Harian Berita Metro Edisi 22 Juni 2015

Page 1

HARIAN PAGI TERBIT 16 HALAMAN

Iklan/ Langganan: 081216327858

RP 3.500,-

SENIN, 22 JUNI 2015

www.beritametro.co.id

Siasati UU demi Politik Dinasti Muluskan Pencalonan Keluarga, Sejumlah Incumbent Pilih Mundur

JAKARTA (BM) – Dalam pelaksanaan Pilkada tahun ini, ada aturan yang melarang adanya politik dinasti dari kepala daerah petahana atau incumbent. Hanya saja, aturan itu akhirnya ‘diakali’ sejumlah kepala daerah. Para kepala daerah incumbent itu mengakalinya dengan mundur dari jabatannya sebelum masa baktinya habis. Hal itu dilakukan untuk memuluskan langkah istri atau anaknya maju dalam Pilkada. Saat ini, setidaknya ada tiga kepala daerah yang berniat mengundurkan diri dari jabatannya. Salah satunya yakni Walikota Pekalongan, Basyir Ahmad. Niat mundur itu karena

istrinya hendak ikut pada Pilkada serentak, Desember mendatang. Kepala Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Dodi Riyadmadji mengatakan, seorang kepala daerah tidak bisa mundur sembarangan. Pengunduran diri diatur dalam UndangUndang (UU) Nomor 23/2014 tentangpemerintahdaerah(Pemda). UU ini telah dua kali mengalami perubahan yakni UU Nomor 2/2015 dan UU Nomor 9/2015. Tentang pengunduran diri kepala daerah diatur dalam pasal 78 dan 79. Kepala daerah bisa mundur dengan tiga alasan, yakni meninggal dunia, permintaan sendiri atau diberhen-

tikan. Kata‘permintaan sendiri’ yang dimaksud dalam UU tersebut, kata Dodi, yakni dengan alasan untuk kepentingan yang lebih besar. “Misal, kalau gubernur tiba-tiba suatu saat terpilih menjadi presiden, maka dalam UU Pemda itu dibuka peluang untuk berhenti, karena pejabat politik untuk kepentingan lebih besar maka dia bisa berhenti,” kata Dodi, Minggu (21/6). “Kalau (mengundurkan diri) untuk memudahkan anak, istri, keponakan, maju, maka sikap Pak Mendagri tidak akan merespon terhadap pengunduran diri tersebut,” tandasnya. Baca: Siasati ... Hal 7

MUNDUR LEBIH CEPAT DARI MASA JABATAN

Basyir Achmad

Isran Noor

1. Walikota Pekalongan, Basyir Achmad resmi mengajukan pengunduran diri. Dinilai demi pencalonan istri, Balqies Diab di Pilkada, namun Basyir membantah. 2. Bupati Kutai Timur, Isran Noor mengundurkan diri sejak Februari 2015. Dinilai demi pencalonan istrinya, Norbaiti, namun Isran membantah.

Balqies Diab

Mawardi Yahya

Norbaiti

Marudut Situmorang

3. Bupati Ogan Ilir, Mawardi Yahya. Secara terangterangan demi langkah politik anak kandungnya, AW Noviadi Mawardi Yahya. 4. Wakil Walikota Sibolga, Marudut Situmorang. Secara blak-blakan demi memuluskan langkah istrinya, Memory Evaulina Panggabean.

Noviadi Mawardi Yahya

Memory Evaulina Panggabean

Jokowi Kaget RI Punya 250 Industri Kapal Mulai Sekarang Tak Boleh Lagi Impor BATAM (BM) - Presiden Joko Widodo (Jokowi) sempat tak percaya bahwa Indonesia memiliki ratusan industri galangan kapal atau pabrik pembuat kapal laut. Dari 250 galangan kapal, 104 lokasinya di Batam, Kepulauan Riau. “Saya juga kaget ternyata di Indonesia ada 250 industri galangan kapal dan di Batam ada 104, ini kan besar sekali,”katanyasaatmeninjaugalangan kapal PT Anggrek Hitam di Batam, Kepulauan Riau, Minggu (21/6). Dalam kunjungannya, Jokowi didampingi Gubernur Kepulauan Riau Muhammad Sani, Wagub Kepulauan Riau HM Soerya Respationo, Menko Perekonomian Sofyan Djalil, Menko PMK Puan Maharani, Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu, dan Mensos KhofifahIndarParawansa. Baca: Jokowi ... Hal 7

FOTO:BM/ANTARA

TINJAU BALOK TIMAH: Presiden Jokowi (tengah), bersama sejumlah menteri, dan rombongan melihat langsung pengolahan bijih timah menjadi balok timah di PT Tinindo di Kawasan Industri Ketapang Kota Pangkalpinang, Minggu (21/6).

Tubuh Gunung Sinabung Terus Mengembung PPP: Reshuffle Kabinet Jangan Kurangi Jatah Parpol Hal 02 Terbentur Regulasi dan SDM, Pemprov Kesulitan Tarik Izin Pertambangan Hal 03 PKS Jatim Tolak Gagasan Pilwali PDIP Hal 13

KARO (BM) - Warga di Kabupaten Karo, Sumatera Utara dinggatkan untuk terus waspada terkait status awas Gunung Sinabung. Berdasar data pemantauan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Gelogi (PVMBG) dari pos pengamatan gunung api Sinabung, Kepala Badan Geologi, Surono menyatakan terjadi peningkatan jumlah gempa cukup tajam pada Gunung Sinabung. Selain itu, tubuh Gunung Sinabung dalam kondisi inflasi atau mengembung sejak 20 Juni 2015. Baca: Tubuh ... Hal 7

Indonesia Berpuasa

INDONESIA adalah negara muslim terbesar di dunia. Bukan hanya negara dengan wilayah terluas di dunia Islam, mencapai 5.193.250kilometerpersegi,terdiri dari daratan dan lautan.Tapi juga dari segi penduduk, dimana umat muslim Indonesia tercatat dalam jumlah masif. Dari 237.641.326 pendudukIndonesia,87,18persen

Oleh: Moch Eksan

ERUPSI: Sebuah mobil di Desa Tiga Pancur, Karo, tertutup debu vulkanik erupsi Gunung Sinabung Minggu (21/6). Selain memuntahkan debu vulkanik, Gunung Sinabung juga mengembung sejak 20 Juni 2015.

Pengasuh Ponpes Mahasiswa Nurul Islam 2 Mangli Jember Presidium KAHMI Jember Anggota DPRD Provinsi Jawa Timur.

Imsak

Maghrib

04:08

17:24

Diduga Penumpang Gelap Bristish Airways dari Johannesburg

Muluskan pencalonan keluarga di Pilkada, incumbent pilih mundur Politik dinasti terbukti rontok di Bangkalan dan Banten..

PPP Romi: Reshuffle jangan kurangi jatah Parpol Jangan cemas, KMP tak akan rebut jatah menteri KIH..

TERJATUH : Denah penerbangan pesawat Boeing 747 dari Johannesburg, Afsel ke bandara Heathrow, London. Mayat penumpang gelap tersebut ditemukan di kawasan sibuk Richmond, London.

Berdasarkan laporan tabloid The Sun, polisi menemukan jasad korban yang berusia antara 25-30 tahun menimpa sebuah kotak instalasi listrik, sementara kakinya menghadap ke udara. Ternyata, pria itu tak sendirian menjadi penumpang gelap. Seorang rekannya selamat, meski dalam kondisi kritis, setelah terbang selama 11 jam dari Johannesburg dengan cara bersembunyi di ruang roda pendarat pesawat Boeing 747 itu. Baca: Diduga ... Hal 7

FOTO:IST

PRAKIRAAN CUACA

SPIRIT

SURABAYA

JAKARTA

DENPASAR

CERAH BERAWAN Suhu 23-35°C

HUJAN RINGAN Suhu 23-33°C

BERAWAN Suhu 23-32°C

Baca: Indonesia ... Hal 7

JADWAL IMSAKIYAH 5 RAMADAN / 22 JUNI 2015

Mayat ‘Terjatuh’ dari Langit di Richmond, London Polisi menyelidiki mayat pria yang ‘terjatuh’ dari angkasa dan tergeletak di atas sebuah gedung di London, Inggris. Mayat itu diduga penumpang gelap pesawat British Airways dari Johannesburg ke London. Bagaimana fakta sesungguhnya?

di antaranya memeluk Islam. Puasa menjadi salah satu momentum keagamaan yang sangat penting di Indonesia. Potret RamadandiIndonesia,adalahyang palingmassaldankolosaldidunia. Indonesia berpuasa, adalah Indonesia yang sedang melaksanakan rukunIslamkeempat.

“Orang yang terkaya adalah orang yang menerima pembagian (taqdir) dari Allah dengan senang hati.” - Ali bin Husein -

Kereta Angkutan Lebaran Mulai H-15 JAKARTA (BM) – Penggunaan moda transportasi massal terus ditingkatkan guna mengurangi kepadatan arus lalu lintas pada musim mudik Lebaran. Selain penyediaan 55 ribu mudik gratis yang akan diberangkatkan mulai 11 Juli, PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) juga memperpanjang operasi angkutan lebaran 2015 menjadi 2 Juli atau h-15 sampai 27 Juli alias h+10. Durasi operasi angkutan lebaran itu, tentunya lebih panjang dari tahun sebelumnya yang dimulai h-10 dan h+10. “Agar para pemudik yang bisa pulang lebih awal diberi kesempatan,” kata Direktur Utama PT KAI Edi Sukmoro kepada wartawan di Stasiun Gondangdia, Jakarta Pusat, Minggu (21/6). Dengan durasi operasi angkutan lebaran yang lebih panjang, Edi menganjurkan agar calon pemudik bisa pulang kampung halaman lebih awal. “Karena kami sediakan (angkutan) lebarannya sejak h-15,” kata Edi. Baca: Kereta ... Hal 7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.