HARIAN PAGI TERBIT 16 HALAMAN
Iklan/ Langganan: 081216327858
RP 3.500,-
SABTU, 11 JULI 2015
www.beritametro.co.id
Agung Kembali Kuasai Golkar PTTUN juga Menangkan PPP Kubu Romi JAKARTA (BM) – Babak baru dualisme Partai Golkar dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dimulai. Kubu Agung Laksono dan Romahurmuziy yang kalah di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), kali ini kembali menguasai partai setelah menang di tingkat banding, Pengadilan Tinggi Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). Jumat (9/7) kemarin, PTTUN me-
ngabulkan permohonan banding Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkum HAM) terkait penerbitan Surat Keputusan (SK) Kepengurusan Partai Golkar. Dengan putusan itu, legalitas kepengurusan Golkar saat ini berada di pihak kepengurusan hasil Musyawarah Nasional (Munas) Ancol yang melahirkan Ketua Umum Agung Laksono. Putusan dengan nomor register
Agung Laksono
Romahurmuziy
162/B/2015/PT TUN JKT itu dibuat majelis hakim yang terdiri dari Arif Nurdua, Didik Andy Prastowo dan Nuraneni Manurung. Dalam laman situsnya, hakim menilai gugatan yang diajukan kepengurusan Munas Bali (Ketum Aburizal Bakrie/Ical) terhadap SK kepengurusan Munas Ancol tak dapat diterima. “Menyatakan gugatan penggugat/terbanding tidak dapat diterima,” demikin bunyi putusan.
PTTUN juga mengabulkan pengajuan banding yang diajukan PPP versi Muktamar Surabaya yang melahirkan Ketum Romahurmuziy (Romi). Putusan itu diketuk ketua majelis hakim Didik Andy Prastowo dan dua anggotanya, Arif Nurduwa dan Iswan Erwin. Ketua DPP Partai Golkar kubu Agung, Leo Nababan menyatakan rasa syukur atas putusan tersebut.
Menurutnya, putusan itu merupakan kado bagi seluruh keluarga besar Golkar. “Kami mengucapkan syukur kepada Tuhan karena keadilan itu akhirnya muncul tepat di bulan suci Ramadan,” katanya. Putusan PTTUN, kata Leo, telah memberikan kepastian hukum kepada Golkar yang sedang mempersiapkan Pilkada serentak 2015. Baca: Agung ... Hal 7
Gunung Raung Kian Agresif, Lima Bandara Ditutup Sementara
Puluhan Ribu Calon Penumpang Gagal Terbang BANYUWANGI (BM) – Gunung Raung terus menunjukkan aktivitas yang agresif dengan memuntahkan lahar panas, abu vulkanis, dan gempa tremor yang terjadi terus menerus. Imbasnya, lima bandara terpaksa ditutup hingga mengakibatkan puluhan ribu calon penumpang batal terbang. Baca: Puluhan ... Hal 7
FOTO:BM/ANTARA
BARANG BUKTI: Petugas KPK menunjukkan uang dolar AS dan dolar Singapura yang merupakan barang bukti hasil OTT (Operasi Tangkap Tangan) disaksikan Plt Pimpinan KPK Johan Budi (kanan) dan Indrianto Seno Aji (tengah) di Gedung KPK, Jakarta, Jumat (10/7).
Semua yang Ditangkap Jadi Tersangka OC Kaligis Berharap Kantornya Tak Digeledah
FOTO-FOTO:BM/ANTARA
TERTUNDA: Tak kurang dari 43 ribu calon penumpang terganggu penerbangannya seiring penutupan Bandara Ngurah Rai, Denpasar, akibat aktivitas Gunung Raung pada Jumat (10/ 7). Padahal, kemarin ada lima bandara yang ditutup. Foto atas: Semburan abu vulkanis Gunung Raung terlihat dari Dusun Sepanas, Desa Redjo Agung, Bondowoso, Jumat (10/7).
Nyontek, 10 Capim KPK Dicoret Hal 02 Libur Lebaran, Rumah Sakit di Jatim Diminta Siaga Hal 03 Pilwali Surabaya, PDIP Tolak Mahar Politik dalam Koalisi Hal 13
Pacman Temui Ketua DPR, Tak Pengaruhi Vonis Mary Jane JAKARTA (BM) – Petinju asal Filipina Manny Pacquaio, bertemu Ketua DPR RI Setyo Novanto untuk membicarakan persoalan terpidana mati Mary Jane, Jumat (10/7). Baca: Pacman ... Hal 2 EMPATI: Petinju Filipina Manny Pacquiao (tengah) berbincang dengan terpidana mati Mary Jane di LP Wirogunan, Yogyakarta, Jumat (10/7). Pacquiao juga bertemu pimpinan DPR RI yang salah satunya berbicara soal nasib Mary Jane.
JAKARTA (BM) – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan lima orang yang ditangkap dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Medan sebagai tersangka kasus dugaan suap Bansos dan Bantuan Daerah Bawahan (BDB) tahun anggaran 2012 dan 2013. Mereka yakni Ketua Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Medan Tripeni Irianto Putro, hakim PTUN Medan Amir Fauzi, hakim PTUN Medan Dermawan Ginting dan Panitera Sekretaris PTUN Medan Syamsir Yusfan. Baca: Semua ... Hal 7
SURABAYA (BM) – Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) menggariskan bahwa 12 Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang statusnya nonaktif di Jatim tidak bisa menerima maba (mahasiswa baru). Kemenristekdikti tidak akan mengakui legalitas maba dari PTS yang sedang dinonaktifkan. Hanya status mahasiswa lama yang sedang menjalani perkuliahan yang tetap diakui oleh Kemen-
ristekdikti. Menristekdikti Muhammad Nasir mengatakan, pihaknya secara otomatis menutup pangkalan data perguruan tinggi (PDPT) pada PTS yang statusnya
Imsak
Maghrib
04:12
17:29
Tak mau kalah cepat dari Tiongkok, perwakilan pemerintah Jepang mengajukan proposal yang lebih rinci terkait proyek kereta cepat kepada Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan, Jumat (10/7). Seperti apa?
KPU makin bingung tentukan Parpol peserta Pilkada..
Baca: Tawarkan ... Hal 7
Ditangkap KPK, ketua PTUN Medan bergaji Rp 30 juta Kalau mental korup, digaji berapapun tetap gak cukup..
FOTO/ IST
KERETA PELURU: Kereta api cepat Jepang, Shinkansen yang teknologinya sudah diterapkan sejak 1964 lalu. Tahun ini Jepang menawarkan proyek kereta cepat untuk rute Jakarta-Bandung.
PRAKIRAAN CUACA
SPIRIT
SURABAYA
JAKARTA
DENPASAR
CERAH BERAWAN Suhu 23-33°C
CERAH BERAWAN Suhu 24-34°C
BERAWAN Suhu 20-31°C
2. Imas Dianasari hakim ad hoc Pengadilan Hubungan Industrial PN Bandung 3. Heru Kisbandono hakim Pengadilan Tipikor Pontianak 4. Kartini Marpaung hakim Pengadilan Tipikor Semarang 5. Setyabudi Tejocahyono wakil ketua PN Bandung 6. Tripeni Irianto Putro ketua PTUN Medan 7. Amir Fauzi hakim PTUN Medan 8. Dermawan Ginting hakim PTUN Medan
nonaktif. Dengan demikian, PTS tersebut diminta untuk memproses semua kekurangan agar dilengkapi. Baca: Menteri... Hal 7
JADWAL IMSAKIYAH 24 RAMADAN / 11 JULI 2015
Tawarkan Investasi Rp 60 Triliun untuk Proyek Shinkansen
Golkar Agung dan PPP Romi menang di PTTUN
1. Syarifuddin Umar hakim PN Jakarta Pusat
Menteri Nasir: PTS Nonaktif Dilarang Terima Maba
Jepang Ajukan Proposal Kereta Cepat Lebih Detail
PROPOSAL itu berisi kelebihan yang dimiliki Jepang dalam menggarap proyek kereta cepat untuk rute Jakarta-Bandung. “Mereka datang dengan proposal yang cukup teknis. Jauh lebih baik daripada proposal-proposalyangkitaterimasebelumnya.Ituintinya,”kataMenko Perekonomian, Sofyan Djalil di Istana Kepresidenan, Jumat (10/7). Perwakilan Jepang yang datang hari ini adalah utusan khusus Perdana Menteri Jepang, Hiroto Izumi. Sedangkan Presiden Jokowi selain didampingi Sofyan Djalil, juga didampingiWakil Menteri Luar Negeri AM Fachir, dan Menteri Perdagangan Rachmat Gobel.
HAKIM YANG DITANGKAP KPK
“Tanda cinta kepada Allah adalah banyak mengingat (menyebut)-Nya, karena tidaklah engkau menyukai sesuatu kecuali engkau akan banyak mengingatnya.” - Ar Rabi’ bin Anas -
Upaya Meningkatkan Kebaikan dan Ibadah SEGALA puji hanya bagi Allah, yang telah memberi kenikmatan hingga kita mampu mengerjakan ibadah puasa di bulan suci Ramadan ini samOleh: pai memasuki Ahmad Riyadh UB., 10 hari terakhir. S.H. M.Si Praktisi Hukum Hari-hari yang memiliki kelebihan, dimana Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam pada 10 terakhir Ramadan ini meningkatkan dan menggandakan ibadah, berbeda dengan hari-hari biasa. Baca: Upaya ... Hal 7