HARIAN PAGI TERBIT 16 HALAMAN
Iklan/ Langganan: 081216327858
RP 3.500,-
www.beritametro.co.id
RABU, 2 SEPTEMBER 2015
Jimly dan Lima Jago Kejagung Tak Lolos Pansel Setor 8 Capim KPK dalam Empat Bidang, DPR Ogah Terikat JAKARTA (BM) – Pansel KPK telah menyetor 8 calon pimpinan (capim) KPK pada Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (1/9). Berbeda dengan model pemilihan capim KPK sebelumnya, 8 nama yang disetor sudah langsung dibagi dalam 4 bidang keahlian. Tapi Pansel menegaskan bahwa itu hanya rekomendasi, dan tidak mengikat pada fit and proper test oleh DPR. Setelah menerima 8 nama itu, Presiden Jokowi langsung mengumumkan nama-nama capim KPK. Ke-8 capim itu juga telah dibagi menjadi 4 bidang. Bidang Pencegahan: Saut Situmorang, Surya Chandra; Penindakan: Alexander Marwata, Basariah Panjaitan; Manajemen: Agus Rahardjo, Sujanarko; Supervisi: Johan Budi, Laode Muhammad Syarif. Adanya 8 nama itu adalah hasil pengerucutan dari 19 capim KPK yang sebelumnya menjalani tes wawancara dan tes kesehatan. Jadi, ada 11 orang yang terpental. Di antaranya, Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Jimly Asshiddiqie, Direktur Perdata Jam Datun Kejagung Sri Harijati. Jimly sendiri tak mempermasalahkan dirinya tidak lolos. “Positif saja, enggak apa tidak dipilih. Kan saya juga ikut karena diminta Pansel (KPK),” kata Jimly. Dia juga mengaku ikhlas jika ada capim lain yang dinilai lebih baik. “Kalau dinilai ada yang lebih baik, kita mesti ikhlas terima semata-mata untuk bangsa dan negara saja,” tutur Ketua DKPP ini. Sebanyak 5 nama yang direkomendasikan Kejagung juga tak lolos.
LOLOS MENUJU FIT PROPER TEST DPR
Saut Situmorang Anggota Staf Ahli Kepala Badan Intelijen Negara (BIN). Pengajar ilmu kompetitif intelijen di Universitas Indonesia. Pemilik PT Indonesia Cipta Investama yang sempat dilaporkan jadi tempat pencucian uang. Saut menyebut perusahaan itu didirikan untuk memenuhi syarat bergabung komunitas peminat persaingan intelijen, untuk mendapatkan modul sebagai bahan ajar mahasiswanya.
Surya Tjandra Dosen Fakultas Hukum Universitas Katolik Atma Jaya, Jakarta. Surya mengaku meminta rekomendasi Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama untuk maju sebagai pimpinan KPK.
Brigjen Pol Basaria Panjaitan Perwira Tinggi Polri, Pengajar di Sekolah Staf dan Pimpinan Polri di Lembang. Didukung penuh Wakapolri Komjen Budi Gunawan. Pernah jadi Kepala Biro Logistik Polri, Kasatnarkoba Polda NTT, dan Direktur Reserse Kriminal Polda Kepulauan Riau.
11 YANG TAK LOLOS 1. Ade Maman Suherman, Ketua Lembaga Penjamin Mutu dan Pengembangan Pembelajaran Universitas Jenderal Sudirman 2. Budi Santoso, Komisioner Ombudsman
Agus Rahardjo
Sujanarko
Johan Budi
Hakim ad hoc Pengadilan Tindak Pidana Korupsi. Alumni Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) dan Universitas Indonesia (UI) ini pernah jadi salah satu auditor di Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP).
Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP). Sebelumnya menjabat Ketua Umum DPP Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia, tapi mundur pada tahun 2010.
Direktur Pembinaan Jaringan Kerja Antar Komisi dan Instansi (PJKAKI) KPK.
Plt Wakil Ketua KPK. Sebelumnya Juru Bicara KPK hingga 2014, kemudian sempat menjadi Deputi Pencegahan KPK.
3. Chesna Fizetty Anwar, Direktur Kepatuhan Standard Chatered Bank 4. Firmansyah TG Satya, Pendiri dan Direktur Intercapita Advisory, Konsultan Strategic & Bisnis, Investment Banking, Audit & Govermance, Risk Manajemen 5. Giri Suprapdiono,
Direktur Gratifikasi KPK 6. Mayjen (Purn) Hendardji Soepandji, Mantan ASPAM KASAD 7. Jimly Asshiddiqie, Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) 8. Mohammad Gudono, Ketua Komite Audit UGM, dan Direktur Program
Laode Muhamad Syarif Dosen Universitas Hasanuddin. Perancang kurikulum dan pelatih utama Kode Etik Hakim dan Pelatihan Hukum Lingkungan Hidup di Mahkamah Agung (MA) RI.
Studi Direktur Program Studi Magister Akutansi FEB UGM 9. Nina Nurlina Pramona, Direktur Eksekutif Pertamina Foundation 10. Sri Harijati (P), Direktur Perdata Jam Datun Kejagung 11. Irjen Pol Yotje Mende, eks Kapolda Papua.
FOTO-FOTO: BM/ANTARA
Baca: Jimly ... Hal 7
Alexander Marwata
Pemerintah dan Serikat Sepakat Bentuk Gugus Tugas Mogok Massal jika Tuntutan Tak Ditindaklanjuti
JAKARTA (BM) – Pemerintah berjanji akan bertemu secara rutin dengan perwakilan buruh, minimal satu bulan sekali untuk membahas persoalan buruh. Hal itu menjadi bagian dari kesepakatan dalam pertemuan
perwakilan buruh dan beberapa menteri, seiring demo puluhan ribu buruh kemarin (1/9) Seperti diberitakan, puluhan ribu massa buruh memang melakukan demo di Jakarta dan 20 kota besar lainnya. Dalam
demo besar kali ini, para buruh meminta sejumlah tuntutan yakni agar Jaminan Hari Tua (JHT) diperbaiki agar tidak merugikan buruh, buruh jangan dikriminaliasi, Tenaga Kerja Asing (TKA) jangan sampai
menggilas buruh lokal dan sistem pengawasan dilakukan pusat sehingga apabila ada perusahaan yang melakukan pelanggaran maka bisa segera ditindak. Baca: Pemerintah ... Hal 7
DPR Minta BIN Selidiki Pilkada Surabaya
Jokowi: Bos IMF Tak Sodorkan Bantuan atau Utang Baru DPR RI akan Panggil Dirut Pelindo II Hal 02 Whisnu: KPU Surabaya Begal Politik Pilkada
Hal 08
Empat Tersangka Korupsi Angkasa Pura Ditahan Kejagung Hal 12
JAKARTA (BM) - Managing Director International Monetary Fund (IMF) Christine Lagarde menemui Presiden Joko Widodo ( Jokowi), di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (1/9). Tapi Jokowi menegaskan bahwa tak ada pembicaraan utang baru. Selain memenuhi undangan Bank Indonesia, Lagarde ingin meminjam Bali untuk pertemuan IMF pada 2018 mendatang.
BUKAN UTANG: Presiden Jokowi berdialog dengan Direktur Pelaksana IMF Christine Lagarde (kiri) usai pertemuan tertutup di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (1/9).
Baca: Jokowi ... Hal 7 FOTO:BM/ANTARA
Komisi II Dukung KPK OTT Politik Uang di Pilkada JAKARTA (BM) – Tarik ulur PilkadaSurabayamenjadiperhatian seriusdiDPRRI.AnggotaKomisiII DPR, Arteria Dahlan, bahkan meminta Badan Intelijen Negara (BIN)untukturuntangan. “BIN harus turun untuk Kota
Seriusi Misi Perjalanan ke Planet Mars
Enam Ilmuwan Tinggal di Kubah, ’Diasingkan’ Setahun Perjalanan manusia ke Mars butuh persiapan matang. Penelitian terus dilakukan sekelompok ilmuwan. Mereka pun harus diasingkan dari peradaban Bumi, guna mensimulasikan apa yang mungkin terjadi selama di Mars.
Bos IMF tak sodorkan bantuan atau utang baru Tawari bantuan yang unjungunjungnya menjerat..
DPR minta BIN selidiki Pilkada Surabaya Salahkan pembuat UU yang tak antisipasi calon tunggal..
ISOLASI: Lokasi isolasi enam ilmuwan untuk mensimulasikan apa yang mungkin dialami para astronot di planet Mars.
TIM ilmuwan yang terdiri dari enam orang menjalani simulasi di lokasi terpencil, yakni sebuah pulau di Hawaii, Amerika Serikat. Dari laporan NBC News, simulasi yang diselenggarakan oleh program Space Exploration Analog and Simulation (SEAS) kali ini adalah keempat kalinya dilakukan dan durasinya pun lama, 365 hari alias setahun. Baca: Enam ... Hal 7 FOTO : ISTIMEWA
Suharno
PRAKIRAAN CUACA SURABAYA CERAH Suhu 23-34°C
JAKARTA CERAH BERAWAN Suhu 23-34°C
SPIRIT DENPASAR BERAWAN Suhu 24-31°C
SAMPAIKAN ASPIRASI: Puluhan ribu buruh melakukan unjuk rasa menuntut sejumlah hal seperti regulasi perlindungan buruh, serta perbaikan kesehatan serta jaminan hari, tua kemarin (1/9). Dari kiri ke kanan: massa buruh berunjuk rasa di Istana Merdeka Jakarta, di Surabaya, dan di Semarang.
“Barang siapa tidak mencintai untuk agama dan membenci untuk agama, maka ketahuilah bahwa sesungguhnya ia tidak memiliki agama.” - Abu Abdilah al- Shdiq -
Surabaya. Serius ini. Kalau parpol diperiksa, periksa juga itu pasangan calon oleh PPATK,” ujar Arteria di kompleks DPR, Jakarta, Selasa (1/9). Politikus PDIP itu menyesalkan, persoalan rekomendasi yang membatalkan pencalonan Rasiyo-Dhimam Abror mestinya ditanyakan ke DPP PAN sebagai partai pengusung calon. Baca: DPR ... Hal 7
Masalah Visa Belum Rampung, Menag Sebut Batas 17 September JAKARTA (BM) – Sejak pekan lalu Menteri AgamaLukmanHakimSyaifuddinmenjanjikan penyelesaian visa jamaah haji akan rampung dalam beberapa hari ke depan. Tapi faktanya, hinggakemarinketrelambatanpemberangkatan calhaj masih terjadi. Kali ini Menag mengatakan keterlambatanvisahajiakandiselesaikanhingga 17 September mendatang. “Kita berangsur-angsur, berharap agar dapat segeradituntaskan.Kitamasihpunyawaktuhingga 17 September, tanggal itu adalah batas terakhir kloter kita,” terang Menag Lukman kepada wartawanusaimembukaajangMTQInternasional di Kantor Kemenag, Jalan MH Thamrin, Jakpus, Selasa(1/9). Menagmengakutidakinginmenungguhingga batasakhirpemberangkatankloter.“Kitatakharus menunggu sampai 17 September. Kita terus berharap pemerintah Saudi Arabia bisa terus mengintensifkanagarpermasalahanvisainidapat tuntassesegeramungkin,”jelasLukman. Baca: Masalah ... Hal 7