Berita Metro 3 Agustus 2016

Page 1

HARIAN PAGI TERBIT 16 HALAMAN

Iklan/ Langganan:

RP 3.500,-

5318686

www.beritametro.co.id

ISTIMEWA

RABU, 3 AGUSTUS 2016

TIBA DI JAKARTA: Ratusan Bonek julukan suporter klub sepak bola Persebaya Surabaya tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Selasa (2/8). Kedatangan mereka ke Jakarta untuk melakukan unjuk rasa di Kementerian Pemuda dan Olahraga, kantor pusat Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Istana Negara, dan Hotel Mercure, Ancol. Mereka menuntut agar Persebaya 1927 diberikan hak berkompetisi, meminta agar PT MMIB pengelola Bhayangkara Surabaya United dilarang mengikuti kongres luar biasa (KLB) PSSI, karena mereka bukanlah anggota PSSI.

Ribuan Bonek Padati Stadion Tugu

Ancam Tak Mau Pulang

Ungkap di Balik Pengakuan Freddy Budiman

Polri Buru Pengacara Freddy BACA HALAMAN

02

Ketika Suramadu Tak Lebih dari Sekadar Jembatan Penyeberangan BACA HALAMAN

09

Tujuh Pasar Tradisional Mati Suri BACA HALAMAN

Rafli Amar mengatakan, pihaknya akan mengkonfirmasi kebenaran cerita Haris Azhar terkait keterlibatan polisi dalam peredaran narkotika ke sejumlah pihak terkait. “Cari sumber informasi dari penasihat hukum dari Freddy jadi dia melakukan pendampingan Fredy dalam menghadapi kasus hukum yang dhadapi,” ujar Boy di Mabes Polri, Jakarta, Selasa (2/8). Boy mengatakan, pihaknya ingin mengetahui profil Freddy dari perspektif orang lain. Baca: Propam... Hal. 7

ISTIMEWA

Kemenhan: Tenaga Kerja Asing Ancaman Nonmiliter

JAKARTA (BM) – ’Nyanyian’ terpidana mati Freddy Budiman, sebagaimana diungkapkan Koordinator Komisi Untuk Orang Hilang dan Tindak Kekerasan (Kontras) Haris Azhar, masih bergulir bak bola liar. Freddy menyebut telah ‘mengalirkan’ dana ratusan miliar kepada sejumlah pejabat untuk ‘membantu’ kelancaran bisnisnya. Untuk mencari kebenaran tersebut, kini Polri sedang memburu informasi dari pengacara Freddy Budiman. Kepala Divisi Humas Polri Inspektur Jenderal (Pol) Boy

Haris Azhar

JAKARTA (BM) – Ribuan fans klub sepakbola Persebaya Surabaya 1927 atau akrab disebut Bondo Nekat alias Bonek berbondong-bondong ‘menyerbu’ Jakarta. Mereka melakukan aksi demo, mengajukan beberapa tuntutan kepada PSSI, Selasa (2/8). Mereka menuntut agar klub bola Persebaya kembali dilibatkan dalam Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI yang digelar di Ancol pada Rabu 3 Agustus 2016. Mereka juga meminta PSSI mengembalikan status Persebaya 1927 sebagai klub yang sah dan ikut perhelatan Liga Indonesia di bawah naungan PSSI.

Kepala Divisi Humas Polri Inspektur Jenderal (Pol) Boy Rafli Amar

Jelang Pilgub DKI 2017

PDIP-PKB Siap Koalisi Besar JAKARTA (BM) – Dinamika politik menjelang Pilgub DKI Jakarta 2017 bergerak cepat. PDIP dan PKB sepakat akan menggalang koalisi besar. Kesepakatan ini disampaikan Plt Ketua DPD PDIP Jakarta Bambang DH seusai adanya pertemuan di Kantor DPW PKB DKI Jakarta, Selasa (2/8). “Kami sepakat untuk berkoalisi besar, kenapa? Kami tak hanya ingin memenangkan pertarungan. Setelah menang,

BAHAS PILGUB DKI JAKARTA: Dari kiri ke kanan, H. Sudirman (PKB), Prasetyo Edi Marsudi (PDIP), Hasbiallah Ilyas (PKB), Bambang Dwi Hartono (PDIP), H. Ahmad Rulsan (PKB) melakukan pertemuan terkait Pilkada DKI Jakarta, di Kantor DPW PKB DKI Jakarta, Jl Murtado Paseban, Jakarta Pusat, Selasa (2/8).

Baca: Intensitas... Hal. 7

Baca: Kerahkan... Hal. 7

Jokowi: Kita Harus Lakukan Pekerjaan Rumit JAKARTA (BM) - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengakui bahwa masyarakat muslim saat ini menghadapi berbagai tantangan yang besar, seperti tingkat pengangguran yang tinggi, khususnya pada kaum muda dan belum bisa berintegrasi dengan yang lain. “Kita belum cukup kuat dalam sosial media dan teknologi sehingga kita tidak akan memenangkan pertarungan persepsi,” kata Presiden Jokowi saat memberikan sambutan Baca: Bangun... Hal. 7

ISTIMEWA

I INDEKS

Jokowi

ISTIMEWA

Sengketa Lahan, Pemkot vs Marvell City (2)

10

Pakar Hukum: Warga Bisa Gugat Class Action

Kemenhan: Tenaga Kerja Asing Ancaman Nonmiliter Bagian dari perang proxy ya.. Ribuan Bonek Padati Stadion Tugu Gak pulang, sebelum tuntutan dipenuhi..

Persoalan itu mengemuka, saat adanya temuan, bahwa PT Assa Land selaku pengembang Marvell City diduga telah melakukan pencaplokan lahan eks eigendom milik Pemerintah Kota Surabaya.

Dari temuan tersebut, Komisi C DPRD Surabaya akhirnya melakukan hearing, dengan memanggil pihak-pihak terkait. Dari hearing tersebut terungkap, pengembang Marvell City diduga mela-

kukan pencaplokan lahan eks eigendom seluas 5.500 meter persegi. Dalam perjalanan waktu, dan komunikasi para pihak, akhirnya Pemkot menawarkan solusi dengan cara sewa lahan. Menanggapi hal tersebut, pakar hukum Anner Mangatur Sianipar SH MH mengatakan, bahwa perkara tersebut telah mencederai law enforcement. Lantaran, sudah jelas pihak Marvell City dengan sengaja dan sadar telah melakuBaca: Marvell... Hal. 7

PRAKIRAAN CUACA

ISTIMEWA

ILUSTRASI:BM/KLIED

Pemerintah Kota Surabaya telah menawarkan opsi sewa untuk penyelesaian sengketa lahan dengan pihak pengembang Marvell City. Opsi yang terkesan menguntungkan pihak Marvell City tersebut menuai kritikan banyak kalangan. Salah satu kritik itu disampaikan pakar hukum Anner Mangatur Sianipar SH MH. Berikut laporan wartawan Berita Metro Hasan N Rahmad.

Anner Mangatur Sianipar SH MH

SENGKETA: Lahan Pemkot yang dikuasai Marvell City masih menjadi sorotan publik.

SPIRIT

SURABAYA

JAKARTA

DENPASAR

YOGYAKARTA

BERAWAN Suhu 24 - 34°C

HUJAN SEDANG Suhu 23 - 34°C

CERAH BERAWAN Suhu 25 - 32°C

BERAWAN Suhu 23 - 32 °C

Mereka yang berjiwa lemah tak akan mampu memberi maaf yang tulus. Pemaaf sejaƟ hanya melekat bagi mereka yang berjiwa tangguh. - Mohandas Gandhi -


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.