Haluankepri 30des14

Page 1

CMYK

Selasa,30 Desember 2014 8 Rabiul Awal 1435 H

KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

TERBIT 24 HALAMAN, NO 30/12 TAHUN KE 13

HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 085374539090

Website: www.haluankepri.com

Pencarian Temukan Titik Terang Diduga Puing AirAsia Ditemukan JAKARTA (HK) — Pencarian hari kedua AirAsia QZ 8501 yang diduga jatuh di sekitar perairan Bangka pada Minggu (28/12), ada titik terang. Tim Pencari menemukan benda berwarna kuning pada kawasan hutan di Pulau Nasik, Selat Bangka, yang diduga puing atau serpihan pesawat.

Teori Hilangnya AirAsia

Dibajak atau Dihantam Badai

"Pantauan tim pencarian dari helikopter diduga benda kuning tersebut merupakan puing pesawat Air Asia QZ 8501," kata Pilot Helikopter Dauphin AS 365, Kapten Yosy Hermawan, usai melakukan penyisiran di Pangkalpinang, Senin (29/12). Dia menjelaskan, benda kuning tersebut baru dugaan karena titik penglihatan berada pada ketinggian 200 kaki. "Kami tidak dapat mendarat untuk memastikan benda tersebut karena lokasi berada di kawasan hutan belantara sehingga tidak memungkinkan helikopter untuk mendarat," ujar Yosy Hermawan. Namun demikian, kata dia, untuk memperjelas benda kuning tersebut, salah satu wartawan luar negeri dari Xinhua mengambil gambar dengan menggunakan kamera berkualitas tinggi dan hasilnya menyatakan bahwa benda tersebut diperkirakan puing dari AirAsia. "Untuk membuktikan benda tersebut, tim akan kembali melakukan penyisiran yang lebih intensif dengan melibatkan pihak lain yang berkompeten," ujarnya. Dia berharap, penemuan tersebut bisa menjadi salah satu awal titik terang hilangnya pesawat Air Asia. "Secepatnya kita akan kembali melakukan penyisiran ke lokasi yang sama untuk memastikan apakah benda kuning tersebut merupakan puing pesawat atau bukan," katanya. Selain itu, tim pencari dari Australia mengaku Pencarian Temukan Hal 7

Harga BBM Bakal Turun JAKARTA (HK) — Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Sofyan Djalil memastikan, pemerintah sudah menetapkan harga baru untuk bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi per 1 Januari 2015. Keputusan ini setelah adanya perubahan kebijakan dalam pemberian subsidi BBM. Harga BBM Hal 7

Berlaku Mulai 1 Januari 2015

Dinda Kanya Dewi

Terpikat Teater JAKARTA (HK) — Setelah membintangi banyak film dan sinetron, model dan artis film Dinda Kanya Dewi (27) kini terpikat dengan pementasan teater. Dinda ikut tampil dalam pertunjukan teater Subversif, yang merupakan adaptasi dari An Enemy of The People karya Henrik Ibsen. ”Menyenangkan sekali bisa main teater. Apalagi saya tampil Terpikat Teater Hal 7

JAKARTA (HK) — Pesawat AirAsia QZ8501 hilang dari pantauan radar otoritas penerbangan Indonesia, Minggu pagi (28/12). Pesawat jurusan Surabaya-Singapura berpenumpang 155 orang dan 7 awak ini, terakhir kali terekam berada di atas perairan Belitung pada pukul 06.16 WIB. Sejumlah pakar penerbangan memberi pandangan soal penyebab pesawat jenis Airbus A320 yang menghilang dari radar layar. berikut teori mengenai kemungkinan hilangnya QZ8501. 1. Kegagalan Teknis A320 memiliki catatan keamanan yang sangat baik, dengan mengalami 26 insiden sejak pertama kali dioperasikan pada 1988. Menurut pilot dan pakar penerbangan Gideon Ewers, semua insiden disebabkan oleh Dibajak atau Hal 7

1.909 Pasutri Batam Bercerai di 2014

Nyat: Wawa Sebaiknya Ex Officio Kepala BP Batam BATAM (HK) — Dalam rangka menghentikan disharmonisasi hubungan BP Batam dan Pemko Batam, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI), Drs Nyat Kadir berpendapat sebaiknya Wakil Walikota Batam Ex Officio (merangkap) Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam Biar antara BP-Pemko bisa benar-benar seiring sejalan "Keberadaan BP dan Pemko sejauh ini kan belum memenuhi harapan publik. Biar harmonis, pendekatan paling cepat dan bisa dilakukan dalam waktu dekat adalah, Walikota Batam bisa menunjuk wakilnya yang tugas

Nyat Kadir

Didominasi Perselingkuhan

utamanya mengurusi BP Batam, disamping tugas-tugas pemerintahan lainnya. Lagian juga UU Pilkada kan memberi kewenangan kepada kepala daerah menunjuk wakilnya," ungkap Nyat Kadir saat menyampaikan beberapa materi hasil resesnya selama delapan hari di Kepulauan Riau, Senin (29/12). Dalam reses beberapa hari di Daerah Pemilihan Kepulauan Riau, politisi Partai Nasional Demokrat (NasDem) ini banyak menerima masukan. Termasuk persoalan disharmonisasi hubungan Pemko dan BP Batam yang masih belum Nyat: Wawa Hal 7

Surut yang Tak Kunjung Pasang Indonesia di Peringkat FIFA

JAKARTA (HK) — Peringkat Indonesia di rangking FIFA cenderung menurun sejak lima tahun terakhir. Meski tak bisa dijadikan sebagai patokan langsung kualitas permainan, peringkat FIFA adalah acuan dasar kekuatan sepakbola di berbagai negara. Surut yang Hal 7

BATAM (HK) — Sepanjang 2014, terdapat 1.909 perkara perceraian pasangan suami-istri( pasutri) di Kota Batam. 80 persen didominasi gugatan cerai pihak istri. Jumlah tersebut meningkat sebanyak 16 persen dibandingkan 2013 lalu, yang hanya 1.704 kasus. "Jika kita dibandingkan tahun 2013 lalu, kasus perceraian di 2014 ini meningkat sekitar 16 persen, atau bertambah sekitar 205 perkara. Dari 1.909 perkara perceraian,' ujar Ketua Pengadilan Agama (PA) Kelas I B Batam, Drs Nurheri SH MH, di kantornya, Senin (29/12). Menurutnya, kasus perceraian yang terjadi terbagi dalam dua pengajuan cerai. Diantaranya cerai talak (diajukan suami) sebanyak 507 perkara, dan cerai gugat (diajukan istri) sebanyak 1.162 perkara. Sedangkan 240 perkara lagi masih dalam tahap registrasi, atau baru terdata pada bulan Desember ini. Dalam persidangan perkara perceraian, terungkap 80 persen penyebabnya karena faktor perselingkuhan atau orang ketiga, sedangkan 20

1.909 Pasutri Hal 7

Membahagiakan Orang Tua

NET

UNTUK membahagiakan orang tua, pasti ada sebuah pengorbanan. Layaknya mereka membahagiakan kita dengan caranya yang luar biasa. (wdc)

CHRISTIAN Gonzales (tengah) sedang berebut bola dengan pemain lawan.

Haluan Kepri SATU-SATUNYA KORAN BACAAN MASYARAKAT KEPRI CMYK

Editor: Aldi, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: M. Fauzi


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.