SABTU 15 SEPTEMBER 2012
>> e-Paper inilahkoran http: //www.inilah.com/ikoran
INILAH GRUP : INILAH KORAN ď ŹPORTAL NEWS : WWW. INILAH.COM, WWW.INILAHJABAR.COM, WWW.YANGMUDA.COM WWW. JAKARTAPRESS.COM ď ŹMAJALAH: INILAH REVIEW
Dari Bandung untuk Indonesia
EDISI NO 303 TAHUN I/2012
RP 2.000
REDAKSI /IKLAN : JALAN BUAHBATU NO 32 BANDUNG TEL 022-7330803PEMASARAN: JALAN BUAHBATU NO 32 BANDUNG TEL 022-7330803 FAX
TUNGGU RESPONS ADELAIDE DIREKTUR Pengembangan SDM dan Merketing PT PBB Muhammad Farhan mengakui, pihaknya memang tertarik untuk merekrut striker Sergio van Dijk. Namun, hingga kini belum ada kejelasan, alias masih buram. Bahkan, PT PBB kata Farhan sama sekali belum melakukan negosiasi dengan klub yang memakai jasa pemain keturunan Belanda tersebut. >>BACA HAL 12
JAGA REKOR
CAGUB PDIP DI TANGAN DPP Bandul politik PDIP di Jawa Barat bergerak cepat setelah lengsernya Rudy Harsa Tanaya. Sebentar lagi, nama cagub Banteng Moncong Putih segera muncul.
satu pertanyaan: siapa sebenarnya calon gubernur yang akan diusung PDIP untuk Jawa Barat? Kepada wartawan yang melontarkan tanya, mantan tokoh muda Golkar itu meyakinkan bahwa PDIP akan segera menentukannya. Nama-nama sudah masuk ke DPP dan tinggal menunggu keputusan partai. Hanya saja, kapan waktunya, DPP belum memberi isyarat. “Jika sebelumnya PDIP hanya melihat internal, kini pihak di luar PDIP juga kami lihat. Pilihan-pilihan tersebut tinggal diputuskan DPP. Opsiopsi alternatif sudah disurvei
Seperti biasa, suara Tjahjo Kumolo, terdengar berat. Cenderung hati-hati. Adakah karena di hadapannya muncul
STADION Ramon Sanchez Pizhuan jadi tempat ramah buat Real Madrid. Dalam dua laga terakhir di sana, Los Merengues menang telak 6-2. Minggu (16/9) dini hari WIB, Sevilla bertekad memutus rekor buruk setiap kali meladeni Madrid di kandang sendiri. “Laga ini begitu penting. Semua elemen tim harus bersatu,� sahut Entrenador Michael Gonzales dilansir Marca. Kursi kepelatihan Michel memang sedang digoyang. >>BACA HAL 15
022-7310606E-MAIL: inilahkoran@inilah.com
dan dipertimbangkan, tinggal keputusan partai saja,� kata Sekjen DPP PDIP Tjahjo Kumolo, Jumat (14/9). Menurut dia, calon-calon dari parpol yang sudah ada, bisa menjadi teman koalisi. Selain, kemungkinan mengusung kader sendiri. “Alternatif pertama kader PDIP semuanya,sedangkan alternatif kedua koalisi,� tandas dia. Tjahjo mengatakan, siapa nama yang diusung sudah ada di tangan DPP. Namun, untuk mengetahuinya baru nanti saat awal pendataran di KPU.
>> bersambung hal 11
Tersangka Penipuan Tewas di Cirebon
TAK SUKA COWOK BIASA
INILAH, Cirebon – Muhammad Said (14) meringis kesakitan. Jari kaki kanannya luka terserempet peluru nyasar, Jumat
(14/9). Siswa salah satu SMK di Kabupaten Cirebon itu terpaksa dilarikan ke RS Gunung Jati Cirebon. Luka jari kaki kanannya, mendapat empat jahitan. Said – begitu dia biasa dipang-
gil, jadi korban peluru nyasar aparat kepolisian di Jalan Dewi Sartika Kabupaten Cirebon. Dia terjebak aksi penyergapan polisi terhadap seorang pria. Saat dar der dor itu berlangsung, Said sedang berjalan melintasi jalan tersebut. >> bersambung hal 11
AKTRIS Dinda Kanya Dewi mengaku, tak menyukai cowok mainstream alias biasa-biasa saja. Wanita kelahiran Balikpapan, 5 Februari 1987 ini menegaskan, hanya mengagumi cowok yang punya keunikan dan berbeda. Kriteria ini tidak hanya berlaku untuk pacar, tapi juga pasangan hidupnya kelak. >>BACA HAL 16
>> bersambung hal 11
PEGADAIAN
1
Tahukah Anda
Pukul 08.00 WIB,
PEGADAIAN
Manusia Penghantar Petir
ANTARA/PRASETYO UTOMO
 � �
BERPELUANG: Aksi Jawa Barat ketika dikalahkan Papua 0-1 Kamis (13/9) Jabar masih berpeluang maju ke semifinal PON XVIII/2012.
Tim Sepak Bola Jabar Menatap Semifinal PON INILAH, Riau - Tim Sepak Bola Jabar di PON XVIII/2012 siap melakoni laga hidup mati kontra Kalimantan Timur, Sabtu (15/6) sore. Peluang Rudi Geofani dan kawan-kawan sebenarnya terbuka lebar. Itu, lantaran Kaltim takluk 1-4 di tangan Papua, Jumat (14/9) sore. Artinya skor imbang sudah cukup mengantarkan Jabar ke semifinal, dengan keunggulan selisih gol Asisten Pelatih Jabar, Mustika Hadi memastikan timnya tetap incar poin penuh. Menurut dia, mematok target satu poin akan terlalu berisiko. Dia ingin menang, dan siap menerapkan strategi menyerang se-
jak menit awal. “Kita sudah mengevaluasi kekurangan kemarin (saat lawan Papua). Sekarang para pemain sudah bisa melupakan kekalahan dan berada dalam kondisi siap tempur untuk menghadapi Kaltim besok (hari ini),� ujar Mustika kepada wartawan, Jumat (14/9) sore. “Kemenangan mutlak harus kita raih agar bisa lolos ke babak semifinal. Besok kita harus menyerang sejak awal sampai bisa membobol gawang lawan,� sambung dia. Mustika mengakui Jabar diuntungkan masa istirahat lebih. >> bersambung hal 11
Hade Jilid II Beredar di BBM
INILAH/SYAMSUDDIN NASOETION
SAMBARAN petir menjadi salah satu penyebab kematian yang terjadi di dunia ini. Jumlahnya memang tidak terlalu banyak, dibanding dengan kematian yang disebabkan bencana atau fenomena alam lainnya. Dalam waktu satu tahun, rata-rata hanya ada 1 dari 7.500 orang yang tewas tersambar petir. Namun ternyata ada orang yang tetap hidup setelah disambar petir. Yang lebih menakjubkan, bukan hanya sekali dia tersambar petir, tapi tujuh kali dalam seumur hidupnya. Dia adalah seorang polisi hutan asal Virginia Amerika Serikata, Roy Cleveland Sullivan. Dalam kurun waktu 35 tahun, dia mengalami tujuh kali tersambar petir atau rata-rata lima tahun sekali. Dia memang bekerja di taman nasional Shenandoah, Virginia, suatu daerah rawan petir yang tercatat mengalami badai sedikitnya 35-45 hari dalam satu tahun. Kekuatan Sullivan yang dijuluki manusia penghantar petir ini pun diakui Guiness World of Record. Uniknya dia tewas pada 1985 dalam usia 71 tahun, bukan karena tersambar petir melainkan bunuh diri dengan pistol karena cintanya ditolak. (*)
PEROLEHAN MEDALI SEMENTARA
2
Â?Â? Â? Â?
3
PENEMBAKAN TERSANGKA
1
PEGADAIAN
2 INFOGRAFIS: INILAH/SALMAN FARIST
Â?
3
4
5
Â?
Â
6
PON XVIII/2012 Hingga Jumat (14/9) pukul 23.00 WIB
�    €‚ � ƒ „ � INFOGRAFIS/SALMAN FARIST
PESAN: Dukungan terhadap HADE jilid II muncul melalui pesan BlackBerry untuk melanjutkan pembangunan Jawa Barat.
INILAH, Bandung - Dukungan agar Ahmad Heryawan berpasangan dengan Dede Yusuf kembali mengalir. Kali ini, lewat fasilitas BlackBerry Messenger. Dua wajah dalam foto itu tampak tersenyum. Mereka bersanding dengan latar belakang Gedung Sate. Sepekan terakhir, foto itu mulai marak beredar via BlackBerry Messenger (BBM). Wajah yang tak asing lagi bagi warga Jabar tentunya. Ya, wajah-wajah pada foto mirip stiker itu adalah Ahmad
Heryawan dan Dede Yusuf. Pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat itu berpose mengenakan jas serta dasi yang sama. Mereka berada dalam sebuah lingkaran. Sekilas, tak ada yang aneh dalam foto itu. Wajar bila pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur Jabar berfoto bersama. Namun, di atas foto keduanya, terpasang tulisan ‘HADE JILID 2’ yang dicetak dengan huruf besar. >> bersambung hal 11
Olahraga
NO.
PROVINSI
1
Jawa Barat
55
39
49
2
DKI Jakarta
45
50
46
3
Jawa Timur
42
48
34
4
Jawa Tengah
24
20
26
5
Riau
21
17
23
6
Kalimantan Timur
14
15
17
7
Sumatera Utara
11
12
10
8
Sulawesi Selatan
10
4
7
9
Lampung
8
5
5
NTB
8
3
5
10
Â?
Â?
JADWAL WAKTU SALAT BANDUNG TGL
SUBUH
ZUHUR
ASAR
MAGRIB
ISYA
15/9
04.28
11.47
15.02
17.49
18.58
16/9
04.27
11.47
15.01
17.49
18.58
SUMBER: RUKYATUL HILAL INDONESIA
Raih Emas Wushu Ketiga, Senduk Putuskan Pensiun ATLET wushu di nomor sanda kelas 65 kg putra, Y Victorio Senduk sukses menyabet medali emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII Riau, Jumat (14/9). Namun, setelah meraih emas, dia siap pensiun. Sejarah itu akhirnya tercatat. Atlet wushu Y Victorio Senduk, meraih tiga medali emas dari tiga gelaran PON yang dia ikuti. Emas ketiga dia peroleh pada PON XVIII Riau setelah mengalahkan lawannya Moses Milala asal Sumatera Utara dalam dua ronde.
Berhasil meraih emas ketiga, Senduk mengaku PON Riau kali ini adalah pertandingan terakhir baginya. Ini tak lain karena usianya sudah tidak muda lagi. Dia berencana, hadiah uang dan rumah dari KONI Jabar, akan menjadi bekalnya untuk memulai usaha setelah pensiun sebagai atlet wushu. “Uang ini untuk usaha. Saya sudah tiga kali ikut PON. Ini PON terakhir saya, karena usia saya sudah tidak memungkinkan lagi untuk ikut PON. Sejauh ini saya bersyukur, di PON menang terus,� ujarnya kepada wartawan seusai pertandingan. Mengenai keberhasilannya
INILAH/YULIANTONO
KUNCI RUMAH: Victorio Senduk menerima simbolis kunci rumah sebagai bonus setelah meraih medali emas cabang wushu PON XVIII/2012.
menghadapi beban yang dihadapi untuk mencapai medali emas, Senduk mengaku bersyukur. Dia mengatakan, keberhasilannya tersebut tak lepas dari dukungan semua pihak, hingga akhirnya mampu mendulang medali emas. “Saya sangat bersyukur, karena target beban yang diberikan kepada saya sudah dilewati. Awalnya memang saya berniat untuk mempertahankan beban tersebut untuk memotivasi. Selain itu, dukungan dari teman-teman membuat saya merasa melewati beban dengan mudah,� ucapnya. >> bersambung hal 11