Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2006
HARIAN
harian_bhirawa@yahoo.com bhirawa_indragiri@yahoo.com suratkabar_harianbhirawa
IKLAN/ LANGGANAN
Surat Kabar Harian Bhirawa
031-5615454 Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000
Mata Rakyat Mitra Birokrat
www.harianbhirawa.co.id
1968 - 2021
Selasa Legi, 12 OKTOBER 2021
Masyarakat Puas Kinerja Gubernur Survey The Republic Institute Kepuasan Capai 82,8 Persen Tingkat kepuasan masyarakat terhadap kinerja Pemprov Jatim mencapai posisi cukup tinggi. Hal itu diungkap melalui survei The Republic Institute terhadap kepemimpinan Gubernur Khofifah Indar Parawansa. Angka kepuasan terhadap kinerja pemerintahan Gubernur Jatim tersebut mencapai 82,8 persen. Survei yang dilakukan pada masyarakat Jawa Timur dengan responden sebanyak 1.225 orang itu menyasar kriteria inklusi responden yang memiliki hak pilih pada pemilu tahun 2018 lalu. Survei ini dilakukan pada periode tanggal 1 hingga 13 September 2021 dengan metode multistage random sampling dengan margin error 2,8 persen. Direktur Republic Institute Sufiyanto menyampaikan, dalam survei ini menghasilkan sejumlah temuan hasil survei. Salah satunya adalah evaluasi kepuasan masyarakat terhadap kinerja pemerintah provinsi Jawa Timur. “Dari hasil survei kami, kepuasan masyarakat Jatim terhadap kinerja Gubernurnya yaitu Ibu Khofifah adalah 82,8 persen. Kepuasan itu menyangkut apa yang dirasakan masyarakat dari kinerja pemerintah jadi tak cukup hanya melihat tapi dirasakan. Dan ternyata nilainya tinggi,” kata Sufiyanto, Senin (11/10). Lebih lanjut dikatakannya, tingkat kepuasan kinerja tersebut dilihat dari beberapa indikator. Tingkat kepuasan tertinggi masyarakat dari kinerja Pemprov
tersaji dalam data evaluasi pembangunan terbaik. Masyarakat Jatim menilai bahwa pembangunan pendidikan di kepemimpinan Gubernur Khofifah adalah yang terbaik yaitu 20,4 persen. Selanjutnya yang juga dinilai memuaskan dan terbaik adalah pembangunan di bidang kesehatan sebesar 16,4 persen, dan yang terbaik ketiga adalah pembangunan di ke halaman 11
Pemprov Dorong Adaptasi SDM Berwawasan Digital KINERJA pemerintahan terus dituntut dengan kecepatan dan ketapatan layanan. Karena itu, tuntutan ini membutuhkan adaptasi sumber daya manusia khususnya Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam menghadapi tantangan di era disrupsi. Adaptasi ASN di era disrupsi ini secara khusus juga menjadi amanah Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa kepada Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Jatim di bawah kepemimpinan Hudiyono sebagai kepala dinas. “Kami mendapat tugas dari ibu gubernur untuk memaksimalkan kinerja pemerintahan dengan maKepala Dinas Kominfo Jatim Hudiyono mengundang sejumlah pakar untuk membahas terkait adaptasi SDM di era disrupsi informasi.
Kegotongroyongan Kunci Pengendalian Pandemi
MITRA
Dukung Program Jatim Cerdas CAPAIAN kinerja pendidikan Provinsi Jatim yang berhasil meraih status tertinggi tingkat nasional, tak lepas dari banyak arus dukungan pendidikan di daerah. Salah satunya didukung oleh Kantor Cabang Dinas Pendidikan (Cabdindik) Wilayah Bondowoso yang mewilayahi Kabupaten Bondowoso dan Situbondo. Mahrus Syamsul Di dua wilayah pan ke halaman 11
Sentil
Masyarakat Puas Kinerja Gubernur - Dan gubernur tidak boleh puas 7 Cabor Juara Umum, Jatim Masih Berpeluang Jawara PON - Harus tetap optimis meski berat Kurikulum SMK PK Angkat Kearifan Lokal - Yang lokal yang berkualitas
ke halaman 11
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa
KEBERHASILAN penanganan pandemi Covid-19 khususnya digelombang kedua pada 2021, patut menjadi catatan keberhasilan tersendiri untuk Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa. Partnership alias kegotongroyongan semua pihak menurut Gubernur merupakan kunci berhasilnya Jatim atasi mengendalian Covid-19 di wilayahnya. Setelah harus berjibaku menghadapi gelombang kedua Covid-19 yang naik tiba-tiba pada pertengahan tahun, di penghujung Ulang Tahun ke-76 Provinsi Jatim, Gubernur menyatakan 32 dari 38 kabupaten/ kota di provinsi itu masuk level 1 Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), berdasarkan
hasil asesmen situasi Covid-19 dari yang tepat bagi banyak stakeholder, Kementerian Kesehatan (Kemen- luasan wilayah dan besarnya anga penduduk yang harus ditangani. kes). Gubernur Khofifah sangat tang“Di Jawa Timur, sudah satu bulan gap dengan situasi Jatim yang terakhir ada 32 kabudemikian heterogen ini, paten/kota masuk level dengan mengeratkan kerja 1 menurut asesmen sama dengan semua pihak level dari Kemenkyang bisa membantu Jawa es. Sedangkan enam Tahun memenuhi semua kabupaten/kota yang Jawa Timur Timur, standar WHO yang masuk level 2,” ujar menjadi para meter Khofifah Gubernur penanganan pandemic saat melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Magetan, Covid-19. Menurut Gubernur, asesmen level Minggu (10/10). Menangani pandemi Covid-19 dari Kemenkes itu merupakan standar hingga mencapai status level 1 men- WHO dalam memonitor penyebajadi prestasi tersendiri bagi Jawa ran Covid-19. Asesmen level dari Timur. Sebab diperlukan direction Kemenkes itu mengacu pada enam
parameter, meliputi kasus konfirmasi, rawat inap rumah sakit, kematian, testing, tracing, dan treatment yang dilakukan secara masif dan terukur, sehingga menghasilkan predikat memadai. Khofifah menuturkan bahwa semua pihak masih menjaga komitmen untuk tidak lengah, mengingat puncak gelombang kedua Covid-19 pada bulan Juli sebelumnya. “Kita harus ingat puncaknya 15 Juli kemarin, kita bisa lihat antrian di IGD bahkan hingga di selasar. Semua harus belajar dari kejadian itu jangan sampai ada gelombang ketiga,” kata Khofifah. ke halaman 11
Saat Gubernur Khofifah Ziarah di Makam Bung Karno
Menengadahkan Tangan Panjatkan Doa Nashrun Minnallah wa Fathun Qorib
Setelah sebelumnya ziarah ke makam gubernur pertama Jatim, Raden Mas Tumenggung (RMT) Ario Soerjo di Kabupaten Magetan, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa kembali melakukan ziarah ke makam presiden pertama Indonesia, Ir Soekarno. Adit Hananta, Pemprov Jatim
Didampingi Ketua DPRD Jatim Kusnadi, Bupati Blitar Rini Syarifah dan Wali Kota Blitar Santoso, Gubernur Khofifah memimpin secara langsung upacara penghormatan, sebelum melakukan tabur bunga di makam Proklamator RI tersebut. Selanjutnya, Gubernur Khofifah juga membagikan bantuan sosial kepada warga masyarakat, PKL serta tukang becak di sekitar
Monumen Makam Bung Karno. Dalam kesempatan tersebut, Gubernur Khofifah mengajak seluruh warga Jatim agar senantiasa menghormati sekaligus mengikuti jejak para pahlawannya. Karena itulah yang kerap diajarkan untuk warga bangsa Indonesia. “Sering kali diajarkan bahwa bangsa yang besar adalah bangsa yang dapat menghormati jasa, saya tambhakan, juga mengikuti jejak para pahlawannya,” tuturnya usai prosesi ziarah.
Dalam prosesi ziarah tersebut, Gubernur Khofifah juga melakukan doa bersama untuk kebaikan Jawa Timur. Di antara doa itu adalah nashrun minnallah wa fathun qorib (pertolongan dari Allah dan kemenangan yang sudah dekat). “Saat ini kita berjuang melawan sesuatu yang tidak tampak, yakni pandemi Covid-19. Virusnya tidak tampak. Tapi insyallah kemenangan sudah dekat karena hari ini, 32 kabupaten/ kota di Jatim menurut asesmen Kementerian Kesehatan sudah level 1 tinggal 6 level 2,” tutur gubernur perempuan pertama di Jatim tersebut.
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa saat memanjaatkan doa di pusara makam Presiden RI pertama Ir Soekarno, di Kota Blitar.
ke halaman 11