CMYK
KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Rabu, 27 Agustus 2014 1 Dzulhijah 1435 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 27/8 TAHUN KE 13
Website: www.haluankepri.com
HARGA ECERAN Rp2.500,
KRITIK & SARAN: 085374539090
Yonif 134 Bantu Polisi Sikat Judi BATAM (HK) — Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) 134/TS, Mayor Abdul Razak Rangkuti mengaku gerah oleh maraknya aksi kejahatan dan perjudian di Batam. Untuk itu, ia menyatakan siap membantu polisi membasmi penyakit masyarakat tersebut. Dedi Manurung Liputan Batam "Selama ini setiap ada permasalahan di lapangan, selalu dikait-kaitkan dengan anggota TNI. Jadi hari ini (kemarin, red), kita harus
Duo HMS
benar-benar menyikat segala bentuk perjudian itu, sesuai dengan basis operasi pengamanan (BOP)," kata Mayor Abdul Razak Rangkuti, di
Pasangan Digdaya
Yonif 134 Hal 7
BATAM (HK) — Haluan Kepri kembali merilis program "Utak Atik Cagub-Cawagub Kepri" versi Haluan Kepri, jika Pilkada Kepri diselenggarakan hari ini. Program yang mendapat respon luar biasa dari masyarakat dan politisi di Kepri ini kembali menampilkan lima pasangan Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Kepulauan Riau. Mereka adalah, pasangan cagub dan cawagub, Drs. H Muhammad Sani-DR Soerya Respationo SH MH, Asman Abnur SE, M.SiSuryatati A Manan, Ria Saptarika-Ahmad Dahlan, Ansar Ahmad SE MM-DR H Fauzi Bahar M.Si dan Drs. Tengku Mukhtaruddin-Nurdin Basirun. Dari hasil diskusi dan kajian tim secara intensif selama seminggu dengan menghimpun berbagai informasi dan pendapat dari berbagai kalangan di masyarakat, maka pasangan cagub dan cawagub H. Muhammad Sani dan DR Soerya Respationo SH MH atau dikenal dengan duo HMS menjadi pasangan paling digdaya diantara pasangan lainnya. Pasangan ini, berpeluang didukung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Partai Hanura dan Partai Nasional Demokrat (NasDem), Sebagai Ketua DPD PDIP Kepri, Soerya tentulah mendapat prioritas pertama untuk diusung
DEDI MANURUNG/HALUAN KEPRI
DANYONIF 134/TS, Mayor Abdul Razak Rangkuti memasang ban latihan pada seorang prajurit sebelum latihan Uji Siap Tempur (UST), Selasa (26/8).
Tanjungpinang Butuh Banyak Guru
Penerimaan CPNS Tak Dipungut Biaya JAKARTA (HK) — Kepala Biro Hukum, Komunikasi, dan Informasi Publik Kementerian PAN dan RB Herman Suryatman menegaskan, pendaftaran calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun 2014 tidak dikenai biaya. Oleh karena itu, ia meminta masyarakat berhati-hati dalam menyikapi berbagai in-
formasi yang beredar, terutama dari media online atau media sosial. Hal itu disampaikan Herman lantaran pihaknya melihat ada pihak yang memanfaatkan proses seleksi CPNS menjadi peluang bisnis. Menurut Herman, dalam pelaksanaan seleksi CPNS Penerimaan CPNS Hal 7
Harta "HARTA itu hijau lagi manis, maka barangsiapa yang mencarinya untuk kedermawanan dirinya maka harta itu akan memberkahinya. Namun barangsiapa yang mencarinya untuk keserakahan (ambisius, tamak) maka harta itu tidak akan memberkahinya, seperti orang yang makan namun tidak kenyang." (HR. Bukhari)
oleh partai besutan Megawati Soekarno Putri tersebut. Kendati sebenarnya PDIP secara persentase kursi di DPRD Kepri berhak mengusung tanpa koalisi, namun harmonisasi Partai Hanura dan NasDem dalam mengusung Calon Presiden Capres) dan Calon Wakil Presiden (Cawapres), Joko Widodo dan Jusuf Kalla memperkuat pasangan ini. Lantas apakah Sani masih diterima oleh partai tersebut? Dalam kajian tim, partai pengusung pasangan lebih ditentukan oleh sosok Soerya sebagai politisi PDIP. Soerya punya romantisme politik dengan Hanura dan NasDem yang berhasil mengantarkan Jokowi-JK keluar sebagai pemenang Pilpres di Kepri. Sementara itu, untuk pasangan Asman Abnur SE M.Si-Dra Hj. Suryatati A Manan, terbuka diusung oleh Partai Amanah Nasional (PAN), PKS dan Partai Gerindra. Kebersamaan duet pilpres Gerindra-PAN plus kepercayaan koalisi Merah Putih terhadap PKS dalam menjaga perolehan suara pasangan ini menjadi faktor penentu pengusungan pasangan ini. Selanjutnya Ria Saptarika dipasangkan dengan Ahmad Dahlan. Pasangan yang berpeluang didukung Partai Demokrat, Duo HMS Hal 7
Wajib Menang LONDON (HK) — Arsenal bakal berharap kegagalan mencetak gol di Turki takkan menghantui mereka saat menjamu Besiktas di Stadion Emirates, Kamis (28/8) dini hari. Dengan hasil imbang tanpa gol di Turki, Besiktas hanya butuh hasil imbang dengan gol saat meladeni Arsenal di laga leg kedua.
Arsenal memang patut waspada jelang kedatangan Besiktas. Pasalnya The Gunners (julukan Arsenal) bakal tanpa servis Aaron Ramsey yang mendapat yang diusir keluar di laga leg pertama. Kekuatan Arsenal terus tergerus setelah Mikel Arteta dan Oliver Giroud ju-
ga kemungkinan absen akibat cedera engkel. Cederanya Giroud bakal memaksa Yaya Sanogo untuk segera pulih dari cedera hamstring. Jika itu tidak terjadi, maka Arsene Wenger bakal memiliki dua opsi, memainkan Alexis Sanchez Wajib Menang Hal 7
Kamis (28/8) Pkl. 01:30 WIB
Haluan Kepri SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK
Editor: Andi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Girindrabrahma