INDOPOST JANUARY 2019

Page 1

FIRST NATIONAL INDONESIAN MEDIA IN AUSTRALIA

FREE PUBLICATION • Volume. 22, Issue 248, January 2019 • PH: 0410 638 618 • www.indopost.com.au


02

ULTIMO

$725K

HAYMARKET

109/732 Harris Street, ULTIMO

CHIPPENDALE

$678K 1311/2 Chippendale Way

Central Park One West Tower • 1 bed, 1 bath • Higher level • Sunroom

WOLLY CREEK

SOLD 9/40-50 Arncliffe St

1603/2 Cunningham St

Great Location, good condition • 1 bed + Study room • Close to universities, central station, bus stops, shops, restaurants. • Total area : 60 m2.

SOLD

Apartment with Private Courtyard

Location, Location, Location

SOLD !!!

CHIPPENDALE

• 1 Bedroom + Study (another bedroom) • 2 Bathrooms • Total area 67m2 • For living or investment

SOLD !!!

• 2 Bed, 2 Bath, 1 Car Space • Quiet & peaceful location • Corner Position • Huge Open Space

$725K 503/2 Chippendale Way

2019

Central Park with Private Backyard

• 1 bedroom suite • 1 bath • East facing, private backyard • Close to universities

Brand New Property Available in Suburbs: • City • Victoria Park • Waterloo • Parramatta • Rhodes • Kensington

• Camperdown • Wentworth Point • Glebe • Mascot • Killara • Roseville

• Putney Hills • Chippendale • Burwood • Ryde, etc

Vol.22 Issue 248, January 2019


03

Vol.22 Issue 248, January 2019


04

Vol.22 Issue 248, January 2019


SELEBRITIS

Kate Middleton Pamer Potongan Rambut Baru Kate Middleton kembali menjalankan tugas kerajaan.

Datang untuk mengajari anak-anak soal serba-serbi kebun dengan tanaman liar, Kate kedapatan mengadopsi gaya rambut baru. Ya, rambut perempuan yang menikah dengan Pangeran William sejak 2011 ini terlihat lebih pendek, juga makin banyak layer. Sementara untuk busana, Kate Middleton memilh gaya kasual yang cocok dipakai untuk kegiatan luar ruang. Ia mengenakan sweater berwarna hijau olive di atas blouse bermotif dengan jaket berwarna senada. Penampilan Kate dilengkapi jeans berwarna cokelat, juga boots tinggi andalannya.

selalu bold, selebihnya Kate memilih untuk hanya sedikit memberi sentuhan makeup. Warna yang cukup hanya ada di bagian pipi, di mana perempuan dengan gelar Duchess of Cambridge ini menambahkan blush on merah muda, warna tipis yang juga terlihat menyelimuti bibirnya. Penampilan serba alami ini merupakan salah satu cara Kate mematuhi aturan berpenampilan yang ditetapkan Kerajaan Inggris. Di tengah banyak keterbatasan, ia tetap bisa tampil menawan dan mencuri pandang tak sedikit orang. n

Ibu tiga anak itu baru saja menyelesaikan masa cuti setelah melahirkan Pangeran Louis. Kendati demikian, selama waktu tersebut, Kate terlihat menghadiri sejumlah event. Beberapa di antara kegiatan yang tetap disambangi Kate Middleton adalah pernikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle, Trooping the Colour, pembaptisan buah hatinya, Pangeran Louis, juga menghabiskan waktu bersama anak-anaknya di acara polo beberapa waktu lalu.

Model Victoria’s Secret Seorang Programmer Menjadi model ternyata tidak menghalangi seseorang untuk menekuni bidang lain yang disukai, meskipun itu tidak berhubungan langsung dengan dunia fashion. Itulah yang terjadi pada Lindsey Scott. Model Victoria’s Secret ini ternyata jago untuk urusan coding, lho.Dia bukan model biasa, tapi juga merangkap sebagai programmer. Lindsey Scott merupakan lulusan Amherst College di Massachusetts dengan jurusan sains komputer dan teater. Setelah lulus kuliah, Lindsey memutuskan untuk pindah ke New York dan mengejar karirnya di dunia mode. Selama menjalani karir sebagai model, Lindsey Scott pernah dipercaya untuk membawakan beberapa brand dari rumah mode papan atas seperti Prada, Gucci, dan Louis Vuitton. Karirnya sangat cemerlang ketika dia direkrut oleh Victoria’s Secret. Satu hal yang pantas dibanggakan oleh Lindsey adalah dia menjadi model keturunan Afrika-Amerika pertama yang dikontrak eksklusif oleh Calvin Klein. Wah, selain pintar, ternyata Lindsey cukup berprestasi di bidang modeling, ya!

Di tengah potongan rambut barunya, Kate Middleton nyatanya tetap setia dengan riasan wajah natural look. Hanya concern di bagian mata, di mana kesannya hampir

05

bidang pemrograman komputer. Banyak netizen cowok yang kerja di bidang itu langsung nyinyir dan meragukan kemampuannya. Mereka berkomentar bahwa mereka yang mampu menampilkan kata halo saja belum cukup untuk menyebut seseorang sebagai jago coding. Padahal nyatanya, Lindsey Scott menguasai coding di bidang Python, C++, Java, MIPS, dan Objective-C. Ditambah lagi, Lindsey Scott memang kredibel karena dia lulusan sains komputer. Sayangnya, netizen lebih cepat menghujat sebelum melihat seperti apa sepak terjangnya. Kini Lindsey Scott sudah melepaskan karirnya di bidang modeling dan fokus pada pekerjaan barunya sebagai seorang freelancer iOS Software Engineering. Lindsey juga mulai mengasah bakatnya dalam bidang akting.n

Namun, kerja keras Lindsey Scott sebagai model rupanya membuat dia mendapat komentar negatif tentang keahlian lainnya di

Pelajaran Cinta dari Pasangan Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Romantis hanya ada di lima tahun pertama menikah, selebihnya kalau jatuh suruh bangun sendiri, kata siapa? Pasangan Ridwan Kamil dan sang istri, Atalia Praratya, bisa jadi contoh konkret untuk mementahkan anggapan tersebut. Pada usia pernikahan yang bakal genap 22 tahun, pasangan itu masih terus terlihat romantis. Sesekali, Kang Emil, begitu Ridwan Kamil akrab disapa, usil menggoda netizen dengan memamerkan kemesraan bersama istrinya. Dari sebegitu panjang kisah cinta mereka, tentu ada satu-dua pembelajaran yang bisa dipetik. Berikut beberapa poin untuk diambil sebagai bekal diri dari pernikahan Ridwan Kamil dan Atalia Praratya. Saling mendengarkan Dalam sebuah kesempatan, Atalia pernah menyebut, Kang Emil merupakan tipe yang mau mendengar pendapat orang di sekitar, termasuk dirinya. Hal ini tentu jadi poin penting yang bisa ditiru. Pasalnya, menyingkirkan pasangan di keputusan-keputusan penting bukan satu keputusan bijak. Ingat, Anda mungkin saja akan mengambil keputusan yang secara tak langsung memengaruhi pasangan. Karena itu, sebagaimana Ridwan Kamil dan Atalia Pararatya, berdiskusi dan meminta pendapatnya mesti jadi satu kebiasaan yang terus diterapkan. Cinta itu bukan perasaan yang bisa diacuhkan kemudian jadi baik-baik saja. Sebagai manusia yang memiliki emosi

naik-turun, perasaan ini sudah semestinya dijaga dan dipupuk. Salah satu caranya bisa dengan menambahkan bumbu romantisme seperti yang dilakukan Ridwan Kamil dan Atalia Parartya. Berlaku romantis dengan pasangan halal ternyata bukan hanya milik anak muda. Di usia pernikahan yang makin matang, Kang Emil dan Atalia masih sering melontarkan rayuan. Ucapanucapan ini mungkin secara tak langsung memicu asmara terus memercik di hati keduanya. Sudah diajak diskusi, sudah juga terus berlaku romantis, maka sikap pasangan Ridwan Kamil dan Atalia Praratya selanjutnya yang bisa ditiru adalah saling mendukung. Ya, Atalia konsisten berada di sisi Kang Emil, bahkan jauh sebelum beliau belum ada di posisi sekarang. Keputusan yang diambil sang suami, senantiasa terus didukung Atalia hingga Kang Emil menjabat sebagai Gubernur Jawa Barat. Waktu boleh silih berganti dan permasalahan sering kali datang-pergi, tapi saling

mendukung satu sama lain jangan sampai terlewat. Hampir 22 tahun bersama, seperti yang lain, pernikahan Ridwan Kamil yang berulang tahun hari ini dan Si Cantik, begitu biasa ia disebut, pasti memiliki masalah tersendiri. Namun, di antara banyak sandungan di sepanjang jalan, mereka nyatanya tak pernah meninggalkan satu sama lain. Dalam beberapa kesempatan, me time mungkin perlu. Tapi, jangan sampai meniadakan pasangan, apalagi tak melibatkannya dalam berbagai keputusan. Ada untuk satu sama lain memang tak selalu mudah. Namun dalam mengarungi biduk rumah tangga, tak harus selalu memilih yang mudah, bukan? n

Vol.22, Issue 248, January 2019


06

Lebih Dekat dengan Dana Slosar, Juara Asia’s Next Top Model Cycle 6 Asia’s Next Top Model Cycle 6 telah mengumumkan sang juara Cycle 6. Adalah Dana Slosar, kontestan asal Thailand yang berhasil menyabet kemenangan dan mengungguli dua lawannya, Adela-Mae Marshall asal Filipina dan Mia Sabathy asal Taiwan. Model berusia 24 tahun tersebut merupakan keturunan Thailand-Amerika. Sebelum mengikuti Asia’s Next Top Model cycle 6, ia tergabung dalam agensi model di Bangkok bernama Kiss Models. Selain itu, Dana juga masuk agensi bernama Model One di Hong Kong.

Selain kemenangan Dana Slosar, di Asia’s Next Top Model Cycle. Cindy Bishop dan Yu Tsai kembali didaulat sebagai juri, sedangkan Monika dari season 3, Shikin, dan Minh Tu dari season 5 tampil sebagai mentor dari para kontestan.

Keluar sebagai juara, Dana berhak mendapatkan sederet hadiah mulai dari mobil Subaru XV, tampil di halaman muka dan fashion spread di Harper’s Bazaar Thailand, dan tampil sebagai avatar di mobile game terbaru America’s Next Top Model. Hadiah utamanya adalah menandatangani kontrak dengan Storm Model Management di London.

Ada beberapa fakta menarik tentang Dana Slosar, pemenang Asia’s Next Top Model Cycle 6. Terdapat hal-hal tentang beberapa hal favorit Dana.

“Oh Tuhan tolong saya. Kepala saya masih tidak bisa diproses. Sungguh momen yang tak terlupakan yang akan saya hargai selamanya. Ikut kompetisi ini, saya sudah merasa sangat bangga bisa mewakili Thailand, untuk mewakili negara saya dan menang adalah momen paling luar baisa yang tak terlukiskan dalam hidup saya sejauh ini,” tulis Dana di akun Instagram pribadi.

Satu hal unik lainnya adalah ternyata Dana memiliki fobia burung. Di sisi lain, ia memilih mata sebagai bagian tubuh yang paling disukai. Sleepy eyes Dana beberapa kali sempat membuatnya tidak dapat tampil maksimal ketika berkompetisi. Namun, Dana bangkit dan mengeluarkan sisi lainnya dari matanya hingga menyabet kemenangan. Selain itu, jika Dana tidak terjun di dunia model, ia akan merambah di beberapa bidang lain, mulai dari seni peran, desain, hingga fotografi. Ia sangat siap untuk mencoba hal-hal baru yang kreatif. n

Nadia Purwoko Raih 2 Gelar di Miss Grand International 2018 Mengenakan gaun malam dengan selempang bertuliskan Indonesia masih terpasang, Nadia Purwoko membentangkan bendera merah putih.

N O EW PE N STO IN R AU E BU NO R W N

Meraih juara pertama, model dengan tinggi badan 175 cm tersebut tidak dapat menutupi rasa bahagianya. Ia pun mengungkapkan antusiasme dengan mengunggah potret memeluk kedua orangtuanya usai dinyatakan sebagai pemenang.

Seperti model favorit Dana adalah model sekaligus aktris asal Kanada, Shalom Harlow. Ada pula desainer favoritnya tidak lain adalah Alessandro Michele, dan Cecilia Bönström, dan Raf Simons.

Pemandangan itu tampak dalam unggahan terbaru di akun Instagram miliknya, @nadiapurwoko. Dalam keterangan potret, ia mengaku bangga menjadi orang Indonesia. “Selempang Indonesia ini tidak pernah menjadi beban melainkan kehormatan. Saya Bangga menjadi orang Indonesia,” tulis Nadia Purwoko.

As part of a 200 store network nationwide, Bankstown Carpet Court can help you choose the perfect flooring solution for your home or business.

Nadia Purwoko bercerita sebagai wakil Indonesia dalam kontes kecantikan Miss Grand International sedikit membuatnya takut. Namun, ia berupaya berbuat yang terbaik. “Terlepas hasil akhir dari perjalanan ini seperti apa, saya bersyukur sudah bisa berdiri di sini, dan terima kasih sudah menemani perjalanan yang luar biasa ini,” tulisnya. Dalam unggahan yang lain, wanita yang berprofesi sebagai pengacara ini mengucap syukur telah meraih dua gelar dalam ajang Miss Grand International 2018, juara 3 dan Miss Best Social Media. “Tadi malam merupakan momen yang

carpet • vinyl • laminate • timber • blind • shutter

Christian Judianto

8/54 Fairford Rd, Padstow NSW 2211 Ph: (02) 9790 2844 M: 04 72 72 72 33 sangat spesial, berkat doa kalian saya meraih dua gelar, runner up 2 dan Miss Best Social Media, terima kasih semuanya,” tulisnya.

info@bankstowncarpetcourt.com.au www.carpetcourt.com.au

Final Miss Grand International diadakan di Yangon, Myanmar. Mahkota juara diraih oleh Clara Sosa perwakilan dari Paraguay, sedangkan untuk juara kedua diraih Meenakshi Chaudhary perwakilan dari india. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


07

Lebih Dekat dengan Rebekah Marine, Model Pertama dengan Lengan Bionik Kalian pernah dengar tentang bionik? Bionik adalah istilah yang merujuk pada penggantian salah satu bagian tubuh dengan benda buatan yang dilengkapi dengan komponen elektronik. Ilmu bionik sedang mengalami kemajuan besar belakangan ini dengan pengembangan bagian-bagian tubuh seperti telinga dan lengan bionik. Seorang gadis asal New Jersey, Amerika Serikat adalah contoh sosok beruntung yang dapat menikmati fasilitas ini. Namanya Rebekah Marine. Rebekah dilahirkan dengan sebuah keunikan. Tungkai tangan kanannya tidak tumbuh dengan sempurna. Hal ini disebabkan oleh symbrachydactyly, yakni sebuah penyakit yang mempengaruhi pertumbuhan tungkai tangan. Belum diketahui kenapa penyakit ini bisa terjadi. Namun yang jelas, tangan kanan Rebekah hanya tumbuh sebatas siku dan sisanya seolah menciut menjadi gumpalan daging yang menyerupai seruas jari. Rebekah merasa sangat terbantu dengan ‘ruas jari’ tersebut dan dia menyebutnya sebagai lucky fin, atau sirip keberuntungan. Meskipun lucky fin sering membantunya dalam menjalani kehidupan sehari-hari, tapi itu tidak bisa menggantikan fungsi lengan Rebekah sepenuhnya. Hingga akhirnya pada usia 22 tahun, Rebekah berjuang mendapatkan sebuah lengan untuk tangan kanannya. Demi mendapatkan lengan bionik itu, Rebekah harus adu ngotot

dengan pihak asuransi karena harga yang mesti dibayarkan tidaklah murah, yakni sekitar Rp 1,25 milyar. Rebekah akhirnya bisa bernafas lega setelah suatu perusahaan lengan bionik mendonasikan sebuah lengan untuk tangan kanannya dan sekaligus menjadi dirinya sebagai duta untuk produk tersebut. Perusahaan itu membuat lengan yang cukup canggih dengan bantuan aplikasi untuk mengontrolnya. Rebekah tentu girang mendapatkan lengan baru. Meskipun begitu, dirinya mengaku masih dalam tahap penyesuaian untuk menggunakannya. Tak berapa lama setelah mendapatkan lengan baru, Rebekah mulai percaya diri untuk membangun karir di bidang fashion. Dia pun debut sebagai model di gelaran New York Fashion Week. Rebekah pun terkenal sebagai ‘bionic model’ karena ciri khasnya. Rebekah mengaku senang menjadi model dengan keunikannya sekarang ini. Profesi ini bisa memberikan dampak luas bagi orang-orang yang memiliki nasib sama dengannya. Rebekah ingin menyebarkan sudut pandang positif bahwa anak-anak harus bisa menerima keunikan mereka masing-

masing dan tetap percaya diri. Meskipun Rebekah kecil selalu berpikir jika lengannya akan tumbuh suatu saat nanti, bukan berarti dia bisa mengatasi rasa mindernya dengan cukup baik. Pemikiran positif tentang lengan yang akan tumbuh ‘entah kapan’ itu hanyalah pengalihan dari krisis percaya yang dia rasakan. Dalam lubuk hatinya, dia tetap seorang gadis normal yang bisa merasa minder karena keunikannya. Hal inilah yang mendorong dia untuk aktif berbicara sebagai motivator bagi anak-anak yang memiliki keluhan sama. Ia rajin mengunjungi kelompok anak-anak dan mengedukasi setiap orang dengan menulis buku seputar gerakan melawan bullying pada remaja. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


08 SELEBRITIS Rencana Daniel Mananta Terkait Damn! I Love Indonesia Daniel Mananta, pria yang memulai kariernya pada 2003 ini, tidak kenal lelah dan pantang menyerah.

Penappa Naebchid, seorang penyanyi asal Thailand belakangan ini sukses mencuri atensi publik.

Selain sukses menjalani karier sebagai pembawa acara multitalenta, Daniel juga sukses menjadi pengusaha muda yang berhasil membangun sebuah clothing lokal bernama unik, Damn! I Love Indonesia.

Sosoknya mendadak viral setelah video klip dari lagunya beredar luas di dunia maya. Tidak hanya itu, lirik dari lagu yang ia bawakan tersebut juga terdengar tidak biasa.

Penyebutan nama Damn itu ternyata berasal dari singkatan nama Daniel Mananta. Kecintaannya pada Indonesia dengan budaya dan etnik-etniknya mendorong Daniel menambahkan taglinepada perusahaannya itu menjadi I Love Indonesia. Produknya kini berupa kaus, jaket, celana, dan topi. Lewat brand yang diciptakan, Daniel Mananta berita-cita agar generasi milenial di Indonesia mampu mencintai dan bangga dengan budaya negaranya sendiri. Ia juga ingin konsumen asing bisa ikut mencintai budaya Indonesia. Damn! I Love Indonesia genap berusia 10 tahun. Justru saat ini, Daniel mengungkapkan hal mengejutkan. Menurut Daniel, ini saatnya ia membangun konsep brand yang sudah melekat padanya dari nol. Ia ingin membuat konsep lebih menarik lagi, terutama bagi generasi milenial, agar mendukung budaya dan tradisi Tanah Air. “Jujur, setelah 10 tahun justru saya dan tim belajar untuk memulainya dari awal lagi.” ungkap Daniel.

Siapakah Penappa Naebchid? Penyanyi Thailand yang Viral di Media Sosial

Usaha yang telah berkembang pesat itu, dinilai Daniel, kurang bisa mempromosikan sisi Indonesia. “Go to the basic, ciptakan kultur kembali pastinya yang bisa mengena dibanding merek luar yang juga lagi berkembang,” ucapnya. Dengan mengedapankan kultur Indonesia, Daniel tak menyerah untuk tetap membangunnya dari awal. “Kami akan mulai dari nol lagi, jangan sampai kalah sama brand yang kelas internasional,” katanya. n

Lagu yang dinyanyikan oleh Penappa dalam bahasa Thailand bertajuk Khrāng chux xāy næ. Lagu ini tidak dibawakan oleh Penappa seorang diri namun berduet dengan penyanyi pria bernama Srīcanthr wīsī. Lagu yang Penappa dan rekannya bawakan dibagikan oleh akun TOPLINE Music Official. Video klip yang berdurasi 4 menit dan 18 detik itu menampilkan Penappa yang turut menjadi model dan tengah dalam adegan pernikahan. Namun dari lantai bawah, terlihat rekan duet Penappa yang tertunduk lesu menyaksikan prosesi itu. Menyadari hal itu, Penappa sempat berbalik badan melihat pria yang nampaknya dikisahkan sebagai kekasih Penappa itu. Alunan musik pun mulai dimainkan dan dibuat cukup dramatis. Lirik awal

dilantunkan oleh Srīcanthr. Namun, tibatiba musik yang semula terdengar sendu, berubah lebih upbeat dan Penappa yang menyanyikan lirik di bagian tersebut. Hingga tiba pada adegan yang viral di media sosial. Penappa Naebchid terlihat dibaringkan di ranjang oleh sang suami dan lirik dengan nada nyeleneh pun dimulai. Terdengar kata-kata seperti ‘wik’, ‘ah’, ‘oh’, dan ‘ai’ yang masing-masing dilantunkan sebanyak 13 kali. Sementara, viralnya Penappa Naebchid juga turut berpengaruh pada karier bermusiknya. Ia termasuk penyanyi yang kerap membagikan agenda manggung dan beragam momen melalui akun Facebook pribadi. n

Geser Selena Gomez, Follower Christiano Ronaldo Terbanyak di Instagram Selama bertahun-tahun, penyanyi Selena Gomez menjadi pengguna Instagram dengan pengikut terbanyak. Namun, baru-baru ini posisinya sebagai pemilik akun IG dengan follower terbanyak digantikan oleh orang lain.

Selena Gomez sebelumnya sempat mengumumkan hendak beristirahat dari media sosial.

Pengganti Selena Gomez menjadi pemilik akun Instagram dengan follower terbanyak adalah pesepak bola asal Portugal Cristiano Ronaldo.

“Saya tidak berada di internet. Sudah berbulan-bulan saya tidak menggunakan internet. Saya bahkan tidak memiliki password Instagram,” katanya.

Selama bertahun-tahun, posisi Ronaldo selalu di bawah Selena Gomez jika bicara tentang jumlah follower Instagram. Namun pada kemarin, jumlah follower Cristiano Ronaldo berhasil melampaui jumlah followermantan pacar Justin Bieber itu.

Selena Gomez pun mengungkapkan alasanya. “Alasannya, karena itu (internet) tidaklah nyata bagi saya. Saya tahu suara saya (di Instagram) sangat menonjol, namun saya tidak sembrono dengan itu. Saya bersikap selektif,” tutur Gomez.

Sekadar diketahui, jumlah followers Selena Gomez kini 144.308.767, sedangkan jumlah follower Cristiano Ronaldo sebanyak 144.309.204. Diduga, tersalipnya ranking Selena Gomez ini terkait dengan pengumumannya bahwa dia ingin beristirahat dari media sosial bulan lalu. Selena Gomez dikabarkan tengah meluangkan waktu untuk mengikuti perawaran terkait kesehatan mentalnya. Di sisi lain, Cristiano Ronaldo getol mengunggah foto ataupun video di Instagram. Bahkan, unggahan Cristiano Ronaldo yang terbaru telah mendapatkan 5,3 juta tanda like dari follower-nya.

Sahabat Taylor Swift inipun mengatakan, tidak peduli pada jumlah follower-nya. “Angka tidaklah penting. Ini semuanya tak penting, saya tak peduli berapa banyak follower-ku,” katanya. Sekadar informasi, selain Cristiano Ronaldo dan Selena Gomez, Ariana Grande merupakan pemilik akun Instagram dengan jumlah follower terbanyak ketiga. Pengikutnya saat ini sebanyak lebih dari 132 juta akun. Sementara, Kim Kardashian berada di nomor empat sebagai pemilik akun dengan followerterbanyak. Pengikut Instagram kakak Kendall Jenner itu mencapai lebih dari 119 juta akun. n

Vol.22, Issue 248, January 2019


REDAKSI

09

December 2018

SELEBRITIS

08

Daniel Mananta, pria yang memulai kariernya pada 2003 ini, tidak kenal lelah dan pantang menyerah. Selain sukses menjalani karier sebagai pembawa acara multitalenta, Daniel juga sukses menjadi pengusaha muda yang berhasil membangun sebuah clothing lokal bernama unik, Damn! I Love Indonesia.

SELEBRITIS BERITA INTERNATIONAL

Aneh rasanya jika mendengar ada robot pemandu wisata. Apalagi di Indonesia, pekerjaan ini nyatanya masih dilakukan oleh manusia. Namun di negeri lain, layanan memandu wisatawan dari robot ternyata sudah mulai diadopsi. Salah satunya di Negeri Matahari Terbit, Jepang. Komentar mereka umumnya positif dan mengaku senang atas layanan yang baru tersedia di Kyoto ini. Lalu berapa harga sewanya?

Halo Pembaca setia Indopost, Kita berjumpa lagi di edisi Indopost pertama di tahun 2019 ini. Mudah-mudahan tahun ini menjadi tahun yang baik dan berkesan buat semua pembaca Indopost.

BERITA INTERNATIONAL TEKNOLOGI

Seperti biasa, kami menyajikan artikel-artikel update dari tanah air yang bisa kita nikmati. Gosip-gosip dari selebritis indonesia maupun dunia, hingga artikelartikel tips dan kisah sukses serta artikel menarik lainnya. Buat anda yang baru pulang dari libur akhir tahun, silahkan juga dibawa Indopost nya untuk dibaca saat lagi siap-siap untuk beraktivitas kembali ataupun saat istirahat. hehehe...

TEKNOLOGI OTOMOTIF

Salam, Editor

0410 638 618

OTOMOTIF Education . . . . . . . 03

Aneka . . . . . . . 33-39

Feng Shui . . . . . . . 60

Selebritis . . . . . . 05-16

Internasional . . . . 40-44

Games . . . . . . . . 64

Karir . . . . . . . . . 20

Teknologi . . . . .

45-53

Jawaban Games . . . 65

Kisah Sukses . . . . 17-20

Otomotif . . . . . . . 50

Zodiak . . . . . . . . 62

Kesehatan . . . . . 22-27

Cinta . . . . . . . . . . --

Dibalik Layar . . . . . 59

Berita Indonesia . . 28-32

Listing Ibadah . . . 54-57

Info Dapur . . . . . 66-67

Email: info@indopost.com.au Web: www.indopost.com.au PO BOX 5181 CHULLORA NSW 2190

50

Audi akan mengubah logonya dalam waktu dekat. Desainnya masih terpaut dengan logo Audi sekarang.erlihat ada dua logo yang mungkin merevolusi empat ikon perusahaan yang saling berhubungan. Satu menyerupai garis besar logo saat ini, yang terdiri dari empat lingkaran tidak utuh yang terhubung. Logo lainnya serupa, dengan dua lingkaran pusat yang saling berhubungan. Namun, apa alasan Audi mengubah logonya?

Sukses selalu di tahun 2019 ini, Chaoo!!

CALL NOW..!!

45

Memasuki tahun kelima konsol PlayStation 4 (PS4) meluncur di pasaran, banyak gamer bertanya-tanya kapan Sony bakal meluncurkan konsol penerus PS4 tersebut? Tampaknya gamer setia Sony dapat bernapas lega dan tidak perlu menunggu lama, karena perusahaan baru saja mengonfirmasi sedang mengembangkan penerus konsol PS4 itu.

Selamat menikmati edisi Indopost bulan Januari ini dan sekali lagi kami mengucapkan Selamat Tahun Baru 2019!!

For Advertising In INDOPOST

43

INGIN MENDAPAT INDOPOST LANGSUNG DI RUMAH ANDA?

SUBSCRIBE SEGERA‌ LENGKAPI & KIRIMKAN DATA DI BAWAH INI

FORMULIR BERLANGGANAN/SUBSCRIPTION FORM Fill in and send us this form and attach cheque/money order payable to: INDO POST or email us (info@indopost.com.au) for EFT/direct deposit payment option Australia Wide - $40/6 Months

Copyright is reserved throughout. No part of this publication can be reproduced in whole part or part without the express permission of INDO POST. Any materials supplied to INDO POST by any contributior or advertiser are at their's own risk or responsibility and do not necessarily represent the views of the publisher, INDO POST and its staff. As we accept no liability for any inacuracy, misstatement, misrepresentations or omissions. Indopost has the right not to publish materials that are not in accord with our company policy.

Copyright Š INDO POST 2018

Start from volume .......................

Issue .......................

ADDRESS

: ................................................................

: ................................................................

TELP/Mob : ................................................................

SUBURB

: ................................................................

EMAIL

STATE

: .......................... POST CODE : ...............

NAME

: ................................................................ : ................................................................

Vol.22, Issue 248, January 2019


10 SELEBRITIS

Bermasalah Mental, YouTuber Putuskan Pensiun YouTuber Marzia Bisognin memutuskan untuk pensiun dari YouTube karena alasan pribadi. Menurutnya, ia tak bisa lagi menemukan alasan untuk melanjutkan akunnya. “Yang saya rasakan adalah saatnya bagi saya untuk mencoba sesuatu yang baru dalam hidup saya. Ini mungkin tampak tibatiba, tetapi hal itu sudah saya rasakan sejak lama,” katanya di video perpisahannya.

“Saya pikir bagus bagaimana orang dapat terhubung dengan orang lain secara online. Saya tumbuh jauh lebih percaya diri karena itu, tetapi jika Anda mengizinkannya mengambil alih hidup Anda, saya pikir itu tidak sehat,” pungkasnya. n

Di YouTube, Marzia kerap membahas berbagai hal, seperti makeup, fashion, travel, dan tentu saja kehidupan pribadinya. Selama ini, ia dikenal sebagai kekasih dari YouTuber terkenal Felix Kjellberg atau PewDiePie.

Mantan pembawa acara berita dan seorang jurnalis yang kini aktif di dunia politik dan menjadi ketua umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI).

Video yang diunggah di akun Instagram pribadi Grace Natalie ini memperlihatkan dirinya yang tengah duduk di sebuah Vespa Super berwarna merah.

Berkat YouTube juga, ia mendapatkan banyak penghasilan yang tak sedikit. Ia juga mendapatkan banyak undangan dari seluruh dunia untuk mengisi berbagai talk show.

Pada unggahan tersebut ia juga menuliskan ‘’Vespa bersejarah nih, Keren kan vintage. Vespa ini punya Pak Dali dan udah mondar mandir antar kota untuk antar

Kendati ia menikmati masa-masanya di YouTube, ia mengakui tidak nyaman. Sebab, ia merasa mulai terputus dengan dunia nyata karena terlalu berfokus di YouTube.

dokumen, bendera dan atribut PSI lainnya.’’ Meski sudah terlihat butut, namun tetap terlihat bahwa Vespa berwarna merah tersebut merupakan jenis Vespa Super yang diperkirakan lansiran tahun 1980, yang sudah menggunakan sistem pengapian CDI. Kabarnya, Vespa Super CDI ini dibuat khusus untuk memperingati hari Jadi Jakarta, lho. Selain telah menggunakan sistem pengapian CDI. Perbedaan visual yang terlihat pada Vespa Super CDI ini ada pada bentuk lampunya yang tidak lagi bulat, melainkan berbentuk kotak dengan sudut yang melingkar. Vespa Super CDI ini biasa juga disebut sebagai Vespa special edition, makannya sampai hari ini pun, harga Vespa Super CDI masih terbilang tinggi, sekitar Rp 10 jutaan. n

Jessica Mila Idap Skoliosis

Ayu Dewi Akui Tak Gengsi Membeli Barang Bekas

Model dan aktris cantik Jessica Mila diketahui mengidap kelainan tulang belakang.

Ayu Dewi bisa jadi merupakan salah satu presenter paling sibuk di Indonesia.

Genetik Faktor genetik terjadi ketika kita tidak tahu apa penyebabnya. Ini sering disebut dengan skoliosis idiopatik. Skoliosis jenis ini cenderung terjadi pada orang dewasa dibandingkan dengan anak-anak. Kongenital atau bawaan lahir Ini terjadi ketika adanya masalah tulang belakang yang terjadi saat janin berada di rahim. Ini bisa disebabkan karena tulang gagal terbentuk sepenuhnya selama perkembangan janin.

Ia menunjukkan hasil rontgennya yang memperlihatkan bentuk tulang belakang yang melengkung ke samping atau yang dikenal dengan istilah skoliosis. Wanita berdarah Jawa, Belanda dan Manado ini diketahui pernah menjalani terapi untuk memperbaiki postur tulang belakangnya di tahun 2016. Ada beberapa penyebab terjadinya skoliosis, antara lain:

Nama Grace Natalie tentunya sudah tidak asing lagi di telinga pemirsa televisi.

Usut punya usut, wanita 36 tahun ini pernah mengunggah video di jejaring Instagram, tengah duduk di sebuah vespa merah dan mengatakan kalau vespa butut itu bersejarah. Kira-kira apa ya, alasannya?

Selama berpetualang di YouTube, Marzia sudah mendapatkan banyak pengikut. Tercatat, ia memiliki 7,4 juta pengikut YouTube.

Hal ini pernah diungkapkannya pada 2016 silam. Baru-baru ini, wanita 26 tahun tersebut kembali mengunggah berita terbaru soal kelainan penyakit yang dialaminya.

Grace Natalie dan Vespa Butut Bersejarah

Masalah neuromuskular Ini disebabkan oleh beberapa kondisi misalnya distrofi otot, cerebral palsy, Marfan syndrome, Down syndrome dan cacat saat lahir. Skoliosis ini juga lebih membutuhkan penanganan khusus karena otot yang lemah sehingga sulit untuk bergerak. Fungsional Ini terjadi karena misalnya radang usus buntu, kejang otot, atau ukuran kaki tidak sama. Skoliosis jenis ini bisa disembuhkan. n

Istri Regi Datau itu biasa muncul di acara televisi mulai dari tayangan pagi, sore, sampai malam hari. Tak heran kalau Ayu Dewi masuk jajaran presenter dengan bayaran tertinggi di Indonesia. Tapi buat publik figur sekelas Ayu Dewi, gengsi nggak sih kalau ditanya beli barang bekas? Ditemui saat mengisi acara Irresistible Bazaar 14 di Lantai 5 West Mall Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Ayu mengakui kalau dirinya tak merasakan gengsi sama sekali. “Enggak gengsi. Misal, saya cari barang (bermerek) tapi musimnya sudah lewat dan barangnya harus dicari di tempat lelang. Misal tas dan edisinya nggak keluar lagi, limited edition tapi saya suka modelnya, tau-tau barangnya udah nggak ada,” kata Ayu. Karenanya kata Ayu, ajang bazaar kerap menjadi perhentian terakhir dirinya untuk mendapatkan barang incaran, meski sangat mungkin barang yang ia incar sudah pernah dimiliki seseorang. “Ini (bazaar) sama saja seperti window shopping, mata diajak belanja banget. Kalau toko tertentu, cuma bisa lihat satu brand. Kalau bazaar bisa lihat

semuanya, banyak pilihan dalam belanja. Itu satu poin kenapa bazaar jadi pertimbangan untuk aku belanja,” lanjutnya. Untuk pergi ke acara bazaar terutama bazaar khusus barang preloved, Ayu Dewi mengaku tak mau sembarangan. Apalagi dirinya merupakan tipikal tukang jajan online dan mempunyai toko barang bermerek yang sudah menjadi langganan. “Nggak banyak bazaar preloved. Ngapain ke acara bazaar kalau nggak terjamin dan nggak terpercaya,” kata Ayu lagi. n

Vol.22, Issue 248, January 2019


INDEX ADVERTISING

11

INDEX ADVERTISING INDOPOST ACCOUNTANT

CRIME STOPPER

LOANS

RESTAURANT

ETAX LOCAL ACCOUNTANTS - - Page 13 20/1-5 Bourke Street, Mascot NSW 2020

CRIME STOPPERS - - - - - - - - - - - - - Page 00 1800 333 000 crimestoppers.com.au

SMART ACCESS FINANCE - - - - - Page 01 Shop 2, 108 Maroubra Rd Maroubra NSW 2035

AYAM GORENG 99- - - - - - - - - - - - Page 65 464 Anzac Parade, Kingsford NSW 2032

GRACE WEALTH MGT - - - - - - - - - Page 17 Suite 7, Lvl 2, 48 Macquarie St, Parramatta SURYA TAX ACCOUNTANTS - - - Page 15 Unit 10 55-57 Sorrell Street, North Parramatta NSW 2151 SRTAX ACCOUNTING - - - - - - - - - Page 13 111 The Crescent, Fairfield NSW 2165

ART

EDUCATION

PROSPER FINANCE GROUP - - - Page 01 445/311 Castlereagh Street, Level 5, Sydney NSW 2000

NORTH SHORE DEVELOPMENT -Page 19 65 Archer Street, Chatswood NSW 2067

SYDNEY MORTGAGE SPECIALIST - - - - - - Page 00 0433 855 460 / Indra.gunawan@live.com.au

WILFORTH EDUCATION SERVICES -Page 18 Ground Floor, 37 Ryde Rd, Pymble NSW 2073 SUPER-STAR EDUCATION - - - - - - Page 21 (02) 9682 0100 | www.hnh.org.au

------------------------------- --------

BUDDHIST CENTRE

FLOORING

IBAA SYDNEY - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 00 22 Cowper Street, Parramatta NSW 2150

CARPET COURT BANKSTOWN - - Page 06 8/54 Fairford Rd, Padstow NSW 2211

208/250 Pitt Street Sydney

CAR REPAIR ALLEN W- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 51 1499 Botany Road, Botany NSW

CHARITY BUDDHIST LIBRARY - - - - - - - - - - - Page 59 www.buddhistlibrary.org.au

HEALTH FERNWOOD FITNESS - - - - - - - - - Page 00 Shop LG03, Broadway Shopping Centre 1-21 Bay Street, Glebe NSW 2007

INDOPOST PO BOX 5181, CHULLORA NSW 2190 www.indopost.com.au - - - - - 0410 638 618

CLEANING SERVICE FRIENDLY CLEANING - - - - - - - - - Page 55

COUNSELLING LINA E HADINATA - - - - - - - - - - - - Page 13 linahdnt@gmail.com

JEWELLERY IAN SHARP JEWELLERY - - - - - - - Page 19 65 Toorak Rd, South Yarra VIC 3141

THE SAMBAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 70 Shop A, 432 Kent St, Sydney NSW 2000

MIGRATION AGENT

3 MAMA CHEF’S - - - - - - - - - - - - - - Page 70 410 Pitt St, Sydney NSW 2000

PHILLIP AU & ASSOCIATES - - - - Page 37 Suite 26, 301 Castlereagh Street, Sydney NSW 2000

AYAM BAKAR 7 SAUDARA - - - - Page 65 34 Penshurst St, Penshurst NSW 2222

MISCELLANEOUS

GROCERIES SHOP 7 MUTIARA - - - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 71 303 Beamish Street, Campsie NSW 2194

ROSEBERY MARTABAK - - - - - - - - Page 65 341A Anzac Parade, Kingsford NSW 2032

INDO CAFE & RESTAURANT - - - Page 70 11/2-8 Knox St, Belmore NSW 2192

CLASSIFIED - - - - - - - - - - - - - - - - - - Pg61,63 TEMPAT IBADAH - - - - - - Pg54-57

RIGPA FELLOWSHIP SYDNEY- - Page 00 822 George Street, Lvl 3, Sydney NSW

MARIGOLD RESTAURANT - - - - - Page 00 Lvl 4&5, 683 George Street, Haymarket 2000

DENTAL SERVICE DR FRANCISKUS TAN- - - - - - - - - - Page 23 15/181 Church Street, Parramatta NSW HAOEY DENTAL- - - - - - - - - - - - - - - Page 00 2/514 Bunnerong Rd, Matraville NSW 2036 1/177-179 Victoria St, Potts Point NSW 2011

NIKUZO- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 71 1 Newland St, Bondi Junction NSW 2022 CHA PAYOM- - - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 71 www.chapayom.com.au

SOLICITOR/LAWYER JETS CONVEYANCING - - - - - - - - Page 00 jetsconveyancing@gmail.com AEGIS LEGAL SERVICES P/L - - - Page 17 info@aegislegalservices.com.au

TRAVEL IWATA AUSTRALIA - - - - - - - - - - - - Page 25 Suite 31, Level 4, 301 Castlereagh St, Sydney

PROPERTY IRWAN REAL ESTATE - - - - - - - - - - Page 02 8 Newington Drive, Newington NSW 2127 UPPER ROOM PROPERTY - - - - - Page 02 410 Elizabeth St, Surry Hills NSW 2010

REMOVAL

NEXUS HOLIDAYS - - - - - - - - - - - - Page 07 Suite 203, 451 Pitt Street,Sydney NSW 2000 SMILE TRAVEL- - - - - - - - - - - - - - - - - Page 27 876 Anzac Parade, Lvl 1, Maroubra NSW

WEDDING SUSANNA ICHWANDI - - - - - - - Page 00 www.indonesiancelebrant.com.au

A&B EXPRESS - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 15 PERFECT REMOVALS - - - - - - Pg 15,45,49 RICKY REMOVAL - - - - - - - - - - - - - - Page 45 SP REMOVAL- - - - - - - - - - - - - - - - - - Page 45

Vol.22, Issue 248, January 2019


12 SELEBRITIS

Luna Maya Kembali Buka Usaha Kuliner Luna Maya tak hanya berkiprah sebagai artis, tapi juga di dunia bisnis. Luna menjalankan usaha di bidang kuliner dan fesyen. Usaha clothing miliknya, Luna Habit, termasuk sukses. Namun usaha kulinernya yaitu restoran yang diberi nama Waluma (Warung Luna Maya) tak berjalan sesuai harapan. Waluma tak bertahan lama karena Luna Maya mengaku kurang bisa membagi waktu. Walaupun begitu Luna tak patah arang. Ia kembali membuka usaha di bidang kuliner. Luna Maya baru saja membuka gerai rice bowl yang kembali diberi nama Waluma.

kuliner. Wanita kelahiran 35 tahun lalu ini mengungkapkan ada seseorang yang menjadi inspirasinya di bidang kuliner. “Bu Rosma, saya pingin kayak Rosma,” jawab Luna Maya. Bu Rosma adalah salah satu orang yang dikenalnya di dunia kuliner. “Jago banget masaknya!” ucap Luna Maya soal alasan kenapa sangat mengagumi sosok Bu Rosma.

Cabang pertama Waluma ini terdapat di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan. Dengan dibukanya kembali Waluma tentunya menandakan kalau Luna Maya memang serius di dunia bisnis terutama di bidang

Luna masih punya alasan lain yang membuatnya punya kepercayaan diri yang kuat di dunia kuliner. “Aku rasa ini bisnis yang enggak akan pernah mati. Aku berharap kali ini bisa bertahan lama,” ujarnya. Bersama seorang sahabatnya, Luna Maya ingin mewujudkan bisnis kuliner dengan mengutamakan menu sehat ala rumahan. Target utamanya adalah penikmat masakan rumah. Saat ini gerainya menyediakan 5 menu andalan, seperti ayam bakar plus nasi dengan empat rasa, yaitu ayam bawang, ayam sambal matah, ayam balado dan ayam sambal hijau. Menurut Luna, semua menu yang disajikan oleh Waluma bebas Monosodium Glutamat (MSG) atau penyedap rasa. n

Gaya Rambut Terbaru Ariana Grande, Imut atau Dewasa? Penyanyi asal Amerika Serikat Ariana Grande baru-baru ini mengunggah foto terbaru yang menampilkan potongan rambut pendek. Tidak tanggung-tanggung, pelantun lagu Side to Side ini memangkas rambut panjang sepinggulnya hingga tinggal sebahu. Ariana mengunggah potongan rambut terbarunya di akun Instagram pribadi @arianagrande. Dengan latar foto di dalam mobil, rambut pendek Ariana yang berwarna coklat itu dibiarkan tergerai. Wajah Ariana disamarkan dengan gambar muka kelinci imut yang biasa ada di aplikasi. Meski begitu, keimutannya tetap terpancar. Baru dua jam diunggah, tampilan rambut terbaru perempuan 25 tahun itu sudah disukai lebih dari 1 juta penggemar. “OMG you are so beautiful PRETTY PRETTY. (Ya Tuhan, kamu sangat cantik, cantik, cantik),” tulis akun Instagram @fabigrande. Pujian serupa juga datang dari tak sedikit penghuni dunia maya tentang potongan rambut baru Ariana. Penyanyi yang baru saja memutuskan pertunangan dari Pete Davidson bulan lalu itu memang dikenal dengan rambut panjangnya. Ia kadang membiarkannya lurus tergerai, membuatnya ikal, mengepang, atau seringkali mengikatnya dengan gaya ponytail. Ariana juga bermain dengan warna. Ia pernah

mewarnai rambut panjangnya dengan warna kemerahan, cokelat, hingga keperakan seperti rambut peri dalam film The Lord of The Ring. Namun, rambut panjang Ariana Grande kini tinggal kenangan. Dengan model rambut baru, apakah dia terlihat lebih imut atau dewasa menurut Anda? n

Kisah Nikita Willy Hobi Traveling Ke Luar Negeri Artis cantik Nikita Willy dikenal hobi traveling. Melalui akun Instagramnya, ia kerap membagikan perjalanannya saat liburan, baik di dalam maupun di luar negeri. Berbagai tempat terkenal, dari Bali, Indonesia, hingga Pulau Capri, Italia sudah pernah disambangi oleh Nikita Willy. Belakangan ini hobi travelingnya semakin sering dilakukan sejak berpacaran dengan Indra Priawan Djokosoetono, anak seorang pengusaha transportasi. Melihat kumpulan foto kebersamaan mereka, dapat ditarik kesimpulan bahwa keduanya sama-sama suka traveling. Sudah banyak negara yang dikunjungi oleh Nikita Willy, lalu negara atau tempat mana yang paling favorit bagi wanita yang akrab disapa Niki ini? Destinasi liburan favorit Nikita Willy adalah Dubai di negara Uni Emirat Arab (UEA). Saat liburan akhir tahun lalu, Nikita Willy berada di Dubai untuk menikmati suasana ‘retail therapy’ bersama keluarga besarnya. Ada beberapa tempat di Dubai yang membuat artis berusia 24 tahun ini betah berlama-lama dan sangat menyukai kota ini. Nikita Willy suka bermain air di Aquaventure Waterpark yang memiliki lebih dari empat seluncur air, masing-masing mengitari Tower Piramida Poseidon yang baru dan zip line terpanjang di Timur Tengah. Pengunjung bisa berkeliling melalui tabung di antara hiu dan pari lewat Leap of Faith. Lalu ada wahana Splashers Children’s Play Area, yang sangat disukai anak-anak. Lalu ada area wahana yang menyediakan labirin, tabung, seluncur air, dan panjat tebing ramah anak. Bagi Nikita Willy, wahana tersebut adalah tempat terbaik untuk memulai hari.

Tempat favorit Nikita Willy lainnya adalah Desert Safari Dubai. Sesuai dengan namanya, tempat ini menawarkan wisata gurun yang luas dan spektakuler di UEA. Para pengunjung bisa duduk di puncak bukit pasir sambil menikmati matahari terbenam yang menakjubkan. Desert Safari Dubai memakan waktu sekitar 4-6 jam. Pengunjung akan dijemput mobil 4WD dari hotel. Pastikan untuk membawa syal atau jaket, karena suhu di padang pasir selama musim dingin bisa sangat dingin. Yang tak boleh dilewatkan juga adalah berbelanja. Ada banyak pilihan mal di Dubai, tapi Nikita Willy punya dua mal favorit. Keduanya adalah Mall of The Emirates dan The Beach. “Aku belum pernah melihat tempat seindah seperti The Beach. Ini yang membuat Dubai akan selalu jadi tempat favorit untuk berbelanja dan menginap!,” ujar Nikita Willy. Mall of the Emirates terdiri dari sekitar 560 toko internasional yang menjual beragam produk gaya hidup, fashion, olahraga,

elektronik, dan masih banyak lagi. Yang menarik lagi, di mal terdapat SKI Dubai yaitu resor ski dan taman salju pertama di Timur Tengah. Selain itu, lebih dari 90 pilihan restoran dan kafe terdapat di mal ini. Untuk pengalaman berbelanja yang beda dan unik, Nikita Willy sangat menyukai The Beach yang merupaka mal berkonsep outdoor dan indoor. The Beach di JBR merupakan kompleks pertokoan, kafe, restoran, dan fasilitas umum yang lokasinya tepat di tepi pantai. Hmm, Anda tertarik untuk pergi liburan dan traveling ke Dubai seperti Nikita Willy?. n

Vol.22, Issue 248, January 2019


SELEBRITIS

13

Tasya Farasya Antara Rambut Panjang atau Pendek? Tasya Farasya, sosok selebgram yang sempat membuat heboh dengan pernikahan mewahnya, saat ini sedang galau. Ia mengungkap kegalauan hatinya lewat akun Instagram pribadinya.

“Potong rambut apa ga usah ya? Galau,” tulis Tasya Farasya, dengan menyertakan potret dirinya sedang bersedekap, sementara sebagian rambut panjangnya yang berwarna pink dibiarkan tergerai menutupi area dada sebelah kanan. Unggahan dari wanita yang berprofesi sebagai beauty influencer itu pun langsung menuai reaksi beragam dari warganet. Banyak yang menginginkan rambut istri dari Ahmad Assegaf itu dipotong pendek, tapi tidak sedikit yang berharap Tasya memepertahankan model rambut panjangnya. “Kalau ada niat

jangan ragu pada hati, semua akan baik-baik saja kalau rambut dipendekin,” tulis akun @ahuatjin. “Jangan dipotong kak..biarkan panjang kayak rapunzel,” tulis akun @iis.amelia. Lantas bagaimana dengan Anda, tertarik untuk membantu Tasya Farasya agar tidak galau dengan model rambutnya? n

SRTAX ACCOUNTING Satyo Rabbani - Tax Agent & Public Accountant Head office : 111 The Crescent, Fairfield NSW 2165 P. (02) 9723 3438 I M. 0425 011 555 E. info@sraccounts.com.au I W. sraccounts.com.au

Vol.22, Issue 248, January 2019


14 SELEBRITIS

Apa Rahasia Awet Muda Martha Stewart Nama Martha Stewart di dunia dekorasi rumah, masakmemasak, dan publikasi tidaklah asing. Kini, wanita yang saat muda sempat menjadi model ini genap 77 tahun, tapi wajah dan penampilannya tak setua usianya. Jika tidak mengenal sosoknya, mungkin Anda berpikir Martha Stewart berusia 50an. Dia mengaku tak melakukan banyak hal agar terlihat awet muda. Dengan rendah hati Martha mengakatan, bisa jadi karena faktor gen yang membuatnya awet muda. Selain itu dia juga rajin berolahraga, dan yang tak kalah penting kebiasaan makan turut memengaruhi.

Santap buah dan sayuran organik Sayuran dalam jus hijau yang ia minum setiap pagi berasal dari kebunnya. Jadi, jelas tak mengandung pestisida. “Saya memiliki greenhouse saat musim salju dan menanam sayur di kebun

Aktris yang juga ibu Joanna Alexandra kerap menceritakan kondisi anak bungsunya Zio di media sosial yang lahir dengan kelainan genetika. Kondisi ini membuat Joanna diangkat menjadi Duta Penyakit Langka di Indonesia. “Sebenarnya ceritanya waktu awal Zio, aku terbuka di sosmed soal anak aku, terus dihubungin sama yayasan penyakit langka indonesia. Mereka minta untuk aku jadi duta mereka,” kata ibu dari empat anak ini. Dirinya pun sempat mengalami rasa bingung. Namun, Joan akhirnya mengiyakan karena dirinya bisa berbagi inspirasi dengan para orangtua lain dengan kondisi yang sama.

Berikut beberapa kebiasaan makan Martha Stewart yang bisa kita tiru. Teguk jus hijau setiap pagi “Saya minum jus hijau setiap pagi,” kata Martha dalam wawancara dengan dokter Oz tahun lalu. Selain minum jus hijau, di 2014, ia juga rutin menggunakan perawatan wajah usai bangun tidur. Yakni memakai masker yang menghidrasi wajah.

Joanna Alexandra Jadi Duta Penyakit Langka

belakang. Dan ini semua sayuran organik,” katanya. Kurangi daging merah perbanyak ikan Asupan protein didominasi dari makanan laut. “Saya tidak makan banyak daging, tapi lebih pilih ikan,” katanya. Pilihan ini rupanya memiliki manfaat sehat baginya mulai dari menjaga berat badan stabil, meningkatkan kolesterol baik dalam tubuh, menjaga otak tetap sehat, hingga mengurangi risiko gangguan jantung. n

“Tapi semakin ke sini semenjak punya Zio, pikiran aku terbuka. Banyak ibu kesusahan dan malu bingung harus gimana. Aku sekarang bangga bisa menjadi inspirasi penyakit langka karena Zio keadaannya bisa jadi berkah banyak orang,” tutur Joan ketika ditemui di bilangan Kuningan, Jakarta Selatan beberapa waktu lalu. Dia pun tak menyangka dengan keadaan Zio bisa membuatnya melangkah ke Istana Negara. Ia jadi bisa menyuarakan regulasi untuk anak-anak dengan penyakit langka.

“Kemarin sempat rapat di istana, ketemu orang penting, di yayasan ngobrolin soal perubahan UU buat anak berpenyakit langka diuntungkan. Aku jadi kayak wow, ternyata keadaan Zio bisa membuat aku masuk ke lembaga pemerintahan,” sambungnya. Tugas dari bintang film PIZZA MAN itu sebagai seorang duta penyakit langka tidak terlalu ribet. “(Tugas) Nggak ribet, lebih ke membangun awareness ke orang lain dan mengerti lagi soal penyakit langka yang susah pengobatannya. Lebih ke sering ngoceh tentang penyakit langka. Belum (ke luar kota) sih, mungkin akan ada,” pungkas istri dari Raditya Oloan itu. n

Apa Untungnya Bangun Pukul 2.30 Pagi, Tanya Mark Wahlberg? Pukul 2.30, kebanyakan orang sedang nyenyak-nyenyaknya tidur. Namun, bagi Mark Wahlberg itu adalah saatnya ia bangun tidur. Sederet aktivitas ia lakukan sepagi itu. Aktivitas dini hari Mark Wahlberg terekam jelas dalam program televisi LateLate Show yang dipandu James Corden. Dalam tayangan tersebut, James bergabung bersama Mark untuk olahraga pukul 4 dini hari.

Selain Wahlberg, beberapa pesohor seperti Michelle Obama, Anna Wintour, Tim Cook memulai hari sejak subuh. Nah, menurut studi ada beberapa keuntungan bangun pagi, walau tak perlu sepagi Mark Wahlberg.

Di tengah-tengah acara, James memperlihatkan daftar kegiatan aktor film Mile 22 itu. Ya benar, tertulis dia mengawali hari pukul 2.30. Lalu, pada 2.45 ia kan berdoa. Dilanjutkan sarapan pada 3.15 selama setengah jam. Kemudian dia akan olahraga dari 3.40 sampai 5.15.

Lebih ceria Studi 2012 dari jurnal Emotion menunjukkan orang yang bangun pagi cenderung lebih memiliki suasana hati yagn lebih baik. Mereka lebih ceria dan bahagia menjalani hidup dibandingkan yang bangun siang.

Pemain film Ted ini kemudian melakukan aktivitas harian layaknya orang biasa. Namun, dia akan tidur pukul 19.30. Tentu saja agar bisa bangun di subuh nanti. Wahlberg juga sudah memberitahu pengikutnya di Instagram mengenai aktivitas hariannya yang bisa dibilang ekstrem ini.

Lebih percaya diri Orang yang bangun pagi cenderung lebih percaya diri dalam melakukan aneka hal. Mereka yang bangun pagi setuju akan hal ini seperti dituliskan dalam studi Journal of Applied Social Psychology.

waktu melakukan aneka hal tanpa ada gangguan. Hal ini membuat orang tersebut jadi konsentrasi melakukan hal yang dilakukan sehingga bakal selesai dalam waktu cepat. Lebih sehat Ada banyak bukti yang menunjukkan orang yang memiliki kebiasaan bangun pagi lebih sehat. Orang-orang ini bisa menyiapkan sarapan dengan lebih baik. Lalu, studi di 2011 yang dilakukan US Northwestern University, menunjukkan orang yang sering tidur larut malam dan bangun siang cenderung malas makan buah dan sayur. Jumlah asupan buah dan sayur orang yang suka bangun siang setengah lebih sedikit dari yang sering bangun pagi. n

Menyelesaikan lebih banyak tugas Saat bangun lebih pagi dibandingkan orang lain, berarti punya banyak

Vol.22, Issue 248, January 2019


SELEBRITIS

15

Meski Gaptek, Tasya Farasya Tetap Sukses Jadi Beauty Vlogger Nama Tasya Farasya sudah dikenal luas sebagai selebgram dan beauty vlogger.Terkenal dengan nama Tasya dan kerap dipanggil dengan nama demikian, ternyata itu bukan nama aslinya. Perempuan kelahiran 25 Mei 1992 ini punya nama asli Lulu Farassiya (Teisa). Dari nama dalam kurung inilah kemudian ia dipanggil dengan Tasya, sedangkan Farassiya diubah menjadi Farasya. Walaupun nama aslinya Lulu, namun keluarga dan sahabatsahabatnya lebih sering memanggilnya dengan nama Tasya. Nama itulah yang sekarang tenar di seluruh Indonesia, bukan Lulu seperti yang diberikan oleh kedua orangtuanya. Uniknya lagi, meski sekarang dikenal sebagai Beauty Vlogger, Tasya Farasya mengaku awalnya gaptek. Saat namanya ngetop di Instagram, cukup banyak yang meminta Tasya agar ia membuat vlog di YouTube. Namun wanita berdarah Arab ini kerap menolak karena menganggap dirinya gaptek, tidak tahu bagaimana cara membuat video, editing dan lain sebagainya. Namun lama kelamaan, Tasya akhirnya nekat membuat vlog. Itu berawal dari siaran langsungnya di Instagram, yang kemudian banyak orang memintanya membuat vlog, dan Tasya Farasya pun mendadak punya ide bikin akun, lalu membuat video. Dari situ, jadilah vlog yang sekarang sudah memiliki lebih dari 350 ribu subscribers tersebut. Tasya rupanya tidaklah

segaptek yang ia pikirkan. Dengan cepat ia belajar dan video-videonya pun ditonton oleh ratusan ribu orang. Namanya pun makin dikenal di Indonesia sebagai beauty vlogger yang bertalenta. Kecintaan Tasya Farasya pada makeup membawanya ke perjalanan yang menyenangkan. Seiring dengan ketenaran akun Instagram dan Vlognya di Youtube, berbagai tawaran menarik pun datang kepadanya. Bahkan ada tawaran perjalanan ke New York untuk menghadiri acara New York Fashion Week dan bertemu dengan model Adriana Lima secara langsung yang disponsori oleh produk makeup ternama. Menariknya lagi, Tasya adalah sarjana Kedokteran Gigi dari sebuah universitas swasta di Jakarta. Saat ini ia masih menyelesaikan ko-as yang menjadi syarat untuk menyandang gelar dokter gigi. Lalu apakah ia akan praktek sebagai dokter gigi nantinya? Sepertinya tidak. Tasya lebih ingin menjadi

MUA seperti kecintaannya pada dunia makeup. Istri dari Ahmad Assegaf ini berencana akan meninggalkan gelarnya sebagai dokter gigi jika kalau suatu hari nanti sudah menjadi ‘beauty guru’. Keinginan itu rasanya sudah mulai terwujud karena nama Tasya Farasya sudah dikenal luas sebagai selebgram dan beauty vlogger yang sedang diidolakan banyak perempuan di Indonesia. n

A & B EXPRESS •R emoval, Delivery, Courier Service with truck & van! •C heapest + Quickest + Kindest Professional Service! No minimum hours! No call out fee! From $50/h 0430 248 588 (Bryght) Email : anbexpress@gmail.com

Vol.22, Issue 248, January 2019


16 SELEBRITIS

Antara Lady Gaga dan Main Bayonetta

Seorang pengguna Instagram asal Swedia bernama Emma Hallberg, menuai kontroversi karena kerap berpenampilan laiknya perempuan kulit hitam di media sosial.

Siapa sangka penyanyi terkenal, Lady Gaga adalah seorang gamer juga. Baru-baru ini, terungkap kalau Lady Gaga ketagihan main Bayonetta. Melalui akun Twitternya, Lady Gaga mengungkapkan kalau dirinya sedang memainkan gameBayonetta. Bahkan ia mulai ketagihan bermain. Penyanyi berkebangasaan Amerika Serikat ini mengaku telah menyelesaikan ke Chapter IV dari Bayonetta. ‘’Ketika kamu mengalahkan chapter IV Bayonetta dan kemudian menyadari kalau chapter V akan menendang pantat kamu (lebih susah) rahasia #gamergirl THE SHADOW REMAINS TOUGH!!!!!!’’ tulisnya dalam akun Twitter @ladygaga. Dengan mencantumkan tagar #gamergirl, kini Lady Gaga resmi mengakaui sebagai gamer. Mungkin nantinya bakal lebih banyak game lain yang akan dimainkan. Tweet dari Lady Gaga soal Bayonetta ini mendapatkan respon dari akun Twitter

Pura-pura Berkulit Hitam Demi Mendapat Perhatian

Emma sendiri merupakan gadis ras kaukasoid atau kulit putih yang masih berusia 19 tahun. Karena kelakuannya, Emma dianggap telah melecehkah satu ras tertentu dan dihujat sebagai tukang cari perhatian. Hujatan berawal ketika seorang pengguna Twitter mengunggah foto yang diposting Emma di akun Instagramnya @emmahallberg. resmi NintendoAmerika. Akun Twitter @ NintendoAmerica langsung membalasnya. Melihat ini, banyak fans yang meminta Nintendo untuk mengajak kolaborasi Lady Gaga. Atau mungkin Nintendo akan membaut game bertema Lady Gaga? Bayonetta sendiri adalah game bergenre Hack and Slash. Atau game memadukan action dan advanture namun dalam tempo yang sangat cepat.

Munculah anggapan kalau Emma telah melakukan blackfishing, atau berpura-pura menjadi seorang kulit hitam untuk memancing perhatian. Kini, Emma yang memiliki lebih dari 200 ribu pengikut telah menonaktifkan kolom komentar di akunnya dan berdalih bahwa dirinya tidak pernah berpura-pura menjadi ras kulit hitam “Saya tidak pernah melihat diri saya selain daripada kulit putih. Saya mendapatkan warna gelap secara natural dari sinar matahari,” kata Emma.

Tak heran sampai Nintendo rela mengucurkan dana untuk mendapatkan seri keduanya secara eksklusive.

Salah seorang pengguna Twitter mengatakan bahwa Emma sebaiknya berkata jujur dari awal. “Tidak ada orang yang berkata kalau seseorang tidak boleh hitam karena tanning. Tapi dia secara sadar bersikap acuh terhadap komentar-komentar perempuan kulit hitamyang secara jelas menginginkan kejujuran,” tulis akun Wanna Thompson.

Namun untuk Bayonetta 2, tersedia eksklusive untuk platform Nintendo. Hanya tersedia untuk Nintendo Switch dan Wii U. n

Beberapa orang lainnya memilih tidak peduli. “Ya Tuhan, siapa peduli! Seperti, kalau dia mau menjadi hijau, biarkan saja. Ada masalah yang lebih besar di negara ini,” tulis

Game yang dikerjakan Platinum Games ini memang laris manis di pasaran.

akun Osha Toni Payne. Sebenarnya, Emma bukan satu-satunya orang yang berpura-pura menjadi kulit hitam. Kim Kardashian mendapat cemooh warganet karena menghitamkan kulitnya demi kepentingan iklan perawatan kulit. Kim berdalih bahwa dirinya “sangat hitam saat foto sesi dibuat.” n

Gwyneth Paltrow Bicara Soal Perspektif Baru Menopause Bagi perempuan di pertengahan usia 40-an, kata menopause cukup membuat bergidik. Pasalnya, menopause selama ini kerap diidentikkan dengan gejala tak nyaman yang bakal dihadapi perempuan setiap malam, mulai dari hot flush, kehilangan gairah seksual, dan masih banyak lagi. Gwyneth Paltrow, pemilik merek lifestyle Goop, dalam sebuah video mengungkapkan bahwa ia mengalami gejala perimenopause, gejala awal menopause di mana indung telur secara bertahap mulai memproduksi lebih sedikit estrogen. “Saya pikir ketika Anda masuk ke perimenopause, Anda melihat banyak perubahan,” kata Paltrow. “Saya bisa merasakan perubahan hormonal yang terjadi, berkeringat, perubahan suasana hati.” “Kamu bisa tiba-tiba marah tanpa alasan.” Paltrow menjadi lebih sadar bagaimana pandangan perempuan terhadap menopause, dan ia bertekad untuk mengubah citra menopause. “Saya pikir menopause mendapat predikat yang benarbenar buruk dan membutuhkan sedikit rebranding,” jelasnya. “Menurut saya, kita tidak memiliki contoh yang bagus dari seorang perempuan menopause yang aspiratif.”

Selebritis berusia 46 tahun itu juga sekaligus mengumumkan peluncuran lini baru suplemen vitamin yang ia buat sebagai bagian dari rebranding. “Tidak banyak produk yang dibuat untuk perempuan seperti kami, untuk benar-benar membantu kami melalui fase itu,” klaimnya. Dalam video itu, Paltrow juga berbicara bahwa ia menyaksikan ibunya, aktor Blythe Danner, menjalani menopause. “Saya ingat ketika ibu saya mengalami menopause dan itu seperti masalah besar, dan ada kesedihan dan emosi,” kenang Paltrow. Tanda perimenopause sendiri cukup umum dimulai ketika perempuan masuk usia 40-an, tetapi gejala ini terkadang dapat muncul di usia 30-an. Fase ini cenderung berlangsung sekitar empat tahun, meski ada juga yang mengalaminya hanya beberapa bulan atau bahkan selama 12 tahun. Gejala perimenopause sendiri bisa berupa kelelahan, hot flushes, libido berkurang, keringat berlebih di malam hari, detak jantung meningkat, sakit kepala, masalah ingatan, mood buruk, dan nyeri sendi. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


KISAH SUKSES

17

Tim Berners-Lee Ajak Masyarakat Selamatkan Internet Bapak World Wide Web (www) Tim Berners-Lee meluncurkan kampanye selamatkan internet dari berbagai hal yang bersifat merusak, misalnya saja kekerasan, diskriminasi, manipulasi politik, dan ancaman lain yang mengganggu dunia online. Dalam pembukaan Web Summit di Lisbon, Portugal, penemu www mengajak pemerintah, perusahaan, dan individu untuk mendukung “Contract for the Web”. Kontrak tersebut bertujuan untuk melindungi hak dan kebebasan pengguna di dunia maya. Kontrak ini menguraikan prinsip-prinsip utama yang akan dibangun dalam kontrak penuh dan dipublikasikan pada Mei 2019. Saat itu diperkirakan, setengah populasi dunia akan terhubung dengan internet.

dirinya mencetuskan kontrak untuk membuat dunia maya lebih manusiawi, mendukung ilmu pengetahuan, dan demokrasi. Berdasarkan prinsip-prinsip yang tercantum dalam dokumen yang disebut sebagai “Magna Carta untuk Web”.

Lebih dari 50 organisasi telah menandatangani kontrak yang diterbitkan Yayasan World Wide Web Berners-Lee.

Dengan ini, pemerintah harus memastikan bahwa warganya memiliki akses ke semua internet, sepanjang waktu, dan privasinya dihormati. Sehingga, pengguna bisa bebas internetan dengan aman dan tanpa rasa takut.

“Selama bertahun-tahun, ada perasaan bahwa hal-hal luar biasa di web akan mendominasi. Konflik di dunia akan lebih sedikit, lebih banyak pemahaman, ilmu dan demokrasi yang lebih baik,” kata Berners-Lee.

Sementara itu, perusahaan berkomitmen membuat internet lebih terjangkau, bisa diakses semua orang, menghormati privasi dan data pribadi, mengembangkan teknologi yang memastikan webadalah barang publik.

Berners-Lee mengakui akan sulit mengukur keberhasilan kontrak yang akan dipromosikan melalui kampanye yang disebut #ForTheWeb.

Dia melanjutkan, “Kemanusiaan yang terhubung dengan teknologi di web berfungsi secara distopian. Saat ini kita dihadapkan dengan penyalahgunaan online, prasangka, bias, polarisasi, fake news, dan hal itu merusak.” Untuk itulah,

Dalam kontrak juga disebutkan, pengguna internet memiliki tugas mereka sendiri. Kontrak juga mengajak pengguna perorangan untuk membuat konten web yang kaya dan relevan, serta menghormati hak dan martabat manusia.

Namun, dia yakin, penerapan kontrak ini akan membantu mengarahkan percakapan di pemerintah dan ruang rapat, dan memberi masyarakat sebuah sarana untuk internet yang lebih baik. n

Mantan perdana menteri Inggris Gordon Brown pun telah ikut menandatangani kontrak ini. “Tim Berners-Lee telah menunjuk salah satu masalah hak asasi manusia yang besar di masa kini. Proposal ini layak mendapat dukungan di seluruh dunia,” katanya.

Where every client is important Solicitor, Notary Public & Migration Agent MARN: 1464248 Kami bisa berbicara bahasa Indonesia dengan pengalaman lebih dari 8 tahun dalam memberikan layanan hukum di bidang: • Jual Beli Tanah dan Bangunan • Sewa menyewa Komersial dan Toko Eceran • Surat Wasiat dan Pembagian Warisan • Hukum Imigrasi • Hukum Kriminal • Jual Beli Bisnis • Pengadilan masalah perdata dan komersial • Surat Kuasa • Hukum Keluarga • Layanan Notaris Kami menyediakan layanan untuk datang ke rumah atau kantor anda dengan jarak 20 km dari Sydney CBD dan appointment setelah jam kerja dan weekend

Untuk appointment, silahkan hubungi: Phone: 02 8005 6577 I Fax: 02 8287 2525 Email: info@aegislegalservices.com.au

Online: www.aegislegalservices.com.au Vol.22 Issue 248, January 2019


18 KISAH SUKSES

Lebih Dekat dengan Atenx Katros Sang Builder Motor Kustom Presiden Dalam dunia motor kustom Tanah Air, nama Andi ‘Atenx’ Akbar sudah tidak asing lagi. Ya, pemilik Katros Garaage ini menjadi salah satu builder yang cukup terkenal di Indonesia, dan makin berkibar ketika bengkel miliknya menggarap motor kustom terbaru milik Presiden Joko Widodo. Pria yang juga hobi nge-vlog ini menceritakan awal mula terjun ke dunia otomotif, dan akhirnya menjadi seorang builder.

Karir di dunia otomotif berawal dari hobinya di roda dua, dengan mendirikan sebuah klub motor, yaitu Jakarta Satria Klub pada 2003. Singkatnya, saat berkegiatan di klub terebut, Atenx merasa bosan, dan mulailah mencari kegiatan lain, yaitu mendirikan tim freestyle di klub tersebut pada 2005.

“Dulu awal munculnya motor yang dibangun seperti Honda GL dan lain-lain, dan segmen media otomotif gua motor menengah ke atas. Jadi, setiap ide yang diajukan untuk motor modif gua selalu ditolak, karena sayang makanya dipindahin ke blog,” jelasnya.

Tahun pertama tim freestyle yang digawangi, langsung dikontrak oleh Suzuki. Bersama tim freestyle-nya, Atenx kemudian mengisi di sela-sela balapan One Make Race (OMR) pabrikan berlambang huruf ‘S’ ini, dan akhirnya ikut kompetisi freestyle dan cukup berprestasi.

Awal mula nama The Katros, sebagai nama blog dan juga cikal bakal nama bengkelnya juga berawal dari sini. Karena ide tulisan modifikasinya sering ditolak, dan selalu dibilang motor katro alias kurang keren.

“Setelah main frestyle sejak 2005, 2006, hingga 2007 dilihat oleh salah satu redaktur media otomotif. Mereka tertarik kerjasama, yaitu untuk mengetes motor. Setelah itu, mulai disuruh menulis untuk roda dua,” jelas Atenx. Selama menjadi jurnalis otomotif, Atenx juga mengembangkan blog pribadi. Pasalnya, pria ramah ini juga hobi menulis, dan ingin sekali meliput motor berjenis cafe racer, tracker, dan lain-lain.

Namun, berkah baginya, akhirnya nama The Katros sendiri membawa berkah, dan hingga saat ini bengkelnya bahkan sudah dikenal banyak orang. Bahkan, untuk melakukan pengerjaan motor kustom di bengkel yang beralamat di Jalan Cempaka Raya No.2, Rengas, Ciputat, Tangerang Selatan, konsumen harus rela mengantre untuk mendapatkan giliran. “Jika berbicara bisnis, bengkel yang khusus untuk memodifikasi motor bukan menguntungkan. Tapi, jika berbicara karya, itu lain saja,” tegasnya. Pihaknya tidak fokus pada hasil karya yang ekstrem, namun lebih kepada ide yang original dan menyenangkan. “Berdiri dari sebuah garasi dan hobi, untuk tampil kreatif dengan apa adanya. Bukan rencana bisnis yang besar dan megah. Kerja sama, teman, kawan dan kebebasan kebersamaan yang tidak terikat,” tulis Katros Garage. n

Kisah Noko Nishigaki yang Jadi Seniman Tato Buah itu jatuh tak jauh dari pohonnya. Peribahasa itu cocok untuk disematkan pada gadis asal Jepang, Noko Nishigaki. Gadis cilik berusia 9 tahun itu jadi seniman tato karena mengikuti jejak sang ayah. Noko lahir di Jepang dan hijrah ke Amsterdam, Belanda, bersama ayahnya, seorang seniman tato Jepang yang menggunakan nama Gakkin. Ketika Noko baru berusia 6 tahun, dia menyatakan minatnya mengikuti jejak ayahnya seniman tato yang terkenal. Noko mengasah keterampilannya dalam membuat tato selama beberapa tahun terakhir. Ia juga merancang ide-idenya sendiri dan juga mengeksekusinya. Noko mempraktikkan desain tatonya pada silikon, jeruk, dan kanvas manusia utama, ayahnya!. Sementara itu, tak sedikit pemagang tato sering berlatih pada kulit jeruk dan pisang, karena teksturnya mirip dengan kulit manusia. Noko dapat menyelesaikan sebuah tato yang dibuat selama dua jam. Ia sering mendapat inspirasi dari burung dan

mimpi. Noko sendiri mendapat banyak pesan hangat dari mereka yang telah ditatonya. Mereka senang dengan tato burung yang dibuat Noko. Selain burung mainan, Noko Nishigaki memiliki burung peliharaan yang saat ini dirawat oleh kakek-neneknya di Jepang. Kini, ia menjadi seniman tato yang paling dicari dari generasinya. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


19

Vol. 22 Issue 248, January 2019


20 KISAH SUKSES

Janet Esteves, Sang Kolektor Mickey Mouse Terbanyak di Dunia Tokoh kartun ciptaan Walt Disney, Mickey Mouse, termasuk karakter animasi terpopuler di dunia. Kesan ramah dan tingkah laku yang menggemaskan membuat banyak orang menyukai karakter satu ini. Tanpa terasa, Mickey sudah berusia 90 tahun. Ulang tahun Mickey Mouse dirayakan di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Tepatnya di Jakarta pada momen acara Car Free Day (CFD). Meski sudah berusia 90 tahun, Mickey Mouse disukai berbagai generasi dan usia. Karakter-karakter ciptaan Disney memang banyak disukai dan selalu mendapat tempat di hati para penggemarnya. Janet Esteves, salah satunya. Perempuan berusia 62 tahun ini tercatat dalam Guinness Book of Records sebagai kolektor barang-barang Mickey Mouse terbanyak di dunia pada 2016. Janet memiliki 10.210 barang memorabilia Mickey Mouse. Rekor ini diresmikan di Katy, Texas, Amerika Serikat, pada 2 Februari 2016. Koleksi milik Janet Esteves di antaranya adalah 54 puzzle, 422 gantungan kunci, sembilan perlengkapan minum teh, dan 23 bola golf. Janet Esteves sudah mulai mengkoleksi pernak-pernik Mickey Mouse sejak awal 1970-an. Setelah menikah, Janet semakin banyak mengkoleksi barang-barang yang berhubungan dengan Mickey Mouse. Ia dan suaminya pernah mengunjungi Disneyland untuk berbulan madu dan di sana membeli banyak koleksi Mickey Mouse.

Kegemarannya berburu Mickey Mouse semakin bertambah ketika putrinya lahir pada 1978. Sejak kecil, putri Janet sudah menunjukkan ketertarikan pada karakter tikus bertelinga bulat ini. Hobi Janet didukung sang suami yang sering membantu mengumpulkan koleksi Mickey edisi langka. Hobi Janet sudah diikuti oleh putrinya yang sejak kecil sudah tertarik pada karakter Mickey Mouse. Semua koleksi Janet disimpan di dalam rumahnya di kawasan Palm City, Florida. Rumah Janet yang lebih cocok disebut Museum Mickey Mouse ini dipenuhi dengan barang-barang Mickey Mouse mulai dari ruang makan, kamar mandi, dan sebuah ruangan khusus untuk menyimpan sisanya.

Nyaris tak ada ruang kosong di rumah Janet yang tidak memajang Mickey Mouse. Janet selalu menyediakan waktu untuk membersihkan sendiri satu demi satu koleksinya, bahkan sesekali mengajaknya bicara. n

Unik, Perusahaan Ini Bebaskan Karyawan Tentukan Gaji Sendiri Perusahaan rintisan (startup) asal London, Inggris bernama Smarkets menghadirkan inovasi dalam budaya kerja di kantor. Smarkets membebaskan para karyawan menentukan sendiri besaran gajinya. Sistem ini didasarkan pada konsensus sosial. Informasi mengenai gaji setiap karyawan Smarkets dipublikasikan pada laman internal perusahaan. Lalu, apa yang terjadi dengan sistem unik yang diterapkan Smarkets ini? Apakah karyawan akan semena-mena menentukan gaji mereka? CEO Smarkets Jason Trost mengaku, awalnya banyak pro dan kontra terikait kebijakan menentukan sendiri gaji tersebut. Akan tetapi, pada akhirnya sistem tersebut berjalan dengan baik. “Tidak sekeren kedengarannya. Ini adalah proses yang gila, namun berhasil,” kata Trost.

mengendalikan pekerjaan mereka, lebih bisa mengendalikan posisi mereka,” sebut Trost. Di Smarkets, gaji karyawan bukan hasil dari pembicaraan dengan manajemen. Sebaliknya, setiap orang menentukan seberapa besar ia ingin digaji. Kemudian, rekanrekan kerja akan melakukan voting untuk menentukan apakah besaran gaji yang diajukan tersebut sesuai atau tidak sesuai.

Semuanya dimulai tiga tahun silam ketika Trost mengenalkan sistem bagi karyawan Smarkets untuk menentukan sendiri gaji mereka. Inspirasi sistem ini secara umum didasarkan pada apa yang dideskripsikan Trost sebagai upaya perusahaan untuk mencapai transparansi yang lebih besar.

Karyawan pun dipersilakan untuk menegosiasikan ulang gaji mereka sebanyak dua kali dalam setahun. Jika karyawan meminta gaji yang lebih besar daripada rekan kerjanya,ia mungkin akan menghadapi ketidaksetujuan rekan-rekannya.

“Saya rasa ini sistem yang paling adil. Ini membuat orang memiliki rasa berhak, bahwa mereka bisa lebih

“Orang-orang meneliti apa yang Anda minta dalam pengadilan internal. Beberapa orang akan berpikir itu benar,

dan beberapa orang akan mengatakan bahwa itu terlalu tinggi atau terlalu rendah. Biasanya, mereka mengatakan itu terlalu tinggi. Kemudian mereka mendapat umpan balik negatif dan positif,” jelas Trost. Meskipun karyawan tidak dapat memveto gaji orang lain sepenuhnya, mereka dapat mencoba untuk memblokirnya. Sistem ini bekerja sebagian besar dari konsensus sosial, jika Anda mempermasalahkan berapa banyak orang lain dibayar, Anda harus menghadapinya secara langsung. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


21

Vol. 22 Issue 248, January 2019


22 SELEBRITIS

Awas, Sariawan Muncul Lebih dari 2 di Satu Bagian Mulut Saja Bisa Jadi Bahaya Satu sariawan yang muncul saja rasanya sudah perih dan membuat mulut menjadi tidak enak. Apalagi, jika sariawan muncul lebih dari satu dalam waktu yang bersamaan. Makan menjadi tidak enak dan berbicara pun akan membuat mulut sakit. Sariawan dalam istilah medis dikenal dengan stomatitis aphtosa recurrent (SAR). Sariawan terjadi karena adanya peradangan dan perubahan struktur sel-sel yang ada di dalam rongga mulut. Penyebab sariawan sendiri bermacam-macam, terutama karena faktor hormonal, menstruasi, anemia, alergi, defisiensi nutrisi, hingga trauma. Menurut drg Harum Sasanti, SpPM, dokter spesialis penyakit mulut dari Departemen Gigi dan Mulut FKGUI dan RSCM, sariawan ada tiga jenis, pertama sariawan minor yang jumlahnya bisa muncul 2-3, ukurannya kecil dan dapat sembuh dengan sendirinya. Kedua, sariawan yang bentuknya kecil-kecil dan jumlahnya banyak. Sariawan ini mirip dengan penyakit herpes. Ketiga, sariawan mayor yang ukurannya besar dan biasanya lebih dari 1 cm. Sariawan ini biasanya dalam dan memerlukan waktu yang lama untuk sembuh. “Untuk sariawan jenis ketiga, ini yang lebih mengganggu karena membuat kita jadi tidak enak makan. Sariawan ini harus dibantu penyembuhannya dengan obat. Selain itu, karena ukurannya yang besar dan sembuhnya yang lama sariawan ini sering dikira sebagai kanker mulut padahal tidak,” kata dr Harum.

Dihubungi terpisah, Prof Dr drg Melanie S. Djamil, MBiomed, FICD Lab BioCORE, dari FKG Universitas Trisakti, mengatakan bahwa sariawan yang muncul lebih dari dua di dalam mulut dalam waktu bersamaan perlu untuk diwaspadai. Terlebih lagi, jika sariawan hanya terjadi pada satu bagian mulut saja, misalnya di sekitar pipi kiri saja dan berulang-ulang. “Biasanya kalau sariawan banyak itu paling dua ya. Kalau ada sariawan yang tumbuh berkali-kali di tempat yang sama, misalnya di bagian mulut pipi kiri terus, atau di gusi kanan terus dan jumlahnya banyak sampai 3 atau lebih dari 4 ini harus dicurigai sebagai gejala dari penyakit yang lebih serius.

Apalagi kalau rasanya sampai sangat perih dan lidah rasanya jadi seperti terbakar. Sariawan yang biasa itu sembuh dalam 3-7 hari, kalau sudah lebih dari itu dan jumlahnya banyak harus segera diperiksakan. Kondisi ini harus segera diperiksakan,” terang Prof Melanie. Untuk mengatasi kondisi sariawan yang lebih dari satu ini memang sebaiknya menggunakan bantuan obat kumur. Gunakan kassa yang dibubuhi obat dan kemudian ditempelkan di bagian yang sariawan agar cepat pulih. n

Risiko Kanker Payudara 48 Persen Lebih Rendah Berkat Rajin Bangun Pagi Bersyukurlah jika Anda adalah orang yang rajin bangun pagi. Sebuah penelitian menemukan, mereka yang tergolong sebagai morning person, cenderung tidak mengembangkan kanker payudara daripada mereka suka berkegiatan di malam hari. Studi di University of Bristol, Inggris, membandingkan ratusan ribu data. Mereka menemukan bahwa mereka yang rajin bangun pagi, cenderung berisiko kanker payudara 40 sampai 48 persen lebih rendah. Penelitian tersebut melaporkan bahwa kebiasaan bangun pagi sebagian diturunkan secara genetika. Sehingga risiko keturunan tersebut terdengar masuk akal. Sulit bagi Anda untuk bangun pagi jika sudah terlalu sering begadang. Tergantung dari bagaimana ritme sirkadian tubuh Anda. Dalam penelitian sebelumnya, mereka yang hobi begadang hingga mendapat julukan burung hantu, memiliki mutasi gen yang menyebabkan jam tubuh mereka berjalan dengan berbeda. Mereka pergi tidur dan bangun lebih lambat dari biasanya. Dalam penelitian terbaru, hal itu mungkin terkait dengan peningkatkan risiko kanker payudara pada orang yang hobi begadang. “Menggunakan varian genetika yang terkait dengan preferensi seseorang soal pagi atau malam, durasi tidur, dan insomnia, kami menyelidiki apakah ciri-ciri tidur ini memiliki kontribusi kausal terhadap risiko pengembangan kanker payudara,” kata pimpinan ilmuwan Dr. Rebecca Richmond.

Walaupun begitu, masih harus dilakukan penelitian lebih lanjut tentang mekanisme yang memperkuat hasil temuan ini. “Kami ingin melakukan penelitian lebih lanjut untuk menyelidiki mekanisme yang mendukung hasil ini. Karena perkiraan yang diperoleh berdasarkan pertanyaan yang berkaitan dengan preferensi pagi atau malam, daripada apakah orang-orang bangun lebih awal atau lebih lambat pada hari itu,” tambahnya.

Sehingga, mengubah kebiasaan Anda mungkin tidak terkait dengan risiko kanker payudara. Bahkan, bisa lebih kompleks dari itu. Menariknya, penelitian ini juga menemukan dengan tidur lebih lama tidak selalu lebih baik. Analisis menunjukkan, wanita yang tidur lebih lama dari tujuh hingga delapan jam meningkatkan peluang terdiagnosis dengan kanker payudara sebesar 20 persen per jamnya. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


23

Susu Bisa Picu Orang Dewasa Kena Kanker? Walaupun dianggap minuman sehat, susu bisa memicu terjadinya kanker pada orang dewasa. Ini disebabkan enzim pemecah susu pada individu-individu berusia di atas 30 sudah berkurang. Sementara itu, enzim pemecah susu berfungsi maksimal hanya pada anak sampai berumur 12 tahun. “Semakin dia bertambah umur, enzim memecahkan susu sudah berkurang, atau hampir tidak ada. Jadi, kalau ini tidak ada, dia (susu) tidak dicerna,” kata Monivator Kesehatan, dr Hendrawan Nadesul. Apabila hal itu terjadi, susu malah bisa berbahaya bagi tubuh. Dia akan berubah menjadi zat yang disebut mukus. Zat ini tidak bisa digunakan oleh tubuh dan dianggap sebagai zat yang asing. “Dia menjadi makanan kanker yang paling subur. Jadi kanker itu suka dengan mukus,” kata penulis buku Sehat Itu Murah menambahkan. Handrawan, mengatakan, beberapa sarjana di Jepang pernah melakukan pembedahan pada perut orang-orang dewasa yang masih sering mengonsumsi susu. Keberadaan mukus ditemukan di dalam tubuh mereka. Namun, masih bolehkan sebenarnya orang

Ampuhkah Obat Herbal Atasi Kanker? Peredaran obat herbal dapat ditemui di mana saja. Banyak masyarakat yang percaya bahwa obat herbal ampuh atasi berbagai macam penyakit, hingga kanker sekali pun. oleh kemoterapi. Sebab, terapi tersebut mampu menjangkau bagian sel-sel abnormal di tubuh yang tidak bisa dikenali oleh jenis obat lainnya.

dewasa mengonsumsi susu? “Itu terserah, kalau dia minum ya harus dengan risiko bisa gangguan seperti itu,” kata Handarawan. Selain susu, apabila orang terlalu banyak makan daging, panganan tersebut juga tidak bisa dicerna dengan sempurna. “Kalau tidak dicerna dengan sempurna, dia jadi zat asing dan bisa mencetuskan kanker,” pungkas Handrawan. n

“Obat kemo ini kerjanya mengejar sel kanker di tubuh, dia tahu yang mana targetnya. Belum ada obat lain yang bekerja seperti itu,” ungkap dia. Kanker merupakan kondisi di mana sel normal dalam tubuh berubah menjadi sel yang abnormal dan bisa menggerogoti sel yang sehat. Pengobatan pada kanker biasanya menggunakan kemoterapi. Namun, tak sedikit masyarakat yang mengaku bahwa obat herbal bisa mengobati sel kanker yang ada di tubuhnya. Benarkah kanker bisa diobati dengan obat herbal? “Memang pernah ada kasus kanker di bagian tangannya mengecil setelah konsumsi obat herbal, tapi nyatanya sel kanker sudah menyebar ke organ lain seperti paru. Obat herbal secara lokal bagus, tapi kanker itu ganas dan menyebar dengan cepat,” ujar Spesialis anak RS Kanker Dharmais, dr. Edi Setiawan, Sp.A(K), MHA. Dokter Edi menegaskan bahwa keganasan kanker hanya bisa dicapai

Adapun opini lain yang berkembang di masyarakat bahwa kombinasi pemakaian kemoterapi dan obat herbal bisa lebih ampuh untuk obati kanker. Nyatanya, belum ada penelitian yang menemukan khasiat dari kedua kombinasi tersebut. “Takutnya ada interaksi dari obat herbal ke efek kemoterapi. Dikhawatirkan malah nanti kambuh kankernya,” jelas dia. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


24 KESEHATAN

Obat Anti Alergi Kacang Siap Beredar 2019 Kacang bisa sangat berbahaya bagi orang yang menderita alergi kacang. Tak sekadar wajah bengkak dan gatal-gatal, dampak alergi kacang bisa menyebabkan sesak napas hingga kematian. Karenanya, sekelompok peneliti di Amerika Serikat telah melakukan uji coba klinis untuk obat anti alergi kacang pada sekitar 372 anakanak yang memiliki masalah alergi kacang.

Allergy, Asma & Imunologi di Seattle, Amerika Serikat.

Hasilnya adalah 250 anak pada penelitian tersebut mampu mencerna 600 miligram atau lebih protein kacang, yang setara dengan 2 butir kacang, tanpa menimbulkan reaksi alergi. Bahkan setengah dari mereka yang diobati mampu memiliki toleransi hingga empat kacang sekaligus.

Meski demikian, bukan berarti para penderita alergi kacang sudah bisa bebas alergi. “Ini bukan obat penyembuh. Obat ini tak bisa membuat alergi pergi,” kata Vickery, Direktur Program Alergi Makanan Kesehatan Anak-Anak di Atlanta.

Anak dalam penelitian berusia antara 4 sampai 17 tahun. Mereka diminta untuk menelan kapsul berisi bubuk kacang tanah sebagai bagian dari imunoterapi oral. “Ide penelitian adalah untuk mengobati alergi dengan cara bertahap memaparkan orang-orang pada hal sama yang membuat mereka alergi,” kata penulis utama penelitian, Dr. Brian Vickery. Temuan penelitian yang dijuluki AR101 tersebut telah diterbitkan di New England Journal of Medicine dan dipresentasikan pada konferensi American College of

Sebaliknya, pengobatan eksperimental ini ditujukan untuk mengurangi efek parah yang dapat terjadi akibat paparan yang tidak disengaja. Vickery mengatakan obat dalam uji klinis terbukti efektif pada anak-anak tetapi

kemungkinan juga dapat menguntungkan orang dewasa dengan cara yang sama. Obat tersebut akan diproduksi oleh perusahaan biofarmasi California, Aimmune Therapeutics dan telah diajukkan permohonan izin edar pada FDA yang rencananya akan dijual ke pasar secara bebas pada akhir 2019 ini.

Di Amerika Serikat sendiri diperkirakan ada 3 juta orang yang menderita alergi kacang. Alergi kacang dapat menyebabkan anafilaksis, gatal-gatal, muntah, kram perut dan sesak napas hingga meninggal dunia. n

Jarang Olahraga atau Merokok, Pilihan Mana yang Lebih Berbahaya? Tanpa olahraga, fungsi tubuh tak akan berjalan optimal. Faktanya, ada sederet bahaya yang mengintai di balik kebiasaan melupakan olahraga atau aktivitas fisik. Bahaya jarang berolahraga tak mainmain. Bahkan, sebuah penelitian teranyar menemukan tingkat risiko kematian lebih tinggi pada orang-orang yang jarang berolahraga. Bahaya yang ditimbulkan disebut lebih parah daripada kebiasaan merokok, mengidap diabetes, atau menderita hipertensi. Penelitian yang dipublikasikan pada jurnal JAMA Network Open itu menyebutkan bahwa jarang berolahraga memiliki risiko kematian 30 persen lebih tinggi. “Jarang berolahraga harus diperlakukan sebagai penyakit yang memiliki resep,” ujar pemimpin studi, dr Wael Jaber, ahli kesehatan jantung di Cleveland Clinic. Peneliti mempelajari 122.007 pasien yang getol melakukan treadmill di Cleveland Clinic selama periode waktu 1 Januari 1991-31 Desember 2014. Mereka mengukur semua penyebab kematian peserta penelitian, khususnya yang berkaitan dengan kebiasaan jarang berolahraga.

Sebanyak 12 persen kematian disebabkan oleh tingkat intensitas olahraga atau aktivitas fisik yang rendah. Risiko kematian yang lebih tinggi itu terlihat ketika peneliti membandingkan kedua kelompok: mereka yang getol berolahraga dan mereka yang jarang berolahraga. “Orang-orang yang jarang berolahraga atau melakukan treadmill berisiko dua kali lipat terserang gagal ginjal,” kata Jaber. Meski sudah jadi rahasia umum, tapi penelitian ini disebut-sebut semakin meyakinkan anggapan bahwa kebugaran bisa memberikan angka harapan hidup yang lebih panjang. Manfaat olahraga kebugaran seperti aerobik, kata Jaber, tak berbatas. Sebelumnya, sejumlah penelitian mengaitkan intensitas olahraga yang tinggi dengan risiko kematian. Namun, hal itu dibantah dalam penelitian teranyar ini. “Tak ada tingkat intensitas olahraga tertentu yang bisa menimbulkan risiko kematian.

Di sini justru kami melihat intensitas olahraga tinggi memiliki risiko kematian yang lebih rendah,” jelas Jaber. Manfaat dari getol berolahraga bisa dirasakan orang tanpa pandang bulu, segala umur, dan segala jenis kelamin. “Meskipun Anda berusia 40-80an tahun, manfaat olahraga tetap bisa Anda dapatkan,” kata Jaber. Dengan kata lain, penelitian ini mengajak Anda untuk bergerak dan bangkit dari kasur atau tempat duduk Anda.

penelitian ini memperkuat apa yang telah diketahui sebelumnya. Gaya hidup minim aktivitas fisik telah menimbulkan risiko tinggi gangguan jantung. Namun, Bhusri yakin jika hal tersebut dapat diubah. “Kita ditakdirkan untuk berjalan, berlari, berolahraga. Ini semua tentang bangkit dari kursi dan bergerak lah,” tutup Bhusri. n

Ahli kesehatan jantung di Lenox Hill Hospital, Satjit Bhusri, mengatakan bahwa

Vol.22 Issue 248, January 2019


IKLAN

25

WE ARE MOVING !! STAY TUNE FOR OUR NEW ADDRESS ! Mobile: 0430 311 707 (Vodafone) Email: info@iwatatravel.com.au www.iwatatravel.com.au

VISIT WWW.IWATATRAVEL.COM.AU FOR OUR NEW UPDATED SPECIAL DEALS!

EUROPE (ENGLISH SPEAKING TOUR)

CHINA TOUR (English Speaking Tour)

ASIA TOUR (Mandarin Speaking Tour)

9 Days Picturesque Western Europe from $ 1198.00 p/p twin share 9 Day Southern Europe Tour from $ 1198.00 p/p Twin share 9 Days European Classic from $ 1198.00 p/p twin share 9 Days Great Britain from $ 1198.00 p/p Twin share 12 Days European Experience from $ 1549.00 p/p twin share 13 Days European Cultural from $ 1679.00 p/p twin share 14 Days European Rivers from $ 1809.00 p/p twin share 15 Days European Classic from $ 1939.00 p/p twin share 16 Days Europe Grand Tour from $ 2069.00 p/p twin share 17 Days European highlight & England from $ 2199.00 p/p twin share 16 Days European & England tour from $ 2069.00 p/p twin share 18 Days European Alps & Mediterranean from $ 2329.00 p/p twin share

Yunan Kunming Lijiang and Dali 7 days ( English Speaking Guide )

Bali Tour 4 days start from $ 429.00 p/p twin share

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

Turkey Tour 5 days $ 399.00 p/p twin share (Mandarin Speaking) 9 Days Picturesque Western Europe from $ 1169.00 p/p twin share 9 Day Southern Europe Tour From $ 1169.00 p/p twin share 9 Days European Classic from $ 1169.00 p/p twin share 9 Days Great Britain from $ 1169.00 p/p twin share

USA & CANADA

*No shopping* from $ 299.00 p/p twin share

Taiwan 6 days Tour start from $ 249.00 p/p twin share

Henan Kaifeng Shaolin Temple 6 days ( English Speaking Guide )

Korea Seoul & Jeju Island 6 days Tour

*No shopping* from $ 299.00 p/p twin share

start from $ 559.00 p/p twin share

Shanxi Mt Wutai Pingyao 6 days ( English speaking guide)

*No shopping* from $ 299.00 p/p twin share

Korea tour 6 days start from $ 299.00 p/p twin share

Xian Mt Hua and Henan 9 days ( English speaking guide )

Thailand Chiangmai 4 days 299.00 p/p twin share

*No shopping* from $ 699.00 p/p twin share

Vietnam and Halong bay 4 days $ 199.00 p/p twin share

North Eastern China ( Harbin) 6 days ( English speaking guide)

Dubai 4 days from $ 399.00 p/p twin share

No shopping from $ 199.00 p/p twin share

Japan Hokkaido 6 days from $ 999.00 p/p twin share

All tour do not include tip and compulsory and optional tour

MIDDLE EAST TOUR (Mandarin Speaking Tour)

8 Day East Coast and Canada from $ 484.00 p/p Quad share (Bilingual Chinese and English)

SCANDINAVIAN & RUSSIAN TOUR

10 Days West Coast Tour from $ 1028.00 p/p Quad share (Mandarin speaking tour)

7 Days Russian tour from $ 799.00 p/p twin share 9 Days Russian Tour from $ 1099.00 p/p twin share 9 Days Scandinavian & Fjords Tour from $ 1399.00 p/p twin share

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

(MANDARIN SPEAKING TOUR)

6 days Essential Japan from $ 799.00 p/p twin share 9 days Enchanting Japan tour $ 1980.00 p/p twin share 10 days Wonderful Japan from $ 1980.00 p/p twin share 6 Days Beautiful Hokkaido from $ 1199.00 p/p twin shares.

North America (MANDARIN SPEAKING TOUR) Mexico City: Basilica of Our Lady of Guadalupe Catholic Church, Teotihuacan, Pyramid of the Sun /Pyramid of the Moon, Mexican History Museum Cancun: Kukulkan Pyramid, Pink Lake and Flamingos of Las Coloradas, Tanca Maya Village, Xcaret Park (optional tour, pre-booking required) Luxurious 4 stars hotel accommodation in Cancun, with meals and drinks included

All tours and tickets prices or itineraries in this advertisement are subject to change at anytime.

DOMESTIC TOUR

8 days Jiuzhaigou $ 99.00 buy one get one free

3. Amazing China with Terracotta Warriors fr. $799 p/p twin share (staying at Upscale Hotels) 2018 departure on Jul 11, 25; Sep 5, 12, 26; Oct 3, 16, 31; Nov 7, 21. 2019 departure on Feb 6 and Apr 17.

9 days Shanghai & Nagasaki Japan $ 99.00 p/p twin share

7 days Yunnan Dali Kunming $ 99.00 buy one get one free

9 days Beijing and Shanghai $ 99.00 buy one get one free

7 days Guilin Tour $ 99.00

11 days Shanghai and Yanhtze River Cruise $ 99.00 pp Twin share

9 days Shanghai & Huangshan $ 99.00 buy one get one free

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

NEW ZEALAND TOUR

Tasmania Tour 4 days from $ 560.00 p/p twin share Tasmania Tour 5 days from $ 650.00 p/p twin share

Gold Coast 5 days (Mandarin Speaking) from $ 299.00 p/p twin share

2. Ancient cities & Mt Huangshan fr. $599 p/p twin share Guaranteed departure on May 6, 18; and Nov 4, 11

6 days Taiwan Tour $ 249.00 p/p twin share

7 days Shanghai tour $ 49.00 buy one get one free

Tasmania Tour 3 days from $ 450.00 p/p twin share

Including bus transport, hotel Excluding entrances fees and tip

1. Splendid China 8 days tour fr. $499 p/p twin share Guaranteed departure on : Oct 27; Nov 10, 14, 17, 24; And Dec 8

CHINA TAIWAN & JAPAN KOREA TOUR (MANDARIN SPEAKING TOUR)

Excluding entrances fees and tip

Sydney to Melbourne 4 days (Mandarin speaking) from $ 289.00 p/p twin share

Our top selling english speaking China tours are:

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

JAPAN (ENGLISH SPEAKING TOUR)

Thailand Tour 6 days from $ 99.00 p/p twin share

4 Days NZ North Tour (Mandarin Speaking) from $ 680.00 p/p twn share Including airport transfer, hotel and tour | Excluding : Airfare, tip and entrances fees.

6 Days NZ South Island Tour (Mandarin Speaking) from $ 1199.00 p/p twin share Including airport transfer, hotel and tour | Excluding : Airfare, tip and entrances fees.

Tasmania Tour 6 days from $ 790.00 p/p twin share

10 Days NZ North and South Island from $ 1830.00 (Mandarin Speaking)

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

Including airport transfer, hotel and tour | Excluding : Airfare, tip and entrances fees.

CRUISE: ALASKA, SCANDINAVIAN, NEW ZEALAND etc

Please call us for quote/ visit our website: www.iwatatravel.com.au

Including bus transport, hotel Excluding entrances fees and tip

Blue Mountain/ Port Stephen / Canberra from $ 30.00 p/p each tour Including bus transport, hotel

Please join us on

All tour above conditions apply. Please email us for complete itinerary or call

IWATATRAVEL for update airfare and Tour Special (COMPETITIVE PRICES) Vol.22 Issue 248, January 2019


26 SELEBRITIS

Seperti Apa Kolelitiasis? Bahaya Tersembunyi di Balik Kolesterol Kolesterol. Geng Sehat pasti familier dengan istilah tersebut. Ketika mendengar kata kolesterol tinggi, hal apa yang terlintas di pikiran Kamu?

Umumnya, orang akan memikirkan penyakit-penyakit berbahaya, yang bisa disebabkan oleh kolesterol yang tinggi. Penyakit kardiovaskular, seperti serangan jantung, sumbatan pembuluh koroner, serta strokemerupakan beberapa di antaranya. Namun, tahukah Kamu kalau ada penyakit lain yang mengintai di balik bahaya kolesterol yang tinggi? Yup, kolelitiasis namanya! Penyakit apa itu? Dari namanya sih bisa ditebak kalau penyakit ini terkait dengan kolesterol juga. Hmmm, agaknya ini pertama kali Kamu mendengar penyakit ini, ya? Tidak apa-apa, yuk kita bahas bersama! Sebelum membahas kolelitiasis, mari kita bahas dulu sekilas mengenai empedu. Empedu merupakan cairan yang diproduksi oleh hati. Ini berfungsi untuk membantu pencernaan lemak. Komponen penyusun empedu adalah air (97%), garam empedu (0,7%), mineral (1,6%), zat warna bilirubin (0,2%), serta lemak (0,5%). Cairan ini ditampung dalam kantong empedu, yang terletak di bagian bawah hati. Kantong empedu dapat berkontraksi melepaskan empedu ke dalam usus 12 jari. Kontraksi ini terjadi ketika kita selesai makan. Kolelitiasis atau batu empedu merupakan

gabungan dari dua kata Latin, yaitu khole yang berarti ‘cairan empedu’ dan lithos yang berarti ‘batu’. Jadi, namanya tidak terkait dengan kolestrol, ya. Hanya saja, hubungan antara kolelitiasis dengan kolestrol terletak pada komponen penyusunnya. Batu empedu merupakan produk dari kristalisasi cairan empedu. Sebelumnya, disebutkan bahwa empedu tersusun dari air, garam mineral, bilirubin, dan lemak. Kolestrol merupakan salah satu komponen dari lemak di atas. Nah, apabila jumlah kolestrol dalam cairan empedu meningkat, maka ini jadi lebih mudah mengkristal membentuk batu empedu. Batu empedu memiliki ukuran yang sangat bervariasi. Sebagian batu berukuran kecil (lebih kecil dari diameter saluran empedu). Batu ini akan ikut dikeluarkan bersama cairan empedu, sehingga umumnya tidak menimbulkan masalah. Sedangkan, batu lainnya dapat berukuran lebih besar dari saluran empedu. Di sinilah masalah terjadi. Batu yang berukuran besar ini akan menyumbat saluran empedu. Sumbatan yang terjadi akan menghalangi pengeluarkan cairan empedu ke dalam usus, serta menimbulkan peradangan pada kantong dan saluran empedu. Penyumbatan saluran

empedu merupakan faktor yang dapat memperparah kondisi penyakit. Ketika terjadi penyumbatan, cairan empedu akan tertahan dalam kantong empedu. Konsentrasi garam serta kolestrol di dalamnya akan meningkat. Sebagai akibatnya, proses kristalisasi menjadi lebih cepat. Batu yang sudah ada akan bertambah besar, dan batu-batu lain juga akan terbentuk. Semakin banyak dan besar batu empedu, maka semakin parah penyumbatan, dan seterusnya. Gejala dari kolelitiasis meliputi rasa nyeri yang tajam pada perut bagian atas, mual dan muntah, serta terkadang disertai demam. Gejala ini hilang dan timbul, dengan setiap serangan berlangsung selama beberapa menit hingga beberapa jam. Umumnya gejala terjadi pada malam hari, atau setelah mengonsumsi makanan berlemak dan minuman beralkohol. Karena gejala dari batu empedu ini tidak khas, sebagian penderita salah mengartikannya sebagai maag atau sakit perut biasa. Lalu, apa bahaya dari kolelitiasis? Tidak seberat penyakit jantung dan temantemannya, kan? Eits, siapa bilang! Kolelitiasis bisa menimbulkan komplikasi yang tidak kalah berbahaya, lho! Ada tiga komplikasi

paling berat dari kolelitiasis. Komplikasi pertama adalah ascending cholangitis, yaitu saluran empedu yang tersumbat mengalami infeksi. Infeksi ini dapat menyebar kedalam kantung empedu dan lever, serta menyebabkan penyumbatan saluran pankreas. Apabila saluran pankreas ikut tersumbat, enzim-enzim pankreas dapat berbalik dan menghancurkan pankreas. Ascending cholangitis merupakan penyebab kematian terbesar dari kolelitiasis. Komplikasi kedua gallstone ileus, yaitu pergerakan batu empedu ke dalam usus. Gallstone ileus terjadi ketika batu empedu mengikis dinding kantong empedu dan menimbulkan luka. Pada proses penyembuhannya, dinding yang terluka bisa bersatu dengan dinding usus halus. Batu empedu akan masuk ke dalam usus halus melalui bagian yang bersatu tersebut, lalu menimbulkan penyumbatan pada usus halus. Komplikasi ketiga adalah kanker empedu. Komplikasi ini masih terkait dengan luka pada dinding kantong empedu. Apabila tidak ditangani, luka tersebut dalam waktu lama dapat memicu terjadinya kanker. Ternyata kolelitiasis berbahaya juga, ya ! Jadi, mulai sekarang lebih hati-hati lagi dengan kolestrol, ya. Karena di balik kolestrol, banyak bahaya sedang mengintai kita. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


KESEHATAN

27

Cara ‘Salah’ Mendapatkan Perut Sixpacks Para laki-laki tentu ingin memiliki bentuk tubuh yang kekar atletis seperti Jonatan Christie. Selain membuat tubuh tampak lebih menarik, hal tersebut juga bisa meningkatkan kebugaran tubuh saat berolahraga. Terdapat berbagai macam cara untuk mewujudkan hal tersebut. Diet dan olahraga yang tepat adalah cara paling dianjurkan. Namun selalu saja ada jalan pintas, yang sayangnya pasti punya efek samping. Berikut ini adalah 5 cara ‘sesat’ mendapatkan perut sixpacks, yang cukup diketahui saja dan jangan pernah dicoba karena berbahaya!

alkohol dan obat penghilang rasa sakit. Cara menggunakannya adalah dengan menyuntikan langsung ke bagian tubuh seseorang.

Steroid Steroid adalah sebuah senyawa organik yang banyak digunakan untuk membentuk tubuh yang berotot dalam waktu yang relatif lebih cepat dari berolahraga pada umumnya.

Menggunakan Alat Bantu Jika kamu malas melakukan olahraga, alat yang satu ini bisa membantu kamu membentuk perut sixpacks dalam waktu yang cepat. Alat ini terbuat dari besi dan jika ditempelkan pada perut akan menimbulkan efek sixpacks.

Steroid bisa didapatkan dengan cara oral atau melalui injeksi ke tubuh langsung. Operasi sedot lemak eiring berkembangnya teknologi, operasi sedot lemak tidak hanya untuk menghilangkan lemak dalam tubuh kita. Tapi juga dapat membentuk perut sixpacks dalam waktu singkat. Namanya adalah six pack contouring, operasi tersebut memakan biaya sekitar 60 juta rupiah. Namun yang perlu diperhatikan adalah terdapat efek samping dari metode tersebut seperti bengkak paska operasi. Suntik Syntol Syntol adalah sebuah zat yang terdiri dari minyak,

,

Syntol akan menjadi keras dari waktu ke waktu dan memiliki beberapa efek samping seperti komplikasi dan kerusakan otot.

Walaupun bukan berasal dari otot, namun perut sixpacks yang kamu miliki bisa tetap menarik perhatian orang. Olahraga secara berlebihan Untuk mendapatkan hasil yang cepat biasanya orang rela menghabiskan waktu berjam-jam waktu di pusat kebugaran untuk membentuk otot sehingga kurang istirahat. Padahal hal tersebut tidak efektif dan justru menyebabkan kerja jantung menjadi berlebihan. Yang paling penting adalah melakukan olahraga dengan durasi yang tepat serta rutin dilakukan setiap minggu. n

Smile Travel

Harga Bersaing & Service Memuaskan

TERMURAH DI AUSTRALIA SPECIAL TOURS & AIRFARES Special Airfares

Australia Tours Daily Tours

*Blue Mt. *Canberra *Port Stephen

Sky Dive

fr $ 39.00* fr $ 275.00*

Free shuttle on weekdays from Sydney CBD

Melbourne Tour (3N/4D) Gold Coast Tour (4N/5D)

fr $379.00* fr $589.00*

Bali fr $345.00* by Garuda Indonesia

Bangkok fr 600.00* by Thai Airways

Tokyo fr 470.00* by Japan Airlines

U.S.A fr 950.00* by Korean Air

*Subject to conditions apply

New Zealand Tours: fr $ 899.00 fr $ 1299.00

Termasuk: Air Ticket, Hotel, Meals, Guide, Transportation, Admission Fee. Excludes: Taxes & Charges, Insurance, Tips.

Seoul fr 800.00* by Asiana Airlines

Inc. Coach, Hotel with Breakfast & Tour Guide Not Inc. Entrance fees, Option Tours, Meals & Tips

• North Island (3N/4D) • South Island (5N/6D)

Jakarta fr $340.00* by Garuda Indonesia

Europe fr 900.00* by Korean Air

*Taxes & surcharges not included & conditions applied with subject to change

Special Cruises New Zealand Canada Hong Kong

*Subject to conditions apply

Contacts : Level 1, 876 Anzac Parade, Maroubra (Dekat KJRI Konsulat & Uni of NSW) Tel: (02) 9314 0425 | Fax: (02) 9349 7604 | Email: smiletravel2000@gmail.com

> 10nights > > 10nights > > 25nights >

fr $1649.00* fr $3499.00* fr $7569.00*

*Airfares not included & conditions applied with subject to change

Penyewaan Tarago / Luxury Sedan

Vol.22 Issue 248, January 2019


28 BERITA INDONESIA

Jokowi Tanggapi Banyaknya Menteri Perempuan Rupanya, Jokowi memiliki alasan serta keyakinan bahwa sosok perempuan memiliki keunggulan dan layak untuk menempati posisi strategis dalam pemerintahan. “Karena saya yakin kehebatan perempuan, saya juga meyakini ketelitian, ketangguhan dan kesiapan dalam bekerja,” kata Presiden Jokowi dalam sambutannya saat membuka Kongres XX Tahun 2018 Wanita Katolik Indonesia (WKRI), di Magnolia Grand Ballroom Hotel Grand Mercure, Jakarta Pusat. Kesembilan menteri perempuan yang diangkat pada awal Kabinet Kerja adalah Puan Maharani (Menko PMK), Sri Mulyani Indrawati (Menteri Keuangan), Siti Nurbaya (Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan), Nila F. Moeloek (Menteri Kesehatan), Susi Pudjiastuti (Menteri Kelautan dan Perikanan).

Presiden Joko Widodo (Jokowi) angkat bicara alasannya menunjuk sembilan perempuan yang masuk dalam Kabinet Kerja. Jumlah ini adalah yang terbanyak dalam sejarah pemerintahan Indonesia.

Juga ada Retno Marsudi (Menteri Luar Negeri), Rini Soemarno (Menteri BUMN), Yohana Yembise (Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak) dan Khofifah Indar Parawansa (Mantan Menteri Sosial).

Jokowi Senang Startup Indonesia Ekspansi ke Negara Lain Dalam kunjungan kenegaraan ke Vietnam dan penyelenggaraan World Economic Forum on ASEAN, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri peluncuran Go-Viet di Hanoi, Vietnam. Dari kunjungan tersebut Jokowi memuji startupIndonesia, Go-Jek Indonesia mampu mengekspansi negara lain, seperti Vietnam. “Waktu saya diajak ke Vietnam, saya ikut peluncuran Go-Viet. Jadi, Go-Viet itu gabungan antara Go-Jek (Indonesia) dan Vietnam,” cerita Jokowi.

Go-Send. Yang membedakan Go-Jek dan Go-Viet adalah seragam. Di Indonesia, Go-Jek menggunakan seragam warna hijau, sedangkan di Vietnam, Go-Viet menggunakan warna merah sebagai seragam. Selain Vietnam, unicorn asal Indonesia itu juga berencana hadir di Thailand dengan nama Get. n

Lebih lanjut, Go-Viet merupakan produk aplikasi penyedia jasa transportasi di Vietnam yang berkolaborasi dengan GoJek Indonesia. “Saya senang teknologi dari Indonesia mengintervensi negara-negara lain,” lanjut Jokowi.

Menurut Presiden, dari sembilan menteri perempuan sebelum Khofifah menjadi calon gubernur, ada yang halus seperti Yohana Yembise dan Nila Moeloek, tapi ada yang galak juga, yaitu Ibu Susi Pudjiastuti.

Go-Jek termasuk salah satu dari empat unicorn yang ada di Indonesia. Unicorn adalah sebutan bagi start-up, perusahaan rintisan yang bernilai di atas 1 miliar dollar AS atau setara Rp 13,5 triliun (kurs Rp 13.500 per dollar AS). Tiga unicorn lain adalah Tokopedia, Traveloka, dan Bukalapak.

Jokowi pun berharap terhadap peran organisasi perempuan dalam membangun negara ini, dalam membangun Indonesia, termasuk di dalamnya peran besar dari Wanita Katolik Republik Indonesia. n

Peluncuran Go-Viet memastikan layanan Go-Viet akan tersedia di 12 distrik di Ho Chi Minh City. Ada dua layanan yang dihadirkan Go-Viet, yakni Go-Bike dan

Tiga Mahasiswa Indonesia Ciptakan Tinta Pulpen Bercahaya dari Bakteri Satu lagi terobosan inovasi teknologi yang bikin bangga dari Indonesia. Kali ini, sekelompok mahasiswa asal Universitas Brawijaya (Unibraw), berhasil menciptakan pulpen yang dapat bercahaya dalam kegelapan dengan memanfaatkan bakteri. Ketiga mahasiswa tersebut adalah Novia Rosa Damayanti, Renaldy Fredyan, dan Mey Yuliana.

Beberapa jenis bakteri dapat memancarkan cahaya. Bakteri ini disebut bakteri bioluminesensi yang merupakan bakteri yang mampu berpendar. Bakteri tersebut dapat ditemukan pada beberapa spesies laut. “Untuk proses pemancaran cahaya melibatkan transpor elektron,” tandas Novia.

Mereka memanfaatkan bakteri dengan proses tertentu agar bisa memancarkan cahaya, sehingga orang bisa membaca dengan jelas meski dalam kondisi gelap.

Tulisan yang dihasilkan mampu terbaca di tempat gelap, sehingga mengurangi penggunaan perangkat elektronik dengan radiasi.

“Perkembangan teknologi sangat pesat, khususnya bidang elektronik seperti gadget dan smartphone. Perangkat ini sangat membantu mobilitas pekerjaan manusia, seperti membaca dan menulis,” ujar Novia Rosa Damayanti.

Untuk mendapatkan bakteri bioluminesensi perlu dilakukan isolasi, pemurnian, serta dikulturkan.

“Namun, pencahayaan dari perangkat tersebut bersifat radiasi yang merusak mata dan membuat mata cepat lelah,” lanjutnya menerangkan. Berdasarkan keterangan The National Radiological Protection Board (NRPB) Inggris, efek yang ditimbulkan oleh radiasi gelombang elektromagnetik dari smartphone dibagi menjadi dua, yaitu efek fisiologis dan efek psikologis. Berkaca dari permasalahan tersebut, ia dan kedua rekannya mencoba memecahkan masalah dengan memanfaatkan alam, yaitu melalui isolasi bakteri.

Isolasi bakteri, diambil dari beberapa sampel dan tempat yang berbeda. Sampel utama adalah cumi-cumi, lumpur laut, dan air laut. Sampel didapatkan dari dua tempat yang berbeda, yakni pantai Utara (Lamongan) dan pantai Utara (pesisir Pulau Sempu, Kabupaten Malang). Novia mengemukakan isolasi dilakukan dengan tiga kali pengulangan pada tiap sampel dan tiap tempat. Pengujian awal menggunakan sinar UV sebagai salah satu parameter perpendaran pada sampel, hingga dilakukan pemurnian dan pengkulturan untuk menumbuhkan bakteri bioluminesensi. Media yang digunakan adalah LA (Luminescent Agar) dan

LB (Luminescent Board). Bakteri pada media LA miring yang telah tumbuh diuji dengan menggunakan metode cat gram. Cat gram yang digunakan adalah cat gram A, B, C, dan D. Hasil yang didapatkan, yakni bentuk bakteri bulat (Coccus), tidak berflagela, dan berwarna merah (gram negatif). Jenis bakteri untuk sementara yang dapat disimpulkan photobacterium phosporium. Bakteri tersebut selanjutnya akan dikondisikan seperti cairan yang berwarna. Cairan dapat digunakan sebagai tinta bercahaya pada pulpen. “Dengan adanya jenis pulpen yang tintanya dapat bercahaya ini diharapkan mampu mengurangi penggunaan smart phone, karena tulisan yang dihasilkan oleh pulpen dapat terbaca pada tempat yang gelap,” tambahnya. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


BERITA INDONESIA

29

Pariwisata Indonesia di Posisi 7 Dunia Versi Lonely Planet 2018

Pengakuan internasional terhadap pariwisata Indonesia kembali menggema. Kali ini, oleh Lonely Planet. Mereka memasukkan Indonesia dalam 10 negara terbaik untuk dikunjungi tahun 2019, tepatnya peringkat tujuh. Referensi ini jelas tidak main-main. Arus wisatawan mancanegara ke Indonesia bisa semakin deras mengalir. Pasalnya, Lonely Planet adalah panduan bagi wisatawan mancanegara. Lonely Planet adalah buku panduan perjalanan dan penerbit media digital terbesar di dunia. Perusahaan ini dimiliki oleh BBC Worldwide yang membeli 75 persen saham dari pendirinya, Maureen dan Tony Wheeler pada tahun 2007 dan 25 persen sisanya pada Februari 2011. Daftar 10 negara terbaik untuk dikunjungi tahun 2019 yang direkomendasikan Lonely Planet diterbitkan dalam buku Best In Travel 2019. Ternyata Indonesia masuk urutan ketujuh negara terbaik untuk liburan tahun 2019 versi Lonely Planet. Saking istimewanya, Cover buku Best in Travel 2019 ini bergambar Pura Ulun Danu di Bali. Indonesia menjadi satu-satu negara di Asia Tenggara yang masuk daftar ini. Tidak ada nama Thailand atau Malaysia yang selama ini menjadi pesaing. Hal ini tentu membuat bangga.

Ada sejumlah alasan mengapa para expert Lonely Planet memasukkan Indonesia dalam daftar 10 besar. Kekayaan alam dan budaya Indonesia menjadi alasan pertama. Kekayaan ini membentang dari Sabang sampai Merauke. “Indonesia memiliki lebih dari 17.000 pulau. Terdiri dari beragam budaya, kuliner, dan agama. Semua membentang antar pulau, menawarkan segudang pengalaman,” tulis Lonely Planet dalam buku itu. Di satu sisi, Lonely Planet juga menuliskan kondisi terakhir Indonesia yang sempat terkena musibah gempa. Namun, mereka menulis bahwa Indonesia adalah negara yang aman untuk dikunjungi. “Gempa baru-baru ini terjadi di beberapa bagian Indonesia yang berada di lintasan Ring of Fire. Respon atas bencana alam masih dilakukan, tapi negara ini tetap aman bagi para wisatawan,” ujar Lonely Planet. Tidak hanya kondisi Indonesia yang disorot. Kebijakan Pemerintah Indonesia memberikan akses Bebas Visa Kunjungan (BVK) untuk 169 negara di dunia juga dipuji. “Akses bebas visa untuk 169 negara. Tidak pernah lebih mudah untuk berkunjung ke negara tropis ini,” tulis Lonely Planet.

Terakhir, pihak Lonely Planet juga mengimbau semua orang untuk segera liburan ke Indonesia. “Pergilah sekarang ke Indonesia, sebelum semua rahasianya terekspos!” saran Lonely Planet. Dalam daftar tersebut, Sri Lanka menempati peringkat pertama. Diikuti Jerman dan Zimbabwe di posisi 2 dan 3. Sementara itu, peringkat 4, 5, 6, berturut-turut diduduki oleh Panama, Kyrgyzstan, dan Yordania. Indonesia berada di peringkat tujuh, di atas Belarusia, Sao Tome and Principe, dan Belize. Menteri Pariwisata, Arief Yahya, mengaku bangga dengan keberhasilan Indonesia. Menurut Arief, capaian ini adalah prestasi baru yang semakin membanggakan. “Semakin meyakinkan, dan semakin menunjukkan, pilihan Pak Presiden Jokowi menetapkan Pariwisata sebagai sektor prioritas, selama 4 tahun berturut-turut itu sudah betul. Presiden memilih pariwisata sebagai core economy, DNA bangsa dan masa depan Indonesia itu semakin terkonfirmasi,” ujarnya.

Arief mengatakan, bagi bangsa Indonesia prestasi tersebut memiliki makna Calibration, Confidence dan Credibility (3C). “Dari sisi calibration, keputusan Lonely Planet menempatkan Indonesia nomor 7 dari 10 top list itu sudah melalui proses Calibration. Sudah ditera dan dikurasi dengan standard kriteria dunia, yang sama untuk semua destinasi dan negara di seluruh dunia. Media yang sudah lahir sejak 1973, dan memiliki TV Channel sejak 1994, dan tahun ini genap 45 tahun itu pasti menjaga reputasinya sebagai media pariwisata dunia,” ucapnya. Sementara itu, untuk confidence, sebuah penghargaan menaikkan kepercayaan diri bangsa Indonesia. Kepercayaan diri sebagai bangsa pemenang. “Kita bukan bangsa pecundang. Ini juga mengkonfirmasi bahwa Natural Resources dan Cultural Resources kita memang selalu top 20 dunia, versi Travel Tourism Competitiveness Index (TTCI) dari World Economic Forum (WEF),” kata Arief. Penghargaan itu secara eksternal akan menaikkan kredibilitas di mata bangsabangsa lain di seluruh dunia. Dalam bahasa marketing, reputasi ini akan membuat customers semakin yakin bahwa Indonesia memang keren. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


30 BERITA INDONESIA

Ridwan Kamil Akan Tata Gunung Padang ala Borobudur Gunung Padang menjadi salah satu tujuan wisata menarik di Jawa Barat. Situs prasejarah peninggalan kebudayaan megalitikum yang terletak di Desa Karyamukti, Cianjur ini rencananya akan ditata dan dikonservasi secara profesional oleh Pemprov Jawa Barat. Tujuannya agar artefak di Gunung Padang tidak rusak karena aktivitas wisatawan dan pedagang. Hal itu diungkap Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melalui akun Instagram miliknya. “Situs Megalitikum dunia di Gunung Padang di Kab. Cianjur tahun depan akan ditata dan dikonservasi secara profesional oleh Pemprov Jabar, agar tidak semakin rusak atau terganggu oleh aktivitas wisatawan dan pedagang yang sembarangan,” tulis Ridwan Kamil.

sejarah seperti Candi Borobudur. “Situs ini menjadi bukti tingginya peradaban Sunda Kuno di masa lalu yang harus dilestarikan secara baik. Semoga akan menjadi destinasi sejarah yang tertata secara maksimal seperti kawasan Candi Borobudur. Karena bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai sejarahnya,” katanya. Gunung Padang banyak dikunjungi wisatawan sejak mencuatnya spekulasi keberadaan piramida besar di dalam Gunung Padang pada 2012 lalu. Konstruksi teras dinding di situs ini dinilai mirip dengan konstruksi yang ada di Machu Pichu Peru. “Akses menuju lokasinya juga harus diperbaiki pak misalnya petunjuk jalan, yang paling utama kondisi jalan yang kurang bagus menuju gunung padang via warung bitung campaka,” tulis akun @ dwijayakusumah1234. n

Bandung Menang Adu Wisata di Reality Show Korea Kota Bandung memang tidak hanya menyimpan keindahan alam memesona, tetapi juga memiliki deretan kuliner yang menggubah selera. Ibu kota Jawa Barat ini kian tersohor hingga jadi salah satu kota yang masuk reality show Korea bertajuk Battle Trip. Kabar membanggakan tersebut disampaikan oleh mantan Wali Kota Bandung, Ridwan Kamilmelalui akun Instagram pribadinya. Kang Emil, begitu ia akrab disapa, mengunggah cuplikan reality show serta momen saat host Battle Trip sedang berada di Bandung. ANNYEONGHASEYO. KOTA BANDUNG masuk dalam reality show Korea Battle N Trip @battlentrip . Diadu keren pariwisata kotanya dengan Kota Sakhalin City di Rusia. Semoga Menang, karena kulinernya juara segala rupa dengan harga takasimuraah. Aamiin,” tulis Ridwan Kamil.

Dengan penataan dan pemeliharaan yang baik, pria yang karib disapa Emil itu berharap situs yang diperkirakan dibangun pada 117 tahun sebelum Masehi tersebut dapat menjadi destinasi wisata

Masuknya Bandung dalam nominasi reality show Battle Trip sukses menyulut antusiasme Kang Emil. Ia pun menyampaikan tanggapan lain di

akhir keterangan. “Namun Kalah atau menang, Alhamdulillah sudah luar biasa dipromosikan ke orang2 Korea. Kamsahamnida. Semoga berhasil menemukan Hwajangsil Eodiyeyo? #JABARJUARA,” tambah Ridwan Kamil. Tak berselang lama setelah unggahan tersebut, Kang Emil kembali membagikan cuplikan lain. Video menampilkan bagaimana para pesohor Korea meyakinkan para juri dan publik dalam hal mempromosikan Bandung reality show Battle Trip. “Katanya Bandung menang dgn voting 90 mengalahkan Kota Sakhalin City Rusia dgn voting 76, Semoga benar adanya. Kamsahamnida,” jelas Ridwan Kamil. Selain itu, seperti yang diketahui Ridwan Kamil sebelumnya menjabat sebagai Wali Kota Bandung masa bakti 2013-2018. n

Becak Listrik Jakarta Akan Pakai Sistem Pesan Online

Presiden: Indonesia Masih Kurang Bakat-bakat Digital

Becak listrik yang rencananya akan menggantikan becak tradisional di Jakarta akan menggunakan sistem pemesanan online, demikian dikatakan Koordinator Serikat Becak Jakarta (Sebaja) Rasdullah di Jakarta.

Presiden Joko Widodo, yang akrab disapa Jokowi, mengakui Indonesia masih kekurangan bakat-bakat di bidang digital di tengah usaha pemerintah untuk mendorong lahirnya perusahaan-perusahaan rintisan baru atau startup baru.

Menggunakan nama Becak Online Cepat dan Irit atau Be’ol Cepirit, becak masa depan ini menggunakan energi listrik tenaga surya dan kini sedang diuji coba.

tempatnya kini sedang diujicobakan. Becak listrik tersebut merupakan karya dari mahasiswa Universitas Indonesia (UI) berkoordinasi dengan Sebaja.

“Becak itu ada aliran listrik lewat tenaga surya. Alhasil, bukan seperti becak motor,” ujar Rasdullah.

Ciri khas becak listrik bertenaga surya tersebut adalah menggunakan roda belakang untuk melakukan belokan. Berbeda dengan becak tradisional yang menggunakan roda depan untuk berbelok arah.

Rasdullah mengatakan, tiga dari 60 unit becak listrik yang telah tersedia di

Rasdullah mengatakan sejak Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melarang beroperasinya becak motor, becak listrik Be’ol Cepirit bisa tampil sebagai solusi. “Sementara untuk becak listrik itu akan ditempatkan langsung di tempat-tempat wisata nantinya. Nah beberapa sedang tahap uji coba dulu,” tutup Rasdullah. n

Jokowi menekankan bahwa populasi anak muda di Indonesia yang besar dan pengguna internet hingga 13 juta orang menjadikan Indonesia pasar yang menarik untuk bisnis digital. “Ketersediaan talent digital kita masih terbatas. Kebanyakan dari kita masih sebatas konsumsi teknologi digital, belum produksi,” kata Jokowi. Presiden juga menegaskan bahwa pemerintahannya terus berupaya mendorong tumbuh lahirnya startup yang berhasil bahkan bisa menjelma menjadi unicorn seperti Go-Jek, Tokopedia, Traveloka, dan Bukalapak. Klaim Jokowi, Indonesia baru memiliki 2.739 startup. “Contoh nyatanya adalah bahwa kita sudah punya road map e-Commerce Indonesia yang semuanya sudah dimulai untuk dijalankan,” kata Presiden.

Menurut data Startup Rangking, sebuah situs yang memantau perkembangan perusahaan rintisan di seluruh dunia, Indonesia berada di urutan kelima negara dengan startup terbanyak di dunia. Meski demikian data Startup Rangking sedikit berbeda dari milik Jokowi. Indonesia disebut baru memiliki 1.930 perusahaan rintisan dan hanya kalah dari Amerika Serikat (45.829), India (5.752), Inggris (4.821), Kanada (4.207), dan Jerman (1.945). n

Vol.22 Issue 248, January 2019


BERITA INDONESIA

31

Lebih Dekat dengan Sosok Menpar Arief Yahya Peraih Award di Singapura Status Arief Yahya sebagai salah satu menteri terbaik di Kabinet Kerja makin terlihat. Sejumlah penghargaan diraihnya. Terbaru, Arief Yahya diberikan gelar Distinguished Honorary Fellow atau gelar insinyur kehormatan oleh ASEAN Federation of Engineer Organization (AFEO). Seperti apa sih sosok berprestasi ini sebenarnya? Yuk kita kenalan lebih dekat. Arief Yahya lahir di Banyuwangi, Jawa Timur, 2 April 1961. Ia adalah anak dari pasangan H. Said Suhadi dan Hj. Siti Badriya. Arief Yahya berasal dari keluarga sederhana. Bapaknya seorang pedagang dan ibunya ibu rumah tangga yang aktif di organisasi keagamaan. Peran orang tua sangat mempengaruhi perjalanan hidupnya. Ia juga banyak menyerap filosofi hidup dari sang ibunda. Dari ibunya juga Arief Yahya tumbuh menjadi sosok yang tekun dan sederhana. Berkat ketekunannya belajar di sekolah menengah, ia berhasil masuk Institut Teknologi Bandung (ITB) pada usia 18 tahun. Di kampus ini, Arief Yahya mengekspresikan dirinya dengan sangat luar biasa. Bukitnya, ia berhasil menggondol gelar insinyur dari jurusan Teknik Elektro ITB dengan hasil sangat memuaskan. Sebuah prestasi yang membuatnya banyak dilirik perusahaan. Dengan prestasinya itu, tidak sulit baginya untuk masuk Telkom, perusahaan besar pelat merah di bidang telekomunikasi. Lulus seleksi dan dia menjadi karyawan Telkom. Arief memulai kariernya di Telkom pada tahun 1986, dalam usia 25 tahun. Di Telkom Arief kembali mampu mengekspresikan kemampuannya. Gelar karyawan terbaik diraih. Ia pun diganjar program beasiswa Master Telematika di Surrey University, Inggris. Pulang dari Surrey University, kemampuan Arief Yahya di Telkom makin terasah. Kariernya juga berkembang. Berbagai jabatan diraihnya. Mulai dari kepala Kantor Daerah Telekomunikasi (kandatel), Kepala Divisi Regional (Kadivre), Direktur Enterprise dan Wholesale Telkom Indonesia, hingga menjadi nomor satu dengan jabatan Direktur Utama PT Telkom 2012-2014. Deretan penghargaan disabet Arief Yahya, di antaranya The Best Kandatel (Kantor Daerah Telekomunikasi), kemudian

Pemasaran telepon terbaik Telkom Jakarta, Kepala Divisi Regional (Kadivre) Terbaik The Best Sponsor Telkom Kalimantan. Kadivre Terbaik, Penghargaan Management War Room terbaik 2003. The Best Jalur Komando Award, Panglima Daerah VI Kalimantan. Divre Terbaik, Rocky of The Year 2003, Untuk Management Flexi, Divre VI Kalimantan. Arief juga masuk dalam daftar ”25 Business Future Leader”, Economic Challenge Award 2012 kategori Industri Telekomunikasi, dan sebagai The CEO BUMN Inovatif Terbaik 2012. Arief diganjar Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono sebagai penerima Satyalencana Pembangunan atas keberhasilan dalam Peningkatan Pelayanan Prima di Kalimantan dan Jawa Timur. Arief punya filosofi yang mengenai keberhasilannya itu. “Pilih orangnya dulu, kemudian katakan keinginanmu,” katanya. Buku itu menyebutkan, terdapat dua proses besar untuk menggulirkan perubahan di dalam organisasi yang hebat (disebut organisasi Good to Great). Proses pertama adalah build up yang terdiri dari Level 5 Leadership, First Who then What, dan Confront the Brutal Facts. Proses kedua adalah breakthrough yang terdiri dari: Hedgehog Concept, Culture of Discipline,

dan Technology Accelerators. “Khusus mengenai First Who then What, banyak pemimpin yang lebih memilih pendekatan First What then Who. Mereka seringkali terjebak. Mereka sering mengatakan tetapkan visi, misi, dan strategi, baru kemudian dipilih orang-orangnya,” katanya. Menurut Arief, jika mengambil pilihan itu artinya sebuah institusi masih menjalankan Kepemimpinan Level 4 (Level 4 Leadership). Untuk mencapai Kepemimpinan Level 5 (Level 5 Leadership) kita akan memilih First Who then What. Selama 28 tahun berkarier di Telkom dengan tekun dan profesional, Arief Yahya diminta Presiden Joko Widodo menjadi menteri. Presiden memintanya menjadi Menteri Pariwisata dalam Kabinet Kerja 2014-2019. Meski bukan bidangnya, dia tetap dianggap mampu mengelola dunia pariwisata karena dia salah satu menteri yang berasal dari profesional. Mendapat tantangan di sektor pariwisata, Arief Yahya justru semakin membuktikan kapasitasnya. Berbagai prestasi diraih Kementerian Pariwisata yang dipimpinnya. Hingga akhirnya, pariwisata menjadi tiga besar penyumbang devisa negara. Dan akhirnya, pariwisata ditetap sebagai core

economy oleh Presiden. “Dalam organisasi Good to Great, yang terpenting adalah memilih orang-orang (who) terlebih dulu, dibandingkan menetapkan apa yang harus dilakukan (what). Bila diilustrasikan dengan sebuah bus, maka transformasi organisasi Good to Great bukan dimulai dari membayangkan ke arah mana bus akan meluncur dan kemudian mencari orang-orang yang mengemudikannya untuk menuju ke sana,” terangnya. Karena itu, hal pertama yang harus dilakukan oleh pemimpin hebat (Great Leader) dalam memulai transformasi adalah menempatkan orang yang hebat (Great People) di dalam ‘bus’-nya. Pemimpin Good to Great menggunakan tiga prinsip dalam memulai sebuah proyek transformasi organisasi. “Pertama, ia selalu memulai transformasi dengan “siapa” (who) daripada “apa” (what). Hal ini memungkinkan si pemimpin untuk beradaptasi terhadap perubahan, seekstrim apapun perubahan yang dihadapi organisasi,” katanya. Keberhasilan Arief Yahya mengubah wajah pariwisata, membuatnya menjadi penerima ASEAN Engineering Award 2018. Khususnya untuk kategori Distinguished Honorary Fellow atau gelar insinyur kehormatan. Penghargaan diberikan dalam Conference of ASEAN Federation of Engineering Organizations (CAFEO) ke-36 di Singapura. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


32 BERITA INDONESIA

Nussa dan Rarra, Animasi Islam Indonesia untuk Dunia Sebuah animasi dengan karakter dua orang anak kecil, Nussa dan Rarra, menjadi buah bibir di jagat maya Kehadiran animasi bernuansa Islam di Hari Maulid Nabi SAW ini, merupakan angin segar bagi para orangtua yang merasa tontonan di televisi selama ini tidak pas buat anak-anak. Aktor Mario Irwinsyah salah satu sosok yang gencar mempromosikan Nussa di akun Instagram pribadinya. Kirakira tiga jam yang lalu, dia mengingatkan pengikutnya untuk menonton episode perdana animasi tersebut di saluran Youtube @nussaofficial. Video perdana Nussa berjudul Nussa : Tidur Sendiri, Gak Takut! sudah ditonton lebih dari 76ribu kali. Sebanyak 49ribu orang memberikan tanda suka, dan 69 orang mengklik tanda jari ke bawah. Sementara di Facebook Nussa Official, video yang sama mendapat respons yang tidak jauh berbeda. Rata-rata sudah tidak sabar menunggu episode berikutnya, dan ada pula yang berterima kasih karena sudah memberikan tayangan mendidik untuk anak-anak. Karakter Nussa dan Rarra ini lahir dari kecemasan keluarga muda yang merasa

animasi buat anak-anak yang ada sekarang jarang menawarkan kebaikan, apalagi menawarkan kebaikan Islam. Menurut sang penulis, si Kecil justru diajarkan mengenai tokoh pahlawan atau jagoan (superhero) fiktif yang cenderung pada kekerasan, bahkan banyak sekali film anak-anak yang tidak layak tonton. Kecemasan sebagai keluarga muda yang butuh ‘ladang’ buat anak-anaknya belajar banyak tentang kebaikan Islam perlahan berkurang, setelah bertemu dengan The Litle Giantz. Studio animasi kepunyaan Indonesia, dengan semangat yang sama. Seperti kata Mario Irwinsyah, semoga karakter Nussa bukan hanya jawaban dari doa, tapi juga harapan seluruh orangtua muda Indonesia, akan adanya konten Islami, bermanfaat, dan juga nyaman di mata. n

Indonesia Bersiap Lihat Venus Awal Januari 2019 Planet Venus akan mengalami konjungsi inferior, yang akan terlihat berpindah dari mulanya muncul di langit barat saat senja, menjadi muncul di langit timur saat sebelum Matahari terbit atau dini hari. Pada saat itu, Venus sudah berada di atas 10 derajat dari cakrawala timur pada pukul 04:00 dini hariPosisi Venus akan semakin meninggi dari cakrawala timur dan membuatnya semakin jelas terlihat di langit timur sebelum Matahari terbit. Puncaknya akan terjadi pada 6 Januari 2019 ketika Venus mencapai titik elongasi barat terjauhnya dari Matahari. Pada saat itu, posisi Venus di langit Bumi akan berada sejauh 45 derajat dari posisi Matahari. Pengamat mulai bisa mengamati Venus mulai pukul 02:28 dini hari waktu setempat atau sekitar 3 jam 16 menit sebelum Matahari terbit. Pada peristiwa konjungsi

inferior tersebut, Venus akan terlihat sangat cerah dan mencolok sehingga menjadi objek paling terang ketiga di langit setelah Matahari dan Bulan. Ini sering disebut sebagai bintang pagi. Dikabarkan bahwa pengamat dapat terus mengamati Venus hingga 10 Maret 2019, di mana saat itu Venus akan berada sejauh 36 derajat dari posisi Matahari dan bisa diamati pukul 03:20 dini hari. Planet Venus akan mencapai titik elongasi barat terjauhnya dari Matahari kembali pada 24 Maret 2020 mendatang. n

DKI Jakarta Siapkan Wisata Halal Sebagai ibukota Indonesia, Jakarta memiliki destinasi yang sangat beragam. Mulai dari nature, culture juga manmade. Nampaknya hal tersebut belumlah cukup. Karena Tanah Betawi berencana akan mengembangkan wisata halal. Rencana itu muncul dalam Focus Group Discussion (FGD) Penyusunan Desain, Strategi, dan Rencana Aksi Wisata Halal Wilayah DKI Jakarta. Acara ini dihelat di Sofyan Hotel, Cut Meutia, Jakarta. Menurut Deputi Bidang Pengembangan Destinasi Pariwisata Kementerian Pariwisata Dadang Rizki Ratman, FGD digelar agar Jakarta memiliki destinasi halal berkualitas. “Acara tersebut digelar untuk menyusun serta mensosialisasikan Desain, Strategi, Rencana dan Aksi (DSRA) DKI Jakarta. Makanya kita melibatkan berbagai pihak, terutama yang tergabung dalam pentahelix stakeholder. Tujuannya untuk menciptakan destinasi pariwisata halal yang berkualitas di DKI Jakarta,” tutur Dadang. Ada 4 kawasan di Jakarta yang dinilai layak untuk Pengembangan Destinasi Pariwisata Halal. Semuanya adalah destinasi utama di Jakarta. Ada Kota Tua, Monumen Nasional (Monas), Situ Babakan, dan Kepulauan Seribu. “Destinasi-destinasi ini adalah yang terbaik di Jakarta. Dan sudah sangat dikenal di Indonesia, bahkan dikalangan wisatawan mancanegara. Pengembangan destinasi halal di tempat-tempat ini pasti memiliki value yang tinggi,” papar

Dadang Sedangkan Ketua Tim Percepatan Pengembangan Pariwisata Halal Kemenpar, Riyanto Sofyan, mengatakan ada standar yang akan diterapkan. “Desain, Strategi, Rencana dan Aksi (DSRA) yang dibuat, harus sesuai dengan global standardpariwisata halal. Tentunya, yang telah ditetapkan Kemenpar, yaitu Global Muslim Travel Index(GMTI),” tuturnya.

segera dikeluarkan, menyusul Pembentukan Tim Percepatan Pengembangan Pariwisata Halal DKI Jakarta Kemudian, Pemda DKI akan segera mengeluarkan kebijakan Insentif Fiskal (Pengurangan Pajak, Subsidi sebagian biaya sertifikasi, dll) dan Insentif Non Fiskal bagi Pelaku Usaha Pariwisata Halal. Yang terakhir, Pemprov DKI Jakarta menargetkan 2 juta kunjungan Wisman Muslim di tahun 2020.

Dijelaskan Riyanto, ada alasan mengapa GMTI dijadikan acuan.

Menteri Pariwisata Arief Yahya sangat mendukung rencana pembentukan destinasi wisata halal di Jakarta.

“Tentunya agar kekuatan destinasi dapat diukur dan dibandingkan dengan destinasi – destinasi lainnya,” paparnya. Setelah melalui sesi diskusi dan tanya jawab, dihasilkan sejumlah poin yang mendapat dukungan bersama.

“Sebagai ibukota negara, Jakarta adalah tujuan dari banyak wisatawan mancanegara. Untuk itu, destinasi di ibukota harus dilengkapi. Termasuk dengan wisata halal. Buatah destinasi yang memiliki value. Yang mempunyai nilai jual ke wisatawan. Yang bisa membuat wisatawan berkunjung ke sana,” katanya memberi masukan. n

Pertama mengenai Pergub Pariwisata Halal. Pergub akan

Vol.22 Issue 248, January 2019


ANEKA

33

Ternyata, Selain Sehat Jasmani Olahraga Cegah Ejakulasi Dini Olahraga yang dilakukan secara rutin tidak hanya bisa memperbaiki suasana hati, tapi juga kehidupan seks. Salah satunya, mencegah terjadinya ejakulasi dini. Semua orang tahu bahwa olahraga sangat baik untuk tubuh. Namun tahukah Anda bahwa olahraga juga dapat mempengaruhi mood sampai memperbaiki kehidupan seks Anda? Olahraga dapat meningkatkan stamina dan orgasme yang lebih baik. Jika Anda malas berolahraga, mungkin hal ini bisa dijadikan alasan Anda untuk berolahraga lebih rutin. Menurut sebuah studi yang dilakukan oleh Universitas Harvard pada 31.000 pria, mereka yang aktif berolahraga memiliki risiko disfungsi ereksi 30% lebih rendah dibandingkan mereka yang jarang atau tidak pernah berolahraga. Studi lainnya, yang dilakukan oleh University of British Columbia menunjukkan bahwa olahraga rutin yang dilakukan selama minimal 20 menit dapat meningkatkan rangsangan seksual pada wanita. Selain itu, olahraga secara umum dapat meningkatkan rasa percaya diri dan membuat seseorang merasa lebih menarik secara fisik (memiliki daya tarik seksual). Disamping itu, keuntungan olahraga yang secara umum membuat daya tahan stamina menjadi lebih baik, demikiannya dapat membantu ejakulasi dini.

Jenis olahraga yang disarankan adalah aerobik atau olahraga yang memacu kerja jantung seperti berlari, berenang, sepak bola, basket. Olahraga ini bertujuan untuk meningkatkan aliran darah ke otak, jantung, dan seluruh organ tubuh. Olahraga angkat beban dan jenis olahraga yang bertujuan memperkuat otot dikatakan dapat meningkatkan rangsang seksual dan performa saat berhubungan seksual. Anda dapat melakukan pushup, deadlift, dan latihan untuk memperkuat otot perut. Otot perut merupakan otot yang paling banyak digunakan saat melakukan hubungan seksual. Yoga dapat melatih konsentrasi, merelaksasi tubuh, dan

meningkatkan fleksibilitas tubuh dalam mencoba posisi baru dengan pasangan Anda.Olahraga membantu Anda menekan stres dan depresi. Di mana stres dan depresi sendiri diyakini sebagai salah satu pemicu ejakulasi dini. Intinya, olahraga dapat meningkatkan rasa percaya diri, daya tahan tubuh, menjaga penampilan, memperbaiki mood, meningkatkan stamina dan energi – semua ini merupakan resep untuk mendapatkan kehidupan seks yang berkualitas. n

2022, Film Animasi Super Mario Segera Tayang jenis adaptasi manapun mengajak kreator seri orisinilnya untuk bergabung ke dalam sebuah produksi,� kata Meledandri. Melendandri pun mengakui kalau proyek film Super Mario adalah proyek yang ambisius. Karenanya, rumah produksi miliknya tentu sangat berhati-hati mengemas cerita Super Mario agar bisa diterima dengan baik oleh para penggemar beratnya. Sekadar informasi, kabar mengenai film layar lebar yang mengangkat Mario sebenarnya sudah terdengar sejak 2016. Ketika itu, President Nintendo, Tatsumi Kimishima, menyebut sudah berbicara pada sejumlah studio di Hollywood.

Rumor soal gim lawas Super Mario Bros yang akan diadaptasi menjadi sebuah film animasi ke layar lebar, sepertinya memang sudah lama berhembus. Namun, kabar terbaru menyebut kalau film Super Mario Bros sudah mendapatkan kepastian jadwal rilis. Film tersebut masih dalam tahap pengembangan dan dijadwalkan tayang pada 2022. Adapun rumah produksi yang bertanggung jawab pada film animasi Super Mario adalah Illuminaton, yang mana pendirinya adalah Chris Meledandri, yang juga menjadi produser sejumlah film animasi box office seperti Despicable Me dan The Secret Life of Pets. Tak tanggung-tanggung, Meledandri pun akan menggandeng kreator Super Mario Bros, Shigeru Miyamoto, untuk menggarap proyek besarnya ini. “Kami ingin ia ada di paling depan untuk menggarap film ini. Saya pikir, jarang untuk melihat

Di sisi lain, Nintendo memang tengah melakukan upaya untuk meningkatkan pendapatan tak hanya dari gim. Salah satunya adalah bekerja sama dengan Vans dan Uniqlo untuk menjangkau konsumen yang lebih luas. Tak hanya itu, perusahaan asal Jepang itu telah bekerja sama dengan Universal untuk membuat taman bermain dengan tema Nintendo. Kini, Nintendo juga tak segan merambah pasar gim mobile dengan merilis Super Mario Run. Nintendo sendiri baru saja merilis gim anyar dengan karakter Mario berjudul Super

Mario Odyssey untuk konsol Switch. Seperti biasa, dalam gim ini Mario harus kembali menyelamatkan Princess Peach dan Tiara dari Browser yang bersikeras menikahinya. Mario akan memiliki kemampuan baru untuk mengubah dirinya menjadi berbagai karakter, mulai dari dokter hingga tyrannosaurus rex berkat topi ajaibnya yang bernama Cappy. Menghadirkan gameplay yang menghibur dan bikin ketagihan, Super Mario Odyssey telah membuat kagum reviewer di seluruh dunia. Gim ini juga memberikan kebebasan gamer untuk mengeksplorasi dunia gim yang lebih luas. Super Mario Odyssey juga berhasil mendapatkan skor yang sempurna dari berbagai pengulas gim. Bahkan, perusahaan mengungkap gim ini sudah berhasil sebanyak 2 juta kopi. Angka penjualan tersebut dicapai hanya dalam waktu tiga hari setelah meluncur resmi di pasaran. Akan tetapi, gim ini belum mengalahkan The Legend of Zelda: Breath of the Wild yang berhasil menyentuh angka 4,7 juta kopi. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


34 Golden Goose Rilis Sneakers Alasan Pria Tak Suka Wanita Bertubuh Kurus Lusuh, Berapa Harganya? Memiliki tubuh kurus dan langsing merupakan idaman bagi sejumlah perempuan. Untuk mendapatkan bentuk tubuh yang diinginkan tersebut, berbagai cara mereka lakukan. Hal tersebut dilakukan banyak perempuan agar para pria tertarik dengan penampilannya itu. Ternyata, berdasarkan survei banyak pria yang tak suka dengan perempuan bertubuh kurus. Berdasarkan sebuah penelitian menyebutkan, ternyata 80 persen, pria berusia 18-50, justru memilih perempuan dengan tubuh berisi. Sementara 15 persen menginginkan perempuan bertubuh sedang dan hanya 5 persen saja yang suka perempuan bertubuh kurus. Mereka menganggap para perempuan bertubuh berisi lebih sehat dan sejahtera di segi fisik. Selain itu, survei juga membuktikan bahwa para pria lebih suka perempuan dengan lekuk tubuh berisi dibandingkan yang rata. Alasan lain, para pria menginginkan tubuh bukannya yang terlalu kurus. Berdasarkan hal tersebut, tak perlu terlalu terobsesi memiliki badan kurus sampai melakukan berbagai cara yang justru menyiksa tubuh sendiri. n

Label streetwear kelas premium asal Italia, Golden Goose, mendapat kecaman karena dianggap mengejek kemiskinan lewat desain sneakers bergaya lusuh mereka, Superstar Taped Sneaker. Sepatu sneakers keluaran Golden Goose tersebut memang tak biasa. Mereka didesain kotor alami dengan bagian atas sepatu yang diberi aksen tambalan selotip.

sih sebenarnya? ?????!” tulis salah satu pengguna Twitter yang membagikan kemurkaannya dan telah disukai hingga 50.000 kali ini.

Lewat karya sneakers nyelenehnya tersebut, para kritikus mode menuduh Golden Goose melakukan glamorisasi kemiskinan yang tidak sensitif.

Golden Goose sendiri nampaknya tidak peduli. Merek sepatu itu juga pernah merilis sepatu hampir serupa pada 2016 lalu dengan nama Superstar Kicks.

Sneaker lusuh itu dijual di pasar swalayan Nordstrom dengan harga $ 530 atau setara Rp 7,8 juta.

Pada saat itu, perwakilan perusahaan Golden Goose mengklaim bahwa tampilan sepatu yang lusuh merupakan bentuk penghormatan pada budaya skateboard di West Coast, dan bukan cara mencemooh kemiskinan.

“Ada orang di dunia yang memakai tas plastik sebagai sepatu karena mereka tidak mampu membelinya, tetapi barangbarang gila ini dijual seharga $ 500. Industri fashion benar-benar sangat bodoh sampai membuat saya kesal seperti apa

Bagaimana, kamu ingin membeli sepatu sneakers lusuh buatan Golden Goose ini? n

Kurang Makan Daging Bisa Sebabkan Sering Masuk Angin Individu yang kekurangan sumber protein rentan terhadap stres dan masalah kesehatan lainnya. Di Amerika, Kepala Konsultan Nutrisi di Kansas City sekaligus pemilik Active Eating Adviceif, Leslie Bonci, mengungkapkan, orang-orang yang memilih vegan adalah yang paling sering mengalaminya. Bagaimana dengan yang vegetarian? Leslie, mengatakan, pola makan vegetarian masih boleh minum susu atau telur, sehingga kecil kemungkinan berhadapan dengan risiko tersebut. Menurut Leslie, satu cangkir susu sapi mengandung sekitar 8,5 gram protein. Sedangkan susu almond yang dikonsumsi orang vegan, hanya 1 gram saja. Berikut lima masalah kesehatan yang rentan dialami orang vegan lantaran tidak mengonsumsi protein dengan jumlah yang cukup. Patah Tulang Tulang Anda membutuhkan lebih dari sekadar kalsium yang sehat. Mereka juga membutuhkan cukup banyak protein. Itu adalah kesimpulan dari kajian penelitian 2018 dari beberapa yayasan osteoporosis terkemuka di dunia, yang menemukan bahwa mengonsumsi makanan kaya protein dapat membantu melindungi tulang Anda. Ketika Anda tidak mendapatkan cukup protein untuk mengisi bahan bakar organ dan otak, tubuh akan meminjamnya dari area lain, termasuk penyimpanan di jaringan otot rangka

Anda, kata Leslie. Tanpa dukungan jaringan otot rangka yang kuat, tulang kita lebih rentan terhadap cedera seperti patah tulang. Rambut dan kuku Anda terlihat rapuh Rambut dan kuku juga butuh asupan protein. Di dalam rambut yang lembut dan kuat, terdapat asupan protein yang bekerja maksimal agar mahkota wanita tersebut tidak cepat rusak.

Setelah beberapa bulan tidak mengonsumsi cukup protein, Anda mungkin juga mengalami kerontokan rambut, menurut American Academy of Dermatology. Sebagian karena tubuh menutup pertumbuhan rambut untuk melestarikan penyimpanan proteinnya.

Anda merasa lelah Anda mungkin tidak akan langsung merasa lelah, tetapi seiring berjalannya waktu, orang-orang yang tidak mengonsumsi cukup protein mungkin merasa lebih lelah atau lamban daripada biasanya, kata Leslie. Dia menambahkan bahwa protein adalah komponen hemoglobin, yang ada dalam sel darah merah dan mengangkut oksigen ke seluruh tubuh. Dan kadar oksigen yang terlalu rendah dapat menyebabkan kelemahan atau sesak napas.

Badan Jadi Kendur “Biasanya, jika orang tidak mendapatkan cukup protein, tubuh mereka akan memecah otot untuk mendapatkan lebih banyak dari itu,” kata Leslie. “Dan jika mereka kehilangan otot, mereka juga berpegang pada dinding lemak, sehingga komposisi tubuh mereka bisa berubah dengan cara yang merugikan.”

Anda selalu masuk angin Protein adalah salah satu blok bangunan antibodi, yang diproduksi oleh sistem kekebalan tubuh untuk membantu melawan bakteri dan virus, kata Leslie. “Jika Anda tidak memiliki cukup protein, Anda bisa memiliki sistem kekebalan yang lemah dan mungkin lebih sering sakit daripada orang lain,” kata dia menambahkan. n

Kalau sampai kekurangan protein, rambut terasa kehilangan kilapnya, dan tidak setebal dulu. “Mungkin juga mulai terbelah,” ujar Leslie.

Vol. 22 Issue 248, January 2019


ANEKA

Bentuk High Heels Ini Mirip Kaki Manusia, Nyentrik atau Ngeri? Selain mendesain sepatu unik ini, desain dia lainnya bahkan tak kalah aneh dan kreatif.

Aksesori menempel di kulit sempat menjadi tren di kalangan selebriti Hollywood. Setelah aksesori, kini ada yang lebih unik, yaitu sepatu high heels terbuat dari kaki manusia. Ini adalah skin heels, sepatu prostetik yang dibuat sangat mirip kaki manusia. Bedanya, ada tambahan tanduk yang membuat sepatu ini semakin aneh dan unik. Sepatu dibuat dari silikon dan mengikuti tekstur kulit manusia, mulai dari warna kulit, lengkungan kaki, hingga bulu kaki agar terlihat seperti nyata. Koleksi sepatu ini adalah buatan desainer berbasis di Montreal bernama Fecal Matter.

Ternyata inspirasi sang desainer adalah alien. Ide di balik sepatu ini adalah menggambarkan seperti apa rupa manusia nantinya. Perubahan manusia yang disebabkan oleh operasi plastik atau modifikasi tubuh, media sosial, dan kemajuan teknologi. Jika kamu tertarik memiliki sepatu high heels yang terbuat dari kaki manusia ini, kamu harus siap merogoh kocek yang cukup besar. Sepatu ini dibanderol dengan harga 10 ribu dollar atau setara dengan Rp 152 jutaan. Harga yang cukup tinggi itu disebabkan karena saat ini hanya ada satu model sepatu saja yang dijual. Namun, Facel Matter punya rencana akan memberi versi lain yang lebih ramah konsumen. n

35

Buku Mantra Ini Dibanderol Seharga Rp 430 Juta Buku pesulap berusia 350 tahun yang berisikan mantramantra telah terjual seharga Rp 430 juta. Apa isinya sampai bisa terjual dengan harga yang sangat tinggi? Ternyata buku tersebut berisikan mantra agar seorang wanita mau menari telanjang. Buku setebal 476 halaman ini juga berisikan mantra-mantra lain seperti membuat seseorang jatuh cinta, menurunkan berat badan, dan mengetahui apakah orang yang sakit akan meninggal. Buku mantra ini diyakini sebagai karya seorang penyihir rakyat pedesaan dari Essex pada pertengahan abad ke-17. Dia adalah bagian dari kelompok yang pesulap terkenal pada zaman itu. Nama panggungnya adalah Cunning Men of Essex. Konon, ia dihormati di dalam komunitas mereka karena kekuatan yang dimilikinya. Di dalam buku tersebut dijelaskan bahwa sangat mungkin membuat wanita menari telanjang dengan mengucapkan kata-kata ‘ala aymala’ atau menuliskannya dalam lilin. Namun, ritual ini hanya bisa dilakukan pada bulan purnama. Mantra itu berbunyi, ‘’Ketika ada bulan purnama, tulis di lilin atau ucapkan kata-kata ‘ala aymala’, dan wanita itu akan menari.’’

Jika ingin membuat seorang wanita jatuh cinta, buku mantra itu menyarankan untuk memasak kaldu yang dibuat dari tulang babi dan kemudian dimakan bersama dengan wanita yang dimaksud. Di dalam buku tersebut juga dikatakan, ‘’Tulis namanya di perkamen dan lemparkan ke dalam api di mana kamu memasak kaldu dicampur dengan tulang babi dan berbagi dengan wanita itu.’’ Buku mantra itu dilelang di Toovey’s, West Sussex, dan akhirnya dibayar oleh seorang kolektor pribadi seharga Rp 430 juta. Para pesulap Inggris adalah praktisi sihir profesional atau semi profesional yang aktif dari periode abad pertengahan hingga awal abad ke-20. Mereka menggunakan mantra untuk memerangi sihir jahat hingga mencari dan menangkap penjahat, orang hilang, atau barang curian. Mantra-mantra mereka juga digunakan untuk meramal, menyembuhkan penyakit, berburu harta karun, dan membuat orang jatuh cinta. n

Pria Asal Jepang Mantap Menikah dengan Hologram Anime, Apa Sebab? Alih-alih menikah dengan seorang wanita, pria Jepang yang sehari-harinya bekerja di bagian administrasi sebuah sekolah memilih menikahi hologram anime. Akihiko Kondo (35) bersumpah tak akan jatuh cinta pada wanita sungguhan. Pria itu mengalami banyak kekecewaan terhadap wanita sejak remaja. Itu sebabnya kini dia memilih menjalin hubungan dengan sosok penyanyi hologram virtual reality Hatsune Miku. “Aku tak akan pernah selingkuh darinya. Aku selalu jatuh cinta pada Miku,” ucap Akihiko pada AFP. Pria itu tak segan-segan menggelontorkan dana sebesar 17.600 dollar untuk menggelar resepsi pernikahan formal di sebuah hall. Sang pengantin wanita anime hadir dalam bentuk boneka dengan cincin kawin melingkari pergelangan tangan. Sayangnya resepsi pernikahan itu tak dihadiri oleh ibu Akihiko. Surat nikah Akihiko-Miku dikeluarkan oleh Gatebox, perusahaan yang memproduksi hologram Miku. Ini karena pernikahan keduanya dianggap melewati batas dimensi dan tak diakui negara. Meski begitu, Gatebox telah menerbitkan lebih dari 3.700 surat nikah bagi pasangan seperti AkihikoMiku. Akihiko tak mempermasalahkan pernikahannya diakui negara atau tidak. Dia mengatakan, resepsinya itu merupakan dukungan bagi orang lain yang juga ingin melaksanakan niat

serupa, menikah dengan anime. “Pastinya ada beberapa orang yang tak bisa melaksanakan hal itu dan ingin melangsungkan resepsi. Aku ingin memberi mereka dukungan,” ucapnya. Hatsune Miku yang dinikahi Akihiko Kondo adalah hologram dua dimensi yang mengambil sosok remaja 16 tahun dengan rambut biru berkuncir. Miku merupakan produk perusahan teknologi Crypton. Sebagai penyanyi hologram, tiket konser 3-D Miku terjual habis di seluruh Asia dan New York City pada 2016. Akihiko Kondo pertama kali “bertemu” Miku melalui gawai desktop seharga 2.800 dollar. Kondo mengatakan, istri CGI-nya itu selalu membangunkannya di pagi hari. Mereka berbincang sebelum Akihiko berangkat kerja. Dan pria itu selalu menelepon Miku sebelum pulang ke rumah.

Bahkan, menurut Akihiko, sebagai istri, Miku membantunya menyalakan lampu rumah serta mengingatkan jam tidurnya. Ketika akan bermesraan, Akihiko tidur berdampingan dengan boneka Miku. “Miku-san adalah wanita yang sangat kucintai, juga yang menyelamatkanku,” ucapnya. Kondo tak peduli dengan pendapat orang lain terhadap hubungan virtualnya. Baginya, berhubungan dengan Miku jauh lebih baik dibandingkan berhubungan dengan lawan jenis sungguhan. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


36

Makan Keju Bisa Turunkan Berat BadanBenarkah? Keju selama ini dikaitkan dengan risiko kenaikan berat badan, namun sebuah penelitian terkini menyebutkan sebaliknya. otot dan kesehatan secara keseluruhan. “Anggapan yang populer antara lain konsumsi makanan sebelum tidur bisa meningkatkan risiko obesitas karena tubuh menyimpannya sebagai lemak, nah ini tidak terjadi pada keju cottage karena kaya protein dibandingkan lemak,” ujar ahli gizi Profesor Michael Ormsbee selaku peneliti utama. Konsumsi keju sebelum tidur disebut-sebut dapat membuat berat badan menjadi lebih ideal. Studi yang dipublikasikan dalam British Journal of Nutrition, ini menemukan keju yang dapat menurunkan berat badan ini adalah jenis keju cootage. Keju satu ini memang kurang populer di Indonesia dibandingkan cream cheese, parmesan, atau mozzarella. Teksturnya juga lebih lembut karena terbuat dari dadih dan memiliki rasa yang asam. Menurut peneliti, konsumsi keju cottage sebelum tidur dapat membantu mengurangi berat badan, karena jenis keju ini lebih rendah kalori sehingga mampu meningkatkan metabolisme,

Dia dan timnya menemukan konsumsi dua sendok makan keju setengah jam sebelum tidur sebenarnya baik untuk kesehatan. Bahkan Prof Ormsbee mengatakan bahwa keju cottage ideal dikonsumsi sebelum tidur karena banyak protein yang disebut kasein, yang dibutuhkan tubuh di malam hari. Kasein akan memastikan asupan asam amino stabil sepanjang malam yang kemudian digunakan untuk membantu tubuh menjalani berbagai proses seperti membangun otot dan mengatur fungsi kekebalan tubuh. Untuk mengarah pada temuan ini, peneliti melibatkan 10 perempuan muda aktif berusia 20-an yang diberi 30 gram keju cottage 30 hingga 60 menit sebelum tidur. Setelah bangun pada pukul 5-8 pagi, responden akan dianalisis jumlah energi yang dibakar selama tidur. Profesor Ormsbee dan mahasiswa pascasarjananya, Samantha Leyh, mengatakan bahwa keju cottage telah meningkatkan tingkat metabolisme dan pemulihan otot para responden. n

Selama Setahun, Sendok Tersangkut di Tenggorokan Seorang lelaki asal Cina kedapatan menelan sendok sepanjang 20 cm lebih. Kejadiannya berawal saat lelaki asal Xinjiang itu mengutarakan ide gila saat mabuk Katanya, ia dapat menelan sendok dan mengeluarkannya kembali. Sayangnya, ide tersebut tidak sesuai rencana, sendok malah tersangkut di tenggorokan. Kejadian berlalu sejak setahun lalu dan si lelaki merasa dapat tetap makan serta minum secara normal. Jadi, ia tidak berniat untuk pergi ke dokter dan meminta bantuan. Sampai akhirnya belum lama ini, ia merasakan sakit di dada setelah dadanya ditonjok oleh seseorang. Ia pergi ke Rumah Sakit Umum Meikuang dan secara santai mengatakan bahwa ada

sendok tersangkut di tenggorokannya selama setahun terakhir. “Itu sangat mengagetkan. Saya tidak pernah melihat hal seperti ini. Saat kami bersedia merawatnya, tenggorokannya sudah terinfeksi,” kata Dr Yu Xiwu dalam statementnya. Setelah berdiskusi metode apa yang paling baik, para dokter di rumah sakit memutuskan untuk mengeluarkan sendok lewat mulut. Pasien dibuat tidak sadar dan tim dokter menghabiskan waktu selama dua jam untuk mengeluarkan benda dengan panjang 20 cm dengan alat endoskopi. Kini, lelaki tersebut dalam keadaan baik-baik saja dan akan segera pulih. n

Benarkah Bakteri Mematikan Ancam Jutaan Manusia pada 2050? Jutaan populasi penduduk di Eropa, Amerika Utara dan Australia, terancam oleh infeksi bakteri super yang kebal terhadap berbagai jenis obat-obatan. Peringatan tersebut diungkap oleh Organisasi Kerjasama Pembangunan Ekonomi Eropa (OECD). OECD mewanti-wanti wabah bakteri super bisa menyebabkan “konsekuensi buruk” pada kesehatan publik dan anggaran kesehatan. Organisasi itu menuntut agar pemerintah di berbagai negara memperbaiki standar kebersihan di rumah sakit dan mengurangi penggunaan antibiotika pada pasien. Menurut studi teranyar, sebanyak 33.000 orang meninggal dunia di Eropa pada 2015 silam akibat bakteri yang kebal obat-obatan. Dalam laporannya, OECD meramalkan korban jiwa akibat bakteri super pada 2050 bisa mencapai hingga 2,4 juta orang. Adapun anggaran yang diperlukan untuk meredam wabah tersebut akan berada di kisaran 3,5 triliun Euro untuk setiap negara. Indonesia, klaim OECD, termasuk negara yang paling rajin mengkonsumsi antibiotika untuk keperluan medis atau untuk kesehatan hewan di sektor peternakan. Akibatnya, muncul jenis bakteri baru yang kebal terhadap obat-obatan yang dirancang untuk membunuhnya. Bersama

Brazil, Cina dan Rusia, saat ini sebanyak 60 persen infeksi bakteri di Indonesia misalnya sudah dinyatakan kebal terhadap setidaknya satu jenis antibiotika. Fenomena resistansi antibiotik alias AMR, dikhawatirkan akan semakin mengancam jika tidak ditanggulangi secara komprehensif. “Penanggulangan AMR berbiaya lebih mahal ketimbang penyakit flu, HIV atau Tuberkulosis,” kata Michele Cechhini, Direktur Kesehatan Publik di OECD. Dalam laporannya, OECD hanya fokus menganalisa ancaman AMR di negara-negara Uni Eropa, namun turut menggunakan data kesehatan negara anggota G20 seperti Indonesia. “Resistensi tinggi akan menciptakan kondisi yang bisa berujung pada angka kematian tinggi,” begitu bunyi laporan setebal lebih dari 200 halaman tersebut. “Akibatnya bahkan luka kecil akibat tersayat pisau di dapur, operasi kecil atau penyakit seperti pneumonia bisa mengancam nyawa,” lanjut laporan tersebut. OECD meyakini laju peningkatakan infeksi AMR akan

bertambah empat sampai tujuh kali lipat lebih cepat pada 2030. AMR memang merupakan fenomena alami yang kerap muncul akibat perubahan genetika. Namun, penggunaan berlebih antibiotika bisa mempercepat proses tersebut. Badan Kesehatan Dunia (WHO) sebab itu mewanti-wanti penduduk agar menolak antibiotika tanpa arahan jelas dari dokter. Pasien juga dianjurkan tidak menggunakan antibiotika sisa milik pasien lain. Peringatan muram OECD bukan yang pertama terkait ancaman AMR. Pada 2016 silam studi yang dibuat ekonom Inggris, Jim O’Neill, sampai pada kesimpulan bahwa kegagalan dalam menangani AMR akan menyebabkan 10 juta kematian setiap tahun dan diyakini bakal menyedot biaya hingga US$ 100 triliun pada 2050. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


37

Benarkah Asteroid Oumuamua Adalah Objek Mata-Mata Alien? Asteroid Oumuamua kembali melewati Bumi. Setelah diteliti, objek tersebut ternyata adalah asteroid yang berasal dari Deep Space atau galaksi kuat yang tak diketahui keberadaannya. Sayang, minimnya referensi dan pengetahuan terkait Oumuamua menjadi kendala bagi NASA untuk mengetahui karakteristik asteroid itu. Namun masalah ini tampaknya tak terlalu berarti besar bagi Yuri Milner. Pasalnya, miliarder asal Rusia tersebut baru-baru ini meneliti terkait kemungkinan asal muasal Oumuamua lebih mendalam. Pria yang memimpin program penelitian “Breakthrough Listen” tersebut baru saja bertemu dengan Avi Loeb, Kepala Departemen Astronomi di Universitas Harvard, Amerika Serikat. Pertemuan keduanya ternyata membahas terkait penelitian Oumuamua lebih lanjut. Loeb mengungkap pihaknya butuh waktu untuk mempelajari bentuk Oumuamua. Namun saat ia mempelajari asteroid tersebut, dirinya mengaku Oumuamua memang tidak memiliki bentuk normal seperti asteroid pada umumnya. “Tampilannya tidak biasa. Jika memang ia berasal dari galaksi lain, apakah mungkin ini merupakan artefak milik makhluk ekstraterestrial? Atau sebuah ‘pesawat’ yang mereka kirim secara rahasia?,” ungkap Loeb.

Menurut analisis NASA, secara spesifik mungkin bisa saja komet ini ‘melarikan diri’ dari galaksi lain. Galaksi yang berbeda alam dengan manusia. “Jika observasi berikutnya benar-benar memberikan konfirmasi asteroid ini memiliki sifat alami yang aneh, berarti ia benar-benar objek interstellar, asteroid yang berasal dari alam lain,” tulis NASA dalam keterangan resminya. Menurut NASA, asteroid ini mungkin berasal dari gugusan bintang Vega yang lokasinya sekitar 25 tahun cahaya dari Matahari. Dalam kecepatannya, komet membutuhkan waktu sekitar 1,7 juta tahun untuk bisa berpindah dari Vega ke Matahari. Jika demikian, asteroid ini telah terbang begitu lama di ruang

hampa udara selama 1,7 juta tahun. Ia bisa saja masuk ke galaksi Bima Sakti karena tertarik gravitasi Matahari yang begitu kuat. “Gaya gravitasi Matahari yang begitu besar mampu menarik benda-benda kecil seperti planet kerdil, asteroid, hingga komet. Tapi ia berasal dari alam lain, galaksi lain. Mungkin karena ia bergerak sangat cepat, ia tertarik oleh gravitasi Matahari dan masuk ke dalam galaksi kita,” pungkas NASA. n

Polisi Tangkap Pencuri Mobil Mewah Berkat Lip Balm Sebuah tindakan kriminal rupanya bisa terungkap karena sebuah lip balm. Baru-baru ini kepolisian Inggris berhasil mengungkap identitas pelaku pencurianspesialis mobil mewah setelah menemukan lip balm milik pelaku di dalam salah satu mobil curiannya. Seorang pria bernama Sheridan Fayomi meninggalkan lip balm di dalam mobil Auidi S3 hasil curiannya. Tidak hanya membawa lari sebuah mobil Audi S3 senilai 45.000 poundsterling (Rp 888 juta) tapi ia juga mencuri sebuah clutch berisi kartu ATM. Polisi akhirnya dapat menemukan petunjuk setelah berhasil menemukan kembali mobil Audi yang dicuri. Mobil tersebut ditemukan ditinggalkan di Barnet, London utara, lima hari setelah dicuri. Polisi pun melakukan penggeledahan pada mobil dan menemukan sebuah lip balm yang diyakini telah digunakan pelaku. Dari pelembab bibir tersebut, polisi dapat menemukan DNA yang tertinggal. Setelah dilakukan pemeriksaan DNA, akhirnya terungkap identitas pelaku yakni Sheridan Fayomi, seorang pria berusia 27 tahun. Setelah mendapat identitas pelaku, polisi melakukan pencarian dan dua bulan kemudian, Sheridan Fayomi dapat ditemukan dan ditahan.

Dalam persidangan yang dilangsungkan di Harrow Crown Court, pelaku terbukti bersalah dan dijatuhi hukuman lima tahun enam bulan. Menurut keterangan Detektif Constable James Howard dari Cambridgeshire Constabulary, pelaku diketahui punya riwayat kriminal dan menargetkan korban dan kendaraan bernilai tinggi. ‘’Pelaku melakukan pencurian untuk memenuhi gaya hidupnya yang mewah,’’ ungkapnya. “Dia menargetkan orang-orang kaya dan sukses tanpa mempedulikan dampak tindak kejahatan yang dilakukannya yang dapat menghancurkan hidup korbannya,” tambahnya. Dari pelaku, polisi menyita sebuah ponsel yang diketahui merupakan hasil pencurian pertama, sehingga polisi dapat

menghubungkan pelaku dengan kasus kejahatan sebelumnya. Sheridan Fayomi rupanya telah melakukan aksi pencurian sejak tahun 2017, dengan membawa lari dua mobil Mercedes senilai 20.000 poundsterling (Rp 394 juta) dan 32.000 poundsterling (Rp 631 juta) dari Kota St Neots, Cambridgeshire. Total ia sudah mencuri mobil mewah sekitar 2 miliar sebelum akhirnya tertangkap. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


38 ANEKA

Phillip Au & Associates “Hubungi kami untuk saran profesional layanan imigrasi ke Australia” Menyediakan jasa layanan imigrasi dengan ‘User Friendly Service’. Kirimkan CV atau Resume anda untuk mendapatkan info gratis tentang kemungkinan memperoleh PR ke:

jessica@phillipau.com.au atau betsy@phillipau.com.au Lewat berbagai kelas, seperti: Skilled Migration, Business Visa (Temporary & Permanent), Family Visa dan lain-lain

Hubungi: JESSICA - 0403 160 599 (Optus) / BETSY - 0421 118 349 (Optus) / 0425 276 168 (3G)

PHILLIP AU & ASSOCIATES (JAKARTA OFFICE) Jl. Gelong Baru Tengah No 2B. Tomang, Jakarta Barat 11440 Indonesia Contact Person: YOANA HUGENG (Registered Migration Agent MARA No.: 0958898) Ph: +62 21 5696 3433 Fax: +62 21 5694 5146 Flexi: +62 21 333 18999 • Email: yoana@phillipau.com.au

KAMI MENERINA PENGURUSAN TAX RETURN ! CONTACT US NOW !

4 REGISTERED MIGRATION AGENTS UNDER ONE ROOF PHILLIP AU MARN. 9473712

JESSICA

MARN. 0531831

BETSY

MARN. 0531913

MARISSA

MARN. 1802037

BUSINESS & MIGRATION CONSULTANT Business Agent No.: 1067312 | Migration Agent Registration No.: 9473712 Suite 26, No. 301 Castlereagh Street, SYDNEY NSW 2000 Ph: 02 - 9281 7488, 9281 7023 | Fax: 02 - 9281 8991 Vol.22 Issue 248, January 2019


39

Mengemis Seharian, Nenek di Cina Miliki Rumah Lima Lantai Di Cina, seorang pengemis berusia 79 tahun ketahuan memiliki sebuah rumah mewah lima lantai! Nenek pengemis yang tidak disebutkan namanya ini biasa mengemis di stasiun kereta api di Hangzhou, Cina. Dan bukan hanya rumah, si nenek juga diketahui memiliki beberapa toko dan properti yang disewakan di kota asalnya.

tabungan di beberapa bank di sekitar sini,” kata sang putra.

Awalnya, nenek tua itu hanya menjual peta di area stasiun kereta api. Kemudian manajemen kereta api melarangnya berjualan karena dianggap membuat kondisi semakin hirukpikuk.

Dalam upaya untuk mencegah ibunya keluar dan pergi mengemis, si putra membagikan foto ibunya di media sosial dan memberi tahu orang-orang untuk tidak memberikan uang jika mereka melihat ibunya mengemis.

Bukannya pergi, si nenek malah mengemis di sana mulai pukul 10 pagi sampai 8 malam. Menurut beberapa sumber, ia bisa mendapatkan uang hingga 300 yuan per hari atau sekitar Rp 654 ribu. Kini, kisah si nenek menjadi berita nasional semenjak seorang petugas di stasiun Kereta Api Hangzhou mulai menyerukan pesan agar publik tidak mengasihani si nenek tua itu. Dalam satu kesempatan, anak lelaki si pengemis mengatakan kepada wartawan bahwa keluarganya hidup jauh lebih kaya dbanding orang Cina rata-rata. “Saya bilang bahwa baik-baik saja jika dia (ibunya), tidak peduli dengan reputasinya, tetapi kami peduli. Saya membuatkannya makanan lezat setiap hari, tetapi dia bersikeras untuk pergi mengemis. Dalam hal uang, dia jauh lebih kaya daripada kebanyakan orang di sini. Dia punya

Tetapi usaha tersebut tidak berhasil dengan baik, dan sekarang staf di stasiun kereta api mengambil tindakan dengan memeringatkan orang-orang tentang si nenek melalui pengeras suara. “Seorang perempuan tua di stasiun menggunakan usianya untuk mendapatkan simpati. Situasi keuangan keluarganya cukup bagus, jadi tolong jangan mau dikelabui,” bunyi pengumuman tersebut.

pura miskin untuk menipu publik yang memiliki belas kasih. Lainnya lagi mengatakan bahwa si nenek merasa kesepian dan bosan serta menyalahkan putranya karena dianggap tidak menghabiskan cukup waktu dengan ibunya.

Kisah nenek tua itu telah memicu perdebatan sengit secara daring di Cina.

Si anak itu menolak tuduhan tersebut, dan mengatakan bahwa ibunya tinggal bersama keluarga mereka tetapi sangat tidak mungkin baginya untuk terus mengawasi ibunya sepanjang waktu karena alasan bekerja. n

Beberapa orang mengutuk perilaku si nenek yang pura-

Tereza Burki Digugat Biro Jodoh Karena Curhat di Media Sosial Bagi mereka yang masih single, beberapa cara mungkin ditempuh untuk mendapatkan pasangan, salah satunya dengan mengikuti biro jodoh. Namun bukannya mendapat jodoh, wanita ini malah menghadapi masalah hukum.

Seorang wanita asal Inggris bernama Tereza Burki digugat sebuah biro jodoh bernama Seventy Thirty, setelah mengeluh tidak mendapat jodohdan meminta kembali uang pendaftarannya. Wanita yang juga seorang konsultan keuangan ini telah membayar jasa biro jodoh tersebut sebesar Rp 244 juta. Kala itu, seorang karyawan Seventy Thirty yang berkantor di London mengatakan bahwa pihaknya memiliki 7.000 lebih pria bujangan di biro jodohnya. Tereza yang tertarik, lantas membayar biaya yang ditentukan. Sayangnya yang diharapkan wanita berusia 44 tahun ini tidak terwujud. Tidak ada makan malam romantis atau kencan menonton opera malam hari, bahkan sekadar bercakap dengan pria yang tepat. Karena kecewa, Tereza pun meminta uangnya kembali dari biro jodoh dan menumpahkan keluhannya di media sosial. Tetapi Seventy Thirty malah menggugat Tereza ke pengadilan. Mereka menuntutnya untuk membayar ganti rugi sebesar 5.000 Poundsterling atau Rp 97 juta karena menulis

keluhan di media sosial. Tereza tak mau kalah dengan menyewa seorang pengacara setelah biro jodoh mengklaim dia melanggar kontrak. Tereza kemudian menulis dua ulasan online negatif di Google dan Yelp, menyebut biro jodoh melakukan penipuan. ‘’Saya kesulitan sekarang. Saya tidak lagi bermimpi muluk. Saya dulu bermimpi bertemu seseorang, memiliki masa depan, ketika saya pergi ke orang-orang ini (biro jodoh). Sekarang, saya tidak tahu apa selanjutnya,’’ ungkap Tereza. Namun tiga bulan lalu Pengadilan Tinggi Inggris memenangkan Tereza Burki dan ia mendapat kembali uangnya dari biro jodoh. Hakim menolak klaim atas kebohongan, tetapi memberikan Seventy Thirty ganti rugi sebesar Rp 97 juta atas pencemaran nama baik yang berkaitan dengan ulasan Google. Hakim pun memutuskan bahwa anggota pria kaya yang terlibat dalam biro jodoh adalah palsu. Bahkan Hakim menemukan bahwa hanya ada sekitar 100 anggota pria yang aktif. Hakim memerintahkan Seventy Thirty mengambalikan uang Tereza, ditambah dengan kompensasi 500 Poundsterling atau Rp 9,7 juta. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


40 BERITA INTERNATIONAL

Wilayah di Selandia Baru yang Larang Pelihara Kucing Wilayah Southland di Selandia baru mengeluarkan peraturan yang melarang warganya untuk memelihara kucing. Langkah itu dirancang oleh pemerintah setempat dengan maksud untuk melindungi satwa liar asli. Di bawah peraturan wilayah Southland, warga yang memelihara kucing di desa pesisir kecil Omaui harus mendaftarkan dan memasang microchip kepada peliharaan mereka melalui otoritas lokal.

menuduh Dewan Lokal berpelaku seperti polisi negara. Namun otoritas lokal ingin melindungi 230 Hektare dataran rendah dan hutan di Omauri yang merupakan rumah bagi burung-burung asli termasuk burung Puyuh, burung Pemburu Coklat, Grey Wabler dan burung rajawali Cuckoo. “Ada kucing yang masuk ke hutan semak, mereka memangsa burung asli, mengambil serangga dan segala macam. Mereka melakukan kerusakan,” kata Manajer Operasi Biosekuriti, Ali Meade. n

Bahkan otoritas setempat juga menegaskan bila kucing mereka mati maka pemiliknya tidak diizinkan untuk memelihara kucing lainnya. Rencana peraturan tersebut telah memicu kemarahan penduduk setempat yang

Pengedar Narkoba di Dark Web Terancam 20 Tahun Penjara Dua orang penjual narkoba di dark web terancam dijatuhi hukuman 20 tahun penjara. Dalam menjual narkoba secara ilegal, keduanya terbukti melakukan konspirasi dan menggunakan senjata api. Dua orang pria yang dimaksud adalah Edy Steven Sandoval Lopez (22) dan Deshari Saivohn Frederick (21). Keduanya ditangkap setelah ada penyidik dari NCIDE (Northern California Illicit Digital Economy) yang menyamar sebagai pembeli ganja dan kokain di laman dark web yang dijalankan oleh mereka.

marketplace di dark web yang mulai beroperasi sejak November 2013. Marketplace ini dirancang untuk membuat proses jual beli narkoba dan layanan ilegal lainnya dengan mata uang kripto menjadi lebih mudah. Setelah proses pembelian oleh agen NCIDE, mereka menggerebek di rumah para terdakwa. Para agen pun menemukan paket berisi kokain, ganja, dan pistol Ruger curian. Saat ini, kedua terdakwa dianggap tidak bersalah, namun melihat semua bukti, keduanya kemungkinan besar akan menjalani hukuman maksimal 20 tahun penjara dan denda US$ 1 juta untuk distribusi narkotika, jika dianggap bersalah. n

Menurut Kantor Kejaksaan AS Distrik Timur California, NCIDE merupakan satuan tugas gabungan federal yang fokus pada penargetan semua aktivitas kriminal cryptocurrency di dark web di Distrik Timur California. Sandoval dan Saivohn menjual obatobat terlarang di marketplace anonim bernama Dream Market pada dark web. Keduanya menggunakan akun CokeWave, SafeDealsDirect, dan HerbanFarmer. Sekadar diketahui, Dream Market merupakan

Kapal ‘Hantu’ Berbendera Indonesia Gegerkan Myanmar Sebuah pengangkut kontainer besar tiba-tiba muncul di perairan Yangon, Myanmar awal pekan lalu. Bak kapal hantu, tak ada satu pun manusia di dalamnya. Bahtera yang penuh karat itu dalam kondisi kosong. Setelah mendapat laporan dari para nelayan yang geger gara-gara kemunculan bahtera besar itu, aparat kepolisian Myanmar kemudian menghampiri kapal tersebut, mencari petunjuk. “Tak ada pelaut atau barang-barang di dalamnya,” demikian menurut pihak Kepolisian Yangon. Kapal tersebut menyandang nama “Sam Ratulangi PB 1600”. Dalam pernyataan yang diposting di Facebook, Kepolisian Yangon mengungkapkan, kapal hantu yang terdampar di pantai dekat Kota Thongwa itu berbendera Indonesia. Selembar merah putih ditemukan di salah satu tiangnya. Aung Kyaw Linn, sekretaris jenderal organisasi pelaut Myanmar atau Independent Federation of Myanmar Seafarers, mengatakan kapal tersebut masih laik jalan.

Traffic, yang mencatat pergerakan kapal di seluruh dunia. Kali terakhir, kapal tersebut tercatat berada di perairan Taiwan pada 2009. Ini adalah insiden pertama kapal hantu yang terlihat di perairan Myanmar.

Ia menduga, kapal hantu tersebut ditinggalkan baru-baru ini. “Pasti ada alasan yang melatarbelakanginya.”

Sudah Dijual Sementara itu, Sam Ratulangi PB 1600 baru dijual Mei lalu oleh sebuah perusahaan besar perkapalan.

Sam Ratulangi PB 1600 diketahui dibuat pada 2001. Panjangnya sekitar 177 meter, demikian menurut situs Marine

“Kapal itu bulan Mei lalu resmi dijual melalui lelang,” kata seorang sumber di Djakarta Lloyd, BUMN bidang pelayaran

angkutan kargo kontainer dan curah. Ia mengatakan masih sedang berkoordinasi dengan perusahaan lelang untuk memperoleh informasi lebih jauh dan berkoordinasi dengan instansi terkait sebelum bisa memberi keterangan resmi. Pemenang lelang adalah PT Mandara Putra Bajatama, yang menurut berbagai informasi telah menjualnya ke sebuah perusahaan Singapura. Di situs perusahaan itu, di bagian ‘riwayat kepemilikan kapal,’ tercantum bahwa Sam Ratulangi jadi milik Djakarta Lloyd pada tahun 2000. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


BERITA INTERNATIONAL

Singapura Segera Miliki Taksi Terbang ! Singapura siap melakukan uji coba taksi udara pada paruh kedua 2019. Rencana ini telah masuk dalam agenda Kementerian Transportasi Singapura. Perusahaan Jerman Volocopter akan melakukan uji coba penerbangan taksi ini, serta mengumumkannya di ajang KTT Mobilitas Perkotaan di Paris, Perancis pekan ini. Volocopter mengatakan bahwa kendaraan berbasis drone itu akan mengambil alih langit Singapura dalam serangkaian “tes penerbangan dalam kota”, dengan dukungan dari pemerintah setempat.

teknologi dan pembangunan kota. Kami yakin, ini adalah langkah menarik untuk membuat layanan taksi udara menjadi kenyataan,” tuturnya.

Mendaki Destinasi Wisata Takht-e-Suleiman Kalau Anda tukang jalan yang menyukai sejarah dan sedikit teka-teki, tak ada salahnya untuk berkunjung ke destinasi wisata The Sulayman Mountain atau yang lebih dikenal Takhte-Suleiman di Iran yang disebut lokasi dimana kapal bahtera Nuh berada. beberapa kitab suci. Para ilmuwan juga berkali-kali berjuang untuk menemukan bukti apakah banjir besar pernah terjadi.

Nantinya pengoperasian unit taksi ini seperti Uber, di mana pemesanannya menggunakan skema atau sistem e-hail. Jadi, konsumen hanya perlu order taksi terbang dengan menggunakan smartphone, kemudian unit taksi akan datang menjemput. n

Sebelumnya, perusahaan Jerman ini telah melakukan uji tak berawak satu kali di Dubai, UAE dan menerbangkannya bersama penumpang di Jerman. Dalam sebuah pernyataan soal mewujudkan kendaraan penumpang terbang menjadi kenyataan, Florian Reuter, CEO Volocopter menggambarkan Singapura sebagai “mitra logis”. “Kota ini adalah pelopor sejati dalam

41

Karena menurut tim peneliti dari Arkeologi Alkitab, Search & Exploration Institute, lokasi tersebut merupakan tempat bersandarnya kapal besar pengangkut Nabi Nuh saat Bahtera Nuh terjadi. Katanya, tim menemukan serpihan kayu di atas ketinggian 15.000 kaki dan sudah mengambil sampel untuk dianalisis di laboratorium. Hasil dari laboratorium menunjukkan kalau fragmen pada kayu telah membatu. Mereka juga menemukan adanya kehidupan laut mikroskopis dalam sampel batuan yang biasanya hanya bisa ditemukan di dasar lautan. Meski bukti hampir kuat, tapi tim peneliti mengaku masih melakukan penelitian lebih lanjut. Bahtera Nuh sendiri merupakan salah satu misteri kejadian yang ditulis dalam

Kembali pada beberapa waktu lalu, sebuah peta berumur 700 tahun muncul dan mengungkapkan lokasi terjadinya Bahtera Nuh. Disebut The Mappa Mundi, peta tersebut disimpan Hereford Cathedral dan diklaim berisi lebih dari 500 gambar termasuk “bukti” luar biasa yang menunjukkan lokasi dari kejadian-kejadian dalam kitab suci. Mahakarya besar ini dilihat oleh banyak ahli sejarah sebagai salah satu karya seni Abad Pertengahan terbesar yang masih hidup. n

Mendarat di Bulan Sudah Basi, Cina Bersiap Ciptakan Bulan Ketika sejumlah negara adikuasa sedang berkoar-koar untuk mendaratkan orang-orangnya di permukaan Bulan, sebuah kota di Cina justru berencana untuk menciptakan bulan buatan dan mengirimnya ke antariksa. Chengdu, ibu kota Provinsi Sichuan, Cina berencana mengirim sebuah satelit yang mirip bulan buatan ke luar angkasa pada 2020. Bulan buatan itu dirancang untuk membantu menyinari langit malam dan ia memiliki cahaya delapan kali lebih terang dari Bulan sungguhan.

Bulan buatan itu memang akan difungsikan sebagai pengganti lampu jalan di Chengdu. Ia mampu menerangi area berdiameter 10 - 80 kilometer. Rencana membuat bulan artifisial itu disampaikan Wu Chunfeng, pemimpin perusahaan antariksa swasta

Cina, Chengdu Aerospace Science and Technology Microelectronics System Research Institute (Casc), dalam sebuah konferensi inovasi nasional pekan lalu. Wu mengklaim teknologi bulan buatan itu sudah diuji coba sejak tahun lalu dan pengembangannya sudah cukup matang untuk diluncurkan ke luar angkasa pada 2020 mendatang. Sayang Wu tak menjelaskan apakah rencana itu didukung oleh pemerintah Kota Chengdu atau pemerintah Cina. Casc sendiri merupakan kontraktor utama dalam proyek-proyek antariksa Cina. Menurut surat kabar lokal, People’s Daily, gagasan bulan buatan itu terinspirasi dari seorang artis Prancis, yang bermimpi menempatkan cermin-cermin raksasa di luar angkasa. Cahaya matahari yang dipantulkan cermin itu diharapkan bisa

menerangi Paris sepanjang tahun. Tetapi gagasan Wu itu bukan yang pertama di dunia. Pada 2013 lalu, cermin-cermin yang dikendalikan komputer dipasang di atas kota Rjukan, Norwegia. Cermin-cermin itu bisa mengikuti pergerakan matahari dan memantulkan cahayanya ke pusat kota Rjukan. Sementara pada 1990an, sebuah tim ilmuwan Rusia berhasil meluncurkan satelit yang berfungsi memantulkan sinar Matahari ke Bumi. Program bernama Znamya itu berhasil memproduksi cahaya yang setara dua kali lipat sinar Bulan purnama. Pada 1999 misi Znamya 2.5 diperkenalkan ke publik. Program ini bertujuan untuk memantulkan cahaya Matahari ke kota-kota di Artik yang diselimuti kegelapan sepanjang hari di musim dingin. Sayang Znamya 2.5 tak jadi diluncurkan ke antariksa karena sejumlah masalah. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


42 BERITA INTERNATIONAL

Mi Instan Asal Indonesia jadi Bahan Iming-iming Orangtua di Nigeria Bawa Anak Imunisasi Polio Guna meningkatkan imunisasi di Nigeria, petugas di negara itu menggunakan sebuah cara unik. Mereka menggunakan iming-iming satu paket mi instan asal Indonesia yang terkenal di negara tersebut, Indomie. Pejabat Imunisasi Pemerintah Daerah, Malam Aliyu Abubakar mengatakan, penggunaan paket mi instan ini merupakan strategi untuk meningkatkan imunisasi polio di wilayah Dange-Shuni, negara bagian Sokoto. Dia menjelaskan, awalnya mereka hanya menargetkan imunisasi untuk 58.813 anak-anak. Namun, rupanya lebih banyak orangtua yang datang demi mendapatkan paket mi instantersebut. “Kami bahkan melebihi target harian karena jumlah anak yang datang untuk diimunisasi sejak awal pelatihan,” kata Abubakar. Petugas imunisasi Malam Isa Aminu menyatakan dirinya puas dengan pencapaian itu. Dia juga mengatakan bahwa tidak ada lagi orangtua yang menolak hal tersebut. “Para pemimpin tradisional dan agama juga telah memberikan dukungan mereka dalam memobilisasi rumah tangga, untuk memungkinkan anak-anak diimunisasi karena akan meningkatkan kesehatan mereka,” kata Aminu. Beberapa daerah yang mendapatkan manfaat dari cara

tersebut antara lain Bodinga, Kwara, Yabo, Sokoto South, Sokoto North, Wamakko, Dange/Shuni, dan Wurni. Setidaknya, sudah ada 49 titik di pemerintahan daerah di mana anak-anak diimunisasi. News Agency of Nigeria (NAN) melaporkan, meyakinkan orangtua di beberapa negara bagian untuk imunisasi adalah hal yang sulit.

polio adalah strategi untuk memperkenalkan keluarga berencana dengan membuat steril anak-anak mereka. Seorang pasien polio Malam Zakari Bello mengatakan, dirinya terlibat dalam kegiatan tersebut. “Saya melakukan pemberian vaksin polio pada anak-anak dengan sukses, sehingga mereka tidak berakhir di kursi roda seperti kami,” katanya. n

Mereka menolak kegiatan itu karena percaya bahwa imunisasi

Perubahan Iklim Kian Parah dan Krisis Besar Dimulai pada 2040 Perubahan iklim sudah sejak lama diperingatkan oleh para ilmuwan. Para ahli memperingatkan bahwa kita akan menghadapi dunia baru yang penuh dengan krisis. Bahkan jika negara-negara berpegang pada perjanjian Paris dan menjaga pemanasan global di bawah dua derajat, itu masih akan menjadi suatu bencana.

ini didirikan oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) pada tahun 1988.

Laporan terbaru dari PBB mengeluarkan penelitian yang menggegerkan tentang perubahan iklim.

Tugas utama organisasi tersebut adalah melakukan penelitian ilmiah mengenai perubahan iklim dan risiko yang akan manusia terima di masa depan.

Jika pemerintah di tiap negara tak mengambil langkah besar dalam dekade selanjutnya, maka kita akan mengalami krisis besar.

Dalam situs resmi IPCC, jika emisi terus berlanjut pada tingkat saat ini, maka suhu akan menggagalkan batas perjanjian Paris pada tahun 2040.

Dalam penelitian yang dilakukan oleh sekelompok ilmuwan, manusia akan mengalami kekurangan makanan yang parah, kebakaran hutan meningkat, dan kematian terumbu karang skala besar pada tahun 2040.

Itu akan menyebabkan daerah garis pantai menjadi banjir dan badai akan lebih parah.

dan durasi suhu yang ada. Secara agregat, efek akan menjadi lebih besar jika pemanasan global melebihi 1,5 derajat Celcius.

Perubahan iklim juga akan mengakibatkan kemiskinan yang lebih intensif di wilayah pesisir dan pulau-pulau, khususnya di daerah tropis.

IPCC mengakui bahwa sebagian besar negara tidak berada di jalur untuk memenuhi batas dua derajat Celcius (batas maksimal) pada Perjanjian Paris.

Terjadi pergeseran musim hujan pada banyak daerah di Asia dan Afrika. Jika ditotal, biaya kerusakan akan mencapai 54 triliun dolar AS atau Rp 821 ribu triliun rupiah.

Sangat sedikit negara yang mau memenuhi batas bawah suhu pemanasan global sebesar 1,5 derajat Celcius.

Laporan ini juga memprediksi masalah yang lebih serius, termasuk potensi migrasi puluhan juta orang dan juga berpotensi meningkatkan risiko perang di masa depan. IPCC (Intergovernmental Panel on Climate Change) menemukan bahwa kenaikan suhu 0,5 derajat Celcius akan menciptakan lebih banyak masalah, terutama di bagian termiskin dunia. IPCC merupakan badan resmi PBB untuk melakukan penelitian ilmiah terkait dengan perubahan iklim. Organisasi

Efek akan makin membesar sehingga menyebabkan migrasi manusia dalam angka puluhan juta. Migrasi dan kemiskinan diprediksi akan menyebabkan konflik dan perang. Risiko terkait pemanasan global bergantung pada tingkat

Laporan dari para ilmuwan yang tergabung di IPCC harus mendapatkan perhatian lebih oleh banyak negara. Perubahan iklim merupakan masalah yang akan kita hadapi bersama, kerja sama dan kesadaran manusia yang akan menjadi kuncinya. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


BERITA INTERNATIONAL

43

Britania Raya Akan Luncurkan Undang - undang Swakemudi Di antara langkah-langkah konkret menuju masa depan, pemerintah Inggrisserta Britania Raya secara keseluruhan tengah menyiapkan sebuah badan konsultasi khusus. Yaitu tentang persiapan menuju implementasi kendaraan swakemudi yang selaras undang-undang lalu lintas. Komisi Hukum Inggris, sebuah badan independen yang bertujuan merumuskan putusan secara relevan dan adil menggarap reformasi hukum berkait kendaraan swakemudi. Hasilnya akan dijadikan langkah awal dalam mengenalkan kendaraan swakemudi, bagaimana hukum jalan raya atau lalulintas diterapkan, dengan peninjauan akan dilangsungkan tiga tahun kemudian. Hal yang paling dikedepankan adalah menjadikan keselamatan sebagai prioritas utama. Pemerintah siap memberlakukan skema jaminan keselamatan baru untuk mobil swakemudi, serta pembentukan cabang investigasi kecelakaan untuk menyelidiki insiden serius. Selain itu, untuk menjawab pertanyaan yang paling sering dilontarkan calon konsumen, maka pelatihan tambahan akan diberikan kepada calon pengemudi kendaraan ini (yaitu sistem otonom atau swakemudi sendiri), serta tes independen untuk memantau kelayakan jalan mobil otomatis.

Beberapa “setting” yang mesti dilakukan adalah mendikte sistem swakemudi dengan masukan dari pengguna, seperti tidak boleh menaiki trotoar, harus berhenti atau bergerak perlahan bila berdampingan dengan sekelompok pejalan kaki. Dan paling penting nantinya adalah menentukan siapa yang bersalah bila terjadi tabrakan. Apakah pemilik ikut bertanggung jawab, bagaimana bila jatuh korban, dan seterusnya. “Kendaraan swakemudi akan memiliki efek transformatif di mana kita melakukan perjalanan, standar hidup kita dan ekonomi yang lebih luas,” kata Komisaris Hukum, Nicholas Paines.

“Kami ingin mendengar dari para pemangku kepentingan dan masyarakat tentang cara menciptakan lingkungan di mana teknologi ini bisa berkembang sekaligus menjaga keamanan publik,” tandasnya. Harapan pemerintah Inggris tentu saja langkah-langkah konkret menuju masa depan, dengan hukum jelas bagi kendaraan-kendaraan swakemudi. n

Jepang Mulai Gunakan Robot Pemandu Wisata Aneh rasanya jika mendengar ada robot pemandu wisata. Apalagi di Indonesia, pekerjaan ini nyatanya masih dilakukan oleh manusia. Namun di negeri lain, layanan memandu wisatawan dari robot ternyata sudah mulai diadopsi. Salah satunya di Negeri Matahari Terbit, Jepang. Hingga 31 Maret 2019 nanti, dua perusahaan di Jepang dan agensi travel sepakat untuk menyediakan robot yang dapat mendampingi wisatawan selama bepergian. RoBoHon, demikian nama robot tersebut, yang diklaim Jepang bakal memudahkan perjalanan wisatawan, terutama solo traveler saat jalan-jalan di Jepang.

dari RoBoHon masih terbatas, hanya tiga bahasa saja, yakni Jepang, Tionghoa dan Inggris. Bagi yang senang selfie, robot ini juga siap memberikan layanan maksimal, karena dilengkapi dengan kamera super canggih. Sejumlah wisatawan dilaporkan sudah banyak yang menggunakan layanan tersebut. Komentar mereka umumnya positif dan mengaku senang atas layanan yang baru tersedia di Kyoto ini.

Robot canggih RoBoHon ini memiliki tinggi sekitar 19,5 sentimeter dengan berat 390 gram.

Lalu berapa harga sewanya? Sewanya sebesar Rp 794.000 selama enam jam. Konon, harga sewa sebesar itu termasuk murah karena layanan robot ini sangat mengesankan.

Selain dilengkapi GPS, robot bisa memberikan informasi yang dibutuhkan wisatawan, terkait lokasi yang menjadi tujuan wisatawan. Tapi untuk sementara, bahasa yang keluar

Untuk sementara, robot hanya bisa menemani wisatawan dalam perjalanan wisata dari Stasiun Kyoto, Kuil Kiyomuzudera, Nanzen-ji, dan Shogunzuka Saeiyu-den Hall. n Vol.22 Issue 248, January 2019


44 BERITA INTERNATIONAL

PBB Nyatakan Larangan Tes Keperawanan Sejumlah negara masih mempraktikkan tes keperawanan dengan menggunakan dua jari atau pemeriksaan vagina, salah satunya Indonesia. Mendapati fakta ini, beberapa Badan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyerukan larangan tes keperawanan. Badan PBB yang bersuara atas tes keperawanan yakni Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Hak Asasi Manusia PBB dan UN Women. “Tes keperawanan adalah pelanggaran hak asasi anak perempuan dan wanita, dan dapat merugikan kesejahteraan fisik, psikologis dan sosial perempuan dan anak perempuan,” kata Dr Princess Nothema Simelela, Assistant Director-General for Family, Women’s, Children’s and Adolescents’ Health. Ada beberapa negara yang masih menjalankan tes keperawanan. Selain Indonesia, ada Pakistan, Afghanistan, Brasil, Mesir, India, Iran, Irak, Jamaika, Yordania, Libya, Malawi, Maroko, Wilayah Pendudukan Palestina, Afrika Selatan, Sri Lanka, Swaziland, Turki, Kerajaan Inggris Raya, Irlandia Utara, dan Zimbabwe.

Tes keperawanan juga sering disebut sebagai tes selaput dara, dengan menggunakan “dua jari” atau pemeriksaan vagina. Beberapa pihak mengkalim tes keperawanan dilakukan untuk menentukan apakah seorang wanita atau anak perempuan telah melakukan hubungan seks. Negara Pakistan melakukan tes tersebut untuk menentukan apakah seorang wanita diperkosa atau tidak. Tes itu melibatkan memasukkan dua jari ke dalam vagina korban untuk menentukan apakah pernah melakukan hubungan seksual. Padahal, menurut WHO, tes tersebut tidak perlu, dan dapat menyebabkan rasa sakit serta meniru tindakan kekerasan seksual yang asli. Ini juga bisa memperburuk perasaan ketidakberdayaan korban dan menyebabkan re-viktimisasi. Selain itu, penampilan selaput dara perempuan atau wanita tidak bisa membuktikan apakah mereka telah melakukan hubungan seksual, atau aktif secara seksual atau tidak. n

Tak Lagi Pakai Mercedes- Benz, Kim Jong-un Beralih ke Rolls-Royce Kim Jong-un terkenal dengan selera otomotifnya yang berkelas. Salah satu mobil pilihannya adalah Mercedes-Benz dengan harga miliaran rupiah. Namun belakangan ini, dikabarkan bahwa kini Kim Jong-un juga menggunakan Rolls-Royce Phantom, saat bertemu dengan Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, Mike Pompeo. Memang tak ada video tentang hal tersebut, tapi media internasional menyebutkan bahwa mobil pabrikan Inggris itu dibeli oleh Kim Jong-un. Bukan aneh sebenarnya jika sekelas pemimpin negara menggunakan mobil mahal. Hanya saja, hal itu disebut melanggar sanksi PBB. Ini juga pertama kalinya Kim Jong-un muncul bersama Rolls-Royce dalam pertemuan internasional. Biasanya, Kim Jong-un akan menggunakan mobil lapis baja Mercedes-benz Pullman Guard seharga USD 1 juta atau sekitar Rp 15 miliar (kurs USD 1 = Rp 15.214), seperti saat menemui Presiden Korea Selatan, Moon Jae-in. Sebagai informasi, Ayah Kim Jong-un , Kim Jongil dalam pelantikannya telah mengirim seseorang untuk berbelanja (shopper), ke seluruh Eropa dengan membawa koper berisi uang tunai untuk membeli barang-barang seperti mobil, pesawat

terbang, senjata, dan makanan. Kemudian dibawa ke Austria, yang selanjutnya dikirim ke Korea. Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un menjadi topik pembicaraan yang paling hangat saat ini. Pasalnya, Kim Jong-un melangkahkan kakinya ke wilayah Korea Selatan, membuatnya menjadi pemimpin Korea Utara pertama yang menginjakkan kaki di Korea Selatan sejak akhir perang Korea 1950-1953. Terlepas dari hal tersebut, ternyata ada yang menarik dari kendaraan dinas Kim Jong-un. Mobil orang nomor satu di Korea Utara itu ialah Mercedes-Benz S-Class dengan segudang fitur. Salah satu fitur yang menarik ialah toilet portable di dalam sedan tersebut. Sebenarnya, kabar ini sudah sempat dibicarakan pada 2015 silam. Rumornya, hanya Kim Jong-un yang boleh menggunakan toilet di dalam mobil tersebut. Ia tidak memperbolehkan seorang pun buang air di toilet khusus dalam kendaraan mewah miliknya. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


TEKNOLOGI

45

Sony Sedang Kembangkan Konsol PS5 Memasuki tahun kelima konsol PlayStation 4 (PS4) meluncur di pasaran, banyak gamer bertanya-tanya kapan Sony bakal meluncurkan konsol penerus PS4 tersebut? Tampaknya gamer setia Sony dapat bernapas lega dan tidak perlu menunggu lama, karena perusahaan baru saja mengonfirmasi sedang mengembangkan penerus konsol PS4 itu. “Pada saat ini, apa yang bisa saya katakan adalah kami (Sony) perlu memiliki perangkat next-gen,” ucap Kenichiro Yoshida, presiden dan CEO Sony. Meski begitu, Yoshida masih belum menyebutkan apa nama konsol baru itu. Karenanya, masih belum pasti apakah konsol penerus PS4 itu akan resmi diberi nama “PlayStation 5 (PS5)” atau nama yang lainnya. Tak hanya itu, dia juga tidak menyebutkan kapan pastinya konsol penerus PS4 ini akan dirilis.

Entertainment, John Kodera, menyebut konsol PlayStation berikutnya bakal meluncur tiga tahun lagi. Lebih lanjut, beberapa analis industri gim sudah lebih dulu memprediksi PS5 bakal meluncur dalam waktu dekat. Analis dari perusahaan Jepang Ace Economic Research Institute Hideki Yasuda, memprediksi kalau PS5 bakal diumumkan Sony pada akhir 2019. Menurut Yasuda, meski diumumkan pada akhir 2019, bukan berarti Sony akan langsung memasarkan konsol PlayStation generasi kelima tersebut pada periode itu. Justru, Sony baru akan mengapalkan PS5 mulai awal 2020. n

Hanya saja, informasi terakhir dari CEO of Sony Interactive

Vol.22 Issue 248, January 2019


46 TEKNOLOGI

Prediksi Teknologi Kencan di Masa Depan

Teknologi telah banyak mengubah hidup kita dalam waktu yang cukup singkat. Dulu, mengakses internet hanya bisa lewat laboratorium komputer di sekolah. Sekarang, kita internet sudah bisa dijelajahi langsung dari smartphone. Ada banyak tren dan kebiasaan yang berubah secara signifikan akibat perkembangan teknologi, salah satunya adalah kencan. Mencari teman kencan pun bisa dibilang semudah menjentikkan jari. Pasalnya, sudah banyak aplikasi kencan online yang muncul lewat smartphone. Meski kencan online masih menjadi tren, bukan tidak mungkin kencan online akan berevolusi ke arah yang lebih kompleks secara 180 derajat di masa depan. Mengungkap sejumlah prediksi teknologi kencan di masa depan yang kelak menggantikan kencan online seperti Tinder. Apa saja? Berikut daftarnya. Kencan Virtual Reality Konsep virtual reality (VR) sudah semakin banyak digunakan. Tak dimungkiri, teknologi VR pun ditengarai bakal semakin maju. Dengan kemajuannya, kita bakal bisa berkencan dengan perangkat VR, di mana dapat melihat dan berbicara secara

langsung dengan pasangan kita meski kita berada di jarak yang jauh. Selain itu, dengan teknologi ini pun kita bisa menyentuh dan mencium bau secara virtual. Kencan dengan Robot Hubungan antar manusia seringkali dianggap sebagai hal yang rumit. Karena ini, ada segelintir orang yang memiliki ‘panggilan jiwa’ untuk lebih memilih berpasangan dengan robot. Hal ini pun diprediksi akan jadi tren di masa depan, mengingat kerumitan dan permasalahan dalam hubungan manusia makin kompleks.

Kecerdasan Buatan Ketika melakukan kencan untuk pertama kali, sepasang teman kencan seringkali mengalami kecanggungan yang tak terelakkan. Hal inilah yang seringkali memupuskan harapan seseorang untuk memiliki pasangan. Namun di masa depan, hal ini akan teratasi. Kuncinya adalah kecerdasan buatan. Dengan teknologi real-time artificial intelegence, data dari pasangan akan terkirim secara instan ke server, dan dari server mengirimkan ‘feedback instan’.

Bahkan, dalam beberapa dekade ke depan, berpasangan atau bahkan bercinta dengan robot bukan lagi menjadi hal yang tabu.

Feedback instan ini akan secara cerdas akan memberi kita awalan percakapan yang menarik untuk dibincangkan, serta nasihat kencan langsung ke otak kita. Dengan demikian, tak akan ada lagi keheningan canggung yang sering terjadi saat kencan.

Managing Director dari Silicon Valley Robotics, Andrea Keay, menyebut bahwa hal ini akan dengan mudah terjadi di masa depan, mengingat robot tidak memberi tekanan emosional kepada manusia.

Teknologi Pencarian Karakter Tentu kita mendambakan pasangan impian, yang selalu memahami apa perilaku yang dilakukan, baik itu terpuji atau tercela sekalipun.

Jadi, robot bisa menjadi salah satu pilihan pasangan jika manusia sudah tidak mampu menangani kepribadian manusia yang lain.

Di masa depan, karakteristik semacam ini akan lebih mudah dicari dengan bantuan teknologi pencarian karakter. Dengan demikian, akan ada alat untuk

melihat perilaku kita dalam hal apapun, dan disesuaikan dengan pasangan yang kita inginkan. Nantinya, manusia bisa memilih pasangan berdasarkan kapan ingin menikah, berapa anak yang diinginkan, dan beberapa hal lain. Dengan ini, kemungkinan untuk putus hubungan akan berkurang drastis. Penyesuaian DNA Platform paling canggih untuk mencari jodoh saat ini mungkin adalah situs kencan online, seperti Tinder. Padahal, menggunakan Tinder sama halnya dengan bermain tebak-tebak beruntung, yang kita inginkan tak selalu yang kita dapatkan. Namun, hal ini akan berubah di masa depan, karena kecocokan jodoh akan dicari hingga akarnya. Jika saat ini masyarakat menggunakan situs kencan online, menjatuhkan pilihan berdasarkan lokasi dan kepribadian, sebuah studi menemukan bahwa seseorang akan lebih cocok dengan pasangan yang cocok juga secara DNA di masa depan. Nantinya, pasangan di dunia akan sulit untuk putus, karena hampir semua menemukan pasangan yang cocok. n

Vol.22 Issue 248, January 2019


TEKNOLOGI

47

Nintendo Siap Jadikan Smartphone Seperti Game Boy Nintendo dilaporkan akan kembali mengusung tema nostalgia dalam produk terbaru besutannya. Informasi ini diketahui dari laporan paten yang didaftarkan perusahaan tersebut beberapa waktu lalu. Produk yang dimaksud adalah sebuah casingsmartphone. Namun, bukan casing biasa sebab aksesoris ini disebut dapat mengubah smartphone menjadi Game Boy. Dari deskripsi paten yang didaftarkan, casing akan menutup seluruh bodi smartphone. Secara desain, casing ini tak ubahnya flip cover yang banyak beredar di pasaran saat ini. Namun, Nintendo mendesainnya mirip Game Boy lengkap dengan tomboltombolnya. Nanti, tombol-tombol tersebut dapat menjadi alat navigasi alias input untuk layar sentuh yang ada di smartphone. Meski menarik, belum dapat dipastikan apakah Nintendo akan benar-benar merilis produk ini. Alasannya, tidak seluruh paten yang didaftarkan akan berakhir dalam proses produksi. Kendati demikian, harus diakui Nintendo telah sukses mengembalikan nostalgia para gameryang besar dengan konsol perusahaan tersebut. Hal itu dapat dilihat dari penjualan Nintendo SNES Classic yang rilis tahun lalu. Replika miniatur dari Nintendo SNES itu berhasil terjual empat juta unit hingga awal tahun ini. Untuk informasi, SNES Classic Edition merupakan konsol remake dari SNES atau Super Nintendo. Sama seperti NES Classic, konsol ini tak menggunakan kartrid untuk bermain gim. SNES Classic memiliki 21 judul gim yang dapat dimainkan. Beberapa judul tersebut adalah Kirby’s Dream Course, Street Fighter 2 Turbo: Hyper Fighting, Super Castlevania 4, Super Mario World, dan The Legend of Zelda: A Link to the Past. Sebelumnya, Nintendo baru saja merilis laporan penjualan sepanjang tiga bulan ini. Perusahaan asal Jepang ini juga mengungkap penjualan konsol gim kondangnya, Nintendo Switch.

Nintendo telah menjual 19,67 juta unit konsol Switch hingga 2018. Penjualannya telah mencapai 20 juta unit konsol. Nintendo memprediksi, perusahaan masih akan menjual 20 juta unit konsol hingga Maret 2019 mendatang. Sejauh ini dalam tiga bulan terakhir Nintendo baru menjual 1,88 juta unit konsol. Angka ini jauh lebih rendah dibandingkan penjualan pada tahun lalu. Namun, musim liburan tampaknya akan menjadi pertimbangan konsumen membeli konsol gim. Apalagi dengan tambahan gim favorit seperti Super Smash Bros Ultimate dan dua Pokemon: Let’s Go yang baru akan dirilis. Secara keseluruhan, Nintendo telah membukukan laba operasional sebanyak USD 275 juta dari total pendapatan kuartal ini sebanyak USD 1,51 miliar. Ada peningkatan 9,6 persen dibandingkan kuartal sebelumnya. Dengan penambahan seri gim baru seperti Mario Kart 8 Deluxe yang bergabung dengan Super Mario Deluxe ke Super Mario Odyssey, membuat Switch bisa meningkat hingga 10 juta unit. Kemudian, tambahan seri gim The Legend of Zelda: Breath of the Wild juga tampaknya bakal meningkatkan penjualan konsol Switch. Dibandingkan dengan PlayStation 4 dan Xbox One, konsol Nintendo masih tetap berjaya di ranah gim, dan konsol terbarunya, Switch, diklaim telah menjadi salah satu yang paling sukses sepanjang masa. Nintendo berhasil membukukan penjualan sebesar USD 9,7 miliar atau sekitar Rp 134 triliun di penghujung tahun fiskalnya. Angka tersebut mengindikasikan kenaikan penjualan sebesar 105 persen dari tahun lalu. Nintendo Switch juga telah terjual sebanyak 17 juta unit. Di Amerika Serikat (AS), konsol ini

terjual hampir lima juta unit pada 10 bulan pertama peluncurannya. Pencapaian tersebut mengalahkan Nintendo Wii yang hanya terjual empat juta unit pada hitungan jangka waktu yang sama. Untuk tahun depan, Nintendo menargetkan penjualan Switch sebanyak 20 juta unit. Laris manisnya Nintendo Switch di pasaran menjadi berkah tersendiri bagi Nintendo, apalagi karena laporan penjualan Nintendo Wii U yang

tidak sesuai ekspektasi. Salah satu gim yang menunjang penjualan Nintendo Switch adalah Super Mario Odyssey.. Gim tersebut berhasil terjual sebanyak 10 juta kopi. Hasilnya, profit yang diraih Nintendo meningkat sampai 505 persen dari USD 270 juta (sekitar Rp 3 triliun) pada tahun sebelumnya, dan sekarang berhasil meraup USD 1,5 miliar (sekitar Rp 20 triliun). n

Vol.22 Issue 248, January 2019


48 TEKNOLOGI

Bos Samsung: Pengembangan Smartphone Layar Lipat Sedikit Lagi Rampung Sudah bukan rahasia lagi kalau Samsung tengah mengembangkan smartphone layar lipat (foldable smartphone) pertamanya selama beberapa bulan terakhir. Lalu, bagaimana proses pengembangan smartphone layar lipat Samsung sejauh ini?

mundur dari rencana awal.

DJ Koh selaku Head of IT & Mobile Communications (IM) Division Samsung, membenarkan kalau perusahaan tengah menggarap smartphone layar lipat.

Dari laporan itu, diungkap Samsung baru berencana merilis smartphone layar lipat ini akan diperkenalkan tahun depan. Sayangnya, tidak ada informasi mengenai alasan mundurnya jadwal peluncuran perangkat tersebut.

Namun sayang, ia tidak mengungkap sejauh mana proses pengembangan smartphone ini. Yang pasti, dirinya mengungkap proses pengembangan ini nyaris rampung.

Sekadar informasi, ini bukan kali pertama terdengar kabar penundaan dari pengumuman resmi Samsung soal smartphone layar lipatnya.

“Kita hampir selesai (mengembangkan smartphone lipat Samsung),” ujar DJ Koh.

Sebelumnya, Samsung berencana akan merilisnya pada 2017, lalu diundur menjadi 2018, dan kabar terbaru mengungkapkan peluncuran akan dilakukan tahun depan.

Samsung akan mengumumkan smartphone layar lipat pertamanya di dalam konferensi developer perusahaannya. Kendati demikian, smartphone itu belum siap untuk dijual atau setidaknya belum akan dijual pada bulan yang sama. Informasi tersebut disampaikan oleh sumber internal Samsung kepada The Korea Times. Menurut sumber, produk yang akan diumumkan bulan depan itu bukan versi final atau preview. Namun belum lama ini, laporan terbaru dari T3 menyebut informasi jadwal rilis smartphone layar lipat Samsung ini

Hingga saat ini, Samsung sendiri belum mengeluarkan pernyataan resmi terkait informasi ini. Akan tetapi, jika kabar ini benar, besar kemungkinan perusahaan juga akan mengubah jadwal pengumuman smartphone yang akan diberi nama Galaxy F tersebut. Alasannya, Samsung digadang-gadang bakal mengumumkan smartphone layar lipat pertamanya di konferensi developer perusahaan pada bulan depan. Kabar ini disampaikan oleh sumber internal Samsung kepada The Korea Times. n

T-Cup, Kamera Tercepat di Dunia yang Bisa Tangkap 10 Triliun Frame per Detik Para peneliti baru saja mengembangkan inovasi yang mereka sebut kamera tercepat di dunia. Bernama T-Cup, kamera tersebut bisa memiliki kecepatan 10 triliun frame per detik. Dengan teknologi ini, hasil foto bisa memperlihatkan momen freeze bahkan cahaya dalam gerakan super-lambat. Peneliti dari Quebec University Institute National de la Recherche Scientifique (INRS) dan California Institute of Technology (Caltech) memulai penelitian ini dengan melihat fotografi supercepat yang mampu menangkap objek 100 miliar frame per detik. T-Cup merupakan pengembangan teknik ini dengan menerapkan kamera berkemampuan femtosecond, atau satu kuadrant triliun dalam satu detik, yang biasanya digunakan dalam aplikasi seperti tomografi. “Kami tahu dengan hanya menggunakan kamera beruntun femtosecond, kualitas foto akan terbatas,” kata Profesor Lihong Wang, Bren Professor dari Medial Engineering and Electrical Engineering at Caltech dan direktur dari Caltech Optical Imaging Laboratory (COIL). Untuk mengatasi persoalan tersebut, Wang memutuskan menambahkan kamera yang bisa membuat foto statis.

“Dikombinasikan dengan gambar yang didapatkan dari kamera beruntun femtosecond, kami bisa menggunakan apa yang disebut transformasi Radon untuk menghasilkan foto berkualitas tinggi di saat merekam sepertriliun frame per detik,” ujar Wang. Peneliti lainnya, Jinyang Liang, mengklaim kamera baru ini memungkinan untuk menangkap momen ‘membeku’ untuk melihat sebuah fenomena--bahkan cahaya--dalam

gerakan super lambar. “Meskipun beberapa pengukuran dimungkinkan, tidak ada yang mengalahkan gambar jelasnya.” kata Liang. Dengan pencapaiannya ini, T-Cup diklaim mencatat rekor baru sebagai kamera tercepat di dunia. Temuan tersebut diharapkan bisa membantu mikroskop generasi terbaru untuk kegiatan medis maupun aplikasi lain. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


TEKNOLOGI

49

Perusahaan Jepang Ini Bersiap Rilis Ponsel Tertipis di Dunia Saat ini, desain smartphone dengan layar besar tak dimungkiri tengah menjadi tren. Bahkan, sejumlah smartphone hadir terbaru hadir dengan layar yang lebih besar dari versi sebelumnya. Namun, pendekatan berbeda dilakukan oleh perusahaan asal Jepang NTT Docomo. Operator terbesar asal Negeri Matahari Terbit itu, berencana merilis ponsel dengan ukuran layar yang lebih kecil jika dibandingkan perangkat lain untuk saat ini. Menurut President NTT Docomo Kazuhiro Yoshizawa, masih ada sebagian orang yang menginginkan perangkat sederhana dan mudah dibawah, meski banyak pula yang memilih pula smartphone layar besar untuk bermain gim atau menonton video. Oleh sebab itu, NTT Docomo memilih untuk merilis ponsel yang sederhana dan berukuran kecil. Mengingat ponsel ini tampil minimalis, pengguna hanya dapat memakainya untuk menelpon, mengecek SMS, atau sesekali menjelajah internet. Pengguna juga tidak dapat mengunduh atau memasang aplikasi di ponsel ini. Ponsel memiliki layar berukuran 2,8 inci tanpa kamera atau jack headphone. Docomo mengklaim perangkat tersebut merupakan ponsel tertipis dan teringan di dunia karena hanya memiliki bobot 47 gram dan ketebalan 5,3 mm. Ponsel yang diproduksi oleh Kyocera Corp ini, mengusung teknologi layar elektronik, mirip dengan e-book reader seperti Amazon Kindle. Terkait harga, Docomo mengungkap ponsel ini akan dijual dengan harga

32.000 yen (Rp 4,3 juta). Sebelumnya, perusahaan bernama Unihertz juga pernah melakukan hal serupa. Jadi, Unihertz meluncurkan smartphone super kecil yang diberi nama Atom. Perangkat ini memiliki lebar 4 cm dan panjang 9 cm, dengan ukuran layar 2,45 inci. Meski tampil mungil, smartphone ini masih mengusung spesifikasi yang terbilang mumpuni. Atom didukung dengan CPU octa-core, RAM 4GB, dengan memori internal 64GB. Tak hanya itu, perangkat ini sudah menjalankan Android 8.1 Oreo dan dibekali baterai berkapasitas 2.000mAh. Smartphone yang sudah mendukung jaringan 4G ini juga dilengkapi dengan sertifikasi IP68 yang membuatnya tahan air dan debu. Pengguna juga dapat menggunakan perangkat ini untuk mengambil video di bawah air. Untuk keperluan fotografi, Atom memiliki kamera utama 16MP dan kamera depan 8MP. Smartphone ini hadir dengan NFC untuk pembayaran mobile, USB port Type-C, radio FM, jack audio 3,5mm, termasuk pemindai sidik jari di bagian depan. Perusahaan juga menyertakan tombol khusus di bawah tombol power untuk akses jalan pintas ke sejumlah fungsi.

Tak sekadar spesifikasi mumpuni, smartphone ini juga diklaim tahan banting. Unihertz menyebut perangkat ini sangat cocok untuk aktivitas pendakian, bersepeda, berlari, termasuk aktivitas luar ruangan lainnya. Perusahaan juga sudah membekalinya dengan aksesoris khusus untuk membantu pengguna beraktivitas. Untuk sekarang, Unihertz masih menggalang dana di Kickstarter dengan target US$ 50 ribu. Namun, dengan sisa waktu yang masih banyak, dana yang terkumpul dari 2.600 orang ternyata sudah mencapai US$ 600 ribu. Sejumlah pihak menyebut spesifikasi yang ditawarkan smartphone ini membuat kampanye Atom di Kickstarter berjalan lancar. Rencananya, perangkat ini akan dijual mulai US$ 219 (Rp 3 juta) atau US$ 299 (Rp 4,1 juta) saat rilis ke publik. n

Internet Buat Manusia Semakin Bodoh Tahukah Anda bahwa akses ke internet membuat kita merasa lebih pintar dibanding kemampuan yang sebenarnya? Dalam sebuah studi yang dilakukan Universitas Yale terungkap efek psikologis dari mesin pencari internet. “Internet adalah suatu lingkungan yang dahsyat dimana Anda bisa menanyakan pertanyaan apapun, dan pada dasarnya Anda memiliki akses terhadap pengetahuan dunia di ujung jari Anda,” papar pimpinan peneliti Matthew Fisher kepada The Telegraph. “Hal tersebut membuat Anda bingung soal pengetahuan yang Anda miliki dengan sumber luar ini (internet). Saat orang benar-benar sendirian, mereka menjadi sangat tidak akurat mengenai apa yang sudah diketahui dan bagaimana ketergantungan mereka terhadap internet.” Dalam studi tersebut, 1.000 pelajar dibagi menjadi dua kelompok dan ditanyakan bagaimana cara kerja ritsleting. Kelompok pertama diberikan tautan ke situs yang berisi jawaban, sementara kelompok lain diberikan kertas jawaban berisi informasi yang sama sebagai kontrol. Kedua kelompok kemudian mendapat pertanyaan mengapa saat malam berawan terasa lebih hangat, tanpa diberikan jawaban. Saat ditanya mengenai kepercayaan diri

mengenai jawaban pertanyaan tersebut, ditemukan bahwa kelompok yang mendapatkan akses ke internet merasa yakin kalau mereka memiliki pengetahuan yang lebih. Peneliti menyatakan bahwa studi tersebut menunjukkan efek kognitif penggunaan mesin pencari yang begitu kuat sehingga orang masih merasa lebih pintar kendati mereka tak memiliki akses ke internet. “Internet memiliki begitu banyak keuntungan yang tak bisa dihitung, tapi ada kekurangan dimana tak begitu terlihat dan kasus ini adalah salah satunya. Pengetahuan yang dimiliki seseorang sangat sulit didapat, dan internet membuat hal itu makin sulit,” kata Fisher. Studi ini telah dipublikasi dalam Journal of Experimental Psychology. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


50

Hennessey Venom F5 Berambisi Capai 498 Km/jam, Mungkinkah? Hennessey Performance Engineering yang dengan gagah berani melawan supremasi Bugatti dan Koenigsegg ini, datang dengan kepercayaan diri tinggi. Mereka berencana menguji prototipe Hennessey Venom F5 pada 2019, dengan validasi uji kecepatan pada akhir tahun. “Kami yakin mobil kami mampu melampaui 480 km/jam,” kata CEO John Hennessey.. Apa yang membuat keyakinannya begitu besar, Venom F5 mampu mencapai target masif itu? Semuanya dalam perhitungan jeli para insinyur yang bekerja untuk Hennessey. Venom F5 berwujud layaknya supercar, dengan paket aerodinamika lengkap. Drag coefficient sekecil 0,33, bakal membuat mobil ini begitu licin membelah angin. Imbasnya guna memuluskan mesin V8 7,6-liter twin-turbo menembus batas kecepatan 480 km/jam yang ditargetkan. Mesin diklaim mampu menghasilkan tenaga sampai 1.600 daya kuda dan torsi monster 1.763 Nm. Tapi kata Hennessey, tidak perlu daya sebesar itu untuk mencapai kecepatan diinginkan. “Dari hasil pengujian insinyur, kami butuh sekitar 1.520 Tk untuk mencapai 480 km/jam,” ujar Hennessey. Mesin itu telah diuji sampai lebih dari 2.000 Tk. Tapi tidak ada rencana untuk mencapai sebesar itu saat ini. Venom F5 bukan untuk memecahkan rekor kecepatan saja, melainkan dijual juga. Hennessey mengonfirmasi, pembeli akan mendapat mobil dengan tenaga mesin sama seperti unit

pencetak rekor. Arena pengujian dan pembuatan rekor, sudah dipikirkan oleh Hennessey. Nantinya, memakai fasilitas landasan udara di Brevard County, Florida, tempat NASA mendaratkan pesawatnya. Trek lurus terbentang sepanjang 5,12 km. Di tempat ini juga Hennessey Venom GT mencatat rekor pada 2014 lalu. Namun butuh 3,52 km sampai 3,68 km untuk berkecepatan hingga 432,8 km/jam, sisanya untuk pengereman. Pastinya butuh jarak lebih panjang agar bisa menyentuh 480 km/jam. Pertanyaannya, apakah total panjang lintasan itu cukup? Hennessey meyakini masih cukup ruang sampai 448 km/

jam. Atau memakai skenario lain, dengan cara menutup jalan bebas hambatan di Nevada. Seperti dilakukan Koenigsegg saat pemecahan rekor oleh Agera RS. Mencapai 480 km/jam sebenarnya cukup untuk mengamankan rekor sementara waktu. Tapi ternyata, itu baru langkap pertama kata Hennessey. Ia ingin menembus 500 km/ jam atau setidaknya mendekati. Perhitungannya bisa 311 mph atau 498 km/jam. Berlari secepat itu, butuh rombakan sedikit dari versi Venom F5 yang dijual. Kemungkinan dengan aerodinamika lebih ekstrem lagi. “Setelah memecahkan rekor 480 km/jam, kita lihat seberapa cepat lagi kita bisa capai,” ujar Hennessey. n

Audi Akan Ganti Logo, untuk Program Elektrifikasi? Audi akan mengubah logonya dalam waktu dekat. Desainnya masih terpaut dengan logo Audi sekarang.

Terlihat ada dua logo yang mungkin merevolusi empat ikon perusahaan yang saling berhubungan. Satu menyerupai garis besar logo saat ini, yang terdiri dari empat lingkaran tidak utuh yang terhubung. Logo lainnya serupa, dengan dua lingkaran pusat yang saling berhubungan. Di Amerika Serikat, logo baru ditujukan untuk kendaraan dan struktur partisi; gril radiator, di tempat logo Audi terpasang saat ini. Namun, apa alasan Audi mengubah logonya masih belum jelas diketahui alasannya. Saat Audi mulai bergerak pada teknologi baru, seperti kendaraan otonom atau elektrifikasi, logo baru bisa membuat brand memiliki karakter. Jika memang demikian, maka logo baru itu disebut bisa membantu penjualan Audi. Terlebih untuk para konsumen yang lebih visual. Logo untuk perusahaan dan merek berubah setiap saat. Seringkali, perubahan halus, tweakingwarna atau font dengan tetap mempertahankan ciri khas desain sebelumnya. Cadillac juga mengubah logonya beberapa tahun yang lalu. Audi pun tidak berbeda. Empat cincin ikon perusahaan seperti yang kita ketahui hari ini memulai debutnya pada tahun 1985, memberi penghormatan pada cincin perusahaan yang saling berhubungan yang diperkenalkan pada tahun 1932 dan dipadatkan pada tahun 1949 dengan Auto Union. Bahkan baru-baru ini, pada 2009 Audi memodernisasi logonya, menyempurnakan font ‘Audi’ sambil meningkatkan tampilan keempat cincin. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


TEKNOLOGI

Seperti Apa Instagram Masa Depan? Kevin Systrom dan Mike Krieger sebagai pendiri Instagram memutuskan meninggalkan Facebook, enam tahun setelah perusahaan yang dipimpin Mark Zuckerberg membeli aplikasi Instagram mereka. Sudah menjadi rahasia umum jika Instagram adalah sumber pertumbuhan Facebook yang paling penting, namun rupanya bos Facebook itu ingin “peran” yang lebih langsung. Banyak pengguna menjauh dari Facebook dengan alasan karena kualitas isinya telah menurun, di mana sebagian besar isinya konten spam dan penuh dengan iklan dari usaha kecil dan menengah. Sekarang Facebook ingin melakukan hal serupa dengan Instagram dengan meluncurkan inisiatif baru yang mendorong UKM untuk menempatkan iklan di Instagram Stories. “Salah satu peluang dan tantangan yang menarik selama bertahun-tahun mendatang adalah memastikan bahwa iklan sama baiknya dalam Stories seperti di feed,” ucap Mark Zuckerberg. Tak hanya menginginkan lebih banyak iklan di platform Instagram, Mark Zuckerberg juga mengatakan, Facebook sedang dalam proses menambahkan pintasan ke Instagram. Di mana nantinya pengguna Instagram akan mendapatkan notifikasi ketika pengguna lain berbagi foto di Facebook, fitur ini disebut cross-posting antara

51

Lukisan Hasil Karya AI Terjual Rp 6,5 Miliar Siapa sangka, lukisan hasil karya kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) dengan judul Portrait of Edmond Belamy, laku seharga US$ 432.500 atau setara Rp 6,5 miliar dalam lelang.

Facebook dan Instagram. Selain itu, dengan kepergian Kevin Systrom dan Mike Krieger, sepertinya permintaan pengguna tentang mengembalikan feed secara kronologis akan menurun peluang kemungkinannya. Diperkirakan, kepala baru Instgaram adalah Adam Mosseri, yang sebelumnya bertanggung jawab atas feed berita Facebook. Instagram memiliki beberapa kelebihan daripada Facebook dari segi konten. Dan menurut Jason Kint, CEO of publishing trade organization Digital Content Next, dengan tantangan kerpergian dua pendiri Instagram tersebut seharusnya Facebook melindungi visi Instagram dan tidak membiarkannya tercemar oleh semua “hal” yang saat ini terjadi di Facebook. n

Ya, lukisan yang dilukis oleh kecerdasan buatan itu ikut dilelang oleh rumah lelang Christie. Sebenarnya lukisan tersebut ditargetkan hanya terjual antara US$ 7.000 hingga US$ 10.000 (sekitar Rp 106,5-152 jutaan). Karya seni tersebut diciptakan oleh sekelompok orang yang menamakan diri mereka Obvious. Ketiga anggota Obvious adalah mahasiswa Prancis berusia 25 tahun. Mereka menggunakan algoritma kecerdasan buatan bernama GAN (generative adversarial network) untuk membuat lukisan tersebut. Kecerdasan buatan itu dilatih menggunakan sejumlah potret bersejarah kemudian mulai mencoba membuat gambar sendiri. Kemudian, gambar yang telah dibuat dicetak dan dibingkai, selanjutnya ditandatangani dengan nama algoritma GAN. Pihak rumah lelang Christie mengonfirmasi, harga jual lukisan tersebut melalui telepon. Namun, pemenang lelang ingin namanya tetap jadi anonim.

Meski begitu, lukisan Belamy ini sebelumnya pernah jadi kontroversi terkait dengan cipta karya AI-nya. Pasalnya, Obvious mengakui, selain memakai algoritma GAN, mereka juga menggunakan kode dari artis lain berusia 19 tahun yakni Robbie Barrat. Tak jelas seberapa banyak kode AI milik Barrat yang digunakan, Namun tidak jelas apakah Barrat memiliki hak kepemilikan atas lukisan tersebut, mengingat kode AI miliknya dibagikan secara open source. Obvious sendiri dalam pernyataannya menyebutkan ucapan terima kasihnya kepada komunitas AI, terutama yang membantunya menggunakan teknologi Ai seperti Ian Goodfellow si pencipta algoritma GAN. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


52

Teknologi Smartphone yang Makin Manjakan Para Milenials

Terlahir di era berkembangnya teknologi, membuat generasi milenial menjadi target market produsen smartphone. Apa yang menjadi kebutuhan dan kebiasaan generasi milenial menjadi patokan untuk melahirkan teknologi baru. Generasi millennial adalah generasi yang lahir antara tahun 1982-2000, dimana saat itu orang menyebutnya sebagai era Millennium. Mereka disebut generasi yang haus akan teknologi paling canggih dan menjadikan teknologi sebagai gaya hidup serta menghadapi perubahan di masa depan. Setelah kamera ganda, sensor sidik jari, dan baterai ukuran besar, berikut ini adalah 5 teknologi smartphone yang semakin memanjakan generasi milenial. Teknologi AI Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan Buatan merupakan teknologi kamera smartphoneyang gencar dikembangkan produsen ponsel saat ini. Teknologi AI ini membuat smartphonesemakin makin ‘pintar’ dari sisi fotografi karena teknologi AI bisa meningkatkan kualitas jepretan kamera ponsel. Teknologi AI ini bisa kamu dapatkan di Honor 10 yang dilengkapi dengan kamera belakang lensa ganda 24MP + 16MP. Kamera AI Honor 10 dikembangkan dan didukung oleh prosesor NPU internal yang berdiri sendiri, yang berarti ia dapat mengenali 500+ skenario dalam 22 kategori realtime, dan menerapkan parameter spesifik adegan ke setiap foto, bekerja seperti DSLR profesional. Teknologi AI dapat menunjukkan garis besar berbagai objek di sekitarnya, seperti langit, tanaman, orang dan air terjun, serta mengidentifikasi lokasi mereka. Fitur ini didukung oleh teknologi Semantic Image Segmentation pertama di industri ini, yang memungkinkan Honor 10 untuk mengidentifikasi beberapa objek dalam satu gambar tunggal. Di sinilah tempat Honor 10

berdiri dari kerumunan di posisi pertama. Selain itu, fitur Honor 10 industri pertama menerapkan parameter spesifik adegan ke setiap foto secara real-time saat mengambil gambar, menjadikan setiap foto kamu profesional hanya dengan sekali klik. Prosesor Canggih dan Super Charger Sebagai otak dari smartphone dan tempat dimana seluruh perangkat sistem dan aplikasi bekerja, prosesor memagang peranan penting dalam sebuah smartphone. Ponsel Anda bisa multitasking dengan cepat dan ringan, lihat prosesornya. Begitu pentingnya prosesor yang canggih, smartphone Honor 10 sudah menggunakan OS Android 8.1 dilengkapi chipset Hisilicon Kirin 970 dan CPU Octa-core 4x2,4 GHz dan 4x1.8 GHx plus GPU Mali-G72 MP12. Kirin 970 yang dilengkapi dengan AI tak hanya membuat kinerja ponsel ringan tapi juga konsumsi baterai lebih hemat. Kirin 970 mampu membuat konsumsi daya menjadi lebih hemat karena AI sudah tertanam di dalam chip. Selain itu, AI di Kirin 970 juga berguna untuk meningkatkan kemampuan fotografi perangkat, di mana ia bisa secara otomatis memilih pengaturan kamera yang paling sesuai untuk objek tertentu. Honor 10 ini menawarkan teknologi terdepan untuk ponsel pintar yaitu GPU Turbo, kepada para pengguna. GPU meningkatkan kinerja ponsel pintar untuk dua area spesifik: kualitas pemrosesan grafis dan konsumsi daya. Efisiensi pemrosesan grafis pada Honor 10 juga meningkat secara dramatis sebesar 60%. Sinergi antara penggabungan perangkat keras dan lunak menghasilkan kinerja yang super cepat dan sangat mengurangi konsumsi daya pada Honor 10 sebesar 30%.

Masa pakai baterai Honor 10 lama. Dibekali Honor Super Charge 5V/4.5A pada baterai 3.400 mAh, Honor 10 yang mampu mengisi ulang sampai 50% dalam 25 menit. Kamu pun tak perlu khawati lama-lama terpisah dari ponsel atau gak bisa ol.

8.1 untuk menjalankan fitur face unlock. Honor 10 mampu mendeteksi wajah pemilik secara akurat, tidak peduli bagaimana kamu memegangnya atau dalam angle apa pun. Makin canggih, kunci smartphone terbuka hanya dalam 0,064 detik saja.

Storage yang semakin besar Dulu ketika memiliki ponsel, pengguna perlu memikirkan memori ukuran berapa yang harus dibeli untuk melengkapi ukuran storage yang minim. Sekarang, hal itu tidak lagi terjadi. Produsen smartphone baru menghadirkan ukuran storage yang lebih besar yang membuat seluruh aktivitas harian seperti foto, video, dan aplikasi-aplikasi bisa disimpan di smartphone.

Desain stylish dan Layar Lebar Desain smartphone yang stylish dan menawan membuat orang senang dan bangga punya produk tersebut. Soal desain, Honor mengedepankan fashion, kerajinan, dan teknik terbaik untuk menciptakan perangkat terdepan agar pengguna dapat mengekspresikan individualitas uniknya.

Seperti Honor 10 yang menghadirkan varian RAM dan ROM yang cukup untuk memenuhi kebutuhan generasi milenial saat ini. Honor 10 memiliki 4GB RAM dan 64GB/128GB ROM yang bisa lagi bertambah dengan memiliki memori eksternal hingga 256GB. Tak perlu pusing, dikit-dikit harus transfer data dari smartphone ke PC atau hard disk eksternal. Mendeteksi wajah pemilik Teknologi keamanan dan akses smartphone semakin canggih saja. Bukan lagi mengandalkan kombinasi dan password, kini sudah berkembang dengan sensor sidik jari dan deteksi wajah canggih. Honor 10 menghadirkan sensor sidik jari dan face unlock. Honor 10 mewujudkan sensor sidik jari ultrasonik front-place pertama di bawah kaca, menciptakan unibody yang benarbenar mulus. Sensor sidik jari ultrasonik juga memberikan pengalaman membuka kunci yang jauh lebih stabil bagi pengguna, bahkan jika tangan pengguna sedang dalam keadaan basah dan berminyak. Honor 10 mengandalkan teknologi EMUI

Desain bodi kaca Honor 10 dibuat dengan kaca yang memiliki 15-lapisan di bagian belakang, memancarkan warna-warni dari setiap sudut, dan memungkinkan cahaya alami untuk mencerminkan nuansa warna yang berbeda. Bagian belakangnya yang terlihat seperti cermin dapat dilihat melalui proses teknik Kaca 3D, lapisan optik memukau dengan skala nano, dan kerajinan 15 lapisan kaca yang memendarkan sinar. Honor 10 membawa kombinasi warna yang menakjubkan kepada konsumen - Phantom Blue dan Phantom Green. 3 Kedua terobosan warna ikonik ini diciptakan di The Paris Aesthetics Centre, dimana kreativitas dan antusiasme para insinyur dan desainer Honor menjadi hidup. Honor 10 memiliki Layar FullView HD + 5,84 inci ini dilengkapi layar 19:9 tanpa bingkai dan rasio layar-ke-bodi 86%, mengusung kamera depan mini dan mikrofon khusus, dengan sudut membulat dan desain antena depan, sangat sempurna untuk digenggam dalam satu tangan. Fitur tampilan True Color dengan gamut warna selebar NTSC 96%, standar yang sama dengan proyeksi film digital di industri film, dan resolusi tinggi 2280x1080. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


TEKNOLOGI

53

Media Sosial Kekinian Idaman Generasi Milenial Media sosial (medsos) telah menjadi gaya hidup masyarakat, khususnya di kalangan remaja. Bagaimana tidak, medsos kini telah menjadi penghubung banyak orang. Lebih dari itu, medsos juga berperan sebagai platform bagi kita, untuk mengakses informasi atau sekadar tempat mencari hiburan. Bagi kalangan remaja, medsos juga menjadi salah satu tempat untuk mengekspresikan diri atau mengikuti hobi. Karenanya, ada beberapa medsos dengan karakteristik yang dinilai sesuai untuk para remaja. Apa saja medsos tersebut? Untuk lebih lengkap, simak daftar lengkap medsos kekinian yang begitu digandrungi kalangan remaja saat ini.

Twitch Sebagai salah satu platform video live streaming terbesar di dunia, Justin.tv diklaim menyajikan lebih dari 300 juta video live streaming di lebih dari 250 negara setiap bulannya.

Snapchat Meski sudah mulai ditinggalkan penggunanya, Snapchat masih menjadi medsos terfavorit pengguna milenial. Popularitas Snapchat memang sempat melejit selama beberapa tahun terakhir. Buktinya, Bloomberg melaporkan para pengguna Snapchat menonton 10 miliar video setiap harinya. Snapchat pun telah mengonfirmasi laporan tersebut.

Bahkan, penikmat video di Amerika Serikat tercatat menghabiskan lebih banyak waktu menyaksikan video di Justin. tv ketimbang di YouTube.

Pencapaian aplikasi berbagi foto dan video 15 detik ini, menunjukkan pertumbuhan cepat dalam waktu singkat, seiring dengan popularitasnya yang kian menanjak. Menurut sebuah jajak pendapat baru-baru ini, Snapchat adalah aplikasi terpopuler di kalangan remaja.

Pada 2011, guna memperkaya konten yang telah ditawarkan di Justin.tv, Justin Kan membuat sebuah fitur khusus yang menangani konten gaming dengan nama Twitch, yang kini sukses menjadi salah satu komunitas gim terbesar berbasis web.

Filter merupakan salah satu fitur yang banyak menarik perhatian pengguna Snapchat. Dan kini, Snapchat telah berevolusi menjadi aplikasi yang memadukan platform iklan, berita, dan juga pesan singkat.

Kesuksesan Twitch telah diprediksi banyak pihak sedari awal. Saat pertama kali diluncurkan, Twitch langsung berhasil menggelar kampanye pendanaan dengan memperoleh dana US$ 35 juta atau sekitar Rp 399 miliar.

Tik Tok Tik Tok adalah media sosial berbasis video musik yang meluncur pada akhir 2016. Awalnya, tidak banyak pengguna remaja yang ingin memakainya, akan tetapi sejak tahun ini, Tik Tok mulai mendapat panggung di ranah media sosial. Di TiK Tok, pengguna bisa membuat video berdurasi 60 detik dengan latar musik yang diinginkan, dan asyiknya lagi bisa disaksikan dan dikomentari pengguna lain. Oleh karena itu, aplikasi ini sangat cocok untuk remaja yang ingin eksis di media sosial. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


54 TEMPAT IBADAH Church / Gereja

LISTING TEMPAT IBADAH ANDA DISINI HUBUNGI:

info@indopost.com.au 0410 638 618

Vol. 22 Issue 248, January 2019


TEMPAT IBADAH Church / Gereja

55

Indonesian Catholic Parishes in Australia Misa di Sydney: Chaplain: Father Aloysius Tamnge MSC Minggu, @11.30 - St Joseph Church (109 Lennox St, Newtown) dan @15.30 - Out Lady of the Rosary Church (Roma Ave, Kensington); Sabtu ke I dan III @14.15 - St Peter Julian Church (641 George St, Haymarket); Sabtu terakhir setiap bulan @19.30 - St Agatha Church (20 Boundary Rd, Pennant Hills); Minggu ke II setiap bulan @18.00 - Mary Mother of the Church (58 Edgar St, Macquarie Fields); Minggu ke III setiap bulan @19.00 - Our Lady of Dolours Church (Cnr kirk & Archer St, Chatswood) Brisbane & Gold Coast: Chaplain: Fr. Martinus Situmorang, OFMCap Misa ICF Brisbane: Setiap hari Minggu, 10.00am, St. Ita Catholic Church, 247 Gladstone Rd, Dutton Park, Queensland. Misa Jumat pertama setiap bulan jam 7.30pm. Dirayakan di Gereja yang sama. Wilayah Gold-Coast: Minggu ke-4 @14.00 St. Mary’s Catholic Church (Assisi Catholic College), Upper Coomera. Melbourne: Misa Mudika: Sabtu pertama @12.00 - Monastery Hall, St. Francis Church, Melbourne; Misa KKI:

Minggu I: @11.30 St. Martin De Porres Church, Laverton; Minggu II: @11.30 St Joseph Church, Port Melbourne; Minggu III: @14.45 St. Francis Church, Melbourne; Minggu IV: @11:30 St. Paschal Chapel, Box Hill.

Perth: Misa WAIC C: Minggu, @11.30 - St. Benedict’s Church, Ardross; Jumat pertama @19.00 - Pater Noster Church, Myaree Adelaide: Minggu ke-3, @12.30 - St. Patrick’s Church, 268 Grote St, Adelaide

Vol. 22 Issue 248, January 2019


56 TEMPAT IBADAH Mesjid / Musholla

Vol. 22 Issue 248, January 2019


TEMPAT IBADAH

57

Vol. 22 Issue 248, January 2019


58 ANEKA

Kenali Modus Penipuan Berkedok Cinta di Internet Seseorang bisa jadi sangat tajam di faktor lain, namun begitu lemah jika dihadapkan dengan perasaan cinta.

Kelemahan inilah yang kemudian dimanfaatkan orang-orang tak bertanggung jawab untuk menipu Anda berkedok cinta. Seiring waktu bergulir, kejahatan macam ini sering kali ditemukan di dunia maya. Dengan kesempatan bisa menjadi siapapun di internet, modus ini sangat mungkin berlangsung dengan awalan lebih mudah. Entah disadari atau tidak, seseorang bisa jadi sangat tak memagari diri di dunia maya. Mereka bisa jadi sangat curiga pada orang yang dekat atau bertanya di dunia nyata. Namun, lebih terbuka pada orang asing yang ditemui di media sosial. Agar Anda tak tertimpa malang satu ini, ada baiknya mengenali sejumlah modus dari deretan kasus yang sudah terungkap. Dengan mengobral cinta dan sejumlah janji tak kunjung terwujud, begini cara para scammers mengelabui dengan kedok cinta. Nigerian Scam Penipuan jenis ini sebenarnya meliputi banyak bidang, termasuk mengiming-imingi cinta. Pada pertengahan tahun lalu, korban penipuan ini tercatat kebanyakan merupakan perempuan 35 tahun ke atas, di mana mereka menggunakan modus ‘romantika’ atau percintaan yang terkesan tidak jahat, tapi sebenarnya sangat merugikan. Setelah mendapat kepercayaan korban,

orang-orang yang biasanya menggunakan profil foto palsu berfigur lelaki tampan ini kemudian meminta dikirimi uang dalam jumlah tertentu dengan banyak alasan. “Korbannya adalah emak-emak dengan kondisi seperti janda atau sedang mengalami keretakan rumah tangga. Mereka bisa tahu itu. Pelaku menggunakan teknik social engineering dengan modus romansa untuk bisa mendapatkan kepercayaan terlebih dahulu,” jelas analis forensik digital Ruby Alamsyah. Menebar Janji Palsu untuk Berhubungan Seks Bella Oktaviani harus membayar mahal perkenalan dengan Fajar Firdaus Persada. Kasus berujung pembunuhan yang terjadi dua tahun lalu ini bermula dari perkenalan keduanya lewat media sosial, Facebook. Kala itu, Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Eko Hadi Santoso menjelaskan, Fajar sempat menebar janji palsu untuk memberi uang karena tahu Bella tengah membutuhkan uang setelah perbincangan intens melalui Facebook. Dengan bujuk rayunya, Fajar lalu berhasil membawa Bella ke hotel. Mereka pun melakukan hubungan badan hingga dua kali. Petaka pun datang, lantaran Bella diduga terbakar api cemburu. “Saat istirahat, korban lihat ada pesan BBM masuk di handphone

pelaku, diduga dari cewek,” ujar Eko. Bella yang sedang dalam keadaan setengah sadar lantaran pengaruh alkohol mengamuk karena merasa ditipu. Bella menggigit jari Fajar dan seketika pelaku berontak dengan menyekap dan mencekik hingga Bella tewas. Pemerasan Seksual Tak hanya di Indonesia, seorang pemuda Palestina, Samir (bukan nama sebenarnya) yang tinggal di luar negeri menjadi korban pemerasan seksual di dunia maya. Korban mengaku awalnya seorang gadis meminta untuk jadi teman di Facebook. Teman barunya itu rajin mengirim pesan bahkan terang-terangan mengaku tertarik padanya. Melihat wajah pelaku yang menarik, Samir pun tertarik. Perbincangan mereka pun pindah dari Facebook ke Skype. Gadis itu mengaku berusia 23 tahun, yatim piatu, dan tinggal bersama kakak perepuannya di Sidon, Lebanon. Setelah berbincang-bincang, sang gadis mengaku punya hobi tak biasa, yakni seks. Mereka pun sexting, lantaran si gadis tak bersedia bertatap muka di layar komputer karena katanya takut ketahuan sang kakak perempuan. Seiring perbincangan mereka yang intens, si gadis menyadari Samir telah terangsang dan meminta Samir menunjukkan kemaluannya,

sementara ia membalas dengan menyiarkan dirinya sedang melakukan masturbasi. Samir tergoda dan ikut masturbasi, bahkan dengan memperlihatkan wajah seperti diminta. Sekitar satu jam kemudian, Samir mendapatkan pesan ancaman melalui Facebook. Pelaku mengancam akan menyebarkan videonya sedang bermasturbasi pada teman dan kerabat yang tercantum di Facebook. Samir diminta membayar uang senilai 5000 euro. Korban pun segera menghapus ‘perempuan’ itu dari dalam daftar kontak Skype. Ia mencoba melawan dan menantang pelaku untuk mengunggah video dirinya sedang bermasturbasi melalui Skype. Ia berpikir, kiriman ke rekan-rekannya mungkin akan diseleksi Facebook. Tapi, pelaku kemudian menggunakan WhatsApp untuk mengirimkan suatu tautan ke laman YouTube. Samir melawan dengan mengadukan konten pornografi ke situs berbagai media, berulang kali. Diduga, si ‘gadis Lebanon berusia 23 tahun’ itu adalah seorang pemuda dari Oued Zem, kota kecil di tengah Maroko yang sekarang dikenal sebagai ibu kota pemerasan seksual atau sextortion. Omar mengaku meraup sekitar 500 dolar Amerika setiap hari dari tipuan itu dan ada ratusan pemuda lain di Oued Zem yang melakukan hal serupa. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


DIBALIK LAYAR

59

SUZZANNA: BERNAPAS DALAM KUBUR Jelas tidak mudah untuk tidak memandang sebelah mata terhadap Suzzanna: Bernapas dalam Kubur dan menganggapnya hanya sebagai sebuah usaha murahan para produsernya untuk meraup kesuksesan komersial dengan cara memanfaatkan elemen nostalgia terhadap salah satu aktris film Indonesia paling ikonik tersebut. Dan jelas bukanlah sebuah prasangka yang salah pula – setidaknya kualitas yang ditampilkan dua seri Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! (Anggy Umbara, 2016 – 2017) serta Benyamin Biang Kerok (Hanung Bramantyo, 2018) layak mendapatkan prasangka tersebut. Seperti halnya dua film yang telah disebutkan sebelumnya, Suzzanna: Bernapas dalam Kubur juga bukanlah sebuah film yang jalan ceritanya mendaur ulang pengisahan yang dahulu pernah ditampilkan dalam film-film horor yang dibintangi Suzzanna. Film ini memilih untuk “mengekploitasi” berbagai karakteristik peran yang membuat Suzzanna menjadi aktris horor Indonesia yang ikonik dan membingkainya dengan struktur pengisahan yang baru – meskipun bukanlah bangunan pengisahan yang benar-benar terasa segar. And strangely… it works pretty well! Dengan naskah cerita yang digarap oleh Bene Dion Rajagukguk – penulis naskah yang sama dengan Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 1 dan Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! – Part 2, Suzzanna: Bernapas dalam Kubur berkisah mengenai pasangan suami istri, Suzzanna (Luna Maya) dan Satria (Herjunot Ali), yang harus berpisah untuk sementara ketika Satria ditugaskan oleh perusahaannya untuk berangkat ke luar negeri. Sial, satu malam ketika Suzzanna sedang berada sendirian di rumahnya, ia didatangi oleh sekelompok pria

yang berniat merampok rumahnya. Suzzanna yang memergoki para perampok tersebut mencoba memberikan perlawanan. Sayangnya, perlawanan tersebut berakhir tragis ketika salah seorang perampok kemudian membunuh Suzzanna yang sebenarnya sedang dalam keadaan hamil muda. Kisah Suzzanna tidak lantas berakhir. Rasa marah yang dirasakan ketika ia dan bayi yang sedang dikandungnya terbunuh kemudian mengubah Suzzanna menjadi sesosok makhluk supranatural yang berniat untuk membalaskan dendam kematiannya. Diarahkan oleh Umbara yang posisinya kemudian digantikan oleh Rocky Soraya (Sabrina, 2018) di tangah masa produksi film – namun keduanya mendapatkan kredit yang setara sebagai sutradara, Suzzanna: Bernapas dalam Kubur sebenarnya masih belum begitu mampu untuk melepaskan dirinya dari bayangan sebagai sebuah proyek film yang eksploitatif akan rasa nostalgia terhadap sosok seorang Suzzanna. Naskah cerita garapan Rajagukguk – yang disusun berdasarkan elemen-elemen cerita yang dikumpulkannya bersama dengan Sunil Soraya (The Guys, 2017) dan Ferry Lesmana (Danur, 2017) – masih menjagokan berbagai formula yang dahulu selalu berada dalam film-film horor yang dibintangi Suzzanna dan tidak pernah tampil berani untuk meninggalkan “zona aman” pengisahan tersebut. Sajian horor

A MAN CALLED AHOK

Eksplorasi Masa Muda Merupakan film panjang naratif pertama Putrama Tuta setelah sebelumnya mengarahkan versi teranyar dari Catatan Harian Si Boy(2011), A Man Called Ahok adalah film biopik yang berkisah tentang kehidupan mantan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama. Dengan naskah cerita yang digarap oleh Tuta bersama dengan Ilya Sigma (Rectoverso, 2013) dan Dani Jaka Sembada (Pizza Man, 2015) berdasarkan buku berjudul sama yang ditulis oleh Rudi Valinka. Daripada menitikberatkan pengisahan film pada karakter Basuki Tjahaja Purnama serta tindakan dan pemikiran politik yang membuat keberadaannya begitu dikenal seperti saat ini, A Man Called Ahok sendiri memilih untuk mengekplorasi masa muda dari sang karakter, kehidupan masa kecilnya di Belitung, serta hubungannya dengan sang ayah yang nantinya membentuk karakter dari Basuki Tjahaja Purnama dewasa. Pilihan yang menarik walau naskah garapan Tuta, Sigma, dan Sembada kemudian kurang mampu menghadirkan keseimbangan penceritaan antara karakter Basuki Tjahaja Purnama dengan karakter sang ayah yang juga tampil mendominasi linimasa penceritaan film. Jalan cerita A Man Called Ahok dimulai pada latar belakang waktu pengisahan di tahun 1970an dengan menampilkan sosok remaja dari Basuki Tjahaja Purnama – atau yang lebih sering dikenal dengan nama panggilan Ahok (Eric Febrian) – yang merupakan putra tertua dari pasangan Tjung Kim Nam (Denny Sumargo) dan Buniarti Ningsih (Erisca Rein). Tjung Kim Nam sendiri adalah sosok pengusaha sukses yang telah dikenal luas oleh berbagai kalangan masyarakat Belitung – bukan hanya karena kesuksesan dan kekayaannya namun juga karena kebaikan dan kerelaan hatinya dalam menolong setiap orang yang datang untuk meminta bantuannya. Di saat yang bersamaan, Tjung Kim Nam juga dikenal sebagai sosok yang tegas, baik ketika berinteraksi dengan anak-anaknya maupun ketika berhadapan dengan mafia bisnis yang semenjak lama telah menghantui dan menghambat perkembangan tanah Belitung. Sikap tegas dan keras tersebut – yang seringkali membuat Ahok sering merasa tidak pernah mampu memenuhi harapan sang ayah – nantinya menginspirasi

yang turut dibalut dengan kisah romansa serta deretan celetukan komedi tampil bergantian serta beriringan dalam mengisi linimasa pengisahan film ini. Bukan sebuah hal yang mengecewakan – khususnya jika Anda memilih untuk memandang perlakuan cerita tersebut sebagai sebuah tribut utuh bagi film-film horor popular yang dibintangi Suzzanna. Jika pengisahan Suzzanna: Bernapas dalam Kubur terasa hadir dalam kapasitas penceritaan yang tradisional, maka pengarahan yang diberikan Soraya dan Umbara cukup berhasil mendorong film ini untuk mampu terhidang dengan kesan modern yang kuat. Komposisi musik dari Andhika Triyadi juga menjadi salah satu elemen pengisahan yang cukup tampil menonjol dalam Suzzanna: Bernapas dalam Kubur. Iringan musik Triyadi tampil dengan iringan orkestra yang megah dan kelam dengan inspirasi dari film-film horor klasik namun tetap berhasil tampil intim pada beberapa bagian cerita. Berbagai dukungan tatanan produksi tersebut mampu membungkus film ini untuk tampil sebagai sebuah film horor yang berkesan mewah dan jauh dari kesan tergarap secara sembarangan. Berbicara mengenai pengarahan yang ditampilkan oleh Soraya dan Umbara, keduanya sepertinya sadar bahwa naskah cerita yang dibawakan oleh film mereka hadir dengan

tahapan-tahapan pengisahan yang berkembang secara terbatas dan berkesan (telah terlalu) familiar. Hal inilah yang sepertinya mendorong Soraya dan Umbara untuk menjalankan pengisahan Suzzanna: Bernapas dalam Kubur dalam ritme yang perlahan. Pilihan tersebut menjadikan film ini memiliki energi lebih dalam menyebarkan teror psikologis ceritanya daripada hanya sekedar mengandalkan adegan-adegan yang diniatkan untuk mengejutkan para penonton. Namun, di saat yang bersamaan, kefamiliaran kisah yang disajikan film ini tidak dapat disangkal membuat perjalanan kisah yang tampil seringkali memiliki kesan bertele-tele dan cenderung membosankan – yang lantas mendorong durasi pengisahan Suzzanna: Bernapas dalam Kubur lebih panjang 30 menit dari durasi yang sebenarnya sesuai untuk jalan cerita yang ditawarkan. n

Ahok dewasa (Daniel Mananta) untuk terjun ke dunia politik guna membantu masyarakat Belitung dalam meraih kehidupan yang lebih baik. Walau menggunakan nama panggilan akrab dari karakter Basuki Tjahaja Purnama sebagai bagian judul dari filmnya, A Man Called Ahok justru seringkali terasa menempatkan karakter tersebut sebagai karakter sekunder dalam perjalanan pengisahannya. Bahkan, bangunan kisah hubungan antara ayah dan anak dari karakter Tjung Kim Nam dengan Ahok juga tampil minimalis, khususnya ketika A Man Called Ahok lebih memilih untuk mengeksplorasi hubungan tersebut melalui narasi suara dari Mananta daripada menjadikannya sebagai bagian integral dari pengisahan adegan film. Bukan sebuah keputusan yang benar-benar buruk namun, tidak dapat disangkal, pilihan tersebut terkesan membuang kesempatan agar penonton dapat merasakan chemistryantara pemeran kedua karakter tersebut secara lebih mendalam sekaligus menutup sebagian ruang penceritaan untuk dapat tampil lebih emosional. A Man Called Ahok justru tampil dengan kualitas pengisahan yang lebih utuh ketika mengeksplorasi sosok Tjung Kim Nam – baik ketika menggambarkan karakter tersebut sebagai sosok suami, sosok ayah, hingga sosok pengusaha sukses dengan prinsip yang tegas namun kepribadian yang (sebenarnya) lembut. Hampir separuh dari total durasi penceritaan film ini didedikasikan untuk karakter tersebut. Tuta mungkin meniatkan agar penonton dapat melihat sosok Ahok melalui gambaran kepribadian karakter sang ayah. Namun, di sisi lainnya, gambaran yang (terlalu) kuat dari karakter Tjung Kim Nam tersebut justru secara perlahan membuat karakter Ahok tenggelam dan terasa kurang menarik bahkan ketika karakter Ahok akhirnya dijadikan pusat penceritaan pada separuh akhir dari linimasa penceritaan film. Pengarahan Tuta juga tampil tidak mengecewakan. Terlepas dari problematika yang mengganjal pengisahan film, Tuta setidaknya terus mampu untuk menggiring A Man Called Ahok jauh dari kesan biopik yang monoton maupun membosankan khususnya dengan dukungan departemen produksi yang

tampil rapi juga mumpuni. Febrian dan Mananta, yang samasama berperan sebagai karakter Ahok dalam ruang usia yang berbeda, juga tidak mengecewakan dalam penampilan mereka. Mananta bahkan mampu menirukan gerak dan nada suara seorang Basuki Tjahaja Purnama dengan leluasa – walau terkadang Mananta lebih sering terasa memberikan fokus pada menirukan gestur sang karakter daripada berusaha memberikan jiwa bagi karakter tersebut. Departemen akting film ini juga diperkuat oleh penampilan Donny Damara, Ferry Salim, Edward Akbar, serta serangkaian penampilan selintas dari barisan aktor dan aktris film Indonesia yang cukup mampu membuat pengisahan A Man Called Ahok menjadi semakin menarik n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


60 FENGSHUI

Becek & Kering

Salah satu fenomena umum yang saya jumpai di Indo, saat mengaudit, ialah adanya dapur basah dan dapur kering. Ini mengacu kepada tempat aktivitas masak yang rutin dilakukan dan yang jarangjarang dipakai. Pada prakteknya, di dapur basah atau dapur becek atau dapur kotor atau dapur mbak/ pembantu lah yang kegiatan masak dilakukan setiap saat.

Meski secara teori, dapur kering atau dapur bersih juga dipakai buat memanaskan dan last preparation sebelum hidangan disajikan, tetapi kenyataannya tak jarang adalah dapur yang minim difungsikan. Dalam satu dua kasus, malah sekedar pajangan saja karena hampir tak pernah digunakan!

Dan, juga masalah finansial para penghuni rumah.

Agar rumah jangan berbau masakan, kena asap, merupakan alasan favorit mengapa dapur bersih jarang difungsikan. Fenomena ini kerap terbawa oleh keluarga Indo yang sudah bermukim di luar Indo. Akibatnya tak jarang saya juga menemukan adanya dapur tambahan/ dapur becek pada rumah-rumah milik komunitas Indo di Sydney dan Melbourne! Biasanya dipaksakan dibikin di area garasi, area beranda belakang atau samping rumah.

Kalau tetap mau punya dapur becek dan dapur kering, yang perlu diperhatikan ialah menata agar dapur becek nya jangan terabaikan. Terabaikan disini maksudnya, jangan karena yang pakai adalah mbak pembantu maka dibuat nya asal saja. Tak heran kalau sering saya temukan dimana seluruh rumah sangat baik penataan dan mewah kualitasnya, tapi saat lihat dapur becek nya, miris dan terenyuh karena terkesan seada nya saja! Beberapa tahun silam, bahkan pernah menjumpai kompor di dapur becek diletakkan dilantai. Kompornya pun dari kualitas yang paling murah. Padahal dapur becek nya berada di rumah yang mewah dan pemiliknya jauh dari kekurangan uang!

Sekilas tidak ada yang salah, namanya juga kita mau menjaga agar interior dan perabotan rumah tetap dalam sikon pristine dan meminimalkan indoor rumah tidak kotor dan berbau. Having said that, dari sisi feng shui, prilaku seperti ini malah sering mengundang masalah bagi kehidupan penghuni rumah. Paling umum ialah memperbesar kehadiran orang ketiga dalam perkawinan. Memperbesar makin sulitnya mendapatkan jodoh.

Tempat dimana mayoritas aktivitas masak memasak dilakukan setiap hari adalah area yang dihitung sebagai dapur utama dalam analisa feng shui. Jadi bagaimana baik buruk nya sikon dapur becek lah yang count, yang menentukan.

Khawatir asap dari aktivitas memasak? itu mengapa ada yang namanya rangehood! Tak jarang pula rangehood dirumah cuma jadi hiasan saja karena jarang dipakai! Takut ruangan kotor karena kegiatan memasak? Itu mengapa kita perlu seefisien mungkin dalam masak. Itu mengapa kita perlu meluangkan waktu untuk membersihkan. Toh mayoritas, bukan dilakukan sendiri, tapi suruh pembantu! Jangan mengabaikan sikon dapur di rumah, terutama dapur yang setiap saat aktif dipakai untuk masak. Aspek relationship, aspek kesehatan dan well being penghuni perempuan, dan aspek finansial para penghuni tergantung dari bagaimana feng shui friendliness nya “area becek dan atau kering� tersebut! n

Suhana Lim Certified Feng Shui Practitioner www.suhanalimfengshui.com Contact No : 0422 212 567 suhanalim@gmail.com

Vol. 22 Issue 248, January 2019


CLASSIFIED AKOMODASI

Disewakan beberapa kamar/kost di daerah: Maroubra (Pacific Square Apartment) - Modern spacious apartment with gym, swimming pool,etc - Supermarkets, shops and Bus stops next to building - Kamar biasa atau Master bedroom with walk in robe & ensuite atau 1 bedroom apartment available

JOB VACANCY

NOVENA

Looking for a warehouse person (Male)

“Terima kasih atas terkabulnya Doa Novena Tiga Salam Maria”

• Part Time / Casual

Matraville (Sharing house/kamar kost): - 100 meter to Matraville Junctions and Bus stops - Dekat South Point and Westfield Shopping Centre - Parkir mobil luas didalam halaman - Kamar besar dan rapih

All fully furnished, Unlimited Wifi and Optus tv, ada Mesin cuci, Non smoker and No Party. Bisa untuk Short term or Long term. Juga tersedia PAVILIUN/GRANNY FLAT with personal kitchen/toilet/parking.

HUBUNGI:

0412 400-222 0400 400-222

A possibility of Full Time Must have a valid Visa & Reference

61

- JC -

• Must Speak English (Speaking Indonesian is an advantage)

Email resume & reference to: barkoprime@gmail.com

HANDYMAN

JON & HARRY

MENGERJAKAN HANDYMAN, PAINTING, LANDSCAPING, CLEANING, ETC.

FREE QUOTE! Untuk Informasi lebih lanjut hubungi:

JOB VACANCY

0451 717 397 0450 071 172 PENERJEMAH PENERJEMAH BERAKREDITASI

NAATI Bhs Inggris ke bhs Indonesia dan sebaliknya Akta Kelahiran, Akta Perkawinan, Ijazah, dan dokumen-dokumen lain. Melalui fax dan email Maya M Yasmin, MEd TESOL 2 Wrights Road Drummoyne NSW 2047 Tel: 0424 646 794 Fax: (02) 97453629 maya_myasmin@yahoo.com

Vol. 22 Issue 248, January 2019


62 ZODIAK

Zodiak Januari 2019 Capricorn 21 Desember - 19 Januari Umum Setiap orang memiliki harapan yang berbeda, begitu juga dengan pemilik Zodiak Aquarius hari ini. Belajarlah untuk tidak bersikap keras kepala. Semua orang pernah mengalami hal yang kurang menyenangkan, termasuk dirimu. Keuangan Ada peluang karier baru yang siap menyambutmu. Kerja kerasmu selama ini akan berbuah manis. Tapi tetaplah berusaha untuk terus meningkatkan kemampuan dan menggali potensimu ya. Aquarius 20 Januari - 18 Februari Umum Semangat kamu sedang on fire, lebih baik manfaatkan momen ini untuk menyelesaikan tugas kamu yang sempat tertunda. Pergunakan kesempatan ini sebaik mungkin. Jangan sampai kamu menyesal untuk kedua kalinya. Keuangan Proyek kamu direspon positif dengan atasan kamu. bersikap profesional penting untuk membangun karir kamu, hindari drama tidak penting di kantor. Pisces 19 Februari - 20 Maret Umum Jangan mudah terlalu puas dengan apa yang kamu peroleh. Jika memang kamu masih dapat meraih yang lebih, menagapa tidak berusaha yang lebih lagi? Keuangan Emosi sedang tidak stabil, ada saja masalah yang membuat mood kamu berantakan sehingga kamu tidak semangat untuk bekerja. Aries 21 Maret - 20 April Umum Jangan anggap serius semua hal. Ada kalanya hal kecil tidak perlu kamu anggap terlalu serius, santai saja dalam menjalani segala hal. Hidup harus tetap berjalan. Ingat untuk tetap fokus pada solusi bukan pada masalah. Keuangan Selesaikan proyek lama kamu, jangan tunda lagi. Menunda semua pekerjaan sama saja menumpuk pekerjaan lama. Taurus 21 April - 20 Mei Umum Bersikap baik pada semua orang memang perlu. Tetapi selalu bersikap baik hanya akan membebanimu. Jangan sampai hal ini membuat kamu merasa lelah. Bersikap sewajarnya saja.

DEEPIKA PADUKONE Aktris Film Lahir : Copenhagen, Denmark, 5 Januari 1986 Umur : 32 Tahun Zodiak : Capricorn Deepika Padukone adalah seorang peragawati dan aktris film India. Ia membangun kariernya yang sukses di film-film Bollywood, dan dikutip dalam media sebagai salah satu selebriti India paling atraktif dan populer. Padukone, putri dari pemain badminton Prakash Padukone, lahir di Copenhagen dan dibesarkan di Bangalore. Sebagai remaja, ia bermain badminton dalam kejuaraan tingkat nasional, namun meninggalkan kariernya dalam olahraga untuk menjadi peragawati mode. Ia kemudian menjadi pemeran film, dan membuat debut aktingnya pada 2006 sebagai karakter tituler pada film Kannada Aishwarya. Padukone kemudian memainkan peran ganda dalam perilisan Bollywood pertamanya — blockbuster 2007 Om Shanti Om — dan memenangkan Penghargaan Filmfare untuk Debut Perempuan Terbaik. Padukone mendapatkan pujian karena memerankan peran perempuan utama pada film percintaan 2009 Love Aaj Kal dan film drama 2010 Lafangey Parindey, namun penampilannya dalam film komedi percintaan 2008 Bachna Ae Haseeno dan film komedi 2010 Housefull mendapatkan tanggapan negatif. Ia menyusulnya dengan peran dalam serial film yang tidak sukses secara kommersial yang gagal untuk meninggikan kariernya. Film hit box office 2012 Cocktail menandai titik kenaikan yang signifikan dalam kariernya, membuatnya mendapatkan sambutan dari para kritikus dan mendapatkan nominasi Aktris Terbaik di beberapa acara.

terprovokasi dengan masalah yang terjadi, lakukan saja apa yang menjadi tugas kamu sebaik mungkin. Cancer 21 Juni- 20 Juli Umum Banyak kegembiraan yang menghampirimu minggu ini. kabar gembira dari teman terdekat kamu membuat semakin berwarna minggu kamu kali ini. Keuangan Berpijkalah pada kenyataan. Tidak perlu bekerja dengan beban, santai dan penuhi semua target dengan tepat waktu. Leo 21 Juli-21 Agustus Umum Percaya pada kemampuan kamu sendiri. Bergantung pada orang lain boleh saja, tetapi bukan berarti semua hal kamu bebankan padanya.

Keuangan Kerja keras kamu akhirnya mendapat apresiasi dari atasan. Selalu bekerja keras dengan tulus dan tepat waktu akan membuat kamu terlihat.

Keuangan Pengaruh kesuksesan sedang ada padamu. Banyak tawaran pekerjaan baru, tetapi sepertinya kamu masih nyaman dengan pekerjaan kamu saat ini.

Gemini 21 Mei - 20 Juni Umum Terkadang kamu harus belajar untuk tidak mendapatkan apa yang kamu harapkan. Belajar untuk menerima kekecewaan itu penting, agar kamu lebih bijak dalam menjalani hidup.

Virgo 22 Agustus - 22 September Umum Ikuti kata hati kamu, jangan mudah menyerah pada keadaan. Saat ini memang masa yang sulit bagimu.

Keuangan Suasana kantor sedang tidak kondusif. Bersikap netral akan menyelamatkan kamu dari drama. Tidak perlu ikut

Keuangan Jangan terlalu tinggi berekspektasi berlebihan terhadap keputusan yang dibuat atasan kamu. Pelajari semua pelan-pelan saja. Jangan gegabah dalam mengambil keputusan.

Libra 23 September - 22 Oktober Umum Tidak ada yang salah dengan meminta maaf terlebih dahulu. Keadaan yang kamu takutkan tidak perlu terjadi jika kamu mau mencoba. Keuangan Perasaan tidak adil, membuat segalanya menjadi tidak nyaman. Jalani pekerjaan kamu dengan ikhlas. Scorpio 23 Oktober - 22 November Umum Selalu percaya bahwa semua masalah akan ada jalan keluarnya memang penting. Tetapi jika kamu hanya diam saja dan mengeluh tanpa bergerak, masalah kamu tidak akan pernah selesai. Keuangan Semua orang memiliki cara yang berbeda untuk menyelesaikan setiap masalah. Cara yang kamu lakukan belum tentu sama dengan cara yag dipakai orang lain, ada baiknya kamu berhenti memaksakan kehendak kamu. Sagitarius 23 November - 20 Desember Umum Sesuatu yang dipaksakan memang tidak baik. Maka jangan terlalu memaksakan diri. Hidup memang berat, tapi jangan membuatnya semakin rumit dengan hal yang sebenarnya sepele. Keuangan Ada peluang karier baru yang siap menyambutmu. Kerja kerasmu selama ini akan berbuah manis. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


CLASSIFIED

63

GUTTER & ROOF

$

ABC SEAMLESS GUTTER DISCOUNTERS

$

NOW 20% OFF! Lebih dari 25 tahun pengalaman dan harga pun bersaing.

• All Types of Gutters (Talang Air)

• Leafguard

(Saringan Daun)

• Metal Roofs (Seng)

• Roof Restoration (Perbaikan Atap)

Tel: 02-9748-3022

WEB: www.abcseamless.com.au Email:abc@abcseamless.com.au

QUOTE GRATIS !

PARABOLA

DAENGSAT Pty Ltd Pemasangan Parabola

License No. S26102

(Est. 1996) ACN 70 089 331 751

Visit http://www.daengsat.com.au

Semua channels di Indonesia + Taiwan tanpa menggunakan Internet, “NO BUFFERING” No sakit hati. Dengan Existing parabola yang 2.3m ok. CLIENT KAMI:

Indonesian Consulate, Indonesian Embassy, Crown Group International, Vodafone Select Supply and Install Parabola, CCTV CAMERA HD AND IP CAMERA HD ONLY

CALL 0414 601 107

Call : D. Effendi PHONE : 02 - 9825-6482 MOBILE : 0414 601 107 after hours SMS saja EMAIL : sales@daengsat.com.au salesdaengsat@bigpond.com TRADING : Mon - Sat 8.00AM - 5.00PM HOURS (NO SUNDAY OR PUBLIC HOLIDAY)

• ALL JOB ARE GUARANTEED AND SERVICE IS OUR PRIORITY • STORM OR HAIL DAMAGED DON’T WORRY. JUST CALL US, WE DO INSURANCE JOB • WORK COVER AND PUBLIC & PRODUCTS LIABILITY

Vol. 22 Issue 248, January 2019


64 GAMES

Vol. 22 Issue 248, January 2019


JAWABAN GAMES

65

JAWABAN GAMES DARI HALAMAN 64

For Critics and Suggestions Please email: info@indopost.com.au

 Ayam Bakar/Goreng Kalasan  Sate Ayam/Kambing  Sayur Asem  Ayam Goreng Mentega  Sop Buntut  Udang/Cumi Goreng  Soto Babat  Capcay Goreng Kuah  Cah Kangkung  Kwetiaw Ayam/Goreng  Bakmie Ayam/Goreng  Pepes Tahu/Teri/Jamur  Bihun Ayam/Goreng

Pengumuman: Kami akan tutup dari 17 DEC 2018 - 16 JAN 2019

dan akan buka lagi di tanggal 17 JAN 2019

Vol. 22 Issue 248, January 2019


66

Telur Balado Kentang Resep telur balado yang sederhana selalu jadi incaran orang Indonesia. Saat makan pagi hingga malam dan dipadukan dengan apapun, maka resep tradisional yang satu ini selalu tampil menarik dan begitu cocok. Kali ini, aku ingin berbagi satu tambahan seru yang akan menjadikannya berbeda dari biasanya. Selain mempersiapkan telur untuk dicampur bersama sambal balado seperti biasanya, kali ini kita siapkan juga kentang. Potong dadu dan goreng terlebih dahulu. Selebihnya begitu mudah, cukup aduk bersama-sama dan masakan legendaris ini siap untuk tersaji. Karena biasanya tersaji sebagai menu pelengkap, sebaiknya kamu juga menyiapkan banyak hidangan lainnya. Bahan 6butir telur ayam, rebus dan kupas 2buah kentang, kupas dan potong dadu 3lembar daun jeruk 1sdt penyedap 2sdm Kecap Manis 300ml minyak, untuk menggoreng Bahan sambal balado 6butir bawang merah 5siung bawang putih 3buah cabai merah 2buah tomat, buang biji Cara membuat Panaskan minyak, goreng telur hingga berwarna

kecokelatan. Angkat dan sisihkan. Goreng kentang hingga matang dan kecokelatan. Angkat dan tiriskan. Membuat sambal balado: Masukkan semua bahan ke dalam blender. Proses hingga halus. Tumis sambal bersama daun jeruk dan penyedap makanan.

Rawon Khas Jawa Timur Rawon, satu yang paling penting dari banyak alasan seru saat bertandang ke Kota Pahlawan. Hidangan yang satu ini memang unik dan sulit ditemukan bandingannya kalau melihat sekian banyak masakan berkuah lainnya di Indonesia. Apakah yang menjadikannya unik? Seperti brongkos khas Jawa Tengah, rawon memiliki kesamaan hal pada kuahnya – yaitu dimasak bersama dengan

kluwek atau keluak. Ada aroma dan rasa yang khas datang dari buah ini, tapi mungkin yang paling mentereng adalah warna kuahnya yang menjadi hitam. Asal teman-teman tahu, menggunakan kluwek pada masakan perlu diolah dengan baik terlebih dahulu agar aman. Tapi jangan kuatir, hasilnya adalah masakan-masakan yang legendaris, seperti contohnya

Masak hingga matang. Masukkan telur dan kentang, campur semua bahan. Tambahkan Kecap Manis, aduk rata. Sajikan. Bagaimana dengan versi telur balado yang satu ini? Pastinya menjadikan keceriaan di ruang makan semakin meriah. Lengkapi dengan menu-menu seru lainnya ya, teman-teman. Selamat menikmati! n

tentu adalah rawon. Bahan 500g daging sapi has dalam, potong dadu 1L air 5lembar daun jeruk 2batang serai, memarkan 1sdt penyedap 2sdm Kecap Manis 2sdm minyak, untuk menumis Bumbu halus 8butir bawang merah 5siung bawang putih 5buah kluwak, ambil isinya dan rendam air hangat 3buah cabai merah 3cm kunyit 2sdt ketumbar bubuk Bahan pelengkap taoge pendek, seduh air hangat Cara membuat Rebus daging sapi hingga mulai matang. Angkat dan potong dadu, sisihkan. Daging sapi akan dimatangkan kemudian bersama bumbu-bumbu. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun jeruk, serai, lengkuas, dan air asam hingga harum. Masukkan daging, aduk rata. Tuang air rebusan daging. Masukkan Penyedap dan Kecap Manis. Masak kembali hingga semua tercampur rata dan daging matang. Angkat. Sajikan rawon bersama pelengkap. Bagaimana hasil memasak hari ini? Tentunya seru bila setiap saat mencoba hal-hal yang baru, bukan? Selalu simak hadirnya resep-resep baru dari saya dan pastikan untuk mencobanya! n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


67

Siomay Siomay. Satu elemen yang super lezat dan cocok dipadankan dengan temantemannya seperti tahu, kentang, kol, telur, hingga pare. Berpadu serasi dengan bumbu kacang dan Kecap Manis Pedas, maka lengkap sudah keseruan camilan sore ini. Bahkan mungkin makan malam yang lebih awal. Semuanya dimulai dari mengetahui cara membuat siomay berikut ini. Mencari siomay adalah perkara mudah ketika berada di Bandung khususnya ataupun Jakarta. Hanya saja ada kalanya kita sendiri ingin bisa membuatnya di rumah. Maklum, siomay adalah pilihan yang selalu paling cepat habis di antara teman-temannya. Kalau bisa membuatnya sendiri tentu akan bisa dinikmati sepuasnya, bukan?

Bahan 150g dada ayam tanpa kulit, cincang 150g udang jerbung, kupas dan cincang 200g fillet ikan tenggiri 250g tepung kanji 2butir telur ayam 15lembar kulit pangsit Bahan bumbu 5siung bawang putih

4butir bawang merah 2sdt penyedap 1sdt merica putih bubuk 2sdt gula pasir Bumbu kacang 250g kacang tanah, sangrai 5buah cabai merah besar 5butir bawang merah 3siung bawang putih 1sdm gula pasir 1sdt garam 1sdm Kecap Manis Pedas 150ml air 2buah jeruk limau

Cara membuat Di dalam wadah, aduk rata daging ayam, udang, dan ikan tenggiri.

Membuat saus kacang Haluskan kacang, cabai merah, bawang merah, dan bawang putih.

Tambahkan bawang putih, bawang merah, telur, merica, gula, dan penyedap. Aduk rata.

Tambahkan air, gula, garam, dan Kecap Manis Pedas. Masak diatas api kecil hingga mendidih. Angkat dan sisihkan.

Masukkan tepung kanji sedikit demi sedikit sembari diuleni hingga semua bahan tercampur rata dan adonan menjadi kenyal dan tidak lengket. Masukkan adonan ke dalam kulit pangsit dan bentuk menjadi siomay. Kukus selama 15-20 menit hingga matang.

Hidangkan siomay dengan saus kacang. Cukup menantang tentunya untuk yang baru mencobanya, tapi bagi para penggemar masak pastinya akan selalu penasaran, bukan? Kuncinya adalah berlatih dan tidak lama, membuat siomay akan menjadi kebiasaan tersendiri. n

Empal Gentong Empal gentong, satu sajian penuh rempah dan daging sapi khas Cirebon. Kuahnya yang kaya dan rasanya yang begitu khas memang terasa mewah dan menyenangkan. Kota di pesisir pantai utara Jawa Barat ini memang terkenal istimewa dengan berbagai masakan tradisional. Bahkan provinsi ini boleh berbangga dengan salah satu hidangan terbaiknya ini. Memang banyak alasan makan-makan ketika bermain ke kota Cirebon. Ada nasi jamblang, nasi lengko, sate kalong, hingga tahu gejrot. Meski hawanya panas, sepertinya tidak pernah cukup mencoba hal-hal yang baru di berbagai kedai kaki limanya kota ini. Pulang ke rumah, yang ada rasanya kangen ingin menikmati kembal hal-hal menyenangkan yang terjadi di sana. Bahan 500g daging sapi has dalam 300ml susu rendah lemak 6buah cabai merah rawit, iris serong 1sdm cengkih bubuk 2cm kayu manis 1buah bunga lawang 3butir kapulaga 2lembar daun salam 6lembar daun jeruk 3cm lengkuas, memarkan 3batang serai, memarkan

½sdm gula merah 1.5L air 3sdt penyedap 2sdm Kecap Manis 3sdm minyak sayur Bumbu halus 12butir bawang merah 7siung bawang putih 7butir kemiri, sangrai 2sdt ketumbar, sangrai Ÿsdt jintan ½sdt merica putih bubuk 2cm jahe 1sdm kunyit bubuk Bahan pelengkap 3buah lontong, iris tebal 6lembar daun kucai, iris tipis 2batang daun bawang, iris tipis 2sdm bawang merah goreng, taburkan 1buah jeruk nipis, belah dua

Cara membuat Panaskan air dan rebus daging sapi, tambahkan kayu manis, bunga lawang, daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas, serta gula jawa. Setelah mendidih, kecilkan api,

masak hingga daging empuk. Di wajan lain, tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan bumbu ke dalam panci berisi daging rebus. Tambahkan penyedap dan Kecap Manis. Aduk rata. Tuang susu. Aduk lalu masak hingga matang, Matikan api. Penyajian: Tata lontong di dalam mangkuk.

Beri beberapa potong daging empal gentong. Siram dengan kuahnya. Beri taburan daun kucai, daun bawang, dan bawang goreng di atasnya. Sajikan bersama irisan jeruk nipis. Ternyata tidak sesulit yang dibayangkan bukan? Hanya saja memang begitu banyak bahan dan rempah yang ikut serta menciptakan harmoni ini. Sekarang, waktunya kita untuk bersantap bersama! n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


68 ANEKA

Candi Ini Konon Tak Bisa Dihancurkan Karena Terlalu Sakti Tak hanya dikenal dengan arsitekturnya nan megah dan magis, Candi Kailasa di India juga dikenal dengan kepopuleran mitosnya yang menyebut candi ini tidak dapat dihancurkan sama sekali. Benarkah? Berikut 4 fakta menarik soal Candi Kailasa. Dibangun dari satu batu Memiliki 34 biara, konon Candi Kailasa dipahat dari satu batu besar yang sama. Banyak peneliti menyebut candi yang dibangun pada abad ke-8 ini dipahat menggunakan metode penggalian vertikal. Meski demikian hingga hari ini, para peneliti tidak tahu persis proses pembangunan Candi Kailasa. Dipahat selama 18 tahun Jika proses pembuatan candi pada umumnya berabad-abad, para peneliti menduga Candi Kailasa dipahat selama 18 tahun saja, berbekal alat sederhana, pahat dan palu. Diperkirakan candi yang dibangun atas perintah Raja Khrisna I ini dipahat dari tahun 757 hingga 783 Masehi. Dihiasi beragam patung Yang tak kalah menarik dari Candi Kailasa yakni penampakan ukiran-ukiran rumit dan beragam patungnya yang memesona. Di Candi Kailasa, kita dapat menyimak patung Dewa Siwa, Dewa Wisnu hingga adegan Mahabrata dan Ramayana. Tak dapat dihancurkan Oleh masyarakat setempat,Candi Kailasa yang dikenal

sebagai candi Hindu Kuno ini dipersembahkan untuk Dewa Siwa, Sang Penguasa Kehancuran.

terkecuali Candi Kailasa.

Yang menarik adalah beredarnya mitos bahwa candi ini tak dapat dihancurkan sama sekali.

Namun nahas, setelah tiga tahun ribuan pasukannya berusaha menghancurkan candi ini namun hanya beberapa bagian dan patung saja yang rusak sebab konstruksi bebatuannya yang sangat kokoh.

Semua bermula pada abad ke 16 hingga 19, kala Dinasti Mughal berkuasa dan Kaisar Aurangzeb bertahta. Sang kaisar kala itu memerintahkan ribuan pasukannya untuk menghancurkan candi-candi yang tersebar di India. Tak

Masyarakat setempat pun meyakini hal ini tak lepas dari daya magis Candi Kailasa. n

Wanita Ini Tawarkan 1,6 Miliar untuk Mau Jadi Pacarnya Dalam upaya untuk mengatasi kesepian yang dirasakannya, Jane Park, wanita single asal Edinburgh menawarkan ‘’tunjangan’’ tahunan sebesar USD 107.085 atau Rp 1,6 miliar untuk pria yang bersedia menjadi pacarnya. Agar prosesnya lebih mudah, jutawan berusia 23 tahun itu akan meluncurkan situs web di mana pria yang tertarik dapat mengajukan permohonan untuk jadi pacarnya. Dia juga akan syuting proses wawancara untuk film dokumenter yang dijadwalkan untuk ditayangkan tahun depan. Jane Park sendiri pada usia 17 tahun memenangkan 1 juta euro dari EuroMillions, sebuah lotre transnasional. Dia sebelumnya membuka tentang perjuangan menjadi seorang jutawan pada usia yang sangat muda dan mengungkapkan keinginannya untuk ikut undian di tahun 2013. Tapi sayangnya, harta tak lantas membuatnya bahagia. Dia menyatakan bahwa memenangkan lotere menghancurkan hidupnya. Terlepas dari hal-hal materi, hidupnya kosong.

Beberapa kali hubungan cintanya kandas. Hubungan sebelumnya dengan finalis “The X Factor” Sam Callahan dan pesepakbola Jordan Piggott tidak berakhir dengan bahagia untuknya. Karena pengalamannya dengan patah hati, kesetiaan adalah karakter utama yang sekarang paling dicari oleh Jane Park untuk pacar potensialnya. ‘’Dia tidak pernah yakin apakah dia dicintai untuk dirinya sendiri atau untuk saldo banknya. Jane cenderung tidak aman kadangkadang dan khawatir tentang motif orang,’’ kata seorang sumber dalam laporan itu. ‘’Dia bersedia membayar harga yang tepat untuk seseorang yang setia,’’ sumber itu menambahkan. “Loyalitas adalah hal yang paling penting baginya, sehingga uang adalah harga kecil yang harus dibayar,’’ lanjutnya. n

Vol. 22 Issue 248, January 2019


69

PENDAFTARAN & INFORMASI LEBIH LANJUT : Kuliah dimulai Februari 2019

Vol. 22 Issue 248, January 2019


70

Vol. 22 Issue 248, January 2019


71

JAWABAN GAMES DARI HALAMAN 64

Vol. 22 Issue 248, January 2019



Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.