HARIAN PAGI TERBIT 16 HALAMAN
Iklan/ Langganan: 081216327858
RP 3.500,-
RABU, 13 MEI 2015
www.beritametro.co.id
Putusan MK ’Telan’ KPK di Praperadilan Dugaan Korupsi RSUD, Polri Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka
FOTO:IST
menerima sebagian permohonan eks Walikota Makassar, Ilham Arief Sirajuddin. “Menimbang bahwa pemohon berhasil membuktikan bahwa termohon telah menetapkan tersangka pada pemohon tanpa adanya dua alat bukti yang cukup,” ucap hakim Yuningtyas saat membacakan putusannya di Pengadilan Negeri Jaksel, Jalan Ampera Raya, Selasa (12/5). Selain itu, hakim juga menya-
takan pemblokiran rekening yang dilakukan KPK tidak sah. Penggeledahan dan penyitaan yang dilakukan oleh KPK juga tidak sah. “Menyatakan pemulihan nama dan hak-haknya. Sementara untuk permintaan ganti rugi Rp 1.000 tidak dikabulkan,” ucap hakim. Putusan hakimYuningtyas itu berlandaskan putusan MK yang telah memperlebar kewenangan praperadilan. Putusan MK bernomor 21/PUU-XII/2014 itu
diketok pada Selasa (28/4) lalu. MK mengabulkan sebagian gugatan dari terpidana korupsi kasus proyek biomediasi PT Chevron Bachtiar Abdul Fatah, yang salah satunya menguji ketentuan objek praperadilan. Adapun putusan hakim Yuningtyas otomatis menggugurkan status tersangka Ilham. Ilham sendiri ditetapkan sebagai tersangka sejak setahun lalu tepatnya pada 7 Mei 2014. Baca: Putusan ... Hal 7
FOTO:BM/ANTARA
PUTUSAN: Upiek Kartikawati memenangkan gugatan eks Walikota Makassar Ilham Arief Sirajuddin.
JAKARTA (BM) - Dua pekan lalu Mahkamah Konstitusi (MK) dalam putusannya memperlebar objek praperadilan, termasuk mengadili penetapan tersangka yang sebelumnya tak diatur dalam Pasal 77 KUHAP. Putusan ini pun memakan korban, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kalah di praperadilan. Kekalahan KPK terjadi Selasa (12/5) kemarin. Hakim tunggal Yuningtyas Upiek Kartikawati
PEMBUKAAN KONGRES KE-IV DEMOKRAT: Presiden Joko Widodo (kedua kiri) berbincang dengan Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (ketiga kanan) disaksikan oleh Ibu Ani Yudhoyono (kanan) dan Mantan Wapres Boediono (kiri) saat pembukaan kongres Partai Demokrat ke-IV di Hotel Shangrila, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (12/5).
Kongres IV Partai Demokrat
SBY Wajibkan Kepala Daerah Loyal ke Presiden
SURABAYA (BM) - Kongres IV Partai Demokrat (PD) resmi dibuka Ketua Umum Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Di depan elit Koalisi Merah Putih (KMP)-Koalisi Indonesia Hebat (KIH) dan Presiden Jokowi, SBY menyatakan tiga sikap politik PD.
SBY menuturkan, kongres ini penting sebagai konsolidasi pasca Pemilu 2014. Selanjutnya PD menyongsong masa depan. “Meski tidak di pemerintahan atau jajaran kabinet, PD tetap memberi kontribusi untuk suksesnya pemerintahan kita,” kata SBY. Baca: SBY ... Hal 7
FOTO:BM/IST
Junaidi Hamsyah
Kian Rumit, Djohar Minta FIFA Tak Akui KLB Surabaya JAKARTA (BM) – Karut marut sepakbola nasional sepertinya bertambah rumit. Diam-diam mantan Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin meminta FIFA agar tak mengakui hasil Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI, 18 April lalu di Surabaya. Tak jelas motif Djohar berkirim surat kepada Presiden FIFA Sepp Blatter. Sebab, ketika dikonfirmasi wartawan terkait kebenaran surat itu, Djohar tak membantah, tapi juga tak mengiyakan. Dia menyatakanakanmenjelaskan masalah surat itu pada saat yangtepat.“Tidakperlusaya tanggapidulu,nantilahakan saya jelaskan. Tunggu tanggal mainnya,” kata Djohar, Selasa (12/5). Pertanyaan awak media pada Djohar itu menyusul beredarnya sebuah surat di dunia maya. Surat yang diteken Djohar itu meminta agar FIFA tak mengakui hasil KLB PSSI di Surabaya, 18 April lalu. “Saya berharap FIFA memperhatikan hal ini dengantidakmengakuikongresluarbiasaPSSIpada18 April 2015, karena PSSI diskors oleh pemerintah melaluiKementerianPemudadanOlahragasejak17 April2015,”demikianbuntisalahsatubagiansuratitu. “Pemerintah Indonesia melalui Kemenpora telah membekukan PSSI dan tidak lagi mengakui kegiatan PSSI melalui surat yang dikirimkan oleh Kemenpora pada 17 April. Maka, seluruh jajaran pemerintah di tingkat pusat dan daerah termasuk Kepolisian Negara Republik Indonesia, tidak dapat lagi memberikan pelayanan dan fasilitas untuk pengelolaan PSSI,” bunyi bagian lain di surat itu. Joko Widodo Baca: Kian ... Hal 7
Nepal Diguncang Gempa Lagi, 42 Tewas, 1.117 Luka Banjir Kritik, DPRD Jatim Tetap Setujui LKPJ Gubernur Hal 03 Hujan Deras, Tiga Desa di Lumajang Direndam Banjir Hal 04 Sama-sama Usung Risma, Demokrat-PDIP Kian Dekat Hal 13
DIUNGSIKAN: Sejumlah pasien rumah sakit di Basundhara, Kathmandu diungsikan ke tenda penampungan. Gempa 7,3 SR pada Selasa siang (12/5) membuat banyak bangunan rusak hingga tak aman lagi untuk ditinggali.
KATHMANDU (BM) — Nepal belum pulih dari bencana gempa bumi 7,8 skala richter (SR) yang menewaskan 8.000-an orang pada 25 April lalu.Tapi kemarin siang (12/ 5), negara di kawasan Pegunungan Himalaya itu kembali diguncang gempa 7,3 SR. Tadi malam, Kementerian Dalam Negeri Nepal menyatakan bahwa gempa kedua itu sudah menewaskan 42 orang, dan 1.117 orang lainnya terluka. Baca: Nepal ... Hal 7
GRAFIS:BM/KLIED
FOTO:ISTIMEWA
Proses Hukum Kristina Tak Jelas
Sebelum Dilelang di Christie’s, Jalani Tur Dunia
Lukisan Picasso ‘Les femmes d’Alger’ Terjual Rp 2,3 Triliun
Kirim Surat, Djohar Minta FIFA Tak Akui KLB Surabaya
Sebuah lukisan karya pelukis surealis Pablo Picasso ‘Les femmes d’Alger’ atau ‘Women of Algiers’ alias ‘Para Perempuan Aljazair’ itu terjual 115 juta poundsterling atau sekitar Rp 2,3 triliun dalam sebuah lelang yang digelar di New York, AS.
TERMAHAL : Inilah lukisan karya Pablo Picasso berjudul ‘Les femmes d’Alger’ yang terjual dengan harga Rp 2,3 triliun di balai lelang Christie’s, New York.
Belum legowo lengser, indikasi PSSI itu ‘seksi’ dan pantas diperebutkan FOTO : BM/ISTIMEWA
Status tersangka eks Walikota Makassar dibatalkan hakim praperadilan Sibuk ladeni gugatan, terus kapan KPK tangkapi terduga koruptor..
PRAKIRAAN CUACA
PENJUALAN di Balai Lelang Christie’s itu diwarnai 11 menit ‘kekacauan’ setelah para calon pembeli saling melontarkan tawaran untuk membawa pulang lukisan ‘Les femmes d’Alger’ tersebut. Sebelum dilelang, lukisan ini telah menjalani tur dunia ke Hongkong, London, dan berakhir di NewYork. Lukisan tersebut menampilkan perempuan yang merupakan bagian dari 15 rangkaian lukisan yang diciptakan Picasso Baca: Lukisan ... Hal 7 antara 1954-1955.
SPIRIT
SURABAYA
JAKARTA
DENPASAR
BERAWAN Suhu 24-34°C
HUJAN RINGAN Suhu 24-34°C
BERAWAN Suhu 23-33°C
“ Singa terlihat paling tampan ketika sedang mencari mangsa. ” - Jalaluddin Rumi -
Eksekusi Mary Jane Bisa Molor JAKARTA (BM) – Setelah pelaksanaan eksekusi matinya ditangguhkan, kini kejelasan atas proses hukum terpidana mati Mary Jane kian tidak pasti. Otoritas Filipina yang meminta penangguhan eksekusi mati Mary Jane justru tak memberi kejelasan atas proses hukum Maria Kristina Sergio. Baca: Eksekusi ... Hal 7
TIDAK TERBIT Seiring Hari Besar Kenaikan Isa Almasih, diberitahukan bahwa Harian Berita Metro tidak terbit pada Kamis,14 Mei 2015. Harian Berita Metro akan terbit kembali mulai Jumat, 15 Mei 2015. (Redaksi)