living des january 2017

Page 1

DESEMBER 2016 - JANUARI 2017

DESEMBER 2016 - JANUARI 2017 HARGA RP 65.000 LUAR JAWA RP 75.000

WITTY LOFT

KEKAYAAN EKSPRESI VINTAGE DAN DESIGN ICON

HOLIDAY HAVENS DESTINASI IMPIAN DENGAN KEMEWAHAN KLASIK

GLAM ROCK Gaya hidup rock star dalam keseharian

Step into

Joyfulness

Kemeriahan hunian modern dengan dekorasi memesona



Wall | Vintage Holland 60/60

Floor | Ferro Infinito 60/60


DESEMBER 2016JANUARI 2017

58

COVER STORIES Artikel yang tertulis pada halaman depan bertanda asterix

22

Fotografi cover Simon Bevan

[ News & Views ] 12 NEWS

Berita seputar produk terbaru dan tren interior pilihan

84 DESIGN NEWS Info seputar dunia teknologi dan appliance terbaru rumah tangga modern

86 DESIGN PROFILE Desainer

Nathaniel Wijaya mengisahkan impian kariernya dengan mendirikan biro konsultan Levendig Interior & Architecture

122 PEOPLEETC Cerita pendiri

Studio Mili, Arris Aprilio, dalam menggubah ide apa pun menjadi suatu karya seni

[ Shopping ] 17 TREND The Midas Touch

Inspirasi fashion dan interior dengan warna gold yang glamor dan elegan

[ Modern Homes ] 22 NOT JUST FOR CHRISTMAS Rumah Lucy St

20 THE EDITED CHOICE

George didekorasi meriah untuk bersiap menyambut Natal

pernik menarik dan menggemaskan untuk perayaan Natal Anda

54 MORE THAN A BIT OF HO HO HO! Apartemen Alastair Cumming

All About Christmas Segala pernak-

21 THE EDITED CHOICE

didesain bergaya quirky dengan barang vintage dan desain ikonis

yang membuat perayaan Natal semakin semarak

64 PRACTICAL MAGIC Lisa dan

X-Mas Ornament Hiasan pohon Natal

Joel Crawford menciptakan hunian cantik dengan sentuhan karya seni dan perabot menarik

74 GLAM ROCKS Rumah Joanna dan Mark Shipton bergaya rock and roll dilengkapi sentuhan furnitur yang megah dan mewah


SHOWROOMS & DEALERS: JAKARTA • BANDUNG • SURABAYA • BALI • SINGAPORE • KUALA LUMPUR • SHANGHAI • HANGZHOU • HONG KONG Jakarta Showrooms: Gandaria City, Grand Indonesia, Kemang Village, Pacific Place, Tomang Head Office: Jl. Tomang Raya No. 18, Jakarta 11430, Indonesia | Tel. +62-21-2929 8686


34

109 [ Design Ideas ] 34 DECORATINGETC Step

into Christmas Dekorasi ruang dalam

menyambut Natal dari pola marmer hingga burung eksotis

46 SHOPPINGETC Festive

Reboot Ide menghias ruang bergaya

kontemporer dengan barang khas Natal

85 HOT DESIGN Upon the Sky Lampu dinding Matahari dari Ong Cen Kuang yang bermain cahaya dan bayangan dari bentuk geometris menyerupai mentari

[ Food & Travel ]

90 PROJECT INSPIRATION Magical Spirit of Celebration

Inspirasi mempercantik ruang agar lebih istimewa di Hari Natal

102 STYLE CLASSIC

Anaglypta Wallpaper Sejarah

wallpaper jenis Anaglypta dengan teknik timbul sebagai hiasan dinding dekoratif yang menarik

103 ASK A DESIGNER Tanya jawab seputar hunian dan interior

104 ENTERTAININGETC Local Delicacy Nikmati bahan-bahan lokal

terbaik dengan resep andalan dari Sahang Beachfront Resto

108 FOODETC Info terbaru

mengenai dunia kuliner serta produkproduk perlengkapan makan dan sejenisnya

110 TRAVELETC Tiga hotel di tiga

destinasi impian untuk perayaan Natal yang sempurna

14 [ Offers & Info ] 112 EVENTETC Beragam acara menarik di Jakarta

120 STOCKIST



CONTRIBUTORS WESTER N SPIRIT

Sekumpulan perabot berselubun g kulit warna coklat, detil kayu dan denim asesoris masa kini tampilan koboi...Yee-haw! Fotografi ⁄ Simon Bevan

*

Stylist ⁄ Jo Bailey * Alih Bahasa / Erlyana

Anggita

EDITORIAL Managing Editor Sunthy Sunowo Senior Editor Fivi Anjarini Language Editor Arisa Imandari Contributors Rizhky Rehzadi, Dinda Bestari, Farida Esti, Fransiska Erlyana Anggita Editorial (editorial@livingetcindonesia.com) CREATIVE Graphic Designer Citra A. Widyastuti, Haris Juniarto December 2016-January 2017 Photographers FX Adhika Dhananjaya ADVERTISING Publishing Sales & Marketing Director Ferry Tanok Head of Advertising Sales Natalia Marisa Wijaya (natalia.wijaya@mpgmedia.co.id) Traffic Fanni Maryana (fanni.mpgmedia@gmail.com) PRODUCTION & CIRCULATION Publishing Manager Rochmadonie Julianto Circulation Supervisor Mansyah

Kubah kaca dengan

50

penyelesaian kulit dan

kayu akan menambah

sentuhan gadis-padangrumput

di atas meja. Kubah Ivalo (termasuk tatakan kayu), LSA International - IDR 1.143.500 per meter. - IDR 508.000. Kain Papan pemukul (bat katun God & My Country dalam pot Petersharm tenis meja), Divertimenti (di dalam kubah besar), Nurseries (IDR 135.000). (IDR 207.500). Mainan Andrew Martin Gelas wine Lee Broom koboi PrattsPatch, Etsy besar imitasi Abigail (IDR 1.500.000). Coffee (IDR 119.000). Kaktus Ahern (IDR 2.827.000 pot Hario, Selfridges per buah). Meja makan (IDR 794.000). Kaktus untuk detil, cek overleaf.

November 2016

livingetcindon

esia.com

Fransiska Erlyana Anggita penerjemah Momen akhir tahun yang tak terlupakan buat Anda... Alasannya? Saat acara kumpul keluarga, menikmati masakan rumah dan menonton film animasi American Tail di televisi. Entah mengapa saat itu menjadi saat ternyaman dan terhangat dalam hidup saya. Apa rencana Anda di pergantian tahun ini? Menikmati waktu bersama orang-orang yang saya sayangi sembari makan masakan rumah. Apa resolusi Anda di tahun 2017? Pergi ke Eropa dan melanjutkan pendidikan saya.

Chairman & Inspiration-at-Large Julius Ruslan Chief Executive Officer & Group Publisher Denise Tjokrosaputro DESIGN / PROJECT

MARBLE EFFECT

pengaplikasian marmer Saat ini dengan seiringnya perkembangan tren interior pada hunian, mampu menghadirkan sebagai penutup lantai, dinding, bahkan meja dalam seketika tersendiri pada eksterior ambience memesona di dalamnya serta memberikan nuansa bahan pelapis untuk rumah Anda. Dan tahukah Anda bahwa marmer tidak hanya sebagai dan memperindah gaya dinding atau furnitur, bisa menjadi aksesori untuk interior rumah fashion Anda, bayangkan!

L I V I N G E TC I N D O N E S I A I S P U B L I S H E D BY PT Media Desain Indonesia Jln. Palmerah Utara No. 55 Jakarta 11910 Indonesia Telp. 021-53667777 (Hunting) Faks. 021-53666767

1. THE MATERIAL Material marmer merupakan salah satu batu alam yang menjadi alternatif untuk memperindah interior rumah. Batu alam ini memiliki permukaan dan tampilan indah sehingga membuat suasana ruangan di dalam rumah lebih elegan dan mewah, karena marmer sendiri mempunyai corak serta warnanya yang

SIUP Number 09227-01/1.824.271 facebook.com/livingetcindo @livingetcindo www.livingetcindonesia.com

www.mpgmediapublishing.com

Editor Suzanne Imre Editor's PA Amy Moorea Wong Copyright Notice 2016 Copyright of Time Inc. (UK) Ltd. Limited. All rights reserved Contact's Notice Time Inc. (UK) Ltd. International Department. Tel. +44 20 3148 5490

88

tergurat indah dengan komposisi yang menawan asalkan disusun dengan padanan yang pas. Namun yang perlu diperhatikan ialah hal detail seperti corak, serta warna yang harus disesuaikan dengan gaya ruangan, dan yang tidak boleh ketinggalan adalah perawatan marmer itu sendiri. Sebelum Anda memilih marmer sebagai elemen material yang ingin diaplikasikan untuk interior

rumah, sebaiknya Anda mencari tahu segala hal tentang batu alam ini, sehingga penempatan marmer pada rumah tidak berlebihan. Project detail Karya seni dinding

Marble O in White Frame karya studio desain asal Australia, Art Club Concept dengan harga Rp 1. 900.000.

FOTOGRAFI DOK. PRESS LOFT/ ART CLUB CONCEPT

TEKS & RISET EDITOR DINDA BESTARI

O k to b e r 2 0 1 6 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Dinda Bestari penulis Momen akhir tahun yang tak terlupakan buat Anda... Alasannya? Liburan bersama keluarga besar tahun 2014, karena jarang sekali seluruh keluarga besar mengumpul semua, mulai dari kakek hingga cucu. Apa rencana Anda di pergantian tahun ini? Masih belum ada rencana, tapi mudah-mudahan kebersamaan dan keceriaan di tahun sebelumnya terulang kembali. Apa resolusi Anda di tahun 2017? Terlalu banyak daftar yang ingin saya lakukan, namun yang terpenting, saya ingin menjadi pribadi yang lebih baik

Disclaimer

Artikel yang dimuat dalam majalah ini telah melalui proses editorial dengan melibatkan para ahli di bidangnya. Isi majalah ini tidak dimaksudkan untuk menggantikan proses pemeriksaan dan pendapat para ahli, dan hanya berfungsi sebagai pengetahuan. Konsultasikan masalah-masalah yang Anda hadapi kepada ahlinya, demi mendapatkan diagnosis dan penanganan yang tepat dan akurat. Semua materi yang diterima akan menjadi hak milik

kecuali ditetapkan lain. telah memiliki izin pemuatan foto dari pihak yang bersangkutan untuk digunakan sesuai keperluan. Hak cipta dilindungi. Tidak ada bagian dari majalah ini yang diizinkan untuk dikutip ataupun diproduksi dalam format apa pun dengan atau tanpa sengaja tanpa izin dari perusahaan.

www.mpgmediapublishing.com

Missed last month’s issue? Contact the Circulation Department, Jln. Palmerah Utara No. 55, Jakarta 11910, Indonesia Telp. 021-53667777 (Hunting)


l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

9


EDITOR’S OFFICE

Tablet edition

Read us on the go! Download a copy from the App store & iTunes

Newsletter

Sign up to our new monthly newsletter for stylish ideas, news and offers livingetcindonesia.com

Instagram

See behind the scenes @livingetcid

T

ahun sudah berganti. Pastikan kita tidak salah menulis angka enam. Dan bagaimana nasib resolusi kita di Malam Tahun Baru? Apakah bisa menjaga niat dan semangat untuk berkomitmen mewujudkannya? Perubahan tahun bagi kami juga memiliki makna sangat dalam. Kesadaran untuk

bercermin dan mengakui segala kekurangan yang kami miliki dan memulai tahun ini dengan bekerja lebih baik untuk memberikan informasi dan inspirasi yang lebih baik bagi seluruh pembaca. Natal memang sudah berlalu, tetapi ada banyak ide dan keceriaan dari dekorasi Natal yang tidak ada salahnya menjadi inspirasi dari tatanan dan dekorasi ruang Anda sepanjang tahun ini. Simak resep yang kami hadirkan di Entertainingetc kami, sedikit variasi untuk membangun suasana ketika berkumpul keluarga, teman, dan kolega. Dalam Project Inspiration kali ini bisa dilihat juga inspirasi

Twitter

untuk menghadirkan suasana segar ke dalam ruang-ruang di hunian Anda. Semangat baru, ekspresi yang baru, dan juga perjalanan atau proses yang terus bergulir. Selamat Tahun Baru. Sukses dan kebahagiaan untuk kita semua.

Subscribel

Sunthy Sunowo, MANAGING EDITOR CONTACT US at editorial@livingetcindonesia.com

FOTOGRAFI (PROFIL) MELANIE TANUSETIAWAN LOKASI FOTO PROFIL PULLMAN JAKARTA INDONESIA.

Facebook



AGENDA SHOPPING / NEWS / PEOPLE / DESIGN / EVENTS / TREATS

Penggunaan sebuah celemek menginspirasi atasan meja seperti melayang dari dasar meja. Meja Leaf 442 dari e-ggs untuk Ton merupakan bagian koleksi yang terhubung dengan kursi-kursi Leaf. Didesain dengan tampilan clean bergaya Skandinavia, meja ini terdiri atas dua bentuk: persegi panjang dan bulat. Dibuat dengan teknik unik, Ton menghadirkan produk-produknya yang berkualitas dan inovatif. (ton.eu)

(kanzarchitetti.com)

FRESHLY SERVED

PUZZLE UP

Dengan visual seperti kotak-kotak yang tersusun secara acak, Emerald Cabinet dari Touched Interior membawa atmosfer elegan pada ruang. Dibuat dari poplar dan dengan hasil akhir kerajinan tangan yang begitu rinci. Dilengkapi 4 laci dan 2 rak dan didesain dalam sentuhan warna berbeda: hijau zamrud gelap dan terang, hitam, dan emas yang membuatnya semakin terlihat anggun. (touchedinteriors.co.uk)

12

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Cake stand tiga susun yang menarik ini tak hanya membuat meja makan Anda terlihat memesona, juga menjadikan kue-kue buatan Anda tampil cantik! English Table Spring Fruits 3 Tier Cake Stand yang dibuat dari bone china ini dihiasi dengan desain pepohonan tropis dan seekor burung biru untuk menciptakan suasana segar setiap anggota keluarga bersantap pagi. Cocok untuk hadiah ataupun koleksi pribadi. (creative-tops.com)

FOTOGRAFI (INTERIOR LAMPU) DOK. KANZ ARCHITETTI; (MEJA) DOK. TON; (KABINET) DOK. TOUCHED INTERIORS/PRESS LOFT; (CAKE STAND) DOK. CREATIVE TOPS/ PRESS LOFT

INGENIOUS APRON

PASTEL FORM

Didesain oleh Kanz Architetti untuk Kanz, Papalina dibuat dari dekomposisi dan rekomposisi bentuk geometris murni yang menghadirkan proporsi harmonis dengan personalisasi arsitektural dan elegan. Suspension lamp ini terbuat dari kaca borosilicate dan diwarnai dengan tangan dalam tiga sentuhan akhir berbeda. Papalina terdiri atas lampu gantung dan meja dengan tampilan yang simpel namun menawarkan atmosfer playful.


l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

13


LOVES

SPIRAL SALAD

Praktis sekaligus memberi tampilan cantik pada hasil masakan, slicer CucumboSpiral ini ideal untuk mentimun dan zucchini. Ciptakan sentuhan fun pada dapur dan salad Anda! (animicausa.com)

[The Nest] Hewan bersayap ini sekarang bersarang menghiasi perabotan trendi. Mulai dari bantal, piring, mangkuk, hingga dekorasi patung. Bawa suasana tropis di hunian Anda dengan koleksi menarik ini. (houseoffraser.co.uk)

Are You Reddie?

Reddie siap menampung inspirasi Anda akan furnitur idaman. Koleksi dari studio di Hong Kong ini dibuat handmade di Jawa Tengah dengan desain timeless dan personal. Brand yang didirikan oleh arsitek interior Caroline Olah sejak 2013 ini memungkinkan Anda untuk memadu-padankan furniturnya lebih dari seribu cara, mulai dari kursi, rak, hingga meja. (reddie.co)

CLOUD FORMATION Bekerja sama dengan Bouroullec bersaudara, Vitra menghadirkan vas Nuage berbahan aluminum dengan warna menarik. Merepresentasikan bentuk awan, vas ini dapat digabungkan bersamaan dan menciptakan formasi awan yang unik. (vitra.com)

14

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

FOTOGRAFI (SETTING INTERIOR) DOK. REDDIE;Â (BANTAL, PIRING, MANGKUK, & PATUNG) DOK. HOUSE OF FRASE/PR SHOTS; (SLICER) DOK. ANIMI CAUSA/PRESS LOFT; (VAS) DOK. VITRA

AGENDA / NEWS


AGENDA / NEWS

ELEGANT SILHOUETTE

FOTOGRAFI (SETTING OTTOMAN) DOK. SCHIAVELLO; (RAK) DOK. DAWANDA/PRESS LOFT; (LMPU) DOK. OLIVER BONAS/PR SHOTS; (TEMPAT TIDUR) DOK. FURNITUTE VILLAGE/PR SHOTS

Desainer Ivan Woods yang berbasis di Melbourne, Australia, memperkenalkan koleksi terbarunya berupa ottoman dengan bentuk bulat, kotak, dan persegi panjang. Koleksi yang dinamai Karo ini hadir lewat inspirasi sang desainer akan konteks historis ottoman yang ia telusuri dari Kerajaan Ottoman Turki yang dahulu dibuat dengan kayu berlapis bantal. Karo membawa karakter elegan dan siluet sculptural dan sesuai digunakan untuk hunian maupun perkantoran. (schiavello.com)

TUCK IN Dengan rak favorit ini, tak ada lagi barangbarang berserakan! Pajang aksesori, buku, atau benda kesayangan Anda di dalamnya. Selain membuat ruang Anda lebih rapi, Parallel Shelving dari Studio Lorier ini juga menjadikan rumah lebih bergaya! (studiolorier.com)

SIMPLE ACCENT

Celio Table Lamp dari Oliver Bonas terlihat sederhana namun memberi sentuhan luks pada hunian! Warna tembaganya menambahkan aksen metalik dan unik. Di meja mana pun Anda meletakkannya, Celio akan membawa dekorasi yang atraktif sekaligus fungsional. (oliverbonas.com)

STAY COMFORT Benamkan diri Anda

dalam tempat tidur yang empuk ini. Buat hari-hari Anda lebih efektif dengan aktivitas tidur yang cukup. Tempat tidur dari Furniture Village dilapisi beludru pada kerangkanya dan warna birunya semakin membuatnya terlihat klasik. (furniturevillage.co.uk)

LOVES l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

15


AGENDA / NEWS

WOODEN BEAR

Mainan kayu berbentuk beruang ini bernama Ursa, hasil karya David Weeks Studio di New York secara eksklusif untuk Areaware. Masing-masing mainan kayu dibuat dari kayu ramah lingkungan dengan desain timeless untuk pajangan klasik yang dapat diwariskan turun temurun.

UP AND AWAY

Terinspirasi dari film kartun Disney, Planes, tempat tidur Sky B Plane mengajak si kecil untuk berimajinasi akan kehidupan aeronautik. Kerangka dan bahannya yang ramah anak, menjadikan buah hati dapat bereksplorasi dengan aman. Mungkin suatu hari nanti anak Anda akan bercita-cita menjadi pilot? (circu.net)

(rume.co.uk)

Visual Effect

Didesain oleh duo desainer Jerman, kaschkasch, untuk Normann Copenhagen, Horizon merupakan koleksi cermin dinding dalam variasi bentuk geometris yang dilengkapi rak baja terintegrasi pada desain depannya. Raknya sendiri begitu praktis untuk meletakkan beberapa benda sekaligus menciptakan efek visual yang indah. Cermin dinding Horizon menjadi koleksi hybrid yang sempurna yang mendukung fungsionalitas dan estetis. (normann-copenhagen.com)

LOVES 16

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

FOTOGRAFI (SETTING VAS & SOFA) DOK. THE CONTEMPORARY HOME/PRESS LOFT; (MAINAN KAYU) DOK. RUME/ PRESS LOFT; (TEMPAT TIDUR) DOK. CIRCU/PRESS LOFT; (CERMIN) DOK. NORMANN COPENHAGEN

COLOUR TREND 2017

Greenery merupakan warna trendi Pantone 2017 dengan inspirasi dari Nature, Hope and Fresh Beginnings. Tak heran jika banyak brand menghadirkan warna-warna segar ini menghiasi koleksi mereka. Lihat saja sofa Theo warna Spring Green (livingitup.co.uk) yang tampil elegan dan berkesan retro. Sementara itu, The Contemporary Home mengenalkan koleksi glassware-nya mulai dari jar, tealight holder, hingga teapot yang seluruhnya kami suka: berwarna hijau! (tch.net)


DESIGN / STYLE

Ge

TEKS & RISET EDITOR DINDA BESTARI; FOTOGRAFI (RUNWAY)DOK. LANVIN, (CLUTCH, SEPATU, KALUNG, GELANG, RAK MAJALAH, CANDLE HOLDER) DOK. PR SHOTS; (CHANDELIER, SALAD SERVING,DIVIDER, LILIN, BANTAL, STOOL BAR) DOK. PRESS LOFT

lan g Oli ema ver s Bo Kiyo nas k , Rp o Geo S 43 2.0 hard 00 ,

THE MIDAS TOUCH

S gko alad S ,M e iaF rvers leu r, R emas p6 64 .00

Gin

Lupakan untuk memoles perangkat perak ketika Natal tiba, karena hanya ada satu metal saja yang Livingetc ingin lihat di akhir tahun ini dan tentu saja emas yang paling bersinar. Anda dapat melihat dari salah satu koleksi Autumn/ Winter 2016 dari brand fashion ternama asal Paris, Lanvin dengan winter coat-nya berwarna emas yang trendi, apalagi dengan kalung, heels, dan gelang emas bisa membuat penampilan Anda lebih penuh gaya. Tak luput dari perhatian, hunian Anda juga perlu diberi sentuhan lebih agar tampil menawan di hari raya dengan divider dan candle holder emas berbentuk wreath emas dengan desain unik yang bisa dijadikan point of interest di dalam ruangan. Jangan lupa sajikan hidangan istimewa Anda dengan salad server berwarna senada dari MiaFleur. Cheers!

0.

Zeb ra S ca Rp rf Te 1.39 al, S 0.0 que 00 ak,

iRa

km

aja

lah ,O

live

rB

ona

s, R

p5

00 .00

0. Ba nt KS al em LL a Ani ivin s Co ma g, R uss Prim l Kalun p 4 in Lu g ark .80 c UK, emas 0.0 i Or, S Rp 00 600 pring, .00 0

Wr eat

hC & S andle pen L cer ight , Rp Ho 657 lder, .00 Mar ks 0

An

ima Eas l Prin t, R t N p 4 eck l 00 .00 ace, 0

Ba Sto ntal e ckh ma olm s Sa , pr tor in ice by i, ELC req E ues t.

Tab

Dune Clutch E ve Lond on, R rlina, p 2.3 28.0 0

Koleksi runway Autumn Winter 2016 show, Lanvin, price by request

0

The

le T op G Ch Co old ristm Gli nte as t Tre Rp mpor ter, e 150 ary .00 Ho me 0 ,

Bar Stool Rouge Bra ss, MiaFleu Rp 4.290.0 r, 00 untuk sepasang Sepatu hak tinggi emas, Topshop, Rp 765.000

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

17


PREMIUM QUALITY DESIGN

TEKS FARIDA ESTI FOTOGRAFI DOK. METRIC

Demi meningkatkan pelayanan untuk para pelanggan, Metric menawarkan beragam desain interior dengan kualitas premium yang inspiratif.

18

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


LIVINGETC / PROMOTION ETC

S

elama lebih dari 20 tahun, Metric dipercaya untuk mengisi rumah para costumer baik itu pada area dapur, ruang makan, kamar tidur, wardrobe, maupun kabinet TV. Metric mengombinasikan desain yang inovatif dengan sistem kabinet premium dan pelayanan istimewa yang mengikuti tren terkini untuk melengkapi gaya hidup Anda. Selain produk berkualitas yang dihasilkan, Metric juga memiliki pelayanan yang maksimal. Dimulai sejak proses mendesain hingga instalasi di rumah akan dibantu secara menyeluruh oleh para tim ahli yang akan berusaha menerjemahkan segala kebutuhan Anda. Untuk itu, Metric menawarkan beragam ide desain interior berkualitas premium yang bisa dijadikan rujukan dalam merenovasi rumah. Dapur menjadi tempat keluarga menikmati makan pagi, makan siang, dan makan malam bersama sambil menceritakan aktifitas sehari-hari. Metric berusaha untuk menjaga kebersamaan keluarga menjadi lebih hangat dengan dapur yang dirancang sesuai kebutuhan keluarga Anda. Hal penting yang patut diperhatikan untuk dapur ideal adalah agar semua area dapur mudah dijangkau. Begitu pula area ruang keluarga yang

menjadi area berkumpul keluarga. Desaindesain yang Metric tawarkan menekankan pada poin tercapainya suasana yang nyaman dan menyenangkan untuk bersenda gurau bersama keluarga. Berbeda dengan ruang keluarga, kamar tidur menjadi ruang yang paling pribadi, sehingga perlu dirancang dengan seksama. Desainer Metric yang memiliki wawasan, kemampuan, dan jam terbang yang tinggi akan menerjemahkan semua keinginan untuk menciptakan kamar tidur impian. Selaras dengan lemari pakaian yang bukan sekedar menjadi tempat menyimpan busana kesayangan, tapi juga menjadi jati diri penggunanya. Desain lemari pakaian yang diserasikan dengan tempat tidur dan meja rias akan menjadi satu kesatuan yang indah. Secara umum desain yang diciptakan oleh Metric mengusung gaya simple look dengan komposisi bentuk yang sederhana, namun tetap menambah kesan elegan dan terasa lebih personal karena merupakan custom design. Tidak hanya menawarkan desain yang premium, Metric juga menyajikan layanan after-sales service dengan tim handal yang siap membantu Anda untuk memodifikasi atau memperbaiki ruangan di masa depan.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

19


AGENDA / SHOPPING

ALL ABOUT CHRISTMAS

Cushion, Debenhams, price by request Bola Kristal Natal, Scoop Ideas, Rp 188.000

Christmas Tree Light small, Lovely Lace, Rp 499.000

Advent Calendar, Debenhams, price by request

Elf Garland, Debenhams, price by request

Teko Santa, Scoop Ideas, Rp 139.000 Keranjang Santa Snowman, Scoop Ideas, Rp 125.000

Santa Light, Lovely Lace, Rp 499.000

20

Santa Box 6 inci, Kashmir Galleria, Rp 155.000

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Snowman Glass, Scoop Ideas, Rp 103.000

Snowman Light, Lovely Lace, Rp 499.000

TEKS & RISET FIVI ANJARINI FOTOGRAFI FX ANDHIKA DHANANJAYA & (PRODUK DEBENHAMS) DOK. DEBENHAMS/PR SHOTS

Segala pernak-pernik menarik dan menggemaskan yang berhubungan dengan Natal.


AGENDA / SHOPPING

X-MAS ORNAMENT

Hiasan-hiasan pohon Natal yang membuat perayaan Natal semakin semarak.

TEKS FIVI ANJARINI; FOTOGRAFI FX ANDHIKA DHANANJAYA & DOK. DEBENHAMS/PR SHOTS (PRODUK DEBENHAMS)

Bauble, Debenhams, price by request

Bell medium, Kashmir Galleria, Rp 85.000

Christmas Mini Deco, Lovely Lace, Rp 99.000

Christmas ornament Angel, Lovely Lace, Rp 69.000

Dekorasi lonceng pita, Scoop Ideas, Rp 88.000 Kaus kaki Scandinavian, Scoop Ideas, Rp 125.000

X-mast Ornament - medium, Kashmir Galleria, Rp 95.000

Stocking, price by request, Debenhams

X-mast Ornament, Kashmir Galleria, Rp 65.000

Tree Décor Snowman, Scoop Ideas, Rp 49.000

X-mast Ornament, Kashmir Galleria, Rp 75.0000


NOT J UST FOR

CHR ISTMAS... Sebagai salah satu pendiri dari kerajaan interior ternama, rancangan standar Lucy adalah kemeriahan dan kemewahan sepanjang tahun. Sehingga, tidak megejutkan bahwa saat-saat gemerlap ini merupakan waktu yang sempurna bagi Lucy.

*

Fotografi ⁄ Alexander James Production ⁄ Jo Bailey Teks ⁄ Lola Borg Alih bahasa / Fransiska E. Anggita

*

22

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC RUA NG K ELUA RGA DEPA N

Area penerima tamu dirias untuk menyambut masa ini, walaupun banyak elemen dekorasi yang merupakan elemen permanen pada skema interior rumah Lucy. ‘Saat natal, patung malaikat mendapat sebuah mahkota dan lampu-lampu kecil,’ ujarnya. GET THE LOOK Pohon natal dengan puncak mahkota dari Hobbycraft. Kertas pembungkus, dari halaman ini dan seterusnya, dari notonthehighstreet.com. Meja, bantal, lampu huruf dan beberapa dekorasi natal dari Rockett St. George. Sofa klasik dari Ikea, serta lampu gantung dari Mirror Ball - Tom Dixon. Karpet: Ikat Bamboo – The Rug Company. Cat dinding: Hague Blue estate emulsion – Farroe & Ball.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

23


“Oh, Natal selalu hadir dalam rumah kami,”

AU L A

‘Tanaman Ivy, eucalyptus dan hiasan pinus adalah imitasi, tetapi (mereka) tampak mengagumkan,’ ujar Lucy. ‘Bola-bola kaca bisa dengan mudah dipadukan di dalamnya. Saya mengubah tema dan menambahkan beberapa bola kaca setiap tahun.’ GET THE LOOK Rangkaian hiasan dariThe Balsam Hill dipadukan dengan eucalyptus imitasi dari MiaFleur. Bola-bola kaca dari The Contemporary Home. Kaos kaki dari John Lewis. Karangan Natal dari eucalyptus dan winterberry dari The White Company. Karangan Natal dari bola-bola berasal dari Habitat.

24

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

ujar Lucy St George, mengacu pada kilauan emas, payet-payet serta tebaran glitter yang berada di setiap sudut rumah keluarga mereka di London. Anda tidak perlu mencari terlalu jauh untuk melihat bukti perayaan telah berada selama 12 bulan. ‘Saya memiliki bintang dan lampu-lampu kecil dalam rumah ini sepanjang waktu,’ ujarnya. ‘Saya rasa hal tersebut memuaskan sisi ratu dansa saya!’ Sebagai satu dari pendiri kerajaan mebel dan aksesori Rockett St George (rekannya adalah Jane Rockett), Lucy secara alami ahli dalam menghias ruang interor. Dan sesuai dengan perkataannya, terdapat kilauan lembut di setiap ruang, termasuk dekorasi yang tidak pernah disimpan kembali sebab dia menyukai seperti adanya sekarang. Tetapi tanaman, seperti halnya dengan bola-bola kaca, terasa sama pentingnya dalam masa-masa ini. Lucy adalah seorang penjual bunga pada kehidupan sebelumnya, ‘sehingga saya telah belajar bagaimana membuat suatu efek dalam sebuah ruangan.' Melakukan suntingan adalah hal yang dikerjakan oleh Lucy, baik di rumah maupun dalam pekerjaan – Rockett St George dimulai sembilan tahun lalu saat dia bertemu dengan Jane pada sebuah pesta, dan menyadari bahwa mereka berdua memiliki semangat yang sama. Segala sesuatunya terlahir, ujar Lucy, ‘dari semangat kami pada interior. Kami berdua memiliki anak yang masih kecil saat itu dan sama-sama menatap isi dari Livingetc dan terus menerus menginginkan barang-barang yang tidak mampu kami miliki.’ Saat ini, pasangan ini saling memaparkan barang yang mereka jual untuk memilih sesuatu yang mereka sukai, yang terjangkau (hal yang penting setelah bertahun-tahun memendam keinginan) dan tidak tersedia secara bebas.’Ketiga hal ini adalah tantang yang besar,’ ucap Lucy. ‘Kami tidak selalu mengacu pada sebuah gaya atau tren tertentu – kami hanya memutuskan sesuatu yang menarik dan kemudian mencarinya. Dan kami sangat beruntung. Kami telah mengelilingi dunia untuk mencari produk-produk kami, dan ini sangat menyenangkan, terutama jika kita melakukannya bersama sahabat kita.’ Lucy dan Paul membeli rumah ini tiga tahun yang lalu. Mereka langsung jatuh cinta dengan rumah in ketika mereka melihat taman bersama di belakang rumah – tempat yang sempurna untuk berkumpul bagi anak-anak dan remaja.Taman ini dimiliki bersama oleh 40 keluarga lainnya, yang memiliki tradisi untuk membuat Christmas Carol setiap tahun di taman ini. Pasangan ini langsung melihat potensi untuk membuat rumah mereka menjadi tempat sosialisasi bagi teman dan keluarga. Setelah mereka membelinya, mereka menyingkirkan rumah kaca tua yang ada dan membuang nuansa 80-an dari rumah itu, kemudian membuka lantai atas untuk mendapatkan panorama dari utara London. Semua pekerjaan ini membutuhkan waktu satu tahun ketika pasangan ini merasa bahwa mereka sedang ‘berkemah’ di rumah mereka sendiri. Sebuah rumah dengan gaya Edwardian, rumah ini tampak biasa dalam penampakan luarnya, tetapi interiornya – sebagian bergaya bohemia dan sebagian lain bergaya rock and roll – adalah sebuah sumpah bagi kreativitas Lucy. Terdapat beberapa tema: tanaman, palem-palem yang Lucy cintai, cermin bundar atau cembung di setiap ruangan, burung imitasi (‘hanya karena saya menyukai mereka’), warna gelap, perpaduan ekletik, sentuhan Maroko di beberapa bagian. Dan dream catcher. ‘Dream catcher mengingatkan kami akan kenangan saat kami berlibur ke Meksiko,’ ujar Lucy. Dia memang memiliki kemampuan dalam menyusun benda serta bakat dalam tawar-menawar. Tidak ada hal lain yang diinginkan Lucy untuk menghabiskan akhir pekannya selain mencari-cari barang dan dia adalah tipe wanita yang tidak dapat melewatkan sebuah toko atau pasar begitu saja. ’Saya selalu mencari – saya selalu dalam perburuan,’ ujarnya. ‘ Saya suka mencari benda yang unik dan itu keahlian saya, sehingga saya membeli beberapa barang untuk diri saya sendiri. Saya selalu seperti ini. Sedangkan untuk Rockett St George, saya menggambarkan kami sebagai pemburu harta karun. Kami mencoba untuk membawanya ke rumah dari perjalanan kami hal-hal yang kami pikir akan disukai oleh orang lain...' Pelajari lebih lanjut mengenai Rockett St George di rocketstgeorge.co.uk


HOME PROFILE

PEMILIK RUMAH Lucy St George, pendiri dari gerai interior online Rockett St George, pasangannya Paul, seorang pengembang dan anak-anak mereka, Ella (18), Grace (13) dan Ollie (10), ditambah Molly, seekor anjing adopsi dan Roxy si kucing. PROPERTI Sebuah rumah bergaya Edwardian di utara London. Pada lantai dasar terdapat dua ruang keluarga, sebuah dapur yang merangkap sebagai ruang makan, dan ruang belajar. Kamar anak-anak serta dua kamar mandi terdapat di lantai satu, sedangkan kamar tidur utama, kamar mandi serta ruang bermain berada di lantai dua.

RUA NG K ELUA RGA

Di sinilah tempat di mana keluarga berkumpul. ‘Kami memiliki sofa berbentuk tapal kuda sehingga semua orang bisa masuk di dalamnya,’ jelas Lucy. ‘Bantal berpayet dan lampu-lampu kecil selalu ada di sini sepanjang tahun sebab saya menyukai pancaran cahayanya – bintang besar itu kami dapat dari Ikea dan telah ada di sana sejak Natal tahun lalu.’ GET THE LOOK Sofa: Habitat, dibeli dari eBay dan bantalan kaki ditemukan di Maroko. Kaktus imitasi dari Abigail Ahern. Lukisan Poolside Gossip karya Aarons dan lampu dinding klasik dari Rockett St George.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

25


DETAIL DAPUR

Lucy dan Paul merancang sendiri lemari kabinet dan fittingnya, mengubah dapur standar menjadi sesuatu yang unik. GET THE LOOK Ornamen kakak tua, lampu dinding yang terdapat pada lemari – Eames House Bird, Vitra. Vas tanaman dari Rockett St. George..

26

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOME TRUTHS

Apa pakaian yang anda rencanakan untuk dikenakan pada hari Natal? Piyama sampai waktu makan siang, kemudian sesuatu yang berwarna hitam dan berkilau. Apa yang lebih penting – makanan atau dekorasi? Ini sulit. Keduanya adalah kesukaan saya, tetapi menurut saya makanan akan terasa lebih enak jika berada pada ruangan yang didekor dengan baik. Yang anda inginkan untuk Natal ini adalah.... Sebuah hadiah buatan tangan. Anak-anak membuat hadiah dan kartu dengan penuh perhatian. Berbelanja Natal adalah kesenangan atau tugas? Kesenangan. Saya suka sekali berbelanja dan tantangan untuk menemukan hadiah yang tepat bagi seseorang yang akan mereka sukai. Akhirnya, berikan kami tips handal untuk dekorasi Natal. Buat rangkaian dari lingkaran Natal dengan pinus imitasi di sekitar meja makan, penuhi dengan dekorasi favorit anda, lilin, bunga dan dedaunan. Hal ini akan memberikan dampak langsung pada skema dekorasi anda. Siapa yang memasak untuk makan siang? Anda atau Paul? Ibu saya, dia membuat panggangan yang luar biasa. Itu adalah masakan istimewanya! Kami semua ikut membantu. Ketika kami merancang dapur kami, kami menaruh kompor di tengah island, yang bisa membuat aksi koki terlihat. Sehingga kami semua duduk mengelilingi island sembari ibu saya memasak makan siang untuk Natal.

DA PUR

‘Saya menyukai penampilan industrialnya,’ ujar Lucy. ‘Kami ingin memiliki dinding bata polos, tetapi kemudian kami membuat perluasan dan (pola) bata tersebut tidak sesuai (dengan bata lama). Mengecatnya dengan warna yang sama dengan pintu geser pada patio membuatya menyatu.’ GET THE LOOK Lampu gantung: Crystal Bulb dari Lee Broom. Lampu diatas tempat cuci piring adalah Jieldé klasik. Bintang besar dari The White Company. Petasan dari John Lewis. Roti dan pie dari Fortnum & Mason. Kursi bar dari Rockett St George.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

27


DETA IL RUA NG M A K A N

‘Rumah ini diisi dengan benda-benda yang kami sukai,’ ujar Lucy. ‘Terdapat banyak barang dari Rockett St George, tentu saja, tetapi dengan perpaduan dari eBay dan benda hasil perburuan kami.’ GET THE LOOK Lemari kabinet dari Eras of Style. Hiasan kepala zebra dari eBay. Kaktus imitasi dari Abigail Ahern. Lukisan Warhol dari Art Car Boot Fair; lainnya dari Rockett St George.

28

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


RUA NG M A K A N

‘Meja ini, yang kami temukan di eBay, sangat mengagumkan,’ ujar Lucy. ‘Meja ini tidak terlalu besar, tetapi karena bentuknya, 12 sampai 14 orang bisa duduk mengelilinginya saat Natal.’ Pada dinding di belakangnya, sebuah cermin klasik yang dibeli dari sebuah pedagang barang antik ketika masih tertutup karat. ‘Pedagang tersebut meyakinkan saya bahwa cermin ini akan terlihat mengagumkan, dan untungnya, saya mempercayai perkataannya,’ ujar Lucy.” GET THE LOOK Kursi: Eames DSW dan DAR – Vitra. Pita dari Hobbycraft dan petasan dari John Lewis. Kulit bulu domba pada kursi dan karpet dari kulit sapi dari Rockett St George.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

29


PINTU MASUK

DENAH

RUANG KELUARGA DEPAN

STUDY

RUANG KELUARGA

KITCHEN-DINER

LANTAI DASAR

LORONG

KAMAR TIDUR OLLIE

KAMAR TIDUR GRACE

EN SUITE

KAMAR MANDI

KAMAR TIDUR ELLA

LANTAI SATU

LORONG

RUANG BERMAIN

K A M A R TIDUR OLLIE

‘Kami (Lucy dan Ollie) bekerjasama untuk membuat tampilan dari ruangan ini,’ ujar Lucy. ‘Walau seringkali, Ollie tidak berada di sini – dia bermain di luar bersama dengan anak-anak lain.’ GET THE LOOK Wallpaper papan luncur dari Rocket St George KAMAR TIDUR UTAMA

LIVINGETC LOVES

Warna sentimentil gelap yang membuat rumah tampak nyaman, menaungi serta sedikit seksi. Sentuhan jenaka Lucy. Burung imitasi? Bola-bola kaca? Lampulampu kecil sepanjang tahun? Tentu saja! Sentuhan glamor di setiap ruangan. Glitter, payet dan kilauan metalik menambah kuat nuansa dan daya tarik rock and roll pada sebuah rumah tinggal yang sebelumnya biasa-biasa saja. Cermin bundar besar yang bisa dilihat di setiap sudut rumah (kami terutama menyukai yang berada di dapur) Kabinet dapur yang sangat praktis – sebab terkadang tidak semua ruangan harus menjadi sesuatu yang menarik perhatiam. Terkadang kita perlu untuk menjadi praktis. Tanaman yang rimbun. Walaupun berupa tanaman-yang-tidakmungkin-mati, atau bahkan imitasi – segala sesuatunya menambah nuansa eksotis ala tahun 70-an. 30

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

KAMAR MANDI

LANTAI DUA


K A M A R TIDUR UTA M A

‘Sayang menginginkan kamar tidur yang gelap, sehingga semua perhatian mengarah pada pemandangan di luar kamar – dekoratornya mengira saya sudah gila,’ ucap Lucy. ‘Meja sisi tempat tidur kami temukan saat perjalanan kami ke India. Pada awalnya, warnanya berbeda dan kami meminta untuk membuatnya berwarna hitam.’ GET THE LOOK Cat dinding: Pitch Black estate emulsion – Farrow & Ball. Sprei dari The Linen Works. Meja sisi, lampu meja berbentuk nanas dan selimut ala Maroko semuanya dari Rockett St George.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

31


IDEAS TO STEAL NOT JUST FOR CHRISTMAS KEY FEATURE Deep-set skylights Agar area duduk terang, Lucy dan Paul memasang set kaca dalam di atap dapur dan ruang makan. Kedalaman anatara plafon dan kaca menambah tinggi ruang dan ini merupakan langkah praktis untuk membuat kesan chic. Dinding putih dan plafon memberi kesan terang, sementara lantai abu-abu melembutkan cahaya. Untuk kaca seperti ini, hubungi konsultan desain interior dan arsitektur di kota Anda.

KEY SURFACES

DARI KIRI Ubin lantai teraso tipe Mitri, Fired Earth, Rp 4.775.000 per meter persegi; Cat emulsi Midnight Navy, Crown, mulai dari Rp 210.00 per 1,5 liter ; dan kain katun, Dominique Kieffer untuk Rubelli, Rp 2.297.000 per meter

KEY PRODUCTS

Copper Bronze 45 cm, Tom Dixon, price by request Graphic Lamp, delightfull.eu, price by request

X-mast Ornament Star, Kashmir Galleria, Rp 65.000

Sofa Eugene, Vivere, Rp 19.000.000

RISET FOTO / FIVI ANJARINI 32

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

PHOTOGRAPHY (KAUS KAKI & ORNAMEN NATAL) DOK. FX ANDHIKA DHANANJAYA; (LAMPU GRAFIS) DOK. DELIGHTFULL; (LAMPU GANTUNG) DOK. TOM DIXON; (SOFA) DOK. VIVERE.

Kaus kaki - Snowman, Scoop Ideas, Rp 88.000


LIVINGETC / PROMOTION ETC

REMINISCING VINTAGE Bernostalgia dengan keramik “Vintage� Indogress.

TEKS ARISA IMANDARI FOTOGRAFI DOK. INDOGRESS

T

ile atau keramik penutup lantai pada zaman dulu umumnya memiliki ukuran kecil seperti 10x10, 15x15, dan 20x20 cm. Tile ini juga berdesain sederhana dengan warna yang biasanya terbatas dan merupakan variasi dari warna-warna solid dan mudah pudar karena keterbatasan teknologi yang ada pada saat itu. Namun seiring perkembangan teknologi dan industri sekarang ini, produk keramik dapat diproduksi dengan desain yang beragam serta ukuran yang besar, mulai dari 40x40, 60x60, 80x80, hingga 100x100 cm. Motifnya pun semakin bervariasi dengan ditemukannya teknologi digital print yang mampu mereproduksi motif apa pun yang ada di alam, seperti marmer, kayu, batu, hingga tekstil untuk diterapkan menjadi motif keramik hingga granit tile. Seperti tren pada dunia desain arsitektur, produk, maupun fashion, pada satu titik akan merindukan kembali desain-desain lawas atau kuno yang berjaya pada eranya. Begitu pun dengan produk keramik. Keramik dengan motif-motif jadul seperti tegel zaman dulu semakin

banyak diproduksi kembali karena cukup banyak permintaan pasar akan produk tersebut. Inspirasi inilah yang membuat Indogress yang merupakan salah satu produsen granit tile lokal terbesar di Indonesia menghadirkan produk desain lawasnya dalam seri Vintage. Seri Vintage ini sendiri terdiri atas tiga pilihan motif: Andalusia, Catalonia, dan Holland. Uniknya, desain motif ini memiliki ukuran 60x60 cm per keping namun menyerupai tile berukuran 15x15 cm seperti tegel zaman dahulu. Pembuatan ukuran ini

membuat pemasangannya jauh lebih mudah dan efisien. Dengan fasilitas, teknologi tinggi, dan mesin berkualitas yang dimiliki menjadikan kekuatan, spesifikasi, dan ketahanan produk Indogress tak perlu diragukan lagi. Seperti produk Indogress lainnya, seri Vintage ini diproduksi dengan tekanan tinggi dan dibakar dengan suhu mencapai 1.200 derajat sehingga kekuatannya jauh lebih tinggi dibandingkan keramik biasa atau keramik impor umumnya, warnanya juga dijamin lebih tahan lama dan desain yang presisi daripada keramik atau tegel yang diproduksi dengan mesin zaman dulu. Produkproduk Indogress ini juga hadir dengan permukaan halus (satin) dan warna lembut sehingga semakin memberikan nuansa klasik dan antik pada ruangan. Bagi Anda yang ingin bernostalgia menghadirkan nuansa zaman dahulu atau mendekorasi hunian dalam gaya klasik, Anda dapat mengganti penutup lantai di beberapa area rumah dengan seri Vintage dari Indogress untuk atmosfer tempo dulu yang tentunya tanpa mengurangi kualitas.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

33


DECORATING / ETC

Step into Christmas

Dari pola marmer hingga burung eksotis, kita mengeluarkan semua yang kita miliki untuk memeriahkan festival tahun ini.

Fotografer/Simon Bevan * Penata gaya/ Marianne Cotterill Alih bahasa / Fransiska Erlyana Anggita

Persiapan panggung untuk acara termegah tahun ini dengan lingkaran berbulu. Karangan daun: Balsam Hill (termasuk lilin dari lampu LED), Rp 1.500.000. Bulu-bulu: Rp 42.500 per pak; dan glitter Rp 25.000 per 20 gr keduanya dari Hobbycraft. 34

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


Untuk menciptakan suasana Natal-DiDaerah-Tropis, beri lapisan dengan motif palem, dedaunan dan jajaran kupu-kupu yang berterbangan Hiasan merak pada puncak pohon, dekorasi pohon, bulu-bulu, kertas dekorasi, pembungkus kado, petasan dan pita, seperti yang telah disebutkan sebelumnya. Pita kertas krep: Pretty Little Party Shop, Rp 25.000 per gulungan. Bola kaca biru raksasa, Raj Tent Club, Rp 506.500 per buah. Anyaman huruf, seventyseven84.co.uk, mulai dari Rp 338.000. Sofa, Jonathan Adler, mulai dari Rp 57.327.000. Bantal: mulai dari kiri Rock and Versailles Multicolore, Rp 1.857.500; Dona Jirafa Opiat, Rp 1.519.000; dan Bagetelle Ruglisse, Rp 1.688.000, semua dari Christian Lacroix dari Designers Guild; dan Wild Blue World, Kristjana S Williams, Liberty, Rp 2.111.000. Karpet dari kulit domba, Ivory, Celtic & Co, Rp 5.657.000. Meja: Circus Antique, Rp 10.131.500. Hiasan dedaunan, Rockett St. George, Rp 388.500. Lampu gantung: The Vintage Chandelier Company – Rp 16.886.000. Dinding dicat menggunakan Plaster III pure flat emulsion, seperti sebelumnya. l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

35


KIRI ATAS hiasan bintang, very.co.uk, Rp 200.000 per 3 buah. Untaian hiasan: Talking Tables, Wyevale, Rp 168.000. Pita hiasan, Wyevale, Rp 42.000 per 2 meter. Lilin: Penggunaan memakai baterai, lights4fun.co.uk, Rp 219.500 per 3 batang. Bungkus kado, Wild & Wolf, Rp 25.500 per lembar. Pita kado, Pretty Little Party Shop, Rp 59.000. Hiasan lonceng emas: George, Asda, Rp 34.000 per 8 buah. Cat pada anak tangga: Stiffkey Blue dan Purebeck Stone, Farrow & Ball, keduanya seharga, Rp 996.000 per 2,5 liter. Cat pada stair risers: Leather, Little Greene, Rp 1.030.000 per 2,5 liter. Untuk detail pada panel dinding lihat keterangan berikut kedua. KANAN ATAS Tenda anjing, Rp 4.221.000; dan bantal anjing, Rp 1.013.000, keduanya dari Raj Tent Club. Hiasan bintang pada tenda, Rp 16.800 per 6 buah; dan kartu bintang pada botol minuman, Rp 25.500 per 5 buah, keduanya dari Hobbycraft. Lampu bintang pada pintu, lights4fun.co.uk, Rp 219.500 per buah. Burung logam, Rockett St George, Rp 135.000. Sulaman huruf, seventyseven84.co.uk, mulai dari Rp 338.000. Balon: Pretty Little Party Shop, Rp 45.500 per buah. Kertas dekorasi, RE, Rp 50.700. Karpet, Plantation Rug Company, Rp 10.131.000. Untuk detail pada panel dinding, lihat keterangan berikut.

36

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

HALAMAN SEBALIKNYA Panel dinding dilapisi wallpaper: Leopardo Cubana W6805/01, Matthew Williamson, Osborne & Little, Rp 1.384.000 per roll.Dekorasi lamgit-langit: bulatan dan bintang, keduanya dari Talking Tables, Rp 168.000 per3 buah. Lampu bintang, burung logam, sulaman huruf, bintang emas, pita hiasan, kertas dekorasi, semua telah diinformasikan sebelumnya. Lampu duduk bintang, very.co.uk, Rp 337.500. Dekorasi bintang yang tergantung pada sulaman huruf merupakan karya pribadi. Tas anyaman, Rockett St George, Rp 355.000 per buah. Sepatu glitter, Wild & Georgeous, Rp 422.000. Karpet, Stepevi, Rp 21.360.000. Tangga: telah dijelaskan sebelumnya.

Max wears Cowboy onesie, ÂŁ57, Stella McCartney Kids

Ciptakan kegaduhan pola dan tekstur dalam lorong dengan penataan permainan warna merak atau macan tutul yang indah.


DECORATING / ETC

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

37


Hias pohon Anda dengan bentuk-bentuk unik dan warna yang mencolok mata – celupkan bulu-bulu ke cairan glitter sebagai cara pasti untuk menambah kesan glamor. KIRI ATAS Ornamen huruf kristal: Tinker Tailor, Harrods , Rp 337.000 KANAN ATAS Bola kaca berisi hiasan berbentuk bintang: Wyevale, Rp 50.500 KIRI BAWAH Pembungkus kado (termasuk kertas, pita dan kartu), TedBaker, Wild & Wolf , Rp 252.500. Pita emas, Rp 127.000 per gulungan; dan pita, Rp 67.500 per pak, keduanya dari Talking Tables. Stiker bintang, Hobbycraft, Rp 33.800 per pak. Bulu dan glitter: sama seperti sebelumnya. HALAMAN SEBALIKNYA Pohon Natal dengan lampu LED berbentuk lilin-lilin kecil, Balsam Hill , Rp 14.842.000. Hiasan Merak pada pucuk pohon, Liberty, Rp 843.500. Hiasan pada pohon Natal termasuk: Bintang biru , Rp 50.500 per buah; hiasan kaca memanjang, Rp 101.000 per buah; bola kaca berisi hiasan bentuk bintang seperti yang disebutkan sebelumnya; bunga salju kaca, Rp 50.500 per buah, bola bola glitter, Rp 84.500 per buah; hiasan burung hummingbird, Rp 50.500 per buah; bintang perak, Rp 33.700 per buah, semuanya dari Wyevale; hiasan berbentuk gelas martini, Tinker Tailor, Harrods, Rp 337.000; bola-bola kaca (warna emas): Allesi, mulai dari Rp 253.500 per buah. Bungkus kado: seperti yang telah disebutkan sebelumnya. Kertas kado polkadot: Hobbycraft, Rp 33.800 per gulungan. Kertas kado motif bunga – mulai dari Rp 50.000; dan pita satin Rp 33.000, keduanya dari Liberty. Petasan raksasa, Rockett St George, Rp 337.000. Kado raksasa dan petasan dibungkus dengan Delahaye PDG715/01 dari Designer Guild, Rp 996.500 per gulungan. Kertas dekorasi, RE, Rp 50.600. Hiasan kaca berbentuk peri: lights4funco.uk, Rp 388.500 per 3 buah. Karpet: Florence Broadhurst, Knots Rugs, Rp 103.720.500. Balon, bulu, pita hiasan dan label pada kado sama dengan informasi di atas. Cat dinding: Plaster III pure flat emulsion, Paint & Paper Library, Rp 717.000 per 2,5 liter. Untuk detail pada sofa, bantal dan dinding, lihat halaman sebaliknya.

38

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


DECORATING / ETC

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

39


DECORATING / ETC

Merah muda dan emas adalah perpaduan yang mempesona – tambahkan sedikit bumbu perayaan dengan menambahkan balon-balon berkilauan.

40

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Tempat tidur, And So to Bed, Rp 95.995.500. Penutup tempat tidur/duvet cover, Rp 2.786.600; sarung bantal, Rp 405.500 per buah; bantal Bagetelle Ruglisse – seperti sebelumnya, semuanya dari Designer Guild. Bantal kakak tua, Rp 3.546.000; bantal burung unta, Rp 5.657.000 per buah; dan lampu meja, Rp 4.644.500, semua dari Jonathan Adler. Meja sisi tempat tidur: Paolo Moschino, Nicholas Haslam, Rp 16.805.000. Pohon mini, M&S, Rp 160.500. Lampu peri, lilin, ranting zaitun, dan lampu berbentuk bintang, semua telah disebutkan sebelumnya. Detil untuk pembungkus kertas dan kado, lihat halaman sebelumnya. Piyama sutera, yang tergeletak di lantai , Rp 3.799.500, Kaus kaki, Rp 472.800 per pasang, semua bisa didapatkan di Liberty. Lampu gantung balon: Nest, notonthehighstreet.com, Rp 320.000 per buah. Jepitan baju, Talking Tables, Rp 67.500 selusin. Hiasan gantung dengan motif lingkaran emas: Rockett St. George, Rp 118.500. Gaun, Sequin, Preen oleh Thornton Bregazzi, Rp 11.904.500. Sayap logam: Onlybeautifulmirrors, eBay, Rp 684.000. Teko emas, Rp 760.000; dan cangkir teh, Rp 270.500, oleh Rockett St. George. Karpet, seperti disebutkan sebelumnya. Cat dinding: Plaster III pure flat emulsion, sama seperti sebelumnya. ***


DECORATING / ETC

Magnet kupu-kupu, Pompom & Twiddle, Rp 127.000 per 12 buah. Ranting pohon (diwarnai cat emas): Hobbycraft, Rp 101.500. Pada ranting pohon: Hiasan burung, Rp 169.000; dan hiasan gajah – IDR 135.000; dan hiasan macan tutul, Rp 211.000, dari Raj Tent Club. Daun palem warna emas, Rockett St. George, Rp 202.700. Hiasan bola dengan lukisan tangan: EatPrayPedal, Etsy, Rp 304.000. Hiasan dinding: Iain R Web, Rp 11.820.000. Sofa: Fontaine Butterfly, Rp 59.758.000; Bantal, Duresta for Matthew Williamson, Harrods, Rp 1.334.000. Hiasan burung, Liberty, Rp 505.700. Boneka beruang:Steif, Rp 2.026.000 per buah. Pohon, dekorasi pohon, bulu-bulu, kertas dekorasi, bungkus kado, balon, petasan, pita-pita, karpet dan cat dinding, sama seperti sebelumnya. l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

41


DECORATING / ETC

Dengan pohon yang seluruhnya dibuat dari kertas, kesan mewah diberikan melalui pola marmer pada dinding, hewan eksotis serta semburat warna emas. KIRI ATAS Dekorasi bola kertas, RE, Rp 50.700 per buah. Kupu-kupu: Hobbycraft , Rp 60.000 per 6 buah. KANAN ATAS Wallpaper: Delahaye PDG715/01, Designer Guild, Rp 996.500 per gulungan. Vas macan tutul: MiaFleur, Rp 505.800. Bulu-bulu, seperti sebelumnya. Spanduk Chin Chin, Rockett St George, Rp 177.500. Cocktail bar: Buster+Punch, Rp 62.500.000. Kupu-kupu, seperti sebelumnya. Gelas anggur, gelas martini dan gelas champagne: Lee Broom, Rp 2.111.000 per buah. Minuman anggur: Rose Gold dan Gold Prosecco – Bottega, very.com (Rp 456.000 per botol). Gelas emas, Debenhams, Rp 152.000. Mangkok: Jonathan Adler, Rp 2.500.000. Sedotan emas, Rp 76.000 per 24 buah; Nampan bintang, Rp 625.000 per buah; dan tempat sampanye, Rp 810.500, semuanya dari Rockett St. George. Botol anggur, koleksi pribadi. KIRI Piring makan, Rp 675.500; cangkir teh dan tatakannya, Rp 929.000, semuanya dari House of Hackney. Piring kecil: Anthropologie, Rp 135.000. Alat makan, Rp 270.000 untuk 4 set; dan ranting palem, seperti sebelumnya, semuanya dari Rockett St George. Bulu-bulu dan kupu-kupu, sama seperti sebelumnya. Semut: MiaFleur, Rp 489.000 sepasang. Petasan natal: Designer Guild, Rp 844.500 selusin. Lilin kecil, RE, Rp 270.500 per 40 buah. Tempat lilin bundar, M&S, Rp 667.000. Detil meja makan lihat halaman sebaliknya.

42

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


Pohon Natal dibuat dari susunan bola dekorasi dari kertas crepe: Talking tables, Rp 211.000 per 3 buah; Hiasan kertas dan bola, Rp 50.700– Rp 236.500 per buah; dekorasi kipas, Rp 33.800 per buah, semuanya dapat dibeli di RE. Kupu-kupu, seperti sebelumnya. Wallpaper, Emerald Delahaye, sama seperti sebelumnya. Hiasan kepala angsa dan bangau, Pompom & Twiddle, Rp 1.148.000 per buah. Topi pesta di kepala angsa, Talking Tables, Rp 118.200 per 6 buah. Meja makan, Rp 62.477.000; dan kursi makan , Rp 23.640.000 per buah, semuanya dari Jonathan Adler. Piring makan, cangkir teh dan tatakannya, piring kecil dan alat makan, semua seperti informasi sebelumnya. Tatakan kue, Rp 1.317.000; teko minuman, Rp 1.654.800; serbet makan, Rp 472.800 per 4 buah; dan gelas, Rp 236.400 per buah, semua bisa didapatkan di Anthropologie. Kue hiasan, Kia Utzon-Frank, KUFstudios, price by request. Tempat lilin besar, Rp 422.500; dan tempat lilin kecil, Rp 498.500, keduanya dari M&S. Lilin kecil, seperti sebelumnya. Patung peri, lights4fun.co.uk, Rp 388.500. Karpet, Maria Starling, Rp 5.150.000. Hiasan pada jendela, Talking Tables, Rp 185.742 per buah.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

43


Ambillah ide dari perjalanan Santa Klaus dan tunjukkan semangat perayaaan dari seluruh penjuru dunia dalam rangkaian pajangan yang spektakuler. KIRI ATAS Lampu lantai, Rockett St. George, Rp 9.118.500. Sangkar dekorasi: Orchid, Rp 1.435.500. Burung dekorasi:Talking tables, Rp 185.700 per 6 buah. Amplop, Rp 16.700 per 5 buah; dan glitter – seperti sebelumnya, keduanya dari Hobbycraft. Lampu bentuk peri: lights4fun.co.uk, Rp 287.000. Lampu bentuk lonceng, Rockett St. George, Rp 827.500. Kupu-kupu dan lilin kecil, sama seperti sebelumnya. Cat dinding: Stiffkey Blue estate emulsion, Farrow & Ball , Rp 667.000 per 2,5 liter. Detail meja konsol lihat halaman sebaliknya. KANAN ATAS Burung, amplop, glitter, lampu peri, lampu lantai dan sangkar burung, seperti yang disebutkan sebelumnya. KIRI Lampu lonceng, kupu-kupu dan lilin kecil, semua seperti sebelumnya. Detail Meja konsol, gereja dekorasi dan bola dekorasi, lihat halaman sebaliknya. KANAN Meja konsol: Circus Antiques, Rp 11.820.000. Lampu lonceng , kupu-kupu dan lilin kecil, sama seperti sebelumnya. Gereja dekorasi, Raj Tent Club, Rp 1.182.000. Bola dekorasi, termasuk, bola manik-manik Sela Graham, Rp 134.500; bola kaca emas, Rp 218.700; bola Tinsel Town, Rp 134.500; bola Gisela Graham, Rp 168.000; dan dekorasi balon udara, Rp 218.700, semuanya dari Harrods. Merak dekorasi: Liberty , Rp 2.111.000. Cincin mainan, Rp 16.700 per 12 buah; dan bulu-bulu–seperti sebelumnya, dari Hobbycraft. Ranting pohon zaitun dan cat dinding, sama seperti sebelumnya.

44

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


DECORATING / ETC

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

45


FESTIVE R EBOOT

Awali perayaan Anda dengan gaya kontemporer yang sesuai untuk nuansa Natal. Fotografi â „ Paul Massey

*

Stylist â „ Jo Bailey

*

Alih Bahasa / Farida Esti

Ubah suasana lebih menyenangkan dengan bola salju modern yang berisi arsitektur mini menakjubkan. Terarium Cross Base, West Elm, Rp 652.000. Isi terrarium: set catur London, Rockett St George, Rp 1.589.000; pohon pinus mini, Gisela Graham, Rp 83.000 untuk dua; dan salju imitasi, DZD, Rp 186.000 per kg. Bola cermin mini, Gisela Graham, Rp 150.000 untuk isi 12. Untuk detail dari rangkaian bunga, cermin, fairy light dan console table, lihat halaman sebelah.

46

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


SHOPPING / ETC

Sebuah rangkaian bunga mewah yang mengelilingi cermin mengingatkan kita akan fitur pintu klasik. Rangkaian bunga handmade, Philippa Craddock, Rp 5.018.000 per m. Cermin Hollywood, Abigail Ahern, Rp 7.945.000. Console table Victoria, Lema, Rp 40.447.000. Fairy light LED, lights4fun.co.uk, Rp 83.000. Kalender dan lampu meja Menu JWDA, Future and Found, masing-masing Rp 418.000 dan Rp 2.157.000.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

47


Bola metalik bercahaya serta sentuhan marmer dan emas menambah kemewahan pada desain Scandi. Bola-bola logam, West Elm, masing-masing Rp 485.000. Fairy light LED, lights4fun.co.uk, Rp 334.000. Dekorasi honeycomb dan dekorasi snowflake, Pipii, masing-masing Rp 66.000. Pohon kayu putih imitasi, Cox & Cox, Rp 418.000 untuk tiga. Daun pakis berkilau dan pita emas, Gisela Graham, masing-masing Rp 100.000 dan Rp 150.000 per rol. Bench Talia, Habitat, Rp 3.010.000. Wallpaper Marmer, digunakan juga sebagai bungkus kado, Ferm Living di Naken Interiors, Rp 1.003.000 per rol. Benang, Hobbycraft, Rp 33.000 untuk dua rol. Daun-daun Normandy Fir, goodelf.co.uk, Rp 1.421.000 untuk pohon setinggi 7 kaki. Dekorasi bintang, West Elm, Rp 485.000. Vas Demijohn, karpet kulit domba, dan dekorasi dari kulit domba di atas kado, seluruhnya dari Cox & Cox, masing-masing Rp 585.000, Rp 7.945.000, dan Rp 210.000. Fairy light LED, seperti sebelumnya. Sepatu Fluffy, AGL, kira-kira Rp 4.349.000. Lampu gantung parasut, Ligne Roset, Rp 7.460.000. Pada bagian belakang: kursi Ingmar, Jonathan Adler, Rp 37.636.000. Karpet Caretti, Designers Guild, Rp 19.152.000. 48

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


SHOPPING / ETC

Mengenang kembali Kelahiran Yesus Kristus dalam bentuk-bentuk abstrak dan warna-warna terang, overseen by a latter-day angel.. Satu set Colour Nativity, Sebastian Bergne, Rp 1.421.000. Kotak modular, USM di Aram Store, Rp 21.260.000. Mainan mini, Hamleys di House of Fraser, Rp 100.000. Koin cokelat, Sainsbury’s, Rp 16.700 per kantong. Gambar Kate Moss edisi terbatas karya VeeBee, King & McGaw, Rp 10.036.000. Dekorasi bintang, Heal’s, Rp 836.000.. l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

49


Untuk gaya urban, desain ruangan Anda dengan pohon dari lampu neon dan aksesori yang eye-catching. Lampu Linea, Seletti di Graham and Green serta Amara, masing-masing Rp 1.003.000. Dekorasi Neo Geo, Jonathan Adler, mulai Rp 3.312.000. Sofa Balmoral berlapis Varese Alchemilla dari Designers Guild, Heal’s, Rp 53.444.000. Lounge chair CH22, Hans J Wegner untuk Carl Hansen & Søn di Twentytwentyone, Rp 31.414.000. Meja bundar, Menu di Aria, Rp 5.854.000. Simpul dan kertas kado, Paperchase, masing-masing Rp 8.000 dan Rp 50.000. Pita, Hobbycraft, mulai Rp 17.000 per rol. Karpet Triangle Tile, The Conran Shop, Rp 9.952.000. Mobil, Hedgehog, Rp 1.421.000. Biskuit pelangi, Selfridges, Rp 1.003.000 untuk enam. Headphones Plattan, Urban Outfitters, Rp 752.000. Tempat sikat gigi alfabet, di atas lemari, Pentreath & Hall, masing-masing Rp 669.000. Gambar Kate Moss, seperti sebelumnya. 50

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


Kombinasi bulu halus binatang dan warna-warna mewah menambah bumbu pada meja pesta. Kotak perhiasan Bird Skull, Suck UK, Rp 418.000. Dinnerware Arc, Richard Brendon, mulai Rp 836.000. Piring Brenna Concho, Ralph Lauren Home, Rp 6.607.000. Taplak meja beludru Forenza 7558/27 warna Bayberry, Romo, Rp 953.000 per m. Tangkai pena bulu burung unta, Quill London, Rp 217.000. Dekorasi Royal Swan, Historic Royal Palaces Shop, Rp 167.000. Dekorasi Silver Jewel, Harrods, Rp 920.000. Peralatan makan Duna, Cutipol di Amara, Rp 4.650.000 untuk satu set isi 24. Fairy light LED, seperti sebelumnya. Meja kayu, untuk detail, lihat halaman sebelah.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

51


Candelabra gantung, Iron and Clay di House of Fraser, Rp 2.074.000. Bulu ayam pheasant, Gisela Graham, Rp 384.000. Lilin, Bolsius di Amazon, Rp 90.000 untuk 10. Rangkaian bunga handmade, Philippa Craddock, Rp 5.018.000 per m. Meja kayu dan bench kayu, Barber & Osgerby untuk Vitra di Harrods, masing-masing Rp 66.424.000 dan Rp 27.583.000. Kursi Fan, Tom Dixon di Harrods, Rp 21.745.000. Tangkai pena bulu, taplak meja, dinnerware dan peralatan makan, seperti sebelumnya. Candlestick Bird Feet Claw, Rockett St George, Rp 903.000 untuk tiga. Dekorasi Kipper the Pelican, Wyld Home, Rp 1.087.000. Cake tray Make a Wish (dengan kilauan warna emas) dan cake cover Narcissus, Imagery Code, masing-masing Rp 9.000.000 dan Rp 16.125.000. Cake tray Make a Wish, Imagery Code, Rp 4.616.000. Gelas wine Oro, LSA International, Rp 669.000 untuk dua. Dekorasi ayam pheasant, Harrods, Rp 217.000. Biskuit Starry, Cox & Cox, Rp 669.000 untuk 6. Kipas metalik, Talking Tables, Rp 150.000 untuk tiga. Dekorasi honeycomb Tassle dan dekorasi rusa kutub, Talking Tables, masing-masing Rp 217.000 untuk tiga dan Rp 117.000. Kertas kado emas, Pipii, Rp 66.000 per rol. Benang, Hobbycraft, Rp 33.000 untuk dua rol. Karpet bulu domba, Heal’s, Rp 2.174.000. Sandal beludru, Dolce & Gabbana di My Theresa, Rp 10.789.000. Bintang hitam, Rockett St George, Rp 117.000 untuk dua. Karya seni Wave of Peace dari Mariana Heilmann – lihat contoh lainnya di John Jones.. 5 52 2

D eosvee mm b ebre2r0 2 1 60-J a n u lairvi i2n0g17e t/ cl iivni n i a . co m N 16 dgoentceisnidao.nceosm

ASSISTANT STYLISH HARRIET DROHAN, KAROLINA ROGALSKA, OLIVIA ADLER DAN CANDICE BERTRAND CALLIGRAPHY HANDWRITING AMY MOOREA WONG

Furnitur berani serta mengandung sejarah memberikan kesan tradisional untuk renovasi rumah modern.


HOMES INSPIRING / B E AUTIFU L / R E L A X

60

MORE THAN A BIT OF HO HO HO!

Apartemen Alastair Cumming didesain bergaya quirky dengan barang vintage dan desain ikonis

70

PRACTICAL MAGIC Lisa dan Joel Crawford menciptakan hunian cantik dengan sentuhan karya seni dan perabot menarik

80

GLAM ROCKS

Rumah Joanna dan Mark Shipton bergaya rock and roll dilengkapi sentuhan furnitur yang megah dan mewah

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

53


More than a bit of ho ho ho! Peraturan dibuat untuk dilanggar, itu pemahaman yang diterapkan aktor Alastair Cumming di dalam apartemennya, di mana properti teatrikal unik berpadu dengan suasana klasik dan rancangan ikonis.

Fotografi/ James Merrel * Produser/Mary Weaver * Teks/Jenny Tucker * Alih Bahasa/Fransiska E.Anggita

54

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC RUA NG K ELUA RGA

Dengan area luasan lantai yang besar untuk bereksperimen, Alastair mengkelompokkan beberapa perabotan di dalam beberapa titik di dalam apartemen untuk menciptakan apa yang ia sebut sebagau ‘pit stops’. Kebanyakan dari ‘pit stop’ ini merupakan sesuatu yang praktis; beberapa diantaranya menarik perhatian dan ada pula yang berfungsi sebagai penggembira semata. IDE DESAIN Tempat duduk antik: Percival Lafer dari Alfies Antique Market dan dibungkus ulang oleh Ainsworth Broughton. Meja bar: The Willy Rizzo, Cassini – The Furniture Cave. Lampu lantai: Twiggy, Marc Sadler – Foscarini. Karpet dari SCP. Graffiti , di halaman sebalik ini, merupakan karya pemilik sebelumnya dari apartemen ini. Mickey Wiggs. Bangku: Amanda Levete, Established & Son – Liberty.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

55


PROFIL RUMAH

PEMILIK RUMAH Allastair Cumming, seorang aktor; bersama dengan seekor anjing greyhound bernama Roxy Roo, seekor Wheaten terrier bernama Bare Face, dan anjing pungut bernama Angel. Seringkali, Fifi, seekor Italian greyhound milik seorang teman, datang untuk berkunjung. PROPERTI Sebuah apartemen loft yang berada di dalam gedung bekas bank jaman Victoria di timur kota London. Pada lantai bawah terdapat ruang keluarga, dapur yang merangkap sebagai ruang makan, sebuah studio, kamar tidur utama, kamar tidur tamu, kamar mandi, ruang utilitas dan kamar mandi. Lantai atas adalah sebuah apartemen studio dan teras.

RUA NG K ELUA RGA

Lantai dari kayu Ek ditata secara diagonal untuk mengatasi bentuk yang tidak serupa antara dinding dan langit-langit – semuanya ini menambahkan atmosfir kaledoskop di sekitar apartemen. IDE DESAIN Lantai dari The Natural Wood Floor Company. Kursi: The Papa Bear - Hans J Wenger; dan PP Møbler – Themes & Variations, yang dilapisi ulang oleh Ainsworth Broughton. Meja dari peti stainless steel bekas karya Birgit Israel. Poster film New York, New York versi Polandia ini diketemukan di Berlin.

56

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

S

aat-saat ini adalah masa istimewa dalam tahun ini di mana jalanjalan Kota London berdenyut dengan semangat Natal melebihi kediaman Santa. Namun, di salah satu sudut East End, terdapat sebuah apartemen yang bersinar dengan keistimewaannya sendiri. Tidak hanya ia adalah rumah yang menggabungkan kolaborasi menggoda antara keanehan dan keindahan, tetapi terdapat suatu perasaan umum dari ho-ho-ho yang tidak terbatas pada masa perayaan. Aktor Alastair Cumming adalah orang yang bertanggung jawab yang mematahkan buku aturan interior dengan menggabungkan batu bata dengan ornamen lapisan emas dan properti teatrikal unik dengan perabotan klasik. "Saya suka dengan hal tak terduga dan saya selalu ingin memberikan sedikit humor ke dalamnya," ujarnya. "Bagi saya, adalah penting bahwa sebuah rumah memberikan perasaan optimis dan menyenangkan. Saya senang menambahkan kepribadian, dan, segera setelah bulan Desember datang, saya menghias rumah ini dengan rangkaian lampu. Jika Anda berdiri di jalan dan memandang ke arah jendela rumah ini, (rumah) ini menyala seperti dalam cerita-cerita dongeng. Sangat ajaib." Alastair membeli apartemen ini sepuluh tahun yang lalu dari seorang seniman. Alastair bekerja bersama dengan arsitek terkenal Gerald Levin untuk menciptakan sebuah lantai baru di bagian atap, termasuk dengan beberapa penambahan ruang dan sebuah teras besar di luar ruangan. "Ini adalah proyek yang besar," ujar Alastair. "Kami harus melepas atap asli dan membuat rangka di keseluruhan bangunan. Namun walaupun membutuhkan waktu 18 bulan untuk menyelesaikannya, kami tidak menyangka bahwa pelaksanaannya mengalir saja tanpa beban." Zaman dulu, bagian dari East End ini masih sedikit tidak terurus. "Saya selalu menyukai bagian kota ini," aku Alastair. "Saya terkesima dengan sejarahnya­— kaitan antara tempat ini dengan Shakespeare, Jack the Ripper, the Blitz... Saat saya pindah ke tempat ini, ada beberapa area yang belum terolah dan kondisinya jauh lebih sepi. Saat ini, ketika Natal sudah mengintip dari ujung jalan, banyak sekali orang berpesta." Tetapi berada di tempat yang tinggi membuat Alastair bisa menyendiri. Pada saat suasana perayaan semakin terasa, dia membeli pohon terbesar yang dapat dia temukan (‘ujungnya harus menyentuh langit-langit’) dan mengundang beberapa teman untuk datang dan berkumpul di ruang teras yang luas dengan pemandangan ke arah Gherkin dan St. Paul. Di setiap sudut apartemen, selalu ada sesuatu yang indah dan unik yang menggelitik fantasi Anda. Ini adalah suatu proses menerus dalam menambah dan mengurangi untuk menjaga agar perasaan meruangnya terus berubah. "Saya tidak suka dengan hal-hal yang statis. Saya akan selamanya melakukan perubahan... Sebuah kursi akan digeser untuk mengubah esensi di dalam ruang, atau saling tukar tempat karya seni untuk memberikan kejutan baru bagi tamu yang datang." Dengan seringaiannya, Alastair mengakui bahwa dia menjadi semacam daredevil dalam perancangan. Ia tidak memiliki keraguan untuk memadukan material berbeda (beton dengan kayu dan lapisan emas), atau menumpuk beberapa kain untuk menciptakan kegaduhan warna. Seharusnya ini tidak cocok, tapi kenyataan mengatakan sebaliknya. "Maaf, saya bukan aliran netral," ujarnya. ‘Saya senang bermain warna dan saya berani dengan pilihan saya tentang apa yang cocok jika disatukan. Sepanjang ruangan itu memiliki energi dan humor di dalamnya, saya bahagia. Walaupun, saya cukup ketat jika menyangkut fungsi. Sangat penting bagi saya bahwa tatanan interior haruslah nyaman atau praktis.’ Jadi apa fungsi meletakkan grafiti hati besar di dalam ruangan? ‘Ia berfungsi untuk membuat saya tersenyum,’ ujar Alastair sambil menyeringai. Kontak Gerald Levin Associates di geraldlevin2000@ yahoo.co.uk.


HOMES / ETC

DA PUR SEK A LIGUS RUA NG M A K A N

Sebuah kenaikan level lantai membuat ruang dapur menegaskan pemisahan dengan ruang keluarga, sedangkan warna putih memancarkan ketenangan. IDE DESAIN Meja makan (dengan meja putar di tengahnya) karya perancang di Süo Paulo, Brazil. Lampu gantung karya Enrico Franzolini dan Vicente Garcia Jimenez – Foscarini. Lantai dari The Rubber Flooring Company.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

57


RUA NG K ELUA RGA

Tempat tidur maharaja dari abad ke-19 ditambahkan kemudian. ‘Saya menyadari bahwa salah satu sudut ruangan ini terlihat sedikit kosong, jadi saya menambahkan tempat tidur ini dan akhirnya ruangan ini menjadi tampak lebih mengundang,’ ujar Alastair. ‘Tamu rumah kami selalu tidak bisa menahan diri untuk tidak bersantai di atasnya.’ IDE DESAIN Tempat tidur dari Opium. Ottoman dari David Seyfried. Karpet dari SCP. Cermin dari M. Goldstein – yang aslinya digunakan pada bandara Amerika pada tahun 40-1n untuk memancarkan cahaya dari pesawat yang akan mendarat.

58

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC STUDIO

‘Karya seni adalah kesenangan saya yang utama,’ ujar Alastair. ‘Anda dapat melihat kepribadian seseorang melalui benda-benda yang dia pajang di dindingnya.’ IDE DESAIN Serial fotografi Rio de Janeiro oleh seniman Chico Fernandes. Meja militer tahun 50-an dengan polesan semprotan cat mobil dan pada bagian atas dilaisi dengan lapisan emas. Lampu lantai dari Atomic Antiques.

FAKTA RUMAH

Apa hadiah Natal terbaik yang pernah anda terima? Tumbuh besar di Singapura, pada umur 7 tahun saya mendapatkan akuarium. Saat itu saya merasa sebagai tuan dari sebuah dunia lain. Saya masih memelihara ikan di kolam teras untuk feng-shui yang baik. Apa yang terburuk? Sebuah sabun mandi, masih terasa menyakitkan sampai saat ini. Gambarkan tipikal pohon Natal anda. Saya seseorang yang tradisional, tetapi saya juga senang menggantungkan lentera Meksiko yang berwarna-warni pada pohon Walnut di dalam rumah. Apa yang akan anda makan pada saat Natal di siang hari? Saya cukup beruntung untuk memiliki rumah di Rio, sehingga saya akan makan tuna ceviche dan rebusan ikan cod asin dan berenang di Ipanema. Apa toko online favorit anda untuk berbelanja kado Natal? Etsy masih yang terbaik untuk mencari sebuah kado yang unik. Merayakan dengan coklat panas atau hot toddy? Saya lebih memilih hot toddy dengan spicy rum dibanding dengan wiski dan saya juga akan menambahkan sedikit perasan jeruk, lemon dan sedikit madu.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

59


TEMPAT TIDUR UTA M A

‘Saya telah mengubah ruangan ini habis-habisan,’ ujar Alastair. ‘Kamar ini telah berubah menjadi sesuatu yang membumi dan sedikit lebih cantik dengan langit-langit keemasan, satu sisi dinding dengan beton ekspos dan warna hijau di sudut lain. Saya suka dengan perpaduan antara modern dan tradisional di sini.’ IDE DESAIN Langit-langit dengan lapisan emas dikerjakan oleh Clare Lewis. Sprei Christy dan sarung bantal Biba dari House of Fraser. Lukisan The Infamous Sex Etching in the Boudoir oleh LE GUN – Cob Gallery. Parket lantai adalah parket klasik yang dihitamkan dengan abu Jepang, produk dari Victorian Woodworks.

K A M A R M A N DI

Dengan bayangan kopi dan karamel, yang memancarkan perasaan tahun 70-an, kamar mandi ini merupakan kemewahan yang berselimut kehangatan. IDE DESAIN Lantai marmer dari Via Arkadia. Dinding marmer dari Geology Ltd. Bath-tub ditemukan di salah satu pasar barang bekas di Essex. Keran dan radiator dari Thomas Crapper. Kursi goyang Eames Rocker dari Modernica.

Lihat rumah indah lainnya di lifestylec.co.uk

DENAH

KAMAR TIDUR UTAMA

DAPURRUANG MAKAN

STUDIO KAMAR MANDI

RUANG KELUARGA

UTILITY

KAMAR TIDUR TAMU

GUDANG

SHOWER ROOM

60

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC

TER A S

FOR CONTACTS, SEE LIFESTYLEETC.CO.UK/STOCKISTS

Taman roof-top yang memamerkan pemandangan mengagumkan dari kota. IDE DESAIN Kursi burung Merak dari Dandy Apple Vintage – Etsy.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

61


HOMES / ETC

IDEAS TO STEAL MORE THAN A BIT OF HO HO KEY FEATURE Steel factory windows Dengan masa lalu di dunia komersial, rumah Alastair menyombongkan banyak gaya-gaya industrial yang saat ini banyak diadopsi dalam penataan rumah tinggal, termasuk jendela dengan 12 panel yang cantik ini. Mengingatkan kita akan desain yang kita kenal pada masa lalu, ketika jendela ini membuka di atas, membiarkan banyak udara segar mengalir masuk ke dalam apartemen sekaligus menyediakan banyak cahaya masuk. Menemukan jendela serupa tidaklah mudah, tetapi ahli restorasi jendela Fabro Sancuary (fabrosanctuary.com) menawarkan replika rangka atau rancangan khusus sesuai pesanan. Perkiraan harga sekitar Rp 11.886.500 per m2, termasuk pemasangan.

KEY SURFACES

DARI KIRI Lantai Papan kayu dari Ek – Ecora, Rp 1.424.000 per m2; Cat estate emulsi Green Smoke – Farrow & Ball, Rp 671.000 per 2,5 liter); dan kain Monkey Business F0998/03 perpaduan kapas/linen – Clarke & Clarke, Rp 645.500 per m

KEY PRODUCTS

Lampu Meja Pineapple dengan Shade Gold dari Darlighting

Lampu Lantai Metal Bow Leuchte von Zuiver dari Designbotschaft

Lounge Chair, karya Charles & Ray Eames, price by request

Runner Grey and Orange bahan Katun dan anyaman dari Ian Snow Sofa Budapest Threeseater warna Tan dari Swoon Editions

RISET FOTO /ARISA IMANDARI 62

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

FOTOGRAFI (LAMPU LANTAI) DOK. DESIGNBOTSCHAFT/PRESS LOFT; (LAMPU MEJA) DOK. DARLIGHTING/PRESS LOFT; (RAK) DOK. CUBIT/PRESS LOFT; (SOFA) DOK. SWOON EDITIONS/ PRESS LOFT; (KARPET) DOK. IAN SNOW/PRESS LOFT

Rak Regalsystem5 dari Cubit


LIVINGETC / PROMOTION

ATTRACTIVE SPACES Inspirasi ruang-ruang industrial rustic di rumah sutradara populer Joko Anwar.

TEKS JHONY HUTAPEA (EDITOR: FIVI ANJARINI) FOTOGRAFI RUMAH123

T

ak hanya piawai menyutradarai sebuah film, Joko Anwar ternyata juga andal menata desain interior huniannya. Industrial rustic menjadi pilihannya karena sejak dulu ia menyukai gaya ini. Dengan memanfaatkan barang-barang bekas dengan sentuhan kekinian, Joko menghadirkan interior unik yang kian memberikan karakter menarik pada hunian miliknya. Hunian pria kelahiran 3 Januari 1976 ini pun tampak terasa sekali kesan rustic-nya. Berbagai set meja-kursi kayu dan aksesori kayu unfinished pun terlihat di berbagai ruang, mulai dari ruang tamu hingga ruang makan. Sementara itu, di sisi kanan ruang tamu yang bersebelahan langsung dengan taman samping dan belakang digunakan dinding kaca, sehingga dari ruangan ini kita tetap dapat menikmati ruang terbuka hijau di luar sana. Di area taman juga didapati taman vertikal dengan berbagai pot tanaman yang

digantung, sehingga tampak unik selain menghadirkan suasana segar. Beranjak ke area privasi tempat tidurnya, sutradara film Janji Joni ini tetap konsisten dengan gaya industrial rustic-nya. Susunan kayu peti yang disusun sedemikian rupa di dinding difungsikan untuk meletakkan koleksi radio dan kamera lawas. Ada juga bangku bulat yang terbuat dari kaleng bekas, serta meja yang dicat ala kontemporer, menjadikan ruangan ini paling kental gaya industrialnya. Tidak hanya desain interior yang menawan, ternyata sebagian barang elektronik miliknya dioperasikan hanya lewat ucapan. “Alexa, turn light on in living room,� ucap pria yang memulai kariernya sejak 2005 ini untuk menyalakan lampu pada ruang keluarga. Aktivitas membaca berita, mendengarkan musik, mengetahui berita cuaca pun semakin mudah dilakukan hanya dengan ucapan pada barang elektronik di ruang black box. Sangat menarik!

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

63


practical

MAGIC

Lisa menitikberatkan pada fungsi, sedangkan Joel pada bentuk, tapi mereka berdua berhasil menciptakan rumah cantik di setiap sudut. Fotografi â „ Paul Massey

*

Teks â „ Joanna Simmons

*

Alih Bahasa / Fivi Anjarini


HOMES / ETC A R A H K E LORONG

Ubin lantai orisinal membentang di pintu masuk yang luas ini. “Anda tidak harus memiliki lorong besar untuk tipe rumah seperti ini, tapi ini sangat bagus jika Anda memiliki anak dan peliharaan,” ujar Lisa. GET THE LOOK Kerajinan kayu dicat oleh estate eggshell warna Off Black dari Farrow Ball. Cermin ditemukan di eBay. Gantungan jubah dari Anthropologie.

PROFIL RUMAH

PEMILIK Lisa Crawford, desainer bangunan, suaminya Joel, yang bekerja di periklanan, dan anak-anak mereka: Rufus, 6, dan Matilda, 4. PROPERTI Rumah bergaya Edwardian klasik di London di tenggara London. Lantai dasar terdiri dari ruang tamu, dapurruang makan/ruang keluarga dan toilet. Di lantai satu terdapat kamar tidur anak, ruang bermain, kamar tidur tamu, ruang shower, ruang studi. Kamar tidur suite terdapat di peralihan loft lantai atas.

FA MILY ROOM

Pintu geser, cahaya dari atap, dan dominasi kaca membuat bagian belakang rumah ini bermandikan cahaya. “Ruangan ini menghadap barat laut, jadi tidak banyak mendapatkan banyak sinar matahari,” jelas Lisa. GET THE LOOK Chandelier vintage, dari Dezanne di Clapham Common. Mural karya Ricardo Cavolo. Ini adalah lampu meja Globe dari Collectiviste di Etsy. Kompor barbecue di taman dari Round Wood of Mayfield.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

65


HOMES / ETC

RUA NG K ELUA RGA

Lisa membuat futon dengan dasar kayu, ditambah bantal dan lapisan serta matras dari Ikea. "Kami sering duduk di sini, sangat nyaman tak hanya enak dipandang," ujarnya. GET THE LOOK Chandelier vintage, dari Dezanne di Clapham Common. Mural karya Ricardo Cavolo. Ini adalah lampu meja Globe dari Collectiviste di Etsy. Kompor barbecue di taman dari Round Wood of Mayfield.

66

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

“Saya tidak akan pernah mau memiliki ornamen kecil di rumah saya,” ujar Lisa Crawford. “Jika tidak memberi manfaat, ini tidak ada gunanya!” Jadi, di sini kita berbicara tentang seorang perempuan yang memprioritaskan fungsi di atas segalanya. Tapi, jika Anda anggap ini agak sedikit kaku, coba lihat dulu rumah yang ia tempati bersama suami dan kedua anaknya, Rufus dan Matilda. Begitu anggun, material halus, seperti berpoleskan beton, marmer abu-abu, dan kayu daur ulang membentuk kesatuan. Karya seni orisinal menghadirkan warna dan personalitas, percampuran benda vintage sehingga tampak memukau. Sangat fungsional mungkin, tapi rumah ini tetap terasa hangat dan trendi. Nyatanya, rumah ini meref leksikan selera kedua pemiliknya. “Kami menemukan kebahagiaan medium,” kata Lisa. “Joel sangat memfokuskan pada desain, tapi terkadang tidak praktis. Dia ibarat seperti worktop dapur yang sangat bersih, tanpa wastafel atau kompor di atasnya, yang bisa mengacaukan garis bersihnya!” dia menambahkan sambil tertawa. “Buat saya, ini harus fungsional. Saya menginginkan rumah untuk bekerja, tidak saja sebagai karya seni yang untuk dilihat. Lisa yang berasal dari Swedia dibesarkan di Abu Dhabi, tapi estetika fungsionalnya ini berasal dari akar Scandi-nya. “Saya berusaha mendesain secara insting,” ujar Lisa. “Terlalu banyak inspirasi di luar sana, jadi bisa sangat membingungkan. Pada renovasi terakhir, kami menggunakan kertas dari majalah. Sekarang, banyak sekali pilihan.” Secara natural membentuk palet monokrom pada dinding putih dan kerajinan kayu berwarna hitam, Lisa banyak menggunakan furnitur built-in yang praktis dan juga trendi. Kursi panjang modular di ruang keluarga juga sangat nyaman dan hemat tempat, sedangkan dinding kabinet dapur dari Ikea, bagian dilapisi depannya dilapisi plywood. Sebagai desainer bangunan, Lisa memetakan apa saja kunci perubahan untuk rumahnya sendiri, sebelum mempekerjakan insyinyur struktural untuk menggambar denah. Dia mengingat kembali buruknya desain kamar tidur di loft dan en suite di lantai dasar yang diperluas ke sisi lain agar ruangan di belakang rumah lebih luas. Sekarang ini terdapat ruang tamu, ruang makan, dan area memasak dengan dapur yang dengan pintar diposisikan sepanjang dinding bagian dalam. “Anda sering mendapati dapur yang diperluas di satu sisi, tapi Anda tidak bisa menata meja dan kursi juga ruang duduk,” ujarnya. Kami ingin semuanya di sini.” Sekarang, di sinilah multifungsi rumah, dengan Rufus dan Matilda yang sering menutupi lantai dengan bahan-bahan untuk berprakarya di pagi hari. Kami menghabiskan waktu 90 persen waktu kami di sini,” ujar Lisa, “tapi bukan berarti di sini selalu berantakan!” Jauh dari kegiatan anggota keluarga, sebuah ruang keluarga di bagian depan menawarkan ketenangan, termasuk adanya perapian. “Rumah kami yang sekarang sangat terbuka, jadi tidak ada ruangan mana pun yang benarbenar tenang,” jelas Joel. “Sangat menyenangkan memiliki ruang duduk, terutama di saat musim dingin dengan api menyala.” Ruangan ini terpisah secara fisik, tapi tidak secara visual, terlihat dari lorong melalui pintu kayu dan kaca yang digunakan menuju taman, seakan dibatasi dengan partisi cantik. Sebagaimana banyaknya furnitur built-in, ruangan-ruangan memiliki atmosfer terorganisasi, dengan beberapa buah pajangan yang digantung. “Kami tidak menyukai barang baru,” ujar Lisa, “ jadi agak sulit memang menemukan yang kamu mau.” Oleh karena itu, tidak ada coffee table di ruang keluarga dan inilah mengapa kursi makan yang simpel dari Ikea berbedabeda pengaturannya untuk setiap rumah. “Memang, membutuhkan waktu untuk membuat sebuah rumah yang nyaman.” kata Joel. “Anda tidak dapat begitu pergi ke tempat perbelanjaan dan membeli satu jenis dan pergi begitu saja”—biasanya Anda dan pasangan akan berdebat dulu mengenai estetika dan fungsionalitas! “Jadi, sebaiknya apa yang lebih dulu diutamakan: desain atau fungsi?” Joel bertanya, dan tersenyum kepada Lisa. “Saya rasa Anda tidak dapat memiliki keduanya,” Lisa menjawab. Melihat rumah cantik ini, kami berkesimpulan bahwa Lisa benar. Temukan karya Lisa lainnya di thespaceologists.com


HOMES / ETC RUA NG TA MU

“Kami membelinya foto ini di Prancis.” ujar Lisa. “Ini sangat sempurna mirip ayahnya Joel, yang sangat komikal.” GET THE LOOK Kompor ini adalah kompor kayu bakar Dante dari Carron. Kursi berlengan abad pertengahan dari 20thC Quarters. Sofa dari Raft. Keramik bentuk kepala ditemukan di Affordable Art Fair, karya seniman Swedia Johan Thunell.

“Sangat menyenangkan memiliki ruangan nyaman untuk bersantai – ruangan ini memiliki atmosfer yang lebih menenangkan dibandingkan ruang keluarga kami.” l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

67


HOMES / ETC

“Joel selalu anti-marmer-agak mengilap—tapi saat kami melihatnya, kami menyukainya.”

68

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC

DA PUR-RUA NG MAKAN

Material vintage dan daur ulang memberi nyawa dan karakter di ruangan ini—lantai dipotong dari kayu reklamasi, sedangkan meja dibuat dari potongan marmer reklamasi, bagian kakinya dikerjakan oleh tukang besi. GET THE LOOK Ini adalah kursi makan Stefan dari Ikea. Bangku vintage dari Retrouvius. Karya seni karya seniman Brazil, Carlos Contente yang dibeli di Frieze London.

DA PUR

Kayu reklamasi yang dulunya digunakan untuk meja lab sekolah kini dapat digunakan untuk rak. “Teradapat tulisan grafiti di sana,” ujar Joel. “Anda jadi teringat hal-hal yang Anda telah lakukan pada saat pelajaran Biologi yang membosankan.” GET THE LOOK Kayu reklamasi Iroko dari Retrouvius.

DA PUR

Lisa mendesain dapur dengan lemari dari lantai sampai plafon untuk memaksimalkan ruang. Bodynya dilapisi oleh pintu ply custom. GET THE LOOK Kabinet dapur dari Ikea. Worktop berlapis semen mengilap karya Mortise Concrete.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

69


HOMES / ETC K A M A R TIDUR TA MU

Barang-barang vintage, karya seni kaya warna, dan gaya yang energik menghasilkan tampilan karakter dekorasi pasangan yang unik. GET THE LOOK Lampu meja ’60-an karya Sir Terence Conran untuk Habitat dapat ditemukan di eBay.

RUA NG TIDUR TA MU

Formula yang sama, furnitur kayu hitam dengan dinding putih mendominasi rumah ini. GET THE LOOK Furnitur kayu dicat dengan estate eggshell Off Black dari Farrow & Ball. Kursi anyaman adalah barang antik. Ini merupakan karpet Monochrome Spring dari House Doctor di Design Vintage.

70

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC

“Rufus dan Matilda berbagi ruangan untuk sekarang dan sampai mereka merasa bosan tidur dengan bunk bed ini.�

K A M A R RUFUS DA N M ATHILDA

Mengatur rak seperti ini, panel dinding MDF, memberikan fleksibilitas sebagaimana perkembangan anak. GET THE LOOK Bunk bed dan seprai dari Ikea.

HOME TRUTHS

Lisa, hal terbaik apa yang dilakukan musim dingin ini? Tidur seharian di kamar. Musim gugur – yang disukai dan tidak disukai? Disukai: warna dedaunan. Tidak disukai: membersihkan dedaunan itu. Makanan yang cocok buat Anda? Apa pun yang dimasak lama, dengan wine! Buku terakhir dibaca yang Anda sukai? Fungus the Bogeyman karya Raymond Briggs. Seberapa banyak tidur yang Anda perlukan? Sebanyak yang bisa saya dapat. Saat di bar, apa yang Anda butuhkan? A double. l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

71


HOMES / ETC DENAH STUDI DAPUR-R. SARAPAN/ R.KELUARGA

SHOWER

KAMAR ANAK

WC K. BERMAIN R. TAMU

LORONG

Lantai dasar

K. TIDUR TAMU

Lantai satu

EN SUITE

K. TIDUR UTAMA

WALK-IN WARDROBE

Lantai dua M A STER EN SUITE

“Saya terobsesi dengan ubin putih dan list ubin hitam,” aku Lisa. GET THE LOOK Ubin dinding dan ubin lantai anti-licin Smoked Embers dari Walls and Floors. Bathtub dari The Cast Iron Bath Company.

Telah terdapat satu kamar tidur di loft ketika Lisa dan Joel membeli rumah ini, tapi memiliki plafon yang rendah dan jendela kecil. “Ini sebuah pekerjaan yang buruk,” ujar Lisa. “Kami tidak yakin merombak ini dalam waktu bersamaan dengan merombak rumah atau nanti. Akhirnya, kami melakukannya. Rumah terasa belum lengkap jika kami tidak melakukannya.” GET THE LOOK Kayu reklamasi Iroko digunakan untuk headboard dari Retrouvius. Lampu dinding sconce dari Spark & Bell di Etsy.

72

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

STYLING ASSISTANT THEA BABINGTON-STITT FOR CONTACTS, SEE LIFESTYLEETC.CO.UK/STOCKISTS

K A M A R TIDUR UTA M A


HOMES / ETC

IDEAS TO STEAL PRACTICAL MAGIC KEY FEATURE Painted wood double doors Teras rumah Lisa dan Joel memiliki lorong tak biasa yang sangat luas, membuat semuanya tampak terang ditambah partisi kayu dan kaca menuju ruang keluarga dan termasuk pintu fantastis menuju area taman. Dicat hitam yang merupakan ciri khas warna keduanya, secara keseluruhan terlihat serasi dengan ubin monokrom. Untuk desain serupa, hubungi konsultan desain interior di kota Anda.

KEY SURFACES

DARI KIRI Lantai kayu ek Baker Street, Rp 911.000 per m2, Ecora; Cat emulsi MidnightSerenade, Rp 448.000 untuk 2,5l, Valspar di B&Q; dan Ubin porselen VisionsConcrete, Rp 1.743.000 per m2, Domus.

FOTOGRAFI BAR STOOL) DOK. M. NUHRIZAL; (BATHTUB) DOK. AGAPE; (LAMPU MEJA) DOK. ROCHE BOBOIS; (POUF) DOK. MOROCCAN BAZAAR; (COOKER) DOK. LUDLOW STOVES/PRESS LOFT

KEY PRODUCTS

Pearcut Bathtub, karya Patricia Urquiola, Agape, price by request

Pouf, Moroccan Bazaar, price by request

Bar stool, Puriartha, price by request

Mougins Table Lamp, Roche Bobois, price by request

Rosa XXL Wood Burning Cooker, ludlowstoves.co.uk, Rp 16.100.000

RISET FOTO / FIVI ANJARINI l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

73


Glam ROCKS

Dengan gaya rumah yang memenuhi kualifikasi sebagai rumah dengan gaya rock and roll, kediaman keluarga Joanna dan Mark merupakan sebuah perayaan dari kemegahan yang mewah

*

*

Fotografi ⁄ James Merrell Produksi ⁄ Mary Weaver Penulis ⁄ Jo Leevers Alih Bahasa / Fransiska Erlyana Anggita

*

74

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


HOMES / ETC

HOME PROFILE

PEMILIK Joanna Shipton merupakan mantan model yang saat ini menjadi ibu penuh waktu, suaminya Mark, menjabat sebagai direktur dan juga pemilik dari Hertford House Hotel, dan anak-anak mereka Emmie (9), Harrie (6) serta Hardy (4). Betty, seekor anjing Buldog juga tinggal bersama dengan mereka. PROPERTI Rumah ini merupakan rumah legendaris, satu lantai, yang berada di daerah Hertfordshire, Inggris. Di dalamnya terdapat ruang keluarga yang menyatu dengan ruang makan, dapur, kamar tidur utama, kamar tidur anak, kamar mandi, ruang rias, ruang utilitas dan WC.

RUA NG MAKAN

Gantungan karya Tom Dixon sangat cocok berada di tempat ini, di antara lukisan kontemporer dan profil arsitektur Georgia. Joanna dan Mark menemukan tumpukan lukisan ini di ruang bawah tanah. Mereka memutuskan untuk menggantungnya di atas meja makan bersama dengan sebuah lukisan modern. ‘Tempat ini terasa sempurna untuk menggantung lukisanlukisan ini, di sinilah mereka seharusnya berada’, ujar Joanna. GET THE LOOK Meja makan dari Ligne Roset. Kursi makan klasik ini diimport dari Norwegia dan dilapisi oleh kulit dariMint List Interior Design. Lukisan merupakan karya Barry Daniels, sedangkan karya seni yang berada di sudut kiri merupakan karya Neil Gall. Bunga dirangkai merupakan produk dari Love Flowers.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

75


M RUANG KELUARGA

Desain era lawas memenuhi ide gaya saya. "Orangtua saya memiliki rak étagère saat saya beranjak remaja—namun ini bukanlah apa-apa kecuali menambah kesan glamor," jelas Joanna. GET THE LOOK Rak étagère gaya 1970-an diimpor dari Belanda dan kursi Fifties German dilapisi ulang dari The Mint List Interior Design.

76

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

ick Jagger dan Jimi Hendrix berpesta di ruang keluarga kami dan Rod Stewart serta Maggie May di salah satu ruang tidur kami, sehingga menjadi suatu kejahatan jika kami tidak membuat pesta Natal di sini,’ ujar Joanne Shipton. Dia dan suaminya Mark tinggal di rumah satu lantai di Hertfordshire yang menjadi tempat legendaris rahasia di mana para tokoh kreatif terkenal berkumpul pada tahun 60-an.Artis pop besar termasuk Peter Blake pernah menempati rumah ini. Ken Russel ingin membuat film Woman in Love di tempat ini, tetapi ditolak dengan alasan untuk menjaga kerahasiaannya. Serupa dengan tempat persembunyian Keith Richard, tetapi tanpa ada serbuan dari kepolisian. ‘Kami membeli rumah ini dari anak lelaki artis Barry Daniels, salah satu dari orang-orang berjiwa bebas yang mendirikan koleksi the Danad Design dan membuat segala sesuatunya terjadi di tempat ini.’ Ujar Joanna. ‘Hingga saat ini, aura kreativitas dalam tempat ini masih sangat terasa.’ Sisa-sisa kehidupan dari penghuni rumah sebelumnya – dari lukisan hingga perabotan – menumpuk di berbagai sudut ruangan ketika kami pertama kali datang ke rumah ini. ‘ Sangat sulit bagi kami saat itu untuk melihat melalui itu semua, tetapi perlahan, rumah ini menampakkan dirinya, seperti harta yang tersembunyi,’ ujar Joanna. Ketika kami mencoba untuk menemukan gaya yang tepat untuk memenuhi sejarah rumah ini – belum lagi gaya arsitektur yang ditambahkan oleh Sir John Soane pada abad ke-18—Joanna dan Mark mengundang Camilla Kelly dari The Mint List Interior Design. ‘Kami sering bekerja sama,’ ujar Joanna. ‘Camilla memiliki kemampuan untuk memilih barang yang memancarkan kemewahan, yang sesuai dengan lingkungannya dan tidak berlebihan. Ukuran sebenarnya dari ruangan ini pada awalnya terlihat menyeramkan. ‘Kami pindah ke tempat ini dari rumah yang lebih "normal", dan gaya kami lebih kepada gaya yang rapi dan kontemporer,’ ucap Joanna. Beberapa barang telah dipesan dan dipasang di rumah mereka, tetapi secara keseluruhan, Joanne dan Mark merasa perlu memikirkan kembali gaya mereka dalam menata rumah. Dibutuhkan tekstur lebih kuat serta perabot yang dapat menambah kesan megah. Dan efek keseluruhan yang dibutuhkan adalah efek glamor. Camilla membantu kami mengubah ruangan yang sebelumnya terasa gelap dan terkungkung menjadi sebuah aliran ruang yang menyatu,’ ujar Joanna. Pusat dari aktivitas keluarga berada di ruang keluarga yang tergabung dengan ruang makan, disatukan dan diperhalus dengan penggunaan beludru, rak berkilau, dan lapisan tirai tebal. Lampu gantung dari Tom Dixon menambah kesan drama dengan proposi yang tepat. Seper ti mengha rapk an kedatangan Santa Klaus, tampak luar perapian di rumah ini direstorasi ke bentuk semula. Namun pintu masuk utama rumah ini, yang dirancang oleh Sir John Soane dengan megahnya, merupakan bintang dari arsitektural rumah ini. Dengan pilar bergaya Ionic yang merupakan prototipe dari rancangannya untuk Bank of England. ‘Pemandangan pintu masuk itu dari sudut jalan telah membuat kami terpesona sejak awal kami melihatnya,’ ucap Joanna. Tinggal di dalam rumah yang merupakan salah satu peninggalan bangunan bersejarah yang diakui pemerintah Inggris, pasangan ini tetap mempertahankan bentuk arsitektural dari bangunan ini. Joanna mengatakan: ‘Dengan rumah (bersejarah) ini, seakanakan kami bertugas untuk merawatnya untuk generasi yang akan datang.’ Dan mengetahui lebih banyak mengenai masa lalu bangunan ini menjadi hal yang menyenangkan bagi mereka. Di ruang bawah tanah, Joanna dan Mark menemukan tumpukan lukisan yang ditinggalkan oleh seniman Barry Daniels dan meminta ijin pada anak lelakinya agar mereka dapat memajangnya di dalam rumah mereka. Digantung sejajar dengan ornamen abad ke-18 , lukisan-lukisan ini merupakan penghargaan yang sempurna bagi kreativitas masa lalu rumah ini. ‘Ketika kamu berjalan memasukinya, kamu dapat merasakan hal-hal indah yang pernah terjadi di sini,’ ucap Jo. ‘Sekarang di sinilah kami, dan kami yakin akan ada banyak masamasa indah yang akan datang.’ Lihatlah karya-karya The Mint List Interior Design di themintlist.com


HOMES / ETC

RUA NG K ELUA RGA

Suasana biru yang sendu serta warna abu-abu pucat menegaskan guratan keanggunan dari kursi abad pertengahan. ’Kami ingin suasana yang santai, sesuatu yang jarang sulit dirasakan di sini,’ ujar Joanna. ‘Rumah ini selalu sedikit di luar kebiasaan.’ GET THE LOOK Kursi dari Brissi via The Mint List Interior Design. Ottoman dari sofa.com. Bantal di lantai oleh Timorous Beasties. Karya seni – dibeli secara online – karya dari seniman tak dikenal. Ukiran di sekitar perapian dari Pure Evil.

"Kami ingin menciptakan rumah keluarga yang nyaman di dalam arsitektural ini"

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

77


RUA NG PEN ER IM A TA MU

Betty menjadikan ruang ini sebagai ruang khusus untuk memeriksa semua tamu yang berkunjung ke dalam rumah. Ruang penerima tamu serta lorong dirancang oleh Sir John Soane, diadaptasi dari gaya arsitektur Georgia.

DA PUR

Kompor Aga klasik diletakkan di tempat aslinya. ‘Kompor ini memasak kalkun Natal dengan sempurna – cukup ditinggal semalaman,’ ujar Joanna. GET THE LOOK Lampu dibeli via The Mint List Interior Design. Lapisan atas kompor Aga digunakan untuk range cooker.

78

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

KAMAR TIDUR UTAMA

‘Kursi lounge kami (Eames) adalah salah satu perabot yang dapat dialihkan ke rumah ini secara mulus dari rumah kami sebelumnya,’ ucap Joanna. Kamar ini memiliki proporsi yang tepat untuk sebuah cermin Perancis yang tinggi. GET THE LOOK Kursi lounge dari Eames dan ottoman: Vitra – Heal’s. Karpet: Jacaranda. Cermin dari Gloss Reclaim. Karya seni: edisi terbatas dari seniman Amerika, Maya Hayuk, dengan judul Reggae Soundsystem.


HOMES / ETC

HOME TRUTHS

Apa minuman favoritmu? Whispering Angel Rose dalam botol dingin. Siapa tamu pesta makan malam idamanmu? Iron Man untuk Hardy, Luke Skywalker untuk Harrie, Zoella untuk Emmie, Shawn Stussy untuk Mark dan Mel serta Sue untuk saya. Kalau kamu bisa kembali ke masa lalu, kemana kamu akan pergi? Ke rumah kami pada tahun 50-an. Apakah anak-anak percaya akan Bapak Natal? 100% ya! Apa yang kamu harap akan kamu temukan dalam kaus kaki natalmu tahun ini? Tiga anak kecil yang bahagia serta sesuatu yang berkilau! Pohon natal – asli atau buatan? Selalu asli. Semakin besar akan semakin baik.

KAMAR TIDUR UTA M A

‘Ketinggian dan kemewahan dari kamr tidur ini telah benar-benar memanjakan kami,’ ujar Joanna. ‘Ketika kami bepergian dan menginap di hotel, kami berpikir, “Meh, ini ok sih, tapi.... GET THE LOOK Ottoman dari sofa.com. Kursi di sisi tempat tidur, tirai serta kepala tempat tidur dari The Mint List Interior Design. Meja sisi tempat tidur dari Zara Home. Poster Marilyn Monroe karya Warhol bisa didapatkan di allposter. co.uk.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

79


KAMAR TIDUR A NA KA NA K

Sebuah tempat yang menjadi pusat bermain dan belajar untuk anak-anak dan temanteman mereka, dimana tempat tidur teasa sebagai tempat yang lebih pribadi. GET THE LOOK Karpet dari Heal’s. Lampu bintang dari The Mint List Interior Design.

KAMAR M A N DI

Cermin di dalam cermin adalah detil yang cerdas. ‘Ini seperti mengingatkanmu bahwa saat ini kamu sedang berada di dalam sebuah tempat bersejarah, tetapi dengan banyak hal modern yang berpadu di dalamnya.’ Ujar Joanna. GET THE LOOK Wastafel dan shower dari Heritage Bathrooms. Cermin yang lebih kecil merupakan barang antik dengan gaya Venesia dari The Mint List Interior Design. Wallpaper dari The Tarovine, sedangkan tempat sabun dan botol dari House of Hackney.

80

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

EKSTERIOR

‘Rumah ini memiliki pintu masuk impian – kami menyukainya bahkan sebelum kami masuk kedalamnya,’ ucap Joanna.


HOMES / ETC KAMAR TIDUR A NA K

Kepala tempat tidur yang sangat tinggi, berfungsi juga sebagai pinboard dengan inisial anak-anak di setiap tempat tidur untuk memberikan identitas ruang pribadi dalam sebuah ruangan luas yang digunakan bersama. ‘Inisial ini membantu untuk memberikan kelembutan ke seluruh ruangan,’ ujar Joanna. GET THE LOOK Kepala tempat tidur merupakan pesanan khusus oleh The Mint List Interior Design menggunakan kain dari Barneby Gates. Rak buku dari Great Little Trading Co. Karpet dari Rockett St. George. Sprei dari Smallable. Temukan perabotan serupa di M&S.

DENAH K. TIDUR ANAK

RUANG UTILITAS

KAMAR GANTI

DAPUR WC

K. MANDI

R. TAMU/R. MAKAN K. TIDUR UTAMA LORONG

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

81


HOMES / ETC

IDEAS TO STEAL GLAM ROCK KEY FEATURE Extra-high double door Merupakan bagian dari perpaduan antara peninggalan Joanna dan Mark dengan rumah ini. Pintu yang mengagumkan inikemungkinan dipasang pada saat pemugaran yang dilakukan oleh Sir John Soane pada abad ke-18. ‘Pintu ini benar-benar menonjol,’ ujar Camilla Kelly, yang telah merenovasi rumah ini atas nama The Mint List Interior Design (themintlist.com). Untuk menciptakan kembali suasana sebelumnya, Kelly menyarankan untuk mengunjungi situs yang menawarkan barang-barang mewah yang telah digunakan sebelumnya, seperti Retrovious (retrovious.com) atau English Salvage (englishsalvage.co.uk).

KEY SURFACES

DARI KIRI Papan kayu Oak dari abad 18 – 19,The Reclaimed Flooring Co: Rp 5.604.000 per meter persegi; Cat: Andaman Sea emulsi matt, Fired Earth , Rp 671.000 per 2,5 liter; dan kain: Kuba Cay Z418/10 campuran linen, Seal – Zinc Textiles, Rp 1.613.500)

KEY PRODUCTS

Mika Lounge Chair, Vivere, price by request

Smila Stjarna - lampu dinding, Rp 99.000, Ikea

Belle Dining Table (L160 X D90 X 76 cm), VL Brio, Rp 6.499.000 Lounge Chair, karya Charles & Ray Eames, price by request

RISET FOTO / FIVI ANJARINI 82

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

FOTOGRAFI (LAMPU BINTANG,) DOK. LIVINGETC ID/M. NUHRIZAL (KURSI) DOK. VIVERE, (LAMPU MEJA) DOK. DECOROUS, (MEJA) DOK. VL BRIO, (LOUNGE CHAIR) DOK. RAY & EAAMES/WALTER KNOLL

Bourgie Table Lamp, Kartell di Decorous, price by request


DESIGN INSPIRATION / PEOPLE / PLANNING / SHOPPING

91

ASK A DESIGNER

Tanya jawab seputar hunian dan interior

92

MAGICAL SPIRIT OF CELEBRATION

Inspirasi untuk memperindah rumah agar terlihat lebih istimewa di Hari Natal

106

DESIGN PROFILE

Cerita Nathaniel Wijaya dalam mengejar mimpinya mendirikan Levendig Interior & Architecture

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

83


DESIGN / SHOPPING

DESIGN NEWS Info seputar dunia teknologi dan appliance terbaru.

Dengan pengalaman 100 tahun, Electrolux tampaknya sangat memahami kebutuhan konsumen akan pengisap debu yang berperforma terbaik, memerhatikan desain, serta praktis. Ergorapido® Lithium ZB 3114AK Stick ini contohnya, selain hemat listrik (18 Volt) dan dapat digunakan di ruangan kecil, penyedot debu ini juga dirancang dapat berdiri sendiri dengan tegak, sehingga tidak menyulitkan jika Anda harus membuka pintu atau mengangkat telepon saat sedang membersihkan. Berkat semua kelebihannya ini, Electrolux Ergorapido® yang terdiri dari pun memenangi berbagai penghargaan, termasuk ‘Red Dot’ Award, ‘Good Design’ Award. ‘iF Design’ Award dan ‘Plus X’ Award. (electrolux.co.id)

SAFETY HOME

Salah solusi yang ditawarkan Schneider untuk keamanan tinggal di rumah maupun apartemen, Xightor Pro yaitu berupa lobby phone dan touch screen indoor station. Solusi ini mampu melakukan pemantauan dan komunikasi yang mudah dan aman serta memastikan keamanan 24 jam untuk seluruh hunian. Terinspirasi oleh desain full-flat sakelar ZENcelo yang telah memenangi berbagai penghargaan, alat ini juga bisa bekerja secara terintegrasi dengan sistem kontrol pintu masuk, dan sistem smart home. (schneider-electric.com)

HEALTHY IN STYLE

GLOW LOUD

Pengeras suara aGLOW dari Kreafunk sangat cocok untuk menemani malam-malam liburan Anda di tepi pantai. Selain anti-air, pengeras suara yang dapat dikoneksikan dengan ponsel atau Bluetooth ini juga dilengkapi dengan lampu LED. Dengan menggunakan baterai Lithium mA/h, AGlow Kfhs09 ini mampu beroperasi selama 20 jam. Rp 1.290.000. (einrichten-design.com)

84

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Bukan cuma gelang semata, Fitbit Alta™ membantu mengubah gaya hidup Anda untuk menjadi lebih positif. Segala aktivitas sehari-hari, mulai dari olahraga hingga berjalan terekam baik di gelang yang dapat disinkronisasikan dengan Mac OS X, iPhone, iPad, Android, dan Windows 10 ini. Bahkan, Fitbit Alta™ dapat mengetahui seberapa lama tidur dan nyenyaknya Anda, sehingga membantu Anda dalam menentukan pola tidur yang lebih baik. Rp 1.689.000 di johnlewis.com. (fitbit.com)

TEKS & RISET FIVI ANJARINI FOTOGRAFI (ELECTROLUX) DOK. ELECTROLUX, (FITBIT) DOK. JOHN LEWIS, (XIGHTOR PRO) DOK. SCHNEIDER/ PR, (SPEAKER) DOK. PRESS LOFT/EINRICHTEN-DESIGN.COM

CHIC & EXCELLENT


DESIGN / STYLE

FOTOGRAFI: DOK. ONG CEN KUANG, TEKS: ARISA IMANDARI

UPON THE SKY DESAINER Budiman Ong DETAIL Lampu dinding Matahari, dari koleksi ALAM di Ong Cen Kuang LATAR BELAKANG Ong Cen Kuang, sebuah brand pencahayaan lokal yang berbasis di Bali, kembali meluncurkan koleksi terbarunya, ALAM. Brand yang sering menjadi peserta Maison & Objet ini selalu terinspirasi dari alam dan membuat karyanya dengan penggunaan teknik seni origami dan pemotongan kertas. Salah satu dari koleksi ini, lampu dinding Matahari, dibentuk menyerupai sang mentari. Bentuknya yang menarik dihasilkan melalui pola geometris yang menciptakan kedinamisan serta permainan cahaya dan bayangan. (ockdesigns.com)

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

85


DESIGN / PROFILE

NATHANIEL WIJAYA Unsur tradisional dikemas sedemikian rupa oleh pendiri, CEO, sekaligus desainer Levendig Interior & Architecture ini sehingga menghasilkan gaya eksentrik yang tetap dinamis. Wawancara / Fivi Anjarini Fotografi / Dok. Levendig Interior & Architecture

S

aat ini makin banyak desainer interior muda yang berbakat dalam mendesain produk, dan bahkan telah mandiri mendirikan perusahaannya sendiri. Nathaniel Wijaya adalah salah satu di antaranya. Di usianya yang menginjak 32 tahun, lulusan Desain Interior Universitas Tarumanagara ini telah berhasil mewujudkan satu demi satu impiannya, di antaranya yaitu mendirikan biro konsultan interior dan arsitektur sendiri yang diberi nama Levendig. Selain itu, ia juga meluncurkan koleksi perdananya yang terdiri dari rangkaian kursi kerja yang terinspirasi dari kebudayaan Jawa, khususnya batik. Berbagai proyek telah ditanganinya, antara lain untuk bidang desain interior, Sealy mattress Indonesia di semua Sogo dan Home Sollution (2013-2015), Mattras Inc Greenbay (2014), IBM Road Show 2013, Apartement Cental Kemanggisan/ Show Unit, Road Show, Lobby Area (2014), Pakubuwono Terrace, private residence (2015), Clinic Raycare (Kalideres, 2014–2015), Bank Bahtera Masyarakat (2013–sekarang), Top Center, Meeting Area (2015), Arya Duta Apartment - private residence (2016), Spring Hill - private residence - master bedroom (2016), Tuft and Quilt Mattress - Hartono Mall dan Grand Palace (2016), Dermabeautica Clinic - Alam Sutera (2016), Shakti Head Office - Batu Tulis (2016). Sementara untuk proyek arsitektur antara lain Garden Marble Residence PIK Jakarta (2013), Green Garden Residence - Jakarta, 2013), Private Villa - Pelabuhan Ratu (2014), AY Residence - Green Garden Jakarta (2015), Green Ville Residence - Green Garden (2015), E Residence, PIK (2015), bangunan BPR -Yogyakarta (2016), Shakti Management School - Ciputat (2016), Sudirman Tower Condominium (2016) Bagaimana awal mula ketertarikan Anda di dunia desain interior? Saya memiliki ketertarikan di dunia interior desain sejak saya kecil. Saya suka menggambar scene tokoh

86

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


DESIGN / PROFILE

favorit saya lengkap dengan perspektif ruangannya. Berangkat dari daya imajinasi seni yang cukup tinggi, saya mulai mengarahkannya lebih spesifik ke dalam desain interior. Apakah Anda menemui kesulitan saat menekuni bidang yang Anda geluti saat ini? Apakah sesuai dengan cita-cita Anda? Kesulitan pastinya ada, mulai dari persaingan yang kompetitif, mempertahankan idealis saya sebagai desainer tanpa menganggu keinginan dari klien. Pencapaian saya sekarang sudah tepat pada jalur untuk menuju ke cita-cita saya, tetapi belum mencapai apa yang saya cita-citakan, yaitu kiblat desain di Indonesia bisa lebih mengarah kepada kebudayaan kita sendiri yang di mana menurut saya kebudayaan Indonesia merupakan inspirasi yang tiada habisnya. Tolong ceritakan tentang Levendig dan latar belakang didirikannya? Berangkat dari pengalaman kerja selama enam tahun di dunia desain interior, saya memutuskan untuk maju dan resmi mendirikan Levendig pada tahun 2013. Siapa sajakah tim desain Levendig dan latar belakang masing-masing? Untuk desain interior, saya kerjakan sendiri untuk menjaga kualitas dan keaslian. Untuk tim arsitek di kepalai oleh adik saya, Ansis Wijaya yang merupakan lulusan dari Universitas Tarumanagara tahun 2011. Untuk supporting architect dibantu dengan Livia Louise dan Meidy Himawan dengan latar belakang arsitek. Bisakah diceritakan mengenai karya perdana Anda yang terinspirasi dari batik Indonesia? Karya ini terinspirasi saat saya membaca sejarah mengenai Kesultanan Banten yang merupakan putra dari Sunan

DARI KIRI BAWAH KE KANAN Foto profil Nathaniel Wijaya; Bar Cafe Jakarta; Desta, terinspirasi dari ikan Sura dan Buaya; Springhill Golf Kemayoran; Bank Bahtera Masyarakat;

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

87


DESIGN / PROFILE

Gunung Jati asal Cirebon. Berangkat dari sejarah ini, lantas menginspirasi saya untuk menggali lebih dalam mengenai kebudayaan Jawa yang mungkin tidak banyak diketahui orang banyak di zaman sekarang ini, seperti Pranoto Mongso, yang kemudian saya hubungkan dengan 12 batik asli dari 12 kota besar yang ada di Jawa melalui hari jadinya. Inspirasi yang saya pakai tidak terbatas hanya dari motif batik saja, tapi lebih ke motif-motif tradisional lainnya, contohnya ukiran pada credenza TV yang terinspirasi dari motif Pa’kapu Baka asal Toraja atau meja yang terinspirasi dari bentuk jam tangan Corum yang saya padu padankan dengan motif mahkota Kesultanan Banten, motif Surakarta, dan motif Yogyakarta. Bagaimana antusiasme masyarakat selama ini terhadap koleksi kursi batik Anda dan motif apa yang paling banyak disukai? Antusiasme dari masyarakat cukup baik, terutama karena karya ini merupakan segmen

88

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

SEARAH JARUM JAM DARI KIRI BAWAH Proyek Wing Master Bedroom, Jakarta; Bar Cafe Jakarta; Kapitu-Babon Angrem Riningan terinspirasi dari batik Solo; Dermabeautica - Aesthetic Clinic, Alam Sutera; Sudirman Tower Condominium; Palabuhan Hotel, Jawa Barat


DESIGN / PROFILE

baru di market furnitur, sehingga banyak yang menganggap bahwa koleksi ini inovasi yang baru dan inspiratif. Untuk motif yang lebih populer adalah batik Mega Mendung dari Cirebon, batik Tugu Malang dari Malang, batik Jalak Harupat dari Bandung, batik Merak Ngibing dari Garut, dan pastinya batik Ciliwung Marunda dari DKI Jakarta. Menurut pengalaman Anda selama ini, apa perbedaan mendasar dari klien lokal dan nonlokal? Klien lokal lebih banyak mempunyai standard dengan desain dari luar negeri atau kebarat-baratan. Sementara untuk klien nonlokal justru banyak yang sangat menyukai unsur tradisional dan lebih terbuka dengan konsep yang berbeda tren yang ada sekarang. Hal apa yang paling banyak menginspirasi Anda dan tim saat mendesain? Inspirasi kami terutama dari kebutuhan klien, yang kemudian kami sesuaikan dengan elemen-elemen desain yang mendukung sebagai acuan desain kami. Bagaimana jika tim Anda mengalami perbedaan pendapat klien? Bagaimana menyikapinya?Biasanya kami mengadakan meeting dan berdiskusi untuk win-win solution. Apa proyek pertama di bidang desain dan arsitektur? Bagaimana kesan Anda terhadap proyek tersebut dan pengalaman berharga apa yang Anda dapat dari sana? Untuk desain interior, proyek pertama kami adalah Sealy mattress Indonesia. Pengalaman berharga yang saya dapat adalah dalam menyempurnakan produksi agar sesuai dengan gambar desain saya. Untuk arsitektur, proyek pertama adalah Green Garden private residence. Di sini saya belajar bagaimana memahami keinginan klien dengan baik dan menerapkannya ke dalam desain. Tiga kata yang dapat merepresentasikan karakter desain Levendig ‌ Inovatif, fungsional, eksentrik. Menurut Anda akan seperti apakah Levendig dalam beberapa tahun mendatang? Levendig akan menjadi salah satu perusahaan desain yang memiliki fungsi untuk customer dan menjadi pilihan pertama bagi customer yang mencintai kebudayaan Indonesia.

Siapakah arsitek/desainer interior favorit Anda? Bagaimana jika Anda diberi kesempatan untuk berkolaborasi dengan mereka? Menurut saya, semua desainer, baik luar maupun dalam negeri, mempunyai ciri khas tersendiri. Dan saya selalu kagum dengan karya desain mereka. Dan saya sangat terbuka untuk kesempatan berkolaborasi dengan siapa pun mereka. Ini merupakan suatu kehormatan dan tantangan tersendiri bagi saya untuk berkolaborasi dengan desainer yang memiliki karakter desain yang berbeda dengan saya. Desain yang baik menurut tim Anda adalah‌ Desain yang mengutamakan fungsi untuk customer, bukan hanya yang baik dan enak dilihat. Selain itu juga, desain tersebut tidak hanya mengunakan elemen mahal, namun dengan elemen sederhana, bisa terlihat luar biasa; inilah yang menurut kami lebih bernilai. Proyek apa yang sedang dikerjakan sekarang/dalam waktu dekat ini? Bisakah diceritakan? Kami akan mulai merealisasikan desain kami untuk Shakti Head office dalam waktu dekat Di sini saya tetap memakai unsur kebudayaan dengan tampilan internasional. Bagaimana pendapat Anda tentang dunia desain interior dan arsitektur Indonesia saat ini? Menurut saya sangat amat disayangkan karena pengaruh dari brand tertentu masih sangat kental terlihat, yang justru membatasi kreativitas yang ada. Terlebih lagi banyak desainer yang lebih suka memakai barangbarang bermerek dengan bujet yang luar biasa. Menurut saya, hal ini merupakan arah yang salah dalam mendesain, sebab bagi saya, dengan bujet luar biasa, sebuah ruangan sudah tentu akan terlihat bagus. Desainer membutuhkan inspirasi yang tak terbatas, bukan bujet yang tak terbatas. Menurut Anda, seperti apakah rumah yang ideal? Alasannya? Rumah yang menurut saya ideal adalah rumah yang asri dan lengkap dengan seluruh orang yang saya sayangi. Rumah yang nyaman dan sesuai dengan fungsi dan kegunaan yang saya inginkan.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

89


TEKS & RISET EDITOR DINDA BESTARI

Livingetc ingin berbagi inspirasi untuk Anda demi memperindah rumah agar terlihat lebih istimewa di hari Natal

FOTOGRAFI DOK. PR. SHOTS/WILKO

Magical Spirit of Celebration


FOTOGRAFI (BAWAH) DOK. PRESS LOFT/GINGER RAY; (ATAS) DOK. PRESS LOFT/THE CONTEMPORARY HOME HOME

A

pa rahasia untuk membuat rumah Anda benar-benar mencerminkan ke­ gembiraan natal? Hal ini bukan tentang membeli dekorasi atau aksesori Natal musiman, atau membuatnya terlihat seperti di dalam majalah. Skema dekorasi terbaik dimulai dengan Anda dengan mengekspresikan versi yang lebih baik dari tahun sebelumnya.

CREATE THE THEME

Anda bisa memulainya dengan gaya atau tema yang akan dipilih. Mulailah dengan melihat suasana di rumah sehingga inspirasi untuk mendekor rumah terbayang. Jika gaya rumah Anda sedikit formal, maka, pendekatan sentuhan nostalgia akan menjadi indah. Biarkan dekorasi Natal di rumah mencerminkan kepribadian Anda. Secara umum, kuncinya adalah untuk mengekspresikan diri daripada mencoba untuk menduplikasi apa yang ada di jendela toko. Jika Anda masih menyimpan kotak berisikan ornamen-ornamen Natal dan masih dalam kondisi yang baik, Anda bisa memanfaatkannya mendekorasi rumah agar terlihat lebih menawan.

BACK TO BASIC

Tidak perlu ‘merampok’ bank demi mengubah tampilan dekorasi Natal tiap tahun. Barang-barang dari alam seperti buah cemara, dahan atau rantingranting bisa terlihat indah jika Anda memadumadankan dengan sempurna. Untuk menambah kesan festive, masukkan bola-bola ornamen ke dalam vas kaca besar, atau area hallway/foyer dipermanis dengan pohon cemara mini yang diikat dengan pita atau Anda bisa meletakkan di sudut-sudut favorit di rumah dengan kado-kado yang cantik. Dan Anda bisa memberikan sentuhan aroma terapi menghasilkan efek yang menenangkan dengan menabur atau meletakkan kayu manis atau bunga/buah kering yang beraroma.


HOLIDAY DECOR TIPS • Mencari referensi foto Mencari referensi sangat penting sebelum memutuskan dan menentukan pernak-pernik seperti apa yang harus dibeli atau sudah cukup dengan hanya me-”re-touch” saja pada pernak-pernik lama Anda. • Tentukan budget Hal ini untuk menghindari pengeluaran yang tidak terkendali sehingga menghindari pemborosan. • Berikan sentuhan permainan lampu di ruangan Jangan takut memberikan sentuhan permainan lampu pada tiap ruangan, Kalau Anda ingin lebih berkreasi, gunakan spot light yang tidak terlalu mencolok untuk menyoroti fokus dekorasi natal Anda.

92

D e s -J a n 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

FOTOGRAFI DOK. ANTHROPOLOGIE

• Pohon Natal Tidak perlu pohon yang baru untuk merayakan Natal. Anda bisa menggunakan pohon lama yang digunakan tahun-tahun sebelumnya agar tampak seperti baru, cukup mencuci pohon atau cukup dilap dengan kain basah.


FOTOGRAFI DOK. PR.SHOTS/HOUSE OF BATH

PERSONALITY PUNCTUATED Salah satu hal penting yang penting untuk membuat rumah Anda semakin indah di hari natal ialah adalah ornamen-ornamen Natal-nya.Misalnya memasang wreath di pintu rumah. Beragam wreath yang di jual di pusat perbelanjaan, namun Anda harus memilih jenis wreath yang sesuai dengan dekorasi ruangan Anda. Atau Anda bisa membuat wreath sendiri dengan cara memakai, pinus, bunga segar, atau hias dengan bulu-bulu dan pita. Wreath yang sederhana cocok dengan gaya modern pada rumah. Ingin membuat suasana yang berbeda ketika natal tiba? Anda bisa membuat salju sendiri di rumah Anda. Gantungkan hiasan salju dan sedikit “semburan kapas’ dengan ketinggian serta ukuran yang bervariasi untuk

membuat replika salju yang sedang turun. Atau membuat dekorasi ruang bertema festive, berbagai pernik khas Natal menghias hampir setiap sudut rumah. Ada pohon Natal, boneka-boneka Santa, lilin- lilin cantik, hingga christmas wreath dan pita- pita. Dan Anda bisa menjadikan kian semarak dengan menjadikan acara menghias rumah ini dilakukan bersama keluarga sehingga suasana keakraban kian meningkat. Yang perlu diperhatikan ruang keluarga kerap menjadi ruang yang paling banyak dan sering “dirias” dengan dekorasi Natal, mengapa? Karena ruangan ini cenderung lebih luas, menjadi pusat kegiatan, dan bisa menjadi area favorit di rumah Anda. Oleh karena itu, ruang ini memerlukan perhatian

lebih untuk didekorasi. Dekorasi natal memiliki ciri khas antara lain soal warna, seperti merah, hijau, emas, perak, dan putih. Padanan merah dan hijau paling sering kita temukan ketika natal tiba. warna-warna natal bisa Anda aplikasikan sebagai aksen, misalnya pada taplak meja, serbet, bantal, atau pada bedding kamar tidur, bahkan mengganti tirai, sarung bantal sofa atau karpet Anda bertema Natal yang cocok dengan konsep dekorasi Natal Anda. Idealnya, “merombak” rumah bisa dimulai dari mengganti warna dinding, baik berupa cat maupun wallpaper. Mengubah warna pada interior akan membuat ambience yang berbeda sehingga Anda lebih mudah mendekorasinya.


Project detail Dinda Bestari reflect the joy of the season? According to Toronto designerEvelyn Eshun, it’s not about buying armloads of

Apakah Anda tidak bosan dengan dekorasi natal yang itu-itu lagi, warna merah dan hijau? Kenapa Anda tidak mencoba warna monokrom seperti hitam dan putih untuk nuansa Natal Anda tahun ini? Dan Anda bisa menggunakan warna emas dan silver sebagai ornamennya. Buatlah pohon Natal menjadi focal point yang menarik, lupakan warna merah dan hijau sebagai ornamen pendampingnya, Anda bisa membuat sesuatu yang berbeda, contohnya Anda bisa mendekorasi pohon Natal dengan buah pinus, ranting kering dan bulu-bulu serta dekorasi seperti

ornamen-ornamen berwarna emas dan perak apalagi dengan banyaknya warna putih pada dekorasi Natal, seakan rumah Anda “diguyur� salju. Pajang kado natal yang sudah dibungkus yang cantik dan letakkan di bawah pohon Natal, satu lagi hiasan lampu akan membuat ruangan terlihat lebih indah. Anda bisa memasang lampu LED di sekitar rumah dan buatlah lampu sorot pada pohon natal agar menjadi sentuhan yang apik pada ruangan atau pasang lampu LED pada plafon sehingga menciptakan efek seperti bintang berkilauan.

FOTOGRAFI PR.SHOTS/AMARA

CLASSY CHRISTMAS


Project detail atau aksesori untuk pohon Natal menjadi salah satu elemen terpenting untuk mendekorasi tidak hanya pada pohon natal, tetapi bisa menjadi aksen yang menarik diletakkan di beberapa sudut rumah.

FOTOGRAFI (BAWAH) DOK.ANTHROPOLOGIE;(TENGAH) DOK. PEXXELS;

Project detail Ornamen bintang. Ornamen inilah yang merupakan daya tarik dari atau bisa menjadi yang paling utama dari pohon Natal, karena letaknya yang selalu di ujung atas pohon natal.

CHRISTMAS TREE

Natal belum lengkap tanpa kehadiran pohon Natal yang indah. Dan sekarang ini pohon Natal tersedia dalam berbagai ukuran, mulai dari yang dari alam hingga artifisial. Ada yang berukuran sangat kecil sehingga bisa ditaruh di meja, dan ada yang berukuran lebih besar dari rumah dan biasanya ditaruh di jalanan yang ramai dilewati orang. Tidak hanya itu, desain pohon natal ada yang berbentuk tradisional dengan dekorasi Natal biasa dan ada yang berbentuk “tidak biasa” yang didekorasi dengan objek unik, semuanya tergantung selera atau konsep Natal yang ingin Anda hadirkan di rumah.

HOLIDAY DECOR TIPS • Pasang lampu hias pada pohon Anda. Pasang pohon dengan cahaya lampu hias, baik yang berwarna putih maupun berwarna-warni sehingga menjadi hiasan yang indah dipandang selama perayaan Natal. Lampu hias kecil berwarna putih cukup populer digunakan, namun Anda juga bisa memasang lampu hias warna-warni. •Hias pohon Anda dengan ornamen menarik. Anda bisa membuat sendiri ornamen-ornamen natal dengan kancing, manik-manik, pita, lilin mainan untuk menambah sentuhan pribadi pada pohon Anda. Project detail Stocking atau kaus kaki bisa menjadi pernakpernak yang unik untuk dekorasi hari natal. Anda bisa membuatnya sendiri dengan kain perca penuh warna atau jika Anda tidak memiliki ketelitian untuk membuatnya sekarang ini banyak toko-toko yang menjual ornamen ini dengan berbagai macam warna dan bentuk.

• Gantung beberapa pasang kaus kaki. Gantung kaus kaki yang telah Anda hias di atas perapian, atau pohon natal atau pada sudutsudut di rumah Anda. • Manfaatkan Warna Tanaman Untuk menceriakan suasana ruang, Anda bisa memasang tanaman Pointesettia di pohon Natal atau sudut ruang keluarga.


TRADITIONAL WAY

Project detail Anda bisa mengembangkan kreativitas Anda untuk menata meja makan sesuai keinginan. Tampilan tradisional, modern, vintage, bahkan country bisa terjadi , tinggal bagaimana cara Anda memadu madankan warna, material , dan tekstur.

ADD FUN TO YOUR TABLE

Untuk memberikan kesan playful pada meja makan, Anda bisa menggunakan peralatan makan dan minum yang tidak formal. Misalnya menggunakan mug yang unik pengganti gelas kaca atau cangkir, begitu juga dengan untuk piring atau sendokgarpunya Anda bisa memilih perangkat dengan bentuk yang unik atau memiliki ilustrasi yang jenaka.

FOTOGRAFI (BAWAH) DOK.ANTHROPOLOGIE; (ATAS) DOK.PR.SHOTS/AMARA

Begitu menarik saat hari Natal meja makan Anda ditata seindah mungkin dengan dekorasi, ornamen natal, atau mungkin hanya warna dan motifnya saja sebagai sentuhan yang manis. Anda bisa memilih nuansa Natal dalam gaya tradisional dengan padanan warna-warna klasik seperti merah, hijau tua, dan putih. Selain kesan hangat yang akan terpancar lewat padupadan warna-warna tersebut, Anda akan mendapatkan suasana yang homey jika penempatan dan diaplikasikan dengan tepat. Anda bisa memilih merah untuk soft furnishing-nya seperti pada taplak meja atau runner, serbet, dan alas makan, peralatan makan serta lilin putih bisa tampil mencolok di atasnya dengan hijau dedaunan cemara sebagai penghias. Atau jika Anda tidak ingin memakai taplak, Anda bisa menciptakan aksen unik dengan permainan serbet, lilin dan candleholder serta vas kecil dengan bunga yang indah.


WINTER CHRISTMAS

Livingetc jatuh cinta dengan nuansa Natal yang seperti ini. Susunan garland, wreath, bauble, pernak-pernik mini serta dedaunan dengan efek salju yang begitu memukau pada handrail dan baluster tangga di rumah Anda. Dan yang menarik ialah ornamen bintang-bintang dengan berbagai ukuran yang digantung pada satu bagian dindingnya, serta pohon natal yang begitu mewah dengan dekorasi yang manis , satu lagi yang membuat area tangga ini menjadi tampak lebih indah, ya, efek saljunya. Anda serasa merayakan hari Natal di luar negeri yang memiliki musim salju. Syahdu namun elegan.

Project detail Kehangatan cahaya lilin, dan letter lights yang unik membuat efek yang homey pada ruangan. Untuk mendapatkan nuansa interior seperti ini Anda bisa memesan via online di very.co.uk.

FOTOGRAFI (BAWAH) DOK PR.SHOTS/HOMESENSES; (ATAS) DOK.PR.SHOTS/VERY

DECOR TO ADORE

Feminine yet a little bit gothic, kalimat ini yang menunjukkan suasana area ini. Tatanan garland tanaman hijau dengan bunga-bunga kecil yang manis sebagai aksen dan sentuhan ornamen bintang emas pada handrail dan baluster tangga menciptakan nuansa yang memukau di dalamnya. Apalagi ditambah efek standing candle holder yang elegan, ornamen gantung perak yang unik serta permainan bentuk dan desain candle holder di atas lemari konsol memberikan efek dramatis pada ruangan tersebut. Yang menarik perhatian ialah, bagaimana wreath feather putih yang dipasang pada bagian dinding terlihat selaras tidak “norak’.

Project detail Anda bisa mengganti ornamen gantung dengan material berwarna emas, atau wreath bulu dengan wreath pita berwarna perak.


GOLD’S CHARM

Warna emas, merupakan warna natal yang mencerminkan kemakmuran, kesehatan, dan luks. Warna emas yang klasik juga akan membawa suasana Natal yang mewah walaupun dengan material sederhana sekalipun. Anda bisa menghadirkan warna emas lewat soft furnishing, tableware, atau aksesori lainnya, seperti sebagai aksen dekorasi semisal pada napkin ring, vas, dan candle holder. Anda dapat menegaskan kesan glamor dengan meletakkan tiga centerpiece dengan pilihan bunga berwarna netral seperti warna putih gading atau krem atau lilin-lilin beraroma. Atau permanis dengan menambahkan stationary bertuliskan kata-kata inspiratif sebagai pengganti label nama di atas meja.

Project detail Tipografi dengan desain huruf-huruf bernuansa emas, bisa menjadi sentuhan yang begitu personal dan manis diletakkan di atas meja makan Anda terutama di dekat piring atau tableware.

HOLIDAY DECOR TIPS

•Buat personal. Anda berhak menata meja makan saat Natal sesuai selera, sepersonal mungkin. Bisa dengan membuat kertas dibentuk dengan huruf-huruf inisial di tiap meja, atau sentuhan napkin ring yang dibuat Anda sendiri. • Persiapan yang cermat. Kenyataannya menata meja makan merupakan aktivitas yang tidak terlalu merepotkan. Namun, persiapan yang teliti dan cermat untuk mendekorasi sebaiknya Anda pertimbangkan, sehingga Anda tidak bolak-balik menata mendekorasi meja sambil menata makanan. Persiapkan beberapa hari sebelumnya tema Natal apa yang ingin hadirkan, dari situlah perangkat makanan dan minuman beserta hidangannya akan tersaji dengan indah di meja.

Project detail Meletakkan candle holder pada dasarnya tidak memerlukan kriteria tertentu. Tapi mungkin ada beberapa tips untuk Anda. Contohnya penggunaan kaca yang sedikit lebih gelap agar bias cahaya yang dihasilkan lebih syahdu dan romantis. Dan, sesuaikan bentuk atau desain candle holder di mana item tersebut akan ditempatkan.

Project detail Napkin ring juga bisa menjadi sentuhan yang personal di meja makan Anda. Sesuaikan dengan tema tema Natal yang Anda inginkan, atau Anda bisa membuatnya sendiri dengan material yang elastis dan cukup kaku.

FOTOGRAFI DOK. ANTHROPOLOGIE

• Gaya rustic. Tema rustic bisa menjadi tema untuk Natal Anda tahun ini. Bisa menggunakan buah pohon cemara atau segala sesuatu yang alami. Apalagi kalau Anda memiliki meja kayu dengan unfinished surface disandingkan dengan taplak dari rotan dan aksen manis dari beberapa ranting atau kayu manis. Sebagai candle holder yang sederhana Anda bisa menempatkan lilin di dalam botol bekas atau mangkuk kayu.


THAT’S THE SECRET

FOTOGRAFI (BAWAH) DOK. PR.SHOTS/DUNELM; (ATAS) DOK. PRESS LOFT/NOT ON THE HIGH STREET

Adakah cara yang lebih menarik dan unik untuk menciptakan Natal yang berbeda dari biasanya? Jawabannya ada. Anda bisa membuat pohon Natal tradisional yang lain daripada yang lain dengan sentuhan gaya rustic. Susunlah beberapa buah batang kayu dengan ukuran yang berbeda, mulai terkecil hingga terpanjang. Bentuk menyerupai pohon cemara dengan susunan seperti tangga. Ide yang penuh kreativitas dan modern ini menciptakan nuansa Natal klasik yang cocok dengan area yang tidak terlalu di rumah Anda atau apartemen. Untuk menambah kemeriahan suasana Natal, Anda tinggal menambahkan bauble, ornamenornamen natal dan pastinya deretan kado-kado yang dibungkus dengan indah untuk orang-orang terkasih.

SPECIAL GIFT

Anda bingung bagaimana cara membungkus hadiah untuk orang terkasih? Livingetc memberikan solusinya, Anda tidak perlu repot-repot membungkus hadiah-hadiah tersebut dengan kertas kado, pita dan segala macam, Anda bisa menaruhnya ke dalam tote bag atau tas apa saja yang berbahan kanvas dengan inisial nama pada tasnya. Selain Anda memberikan sentuhan personal pada hadiah yang akan diberikan, si penerima akan merasa senang karena beranggapan Anda memilihkan kado sesuai dengan kesukaan mereka.

Project detail Personal hampers tote bag dari Dunelm ini memudahkan Anda untuk membungkus hadiah secara ringkas dan tidak memerlukan waktu dan biaya.


10

simple ways to add that seasonal touch to your home

U

ntuk memberikan sentuhan festive ke dalam rumah Anda, Livingetc ingin memberikan 10 cara untuk menambah keindahan dan kemeriahan natal tahun ini. It’s a fabulous and festive way to celebrate everyday life!

1

2

3

COLOUR STORY

CREATE VIGNETTES

TREE DECORATIONS

Ilustrasi vignette mampu mengisi kekosongan pada spot di rumah yang selama ini tidak pernah/ jarang diperhatikan, seperti di atas lemari konsol pada ruang makan, meja di foyer, atau rak di atas sofa. Dengan membuat beberapa vignette pada areaarea tersebut akan memberikan sentuhan festive pada rumah.

Tetap sederhana dengan memilih maksimal dua sampai tiga warna, tempatkan ornamen atau dekorasi natal di tempat yang dekat dengan penerangan yang tepat sehingga menciptakan efek festive yang memukau.

FOTOGRAFI(ATAS)(BAWAH)

Kunci untuk mendekorasi rumah untuk Natal adalah memilih skema warna. pilih palet warna dua atau tiga karena hal itu secara tidak langsung membuat terlihat begitu selaras. Jangan untuk bereksperimen dengan warna tradisional, Anda bisa saja mengunakan warna fuchsia. Jika Anda bosan, tinggal mengganti warnanya saja!


4

TABLE DRESSINGS

Percantik meja makan Anda dengan sentuhan yang sarat akan kemewahan sehingga terlihat glamor. Coba lebih kreatif. Tambahkan bunga, ranting, batang kayu manis, lilin, dan pernak-pernik. Do the unexpected and have fun with it.

5

METALLIC SPRAYS

Livingetc menyukai sedikit “semburan” warna perak pada dekorasi Natal Anda. Bisa jadi dari lampu gantung, ornamen natal, candle holder, atau bahkan peralatan makan Anda.

6 MIX STYLES

Anda bisa memadumadankan elemen yang sederhana seperti dari bahan dari alam dengan sesuatu yang modern. Seperti kolaborasi antara susunan buah cemara dengan pita-pita dengan aksen emas. Atau bayangkan gaya eklektik untuk ditampilkan pada dekorasi natal Anda. So fabulous!

7 SEASONAL SCENTS

FOTOGRAFI DOK. PR.SHOTS/HOUSE OF FRASSER

Susun lilin biasa dengan lilin yang beraroma pada sudut rumah Anda. Selain rumah Anda akan terlihat lebih hangat, aroma yang menenangkan dari lilin-lilin tersebut menciptakan efek yang homey.

8

A SECOND TREE

Bagi Anda yang dilema dengan kreativitas anak-anak dengan menata pohon Natal sesuai keinginan Anda, sebaiknya Anda menyediakan pohon Natal kedua sehingga anak-anak dapat menghias sesuka hati tanpa harus mengganggu Anda.

9 DON’T FORGET OUTSIDE

Anda terlalu memikirkan dekorasi Natal di dalam rumah, jangan salah area outdoor perlu diperhatikan. Jadi hiasi bagian depan untuk jalan dengan menambahkan beberapa pot tanaman dan lampu hias pada fasad rumah.

10 FAVOURITE TIP

Tempatkan beberapa ornamen ekstra di dalam gelas atau vas kaca yang indah sehingga membuat “percikan” penuh warna pada rumah. Atau Anda dapat menyusun ornamen-ornamen tersebut menjadi lampu gantung atau wreath. Ingatlah untuk tetap pada skema dua atau tiga warna.


DESIGN / STYLE

ANAGLYPTA WALLPAPER

FOTOGRAFI: PRESS LOFT, TEKS :BRITTANY DAWSON ALIH BAHASA : ARISA IMANDARI

Ini bukanlah trik dari suatu pencahayaan yang membuat Anda dua kali melihat backdrop netral ini.Tekstur halus dan motif rumit dari wallpaper Anaglypta membawa sebuah hiasan dekoratif pada dinding putih polos klasik, berubah menjadi dinding yang lembut daripada bayangan. Anaglypta berarti 'ukiran timbul' dalam teknik mengukir bangsa Yunani. Dibuat dari bubur kayu dan katun, wallpaper ini pertama kali dibuat pada akhir abad 19 sebagai penerangan, yang lebih terjangkau dibandingkan wallpaper emboss Lincrusta. Anaglypta dulunya digunakan untuk mereplika plester elegan dan mencari keretakan pada dinding. Mudah dibersihkan tapi sulit untuk dirobek, penutup dinding ini biasa dipakai untuk area ruang yang sibuk atau dipasang di bawah lis rel dado untuk melindungi dari kelecetan. Tidak lagi diasosiasikan dengan rumah yang butuh renovasi, Anaglypta kini berkembang menjadi tren baru. Tampilannya sekarang dapat dibikin dari ragam material, mulai dari vinil yang murah hingga kertas tekstil yang ekstra kuat. Dan dengan beragam warnanya, wallpaper ini menciptakan sebuah tampilan dramatis pada rumah-rumah kontemporer. Lebih menariknya lagi, wallpaper jenis ini juga mudah dicat ulang untuk mengubah karakter dan tren.

102

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


DESIGN / PROJECT

Butuh saran interior atau memilih produk yang tepat dari ahlinya? Guru desain Livingetc siap membantu Anda. ARY JUWONO adalah seorang desainer interior, desainer produksi, dan art director. Ia telah bergelut di dunia desain sejak tahun 1990 dan merupakan salah satu pendiri konsultan desain A2J. Ia kerap mengerjakan banyak proyek, mulai dari hunian, show unit, hospitality, hingga interior setting untuk keperluan iklan dan film. Kirimkan pertanyaan Anda melalui: indonesia.livingetc@gmail.com, Facebook: facebook.com/livingetcindo, atau Twitter: @livingetcindo

Dear Mas Ary, Tahun baru nanti saya ingin buat kejutan buat suami saya yang akan pulang dari dinas luar kotanya dengan mengubah penampilan rumah. Minta tolong mungkin Mas Ary punya ide untuk memberi perubahan yang dapat berkesan untuk suami dan tetap menghadirkan kesan homey. Terima kasih. MARINA, JAKARTA

A

FOTOGRAFI A2J

Hi Marina, Sebuah rencana yang menyenangkan membuat kejutan saat suami datang dari tugas di luar kota ya... Nah, karena yang akan dijadikan kejutan adalah mengubah mood interior rumah, maka effort dan perencanaannya harus matang agar semua bisa selesai dalam waktu yang terbatas dengan harapan hasilnya bisa sesuai dengan ekspektasi yang kita harapkan. Langkah pertama yang harus dipikirkan adalah area mana dari bagian rumah yang akan diubah. Pilih ruangan yang paling sering digunakan bersama suami. Kedua, tentukan jenis perubahannya, apakah warna dinding atau memakai wallpaper bermotif agar tampilannya menjadi berbeda, atau justru furniturnya yang akan kita facelift. Terakhir, bisa juga kita mempermudah perubahan dengan hanya menambahkan furnitur baru atau menata ulang furnitur tadi dalam gaya berbeda. Tetapi, apabila waktu pengerjaan memang memungkinkan, menggabung semua langkah tadi tentunya akan menghasilkan perubahan tidak hanya mood ruang, tapi juga suasana seperti tinggal di hunian baru.

Dear Mas Ary, Tahun ini akan menjadi Natal pertama bagi saya dan istri di rumah kami sendiri. Keluarga kami (sekitar 15 orang) akan merayakan pesta Natal dan Tahun Baru di rumah kami ini. Kami agak bingung untuk urusan dekorasi untuk pesta tersebut karena rumah kami tidak terlalu besar. Bagaimana ya Mas cara menyisiasatinya? Terima kasih bantuannya. STEVEN, JAKARTA

A

Halo Steven, Mengundang tamu keluarga di hari yang istimewa seperti Natal dalam jumlah banyak membutuhkan trik tersendiri, apalagi perayaan Natal biasa dibarengi dengan dekorasi yang sudah umum dilakukan, seperti pohon Natal misalnya. Tapi, dengan keterbatasan ruang, hiasan pohon Natal yang biasanya cukup memakan tempat bisa digantikan dengan sesuatu yang sifatnya menggantung, seperti lingkaran krans di jendela, sentuhan daun pinus di sela-sela lampu di atas meja makan, atau menempatkan hiasan gantung yang kita lepas dari pohon Natal untuk diletakkan di meja menyatu dengan rangkaian bunga di dalam vas. Dengan ragam perbedaan usia para tamu yang datang, menggunakan pilihan warna merah dan emas sebagai warna yang umum digunakan tetap dapat menghadirkan suasana yang ceria tapi syahdu bagi semua tamu undangan. Semoga Natal kali ini memberi kebaikan dalam mempersatukan keluarga Anda, ya. Selamat Natal dan Tahun baru 2017 untuk Steven dan keluarga!

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

103


ENTERTAINING / ETC

Local Delicacy

Isi libur panjang Anda dengan menikmati makanan dari bahan-bahan lokal terbaik ditemani semilir angin pantai di Sahang Beachfront Resto.

Teks/Farida Esti Fotografi/Dok. Sahang Beachfront Resto

BOB’S TACO THE TACO SHELLS y .125 gr tepung gandum y .100gr tepung jagung lokal y .¼ sendok teh garam y .½ sendok makan Olive oil

THE FISH

y .150gr ikan Red Snapper dipotong dadu y .1 sendok teh bubuk kari y .¼ sendok teh garam y .½ sendok teh bubuk cabai Belitung y .½ sendok teh lada putih

THE PICKLED SALAD

y .25gr nanas Belitung yang dipotong dadu y .25gr wortel dipotong dadu y .25gr bawang merah diiris tipis y .1 sendok teh cuka Mirin y .½ sendok teh garam y .1 sendok teh gula y .4 helai daun sayuran organik Campurkan semua bahan-bahan untuk membuat taco shells, ulen adonan hingga terasa hangat dan elastis, lalu buat bola-bola kecil dan gulung hingga pipih menggunakan wooden kneader. Goreng taco shells tanpa minyak hingga kecokelatan. Angkat taco shells dan letakkan pada piring khusus hingga membentuk huruf U seperti pada gambar. Bumbui ikan dengan bumbu rempah selama 10 menit. Campurkan bahan-bahan pickled salad dalam mangkuk lalu dinginkan di kulkas. Goreng ikan di atas wajan yang panas. Siapkan taco shells, lalu masukkan potongan ikan yang telah digoreng beserta salad.

104

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m


ENTERTAINING / ETC

RAMA SHINTA SATAY RAMA INGREDIENTS

y .250gr potongan ayam (bagian dada dan paha) y .5 ulas bawang merah y .5 buah cabai Belitung y .2 siung bawang putih y .1 sendok teh bubuk kunyit y .1 sendok teh lengkuas y .½ sendok teh jahe y .2 sendok teh daun serai y .1 buah kemiri y .½ sendok teh pasta udang Belitung y .1 sendok teh garam y .1 sendok teh air jeruk limau Belitung y .1 sendok teh gula

SHINTA INGREDIENTS

250gr potongan ayam (bagian dada dan paha) 15 ulas bawang merah 3 buah cabai merah 6 helai daun jeruk 1 sendok teh pasta udang 1 buah jeruk limau ½ sendok teh garam 30 helai daun Kemangi 2 sendok makan minyak Blender semua bahan-bahan yang ada di atas kecuali daging ayam. Pisahkan di dalam mangkuk semua bahan-bahan yang telah menyatu dan menjadi saus. Bumbui daging ayam dengan saus tersebut dan diamkan selama 30 menit. Tusuk daging menggunakan tusuk satai, lalu panggang menggunakan arang. Sajikan satai Rama dan Shinta di piring, dan nikmati satai selagi hangat.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

105


ENTERTAINING / ETC

MEMBALONG CHURROS y.250gr tepung gandum y.200ml air y.1 sendok makan minyak y.1 sendok makan baking powder y. Ÿ sendok teh garam y. 2 ½ sendok makan caster sugar Campurkan air, minyak, garam, gula, dan baking powder pada panci, lalu masak hingga mendidih. Campurkan bahan-bahan sebelumnya dengan tepung gandum dan mulai ulen adonan hingga adonan tidak lagi lengket dan elastis. Cetak adonan ke churros machine lalu goreng hingga warna kecokelatan. Churros dapat disajikan dengan selai hazelnut, selai cokelat, bubuk cinnamon powder, selai kacang, bubuk gula dan masih banyak lagi.

106

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

ROSELLA MOJITO y. 20 bunga Rosella (buang bagian bulat/bulb di dalam bunga Rosella) y. 100gr gula putih y. 100ml air y. 2 sendok makan selai Rosella y. 1 buah jeruk limau y. 7 helai daun mint y. 10ml sirop Hibiscus y. Es yang telah dihancurkan secukupnya y. Air soda secukupnya Rebus air dengan bunga Rosella selama 10 menit. Lalu campurkan gula, dan terus aduk hingga mengental seperti selai. Dinginkan selai di dalam kulkas selama 10 jam. Campurkan selai Rosella, potongan jeruk limau, daun mint, dan sedikit es. Lalu aduk merata. Tuang ke dalam gelas, dan tambahkan sirop Hibiscus, es, serta air soda.


ENTERTAINING / ETC

[ SAHANG BEACHFRONT RESTO]

T

erletak di tepi pantai tropis kawasan Pulau Belitung, Sahang Beachfront Resto dari Arumdalu Private Resorts menawarkan pengalaman bersantap yang sangat istimewa. Restoran yang didominasi oleh material kayu ini memadukan pengalaman bersantap hidangan khas Indonesia dengan pemandangan laut biru yang segar. Selama lebih dari dua tahun, Sahang Beachfront Resto membentuk sebuah tim khusus untuk melakukan penelitian akan kearifan budaya lokal dan kelezatan lokal yang dimiliki Pulau Belitung, untuk menciptakan menumenu lokal dengan bahan lokal berkualitas. Hasilnya adalah sebuah restoran dengan konsep natural namun tetap bergaya modern yang menyatu dengan alam dan

membawa ke-khas-an lokal sebagai poin yang ingin disampaikan pada pengunjung. Upaya ini membuat Sahang Beachfront Resto mendapatkan nominasi sebagai restoran terbaik di Pulau Belitung dari salah satu International Travel Blog. So experience yourself, a dining experience that is worth your lifetime! Sahang Beachfront Resto ARUMDALU PRIVATE RESORT Jl. Batu Lubang 33452, Membalong, Pulau Belitung, Indonesia Tel. +62 816 807 389 | +62 819 4943 0545 info@arumdalubelitung.com

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

107


ENTERTAINING / ETC

FOODETC Kemeriahan pesta Natal & Tahun Baru belum berakhir, terutama pada meja makan Anda!

GORGEOUS CUTLERY SET

Bunny Egg Cup yang didesain oleh Gisela Graham bisa menjadi kado yang cantik untuk orang-orang terkasih dan juga membawa keceriaan tersendiri untuk meja makan Anda. Egg cup ini terbuat dari keramik dengan tinggi 9cm dan diameter 7cm, tersedia dalam warna biru, pink, hijau, dan kuning dalam palet pastel. Pilih warna favorit Anda dan hiasi meja makan dengan kelinci warna-warni. (tch.net)

Cutlery Set Matt Gold Finish PR04 didesain oleh desainer asal Italia dengan sentuhan warna emas yang elegan. Terbuat dari bahan stainless steel, cutlery set ini sangat kuat dan awet untuk dipakai setiap hari. Dibuat dari material-material berkualitas, cutlery set ini sangat aman bila ingin dicuci menggunakan dishwasher. Dan pastinya dapat membuat meja makan Anda lebih meriah. (made.com)

108

MIXOLOGIST’S FAVORITE 7 cocktail klasik disajikan dalam 7 wadah berbeda dari Tom Dixon dan dibuat setiap hari pada acara London Cocktail Week 2016 lalu. Sang mixologis, Mr Lyan, dari bar Dandelyan di Mondrian Hotel dipercaya untuk meracik 7 cocktail klasik dengan sentuhan eksotis. Salah satu gelas cantik yang digunakan adalah Tank, gelas berbentuk sederhana dengan detail metalik yang terinspirasi dari peralatan laboraturium. (tomdixon.net)

PREMIUM STORE

INSPIRING KITCHEN

The Coffee Bean & Tea Leaf merenovasi salah satu store premiumnya dengan konsep terbaru yang berlokasi di Plaza Indonesia pada 27 Oktober lalu. Konsep store The Coffee Bean & Tea Leaf ini mengusung tema Malibu Canyon yang merefleksikan keindahan pesisir pantai di California Selatan. Tempat seluas 172 meter persegi ini menghadirkan berbagai pilihan menu makanan & minuman baru. Seperti non-coffee favorite, Ice Blended Drinks, Beef Brisket Open Sandwich, pasta, salad, pastry, dan lain sebagainya. (coffeebean.com)

MODENA memperkenalkan sarana baru, Culinaria MODENA, yang merupakan sebuah cooking center dengan fasilitas terlengkap yang pernah ada di Indonesia. Menempati area pada MODENA Experience Center di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, tempat ini menyediakan wahana memasak berikut dengan rangkaian program belajar memasak menarik yang disajikan setiap bulannya. (modena.co.id)

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

TEKS & RISET FOTO FARIDA ESTI. FOTOGRAFI (MIXOLOGIST’S FAVORITE) DOK. TOM DIXON, (COLOURFUL BUNNY) DOK. PRESS LOAF, (GORGEOUS CUTLERY SET) DOK. PRESS LOAF, (PREMIUM STORE) DOK. THE COFFEE BEAN AND TEA LEAF, (INSPIRING KITCHEN) DOK. MODENA

COLOURFUL BUNNY


DESIGN / STYLE

Get More Out Of

In Our Digital Issue

Now available at

l ilvi v i ni n gg ee tctc i ni n dd oo nn ee s isai a . co . co mm/ /DD ee se se mm bb ee r r2 2 00 16 1 6--J J a n u a r i 2 0 17

109


TRAVEL / ETC

HOLIDAY HAVENS Temukan kembali semangat Natal di destinasi impian ini. Teks / Steven Efstathiou dan Paula Rodney Alih Bahasa & Koordinasi Foto / Fivi Anjarini

MULAI DARI FOTO INI Pemandangan menakjubkan hotel di Otter Valley; ruang santai yang sangat nyaman

110

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

The Pig at Combe Combe, Devon DETAIL Tempat bergaya era Elizabethan (sekitar abad ke-16) dengan lanskap tersembunyi. SESUAI UNTUK Pasangan dan anak mereka yang menyukai aktivitas di salju. Hotel butik ini menawarkan pengalaman spektakuler di jantung West Country. Manor House bergaya Elizabethan yang dikelilingi 1416 hektar estate, pintu masuknya dibuat dengan tone yang sesuai, dan Anda lantas memasuki hotel dengan nuansa berkilapan, Santa pun melangkah gemerlapan di bar koktail, lengkap dengan sofa yang nyaman. Ke-27 kamarnya memiliki nilai estetika yang klasik nan mewah–kasur yang super-nyaman, bathtub klasik, dan lemarinya dipenuhi stok barang-barang berbau Natal. Makanan dan minuman berasal dari lokal–resep babi olahan spesial dengan sayuran, ditambah salad segar selalu ada dalam menu. Saran kami, segeralah ke perapian setelah berjalan-jalan di luar hotel. PEMESANAN Double room mulai dari Rp 2.435.000. (thepighotel. com).

FOTOGRAFI DOK. THE PIG HOTEL

J

ika Anda menginginkan Natal tahun ini tidak repot dengan persiapan perayaan di rumah, atau Anda ingin membeli hadiah Natal di suatu tempat yang spesial, kami tahu tempatnya. Mungkin Anda memimpikan Natal di Big Apple, London? Jika iya, servis gaya klasik di The Beekman, New York adalah jawabannya–dan jangan lewatkan kesempatan belanja di sini. Membutuhkan stok permen bonbon untuk nenek atau gaun keren untuk New Year’s Eve? Syukurlah di sekitar Hôtel Providence Anda akan menemukan dengan mudah berbagai hidangan yang lezat dan segala tren di Paris. Untuk nuansa Natal yang kental, The Pig di Devon pilihan terbaik, sedangkan Artist Residence yang mewah dan nyaman begitu memanjakan… bagaikan di syurga. Pilihlah salah satu hotel-hotel menakjubkan ini dan Anda pun seperti sudah menghadiahkan hadiah liburan untuk diri sendiri.


DARI KIRI KE KANAN Bersantap di Lounge beratmosfer rustic; Mimpi indah dimulai di sini, kamar Super Comfy Luxe

TRAVEL / ETC

Artist Residence Penzance, Cornwall

FOTOGRAFI (MONTEVERDI) BERNARD TOUILLON & (BORGO EGNAZIA) COLA CIPRIANI

DETAIL Tempat hangout bergaya quirky dan keren di pinggir pantai. SESUAI UNTUK Keluarga dan teman-temang yang begitu ingin menikmati ketenangan Natal. Mencari makan malam Natal dan semua yang lezat dengan atmosfer yang hangat dan bersahaja – dan pemandangan pantai? Tentunya tempat ini sangat sesuai. Tersembunyi di bagian bersejarah kota ini, 19 kamar di Artist Residence ini dengan merupakan permata berharga. Didekorasi dengan gaya rileks namun mewah–bayangkan armchair repro, bathtub bergaya klasik, dinding kayu reklamasi, karya seni lokal epik dan kayu bakar - Anda akan betah menghabiskan waktu di tempat yang menyerupai syurga ini. Hidangannya, menghabiskan waktu di smokehouse yang tergabung dengan The Cornish barn, sangat cocok untuk pencinta gaya rustic, nikmati koktail di Bar and Lounge atau bersantai di ruang makan berdinding kayu. Dan jika Anda berencana makan besar di malam Natal dengan keluarga atau dengan banyak teman dan ingin menikmati semua kelebihan hotel ini yang tidak cuma satu, cepatlah dan berkemas ke sini, di Cottage terbaru dengan tiga tempat tidur. PEMESANAN Double room mulai dari Rp 1.511.000 b&b; dan sekitar Rp 4.198.000 b&b untuk The Cottage, untuk berempat. (artistresidencecornwall.co.uk).

DARI ATAS KE BAWAH Penataan interior yang apik; Gaya dekor yang elegan di lobinya yang megah.

The Beekman New York, USA DETAIL Ikon arsitektural tengah kota yang diubah menjadi hotel bintang lima. SESUAI UNTUK Siapa pun yang membutuhkan gaya klasik mewah yang memanjakan. Jika Anda suka disambut hangat oleh bellboy setelah berice skating di Central Park atau setelah melihat pohon Natal di Rockefeller Center, The Beekman merupakan tempat yang tepat untuk Anda. Dikenal sebagai ‘bangunan yang diabaikan’, gaya gotik yang melekat pada pemilik sebelumnya (yang membawa keberuntungan) dihidupkan kembali dengan gaya spektakuler dengan renovasi serta memperbaiki banyak fitur asli tahun 1883, termasuk kubah besar dan atriumnya yang menakjubkan. Kini, 287 kamar termasuk 45 suite dan dua kapel ‘Menara’ yang terbuka di rooftop. Di dalamnya, didekor dengan dinding berlapiskan kulit di area publik dan marmer di ruang tamu. Perayaan Natal akan menjadi luar baisa, dengan sajian dari koki andal Tom Colicchio (Gramercy Tavern) dan Keith McNally (Balthazar). Dan jika Anda suka mendatangi toko baru, tentu saja akan dibimbing oleh petugas pemandu lokal. Semua ini tentang pelayanan yang sempurna. PEMESANAN Double room mulai dari Rp 9.236.000. (thebeekman.com).

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

111


EVENT / ETC

Acara gunting pita

Beraneka pilihan produk dari partner Milan Ceramics

Contoh kombinasi keramik Milan Tiles

New Gallery Pembukaan galeri Milan Ceramics Gallery kelima di Kemang, Jakarta. Display dapur yang modern dan chic di MCG

Motif Milan Ceramics yang beragam

U

Teks • Fivi Anjarini Fotografi • Dok. Milan Ceramics & Dok. Livingetc

Padu padan keramik untuk area kamar mandi

ntuk menjawab kebutuhan desain customer yang spesifik di area Jakarta Selatan, Milan Tiles bersama dengan M-Class, Elephant Gypsum, dan Woodplank Elephant kembali membuka galeri kelimanya di Indonesia, setelah di Kelapa Gading dan Hayam Wuruk (Jakarta), Surabaya, dan Medan, di Kemang (Jakarta). Acara dibuka dengan pengguntingan pita oleh Chandra Alifen (Presiden Direktur PT M-Class Industry, PT Siam-Indo Gypsum Industry, dan PT Siam-Indo Concrete Products), Susan Anindita (Marketing

112

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Momen wine toast.

Penataan Milan Ceramics Gallery di Kemang yang inspiratif.

Manager PT Saranagriya Lestari Keramik/Milan Tiles Jakarta), dan Chumpol Kositsupapong (Marketing Director PT Siam-Indo Gypsum Industry dan PT SiamIndo Concrete Products). Selanjutnya, rekan media mengikuti tur singkat di galeri ini dan mendapat penjelasan dari Bapak Rio Paulus (Marketing M-Class) dan tim mengenai keunggulan produk Wings Building Material, mulai dari keramik M-Class, papan fiber semen Woodplank Elephant, papan gypsum Elephant Gypsum, dan keramik lantai Milan Tiles.


EVENT / ETC

Sesi foto bersama di acara peluncuran CCPro Series

The New Innovation Revolusi CCPro Series Hadir untuk Membantu Pelaku Bisnis Cat Memenuhi Kebutuhan Konsumen Teks • Arisa Imandari Fotografi • Dok. Nippon Paint Indonesia

Pemenang Gold Award kategori Interior Design

Be Bold, Be You! Asia young designer award 2016 kembali digelar sebagai bukti arsitek dan desainer interior muda Indonesia siap bersaing di skala internasional Teks • Farida Esti Fotografi • Dok. Nippon Paint Indonesia

Sesi foto bersama saat peluncuran CCPro Series

Bapak Jon Tan dalam memberi sambutan

N

ippon Paint Indonesia meluncurkan inovasi terbarunya melalui mesin oplos atau tinting CCPro (Colours Creations Pro) Series. Melengkapi CCM (Colour Creations Machine)—mesin tinting untuk cat dekoratif interior dan eksterior yang telah lebih dulu diluncurkan, CCPro Series yang hadir di tahun 2016 ini hadir dalam memberikan solusi total pengecatan akan cat heavy duty dan protective coatings berbagai warna dan ukuran untuk kebutuhan rumah tangga, komersial, hingga industri. Selain untuk konsumen, inovasi ini juga mendukung para pelaku bisnis, khususnya toko bangunan. Melalui inovasi teknologi ini dapat mendorong efektivitas dan efisiensi toko dalam memudahkan mengatur stok, menghemat biaya operasional, dan ketersedian produk yang lebih lengkap. CEO Decorative Paints Nippon Paint Indonesia Jon Tan menyatakan bahwa perpaduan penggunaan sistem CCM dengan CCPro dapat membantu para pelaku bisnis retail melakukan perubahan dari toko konvensional menjadi pabrik mini.

Para pemenang kategori Architecture

Para pemenang kategori Interior Design

S

alah satu ajang kompetisi desain terbesar di Asia hadir dengan nama baru AYDA (Asia Young Designer Award) 2016, setelah sebelumnya menggunakan nama NPYDA (Nippon Paint Young Designer Award). Dengan mengusung tema “Be Bold, Be Free, Be You”, kompetisi AYDA tahap nasional tahun 2016 diikuti oleh lebih dari 600 karya (non-duplicate entries) dari 9 universitas di Indonesia. Setelah melalui babak seleksi dan penjurian, berikut adalah nama pemenang untuk masing-masing kategori Arsitek dan Desain Interior. Untuk Kategori Arsitek, Gold Award diraih oleh Anisa Yuli Rakhmanita dari Universitas Gajah Mada dengan karya Zero Waste Education Park Bali. Silver Award diraih oleh Richard Solihin dari Universitas Sumatera Utara dan Bronze Award diraih oleh Kafi Pangestu dari Universitas Gunadharma. Sedangkan Kategori Desain Interior, Gold Award diraih oleh Nahja Akbar dari InstitutTeknologi Bandung dengan karya Kartaka Space. Silver Award diraih oleh Juliani dari Bina Nusantara dan Bronze Award diraih oleh Letitia Rena Ariadi dari Universitas Tarumanegara.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

113


EVENT / ETC

Beberapa produk kulkas terbaru dari Sharp

Flower Inspired Grand opening sekaligus menandai keberadaan flagship store Serip pertama di Indonesia. Teks • Fivi Anjarini Fotografi • Dok. Sharp

Direksi dan juri Dulux Designer Awards

Design Competition Penghargaan bagi Talenta Arsitektur dan Desain Interior Indonesia Teks • Arisa Imandari Fotografi • Dok. PT ICI Paints Indonesia

114

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Mr. Teraoka, Mrs.Herdiana, Mr. Noma, Mr. Takenaka memperkenalkan fitur kulkas

Jajaran kulkas terbaru dari Sharp

M

enawarkan konsep baru kepada konsumen di Indonesia, Desember 2016 lalu Sharp meluncurkan lemari es Kirei II dengan ornamen bunga buah mengkudu (Morinda citrifolia). Mengkudu dipilih karena selain merupakan tumbuhan khas Indonesia, juga bermanfaat bagi kesehatan (sejalan dengan Sharp yang sangat peduli dengan isu kesehatan). Kulkas ini tersedia dalam tiga warna, yaitu merah muda, putih, dan biru dengan dua tipe ukuran, yaitu satu pintu berkapasitas 184, 166, dan 133 liter dengan delapan model (Rp 1,5–2 juta) dan dua pintu berkapasitas 256 dan 205 liter dengan lima model (Rp 2,9– Rp 3,5 juta). Selain itu, jajaran lemari es terbaru Sharp yang kedua adalah Shine Double Freezer satu dan dua pintu yang dilepas dengan kisaran harga Rp 2,2 juta dan Rp 3,3–Rp. 3,5 juta. Semua produk telah dilengkapi standar Japan Quality 7 Shields yang meliputi perlindungan terhadap kebakaran, transportasi, cidera, tegangan rendah, tersetrum, stabilitas, dan pemborosan listrik.

Para pemenang Dulux Designer Awards

S

Pemenang Small Space Living Interior Design Competition

ebagai perusahaan cat dan pelapis terkemuka di dunia, Akzonobel, yang berkomitmen membuat kehidupan lebih nyaman dan menginspirasi, memberikan penghargaan terhadap karya arsitek dan desainer interior lokal dalam ajang Dulux Designer Awards 2016. Penghargaan ini menitikberatkan pada Desain, Ramah Lingkungan dan Berkelanjutan, Inovasi, serta Warna bagi tiap-tiap karya yang masuk. Bersamaan itu juga, Akzonobel turut berpartisipasi dalam Small Space Living Interior Design Competition yang diusung oleh HDII. Akhirnya tiap karya yang telah dinilai ini, dipilihlah para pemenang yang diumumkan di Emperica, Jakarta, 15 November 2016. Adapun pemenang Dulux Designer Awards 2016 kategori Commercial Building adalah ABODAY Design dengan karya “Foresta Business Loft 1&2, BSD. Asep Development dengan karyanya "Stoy House" terpilih sebagai pemenang kategori Residential. Sementara Wesley Huang dengan karya "Rotation House" menjadi pemenang Small Space Living Interior Design Competition.


EVENT / ETC

Duo Chef dari Oui Dessert sedang menyiapkan hidangan

Meet & Trial Mengenal lebih baik produk-produk Sub-Zero & Wolf di showroom JDC. Teks • Fivi Anjarini Fotografi • Dok. Sub-Zero & Wolf

Instalasi memukau dari Infico

Gorgeous Light Program Nest dari Infico & Swarovski sebagai sarana berkreasi dan belajar para desainer muda. Teks • Fivi Anjarini Fotografi • Dok. Infico

Suasana saat konferensi pers

Tim Sub-Zero & Wolf dan semua partisipan

S

ub-Zero & Wolf, pelopor kulkas dan kompor tanam premium asal Amerika Serikat yang telah berusia 71 tahun, mengajak media untuk merasakan pengalaman menggunakan produk-produkya mereka di showroom-nya di Jakarta Design Center, Jakarta pada 22 November 2016 lalu. Berbagai produk, seperti es krim, buah-buahan, telah disimpan di kulkas selama 10 bulan lebih, dan ternyata tampilannya tetap segar. Sementara itu, duo chef dari Oui Dessert juga mempresentasikan hidangan mereka dengan menggunakan kompor tanam dari Wolf. Sangat cepat dan praktis. Selain pengenalan produk, Brand Management Consultant KitchenArt Thailand, Karen Gonzago, juga mempresentasikan histori perjalanan brand di seluruh dunia, fitur-fitur unggulan, serta film populer yang telah menggunakan produk ini, dan pelanggan ternama, seperti pasangan Pangeran William dan Kate Middleton. Acara sosialisasi produk ini juga dihadiri oleh Yam Churn Meng (Managing Director KitchenArt Thailand), Rusly Tan (Sales Manager), dan tim.

Instalasi topeng bertabur Swarovski karya Rinaldy A. Yunardi

Instalasi yang terinspirasi dari kebaya karya Rinaldy A. Yunardi

S

howroom Infico petang itu tampak cantik dihias oleh kristal Swarovski. Hari itu, 8 November lalu, label furnitur kulit eksklusif Infico bekerja sama dengan Swarovski Lighting meluncurkan program “The Nest”. Diambil dari filosofi nest (sarang) sebagai tempat untuk mengembangbiakkan keturunannya, program ini bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi desainer untuk tumbuh dan bereksperimen dan memamerkan karyanya secara komersial. Seperti desainer aksesoris ternama Indonesia Rinaldi A. Yunardi yang menghadirkan tiga instalasi cantik dengan menggunakan kristal Swarovski. Selain itu, ditampilkan juga instalasi unik nan menawan dari direktur Infico, Bapak Alit Santosa yang juga menggunakan Swarovski dan terdapat juga karya-karya lainnya dari Infico. Label yang juga mengembangkan bisnis sistem penerangan fiber optic, sistem air mancur digital, dan telah berpartner Swarovski Lighting di Indonesia sejak 2012 ini menyediakan workshop dan sesi mentoring selama dua hari, 8–9 November serta menyertakan galeri seni fotografi dari Axioo dan koleksi perhiasan serta dekorasi rumah dari Atelier Swarovski. So lovely!

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

115


EVENT / ETC

Salah satu koleksi terbaru Le Chateau

First Anniversary Le Chateau merayakan ulang tahu pertamanya dengan mengadakan Open Day dan Inspire Talk menarik. Teks Farida Esti Fotografi Dok. Le Chateau

Bouquet series

M

Mr. Gianni Tanini dan Mrs. Paula Tanini

L

e Chateau Living merayakan ulang tahun yang pertama pada 2 November lalu dengan tema “The 1st Anniversary of Le Chateau Living with Devon & Devon”. Pada hari tersebut Le Chateau Living menghadirkan Mr. Gianni Tanini dan Mrs. Paula Tanini, Founders of Devon & Devon, salah satu most welcome brand di Le Chateau Living. Adapun perayaan 1st Anniversary Le Chateau Living dikemas dalam sebuah Open Day untuk para tamu undangan dari jam 2 siang hingga 9 malam. Tak sekedar Open Day, Le Chateau Living menyajikan sesi Inspire Talk dengan tema “Italian Creativity Inspired By The Finest International Aesthetic Traditions” dan Mr & Mrs. Tanini sebagai pembicaranya. Diharapkan dengan terselenggaranya acara ini, Le Chateau Living dapat semakin dikenal oleh publik khususnya target pasar yang berada pada taraf premium. Dengan berkembangnya desain interior di Indonesia, Le Chateau Living akan terus memberikan banyak pilihan bagi konsumen yang memiliki cita rasa terhadap desain terutama pada ruang kamar mandi.

Para pembicara talkshow serta perwakilan Serip Indonesia Dan Portugal

ain Atrium, Jakarta Design Center (JDC) tampak indah pada petang 23 November 2016 lalu dihiasi lampu cantik nan elegan. Rupanya Serip, label lampu organik dari Portugal, tengah mengadakan grand opening sekaligus menandai keberadaan flagship store pertamanya di Indonesia. Untuk diketahui, Serip yang berusia 55 tahun ini telah dikenal di berbagai belahan dunia, yaitu Eropa, Amerika, Asia, Oseania, dan Afrika. Flagship store Serip yang juga bertempat di JDC menampilkan beragam lampu unggulan, di antaranya chandelier, lampu dinding, dan lampu ruang makan. Talksow menarik juga turut meramaikan acara ini dengan menghadirkan Martin Lim (CEO Serip Indonesia), Miguel Angelo (Desainer Serip Portugal), Agam Riyadi (Desainer Interior), Miming Kartawinata (Arsitek), Veronica Colondam (Yayasan Cinta Anak Bangsa/YCAB). Selain itu, di acara ini hadir pula Mario Rui Pires (CEO Serip Portugal) dan Benson Agus (Director Marketing of Serip Indonesia). Selanjutnya, pihak Serip mendonasikan sebuah lampu yang akan dilelang dan seluruh hasil lelang lampu tersebut akan disumbangkan kepada YCAB.

116

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Para undangan yang terdiri dari desainer lokal

Diamant series

Gorgeous Lighting Grand opening sekaligus menandai keberadaan flagship store Serip pertama di Indonesia. Teks • Fivi Anjarini Fotografi • Dok. Serip & penulis


EVENT / ETC

Acara peluncuran SaranaColor yang dihadirioleh jajaran direksi serta Riri Yakub dan Ren Katili

Painted Steel Innovation Saranacentral Bajatama meluncurkan SaranaColor sebagai inovasi baja yang menjawab tantangan tren kontruksi tahun 2017 Teks Farida Esti Fotografi Dok. Livingetc Indonesia

Display produk-produk SaranaColor

A

wal Desember lalu, PT Saranacentral Bajatama Tbk meluncurkan salah satu produk unggulan yaitu SaranaColor yang merupakan produk baja lapis seng alumunium dengan beragam pilihan warna menarik. Peluncuran produk ini diawali dengan perbincangan seputar tren arsitektur 2017 dengan topik diskusi baja sebagai elemen struktural dan elemen estetika. Tren inilah yang mendorong kehadiran SaranaColor sebagai produk baja lapis dengan komposisi 55 persen Alumunium-Zinc. Diperkuat lagi dengan lapisan luar polyester dan diproduksi dengan mesin berproses cautious line teknologi terkini dari Jepang. Bahan dasar SaranaColor menggunakan produk Saranalume yang memiliki berbagai ketebalan lapisan dan sifat mekanik sesuai strandar yang berlaku di Indonesia. Tersedia dalam tujuh warna, yaitu Merah Marjan, Biru Safir, Hijau Bacan, Merah Rubi, Cokelat Topas, Abi Birma, dan Putih Kalimaya. Kehadiran SaranaColor ini disambut dengan sangat baik oleh Riri Yakub, arsitek dari biro arsitektur Atelier Riri dan arsitek Ren Katili dari Studio Arsitektropis.

Anoop Vaswani, Director E&U, sedang mempresentasikan profil E&U

Lifestyle Expert E&U hadir di Jakarta dan menjadi perpanjangan tangan dengan Maestro Desainer Singapura, David Tay. Teks Farida Esti Fotografi Dok. Livingetc Indonesia

Display produk-produk SaranaColor

Sesi tanya jawab

Salah satu hasil karya E&U

S

ebuah perusahaan desainer interior, E&U, kini hadir di Jakarta sebagai perpanjangan tangan David Tay di Singapura. E&U adalah anak perusahaan ETHOSpace yang fokus pada kebutuhan desain interior di Indonesia. Dalam acara konferensi pers yang diadakan di Penang Bistro Restaurant Jakarta pada 23 November lalu, Anoop Vaswani selaku Director E&U mengatakan tim desainer E&U terdiri dari talenta-talenta muda dari dalam negeri sendiri. Beberapa diantaranya merupakan pemenang ajang Asia Young Designer Award. “Kami bangga bahwa generasi milenial yang dimiliki Indonesia ini mendapatkan mentoring langsung oleh ahlinya yaitu Mr Tay, sehingga siap bersaing menghadapi pasar internasional,� jelas Anoop. Tidak hanya untuk rumah tinggal, E&U juga memberikan layanan desain untuk perkantoran dan tempat usaha lain seperti restoran dan kafe. Untuk memaksimalkan pelayanan kepada konsumen, E&U telah bekerjasama dengan Bank UOB Indonesia untuk menyediakan fasilitas pembiayaan. Bank UOB Indonesia akan memberikan dana pinjaman Kredit Multiguna dengan suku bunga yang menarik.

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

117


EVENT / ETC

Koleksi Fiam di Vastuhome

Another Artwork for Home Vastuhome Menghadirkan Keselarasan dalam Ruangan Melalui Koleksi Terbaru Zanotta dan Fiam Teks Farida Esti Fotografi Dok. Vastuhome

Koleksi Zanotta di Vastuhome

P

erjalanan Vastuhome sebagai sebuah modern living furniture showroom di Indonesia telah memasuki tahun ke-10. Seiring perjalanannya, Vastuhome terus berkembang dan menghadirkan beragam koleksi eksklusif terbaru dari brand-brand internasional. Di antaranya adalah Zanotta, label furnitur premium ternama dari Italia yang telah mendunia selama lebih dari 60 tahun. Brand lainnya adalah Fiam, label yang juga berasal dari Italia serta terkenal dengan karya-karya curved glass furniture-nya. “Koleksi terbaru Zanotta dan Fiam ini bukan saja berfungsi sebagai furnitur di ruangan, melainkan juga sebagai sebuah karya seni yang mempercantik dan menghadirkan keselarasan interior ruangan,� ujar Zaky Makarim, Division Manager PT. Datascrip. Vastuhome merupakan showroom furnitur yang berlokasi di Jl. Pakubuwono VI No. 79, Jakarta. Berbeda dengan showroom furnitur lainnya yang ada di Indonesia, Vastuhome memamerkan furnitur kontemporer terbaik di dunia dengan lingkungan yang merefleksikan kehangatan rumah.

Contoh tren penataan furnitur 2017 dari Fabelio

Suasana konferensi pers Fabelio

Durable Design Untuk Tren Penataan Furnitur (Furnishing) 2017, Fabelio menilai desain Abad Pertengahan dengan Furnitur Modern akan lebih diminati oleh konsumen Indonesia. Teks Farida Esti Fotografi Dok. Fabelio

118

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Para Desainer Interior yang menghadiri acara konferensi pers

P

Warna-warna netral seperti abu-abu dan cokelat diprediksi menjadi tren 2017

ada tanggal 1 Desember lalu, Fabelio berbagi prakiraan tren penataan furnitur tahun 2017 yang didapatkan dari hasil pengamatan perubahan budaya popular dan perekonomian Indonesia serta karya desain dari seluruh dunia. Di tahun 2017, Fabelio memprediksikan bahwa penataan ala abad pertengahan akan diminati konsumen Indonesia. Tren pemilihan furnitur di Indonesia masih akan berpusat pada desain bergaya minimalis ala abad pertengahan modern, didukung oleh maraknya hunian vertikal dan rumah tinggal berukuran kecil. Dalam hal pemilihan warna furnitur, Fabelio melihat konsumen Indonesia akan lebih condong memilih desain dan furnitur dengan warna-warna netral seperti abu-abu dan cokelat. Hal ini karena kecenderungan para konsumen membeli furnitur agar dapat dipakai dalam jangka waktu yang lebih lama. Selain itu, para konsumen juga lebih memilih material yang lebih tahan lama sebagai bahan dasar pembuatan furnitur yang mereka inginkan. Para konsumen akan memilih material seperti kayu solid, dan menghindari bahan-bahan plastik yang tidak tahan lama.


EVENT / ETC

Fried Toothfish With Rujak Sauce

Foto bersama Chef Chris Salans beserta tim dan para peserta demo masak

Chef Chris Salans memeragakan cara memasakikan agar rasa ikan tersebut tetap terjaga

Seabass Ceviche

Fresh Ingredients Miele bersama dengan Chef Chris Salans mempersembahkan hidangan lezat dari daging ikan segar yang diimpor oleh Qwehli. Ikan-ikan yang diimpor Qwehli dikemas dengan baik sehingga kualitasnya tetap terjaga

T

anggal 14 Desember lalu, Miele mengadakan demo masak bersama Chef Chris Salans dari Classic Fine Foods Jakarta di dalam showroom Miele yang terletak di Jl. KH Wahid Hasyim 96A, Jakarta Pusat. Acara yang berlangsung selama dua jam tersebut menyuguhkan beberapa menu dari daging ikan segar yang diimpor oleh Qwehli. Qwehli sendiri merupakan distributor ikan segar asal Perancis yang mulai memasuki Indonesia melalui restoran Classic Fine Foods Jakarta. Ikan-ikan yang disajikan adalah ikan Sea Bass, Sole,

Teks Farida Esti Fotografi FX Adhika Dhananjaya

Turbot, dan Toothfish. Ikan-ikan segar tersebut diolah oleh Chef Chris Salans menggunakan bumbu-bumbu lokal yang biasa digunakan masyarakat Indonesia. Tak heran jika sensasi rasa masakan Chef Chris Salans terasa familiar di lidah. Dari lima menu yang disajikan, tim Livingetc Indonesia memilih Steamed Turbot Sambal Matah sebagai favorit. Daging ikan Turbot yang lembut menyatu dengan aroma sambal matah yang kuat memberikan sensasi lezat tersendiri. Untuk bahan-bahan yang digunakan dalam membuat Steamed Turbot Sambal Matah dapat dilihat berikut ini.

Tim dari Chef Chris Salans sedang membuat The Tiger's Milk

STEAMED TURBOT SAMBAL MATAH 1 ikan Turbot utuh (disajikan tanpa tulang) Taburkan garam secukupnya lalu mulai dikukus Sambal Kecicang 150gr potongan bawang merah 30gr Julienne Torch Ginger 60gr potongan cabai merah Lombok 2gr daun jeruk purut 30gr air lemon 3gr pasta udang 5gr garam 25gr minyak kelapa Sajikan ikan Turbot dengan Sambal Kecicang

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

119


STOCKIST

A

ry Juwono, A2J Design, Jln. Camar XXIV Blok AP No. 10, Bintaro Sektor 3, Tangerang Selatan; e-mail: a2jdesign@ yahoo.com

D

ebenhams, Senayan City Jln. Asia Afrika Lot. 19, Jakarta 10270; Lippo Mall Kemang, Jl. Pangeran Antasari No.36, Kemang, Jakarta Selatan, Jakarta 12150, Tel. (021) 29056812 Decorous Kemang 89 Building. Jln. Kemang Raya No. 89, Jakarta Selatan, Jakarta 12730, Tel. (021) 71794610

E

&U, Menara Ravindo, lantai 7, Jln. Kebon Sirih Kav 75, Jakarta 10340, Tel (021) 3101124. Elite Grahacipta, Jln. Kyai Maja No 6, Kebayoran Baru, Jakarta, tel. (021) 720 8475/726 5513; Senayan City Ground Floor 58 – 62, Jln. Asia Afrika Lot 19, Jakarta, tel. (021) 7278 1297/98

F

abelio, Jln. Panglima Polim V no. 52, 12160, Kebayoran Baru, Jakarta, Tel. (021) 22775029, 22775049.

G

oodrich Global Indonesia, Jln. Suryo No. 11A, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Tel. (021) 7220208; Jln. RS Fatmawati No. 32 B; Tel. (021) 7507508

I

kea Indonesia, Jln. Jalur Sutera Boulevard No. 45, Alam Sutera, Serpong, Tangerang, Tel. (021) 2985 3900 Infico, Jakarta Design Center Lt. 5, Jl. Gatot Subroto Kav. 53, Slipi, Jakarta 10260, Tel. (021) 536 77684/685

120

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

K

ashmir Gallery, Ruko Kemang Raya, Jln. Kemang Raya, Bangka, 12730 Jakarta Selatan

L

e Chateau Living, Jln. Barito II No.35, RT.2/RW.5, Kramat Pela, Kebayoran. Baru, Jakarta Selatan, 12130, Tel. (021) 72789775. Levendig, Jln. Penyelesaian Tomang 3 Blok 49 No. 2, Meruya Utara, Kembangan, Jakarta Barat, Jakarta 11620, Tel. (021) 50186179

M

etric, Jln.Arteri Pondok Indah 10-10A, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Tel. (021) 7291520, 729 3308. Miele, K.H. Wahid Hasyim No. 96 A, Menteng, Jakarta Pusat, Jakarta 10340, Tel. (021) 31902211 Milan Ceramics Gallery, Kelapa Gading, Jln. Boulevard Barat Raya XC 1 No 7 Lt. 2, Kelapa Gading, Jakarta 14240, Tel. (021) 2957

8600, 2962 9974, faks. (021) 2957 8500; Hayam Wuruk, Jln. Hayam Wuruk No 77 Lt. 3, Jakarta 11160, Tel. (021) 6231 1260, 6231 1251, Faks. (021) 6231 1267; Kemang, Jln. Kemang Raya No 31, Jakarta 12550, Faks. (021) 2271 5105, e-mail cabang Jakarta: milangallery@ milantiles.com; Surabaya, Jln. Pahlawan No. 2, Surabaya, Jawa Timur 60174, Tel. (031) 535 3607, Faks. +62 (031) 545 4019; e-mail: milangallery@ milantiles.co.id; Medan, Jl. Krakatau No 88 D-E, Medan, Sumatra Utara 20239, Tel. (061) 8003 3179 Milan Tiles, tersedia di Milan Ceramics Gallery Modena Indonesia, Jln. Prof. Dr. Satrio C-4 No. 13, Jakarta 12950, Tel. (021) 29969500. Moje Natural, Jln. Moh. Kahfi I No. 26, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Tel. (021) 78830707 Mowilex, tersedia di toko-toko bangunan di kota


STOCKIST

54 Anda; (office) Jln. Daan Mogot Raya KM. 10, No. 18, Jakarta, Tel. (021) 5406663 ippon Paint Indonesia, PT Nipsea Paint and Chemicals, Jln. Ancol Barat I/A5/C No. 12, Jakarta 14430, Tel (021) 6900546.

N

O

ng Cen Kuang, Graha Permai Indah, No. 11B, Jln. Panji, Banjar Kwanji, Kuta Utara, Bali, Tel. (361) 422876

P

eriplus, Plaza Indonesia, Jalan MH Thamrin Kav. 28-30, Basement Floor 84-86, Jakarta Pusat; Soekarno Hatta Airport Dep Gate 2F, Soekarno Hatta International Airport Jakarta; Gedung Colony 6, Ground Floor No. 5, Jln. Kemang Raya No. 6A, Jakarta Selatan

S

ahang Beachfront Resto, Arumdalu Private Resort, Jln. Batu Lubang 33452, Membalong, Pulau Belitung, Tel.

0816807389, 081949430545. SaranaColor, PT Saranacentral Bajatama Tbk, Gedung Baja, Tower B Lantai 6, Unit B 06-01, Jln. Pangeran Jayakarta No.55, Jakarta 10730, Tel. (021) 6288647. Scoop Ideas, Mal Taman Anggrek Lantai 4 Unit 459, Jln. Letjend S Parman Kav. 21, Jakarta Barat, Jakarta 11470 Serip, Jakarta Design Center Lt. 1 Unit #1SR11, Jl. Gatot Subroto Kav. 53, Slipi, Jakarta 10260, Tel. (021) 574 2373 Sharp, tersedia di toko-toko elektronik dan mal-mal Sub-Zero & Wolf, PT Kitchen Perfection Indonesia, Jakarta Design Center Lt. 2, Jl. Gatot Subroto Kav. 53, Slipi, Jakarta 10260, Tel. (021) 5304625

T

he Dining Room, The Sanchaya Bintan, Jln. Gurindam Duabelas, Plot 5 Lagoi Bay, Pulau Bintan, Kepulauan Riau, Tel. (0770) 692200. Toto Indonesia, PT Surya Toto Indonesia, Jln. Tomang Raya

No.18 Jakarta 11430 Tel. +6221 29298686 Faks. +6221 5682282

V

astuhome, Jln. Pakubuwono VI No.79, RT.3 RW.3, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, 12120, Tel. (021) 7257979. Vivere, Jakarta Design Center level 6 unit #SR 01-03, Jln. Gatot Subroto kav.53, Slipi, Jakarta Barat, Tel. (021)Â 5720388; Lippo Mall Kemang level 2 kav. 36, Jln. Pangeran Antasari, Tel. (021)Â 29056889; Central Park level 2 Unit #130,210,211, Jln. Letjen. S. Parman No. 28, Jakarta Barat, Tel. (021) 56985353 VL Brio, Mall Kelapa Gading 3 GF Unit G50, Tel. (021) 45853787; Bintaro Junction Level 2, Bintaro CBD Sektor 7, Tangerang, Tel. (021) 7458686

W

isma Sehati, Jln. Panglima Polim Raya No. 39, Jakarta 12160, Tel. + 62 21 727-87711/727-87722

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

121


PEOPLE / ETC sekali. Banyak menampilkan suasana alam dan cerita yang menggambarkan konflik kehidupan manusia dengan alamnya. Sampai sekarang, film ini sering jadi inspirasi untuk menggambar.

[MY HOME] Bagaimana gaya rumah Anda saat ini? Rumah saya cukup kecil. Mungkin lebih mirip seperti studio mini. Bangunannya merupakan peninggalan rumah lama. Namun, saya isi dengan furnitur yang sederhana. Ada yang sedikit modern dan beberapa furnitur tua.

Furnitur favorit di rumah?

DARI ATAS Salah satu film yang selalu menginspirasinya; Karakter hewan sering diangkatnya karena ada kesan jujur tentang mereka, Nature Calls

OCCUPATION Seniman pendiri Studi Mili yang karyakaryanya terinspirasi dari apa pun, termasuk dari pelanggan coffee shop miliknya. WORKING LIFE Bagi Arris Aprilio, karya seni dapat diaplikasikan di media apa saja. Tak terbatas pada kanvas, menurut pria yang sering berpameran di Artotel ini, seni juga dapat diwujudkan di media lain, seperti poster, wallpaper, bahkan di sarung bantal dan casing ponsel. Dengan demikian, masyarakat diharapkan dapat mengakses dan menikmati karya seni di mana saja. Inspirasi pun tak terbatas; dapat datang dari mana saja dan kapan pun. Seperti karya-karyanya di Studio Mili yang berkonsep ‘Down Bellow’ yang selama bulan Juli–September 2016 lalu dipajang di ArtsSpace Artotel Surabaya, sesungguhnya

122

terinspirasi dari orangorang yang berkunjung ke coffee shop miliknya, That’s Life Coffee di bilangan Gunawarman, Jakarta Selatan. Dan di coffee shop ini pun ia kerap mengadakan pameran ilustrasi untuk para pencinta seni dan pelanggannya. Menyesapi kopi sambil menikmati mahakarya seni. Perpaduan yang sangat sempurna, bukan? HOME LIFE Masa kecil pria yang lahir dan dibesarkan di Jakarta ini dipenuhi piala karena ia memang hobi menggambar sejak kecil. Dan Arris tetap ingin melakukan kegemarannya ini hingga dewasa dan menjadi profesinya sampai sekarang.

[MY Life] Hal apa yang paling Anda sukai?

Di Jakarta mudah untuk mencari inspirasi dan tidak membosankan. Semua ada. Beragam budaya dan latar belakang campur aduk di kota ini. Itu seru!

D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17 / l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m

Hal apa yang tidak Anda sukai?

Walaupun seni sudah menjadi keseharian kita, tapi masih kurang dihargai. Contoh sederhananya adalah museum yang tidak terawat. Sangat memprihatinkan.

[MY INSPIRATION] Apa yang melatarbelakangi Anda mendirikan Studio Mili?

Spot favorit di rumah… Ruang gambar saya.

Rumah ideal bagi Anda…

Di dalam kehidupan kota Jakarta, akan sangat dihargai ruang untuk halaman. Tidak perlu luas, tapi bisa memberi suasana teduh.

Apa yang Anda inginkan untuk rumah Anda?

Bagi saya, fisik rumah bukan utama. Yang terpenting lingkungannya. Orangorang yang kita temui dalam keseharian, seperti keluarga, teman, dan tetangga di sekitar yang baik.

Latar belakang saya mendirikan studio ini ingin membuat tempat berkarya bersama teman-teman. Bisa belajar dari sesama. Pada dasarnya, sih, tempat main dan usaha bersama.

Seniman favorit…

Vincent Van Gogh. Untuk masanya, warna dan gaya yang dipakai sangat berbeda dan menjadi inspirasi sampai sekarang. Kalau seniman Indonesia, saya suka Maestro Pak Dullah. Selain sangat dihargai karyanya, ia juga bagian penting dari masa perjuangan Indonesia. Dan itu terasa di karyanya.

Buku favorit…

Saya penggemar komik. Dan favorit saya adalah seri Tintin. Cerita, tokoh-tokoh, humor, dan gaya gambarnya bagus dan pas sekali..

Film favorit…

Princess Mononoke. Film animasi yang satu ini bagus

DARI ATAS Salah satu lukisan yang dipajang di Artotel Jakarta; Ilustrasi burung hantu yang diaplikasikan untuk bantal

WAWANCARA FIVI ANJARINI; FOTOGRAFI (PROFIL) & KARYA) DOK. ARRIS APRILIO/STUDIO MILI, (FILM) AMAZON.COM

ARRIS APRILIO

Meja gambar lama saya. Peninggalan keluarga sejak dahulu.


Table Collection

Sentuhan Elegan di Segala Suasana

Koleksi semewah kristal semakin mempercantik tata mejamu. Makan bersama keluargamu kini jadi momen terindah! Customer Service Telp: (021) 2966 1700 SMS 0811814698 Email: customer@tupperware.com

www.tupperware.co.id

l i v i n g e tc i n d o n e s i a . co m / D e s e m b e r 2 0 1 6 -J a n u a r i 2 0 17

123



Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.