CMYK
KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Selasa, 10 Juni 2014 12 Sya’ban 1435 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 10/6 TAHUN KE 13
Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.500,
KRITIK & SARAN: 085374539090
Bocah Dianiaya Ibu Kandung BATAM (HK) — Terungkapnya kasus tindak kekerasan yang menimpa JN alias Alv (6) oleh ibu kandungnya berinisial KNS, warga Perumahan Pondok Pertiwi Blok E No 25, Kelurahan Seiharapan, Kecamatan Sekupang, Senin (9/6) menggegerkan publik Batam. Apalagi diketahui, sekujur tubuh bocah tersebut banyak terdapat bekas luka. Nov Iwandra Liputan Batam
Kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang dialami Alv, terungkap setelah perangkat RW 10, Hartoyo menerima laporan dari Ketua RT 06, Sahat yang memberitahukan adanya tindakan kekerasan terhadap anak oleh orang tua kandungnya sendiri. "Atas kesepakatan warga peristiwa yang
sadis tersebut kita laporkan ke Mapolsek Sekupang, untuk ditindaklanjuti," kata Hartoyo, di Mapolsek Sekupang, saat membuat laporan, kemarin. Menindaklanjuti laporan warga tersebut, anggota Polsek Sekupang langsung mendatangi Perumahan Pondok Pertiwi Blok E Bocah Dianiaya Hal 7
Korban Geng Motor Ganesa Meninggal BATAM (HK) — Dwi Meliani Ningsih (16), siswi SMKN 2 Batam yang menjadi korban perampokan dan penganiayaan Dezky, anggota geng motor Ganas Nekat Sadis (Ganesa), Senin (9/6) sekitar pukul 12.30 WIB, akhirnya menghembuskan nafas terakhir. Dwi meninggal di Rumah Sakit Elisabeth, tempat ia dirawat selama 16 hari se-
telah ditemukan warga bersimbah darah di Kampung Nelayan, Tanjunguma. Kabar meninggalnya Dwi, sontak membuat kedua orangtuanya sedih teramat dalam. Guru dan teman-teman Dwi di sekolah, pun kaget dan shock mendengar kabar duka tersebut. Isak tangis pecah, saat para guru dan siswa/wi SMKN 2 menjenguk
ke rumah duka di Perumahan Legenda Malaka Blok A3 nomor 20, Batam Centre. "Tadi malam (Minggu, (8/ 6), Dwi telah siuman, namun pagi (kemarin, red) tadi kondisinya kembali kritis dan dibawa lagi ke ICU Rumah Sakit Elisabeth. Kami sempat besuk jam 11, tapi karena gak boleh masuk kami kembali ke sekolah," ujar Citra,
sahabat Dwi di SMKN 2 di rumah duka. Citra menuturkan, ia dan teman-teman di sekolahnya baru menerima kabar Dwi telah meninggal dunia dari orang tua Dwi sekitar pukul 13.00 WIB. "Dwi sahabat sekat kami, dia anggota Palang Merah Indonesia yang baik," tutur Korban Geng Hal 7
NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI
LUKA MEMAR — Perangkat RW 10 Kelurahan Seiharapan, Kecamatan Sekupang, Hartoyo memeriksa bekas-bekas luka di sekujur tubuh JN (6), korban kekerasan ibu kandungnya di Mapolsek Sekupang, Senin (9/6). KNS, ibu kandung Alv (insert).
DKPP BERHENTIKAN KETUA KPU BATAM Sidang Syahdan Dilanjutkan Hari Ini
Hati "MEMOHONLAH kepada Allah SWT supaya memperbaiki hati dan niatmu, karena tidak ada sesuatu yang paling berat untuk kau obati selain keduanya. Ketika hatimu sedang menghadap (Allah SW T ) maka seketika mungkin untuk berpaling, maka ketika menghadap itulah engkau harus merampasnya supaya tidak berpaling." (Uwais al Qarni/ Bahjatul Majalis, Ibnu Abdil Barr)
DERMAWAN/HALUAN KEPRI
M SYAHDAN (kiri) berdiskusi dengan dua orang pengacaranya, dalam sidang pidana Pemilu di PN Batam, kemarin.
TANJUNGPINANG (HK) — Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menjatuhkan sanksi pemberhentian tetap kepada Ketua KPU Kota Batam Muhammad Syahdan. Penjatuhan sanksi tersebut disampaikan dalam sidang pembacaan putusan pelanggaran kode etik, Senin siang (9/6) pukul 11.35 WIB, di Kantor DKPP Pusat, Jakarta. "Putusan Kota Batam, Ketua KPU Batam M Syahdan diberhentikan," kata Koordinator Tim Pemeriksa DKPP Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Eva Amalia melalui sambungan handphone dari Tanjungpinang, kemarin. Sementara itu, Eva mengatakan, khusus untuk Ahmad Yani dan Mulkan Sire-
Kuota Masyarakat Ditambah Masuk Engku Putri Saat Penutupan MTQ BATAM (HK) — Berdasarkan hasil rapat yang membahas penutupan MTQ XXV tingkat Nasional, diperoleh keputusan bahwa kuota masyarakat yang bisa masuk kawasan Engku Putri akan ditambah. Demikian dikatakan Asisten III Administrasi Umum Pemko Batam, M Sahir saat dijumpai Haluan Kepri, Senin (9/6). Sahir menjelaskan, pada pembukaan MTQ XXV Nasional Jumat (6/6) Kuota Masyarakat Hal 7
gar selaku anggota KPU Kota Batam, diberikan peringatan keras dan dipulihkan haknya sebagai anggota KPU sejak dibacakan putusan DKPP tersebut. "Sidang putusan itu dilaksanakan pukul 09.00 pagi di ruang sidang DKPP Pusat, Lantai 5 Gedung Bawaslu RI dan DKPP Berhentikan Hal 7
Rini 'Idol'
Peduli Pendidikan J A K A RTA (HK) — Tak hanya suaranya saja yang ciamik dalam membawakan sebuah lagu, namun Rini 'Idol' ternyata sangat peduli dengan pendidikan. Seperti terlihat saat dirinya menghadiri acara peningkatan kualitas Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Kudus baru-baru ini. Ia mengatakan mengapa dirinya sangat peduli dengan pendidikan. "Pendidikan sangat penting bagi semua Peduli Pendidikan Hal 7
HALUAN KEPRI SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK
Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda