binder2mar21

Page 1

Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2006

HARIAN

harian_bhirawa@yahoo.com bhirawa_indragiri@yahoo.com suratkabar_harianbhirawa

IKLAN/ LANGGANAN

Surat Kabar Harian Bhirawa

031-5615454 Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000

www.harianbhirawa.co.id

Mata Rakyat Mitra Birokrat

Selasa Pahing, 2 MARET 2021

Gubernur Berharap SMK Harus Punya Koneksitas dengan Industri Sidoarjo, Bhirawa Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa berharap SMK harus punya koneksitas dengan pihak industri. Kalau koneksita dengan industri bisa terbangun akan bisa menggunakan skill yang diperoleh untuk bisa bekerja secara kolektif maupun secara mandiri. Harapan tersebut disampaikan, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa saat meninjau Mobil Trainner SMK YPM 8 Sidoarjo, dengan didampingi Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor dan Wakilnya Subandi serta Kepala Dinas Pendidikan Jatim Wahid Wahyudi bersama jajarannya, pada Senin (1/3) sore. Kehadiran rombongan disambut Kepala SMK YPM 8 Sidoarjo Kisyanto Bersama jajarannya danlangsung keliling meninjau sarana dan prasarana sekolah yang sudah cukup lengkap tersebut. Tak lupa mencoba Mobil Trainner buatan siswa SMK YPM 8 Sidoarjo. Menurut Gubernur Khofifah, produk sekolah ini sudah masuk dalam produk pesanan dari perusahaan-perusahaan asing. “Jadi ketekunan untuk membangun koneksista itu menjadi bagian yang sangat penting. Menjaga quality control juga menjadi yang sangat pen ke halaman 11 achmad suprayogi/bhirawa

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa bersama Bupati Sidoarjo Ahmad Mudlor mencoba ‘Mobil Trainner’ karya siswa SMK YPM 8 Sidoarjo.

Cegah Banjir Terulang, 13 Sungai Dinormalisasi

Nganjuk, Bhirawa Mengantisipasi cuaca ekstrem dan banjir besar yang menenggelamkan sejumlah wilayah, Pemkab Nganjuk membentuk satgas normalisasi sungai. Beranggotakan 307 personil, mereka bertugas membersihkan dan melakukan normalisasi 13 sungai. Titik sasaran adalah saluran sungai dan pintu air di 8 Kecamatan di Kabupaten Nganjuk dengan menggunakan 7 excavator. Satgas normalisasi sungai terdiri dari Dinas  ke halaman 11

KIH Magnet Baru Kegiatan Investasi Sektor Industri Menopang 31 Persen PDRB Jatim Pemrpov, Bhirawa Secara marathon Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa melakukan serah terima jabatan di tiga daerah dalam sehari, Senin (1/3). Setelah mengikuti sertijab di Kota Surabaya, Gubernur Khofifah hadir sidang paripurna di Gedung DPRD Sidoarjo untuk agenda yang sama.

Di Sidoarjo, Gubernur Khofifah tidak hanya menghadiri sertijab, melainkan juga mengajak Bupati Ahmad Muhdlor Ali dan Wakil Bupati Subandi serta jajaran Forkopimda untuk meninjau titik pengembangan Kawasan Industri Halal (KIH) Sidoarjo. Kawasan tersebut menjadi ristika/bhirawa

Butuh 4 hari untuk membersihkan Rumpun bambu terbawa banjir menutup pintu air Dam Tiripan Kecamatan Berbek.

MITRA

salah satu proyek strategis di Jatim. “Maret mendatang akan dilaunching dan mudah-mudahan Agustus sudah diresmikan,” tutur Khofifah. Dijelaskan Khofifah, sektor industri ini menopang 31 persen PDRB Jatim. Karena itu, ketika Pj Bupati Sidoarjo menyampaikan akan ada se-

jumlah perusahaan yang ingin melakukan relokasi. Tujuannya ke beberapa daerah di Jatim dan Jawa Tengah, sebagian belum menentukan lokasi relokasi. “Maka saya langsung minta dikomunikasikan agar jangan di PHK. Maka salah satu tugas bupati dan wabup adalah komunikasikan kembali dengan para pengusaha,” ujar Khofifah. Khofifah menegaskan, dengan kondisi Covid-19 ini, sangat terasa dampaknya termasuk di Sidoarjo. Maka, ba ke halaman 11

Wagub Jatim Apresiasi Peranan Mosipena dan Tenpina BPBD

oky abdul sholeh/bhirawa

Siap Dimana Saja NAMA panjangnya, R Novianto Koesno SH. Namun kalangan ASN di Pemkab Sidoarjo, lebih akrab memanggil mantan ajudan di era Bupati Saiful Ilah itu, dengan panggilan akrab, Novi. Selepas tidak lagi melayani abah Ipul, panggilan akrab dari mantan Bupati Sidoarjo, Saiful Ilah, Novi kini bertugas di Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Sidoarjo. “Saya siap dimana saja ditugaskan. Bila dulu harus melayani pimpinan, kini juga siap melayani masyarakat, utamanya dalam keselamat ke halaman 11

Wagub Jatim, Emil Elestianto Dardak didampingi Plt Kalaksa BPBD Jatim yang diwakili Sekretaris BPBD, Jatim Erwin Indra Widjaja dan Kabid Kedaruratan & Logistik, Sriyono melihat Mobil Edukasi Penanggulangan Bencana (Mosipena) di halaman Kantor BPBD Provinsi Jatim, Senin (1/3).

Novianto Koesno

Sentil

Gubernur Berharap SMK Harus Punya Koneksitas dengan Industri - Terpenting bisa buka usaha sendiri Cawabup Tulungagung Masih Tunggu Putusan DPP PDIP - Banyak ditunggu oleh yang berharap Tak Sesuai Naskah Akademik, Perda No 5 2020 Dikiritik - Pasar rakyat juga harus diperhatikan

BPBD Jatim, Bhirawa Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jatim kembali mendapat apresiasi dalam tugas sebagai penyelenggaraan penanggulangan bencana di Jatim. Apresiasi ini datang dari

Wakil Gubernur Jatim, Emil Elestianto Dardak. Inovasi tersebut adalah Mobil Edukasi Penanggulangan Bencana (Mosipena) dan Tenda Pendidikan

Baca Berita Selengkapnya di Hal 12

ist

Usai sertijab, , Gubernur Jatim Khofifah mengajak Bupati Ahmad Muhdlor Ali dan Wakil Bupati Subandi serta jajaran Forkopimda untuk meninjau titik pengembangan Kawasan Industri Halal (KIH) Sidoarjo.

Muhammadiyah Jatim Dijatah 150 Dosis Vaksin Tahap Pertama Surabaya, Bhirawa Proses vaksinasi Covid-19 bagi para tokoh agama terus dilakukan. Kali ini giliran para pimpinan di lingkungan Muhammadiyah Jatim mendapatkan suntikan dosis pertama dengan total sebanyak 150 dosis vaksin. Ketua Panitia Vaksinsi Covid-19 Muhammadiyah Jatim Dr Sukadiono mengatakan, 150 dosis vaksin merupakan pemberian dosis pertama di tahap pertama yang diperuntukkan bagi pengurus inti. Di antaranya ialah jajaran Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jatim dan pimpinan di organisasi otonom Muhammadiyah Jatim. “Ini adalah program vaksinasi tokoh agama. Selain Muhammadiyah, tokoh-tokoh Nahdlatul Ulama (NU) juga telah mengikuti program ini,” Sukadiono di sela - sela proses vaksinasi di Gedung Dakwah Muhammadiyah Jatim, Senin (1/3). Tentu, lanjut Suko, tidak semua pimpinan bisa mendapatkan karena terdapat pembatasan alokasi jumlah vaksin yang diberikan oleh Dinas Kesehatan Jatim. Terkait keperluan vaksin tersebut, Suko mengakui

 ke halaman 11

 ke halaman 11

Cerita Rahmat Budianto, Petugas Kebersihan Merangkap Penjaga Kantor

Berangkat Kerja Naik Ontel, Bersyukur Diberi Pinjam Pakai Motor Roda Dua

Tiap manusia sudah memiliki garis nasib yang berbeda. Ada yang ditakdirkan menjadi pejabat tinggi, karyawan swasta dan ada yang memiliki garis hidup menjadi ASN. Begitu pula dengan nasib petugas kebersihan di Kantor Dinas Perikanan (Diskan) Kabupaten Situbondo, Rahmad Budianto. Pria kalem itu ternyata juga merangkap menjadi waker atau petugas penjaga kantor setempat. Seperti apa ceritanya ?. Sawawi, Kab Situbondo

Sebelum subuh Rahmat Budianto selalu rutin bangun tidur. Setelah melakukan olah tubuh sebentar, pria bertubuh langsing itu langsung ke kamar mandi, untuk membersihkan badannya. Mandi dan dilanjutkan mengambil wudlu untuk persiapan menjalankan sholat subuh.

Tak hanya sendirian, Rahmad Budianto, melakukan aktivitas dan kewajiban sehari-hari itu bersama isteri tercintanya, Maryana. “Ya mas, saya sebelum subuh sudah bangun. Karena banyak persiapan yang akan saya lakukan demi menunjang kelancaran pekerjaan,” ujar Rahmat Budianto, saat ditemui, Kamis (18/2) lalu. Rahmat menambahkan, setelah

selesai menunaikan sholat subuh dan dizikir, ia mengeluarkan sepeda ontel kesayangannya dari ruang tamu rumah yang sangat sederhana. Ya, Rahmat Budianto, hanya memiliki kendaraan satu satunya, sebuah sepeda ontel yang sudah berusia tua. Setelah dibersihkan, sepeda kuno itu dinaiki menuju tempat dia bekerja, di Kantor Dinas Perikanan Kabupaten Situbondo, di Jalan Basuki Rahmat Kelurahan Mimbaan Kecamatan Panji Kabupaten Situbondo. “Memang saya bekerja disana (Diskan Kabupaten Situbondo). Namun belum terlalu lama,” ujar Rahmat Budianto.  ke halaman 11

sawawi/bhirawa

Rahmat Budianto saat membuat surat pernyataan kesediaan merawat motor roda dua hasil pinjam pakai dari Kasi Pengawasan Usaha dan Hasil Perikanan pada Dinas Perikanan Kabupaten Situbondo.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
binder2mar21 by Harian Bhirawa - Issuu