Harian Berita Metro Edisi 13 Agustus 2015

Page 1

HARIAN PAGI TERBIT 16 HALAMAN

Iklan/ Langganan: 081216327858

RP 3.500,-

KAMIS, 13 AGUSTUS 2015

www.beritametro.co.id

FOTO:BM/ANTARA

PELANTIKAN: Menko Polhukam Luhut Binsar Pandjaitan (keenam kiri), Menko Perekonomian Darmin Nasution (kanan), Menko Bidang Kemaritiman Rizal Ramli (ketiga kanan), Menteri PPN/Kepala Bappenas Sofyan Djalil (keenam kanan), Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong (keempat kiri), Sekretaris Kabinet Pramono Anung (keempat kanan) serta Gubernur Banten Rano Karno (kedua kiri) berfoto bersama seusai mengikuti acara pengucapan sumpah jabatan di Istana Negara, Jakarta, Rabu (12/8).

Tiga Menko Dirombak, Puan Aman Noorsy: Akar Masalah di APBNP 2015, Tak Akan Ubah Situasi Ekonomi Kepresidenan yang dijabat sebelumnya. Lalu Ekonom Rizal Ramli dilantik sebagai Menko Kemaritiman, menggantikan posisi Indroyono Soesilo. Selanjutnya, Thomas Trikasih Lembong dilantik sebagai Menteri Perdagangan menggantikan Rachmat Gobel. Sedangkan Sofjan Djalil, yang sebelumnya menjabat Menko Perekonomian, dilantik sebagai Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Bappenas menggantikan Andrinof Chaniago. Adapun mantan Gubernur Bank Indonesia (BI) Darmin Nasution dilantik

sebagai Menko Perekonomian. Kemudian, Pramono Anung, politikus PDIP, dilantik menjadi Sekretaris Kabinet menggantikan posisi Andi Widjajanto. Penetapan keenam menteri baru itu diatur dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 79/P Tahun 2015 tentang Pergantian Beberapa Menteri Kabinet Kerja Periode 2014-2019 dan Keppres Nomor 80/P Tahun 2015 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Sekretaris Kabinet. Baca: Tiga ... Hal 7

PEROMBAKAN KABINET KERJA Thomas Trikasih Lembong

Luhut Binsar Pandjaitan

Darmin Nasution

(Menteri Perdagangan)

(Menko Polhukam)

(Menko Perekonomian)

-

-

-

-

Menggantikan

Menggantikan

Menggantikan

Menggantikan

Menggantikan

Menggantikan

Rachmat Gobel

Tedjo Edy Purdjianto

Sofjan Djalil

Indroyono Soesilo

Andi Widjajanto

Andrinof Chaniago

Terduga Teroris Ditangkap di Solo, Amankan Atribut ISIS SOLO (BM) – Densus 88 Anti Teror menangkap tiga terduga teroris yakni di Kelurahan Semanggi, Pasar Kliwon, Solo, Rabu (13/8). Beberapa jam setelah penangkapan Udin, Yuskarman, dan Sugiyanto, penggeledahan dilakukan di tempat tinggal terduga teroris di Kampung Losari, Kelurahan Semanggi, dan ditemukan sejumlah atribut Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS). Berdasar informasi yang dihimpun wartawan, Sugiyanto ditangkap di halaman Masjid Al Marwah, Kelurahan Semanggi, Pasarkliwon, Solo, seusai salat Duhur atau sekitar pukul 13.00 WIB, Rabu (12/8).Yuskarman ditangkap ketika sedang berada di Musala Attaubah di Kampung Losari. Sedangkan Ibadurrahman ditangkap di sekitar SPBU Semanggi.

BARANG BUKTI: Polisi membawa barang bukti usai menggeledah rumah terduga teroris di Kampug Losari, Semanggi, Pasar Kliwon, Solo, Rabu, (12/8). FOTO:BM/ANTARA

Baca: Terduga ... Hal 7

Tunjangan Kinerja TNI Bertambah RSSA Malang Tolak Pasien Emergency Hal 05 Abror Daftar Cawawali Pakai Berkas Lama Hal 08 Pilkada Surabaya, PDIP Sindir Netralitas Nasdem

Hal 13

JAKARTA (BM) – Kesejahteraan untuk TNI bertambah. Ini seiring kebijakan Presiden Jokowi memberikan tunjangan kinerja pegawai di lingkungan TNI. Tunjangan tersebut berkisar antara Rp 1,1 juta-Rp 35 juta per bulan. Dikutip dari website Setkab, Rabu (12/ 8), Jokowi menuangkan tunjangan kinerja TNI melalui Perpres Nomor 87/2015. Peraturan itu ditandatangani pada 31 Juli 2015. Menurut perpres ini, kepada pegawai (prajurit TNI, PNS, dan pegawai lainnya yang diangkat dalam suatu jabatan atau ditugaskan dan bekerja secara penuh pada satuan organisasi TNI) yang

mempunyai jabatan di lingkungan TNI, selain diberikan penghasilan sesuai ketentuan peraturan perundangundangan, diberikan tunjangan kinerja setiap bulan. Tunjangan kinerja tidak diberikan kepada: a. Pegawai di lingkungan TNI yang tidak mempunyai jabatan tertentu; b. Pegawai di lingkungan TNI yang diberhentikan untuk sementara atau dinonaktifkan; c. Pegawai di lingkungan TNI yang diberhentikan dari jabatan organiknya dengan diberikan uang tunggu; d. Pegawai di lingkungan TNI yang diperbantukan/dipekerjakan pada badan/instansi lain di luar lingkungan

TNI; e. Pegawai di lingkungan TNI yang diberikan cuti di luar tanggungan negara atau dalam bebas tugas untuk menjalani masa persiapan pensiun; dan f. Pegawai pada Badan Layanan Umum yang telah mendapatkan remunerasi sebagai diatur dalam PP Nomor 23/2005. “Tunjangan Kinerja sebagaimana dimaksud dibayarkan terhitung mulai bulai Mei 2015, diberikan secara on top (tunjangan-tunjangan yang telah diberikan tetap berlaku), diberikan dengan memperhitungkan capaian kinerja pegawai setiap bulannya,” bunyi pasal 5 perpres tersebut. Baca: Tunjangan ... Hal 7

Rizal Ramli

Pramono Anung

Sofjan Djalil

(Menko Kemaritiman)

(Sekretaris Kabinet)

(Menteri PPN/ Kepala Bappenas)

Digerebek, 500 Sapi Siap Potong Ditemukan JAKARTA (BM) – Upaya pemerintah mengusut mafia di balik kelangkaan daging sapi dan berimbas pada melambungnya harga jual, mulai menemui titik terang. Rabu (12/8), Bareskrim Mabes Polri menggerebek tempat penimbunan sapi di wilayah Tangerang, Banten. Ditemukan sekitar 500 sapi siap potong di tempat itu. Penggerebekan tersebut dilakukan di PT Brahman Perkasa SentosayangterletakdiKecamatan Sepatan,Tangerang. Menurut Kasubdit Indag Dit Tipid Eksus Helmy Santika, di lokasi penggerebekan ditemukan 3.164 ekor sapi. Dari ribuan sapi itu ada ratusan sapi yang sudah layak potong. “Terdapat 500 ekor sapi yang sudah memenuhi persyaratan untuk dijual atau dipotong tapi tidak dilakukan melainkan tetap berada di peternakan PT BPS,” ujar Helmy. Dia menduga, PT BPS sudah tidak melakukan perdagangan sejak sehari sebelum Hari Raya Idul Fitri. “Informasi yang diperoleh, sejak sehari sebelum Lebaran sampai saat ini tidak melakukan

Arkeolog Klaim Temukan Makam Ratu Nefertiti

Tersembunyi di Balik Pintu Rahasia Makam Tutankhamun Seorang peneliti Inggris mengklaim telah menemukan makam ratu yang hilang, Nefertiti. Dan dia mengatakan, jika makamnya tersebut telah tersembunyi tepat di depan mata para arkeolog.

Tiga Menko dirombak, Puan aman Coba kalau berani usik putri Megawati..

DR NICHOLAS Reeves, arkeolog Inggris di University of Arizona, mengklaim telah menemukan sebuah pintu rahasia yang mengarah keluar, dari ruang pemakaman Tutankhamun atau Firaun dari Dinasti Kedelapanbelas Mesir. Di balik pemakaman Tutankhamun, ia percaya, ada makam ratu Nefertiti yang juga disebut ‘Ratu dua pulau,’ yang terkenal karena kecantikannya dan diduga telah menjadi ibu anak raja.

MESIR KUNO: Ratu Nefertiti dikenal sebagai ratu yang cantik dan berhasil membawa kejayaan kerajaan Mesir Kuno.

Reeves mengatakan dia membuat penemuan, setelah menganalisis resolusi tinggi dari hasil scan dinding di kompleks makamTutankhamundiLembahParaRaja. Gambar-gambar tersebut diresmikan oleh Factum Arte, sebuah kelompok yang baru-baru ini menciptakan salinan seukuran makamTutankhamun, ditujukan untuk wisatawan yang berkunjung. Baca: Tersembunyi ... Hal 7 FOTO:BM/ISTIMEWA

Yuan diturunkan lagi, rupiah jadi 13.756 Rakyat tak peduli, terpenting sejahtera terpenuhi..

PRAKIRAAN CUACA

SPIRIT

SURABAYA

JAKARTA

DENPASAR

CERAH BERAWAN Suhu 25-33°C

CERAH BERAWAN Suhu 25-33°C

BERAWAN Suhu 23-31°C

FOTO:BM/ANTARA

JAKARTA (BM) - Sekian lama dinanti, Presiden Joko Widodo (Jokowi) akhirnya melakukan perombakan menteri. Rabu (12/8) kemarin, presiden melantik lima menteri dan pejabat setingkat menteri dalam Kabinet Kerja. Mereka dilantik setelah pelantikan Rano Karno sebagai gubernur Banten di Istana Negara, Jakarta. Keenam menteri yang dilantik yakni Luhut Binsar Pandjaitan sebagai Menteri Koordinator (Menko) Politik, Hukum dan Keamanan menggantikan Tedjo Edhy Purdjianto. Luhut akan merangkap jabatan sebagai kepala Staf

“Kita membangun kehidupan dunia ini dengan merobek-robek agama kita. Pada akhirnya, baik agama maupun dunia yang kita bangun tak lagi bersisa.” - Ibrahim bin Adham -

FOTO:BM/IST

Budi Waseso

kegiatan melepas, menjual, ke rumah potong,” ujarnya. Terpisah, Kabareskrim Polri Komjen (Pol) Budi Waseso juga mengakui bahwa telah menyebar anggotanya ke beberapa tempat pada Rabu malam. Anggota kepolisian disebar pada sejumlah lokasi yang diduga sebagai tempat penimbunan sapi. “Kami operasi serentak, sedang dilakukanpenyidikan.Saatiniyang dilaporkan anggota baru satu lokasi diTangerang. Pasti ada lokasi lainnya,” tegas Budi Waseso saat dihubungi wartawan. Baca: Digerebek ... Hal 7

Yuan Diturunkan Lagi, Rupiah Jadi 13.756 JAKARTA (BM) – Tiongkok kembali melemahkan yuan, hingga menyebabkan nilai tukar rupiah terperosok sangat dalam. Seteleh melemahkan yuan sebesar 2 persen terhadap dolar AS pada Selasa (11/8), Tiongkok kembali memangkas nilai yuan sebesar 1,62 persen Rabu (12/ 8). Ini menyebabkan rupiah terperosok sebanyak 149 poin menjadi Rp FOTO:BM/IST Gunawan Benjamin 13.756. Padahal, sebelumnya rupiah juga melemah menjadi Rp 13.607 per dolar AS pada Selasa (11/8). Baca: Yuan ... Hal 7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Harian Berita Metro Edisi 13 Agustus 2015 by Harian Berita Metro - Issuu