MODAL DERBY BANDUNG

Page 1

INILAH GRUP : INILAH KORAN  PORTAL NEWS : INILAH.COM  INILAHKORAN.COM YANGMUDA.COM  JAKARTAPRESS.COM  MAJALAH: INILAH REVIEW

Telinga, Mata, dan Hati Rakyat REDAKSI /IKLAN/SIRKULASI: JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TELP 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI) FAX 022-6127769 HARGA LANGGANAN RP55.000/BULAN

EDISI 303/TAHUN III/2014 JUMAT, 3 OKTOBER 2014

Website www.inilahkoran.com

Email redaksijabar@inilah.com

e

e-Paper www.inilah.com/ikoran

Facebook inilahkoran jabar

Twitter @inilahkoran

RP 2.000

SECTION A

Line Chat inilahkoran

PERSIB LUMAT MALAYSIA 3-0

Oleh: KH.Abdullah Gymnastiar

Bersyukur Atas Nikmat

MODAL DERBY BANDUNG

INILAH/BAMBANG PRASETHYO

ALHAMDULILLAH, segala puji hanyalah milik Allah Swt. Shalawat dan salam semoga selalu terlimpah kepada Rasulullah Saw. Kita ingin hidup ini terasa nikmat. Hanya saja bila tidak tahu ilmunya, nikmat yang ada jadi laknat. Contoh, makanan enak jika tidak disyukuri akan menjadi tidak enak. Baju yang bagus, tidak disyukuri jadi terasa jelek. Begitu pun dengan penghasilan yang tidak disyukuri, akan berubah menjadi tidak nikmat. Sungguh, orang yang tidak bersyukur sama artinya dengan berusaha menghilangkan nikmat. Adapun beberapa ciri ahli syukur, di antaranya: pertama, hatinya tidak pernah merasa memiliki kecuali semuanya milik Allah. Orang yang memiliki ciri ini, ketika diberi rezeki yang berlebih tidak akan membuatnya sombong. Begitu pun ketika rezeki yang sedikit, ia tidak minder. Ketika melihat kelebihan orang lain, tidak iri. Ketika menjemput rezeki, tidak licik. Dan ketika rezeki hilang, ia tidak sakit hati karena itu semua hanyalah titipan Allah. Ciri ahli syukur yang kedua, lisannya selalu basah dengan doa syukur seperti hamdalah. Ciri ini selalu melihat ke bawah dalam urusan dunia. Orang yang pandangannya ke atas hampir dipastikan kurang bersyukur. Yang dilihat hanyalah kekurangan. » Bersambung ke Hal A7

BOLAMANIA

C

PERSIB melengkapi kemeriahan peringatan 204 tahun Kota Bandung, Kamis (2/10) malam. Di Stadion GBLA, Maung Bandung memukul Malaysia Selection 3-0.

SPORTY

NYARIS MENYERAH MEDALI emas Asian Games XVII/2014 di Incheon seakan menjadi penebusan dosa bagi Greysia Polii. Dia nyaris gantung raket akibat skandal di Olimpiade 2012 London. » BACA HAL C6

C

Oleh: Yogo Triastopo

SUPER WELBECK

ALL SPORT

PERAK TERAKHIR FIDELYS INCHEON menjadi arena perpisahan bagi Fidelys Lolobua. Beruntung, dia mewarnai perpisahan itu dengan sekeping medali perak. » BACA HAL C2

C

MOMEN SPESIAL HARIONO TAK ada yang spesial bagi Hariono dalam menyambut hari ulang tahun yang ke-29. Hanya doa yang dia panjatkan agar kariernya terus berkembang. » BACA HAL C7

BANDUNG & SEKITARNYA 3 OKTOBER 2014 SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:20 11.42 14.51 17.47 18.56

4 OKTOBER2014 SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:20 11.42 14.51 17.47 18.56

IKLAN & BERLANGGANAN

022-6127 865

Selection, bola tendangan penalti Konate di menit ke-34 menusuk jala kanan lawan. Skor berubah menjadi 1-0 untuk kemenangan Persib. Puluhan ribu bobotoh bersorak. Kali pertama, Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) riuh. Gol Konate membuka kemenangan telak Persib 3-0. Setelah ung-

ANTARA/ROSA PANGGABEAN

INILAH, Jakarta – Lewatra-

pat paripurna alot, Setya Novanto terpilih menjadi Ketua DPR. Terpilihnya Setya makin menguatkan posisi Koalisi Merah Putih di Parlemen. Layaknya filosofi lumpur isap, begitulah Koalisi Merah Putih (KMP) beraksi. Digawangi Prabowo, para penggawanya bersikap tenang namun menghanyutkan. Munculnya sosok Setya Novanto sebagai Ketua DPR menambah panjang daftar keunggulan Koalisi Merah di parlemen. Empat kali Koalisi Indonesia Hebat dibuat tak berdaya dengan kesolidan Koalisi Merah Putih. Terakhir soal paket pimpinan DPR yang disahkan Kamis (2/10) dini hari. Namanama itu, diusung Golkar, Partai Demokrat, PPP, Gerindra,

KETUA BARU: Ketua DPR periode 2014-2015 Setya Novanto (kedua kanan) mengacungkan palu, didampingi para Wakil Ketua DPR usai diambil sumpah.

PKS, PAN, dan PPP. Di mata pengamat politik Heri Budianto, kekalahan Koalisi Indonesia Hebat disebabkan lambannya Jokowi-

Jusuf Kalla merespons sinyal politik dan dinamika yang berkembang selama ini. » Bersambung ke Hal A7

gul 1-0 di babak pertama, Persib menambah dua gol lagi pada babak kedua lewat kaki Ferdinand Sinaga menit ke-64 dan Djibril menit 66. Kemenangan di laga persahabatan itu, menjadi modal Persib mengarungi 8 besar LSI.

» Bersambung ke Hal A7

Kantor Urusan Haji Terbakar, Jemaah Panik INILAH, Jakarta – Kepanikan pecah di Kantor Urusan Haji Indonesia Daerah Kerja Makkah, Kamis (2/10) dini hari. Pukul 2.15 waktu setempat, kantor tersebut tiba-tiba terbakar. Namun tidak lama kemudian berhasil dikendalikan. Api tidak terlihat. Hanya saja asap tebal terlihat di lantai satu. Di sana Menag Lukman Hakim Saifuddin selaku Amirul Hajj dan rombongan Amirul Hajj, seperti Din Syamsuddin, menginap. Keduanya tampak sudah

Alhamdulillah tidak ada dokumen persiapan terbakar, sehingga proses penyelenggaraan haji tidak terpengaruhi. keluar dari gedung pada pukul 02.30. Demikian pula anggota Amirul Hajj lainnya. Peristiwa tersebut membuat penghuni lainnya juga berhamburan keluar.

» Bersambung ke Hal A7

Humaniora

REPUBLIK BOBOTOH

JADWAL SALAT

M

akan Konate tak berhenti bergerak. Sepanjang laga, dia berlari mengolah bola dan mencari ruang. Aksi gelandang Persib itu berbuah manis. Pertahanan Malaysia Selection goyah. Bola mengenai tangan pemain belakang negeri tetangga itu di kotak terlarang. Sempat diblok kiper Malaysia

KMP Berkibar di Parlemen

INILAH SPORT BAGI semua pesepak bola, cara terbaik membungkam kritik adalah mencetak gol. Danny Welbeck baru saja melakukan itu. » BACA HAL C1

C

BEREBUT BOLA: Bek kanan Persib Bandung Supardi Nasir tampak berebut bola dengan pemain Malaysia Selection dalam laga persahabatan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kamis (2/10) malam. Laga tersebut dimenangkan Persib dengan skor telak 3-0.

Ceu Popong: Saya Orang Sunda ANTARA/ROSA PANGGABEAN

POPONG Otje Djunjunan atau Ceu Popong mendadak tenar. Namanya jadi pembahasan hangat dan trending topic dunia. Pemantiknya, kepiawaian Ceu Popong memimpin sidang paripurna DPR, Rabu (1/10) hingga Kamis (2/10). Gayanya yang kalem diselingi tutur kata sunda membuat sidang paripurna pemilihan pimpinan DPR yang panas menjadi sedikit santai. Begitulah Ceu Popong, politisi senior asal Partai Golkar yang didaulat memimpin sidang hari pertama DPR baru bertugas.

Sejak Rabu (1/10) pagi, Ceu Popong memang menjadi pimpinan rapat di DPR. Dia maju lantaran menjadi anggota DPR tertua yang berusia 76 tahun. Sesuai tata tertib (tatib) DPR, anggota tertua sementara menjadi pimpinan, hingga terpilih Ketua DPR definitif. Sidang pertama DPR periode 2014-2019 memang menyuguhkan kericuhan. Namun, Ceu Popong mampu melewatinya dengan membawa suasana sidang menjadi lebih santai. Ucapanucapannya yang ‘Nyunda’, menghibur suasana sidang. “Duduk atuh,” kata Ceu

Popong saat melihat anggota DPR merangsek maju mendekat mimbar. Lucunya, Ceu Popong pun berucap bahasa Sunda ketika tiba-tiba palu sidang hilang entah ke mana. “Paluna euweuh,” celetuk Ceu Popong disambut tawa anggota DPR. Siapakah Ceu Popong? Perempuan kelahiran Bandung, 30 Desember 1938 itu sudah lima kali ini jadi anggota DPR. Di Bandung, Ceu Popong terkenal karena suaminya, R Otje Djundjunan, adalah Wali Kota Bandung periode 1971-1976. PIMPIN SIDANG: Popong Otje Djundjunan (kiri) memimpin sidang paripurna ke-2 untuk pemilihan pimpinan DPR di Senayan, Jakarta, Rabu (1/10).

» Bersambung ke Hal A7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.