Haluankepri 16jan15

Page 1

CMYK

Jumat, 16 Januari 2015 25 Rabiul Awwal 1436 H

KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

TERBIT 24 HALAMAN, NO 16/1 TAHUN KE 14

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 085374539090

Website: www.haluankepri.com

Penyerahan DPA ke SKPD Pemprov Kepri

Sani Berpesan Jangan Ada KKN TANJUNGPINANG (HK) — Gubernur Provinsi Kepri H Muhammad Sani resmi menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) kepada seluruh Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) sebagai Pengguna Anggaran (PA) atau Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri di Gedung Daerah, Kota Tanjungpinang, Kamis (15/1) siang kemarin. Dalam arahannya, Sani mengingatkan agar seluruh Kepala SKPD dan jajaran, serta khususnya Unit Layanan Pengadaan (ULP) di lingkungan Pemprov Kepri jangan melakukan tindakan korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN). "Apalagi ULP. Karena lelang fisik pemerintah banyak di sana. Termasuk pesan sponsor jangan diikuti serta jangan terpancing. Jalan saja

SERAHKAN DPA — Gubernur Kepri H Muhammad Sani menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) kepada Kepala Dinas Pendapatan Daerah Kepri Isdianto sebagai Pengguna Anggaran (PA) atau Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri di Gedung Daerah, Kota Tanjungpinang, Kamis (15/1). Sani berpesan kepada seluruh pejabat Pemprov Kepri tidak melakukan tindakan korupsi, nepotismen dan kolusi (KKN). RUDI YANDRI/HALUAN KEPRI

sesuai aturan hukum yang berlaku," tegas Gubernur di hadapan Kepala SKPD dan unsur FKPD (Forum Komunikasi Pimpinan Daerah) seProvinsi Kepri yang hadir. Sani juga memberikan selamat kepada SKPD yang menerima DPA tersebut. Diharapkannya, apa yang menjadi tugas SKPD serta program yang telah disusun di atas lembaran kerja dapat terlaksana dengan baik ke depan. "Tahun ini adalah tahun ke lima kepemimpinan Duo HMS (HM Sani dan HM Soerya). Tugas kami (Gubernur dan Wagub) akan berakhir sekira tanggal 19 Agustus tahun ini. Empat tahun sudah berlalu. Berbagai keberhasilan melalui rintangan yag cukup besar sudah kita lalui bersama. Tentunya, SKPD sudah mendapatkan pengalaman dan Sani Berpesan Hal 7

SAAT DIBAKAR TANGAN KORBAN DIBORGOL

Brigadir S Diduga Bakar Warga Sipil KARIMUN (HK) — Brigadir S, oknum polisi yang bertugas di Polsek Tebing, Kabupaten Karimun diduga dengan sengaja membakar warga bernama Sudirman (29) di dekat air terjun Desa Pongkar, Kecamatan Tebing, Rabu (14/1) sekitar pukul 21.45 WIB. Belum diketahui apa motif di balik peristiwa itu, namun tubuh Sudirman mengalami luka bakar hingga 90 persen.

Dunia "DUNIA adalah setitik air ditengah lautan. Dunia adalah penjara mukmin dan surga bagi kaum kafir. Hiduplah didunia laksana musafir, menatap orang yang berada di bawah dan siapkan bekal untuk kematian." (wbc)

Julia Perez

Lebih Kurus JAKARTA (HK) — Setelah sembuh dari kanker serviks, tubuh Julia Perez (Jupe) menyusut. Berat badannya kini hanya sekira 44 kilogram. Mempunyai tubuh yang tak lagi montok, Jupe senang. "Aku krempeng sekarang. Baru sadar, kok aku kurus banget yah. Agh gak apaapa, anggap aja aku model. Aku bilangnya ini bukan Jupe. Tapi top model. Karena dulu aku 53 kilo beratnya sekarang 44 kilo lah," kata Jupe saat ditemui di Studio 9 RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (15/1). Lebih Kurus Hal 7

Ilham Liputan Karimun

Sudirman hingga saat ini masih menjalani perawatan di ruang Intensive Care Unit (ICU) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karimun. Kondisinya sangat kritis. Dia harus ditangani tiga orang dokter spesialis, yakni penyakit dalam, bedah dan anestesi. Peristiwa kebakaran yang dialami Sudirman diketahui ketika Mail, warga Pelambung, Desa Pongkar, yang malam itu sedang melintasi di jalan raya dekat air terjun. Ia terkejut melihat ada warga yang meraung kesakitan dengan sekujur tubuhnya mengalami luka bakar hebat. Parahnya lagi, tangan Sudirman saat itu juga diborgol. Tanpa berpikir panjang lagi, saat itu juga Mail langsung melaporkan peristiwa itu kepada Koptu Atmaja, anggota Koramil Tebing yang tengah piket malam di Makoramil. Jarak lokasi Sudirman minta tolong dengan Makoramil Tebing sangat dekat, hanya sekitar 3 menit perjalanan. Saat itu juga, Koptu Atmaja menghubungi Zahir, Kepala Desa Pongkar lalu bersama-sama warga

lainnya mendatangi lokasi tersebut. Tanpa menunggu waktu lama, warga yang dipimpin Kades Pongkar bersama anggota Koramil Tebing langsung mengevakuasi Sudirman ke RSUD Karimun.

DPR Setuju Budi Gunawan Jadi Kapolri

"Bola Panas" untuk Jokowi

Brigadir S Hal 7

IST

SUDIRMAN dengan tangan masih terborgol saat tiba di RSUD Karimun.

JAKARTA (HK) — Dewan tika DPR secara kompak mePerwakilan Rakyat (DPR) da- nerima Budi Gunawan. Melam sidang paripurna, Kamis nurut Budi, ada keanehan ka(15/1) menyetujui rena sama sekali tak Komisaris Jendeada tentangan dari ral Budi Gunawan Koalisi Merah Putih sebagai kepala yang selama ini selaPolri untuk menglu berseberangan degantikan Jenderal ngan Jokowi dan koaSutarman. Balisi pendukungnya. nyak pihak meni"Semuanya menlai bahwa mulusdukung, kecuali Fraknya Budi menjadi si Demokrat. Bisa saKapolri merupaja DPR ingin merangkan "bola panas" kul Jokowi, karena di yang sengaja diBudi Gunawan situ ada Golkar kubu berikan untuk PreAgung Laksono, ada siden Joko Widodo. PPP dan PAN yang ingin dekat Guru Besar Ilmu Politik dengan Jokowi," kata BudiatUniversitas Indonesia Budiat- na, Rabu (14/1). na, mengatakan, keputusan Kemungkinan lainnya, kata DPR sarat dengan kepentingan Budiatna, fraksi-fraksi anggota politik. Ia menilai, ada sejum- KMP sengaja meloloskan Budi lah hal yang dapat dilihat ke"Bola Panas" Hal 7

Lazio Kandaskan Torino TURIN (HK) — Lazio memastikan lolos ke babak perempat-final Coppa Italia setelah menundukkan tuan rumah Torino di Olimpico, Turin dengan skor 3-1, Kamis (15/1) dinihari WIB. Dengan hasil itu, Lazio akan memerebutkan satu tiket ke babak semifinal dengan menghadapi AC Milan, yang juga sudah memastikan lolos setelah menundukkan Sassuolo dengan skor 2-1 kemarin. Bagi Lazio, kemenangan ini menggenapkan dua kemenangan lain yang sudah dicatatnya sepanjang Coppa Italia. Di babak Lazio Kandaskan Hal 7

CMYK

Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: M. Fauzi


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.