Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2006
HARIAN
harian_bhirawa@yahoo.com bhirawa_indragiri@yahoo.com suratkabar_harianbhirawa
IKLAN/ LANGGANAN
Surat Kabar Harian Bhirawa
031-5615454 Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000
www.harianbhirawa.co.id
Mata Rakyat Mitra Birokrat
Jumat Pon, 18 DESEMBER 2020
Satgas Pangan Jatim Inspeksi Harga Bahan Pokok ke Pasar Surabaya
Harga Normal, Stok Aman Hingga Nataru Surabaya, Bhirawa Satuan Tugas Pangan Provinsi Jatim melakukan inspeksi atau meninjau harga-harga bahan pokok ke sejumlah pasar tradisional di Surabaya, untuk mengecek keadaan atau fakta di lapangan terkait stok bahan pokok menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2021. Inspeksi dipimpin langsung Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Jatim, Drajat Irawan, Rabu, dengan mengunjungi Pasar Tambahrejo dan Pasar Wonokromo dengan menanyakan langsung ke pedagang sejumlah barang terkait harga, stok atau ketersediaan, serta minat pembeli. “Berdasarkan data di Sistem Informasi Ketersediaan dan Perkemban-
gan Harga Bahan Pokok (Siskaperbapo) Jatim, pada dasarnya ketersediaan stok dan harga normal dan tidak ekstrim, atau bisa sampai tahun baru 2021,” kata Drajat, kepada wartawan di Pasar Tambahrejo, Kamis (17/12). Drajat mengaku akan tetap mengupayakan kestabilan harga hingga Tahun Baru 2021 dengan kerja sama Satgas Pangan Polda Jatim untuk melakukan pengawasan dan monitoring di lapangan, agar terjadi kelancaran distribusi sampai ke pasar rakyat dan modern. Sementara itu, berdasarkan hasil inspeksi, s e j u m l a h h a rg a k o moditas pangan mulai menurun, seperti bawang merah yang sebelumnya ke halaman 11 ist
Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Jatim, Drajat Irawan (tengah) saat melakukan inspeksi harga ke Pasar Tambahrejo, Surabaya, Kamis (17/12).
Balai Kota dan DPRD Malang Ditutup Sementara
Malang, Bhiawa Pemkot Malang memutuskan untuk menutup sementara operasional Balai Kota dan Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Malang, Jatim, untuk dilakukan sterilisasi sesuai protokol penanganan Covid-19. ke halaman 11
ant
Sebuah mobil Satpol PP melintas di depan Balai Kota Malang, Jatim, Rabu (2/12/2020). Pemkot Malang memberlakukan aturan bekerja dari rumah atau Work From Home (WFH) kepada 50 persen dari total ASN di Balai Kota Malang pasca Wali Kota Malang, Sutiaji dan belasan ASN lainnya terindikasi terpapar Covid-19.
MITRA
Mendapat Rezeki Tak Terduga B E R SEDEKAH dan berzakat dengan hati yang ikhlas bisa membuat sedekah dan zakat yang dilakukan semakin berkah, bernilai lebih d a n dibalas dengan kebaikank e baikan lain Joko Subagyo yang
lebih mengesankan dan tidak terduga-duga dari Allah SWT. “Setiap yang bersedekah dan berzakat harus ikhlas. Jika demikian, suatu saat ini insya Allah pasti akan mendapat balasan yang berlipat-lipat. Tidak hanya 100 kali lipat, bisa mencapai 700 kali lipat,” u j a r Wa k i l Ketua II Ba-
Sentil
Wali Kota Imbau Tak Ada Penjual Terompet di Surabaya - Ingin terompet, buat sendiri aja Pemkot Batu Harus Menggratiskan Vaksin - Demi masyarakat Siapkan Rencana Penutupan Tempat Wisata - Liburan dirumah lebih hemat
ke halaman 11
Wali Kota Imbau Tak Ada Penjual Terompet di Surabaya Pemkot Surabaya akan Melakukan Razia
Pemkot Surabaya, Bhirawa Setiap jelang perayaan tahun baru, pedagang terompet akan bermunculan untuk menawarkan dagangannya, tak terkecuali di Kota Surabaya. Mereka biasa menjajakan terompetnya itu di jalan-jalan protokol hingga perkampungan. Namun pada perayaan akhir tahun baru ini, Pemkot Surabaya mengimbau agar tak ada penjualan terompet.
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini mengaku khawatir dengan risiko penularan yang dapat ditimbulkan dari terompet tersebut. Sebab, sebelum dibeli biasanya terompet itu akan dicoba dahulu oleh penjual atau pembelinya. “Saya khawatir, nanti pasti dicoba-coba ditiup (terompet) kemudian ganti, kan risiko penularannya besar sekali. Jadi karena itu saya imbau tidak ada yang jualan terompet di Surabaya,” kata Wali Kota Risma di Balai Kota Surabaya, Kamis (17/12). Apalagi, kata dia, saat terompet itu coba ditiup, maka otomatis air liur akan masuk ke terompet tersebut. Sehingga hal ini dapat memperbesar risiko
penularan COVID-19. “Karena saya khawatir itu menularkan
ke orang lain, risikonya sangat besar sekali terutama bagi anakanak kita,” pesan dia. Namun demikian, Wali Kota Risma mengatakan, apabila ada warga yang berinisiatif membuat terompet sendiri dan untuk digunakan sendiri, maka ia tak mempermasalahkan. “Kalau
Pemkot Batu Harus Menggratiskan Vaksin
ke halaman 11
Suasana pemeriksaan rapid test di salah satu desa di Kota Batu.
Kota Batu,Bhirawa Situasi pandemi Covid-19 yang terjadi saat ini bisa dikategorikan sebagai situasi darurat. Dan hal ini bisa menjadi latar belakang dan alasan bagi Pemkot Batu untuk menyediakan anggaran guna pengadaan dan pemberian vaksin gratis kepada masyarakat. Hal ini dikatakan Wakil Ketua l DPRD Kota Batu, Nurrochman menyikapi upaya penanganan Covid-19 ke depan. ke halaman 11 Trie Diana/bhirawa
Untuk pencegah penyebaran COVID-19, Wali Kota Tri Rismaharini mengimbau agar pedagang terompet tidak berjualan di Surabaya. Foto ilustrasi penjual terompet yang ada di Jalan Kenjeran tahun lalu.
22 Daerah di Jatim Rawan Bencana 22 Daerah Rawan Bencana
Akibat Luapan Sungai Bengawan Solo Bojonegoro, Magetan, Madiun, Lamongan, Gresik, Ngawi, Tuban Akibat Luapan Sungai Brantas Malang Raya, Kediri, Jombang, Mojokerto, Sidoarjo, Probolinggo, Surabaya, Bondowoso, Lumajang, Banyuwangi, dan Jember Akibat Luapan Sungai Welang Kota Pasuruan, Kabupaten Pasuruan Akibat Luapan Sungai Kemuning Bangkalan, Sampang, Pamekasan, Sumenep (Madura) Tanah Longsor Jombang, Ponorogo, Kediri, Banyuwangi, Jember, Lumajang, Probolinggo, Pasuruan, Malang, Batu, dan Pacitan.
Pemprov, Bhirawa Menghadapi La Nina di Jatim, Kepala Dinas Sosial Provinsu Jatim, Alwi kembali mengingatkan Tagana bahwa terdapat 22 kabupaten/kota di Jatim yang rawan bencana. “Tagana harus selalu peka dan siap siaga terhadap situasi yang ada di lingkungan sekitar, mulai dari la nina, megathrust, dan bencana lainnya,” pesannya, Kamis (17/12). ke halaman 11
Muhammadiyah Jatim Siap Tarik Uangnya dari Bank Syariah Indonesia Surabaya, Bhirawa Wacana penarikan uang kas dari Bank Syariah Indonesia oleh Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah akan masif diikuti struktur di bawahnya. Tak terkecuali PW Muhammadiyah Jatim yang kini tengah bersiap menghitung seluruh kasnya untuk mengalihkan simpanan dari Bank Syariah Indonesia. Seperti diketahui, keputusan menarik kas dari Bank Syariah Indonesia ini seiring dengan merger yang dilakukan pemerintah terhadap tiga bank syariah berstatus BUMN. Di antaranya ialah ke halaman 11
Cindy Kariniya Utami, Mahasiswi AKN Situbondo Peraih IPK Tertinggi
Rajin Belajar Malam Hari, Ingin Melanjutkan Kuliah Kejenjang Lebih Tinggi
Satu-satunya kampus negeri yang ada di Kota Santri Situbondo, Akademi Komunitas Negeri (AKN) melaksanakan wisuda angkatan ke-7, Sabtu (12/12) lalu. Di tengah acara yang berjalan sakral itu tidak begitu ramai, karena prosesi wisuda digelar sesuai protokol kesehatan (prokes). Selain undangan dibatasi, orang tua wisudawan dan wisudawati hanya diwakili oleh segelintir wali murid. Sawawi, Kab Situbondo Mendekati akhir acara wisuda, mendadak suasana riuh karena protokoler wisuda membacakan nama wisudawan-wisudawati peraih IPK Tertinggi. Saat itu, nama Cindy Karina Utami ikut dibacakan sebagai peraih IPK tertinggi pada Program Studi Manajemen Informatika.
Cindy panggilan karibnyaberhasil lulus dengan nilai terbaik karena mampu meraih IPK 3,90. Mendadak suasana dan tepuk tangan pecah dari wisudawan dan wisudawati di lantai II Pemkab Situbondo. “Alhamdulillah,” sahut Cindy dari kejauhan. Setelah didekati tanpa sengaja mata Cindy mulai berkaca-kaca. Perasaannya tampak bercampur
sawawi/bhirawa
Cindy Kariniya Utami (tengah) usai mengikuti prosesi wisuda bersama Koordinator AKN Situbondo Kumudawati serta jajaran rektorat.
aduk, antara senang, bahagia, percaya dan tidak percaya. Cindy mengaku sangat kaget ketika panitia wisuda membacakan nama dirinya sebagai peraih IPK tertinggi di kampus AKN Situbondo. “Saya benar-benar tidak menyangka. Sebab setahu saya masih ada beberapa teman yang juga berprestasi di jurusan yang sama. Ini patut disyukuri,” ujar Cindy. Anak pertama dari tiga bersaudara itu mengaku, sejak menimba ilmu D-2 di AKN Situbondo ada banyak temannya yang lebih pantas untuk dinobatkan sebagai wisudawan terbaik. Karena ke halaman 11