INILAH GRUP : INILAH KORAN PORTAL NEWS : INILAH.COM INILAHKORAN.COM YANGMUDA.COM JAKARTAPRESS.COM MAJALAH: INILAH REVIEW
Telinga, Mata, dan Hati Rakyat REDAKSI /IKLAN/SIRKULASI: JALAN TERUSAN PASTEUR NO 167 BANDUNG TELP 022-6127865 (HUNTING), 022-6127793 (REDAKSI) FAX 022-6127769 HARGA LANGGANAN RP55.000/BULAN
EDISI 279/TAHUN III/2014 JUMAT, 5 SEPTEMBER 2014
e
Email redaksijabar@inilah.com
Website www.inilahkoran.com
e-Paper www.inilah.com/ikoran
GESER
Bersikap Ramah, Ciri Akhlak Mulia ALHAMDULILLAH, segala puji seutuhnya hanya milik Allah yang Maha menguasai dan Maha Mendengar segala yang ada dalam hati kita. Shalawat dan salam tetap tercurah kepada Rasulullah Saw, suri tauladan kita. Salah satu ciri orang yang berakhlak mulia adalah ramah. Keramahan bisa terpancar dari cara seseorang bertutur, wajah jernih, senyum, dan sikap yang santun. Orang ramah disenangi karena membawa kegembiraan dan menyenangkan. Sehingga jika kita berpisah dengannya, kita akan merasa rindu ingin berjumpa kembali dengannya. Kemuliaan manusia sesungguhnya tergantung pada akhlaknya. Allah sama sekali tidak memandang kedudukan, gelar, atau pangkat seseorang. » Bersambung ke Hal A7
HEAD TO HEAD SRIWIJAYA FC VS PERSIB
INILAH SPORT
Rizki Legislator Pertama Ditahan INILAH, Bandung – Rizki Taufik (33) kini tak bisa mengelak lagi. Anggota DPRD Kabupaten Bandung periode 2014-2019 itu terpaksa harus memulai hariharinya di penjara. Ironisnya, Rizki baru saja dilantik menjadi legislator Kabupaten Bandung dari Partai Demokrat. Dia pun menjadi anggota DPRD periode 2014-2019 pertama yang masuk tahanan. Kejaksaan Negeri Bale Bandung akhirnya menetapkan Rizki sebagai tersangka kasus korupsi pengadaan fasilitas lapangan, taman dan sarana parkir di 29 SDN senilai Rp1,5 miliar Agustus lalu. Rizki ditangkap Kamis (4/9) sekitar pukul 10.00 WIB dan dititipkan di Rutan Kebonwaru.
Benar tadi pagi kami sudah melakukan penahanan terhadap tersangka. Penahanan ini dilakukan agar tersangka tidak melarikan diri dan menghilangkan barang bukti.
» Bersambung ke Hal A7
02 Feb 2014 Persib 1 – 0 Sriwijaya FC (ISL) 22 Sep 2013 Persib 2 – 1 Sriwijaya FC (Pial) 15 Jun 2013 Persib 4 – 0 Sriwijaya FC (ISL) 09 Mar 2013 Sriwijaya FC 2 – 1 Persib (ISL) 11 Jul 2012 Sriwijaya FC 1 – 0 Persib (ISL) Pertandingan Terakhir Sriwijaya FC
SUPER ANGEL
31 Agu 2014 Sriwijaya FC 1 – 2 PBR 24 Agu 2014 Arema 3 – 1 Sriwijaya FC 20 Agu 2014 Gresik United 3 – 0 Sriwijaya FC 15 Agu 2014 Persijap Jepara 1 – 0 Sriwijaya 11 Jun 2014 Sriwijaya FC 1 – 1 Semen Padang
31 Agu 2014 Persita Tangerang 1 – 2 Persib 24 Agu 2014 Persib 3 – 1 Persik 19 Agu 2014 Persib 5 – 0 Persijap Jepara 15 Agu 2014 Semen Padang 3 – 1 Persib 10 Agu 2014 Persija 0 – 0 Persib
ALL SPORT
Pelatih: P Pe elati atih atih h:: Djadjang D Dja ad dja jja an ng g Nur urdjja ur jam jam ma man an a n Nurdjaman Formasi: For orrmas m i: 4 4-4-2 -4 -44-2 4-
Syakir
Ahmad
Asri
Fauzi
Kone
Supardi
Hapit Hamzah
MAUNG BANDUNG
Firman
Mofu
Vujovic Nabar Ferdinand
» Bersambung ke Hal A7 ANTARA /VITALIS YOGI TRISNA
Konate
LIVE Pelatih: Subangkit Formasi: 4-4-2
SPORTY
15.30 WIB HANYA ISU: Menag Lukman Hakim Saifuddin (kanan) memberikan keterangan terkait isu pemindahan makam Nabi Muhammad.
Humaniora
KETIKA MESSI BERKUMIS
Selamatkan Anak-anak Cianjur dari Kekerasan
APA jadinya ketika Lionel Messi menjadi pemadam kebakaran dan berkumis? Tentu akan sangat aneh, tapi ini pernah terjadi! » BACA HAL C6
KABUPATEN Cianjur tak hanya dikenal sebagai penghasil beras pulen. Kini Cianjur juga dikenal sebagai wilayah yang dilaporkan banyak terjadi kasus kekerasan seksual terhadap anak.
BANDUNG & SEKITARNYA 5 SEPTEMBER 2014 SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:42 11.58 15.19 17.56 19.07
6 SEPTEMBER 2014 SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA 04:41 11.58 15.18 17.56 19.06
022-6127 865
“Pertemuan tadi secara tegas duta besar mengatakan berita itu sama sekali tidak benar. Itu tidak bersumber dari pemerintah Arab Saudi,” ujarnya di Kantor Kementerian Agama, Jakarta Pusat. Menteri Agama mengaku terkejut dengan beredarnya kabar soal rencana pemindahan makam Rasulullah di sejumlah media massa. Bahkan para ulama sudah banyak yang berkomentar cukup keras terkait rencana pemindahan makam tersebut.
Tony
Taufiq Coulibaly
SUPARDI Nasir mengajak seluruh penggawa Persib tetap fokus menatap laga melawan Sriwijaya FC. ”Yang depan hajar aja dulu, nanti baru perhitungan lagi,” sahutnya. » BACA HAL C8
I Made Jufriyanto
Hariono
Siswanto
HAJAR LAWAN DI DEPAN
IKLAN & BERLANGGANAN
INILAH, Jakarta – Kabar rencana pemindahan makam Nabi Muhammad Saw dari Kompleks Masjid Nabawi, Madinah, ke Al Baqi Makkah terus menuai kecaman. Kedutaan Besar Arab Saudi di Jakarta pun angkat bicara terkait persoalan itu. Menurut Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin, Kedubes Arab Saudi membantah rencana pemindahan makam Nabi Muhammad Saw. Dia menyampaikan hal itu seusai bertemu Dubes Arab Saudi Abulrahman Al Khayyath di Kedubes Arab Saudi, Kamis (5/9).
Rishadi
KEJUTAN kembali terjadi di turnamen Grand Slam, US Open 2014. Adalah Kei Nishikori yang berhasil menjungkalkan prediksi pengamat tennis dunia dan berpeluang cetak sejarah baru. » BACA HAL C2
JADWAL SALAT
Tak Ada Pemindahan Makam Rasulullah
Pertandingan Terakhir Persib :
INCAR SEJARAN BARU
C
T
Oleh: Asep Pupu SB
ANGEL Di Maria tahu betul cara terbaik membungkam kritik. Bukan dengan pembelaan melalui katakata, tapi aksi gemilang di lapangan hijau. » BACA HAL C1
C
Line Chat inilahkoran
ak ada kata menyerah dalam kamus Djadjang Nurdjaman. Sebagai pelatih Persib, dia bertekad membawa anak asuhnya meraih posisi dua klasemen wilayah barat ISL. Maka, kala bertandang ke markas Sriwijaya FC, dia mengusung misi meraih poin penuh. » Bersambung ke Hal A7
PERSIB sudah memastikan satu tempat di babak delapan besar. Namun Pelatih Djadjang Nurdjaman ogah berleha-leha. Melawan Sriwijaya FC, Maung Bandung mengincar kemenangan.
BOLAMANIA
C
Twitter @inilahkoran
SEMEN PADANG!
Oleh: KH.Abdullah Gymnastiar
C
Facebook inilahkoran jabar
RP 2.000
SECTION A
Dudy Hidajat mengernyitkan dahi kala ketika berbincang kasus kekerasan anak di Indonesia. Bahasa tubuhnya mengindikasikan rasa miris terhadap kasus kekerasan anak. Apa sebabnya? Dalam kasus kekerasan anak, rata antara pelaku dengan korban
rata-rata kenal dekat. “Pelakunya bisa saja ayahnya, pamannya, kakaknya, sanak keluarganya, atau bahkan tetangganya. Ratarata korban kekerasan seksual adalah anak perempuan,” kata penggiat antikekerasan anak dari lembaga internasional Save The Children itu mengawali perbincangan dengan INILAH, di halaman Gedung Balai Putri Komplek Pemkab Cianjur, Kamis (4/9). Geram, marah, dan kesal, cukup tersirat dari raut muka Dudy dengan maraknya
ANTARA
fenomena kasus kekerasaan seksual terhadap anak saat ini. Project Officer Cianjur dari Save The Children itu menengarai fenomena kekerasan terhadap anak cenderung meningkat. Rata-rata anak menjadi korban, namun tak sedikit juga kasus yang menempatkan anak sebagai pelaku. “Baik dari segi kualitas maupun kuantitas, fenomena kekerasan seksual terhadap anak ini seakan tidak akan pernah berhenti.”
» Bersambung ke Hal A7