Haluankepri 06jul13

Page 1

CMYK

KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Website: www.haluanmedia.com

Sabtu, 6 Juli 2013 25 Sya'ban 1434 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 6/7 TAHUN KE 12

Website: www.haluankepri.com

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Ngaku Sering Dibully SBY Luncurkan Akun Facebook dan Youtube

JAKARTA (HK) — Setelah memiliki akun di Twitter, kini Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) resmi mempunyai akun pribadi di Facebook, yang diluncurkan sekitar pukul 21.00 WIB, tadi malam di Istana Bogor. Dan Presiden pun langsung menuliskan status perdananya. Cukup panjang status yang dibuat Presiden SBY pada wall fanfage Facebook

tersebut. Berikut isi lengkap status perdana SBY seperti dikutip dari akun Facebooknya yang beralamat di https://www.facebook.com/ SBYudhoyono. "Saya sungguh senang telah menjadi bagian dari komunitas twitter. Di samping saya bisa memberikan informasi dan menjelaskan berbagai kebijakan dan tindakan yang saya lakukan dalam memimpin negara dan pemerintahan dewasa ini, di " Land of Twitter " ini saya telah menerima banyak masukan dan saran, dan juga kritik. Tidak jarang REPRO

Ngaku Sering Hal 7

AKUN SBY — Inilah tampilan depan Fanfage Facebook resmi Presiden SBY. Akun ini diluncurkan Jumat (5/7) malam sekitar pukul 21.00 WIB di Istana Bogor.

RAMPOK BERSENPI Beraksi di Batam BATAM (HK) — Rasa aman dan nyaman masyarakat Kota Batam, terus diusik oleh rentetan aksi kejahatan dan ancaman teror. Kamis (4/7) sekitar pukul 04.00 WIB, komplotan rampok bersenjata api (senpi) menyatroni mini market Q Mart di Komplek New Holiday Blok F No.5, Jodoh, Kecamatan Batuampar, Batam. Tengku Bayu Liputan Batam

BAYU/HALUAN KEPRI

MINI Market Q Mart yang disatroni kawanan rampok Kamis (4/ 7) pukul 04.00 WIB.

Karyawan Harmoni Hotel Demo

Hal

9

Dinkes Harus Bertindak Cepat

Hal

17

Mencintai AWAL dari cinta adalah membiarkan orang yang kita cinta menjadi dirinya sendiri, dan tidak mengubahnya menjadi gambaran yang kita inginkan. Jika tidak, kita hanya mencintai pantulan diri sendiri yang kita temukan di dalam dia. (fcb)

Dugaan sementara, kawanan rampok itu terdiri dari enam orang, kesemuanya pria. Saat menjalankan aksinya, mereka berbagi tugas, tiga ber-

jaga di luar Q Mart dan tiga lagi masuk ke dalam. Salah seorang di antaranya menodong kasir Q Mart dengan senpi, yang membuatnya

tidak berani melawan dan pasrah menyerahkan seluruh isi laci kepada perampok tersebut. Menurut salah satu kasir dari minimarket yang beroperasi 24 jam tersebut, dalam kejadian ini, mereka telah dirugikan hingga Rp7.000.000. "Memang ada perampokan, tapi bukan waktu saya jaga. Kalau kerugian yang dialami Q Mart, kalau tidak salah sebesar tujuh juta rupiah," ujar Rampok Bersenpi Hal 7

Desmon Rajin Bantu Orang Tua WARTAWAN melihat lokasi tempat almarhum Desmon dipukuli hingga meninggal di warung orang tuanya, Jumat (5/7). ILHAM/HALUAN KEPRI

BATAM (HK) — Desmon Lotter (19), korban penganiayaan oleh bapaknya Johannes (44) hingga meninggal dunia, Kamis (4/7) dinihari di Kampung Bukit, RT 01 rw 06, Kelurahan Tanjungriau, Kecamatan Sekupang, Kota Batam,

dikenal sebagai anak yang baik oleh tetangganya. Dia pun dipandang rajin karena kerap membantu orang tuanya. A m a t (65) tetangga korban kepada

Djoko Beli Rumah Rp7,2 M JAKARTA (HK) — Mantan Kepala Korps Lalulintas Kepolisian RI, Inspektur Jenderal Djoko Susilo, diketahui membeli dua rum a h yang diatasnamakan putrinya, Popy Femialya,

Haluan Kepri, Jumat (5/7) siang mengaku sudah mengenal Desmon sejak kecil. Di matanya, Desmon merupakan sosok anak yang penurut dan rajin. Anak itu sekalipun tak pernah membantah ketika dirinya memintai pertolongan. "Saya tahu betul sifat anak itu, dia anak yang baik dan rajin. Apapun yang saya suruh tak pernah ditolaknya. Makanya, saya tak menyangka ketika mendapat kabar kalau anak itu tewas ditangan ayahnya," kata Amat. Amat pun heran kalau Johannes dengan tega menganiaya anaknya itu hingga tewas dengan cara yang mengenaskan.

JAKARTA (HK) - Di tengah padatnya jadwal sebagai selebritis, Indah Kalalo tetap menyempatkan diri untuk melakukan perawatan untuk dirinya. Sedikitnya, sekali da-

Desmon Rajin Hal 7

Paling Suka Hal 7

Djoko Beli Hal 7

Indah Kalalo

Paling Suka Dipijat

Menanti Aksi Jese Spanyol vs Uruguay Minggu (7/7) Pkl. 01.00 WIB

Bursa (HK) Ajang Piala Dunia U-20 memasuki babak perempat final, dimana tim-tim yang masuk adalah timtim yang sukses melawati frase grup dan frase 16 besar beberapa hari lalu. Dan salah satu partai bigmatch

Jese Rodriguez Menanti Aksi Hal 7

HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI

CMYK

Editor: Yuri, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Dimas


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.