Binder8okto2015

Page 1

Harian Bhirawa Ditunjuk kembali sebagai sarana pengumuman iklan tender/lelang pemerintah di seluruh Jawa Timur berdasarkan SK Gubernur No.188/343/ KPTS/013/2011

HARIAN IKLAN/ LANGGANAN

031-5615454 Harga Langganan Rp 55.000/bulan Eceran Rp 3.000

Kamis Kliwon, 8 OKTOBER 2015

http://www.harianbhirawa.co.id

8

AGENDA HARI INI

OKTOBER 2015

 Gubernur H Soekarwo

08.30 Menghadiri Pembukaan Kongres Persatuan Istri Anggota ISEI di Crown Prince Hotel Surabaya 09.30 Membuka Workshop Nasional di Grand City Surabaya 10.00 Membuka Jatim Fair di Grand City Surabaya

 Wagub H Saifullah Yusuf Di Ruang Kerja

 Sekdaprov H Akhmad Sukardi

09.30 Menghadiri Workshop Nasional di Grand City Surabaya

Rakyat Butuh Penurunan Harga BBM, Bukan Paket Ekonomi Jakarta, Bhirawa Tiga paket ekonomi yng digelontorkan pemerintah ternyata belum mampu menghambat pelambatan pekonomian. Hal tersebut nampak dari makin besarnya PHK, meningkatnya pengangguran dan kemiskinan. Bahkan gelombang pekerja yang mengantri pencairan klaim JHT (Jaminan Hari Tua) mencapai 700.000 orang. Mengindikasikan makin melemahnya ekonomi rakyat saat ini. “Bukan menolak 3 paket ekonomi yang telah digulirkan pemerintah, tetapi ketiga paket itu tidak langsung menyentuh kepentingan rakyat. Sebaiknya pemerintah menggulirkan paMaruarar Sirait ket penurunan harga BBM solar dan avtur, gas serta listrik. Kebutuhan yang langsung menyangkut industri ini dalam jangka pendek pasti

 ke halaman 11

Babinsa Kodim Ngawi Bantu Padamkan Kebakaran Lawu Ngawi, Bhirawa Prajurit Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kodim 0805/Ngawi ikut membantu tim gabungan KPH Lawu Ds dan relawan melakukan pemadaman kebakaran hutan yang kembali melanda lereng Gunung Lawu di sisi sebelah utara masuk wilayah Kabupaten Ngawi. Penerangan Korem 081/DSJ dalam keterangan resminya yang dikirim ke media, Rabu (7/10) melaporkan jumlah personel yang terlibat dalam upaya pemadaman kebakaran hutan tersebut mencapai lebih dari 100 orang. Kebakaran kali ini merupakan kebakaran yang kedua kalinya selama musim kemarau setelah kebakaran hutan melanda lereng Gunung Lawu pada Agustus 2015 lalu. Kebakaran telah terjadi sejak beberapa hari terakhir dan tim gabungan dari KPH Lawu Ds, TNI, Polri, dan relawan segera bertindak agar kebakaran hutan tidak meluas. Berdasarkan pantauan, titik api pertama kali terlihat di petak 18 dan 19 RPH Banjaran, BKPH Lawu Utara, KPH Lawu Ds, yang masuk wilayah Sine, Ngawi. Kondisi kering dan angin yang bertiup

 ke halaman 11

Atase Perdagangan Jadi Solusi Perdagangan Jatim Kontribusi Pasar Domestik Melebihi DKI Jakarta

Pemprov, Bhirawa Atase Perdagangan atau yang biasa disebut Kantor Perwakilan Dagang (KPD) menjadi solusi perdagangan Jatim. Penguasaan pasar domestik melalui KPD bisa menjadi langkah pilihan untuk melakukan ekspansi pasar Jatim dalam perluasan atau pengembangan usaha di luar batasan wilayah administrasi Jatim.

Pernyataan tersebut disampaikan Gubernur Jatim Dr H Soekarwo saat menjadi Keynote Speaker Pra Seminar Nasional Kongres Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) 2015 bertema ‘Keterkaitan Antar Daerah dalam

Pemprov Satu-satunya Provinsi yang Kelola Pelabuhan Menhub Setujui New Tanjung Tembaga Dikelola Pemprov Pemprov, Bhirawa Di ulang tahunnya yang ke-70, Pemprov Jatim mendapat kado manis dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub) RI, yakni diberi kewenangan mengelola Pelabuhan New Tanjung Tembaga di Probolinggo. Dengan kepercayaan ini, menjadikan Pemprov Jatim sebagai satu-satunya provinsi di Indonesia yang mengelola pelabuhan berstan-

dar nasional. “Pelabuhan Probolinggo ini sangat potensial. Barang-barang dari Pasuruan dan Probolinggo sekarang tidak perlu ke Pelabuhan Tanjung Perak, tapi cukup ke Pelabuhan New Tanjung Tembaga. Ini bisa memangkas biaya pengiriman barang. Dan yang sangat membanggakan adalah Pemprov Jatim jadi satu-satunya provinsi

baik pada masyarakat Sidoarjo. Benar kata orang, sebutir mutiara walau dipendam dalam lumpur, masih akan tetap memancarkan kemilau cahayanya. Walau ia saat ini ditempatkan di Kantor Perpustakaan dan Arsip Kab Sidoarjo yang kata kebanyakan PNS dianggap sebagai SKPD ‘kering’ dan dipandang sebelah mata, tapi sebuah prestasi telah ia capai. Karena baru-baru ini, Perpustakaan Nasional RI telah menyerahkan sebuah sertifikat akreditasi kategori A kepada SKPD yang

Drs Sutjipto MM

trie diana/bhirawa

Pj Wali Kota Surabaya Nurwiyatno saat berkunjung ke kantor Harian Bhirawa di Jl Indragiri 73 Surabaya, Rabu (7/10).

 Polisi Hukum 100 Pelajar Langgar Lalin  Hukuman mendidik yang diperlukan  Selebaran Boikot Pilkada Bertebaran  Gak usah diboikot yang datang nyoblos paling juga minim  Pengerjaan Gedung DPRD Molor  Ikut lesu imbas ekonomi mengalami pelambatan

 ke halaman 11

Surabaya, Bhirawa Meski baru hitungan minggu Penjabat (Pj) Wali Kota Surabaya Nurwiyatno menduduki kursi utama di lingkungan Pemkot Surabaya, namun tak menyurutkan keinginannya untuk aktif mendatangi sejumlah media massa di Surabaya untuk menjalin silaturahim. Pengganti Wali Kota Tri Rismaharini ini juga akan mengawasi bawahannya untuk bersikap netral dalam Pilkada serentak 2015. “Sesuai arahan gubernur, seorang Pj harus netral dalam menyukseskan Pilkada. Kalau nanti ada SKPD yang ketahuan berpihak dalam

 ke halaman 11

melalui Hub Batam ke Singapura, Hub Manado ke Filipina, Hub NTT dan Papua ke Australia dan Papua Nugini. “Impor ekspor melalui KPD ini ke dalam maupun luar negeri dijamin

 ke halaman 11

Gubernur Jatim Dr H Soekarwo memaparkan kinerja perdagangan Jatim pada Pra Seminar Kongres ISEI XIX di Hotel Bumi Surabaya, Rabu (7/10).

Hasil UKG Bisa Pengaruhi Tunjangan Guru Jatim Wajib Kejar Standar Nilai Minimal Dindik Jatim, Bhirawa Direktorat Jenderal Tenaga Pendidik dan Kependidikan Kemendikbud tengah bersiap menggelar Uji Kompetensi Guru (UKG) secara serentak untuk seluruh guru. Sesuai rencana, ujian ini akan dilaksanakan November mendatang. Para guru pun harus segera bersiap jika tidak ingin nilainya di

 ke halaman 11

Mulai 2016 Anak Indonesia Punya KTP Khusus Pemprov, Bhirawa Kementerian Dalam Negeri membuat terobosan bagi anak usia 0 hingga 17 tahun, yakni akan memiliki KTP khusus pada tahun depan. KTP khusus ini nantinya diterbitkan untuk melengkapi akte kelahiran anak. “Kami akan berikan hak konstitusional anak untuk keperluannya sendiri meski harus mendapat bimbingan dari orangtuanya,” kata Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri Zuldan Arif Fakrulloh di Gedung Negara Grahadi Sura-

 ke halaman 11

Modifikasi Masker Sabut Penghalau Asap Jahat

Manfaatkan Selulosa, Efektif Cegah Infeksi Saluran Pernafasan Kabut asap akibat kebakaran hutan telah menimbulkan banyak persoalan. Melambatnya laju ekonomi dan meningkatnya jumlah penderita Infeksi Saluran Pernafasan Atas (ISPA). Kondisi ini pun memantik keprihatinan mahasiswa Universitas Muhammadiyah (UM) Surabaya yang ditunjukkan dengan sebuah karya. Adit Hananta Utama, Kota Surabaya

 ke halaman 11

Sentil..

yang mengelola pelabuhan skala nasional,” kata Gubernur Jatim Dr H Soekarwo, Rabu (7/10). Menurut Pakde Karwo, sapaan lekat Gubernur Soekarwo, di Probolinggo ada tiga pelabuhan. Pertama pelabuhan yang dikelola Pelindo III yaitu Pelabuh an Tanjung Tembaga

Kunjungi Bhirawa, Nurwiyatno Berharap Media Ikut Sukseskan Pilkada Surabaya

Mutiara dalam Lumpur PEJABAT Pemkab Sidoarjo ini mengaku tidak pilih-pilih ditempatkan di mana ia kerja. Karena baginya, kerja adalah ibadah. Ia mengaku akan sangat senang kalau bisa memberikan p e layana n yang

Pembangunan Daerah Industri’ di Isyana Ballroom Hotel Bumi Surabaya, Rabu (7/10). Ia mengatakan, perluasan pasar dalam negeri Pemprov Jatim dilakukan melalui 26 KPD, bahkan sudah menjangkau ekspor luar negeri seperti

Udara bersih dan bebas partikel berbahaya adalah kenikmatan yang luar biasa. Sayang, asap tebal akibat pembakaran liar hutan gambut telah merusaknya. Masyarakat di Riau dan Kalimantan telah merasakan beratnya hidup di tengah kepungan asap itu. Dan enam mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan UM Surabaya punya cara tersendiri untuk mengekspresikan keprihatinan mereka. Para mahasiswa ini memodifikasi masker medis yang dijual di pasaran menjadi masker yang mampu

menghindarkan manusia dari ultrafin dengan cara yang sangat sederhana. Yakni dengan menambahkan sabut kelapa di bagian dalam masker medis. Ultrafin sendiri merupakan zat berbahaya bagi tubuh yang terkandung dalam asap dan polutan lain. Termasuk yang terkandung dalam asap kendaraan yang menjadi bagian problem lingkungan metropolitan. Ke enam mahasiswa tersebut ialah adit hananata utama

 ke halaman 11

Widya Irene Mayangsari (paling kanan) mencontohkan cara membuat masker sabut kelapa yang berfungsi untuk menyaring asap berpartikel ultrafin, Rabu (7/10).


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Binder8okto2015 by Harian Bhirawa - Issuu