HARIAN
Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2006
harian_bhirawa@yahoo.com bhirawa_indragiri@yahoo.com suratkabar_harianbhirawa
IKLAN/ LANGGANAN
Surat Kabar Harian Bhirawa
031-5615454 Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000
www.harianbhirawa.co.id
Mata Rakyat Mitra Birokrat
Update Covid-19 Jatim
Rabu Legi, 20 MEI 2020
19 Mei 2020
Confirm positif 2.372 Sembuh 387 Dirawat 1.746 Meninggal 230
PDP 5.198 Dalam pengawasan 2.418 Selesai Pengawasan 2.288 Meninggal 492
ODP Dipantau
Selesai Dipantau Meninggal
22.985 4.024
18.869 92
Update Zona Merah Kabupaten/Kota Positif
PDP ODP
Surabaya 1.169 2.226 3.277 Sidoarjo 327 329 976 Lamongan 67 160 445 Magetan 60 60 295 Gresik 59 193 1.159 Kab Pasuruan 57 122 270 Kab Malang 55 253 423 Kab Kediri 55 156 685 Tulungagung 47 527 1.166 Kab Probolingo 44 56 449 Bojonegoro 35 13 226 Lumajang 32 81 362 Kota Malang 27 220 841 Kota Kediri 27 23 299 Bangkalan 26 13 835 Jombang 25 21 635 Jember 24 146 1.241 Kab Madiun 21 35 323 Nganjuk 20 68 85
Positif
Tuban 19 Ponorogo 18 Kota Pasuruan 17 Kab Mojokerto 14 Kota Probolinggo 13 Situbondo 12 Pamekasan 12 Kab Blitar 11 Sampang 11 Pacitan 9 Bondowoso 9 Kota Batu 7 Ngawi 6 Sumenep 6 Trenggalek 5 Banyuwangi 5 Kota Mojokerto 5 Kota Madiun 3 Kota Blitar 2
PDP
ODP
52 615 42 420 5 102 79 537 21 206 35 406 34 451 40 875 10 452 12 571 9 1.033 60 274 26 309 3 323 20 848 21 796 10 406 13 67 4 202
TIDAK TERBIT SEHUBUNGAN dengan Libur Nasional Hari Kenaikan Yesus Kristus yang jatuh hari Kamis (21/5) serta hari Raya Idul Fitri 1441H yang jatuh hari Senin (25/5) dan Selasa (26/5), maka Harian Bhirawa TIDAK TERBIT. Selanjutnya akan terbit kembali pada Hari Rabu (27/5). Demikian harap menjadikan maklum adanya. Redaksi
Mohon Maaf Lahir dan Batin
Ramadan 1441 H Mutiara Ramadan “Orang yang berpuasa tidak akan ditolak doanya ketika sedang berbuka” (HR. Ibn Mâjah).
Pertahankan Amalan Ramadan di Tengah Pandemi Covid-19 Oleh: Miftahur Rohmah (Santriwati Darul Falah Be-Songo Semarang)
FAKTA yang terjadi dalam kondisi sekarang adalah hal yang mengejutkan. Tidak hanya satu negara yang didalamnya terdapat virus korona. Tetapi, beberapa negara yang masing-masing melakukan pencegahan dengan cara berbeda-beda. Social distancing adalah salah satu cara yang ditempuh dalam pemerintah Indonesia dalam pencegahan Covid-19.
Jadwal Imsak
20
ke halaman 11 MEI 2020
Untuk Surabaya dan sekitarnya Imsak :
04.03
Subuh : 04.13
Zuhur :
11.29
Asar
14.49
Magrib : 17.22
Isyak :
18.34
:
MITRA
Cegah ASN Mudik, Satpol PP Pantau Sembilan Titik
Pemprov, Bhirawa Satpol PP Jatim akan menempatkan beberapa anggotanya untuk memantau sembilan titik di beberapa wilayah perbatan antar daerah. Upaya ini dilakukan untuk mencegah mudik lebaran baik yang dilakukan oleh masyarakat maupun Aparatur Sipil
Negara (ASN). Larang untuk ASN mudik tertuang di SE Gubernur Jatim nomor 800/3386/204.3/2020 tentang Edaran Pembatasan Kegiatan Bepergian ke Luar Daerah dan atau Mudik Bagi ASN. Edaran itu kemudian ditindaklanjuti Badan ke halaman 11
Penggunaan Masker Harus Dimasifkan Hadapi Norma Baru Kehidupan di Tengah Pandemi Covid-19
Sibuk Tangani Covid-19 Hingga Lupakan Ulang Tahun
Pemprov, Bhirawa Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa berharap penggunaan masker terus dimasifkan oleh masyarakat di tengah pandemi Covid-19 ini. Terlebih dengan menggunakan masker, laju penularan Covid-19 dapat memperkecil transmission rate.
Gubernur perempuan pertama di Jatim itu juga mengungkapkan, salah satu norma baru dalam tata kehidupan bermasyarakat saat ini adalah menggunakan masker. Maka dari itu, anjuran ini harus terus dimasifkan kepada masyarakat. “Kalau untuk surgical mask dan masker N95, awal kita sudah
memesan kuota khusus ke pabrik yang memproduksinya. Dan insyallah saat ini stoknya cukup. Tapi yang perlu dimasifkan saat ini adalah masyarakat,” tutur Khofifah dalam konfrensi pers di Gedung Negara Grahadi, Selasa (19/5). ke halaman 11
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa
Pandemi Covid-19 Potensi Picu Baby Boom
Rangkul Semua Staf ASYARI baru beberapa hari dilantik Bupati Dadang Wigiarto sebagai Direktur PDAM Tirta Baluran Situbondo. Sebagai orang nomor satu di jajaran perusda milik Pemkab Situbondo, Asyari banyak memiliki program unggulan. Baik program penataan internal maupun eksternal menjadi prioritas utama mantan Kabag Hubungan Pelanggan PDAM tersebut. Satu diantaranya yang sudah ia lakukan merangkul semua staf dan jajaran karyawan PDAM Situbondo. ke halaman 11
Sentil
Asyari
Tekan Penyebaran Covid-19, Masyarakat Dilarang Takbir Keliling - Takbiran lewat online Pandemi Covid-19 Potensi Picu Baby Boom - Efek dirumah aja 291 Perusahaan Melaporkan Pembayaran THR - Alhamdulillah, cair
ist
Pada PSBB tahap II ternyata masih ada beberapa warga Surabaya yang belum menerapkan protokol kesehatan saat berkunjung ke rumah makan, selian itu pihak pemilik warung juga masih menyediakan fasilita meja dan kursi. Anggota Satpol PP saat memeriksa suhu badan pengunjung warung bakso di daerah Wonokusumo Surabaya.
Pemprov, Bhirawa Ulang tahun tanpa pesta, kue dan tiup lilin, itulah yang dialami Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa yang baru kemarin menginjakkan usiannya yang ke 55 tahun, Selasa (19/5). Hal itu tak lepas dari suasana prihatin di tengah Covid-19 yang di alami oleh seluruh masyarakat di Indonesia termasuk Jatim. Di samping itu, berbagai kesibukan dalam menangani covid-19 di Jatim, menjadikan Gubernur
Khofifah bahkan lupa dengan ulang tahunnya sendiri. Sekdaprov Jatim Heru Tjahjono mengatakan, Gubernur Khofifah baru sadar ketika memimpin rapat evaluasi pelaksanaan Pembatasan Sosial Skala Besar (PSBB) di Surabaya Raya hingga larut malam, dan saat tepat pukul 00.00 para Kepala OPD dan peserta yang mengikuti rapat dengan kompak menyanyikan lagu selamat ulang tahun untuknya. ke halaman 11
291 Perusahaan Melaporkan Pembayaran THR
Kegiatan Sosialisasi Advokasi dan KIE (Komunikasi Informasi Edukasi) Bangga Kencana (Pembangunan Keluarga, Kependudukan dan Keluarga Berencana), di Dusun Sobo, Desa Namban, RT 3 RW 2, Kecamatan Ngasem, Kediri, Selasa (19/5).
sawawi/bhirawa
Surabaya, Bhirawa Pandemi Corona yang terjadi saat ini ternyata berpotensi memicu terjadinya baby boom. Pasalnya, semenjak wabah Covid-19 ini melanda Indonesia banyak masyarakat tidak memakai alat kontrasepsi
karena takut datang ke fasilitas kesehatan. “Situasi ini juga berdampak pada pelaksanaan Program Keluarga Berencana khususnya dalam pelayanan kontrasepsi dan keberlangsungan pemakaian kontrasepsi bagi
Pasangan Usia Subur (PUS),” kata Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Jatim Drs Sukaryo Teguh Santoso, Selasa (19/5/2020). Diterangkan, pelaksanaan ke halaman 11
Pemprov, Bhirawa Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Jatim mencatat per 19 Mei 2020 sebanyak 291 perusahaan di Jatim telah melaporkan pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) keagamaan. Kepala Disnakertrans Jatim, Himawan Estu Bagijo menyampaikan, perusahaan yang terba ke halaman 11
Himawan Estu Bagijo
Menengok Makam Mbah Shoicah dan Mbah Wahab Ulama Pejuang Kemerdekaan
Tanamkan Cinta Tanah Air dengan Menciptakan Lagu Yaa Lal Wathan Di kompleks makam keluarga Pesantren Bahrul Ulum, Tambak Beras, Jombang, terdapat dua makam yang memiliki daya tarik tersendiri bagi peziarah yang melakukan ziarah ke kompleks makam tersebut. Dua makam ini yakni, makam Kiai Shoicah (Mbah Shoicah) dan makam inisiator dan pendiri Nahdlatul Ulama (NU), KH Abdul Wahab Hasbullah (Mbah Wahab).
Arif Yulianto-Jombang sementara, makam Mbah Shoicah di barat makam Mbah Wahab berjarak sekitar empat makam. Kedua makam tokoh ini leKiai Shoicah (Mbah Shoicah) taknya agak tinggi jika dibandmerupakan kakek buyut dari KH ingkan dengan makam-makam Abdul Wahab Hasbullah. Mbah lain di kompleks makam tersebut. Shoicah merupakan salah satu Kedua makam terletak di deretan panglima perang saat terjadi utara. Makam Mbah Wahab terlePerang Jawa (Perang Diponetak paling timur dengan terdapat goro). Artinya, Mbah Shoicah tulisan nama KH Abdul Wahab merupakan salah satu panglima Hasbullah, Pahlawan Nasional,
perang Pangeran Diponegoro. “Yang bertugas di wilayah Madiun ke timur, termasuk Jombang dan Mojokerto. Kemudian beliau mencari tempat aman untuk nanti ketika Perang Jawa sudah selesai,” ujar salah satu Pengasuh Pesantren Bahrul Ulum, Tambak Beras, Jombang, KH Wafiyul Ahdi (Gus Wafi) beberapa waktu lalu. Gus Wafi melanjutkan, akhirnya Mbah Shoicah menyusuri tempat yang dianggapnya aman dan nyaman, yakni daerah yang kemudian dikenal sebagai Gedang yang saat ini berada di Tambak Beras timur. Alasan Mbah Shoicah memilih daerah Gedang ke halaman 11
arif yulianto/ bhirawa.
Makam Kiai Shoicah dan makam KH Abdul Wahab Hasbullah di makam keluarga Pesantren Bahrul Ulum, Tambak Beras, Jombang.