HaluanKepri 19pr13

Page 1

CMYK

Websit e: ebsite: www.haluanmedia.com

Jumat, 19 April 2013 9 Jumadil akhir 1434 H TERBIT 24 HAL AMAN HALAMAN AMAN,, NO 19 19//4 TAHUN KE 12

Websit e: www.haluankepri.com ebsite:

HARGA ECERAN Rp2.000,- HARGA LANGGANAN Rp52.500,- UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM

Panitia Jangan Gegabah Tentukan Pemenang Soal Karut-Marut Pelaksanaan UN PEKANBARU (HK) — Panitia tender pencetakan naskah soal Ujian Nasional diminta jangan gegabah menentukan perusahaan pemenang pencetakan. Hal tersebut dikatakan Komisaris Utama PT Cerya Riau Mandiri Printing H Basrizal Koto menyikapi

karut-marut pelaksanaan Ujian Nasional SMA dan sederajat. Menurut Basko, begitu ia akrab disapa, persoalan pelaksanaan UN kemarin terjadi akibat kelalaian panitia dalam menentukan pemenang, tidak melihat dari aspek kemampuan, pengalaman dan

geografis lokasi di mana perusahaan tersebut berada. "Kalau tiga aspek ini diperhatikan, saya kira tidak akan terjadi persoalan pelaksanaan UN SMA tahun ini di mana di 11 provinsi harus ditunda, karena PT Ghalia Indonesia Printing yang

ditetapkan sebagai pemenang tidak mampu memenuhi target waktu yang diberikan," ujar Basko. Lanjutnya, karut-marut pelaksanaan UN SMA sebenarnya tidak hanya terjadi di wilayah di P a n i t i a J a n g a n Hal 7

Basrizal Koto

I Giallorossi Jinakkan Inter

SELEBRASI GOL —Sejumlah pemain AS Roma melakukan selebrasi melaju ke final Coppa Italia usai menyingkirkan Inter Milan pada leg kedua di Giuseppe Meazza, Kamis (18/4) dinihari WIB.

MILAN (HK) — AS Roma melaju ke final usai menyingkirkan Inter Milan pada leg kedua semifinal Coppa Italia di Giuseppe Meazza, Kamis (18/4) dinihari WIB. I Giallorossi menjinakkan Inter Milan dengan skor 3-2. Pelatih AS Roma Aurelio Andreazzoli menyanjung timnya untuk mencapai final Coppa Italia dan menantang rival sekota, Lazio. "Saat jeda kami saling bicara bahwa kami tak bisa terus seperti ini. Kami harus memompa diri sendiri," kata Andreazzoli, mengenai semangat tim melakoni comeback. "Sulit menjelaskan mengapa kami memulai pertandingan amat buruk, karena ini bukan pertama kali terjadi. Melawan Torino pada Minggu lalu kami juga membutuhkan tamparan untuk membangunkan diri sendiri. Kami selalu terlihat harus berada di posisi terburuk untuk kemudian memulihkan energi lagi."

Dalam laga itu, Roma mengambil inisiatif menyerang lebih dulu. Alessandro Florenzi yang melakukan penetrasi ke dalam kotak penalti Inter dari sisi kiri kemudian melepaskan umpan ke depan gawang. Tapi Samir Handanovic dengan sigap menangkap bola sebelum Marquinho menyambutnya. Di menit kelima, Roma kembali mendapat peluang setelah wasit memberi tendangan bebas. Namun bola tendangan Francesco Totti masih bisa ditangkap dengan baik oleh Handanovic. Inter balik menyerang melalui Ricky Alvarez. Pemain asal Argentina itu melepaskan tembakan dari luar kotak penalti namun bola masih menyamping di sisi kiri gawang Maarten Stekelenburg. Inter unggul lebih dulu di menit ke-22. Melakukan kerja sama denI G i a l l o r o s s i Hal 7

Diduga Cabuli 14 Siswi

Sembuh, Eks Kepsek Diperiksa Polisi BATAM (HK) — Pihak kepolisian belum melakukan pemeriksaan terhadap eks Kepala Sekolah SMP 28, Herizon yang diduga melakukan pencabulan terhadap 14 siswinya (sebelumnya disebut 19 siswi). Tengku Bayu

KONI Kepri Ditempati Pejabat Publik LSM-LIRA Surati Mendagri BATAM (HK) — Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) Wilayah Sumatera II

mengingatkan pejabat publik serta pejabat struktural di Kepri yang masih menempati posisi pengurus di Komite Olah-

raga Nasional Indonesia (KONI), untuk segera menanggalkan jabatannya. " Kalau mereka masih tetap jadi Ketua serta pengurus KONI baik provinsi/kabu-

paten/kota itu sama artinya melanggar hukum," ungkap Koordintor LIRA Wilayah Sumatera II (Kepri-Riau dan K O N I K e p r i Hal 7

Dayat

Liputan Batam

Pasalnya, Herizon masih menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit Awal Bros. Herizon dilarikan ke rumah sakit lantaran S e m b u h , E k s Hal 7

Pengembang Jangan ...

Hal

3

Nipah Jadi Kawasan ...

Hal

9

Sekolah Swasta Diminta ...

Hal

17

Load Factor Garuda Terus Meningkat Naysila Mirdad

Pasca Inaugural Flight Batam-Medan BATAM (HK) — Kehadiran maskapai Garuda Indonesia melayani rute pendek disambut antusias masyarakat. Hal itu terbukti dengan meningkatnya jumlah isian penumpang (load factor) Garuda Indonesia, khususnya rute Batam-Medan usai inaugural flight (penerbangan perdana) pada Senin (15/4) lalu. "Setelah terbang perdana pada Senin lalu, jumlah seat yang terisi terus bertambah, baik yang berangkat dari Batam maupun Medan. Dari data yang ada, selama 4 hari terbang (Senin-Kamis), tiket yang terjual rata-rata hampir 85 persen dari total 98 kursi yang tersedia," kata GM Garuda Indonesia Batam, Dewa Swastika kepada Haluan Kepri, Kamis (18/4). Seperti diketahui, mulai

Makanan MENGAP A kita begitu cepat memPA berikan makan pada perut kita, ketika lapar. Sementara pada saat yang sama, kita sering membuat hati kita kelaparan, karena tidak diberikan makanan. Kalaupun iya, tidak tepat waktu. Ataupun menunggunya merasa sakit. Makanan hati, sering kita lupakan. Tubuh sehat, tapi hati sakit. Untuk apa? Hidup menjadi hampa, karena tidak bisa memaknai hakikat kebenaran. (fbc)

PLH Kepala Bandara Hang Nadim Batam (tengah) didampingi GM Garuda Indonesia Batam, Dewa Suastika, menggunting pita jelang penerbangan perdana rute Batam-Medan, Senin (15/4) lalu.

Load Factor Hal 7

Dilarang Datang JAK AR TA (HK) — Sidang JAKAR ART perceraian Jamal Mirdad dan Lidya Kandou digelar Kamis (18/4) di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Sebagai anak, Naysila Mirdad ternyata malah dilarang untuk datang ke sidang yang beragenda mediasi itu. "Kalau untuk datang ke persidangan itu permintaan dari Mama sendiri, kalau anak-anak belum bisa ikut, karena banyak pertimbangan yang ada," ucap Naysila. Nay, sapaan akrab artis ini mengaku menu Dilarang Datang Hal 7

Saya Mau, Asalkan Pria Tak Beristri Pengakuan Istri Ketua RT Gauli 8 Bocah

BENGKULU (HK) — Pengakuan EM (40), istri Ketua RT 16 Kelurahan Bentiring, Bengkulu yang melakukan pencabulan terhadap delapan bocah mengejutkan. EM yang sudah ditetapkan tersangka ini mengaku tidak hanya menyukai brondong atau anak baru gede (ABG), tapi juga mau S a y a M a u , Hal 7

EM (duduk) sedang diperiksa polisi, kemarin.

HAL UAN KEPRI SA TU-SA TUNY A KOR AN BA C AAN MASY AR AK AT KEPRI HALU SATU-SA TU-SATUNY TUNYA KORAN BAC MASYAR ARAK AKA

CMYK

Editor: M Syahdan, Layouter: Dieky Saputra


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.