binder23apr21

Page 1

HARIAN

harian_bhirawa@yahoo.com bhirawa_indragiri@yahoo.com suratkabar_harianbhirawa Surat Kabar Harian Bhirawa www.harianbhirawa.co.id

Mata Rakyat Mitra Birokrat

Jumat Wage, 23 APRIL 2021

Adendum Bukan Perpanjangan Larangan Mudik Pemprov, Bhirawa Pemerintah melalui (Satgas) Penanganan Covid-19 telah mengeluarkan Adendum Surat Edaran (SE) Nomor 13 Tahun 2021 tentang Peniadaan Mudik Hari Raya Idulfitri Tahun 1442 Hijriah dan Upaya Pengendalian Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Selama Bulan Suci Ramadan 1442 Hijriah. Adendum tersebut secara spesifik mengatur perjalanan masyarakat di dalam negeri di luar masa larangan mudik melainkan masa pemberlakuan pengetatan perjalanan orang.

 ke halaman 11

Oky abdul sholeh/bhirawa

Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa bersama Forkopimda Jatim rapat kordinasi PPKM di Gedung Negara Grahadi, Kamis (22/5).

Antisipasi Pemulangan Santri dan 14 Ribu PMI

Pemprov, Bhirawa Gelombang pergerakan masyarakat jelang hari raya Idul Fitri tidak hanya diantisipasi bagi para pemudik. Sebab, para santri rencananya juga akan berpulang dari ribuan pondok pesantren di Jatim. Sementara itu lebih dari 14 ribu Pekerja Migran Indonesia (PMI) diprediksi akan pulang ke Jatim sebe-

lum hari raya. Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa mengatakan, peningkatan kasus Covid-19 salah satunya dipengaruhi dari proses mobilitas dan interaksi masyarakat yang tinggi. Seiring dengan adanya SE 13 Tahun 2021 dari BNPB dan Instruksi Mendagri, maka proses pemulangan tersebut harus dipersiap-

kan baik oleh jajaran Pemprov Jatim, TNI, Polri, Kanwil Kemenag Jatim dan yang lebih penting adalah pemerintah kabupaten /kota sebagai tempat tujuan dari setiap pergerakan masyarakat. “Bahwa dengan aturan-aturan itu terdapat  ke halaman 11

Pendidikan Antikorupsi di Bulan Suci Oleh: Lukman AR Penyuluh Antikorupsi Anggota Jatimpak (Jawa Timur Penyuluh Antikorupsi)

 ke halaman 11

Jadwal Imsakiyah:

Untuk Surabaya dan Sekitarnya, Jumat (23/04)

Imsak : 04.03 Asar : 14.50

Subuh : 04.13 Magrib: 17.26

Zuhur : 11.29 Isyak : 18.37

MITRA

Maknai Peran Kartini Saat Pandemi WAKIL Ketua DPRD Jatim Anik Maslachah mengajak para perempuan untuk berani mewujudkan mimpi mereka. Meski pandemi, perempuan bisa berdaya dalam segala hal. Pada momen 21 April sebagai hari Kartini kali ini, Anik menyampaikan bahwa perempuan tetap harus menjadi ibu bagi anak anaknya, meski  ke halaman 11

Sentil

Antisipasi Pemulangan Santri dan 14 Ribu PMI - Kalau yang ini sulit bisa dicegah Adendum Bukan Perpanjangan Larangan Mudik - Hanya pengetatan perjalanan orang Bupati Malang Tak Terima Laporan Pengadaan Si Jaka - Ini butuh penjelasan dari yang mengadakan aplikasi

ist

KRI Nanggala-402 dikabarkan hilang kontak pada Rabu (21/4) subuh.

Pakar Kelautan ITS Jabarkan Penyebab Black Out KRI Nanggala

Surabaya, Bhirawa Kapal selam milik Indonesia, KRI Nanggala-402 dikabarkan hilang kontak pada Rabu (21/4) subuh. Kapal ini merupakan salah satu kapal selam yang resmi menjadi bagian dari alat utama sistem pertahanan (alutsista) Indonesia pada 1981. Menurut Pakar Kelautan Intitute Teknologi Sepuluh Nopem-

ber (ITS), Ir Wisnu Wardhana MSc PhD ada beberapa faktor penyebab terkait hilangnya kontak KRI Nanggala 402 di perairan utara Bali. Jika dianalisa dari sistem komunikasi dalam kapal selam ada dua yang digunakan. “Yakni saat kapal di permukaan dan kapal dibawah permukaan air. Jika berada di permukaan air, sebagian badan kapal se-

lam muncul di permukaan maka komunikasi lewat radar relatif lebih stabil,” urainya dihubungi Bhirawa, Kamis (22/4) Sementara jika kapal berada di bawah permukaan (di air penuh), maka komunikasi me ke halaman 11

Pamit Berlayar dan Minta Doa Selamat

Anik Maslachah

 ke halaman 11

Bupati Malang Tak Terima Laporan Pengadaan Si Jaka

Mutiara Ramadan Rasulullah Saw bersabda: “Senantiasa manusia dalam kebaikan selama mereka menyegerakan berbuka.” (HR Bukhari)

KORUPSI adalah kata yang tak asing kita dengar, seakan sudah menjadi tradisi di kalangan bawah sampai atas, desa sampai pusat tidak bisa dipungkiri korupsi semakin merajalela yang sudah menghiasi hati masyarakat kita. Sampai kapan korupsi ini akan hilang? Korupsi hilang? Kayaknya tidak

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa berharap dengan adanya berbagai pengetatan itu akan mengurangi mobilitas masyarakat. Sebab, meski ada larangan mudik, diperkirakan masih ada 20 persen masyarakat yang melakukan mudik. Bahkan di tahun ini akan diprediksi meningkat lima persen. “Untuk itu kami mohon kepada Bupati/ Wali Kota, Dandim dan Kapolres untuk bekerja keras untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk tidak mudik. Karena tahun lalu ada 20 persen yang mudik dari 7,2 juta. Tahun ini kemungkinan kalau ada kenaikan 5 persen, maka dari itu harus ada pengetatan pada pos-pos yang ada dan pemetaan pada lebih detail dengan antisipasi dengan solusi preventif,” paparnya di Grahadi, Kamis (22/5). Khofifah menjelaskan, dari berbagai data yang menunjukkan tren kasus Covid-19 di Asia, seperti India, Filiphina, Mongolia, Bangladesh saat ini menunjukkan angka yang cukup meningkat. Sementara di Indonesia, saat ini memang melandai tapi tidak sangat turun. Di Amerika Latin, yang kondisinya hari ini juga cukup

WAJAH sendu terlihat dari wajah Berda Asmara. Dosen Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) tak kuat menahan air mata saat men dengar KRI Nanggala 402 hilang kontak. Pasalnya, suami Berda, Mes Guntur Ari Prasetya bertugas sebagai Juru Diesel di KRI Nanggala-402 turut dalam rombongan.

Di sela suara doa bersama untuk suaminya yang digelar secara daring oleh Unusa, Berda bercerita terakhir bertemu suaminya pada Senin (19/4) sebelum suaminya bertugas. Seperti biasanya suaminya terlebih dulu mengantarkan  ke halaman 11

Berda Asmara

Kab Malang, Bhirawa Program aplikasi Sistem Informasi Jaga dan Kawal Dana Desa (Si Jaka) oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Malang, masih menjadi polemik ditingkat perangkat desa. Meski, Kejaksaan Negeri (Kejari) Kepanjen, Kabupaten Malang sudah menerbitkan Legal Bupati Malang Opinion (LO) untuk HM Sanusi program tersebut. Namun, program yang diluncurkan DPMD hingga kini belum diketahui oleh Bupati Malang. “Saya belum menerima laporan program DPMD terkait pengadaan aplikasi Si Jaka. Dan informasi program tersebut dari rekan-rekan wartawan. Apalagi pembuatan aplikasi Si Jaka, masing-masing desa akan dikenakan biaya sebesar Rp 9,5 juta,” jelas Bupati Malang HM Sanusi, Kamis (22/4), kepada wartawan. Sebenarnya, kata dia, aplikasi Si Jaka itu untuk bisa mempermudah perangkat desa menjalankan penggunaan Dana Desa (DD), serta mempermudah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang dalam mengkontrol terhadap penggunaan dana pembangunan desa yang bersumber dari APBD maupun APBN. Sedangkan di Kabupaten Malang ini memiliki wilayah yang cukup luas, terdapat 378 desa dan 12 kelurahan yang tersebar di 33 kecamatan. “Dari informasi yang saya terima bahwa Kejari Kepanjen sudah menerbitkan LO sebagai landasan hukum pembuatan aplikasi Si Jaka, yang mana program tersebut untuk memudahkan perangkat desa dalam penggunaan DD, serta mempermudah Pemkab Malang dalam mengontrol pelaksanaan anggaran tersebut,”  ke halaman 11

Inovasi Dispendukcapil Kabupaten Probolinggo Berikan Pelayanan

Pelayanan sampai Malam Hari dan Jemput Bola hingga Dor to Dor Dalam rangka memaksimalkan kepemilikan administrasi kependudukan (adminduk) masyarakat Kabupaten Probolinggo, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kabupaten Probolinggo memberikan pelayanan hingga ke desa-desa. Salah satu andalannya melalui program Jemput Bola Pelayanan Administrasi Kependudukan di Desa atau Jebol Paku Desa. Wiwit Agus P, Kab Probolinggo

Program Jebol Paku Desa ini telah dimulai sejak 2020. Untuk tahun ini difokuskan kepada desa yang akan melaksanakan pemilihan kepala desa (pilkades) serentak, untuk menunjang percepatan cetak KTP Elektronik. Terutama bagi desa yang belum maksimal pencapaian administrasi kepen-

dudukannya. Kepala Dispendukcapil Kabupaten Probolinggo Munaris melalui Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk Suliyati mengatakan, program Jebol Paku Desa ini bertujuan agar kepemilikan dokumen administrasi kependudukan masyarakat terpenuhi secara maksimal. “Selain itu untuk meningkat-

kan pencapaian target nasional serta untuk lebih mendekatkan pelayanan administrasi kependudukan kepada masyarakat. Dengan demikian, masyarakat tidak perlu bingung-bingung lagi untuk mengurus administrasi kependudukannya,” katanya. Menurut Suliyati, selain untuk mendukung suksesnya pelaksanaan Pilkades serentak, pelayanan ini diberikan kepada desa yang mau dan meminta pelayanan pelayanan kepada Dispenduk Capil Kabupaten Probolinggo. Fokusnya kepada desa yang penduduknya masih banyak yang belum melakukan perekaman  ke halaman 11

wiwit agus pribadi/bhirawa

Dispendukcapil Kabupaten Probolinggo terus berinovasi seperti program Jebol Paku Desa. Contohnya petugas dukcapil datangi warga hingga di pembaringannya.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.