CMYK
KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Selasa, 8 Juli 2014 9 Ramadhan 1435 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 8/7 TAHUN KE 13
Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.500,
KRITIK & SARAN: 085374539090
Imbauan Gubernur dan Wagub Kepri Jelang Pilpres
"Tetap Jaga Persaudaraan" TANJUNGPINANG (HK) — Gubernur Provinsi Kepri HM Sani dan Wakil Gubernur HM Soerya Respationo mengimbau seluruh masyarakat agar tetap menjaga persaudaraan menjelang dan di hari pencoblosan pemilihan presiden, Rabu (9/7) besok.
Rico dan Amir Liputan Tanjungpinang dan Batam Sani dan Soerya juga mengajak semua elemen dan masyarakat menjaga ketertiban dan keamanan demi terwujudnya pesta demokrasi yang santun. "Pada Pilpres nanti, saya berharap tetap menjaga persaudaraan. Boleh pilihan berbeda-beda, tapi tentu hanya
di bilik kotak suara. Selepas itu, kita tetap menyatu dan akur kembali," ujar HM Sani di Tanjungpinang, Senin (7/7). Sani menuturkan, suksesnya pesta demokrasi juga karena dukungan dan kerja sama yang baik antara pemerintah daerah, Polri dan TNI. Untuk itu, pemerintah daerah bersama Polri, TNI dan elemen masyarakat harus bersama-sama mensukseskan Pilpres 2014. "Kemudian, sukses partisipasi politik masyarakat ditandai dengan banyak masyarakat yang datang ke tem"Tetap Jaga Hal 7
I M S A K I YA H Batam dan Sekitarnya
Selasa, 8 Juli 2014 Imsak
Subuh
Dzuhur
Ashar
Berbuka Magrib
Isya’
04 : 32
04 : 42
12 : 11
15 : 37
18 : 16
19 : 31
Korupsi Pembangunan Rutan Batam
Pejabat Kanwil Hukum dan HAM Kepri Ditahan TANJUNGPINANG (HK) — Tim penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Povinsi Kepulauan Riau (Kepri), menahan Abdul Muis, salah seorang pejabat di Kantor Wilayah Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kanwil Hukum dan HAM) Kepri dan Asep Gusta Manur, Direktur PT Mitra Prabu Pasundan, selaku kontraktor pemenang tender pelaksanaan proyek pembangunan Rumah Tahanan (Rutan) Batam senilai Rp15 miliar. Keduanya yang berstatus tersangka langsung ditahan usai diperiksa, Senin Pejabat Kanwil Hal 7
SAFARI RAMADHAN — Gubernur Kepri HM Sani beserta isteri, Aisyah Sani dan Wakil Gubernur Kepri Soerya Respationo beserta istri, Rekaveny Respationo memberikan santunan kepada anak yatim piatu pada acara Safari Ramadhan di Masjid Amanatul Ummah, Perumahan Duta Mas, Batam Centre, Batam, Senin (7/7) malam. Menjelang Pilpres 9 Juli 2014 nanti, Sani dan Soerya mengajak masyarakat agar menjaga persaudaraan.
ASFANEL/HALUAN KEPRI
DUA tersangka dugaan korupsi proyek Rutan Batam tahun 2013 senilai Rp15 miliar, Abdul Muis dan Asep Gusta Manur digiring ke mobil tahanan usai diperiksa di Gedung Kejati Kepri di Tanjungpinang, Senin (7/7).
DERMAWAN/HALUAN KEPRI
DER PANZER DI ATAS ANGIN BELO HORIZONTE (HK) — Absennya Neymar membuat Jerman di atas angin saat meladeni tuan rumah Brasil dalam semi final Piala Dunia 2014 di di Estádio Governador Magalhães Pinto, Belo Horizonte, Rabu (9/7) dinihari WIB. Meski demikian, Der Panzer (sebutan
tim Jerman) akan menghadapi ujian berat sekali meski Selecao tidak diperkuat Neymar da Silva dan Thiago Silva. “Ada kesempatan baik bagi Jerman dari cerita mengerikan seputar cedera Neymar. Thiago Silva dilarang bermain, tetapi akan ada alternatif yang baik. Jadi itu akan menjadi pertandingan yang terbuka,” ungkap pelatih Borussia Dortmund, Jurgen Klopp , dikutip Sportal, Senin (7/7). Der Panzer Hal 7
Tabel
Ussy Sulistiawati
Data & Fakta
Lebih Dekat Keluarga
* Luar biasanya, meski kedua tim merupakan tim langganan Piala Dunia, hanya sekali Jerman dan Brasil bertemu, yaitu di final Piala Dunia 2002, di mana Brasil memenangi laga dengan skor 2-0. * Brasil dan Jerman sama-sama memiliki jumlah sepuluh gol ke gawang lawan, menempati urutan ketiga di bawah Kolombia dan Belanda dengan 12 gol. Brasil mencetak tujuh gol dari permainan terbuka, dan tiga lainnya dari momentum bola mati. Sementara Brasil membuat delapan gol dari permainan terbuka dan dua dari bola mati. * Jerman menjadi negara pertama yang mencapai semi-final di empat turnamen Piala Dunia secara beruntun. * Namun hanya sekali Jerman sampai ke final (2002) di tiga penampilan mereka. * Belanda meraih sepuluh kemenangan dari 11 pertandingan terakhir di Piala Dunia, dan mereka hanya sekali
JAKARTA (HK) — Artis Ussy Sulistiawati sangat menikmati suasana kebersamaan tiap bulan suci Ramadhan tiba. Istri Andhika Pratama itu mengatakan, bulan puasa kali ini, dirinya menjadi lebih dekat dengan keluarganya. "Makan sahur bareng-bareng, shalat bareng-bareng," kata Ussy di Gedung Smesco, Jakarta, Senin (7/7). Lebih Dekat Hal 7
Tabel Data Hal 7
WAWANCARA
Perjuangkan Daerah Pemekaran Nyat Kadir Anggota DPR RI Terpilih Periode 2014-2019
eputusan mantan Walikota Batam, Drs Nyat Kadir terjun ke dunia politik dinilai amat tepat. Pasalnya, sekali nyemplung, politisi asal Partai Nasional Demokrat (NasDem) langsung tembus ke Senayan. Nyat pun tinggal menunggu jadwal pelantikan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) yang dijadwalkan Oktober mendatang. Perjuangkan Daerah Hal 7
K
Haluan Kepri SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK
Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Girindrabrahma