al Qur’an kepada H.M Basyir, pengurus Masjid Darut Taqwa, Bengkong PLTD, Batam.

ZUL Fadli, Koordinator IT Haluan Kepri (kanan) menyerahkan Tafsir Al Qur’an kepada Ketua Masjid Darussalam Cendana , Ahmad Suradi.

ZAINAL, pengurus Masjid At Taqwa Mekar Sari, Tiban (kiri) menerima Tafsir Al Qur'an yang diserahkan Didik Yulianto, Redaktur Haluan Kepri.

PENGURUS Mushala Ittihatul Muttaqin, Batuampar (kanan) menerima Tafsir Al Qur'an yang diserahkan Andi, Redaktur Pelaksana I Haluan Kepri.

PENGURUS Masjid Nurud Dakwah, Perum Bumi Sakinah Tembesi, Sagulung menerima Tafsir Al Qur'an dari Haluan Kepri.

PEMIMPIN Redaksi Haluan Kepri, Rinaldi Samjaya (baju hijau) didampingi Redaktur Pelaksana I Haluan Kepri, Andi, menyerahkan Tafsir Al Qur’an pada Ade Marbawi, pengurus Masjid Nurul Ikhlas, Perum Sakura Permai, Batuampar.

CMYK

Editor: Eddy Supriatna, Layouter: M Fahrullazi


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.