CMYK
Rabu, 17 September 2014 22 Dzulkaidah 1435 H
KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
TERBIT 24 HALAMAN, NO 17/9 TAHUN KE 13
HARGA ECERAN Rp2.500,
Website: www.haluankepri.com
KRITIK & SARAN: 085374539090
Isdianto, Malik Siap Pimpin Kundur TANJUNGPINANG (HK) — Soal siapa pejabat Pemprov Kepri yang akan ditunjuk sebagai Penjabat Bupati Kundur, itu merupakan hak prerogatif Gubernur Provinsi Kepri H Muhammad Sani. Namun, dari ketiga nama yang dijagokan, Kadispenda Kepri Isdianto dan Kepala BKD Kepri Abdul Malik menyatakan siap jika dipilih.
Rudi Yandri Liputan Tanjungpinang "Jika dapat mandat, saya siap," kata Kepala BKD Kepri Abdul Malik mengomentari tentang kabar soal dirinya digadang-gadang bakal dipilih sebagai Penjabat Bupati Isdianto Kundur di Tanjungpinang, Selasa (16/9). Kata pria yang juga sebagai Dewan Penggerak Utama Badan Pekerja Pembentukan Kabupaten
Kepulauan Kundur (BP2K3) itu, tujuan perjuangan pembentukan Kabupaten Kundur, bukanlah semata-mata mencari jabatan dan kuasa. Namun, bagaimana mewujudkan daerah tersebut menjadi Daerah Otonomi Baru (DOB) yang maju di Kepri. Malik "Tetapi, saya ini anak jati diri sana (putra daerah, red). Seandainya Gubernur menunjuk dan itu diberikan keIsdianto, Malik Hal 7
MA Hukum Luthfi 18 Tahun Penjara JAKARTA (HK) — Kepala Biro Hukum dan Humas Mahkamah Agung Ridwan Mansyur mengatakan vonis tambahan yang dijatuhkan kepada bekas Presiden Partai Keadilan Sejahtera Luthfi Hasan Ishaaq dinilai sudah tepat. Menurut Agung, Luthfi telah mencederai dan sebagai ironi demokrasi serta terbukti melakukan korupsi. "Bahwa terdakwa telah dinyatakan terbukti melakukan tindak pidana sesuai dengan dakwaan jaksa penuntut umum," ujar Rid-
Soerya-Fauzi, Duet Sipil-Militer BATAM (HK) — Haluan Kepri hari ini untuk kelima kalinya merilis program "Utak Atik Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Kepri" versi Haluan Kepri, jika Pilkada Kepri Diselenggarakan Hari Ini. Kali ini, tim kajian menampilkan empat pasangan Cagub dan Cawagub Kepri. Mereka, DR H Soerya Respationo SH MH-DR Fauzi Bahar, Asman Abnur SE, MM-Drs. Ahmad Dahlan SH M. Hum, Drs. H Muhammad SaniAnsar Ahmad SE MM dan Rudi SE, DR Nurdin Basirun.
Hasil diskusi dan kajian tim secara intensif selama seminggu dengan menghimpun berbagai informasi dan pendapat dari berbagai kalangan di masyarakat, maka pasangan Cagub-Cawagub Soerya-Fauzi Bahar meningkatkan kompetisi Pilgub Kepri. Pilgub akan sangat ketat. Selisih perolehan dukungan akan sangat tipis. Sebab masing-masing pasangan memiliki pendukung fanatik. Untuk mengajak Fauzi Bahar bergandengan, Soerya bisa mengajak PDIP, NasDem, PAN dan
Hanura. Sebab sebagai Ketua DPD PDIP Kepri, sosok mantan Ketua DPRD Batam ini merupakan kader partai berlambang moncong putih terbaik sekarang di Kepri. Kemesraan Soerya dengan para petinggi Partai NasDem dan Hanura pada pemilu presiden lalu di Kepri, amat memungkinkan partai ini bergabung untuk memenangkan paket SoeryaFauzi Bahar. Dan sebagai Ketua DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kota Padang, Fauzi Bahar sangat me-
Luthfi
mungkinkan menarik gerbong partai reformasi sebagai pendukung. Kendati sesungguhnya, Ketua DPW PAN Kepri, Asman Abnur ikut tampil dalam iven lima tahunan pesta demokrasi tersebut. Sementara itu pasangan Cagub dan Cawagub, Drs. H Muhammad Sani-Ansar Ahmad sangat berpeluang diusung Partai Golkar, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Gerindra. Selanjutnya pasangan Asman Abnur-Ahmad Dahlan bisa diusung Partai Amanat Soerya-Fauzi Hal 7
MA Hukum Hal 7
Pevita Pearce
Disenangi Bule JAKARTA (HK) — Mengenyam pendidikan di Inggris membuat Maudy Ayunda banyak mendapat teman pria. Di antaranya bahkan ada yang terang-terangan menyatakan suka padanya. "Memang ada beberapa yang komentar, 'you very nice'. Yang tadi aku bilang dia bilang aku eksotik. Banyak yang bilang suka Bali dari Disenangi Bule Hal 7
Kasus BBM Ilegal Abob
Sukses “SUKSES tidak diukur dari posisi yang dicapai seseorang dalam hidupnya, melainkan dari kesulitan – kesulitan yang telah berhasil diatasinya saat berusaha meraih sukses” (Booker T. Washington)
Tak Ada Keterlibatan Polisi BATAM (HK) — Wakil Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Wadir Tipideksus) Mabes Polri, Kombes Rahmat Sunanto menyatakan tidak ada keterlibatan perwira di jajaran Polda Kepri, terkait kasus penyelundupan bahan bakar minyak (BBM) dengan tersangka Ahmad Mahbub alias Abob. "Saya tau persis, terkait kasus penyelidikan penyelundupan BBM dengan tersangka Abob, tidak ada keterlibatan perwira polisi di jajaran Polda Kepri," kata Rahmat Sunanto kepada Haluan
KAPOLDA Kepri Brigjen Arman Depari, Wadir Tipideksus Mabes Polri Kombes Rahmat Sunanto (dua kiri), Pemred Haluan Kepri Rinaldi Samjaya dan Redpel Andi di Mapolda Kepri, kemarin.
Kepri di ruang Kapolda Kepri Brigjen Arman Depari, di Mapolda Kepri, Nongsa, Batam, Selasa (16/9). Pernyataan Rahmat Sunanto itu, sekaligus klarifikasi terkait berita yang dimuat Haluan Kepri edisi Jumat, 12 September 2014, dengan judul "Perwira Polda Kepri Jadi Target". Selain Kapolda Kepri Brigjen Arman Depari dan Kombes Rahmat Sunanto, pertemuan dengan Haluan Kepri yang dihadiri Pemimpin Redaksi Rinaldi Samjaya Tak Ada Hal 7
DERMAWAN/HALUAN KEPRI
"Haji Tamu Mulia Allah SWT..." Asnawi Lepas Kloter 16 BATAM (HK) — Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Provinsi Jambi, Drs. Asnawi AB, MM, melepas keberangkatan Jamaah Calon Haji (JCH) Kelompok Terbang (Kloter) 16 di Asrama Haji Batam, Selasa (16/9). Hadir juga dalam acara tersebut Kepala Kanwil Kemenag Kepri, Drs. H. Marwin, Kepala Kanwil Kemenag Jambi, Drs. H. Mahbub Daryanto dan sejumlah pejabat serta undangan. Dalam sambutannya Asnawi mengatakan, Pemerintah Provinsi Jambi terus berupaya untuk meningkatkan layanan jamaah. “Kami mohon maaf kepada seluruh jamaah calon haji asal Provinsi Jambi karena belum mampu mewujudkan sebuah embarkasi. Mungkin tahun depan kita
sudah mulai dengan embarkasi antara terlebih dahulu. Mohon doa kepada seluruh jamaah semoga cita-cita itu dapat diwujudkan segera,” kata Asnawi. “Saya merasa bahagia karena dapat melepas jamaah calon haji asal Jambi. Jamaah haji bukan saja tamu kita tetapi tamu Allah yang mulia. Semoga berkah sebagai tamu Allah akan memancar ke seluruh Jambi sehingga kita dapat mewujudkan Provinsi Jambi yang maju, aman, dan sejahtera,” ujarnya. Asnawi juga mengajak jamaah haji untuk menjadikan momentum haji sebagai titik tolak untuk bersyukur kepada Allah SWT. "Haji Tamu Hal 7
Haluan Kepri SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK
Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: M. Fauzi